You are on page 1of 26
ALAT PENDETEKSI SIRKULASI MANUSIA DI DALAM RUANGAN (MAKALAH) Diajukan untuk memenubi. salah satu tugas mata kufah fnstrumentasi Okh Afifah Nurobmah 141611036 As‘ari Dear Sarkoni 141611040 Yeni Yanuatti 141611065 Kelas 2B, PROGRAM STUDI D-3 TEKNIK PENDINGIN DAN TATA UDARA JURUSAN TEKNIK REFRIGERASI DAN TATA UDARA 2016 Kata Pengantar Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena berkat dan rahmat-Nya, kami dapat menyelesaikan tugas besar ini, Tugas besar ini berjudul “Alt Pendeteksi Sirkulasi Manusia di Dakm Ruangan.” Kami mengucapkan teria kash kepada Bapak Muhammad Arman sebiku dosen Instrumentasi, yang teh memberikan bimbingan selama pembuatan tugas besar ini Kami menyadari bahwa makalah ini belum sempuma, Oleh karena itu, kami mengharapkan rik dan saran yang konstruktif agar kami dapat menyempurnakan makalah pada kesempatan berikutnya, Sebain itu, kami berharap makalth ini dapat bermanfiat bagi pengembangan ilmu instrumentasi khususnya pada jurusan reffigerasi_ dan tata udara, Bandung, Desernber 2015 Kelonpok 8 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR 0.0.0 snnsnnennnnninnnnninnnnnnnnmnninnnnnnnnnnsnssnned DAFTAR ISL. ait BABI PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ....cso.csmnnnnnnnsnnnnninnnnnnnnnnnnnnnnnnsmnnsae 1.2 Tojua 1.3 Metode Penelitian 2 BAB IL TEORI DASAR 2.1 Arduino UNO. 2.2 Sensor Ultrason ..ccncanenene 2.3 Buzzer 5 2.4 LED. BAB II PERENCANAAN DAN REALISASI SISTI 3.1 Alat dan Bahan... 3.2 Deskripsi Alat 3.3 Langkah Pembuatan ..ssnnsensienninnntsnnninntnnnnenn 3.4 Diagram Blok.. 3.5 FIOWChAM ..sstsunsnnannmnnnninnnnnnnantinnninnnnnnnnannnnnannnnnnannnensnn) 3.6 Gambar Skemntiic....cncnenen 3.7 Script Program ul BAB IV PENGLJIAN DAN ANALISA PERANGKAT SISTEM 4.1 Data Pengujian 42 Atilisib.oeeonmnnnonnnnnnnmnnninnnninnnnnnnnninnnnnnnnnnnnnnnnnse ES 4.3 Hasil Akhir... BAB V PENUTUP. 5.1 Simpulan...... 5.2 Saran. DAFTAR PUSTAKA. LAMPIRAN..c.ersssnntnnnnmnannnnnnnnnnnsesninninnsninnnnennnnnsnnensnnsenensennnse 1S BABL PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Di era globalsasi ini, ima pengetabuan dan teknolgi berkembang sangat pesat, Namun biasanya hal tersebut diiringi dengan dampsk buruk terhadap perikiku masyarakat, misalnya hilangnya kebiasaan mengantre di tempat umum, Adanyaperkembangan teknologi dan permasalahan yang mengiringinya, — membuat msyarakat (ertartang untuk mengembangkan inovasi yang dapat mengatasi hal tersebut, Salah satu upaya yang dapat dihkukan sebagai mahasiswa adalah dengan membuat miniatur alat pendeteksi orang yang kehmr masuk ruangan. Miniatur ini merupakan inovasi yang cocok untuk diterapkan di tempat umum karena alat ini dapat mengatur orang untuk memasuki muangan secara teratur tanpa bisa mendalului. 1.2 Tujuan Pembustan tugas besar ini memiliki tujuan sebagai berikut. 1. Membuat miniatur pendeteksi orang yang masuk dan kelar ruangan dengan menggunakan komponen-komponen instrumentasi yaitu sensor ultrasonik, Arduino Uno, Buzzer dan LED sebagai komponen utama. Mengetabui fimgsi dan cara kerja dari sensor tltrasonik, Arduino Uno, Buzzer, LED dan komponen-komponen bin yang digurakan dalm pembuatan tugis besar ini 3. Mengetaui prinsip dari sistem Kontrol, fimgsi dan kaitan antara_sensov/transduser, pengontrol dan aktuator. 