You are on page 1of 24
* @ fr [‘Y) \ MODUL PEMBELAJARAN s SMA Matematika Peminatan Materi Turunan Fungsi Trigonometri A KELAS 20) a Penyusun : Deny Nikmaturrohmah, S.Pd =| =S ak sk * + X* je Ll @K — Yt" - PETA KONSEP Rumus Dasar Turunan Fungsi qrigonometri Aturan Rantai dan Turunan Kedua << WE \ LY i) Pendahuluan a. a perubahan. Sesuatu yang bersifat tetap di dunia ini ‘adalch perubohan itu sendiri, banyak kejadian- kejodian yang melidatkan perubahan. Misalnya gerak suartu obyek (kendaraan berjatan, roket bergerok, loju pengisian air suatu tangki), pertumbuhon bibit suatu tanaman, pertumbuhan ekonomi inflasi mata uang, berkembangbiaknya bakteri ,peluruhan muatan @ 33 Menggunakan prinsip turunan ke radioaktif dan sebagainya. fungsi trigonometri sederhana —— pale bee suatu fungs! adalah loju @ 43 Menyelesaikan masalah yang arubaren aa oa bberkaitan dengan turunan fungsi trigonometr Solom jumpa metalui pembelojaran motematika dengan materi eal Turunan Fungsi Trigonometri . - Modul in disusun sebagai sotu - _- alternatif sumber bahan ojar siswo gw ~ nied memeb onl merer “Y x Tokoh-tokoh yang berjasa matematike peminatan kelas Xil dolam mempelajari konsep khususnya Turunan Fungsi perubahan sehingga Mata Pelojaran : Matematika Peminaten Kelas xil Alokasi Woktu_ :12 jam pelojoran Judul Modul: Turunan Fungsi Trigonometri Trigonometri. Metalui modu ini menghasitkan cabang ilu kalian diajak untuk memehami matematika kolkulus konseo Turunan Fungsi diferensial (turunan) Trigonometri, Sifat-sifat Turunan diantaranyo : Archimedes Trigonometri dan Pemecahan (212 - 287 SM), Kepler (1571 - masalah yang terkait dengan 1630}, Golileo (1564 - 1642), Turunan Fungsi Trigonometri Newton (1642 - 1272) dan Leibniz (1646 - 1716, Jika berbicara mengenci Menurut pendapat para kecepatan, percepatan, nilai ‘ahli Newton dan Leibniz - moksimum dan minimum suatu lah dua orang yang paling fungsi maka sebenarnya kita banyak andilnya pada sedang membahas mengenai pertumbuhan kolkulus turunan, diferensial Petunjuk Penggunaan Modul Modul ini dirancang untuk memfasilitasi kalian dalam melakukan kegiatan pembelajaran secara mandiri. Untuk menguasai materi ini dengan baik, ikutilah petunjuk penggunaan modul berikut : i Berdoalah sebelum mempelajari modul ini. Pelajarilah uraian materi yang disediakan pada setiap kegiatan i pembelajaran secara berurutan 2. Perhatikan contoh-contoh penyelesaian permasalahan yang disediakan dan kalau memungkinkan cobalah untuk mengerjakannya kembali 3. Kerjakan latihan soal yang disediakan, kemudian cocokkan hasil pekerjaan kalian dengan kunci jawaban dan pembahasan pada bagian akhir modul 4. Jika menemukan kendala dalam menyelesaikan latihan soal, cobalah untuk melihat kembali uraian materi dan contoh soal yang ada 5. Setelah mengerjakan latihan soal, Lakukan penilaian diri sebagai bentuk refleksi dari penguasaan kalian terhadap materi pada kegiatan pembelajaran 6. Silahkan mengerjakan soal evaluasi agar kalian dapat mengukur penguasaan terhadap materi pada modul ini 7. Ingatlah, keberhasilan proses pembelajaran pada modul ini tergantung pada kesungguhan kalian untuk memahami isi modul dan berlatih secara mandiri Modul ini terbagi menjadi 2 kegiatan pembelajaran dan di dalamnya terdapat uraian materi, contoh soal, soal latihan dan soal evaluasi. Pertama : Rumus Dasar Turunan Fungsi Trigonometri dan Sifat-Sifatnya Kedua : Aturan Rantai, Turunan Kedua mae 0 A KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 Pur Daser Twywrar Fargst Thigerennetri dav Gifat-Sijalye Let's Study With Me: Ustadzah Deny i