You are on page 1of 19
rr Hospital Information System COMPANY PROFILE TENTANG KAMI PT Karya Prima Putera Perkasa a Seiring dengan semakin tingginya kebutuhan akan sebuah solusi berbasis teknologi informasi, pada tahun 2005, PT Karya Prima Putera Perkasa didirikan sebagai sebuah perusahaan yang secara khusus berusaha menjawab tantangan akan kebutuhan ini, Berbekal dengan sebuah semangat dan keyakinan bahwa dengan menggunakan teknologi yang tepat, pekerjaan yang rumit dan memakan waktu akan menjadi lebih mudab, efisien, dan akurat, PT Karya Prima Putera Perkasa akan mendampingi setiap customemya dalam memecahkan permasalahan-permasala han yang ada dalam keseharian operasionalnya dengan menggunakan teknologi dan solusi yang tepat. Berbasiskan pada strategi pengembangan yang terus-menerus dan berkelanjutan, PT Karya Prima Putera Perkasa bukan hanya akan memberikan sebuah solusi yang bersifat sementara, namun kontinu mengikuti kebutuhan customer yang terus berubah dan berkembang dari waktu ke waktu sesuai dengan motto yang diusungnya “providing you outstanding services”. — v= VISI & MISI v= PT Karya Prima Putera Perkasa VIS! Menjadi sebuah perusahaan penyedia solusi berbasis teknologi yang memiliki komitmen layanan terbaik bagi setiap kebutuhan costumernya yang unik MISI 1. Memberikan solusi teknologi dengan kualitas terbaik bagi setiap kebutuhan costumer, 2. Memberikan layanan yang hangat dan bersahabat kepada setiap partner yang ada, 3. Memastikan kepuasan setiap customer terhadap solusi yang diberikan. ¢ Is ra “1 APA ITU AVIAT ? AVIAT adalah sebuah solusi IT yang sangat diperlukan di setiap lembaga pelayanan kesehatan, AVIAT adalah sebuah Sistem Manajemen Rumah Sakit yang terintegrasi dan mampu mendukung keseluruhan proses yang ada dalam pelayanan rumah sakit. Sebagai pelengkap, kami mempunyai sistem antrean berbasis mobile apps, sebagai solusi tambahan dalam menangani permasalahan antrean pasien yang selalu terjadi pada lembaga berbasis pelayanan. Selain itu kami sajikan Business Intelligence untuk memudahkan proses kontrol, evaluasi dan mengetahui arah kebijakan strategi manajemen Rumah Sakit ke depan. Dengan berbekal berbagai pengalaman penyesuaian (kustomisasi) AVIAT di berbagai rumah sakit, baik berbasis RS pemeritah, swasta, khusus dan klinik, PT. Karya Prima Putera Perkasa (KP3) yakin dapat memenuhi kebutuhan akan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit LAYANAN : Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (AVIAT SIMRS) iam © Sistem Informasi Manajemen Klinik (AVIAT SIMKlinik) Sistem Aset Manajemen Rumah Sakit (AVIAT SAMRS) Aplikasi Antrean Online (AVIAT Mobile App) (SIREM) @ Sistem Informasi Rekam Medis £ a an 24% Sistem Informasi “=a. Manajemen Rumah Sakit Penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit merupakan solusi yang komprehensif yang mencakup seluruh aspek dalam bisnis rumah sakit. Dengan mengimplementasikan solusi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) maka akan membantu menyederhanakan, mengotomatisasi dan mengoptimalkan fungsi-fungsi administrasi dalam meningkatkan efisiensi usaha dan tingkat kontrol. AVIAT - SIMRS mendukung rangkaian pelayanan di semua fungsi dan departemen di dalam organisasi, cakupan sistem yang lengkap meliputi informasi pasien, tagihan, keuangan dan akuntansi, informasi sumber daya, penjadwalan pertemuan, pemesanan resep farmasi, manajemen persediaan, kegiatan diagnostik yang berhubungan dengan laboratorium, radiologi dan lainnya secara terintegrasi yang pada akhirnya dapat menghasilkan peningkatan kualitas pelayanan. Saat ini banyak sekali terdapat hospital information system yang berada di pasar, sehingga rumah sakit harus dapat melakukan seleksi agar sistem yang dipilih merupakan sistem yang dapat di implementasikan sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai rumah sakit dalam penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit. AVIAT - SIMRS dirancang untuk memenuhi semua kebutuhan informasi mulai dari tingkat operasional sampai pada tingkat