4. Menganalisa bahasa penrograman yang digunakan datam IDE dan kaitannya dengan hasil akhir alt 1.3 Metode Penelitian weep eae ‘Studi Literatur Perancangan Akt Pembuatan Abit Pembuatan Program Pengujian Sistem Pengumpulan Data Analisa Data Pengambilan Simpulan BAB IL TEORI DASAR Dahm pembuatan proyek akhir berbasis Arduino in, Komponen-komponen yang. digunakan antara hin sebagai berikut: 2.1 Arduino UNO Serial Out (TX) Gambar 2.1 Arduino UNO Arduino UNO adalah sebuah board mikrokontroker yang didasarkan pada ATmega328 (datasheet), Arduino UNO mempunyai 14>in digital inpuVoutput (6 di anfaranya dapat digunakan sebagai output PWM), 6 input analog, sebuah osiltor Kristal 16 MHz sebuah koneksi USB, sebuah power jack, sebuah ICSP header, dan sebuat tombol reset. Arduino UNO merupakan sah satu contoh dari Arduino USB. Arduino USB menggunakan USB sebagai interface pemrograman atau Komunikasi komputer. Arduino UNO. memuat semua yang diutuhkan untuk memmnjang mikrokontroler, mudah menghubungkannya ke sebuah computer dengan sebuah kabel USB atau mensuplainya dengan sebuah adaptor AC ke DC atau menggunakan baterai untuk memnlainya, Arduino tidak hanya sekedar sebuah alat pengembangan, tetapi it adabh kombinasi dari hardware, bahasa pemrograman dan Integrated Development Environment (IDE) yang canggih. IDE adabh sebuah software yang sangat berperan untuk menalis program, meng-compile menjadi kode biner dan meng-upload ke dalam memory microcontroller. Ada banyak projek dan alatalat dikembangkan oleh akademisi dan profesional dengan menggunakan Arduino, selain itu juga ada banyak modul-modul pendukung (sensor, tampiln, penggerak dan sebagainya) yang dibwat oleh pihak hin untuk bisa disambungkan dengan Arduino. Arduino berevolisi menjadi sebuah platform karena ia menjadi pihan dan acuan bagi banyak praktsi. 2.2 Sensor Ultrasonik HC-SRO4 Gambar 2.2 Ultrasonik HC-SRO4 HC-SRO4 adalsh sebuah modul yang berfungsi untuk melkukan pengukuran jarak suatu benda dengan memanfaatkan sinyal suara ultrasoni. Pada umumnya, sensor ultrasonik ini bethentuk papan ekktronik berukuran kecil yang dilengkapi dengan beberapa rangkaian ekktronik dan dua buah tansduser. Transduser_ pertama berfingsi sebagai transmitter dan yang lainnya berfungsi sebagai receiver. Sensor ini bekerja dengan cara menghasilkan gelombang suara pada frekuensi tinggi yang lan an okh transduser yang bertindak sebs Kemudian akan dipanc sgai transmitter. Pa gelombang yang mengemi benda di depannya akan ditangkap olkh transduser yang bertindak sebagai ceiver. Dengan mengetahui lamanya waktu antara dipancarkannya gelombang.ultrasonik sampai dengan diangkap kembal oleh receiver, mmka akan diketabui jarak dari benda yang terdapat di depan sensor tersebut. 2.3 Buwer Gambar 2.3 Buzzer Buzzer adalah sebuah komponen elektronika yang berfungsi untuk mengubah getaran istrik menjadi getaran suara. Pada dasarnya, prinsip kerja buzer hampir sama dengan speaker, jadi buzzer juga terdiri dari kumparan yang terpasang pada diafagma dan kemudian kumparan tersebut dialiri arus sehingga menjadi ekctomagnet, kumparan tadi akan tertarik ke dalam atau eluar, tergantng dari arah ars dan polaritas magnemya, karena kumparan dipasang pada diafagma, maka setiap gerakan kumparan akan menggerakan diafragma secara_ bolak-balik: sehingga membuat udara bergetar yang akan menghasilkan suara. 