Tujuan Pembelajaran ie Setelah kegiatan pembelajaran 1 ini, diharapkan kalian dapat membuktikan rumus-rumus dasar turunan fungsi trigonometri dan menggunakan prinsip atau aturan- aturan turunan ke fungsi trigonometri sederhana. * Uraian Materi Masih ingatkah kalian dengan definisi turunan yang sudah dipelajari saat kalian di kelas XI? Atau pelajaran trigonometri yang sudah kalian pelajari di kelas X dan XI? Definisi turunan, trigonometri dan limit fungsi trigonometri adalah materi prasyarat untuk memahami konsep turunan fungsi trigonometri. Kalian sudah mempelajari bahwa gradien garis singgung dan kecepatan adalah hasil dari pemikiran dasar yang sama, yaitu diferensial atau turunan. Sekarang coba perhatikan definisi berikut ini. Diferensial/turunan pertama fungsi f adalah fungsi lain f' (dibaca "faksen") yang nilainya pada sebarang bilangan x adalah : f@+h-f@ h F'@) = jim & UMPC Dengan menggunakan definisi turunan mari kita buktikan rumus dasar turunan fungsi trigonometri untuk y = sin x, y =sec x, dan y = tan x, untuk fungsi trigonometri lainnya , yaitu y= cos x, y = csc x, dan y = cot x, diberikan sebagai latinan. CONTOH 1 Tentukan turunan pertama fungsi trigonometri y = f(x) = sin x Penyelesaian : Sebelum kalian menentukan turunan pertama fungsi trigonometri y = f(x) = sin x, kalian harus mengingat kembali identitas trigonometri sudut rangkap, jumlah dan selisih sudut dan limit fungsi trigonometri. sin (x + y) = sin x cos y + cos x siny sin x- sin y= 2cos 30x +y) sin Sex -y) 1-cos ax = 2sin? 5 (ax) oe oi) = sin? Wii 2sindx sintx x0 X x0 sin>. 1 1 = ii =x=2- = = 2lim z lim sin5x 2.5-sin(0) 0 “kalian akan diberikan penyelesaian menentukan turunan pertama fungsi y= sin x dengan 2 cara". f'@= tim fer =f) (definisi turunan) 2 jE se (substitusikan f(x) = sin x) Hin sinx cosh + cosx sinh — sinx (sin(x+h)=sin x cos h + cos x sin ~ ho h h) = im SOPESINA sins C= cosh) (sifat distributif) = fim SSN _ 4, SNA —COSH) giesttimit) hoo h. h hoo a hy __ sin 7 cos ' = cos jim > —— sin x Jim > —— (sifat limit) = cos x(1) — sin x (0) (rumus limit) =cosx (definisi turunan) (substitusikan f(x) = sin x) (sin x-sin y=2 cos3 (x + y) sing (x — y) (penyederhanaan) = lim 2cos @+dn lim (sifat limit) hoo 1 2 “hoo = 2cosx .5 (sifat limit) =cosx Work Hard, Dream Big, Nover Give Up. Contoh 2 Tentukan turunon pertama fungs rigonameta ye fle)» soe x! nyelesaian : Sebolum kalian menentukon furunan pertama funge tigonamatn y~ fix) ~ see % kolion horus mengingat kembal kentitas tigonemett sudut rangkop,jumlah dan sesh sudut dam limt Fung triganomett You or stronger ronsouteen You ore anerter honoutan Quote of the Day you dod el v1 cosx cos (x + y) = cos x cos y-sinx siny cos x - cos y= - 2sin eg +y) sin $e -y) bw Cane mi& +h)-f@) f= i (definisi turunan) = lim eal nee (substitusikan fx) = sec x) thw ah 1 1 nat ote aa (secx = 2) 1 cos x — cos(x + hy = = Ka yebr ta}( costa + A) cosx ere Lee = jimn 2 (COS [eos cosh ~sinx sinh} ' = See) (cos (x + y) = cos x cosy - sinxsiny’ =I + (Sse —cosxcosh + Sinssiniy der = an caste 4h) cae (penyederhanaan) him 2 (SOE CL = cosh) + sinxsink ‘ihc = hail asae ier) —_‘(ifatdistibutip = tim £O8X = cosh) | sinxsink 5 = Rit heos(z + h)eosx * heos(z+Aycosx — (Penyederhanaan) (L=cosh) | sinx sinh aie yi nd hcos(x +h) cosx ind Acos(x +h) Kaen) 0 sinx 1 = + (sifat limit) cosx cosxcosx = secx tanx Jadi, turunan pertama fungsi trigonometri £(x) = sec x adalah f(x) = sec x tan x BAAaAAAA CONTON 3 Tentukan turunan pertama fungsi trigonometri y = f(x) = tan x! Penyelesaian : Sebelum kalian menentukan turunan pertama