manajemen, dengan fasilitas analisa yang tersedia jajaran management dapat melakukan analisa secara cepat dan akurat saat menentukan langkah dalam pengambilan keputusan pore er er em me er ee ee ee ee FitumKontrol & Evaluasi Aviat Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit ------- Asset Management -------7 Giz Patient Management Inventory Management Finance & Accounting General Ledger Account Payable In Patient ‘Out Patient Emergency Purchase Request Purchase Order Realization Order Test Result Expertise Job Order Prescription Payment. Medical Account Receivable Cash/Bank Trx Doctor Fee Record Reporting Good Receive Distribution Stock Control me ee i i i i a i a i a a ee ee ee eS eH | Recruitment Inventory Asset Asset Maintenance Asset Depreciation | ! Electronic Medical Record \ Orders Laboratory Medical Care Plan Early | Presciption : + Nursing Warning 1 Anca Order : Mitory System \ nats’ sign Monitoring | Graphic Chart | Mobile App For Doctor | Aoosninen Repaten Wedel xioy «Noten MedealRecon Patent Apportment [Rec | | | ! | Registration Queuing MODUL & VERSION Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit am cco Patient Registration Emergency Outpatient Inpatient Dashboard Daily & Monthly Laboretory Rediology ‘Operating Theatre Pharmacy Biling System Inventory Pharmacy Inventory Logistic ‘One Day Caro ‘Account Receivable ‘Account Payable Physician Fee General Ledger Budgeting Dashboard Finance Medical Chack up ‘Asset Management Kiosk Mobile App For Patient Mobile App For Doctor Inventory Kitehen Diet & Kitchen Electronic Medical Records (EMR) Elactronie Prescription (E-Resep) Pathology Anatomy Humen Resource sso Blood Bank Laundry Business intelligence ‘Customer Satisfaction Posicats + Bridging vat - PACS + Bridging Ait - Laboratorium information System (5) + Bridging Aviat -Vklaim BPUS Modul Opsional + Bridging Aviat - Elsi CSM ER EDIE 81d3ing Avot Jasraharo + Bridging Aviat -Apicare BPUS + Bridging Aviat Strut + Bridging viet -Sronap SPESIFIKASI AVIAT - SIMRS dibagun dengan menggunakan teknologi yang mudah di implementasikan dan juga mudah dalam dilakukan perawatan, hal ini sangat penting karena rumah sakit merupakan industri yang harus dapat memberikan pelayanan 24 jam / hari. Adapun spesifikasi sistem dibangun dengan : © Teknologi berbasis web dengan dukungan .Net Framework 3.5 dari Microsoft Bahasa pemrograman G# yang sangat populer dan produktif © Database SQL Server Dukungan multiple browser pada client (Internet Explorer, Mozilla, Opera, Chrome, Safari) © Tidak diperlukan instalasi apapun di komputer client KONSEP KERJASAMA Mengingat kebijakan di setiap rumah sakit yang berbeda-beda, maka dalam hal pengembangan dan pembiayaan Sistem Informasi Informasi Manajemen Rumah Sakit ini dapat dilakukan dengan 3 alternatif pembiayaan. . Pembiayaan dengan anggaran langsung Implementasi modul dapat dilakukan secara bertahap dengan menyesuaikan anggaran yang tersedia sesuai dengan 3 versi modul kami 2. Kerja sama operasi (KSO) Bentuk kerja sama kemitraan yang akan disepakati bersama, dimana besaran nilai dan lama kontrak akan bergantung pada kondisi masing-masing rumah sakit. 3. Sistem Cicilan / Leasing Merupakan suatu fasilitas kerjasama jangka panjang untuk pembelian produk AVIAT-SIMRS didasarkan pada harga dan jangka waktu yang telah disepakati. Medical Equipment, Sparepart Preventive Maintenance & Accessories Record Sistem Aset Manajemen Rumah Sakit Dalam rangka membantu 7™ pihak manajemen rumah sakit untuk mengelola aset NI peralatan medik dengan baik, efektif dan efisien maka perlu adanya dukungan baik dari sarana dan prasarana, berupa software maupun- hardware, dalam_ kaitannya dengan hal tersebut maka dengan ini kami memperkenalkan suatu Software Aplikasi bernama “Sistem Aset Manajemen Rumah Sakit” atau dikenal dengan nama (SAMRS) yang mampu membantu Rumah Sakit dalam manajemen pengelolaan aset Rumah Sakit agar lebih efektif dan efeisien, serta dalam rangka pemenuhan akreditasi JCI (Joint Commission International). Manual Book