2.4 LED (Light Emitting Diode) Gambar 24 LED LED adalth Komponen elektronika yang dapat memancarkan cahaya monoakromatik ketika deri tegangan maju. LED merupakan jenis diode yang terbuat dari bahan semkonduktor. Warm-wama cahaya yang dipancarkan olh LED, tergantung pada jenis bahan semikonduktor yang, diguna Cara kerja LED hampir sama dengan dioda yang memiliki dua kutub, yaitu kutub positif (P) dan kutub negative (N). LED hanya akan memancarkan cahaya apabila dialiri tegangan. maju dari anoda menuju ke katoada, BAB I PERENCANAAN DAN REALISASI SISTEM 3.1 Alat dan Bahan Secara keseluuhan, perangkat yang digurakan dalam pembuatan alat ini antara lain sebagai berkut ~ Arduino UNO = Ubrasonik HC-SR04 - Buzar - LED 5mm - Kabel Mak-Mate - Kabel Male Female ~ PCB Board - Arduino Software 3.2 Deskripsi Alat Miniatur pendeteksi orang yang keluar masuk ruangan menggunakan ulrasonik sebagai sensor, buzer dan kd sebagai indikator. Abt ini menggunakan ubrasonik he-sr04 sebagai sensor, yaitu sensor yang dapat mendeteksi orang yang melwati ruangan dan melakukan pengukuran jarak dengan Arduino UNO sebagai mikrokontroler. Gelombang suara berffekuensi tinggi akan dipancarkan oleh transmitter pada ultrasonik, Jhlu pantulan gelombang yang mengenai orang akan ditangkap okh receiver sehingga utrasonik dapat menghitung jarak. Dua buah led dan satu bush buzzer dapat dijadikan indikator ketika seseorang memasuki muangin, ker miangan dan ketika ada orang lain yang hendak masuk sebelim orang pertama keluar, Kita dapat mengontrol parameter yang kita inginkan dengan memodifikasi program dakm Arduino Uno. a, Ketika niangan dalam keadaan normal, tidak ada orang yang memasuki rusngan, kedua kd tidak menyala dan buzzer tidak berbunyi. b. Ketika ada sescorang memasuki ruangan dan terdeteksi ultrasonik pertama, kd berwama merah aka menyala dan ketika terdeteksi ultrasonik kedua, led berwama kuning akan menyala dan led berwama merah akan mati, Dakm serial monitor di program akan ada pemberiahuan adanya orang memasuki ruangan. c. Ketika ada seseorang yang hendak masuk dan di dakim rangan masih ada orang, orang kedua tidak dapat memasuki ruangan, karena pada serial monitor terdapat farangan_ untuk memasuici ruangan. d. Ketika orang pertama keluar, ultrasonik akan mendeteksi dan pada serial monitor muncul pemberitahuan bab ¢. Ketika ruangan telah Kosong, orang kedua dapat memasuki ruangan. orang tersebut keluar ruangan, 3.3 Langkah Pembuatan 1. Menyiapkan alt dan bahan yang akan digunakan, beserta darasheer dari setiap Komponen (jka ada) ‘Membuat diagram alir dari abt, kemudian membuat skematk diagramnya. Membuat script program pada IDE berdasarkan disgram alr yang telah dibuat. Membuat sebuah mingatur ruangan sederhana, yee Merangkai PCB dengan ketentuan sebagai berikut: Menghubungkan kaki-kaki ultasonik dengan menggunakan Kabel yang disolder pada papan PCB. Menghubungkan kaki-kaki Vec kedua ulrasonik, lalu menghubungkannya ke power 5V pada Arduino. Menghubungkan kaki-kaki ground pada ultrasonik tatu menghubungkannya lagi ke ground pada Arduino. Menghubungkan trigpin ulrasonik pertarm pada digital pin 10 Arduino, Menghubungkan echopin ultrasonik pertama pada digtal pin 9 Arduino. Menghobungkan trigpin ultrasonik kedua pada digi Arduino, Menghubungkan echopin ultrasonik kedua pada digital pin 11 Arduino. I pin 12 6. Memasang kedua utrasonik pada iubang yang telah dibuat pada dindingminiatur. 