fungsi trigonometri y = f(x) = tan x, kalian harus mengingat kembali identitas trigonometri, jumlah dan selisih sudut dan limit fungsi trigonometri. Mengngaembatt o > tan(x+y) = tanx+tany 1-tanxtany > lim@*=1 x90 x > 1+tan*x = sec?x a ee dott eee 1G) = fn (E+ —FO) tan(x +h) — tanx ' 7 (anette ie ee ~naoh \T—tanx tanh it 5 (anes tant tone C —tanxtanh) = lim -(———=——__——~_ aa eae hooh 1—tanxtanh =a 1 /tanx + tanh — tanx + tan?x tanh’ Rh 1—tanxtank _ tanh (1 + tan?x) = nORC — tan xtan h) = tim inna + tan?) I = fing y_limG + tan’2) lim rang tanh i = (1) (1 + tan?x) (1) = sec?x MARI BERLATIH! Silahkan kalian berlatih untuk membuktikan turunan fungsi trigonometri berikut! L f(x) = cos x —+ f(x) = - sinx 2.f(x) = csc x —+f'(x) = - csc x cot x 3.flx) = cot x —+f(x) =- csc*2 x AA Prinsip Turunan aa Untuk Fungsi Trigonometri Sederhana Proses pencarian turunan menggunakan definisi memang memakan waktu. Karena itu pada pembelajaran berikutnya kita akan menggunakan aturan pencarian turunan yang telas dipelajari di kelas XI saat belajar turunan fungsi aljabar untuk memperpendek proses dari fungsi-fungsi yang tampak rumit. Namun, sebelumnua kita ulas kembali aturan dasar pencarian turunan dari fungsi aljabar dan fungsi trigonometri. O > flx)=k => f’(x) = 0, dengan k konstanta > filx)=x => f()=1 > fakxe => f(x) =k.nxn-1 > fl=sinx => f’(x)=cosx > f(x)=cosx > f’(x)=-sinx > flx)=tanx => f’(x)= sec?x > flx)=cotx > f’(x)=-csc?x > flx)=secx => f’(x)=secxtanx > f(xy)=escx => f’(x)=-cscxcotx Re Jika k suatu konstanta dan u, v, adalah fungsi dari x dan terturunkan, maka aturan pencarian turunan fungsi aljabar berlaku juga pada turunan fungsi trigonometri. ATURAN JUMLAH, SELISIH, DAN PERKALIAN DENGAN KONSTANTA 1.f@=ku fa) =ku' 2. f(x*) =UtV f(x) =u'+Vv' 3. f(x) =u-v f(x) =u'-v' dengan k konstanta dan u = u(x) danv = v(x) Tentukan turunan pertama fungsi trigonometri berikut. a. f(x) =sinx- cos x. b. f(x) = 3x? - 4 cosx c. f(x) = 2tan x + 3x ah a 7 . f(x) = sin x- cos x pilih: u=sinx > u’=cosx v=cosx > v’=-sinx f(x) = sinx- cos x=u-v maka f(x) =u’-v" Sf’ (x) = cos x - (-sin x) f’(x) = cos x+sinx . f(x) = 3x2 - 4 cos x pilih:u=x2 u’=2x v=cosx > v’=-cosx ky = 3 dan kz =4 S() = 3x2 -3 cos x=kiu + kev maka f(=kiu’+kv’ f’ (x) = 3 (2x) - 3 (-sin x) Sf’ (x) = 6x + 3 sinx BAGAIMANA? MUDAH BUKAN? F-VN- VN c. f(x) = 2tan x + 3x pilih:u=tanx =u’=sec*x vex WH k, =2 dankz=3 f(x) = 2tan x + 3x = kiu + kev maka FQ) = kau’ + kev’ f(x) = 2sec?x +3 CONTOH 5 Jika f(x) = sinx + cosx + tanx, maka f'(0) =... © © Penyelesaian: °o f(x) =sinx+cosx +tanx f'(@) = cosx —sinx + sec?x = * f'(0) = cos 0 — sin0 + sec?0 =1-0+1 =2 MM “"ATURAN PERKALIAN — * \~ dika f(x) =u. v maka fix) =ulveviiu + dengan u = u(x) dan v = v(x) > (cones Tentukan turunan pertama fungsi trigonometri berikut. a. f(x) =x? sinx b. f(x) = 3xsinx + cotx c. f(x) =2 cos xsinx Penyelesaian: a. f(x) =x? sinx pilih u=x2 => u’=2x v=sinx > v’=cosx f(x) =x? sinx=u.v maka f()J=uveu.v’ f(x) = 2x sin x + x? cos x b. f(x) = 3x sin x + cot x pilih u=3x > u’=3 v=sinx > v’=cosx w=cotx > w’=-csc?x Vv] fl) = 3xsinx+ cotx=u.v+tw maka 6 {=u .veu.v +w’% v f’(%) = 3 sin x + 3x cos x + (- csc? x) y = 3 sin x + 3x cos x- csc? x o~ Lere))) MUDAH BUKAN? c. f(x) =2 cos xsinx pilih u=2cosx => u’=-2sinx v=sinx => v’=cosx f(x) =2 cosxsinx=u.v maka f’@=ul.vtu.v’ f(x) = (-2 sin x)( sin x) + (2 cos x)(cos x) Sf’ (®) =-2 sin? x + 2 cos? x S’(&) = 2 (cos? x - sin? x) S’(&) = 2 cos 2x “IT DOESN'T MATTER WHAT YOUR BACKGROUND IS OR WHERE YOU COME FROM, IF YOU HAVE DREAMS AND GOALS, THAT'S ALL Cn

You might also like