Document Contract Barcode Label So § Se Complaind & Repair Manual Operation Record Modul & Fitur Sistem Manajemen Aset Rumah Sakit Perc MCs Dar Cael dg Peale Bec) : Data Medis ct Le] AVIAT SIMKlinik 0 (Sistem Informasi Manajemen Klinik) (SIMKlinik) adalah sebuah sistem inik Anda. Sistem Informasi Manajemen Kli informasi yang terintegrasi, untuk membantu polikl MANFAAT APLIKASI SIMKlinik . Memudahkan pasien melakukan booking secara online . Bridging dengan sistem BPJS dan PCare . Memudahkan proses transaksi pelayanan klinik hingga apotik . Pencatatan Rekam Medis Elektronik dan resep secara online YPeNns . Dilengkapi modul inventory yang memudahkan dalam pembelian, penerimaan, distribusi, dan stock opname 6. Monitoring laporan keuangan dengan mudah, lengkap, dan akurat dimulai dari input laporan buku besar, hutang-piutang, hingga jasa dokter PATIENT MANAGEMENT INVENTORY MODULE = Perjanjian kunjungan -Pembelian barang - Pendaftaran - Penerimaan barang - Bridging BPJS dan PCare ~ Distribusi = Stock opname BILLING & CHARGE FINANCE - Transaksi/pelayanan di Klinik - General ledger - Hutang/piutang - Transaksi/pelayanan di Apotik - Kasir - Rekam Medis Elektronik (catatan medis, resep online) - Jasa dokter - Laporan keuangan AVIAT Mobile Apps (Aplikasi Antrean Online) Dengan menghadirkan Mobile Apps, pasien kini tidak perlu bolak-balik ke rumah sakit untuk mengurus pendaftaran yang sering memakan waktu lama. Dengan terhubungnya aplikasi antrean online, setiap tahapan pendaftaran pasien, seperti verifikasi dan konfirmasi, dapat diproses dengan lebih cepat. Dengan tersimpan dan tercatatnya setiap histori konsultasi dan transaksi, pasien dapat lebih mudah untuk mengetahui informasi lengkap dari setiap aktivitas, mulai dari informasi penyakit, jadwal Dokter, hingga rincian biaya. aoe Lihat Antrian Daftar Online Riwayat — Jadwal Dokter 5) ea) Be Berita Pembayaran InfoBed Pusat Bantuan FUNGSI Mengurai antrean di Rumah Sakit Mempermudah pelayanan kesehatan Kemudahan tenaga medis dalam mengatur jadwal Informasi dari Rumah Sakit cepat didapatkan oleh pasien Fitur Pembayaran mempermudah pasien dan bisa dijadikan umber pendapatan Rumah sakit Pod tm 4 QSIREM Sistem Rekam Medis SIREM adalah solusi total untuk rekam medis rumah sakit. Kami percaya, jika pengelolaan rekam medis di dalam rumah sakit dapat diselenggarakan dengan baik, maka peningkatan kualitas dan layanan rumah sakit akan tercapat. Berikut adalah layanan yang kami miliki: * Konsultasi Rekam Medis * Manajemen Rekam Medis * Pelatihan Rekam Medis * Penyelamatan Informasi Rekam Medis + Alih Media Arsip Rekam Medis Digital * Aplikasi untuk Rekam Medis (SIREM) * Sarana dan Prasarana MANFAAT Dengan menggunakan AVIAT, rumah sakit akan mendapatkan berbagai manfaat yang diantaranya adalah sebagai berikut: Manajemen akan dapat melakukan kontrol dengan cepat dan mudah terhadap setiap transaksi yang terjadi dalam periode waktu tertentu. AVIAT dilengkapi dengan fitur Management Web Waktu pelayanan terhadap pasien akan menjadi lebih cepat Efisiensi jaya operasional kerja yang signifikan Data medis pasien akan tersusun dengan struktur yang memudahkan proses pengambilan, penyusunan laporan dengan akurasi yang tinggi Proses kerja farmasi menjadi efisien dan mendapatkan laporan yang akurat perihal stock opname obat. 060000 ea 2 KLIEN KAMI oo 3 CIBINONG PMwsomus ——_svoALsan OP es 1s 3400 CO Ww RS BORROMEUS ‘Banaung <@ JEC JAKARTA EYE CENTER, omar a OW Ce ——RSPERMATASARANA RS Permata Pamulang mcabA wa ee, cara t KLINIK MATA CRScM dr. Hasri Ainun Habibie KENCANA = DaLIMA HOSPITAL — ) RS. Sentra Medika & RS Sentra Medika © & RS Sentra Medika RST W earner aaa AN PURING SIA PUTRA DaLIMA grhamMm2100 RUMAH SAKIT RSUD cr. Mohammad Soewandhie =, MEDIKA PERMATA HIJAU RS MEGA BUANA, 3 = Wop RUMAH SAKIT AULIA @ SEKAYU. ‘Membangun Generasi C iy ‘GaNDARIA Hubungi Kami Jl. Kebagusan Raya No. 192, Kebagusan Ps. Minggu, Jakarta Selatan 12520 4 a Tip. +62 21-78838951 Emai arketing@kp3.co.id (0) aviat.id oe Aviat.Id ® www.aviat.id

You might also like