7. Menyolder LED pada papan PCB yang dipasang pada dinding miniatur. 8. Menghubungkan kaki positif LED pertama pada digital pin 6 Arduino. Menghubungkan kaki positif LED kedua pada digital pin 4 Arduino, Menghubungkan kaki negatif Jed pertama dan kedva pada resistor 2200, halu resistor tersebut dihubungkan ke ground pada Arduino, 9, Menghubungkan kaki positi? buzzer pada digtal pin 8 Arduino dan menghubungkan kaki negatifnya pada ground Arduino. 10, Mengupload script program pada Arduino yang sebelumnya tebh dibuat, alu menghubungkannya ke PC dengan menggunakan kabel USB Arduino. 11, Menguji alat dengan menggerakan tangan melewatikedua sensor ultrasonik dengan arah yang berbeda. 3.4 Diagram Blok aS t f 3.6 Skematik Diagram 3.7 Script Program fidefine BUZZER 3 #define LEDPIN 6 int echo] Pn int igi Pin int echo2Pin = 9; 0; int trig2Pin = bookan ADA_ORANG = fake; unsigned long t_SensorA =0, {_ SensorB = 0; unsigned long t_timer_start = 0, t_timer_delay bookan hasChanged = false; 3000; // Sdetike wid LedKedipBuzzer(int Delay=125); wid setup() { Serialbegin (9600); pinMode(BUZZER, OUTPUT); piMode(LEDPIN, OUTPUT), pinMode(echoPin, INPUT), piMode(irigl Pin, OUTPUT); pinMode(echo2Pin, INPUT), piMode(tig2Pin, OUTPUT); iH void loop() [ f(t Sensor) t_SensorA = Proses_Deteksi(triglPin, echo Pin); il SensorB) t_SensorB =Proses_Deteksi(trig2Pin, echo2Pin); 1 jalan hanya jika {_SensorA dan {_SensorB 22nya tidak ero it SensorA && t SensorB) ( LedKedipBuzzer(): i_SensorA t_timer_delay) { if( (_SensorA==0 && t_SensorB>0) Il(t_SensorA>0 && t_SensorB==0) ) { 17 ada posisi ngegantung udah 3detik, fush variable t SensorA =t_SensorB hasChanged = fake: I } } delay(S0); unsigned long Proses_Deteksi(int trigPin, int echoPin) { Static int duration, distance; digital Write(trigPin, HIGH); delayMicroseconds(10); digitalWrite(trigPin, LOW); duration = pulseln(echoPin, HIGH): distance = (int)((duration/2) /29. ifidistance>5 && distance<45) hasChanged = tue; (timer_start = millis); return {_timer_start } retum 0; 1 wid LedKedpBuzzer(int (Delay) { digitalWrite(LEDPIN, HIGH); tone(BUZZER, 3000,500); delay(tDelay); digitalWrite(LEDPIN, LOW); noTone(BUZZER); 1 BABIV PENGUJIAN DAN ANALISIS PERANGKAT SISTEM 4.1 Pengujian 1, Langkah Pengujian 1. Gerakkan tangan pada sensor uirasonik pertama Jaki ubasonik kedua dan menggerakkan tangan pada sensor ultasonik kedua lak ultrasonik pertamn, 2. Beri keterangan apakah led pertama dan kedua menyala Ketka orang pertama memasuki dan keluar ruangan sebagai indikator terjadi atau tidaknya tindakan mendahului sebelam orang pertama keluar. 4.2 Data Pengujian Kondsi | Indikator | Orang Pertama Orang Kedua Keterangan Masuk Keluar Mastik Keluar T TED merah_|- Orang Kedua Ta v v 7 masuk setelah ‘orang pertama kehar z TED merah_|- F v 5 Orang Kedua LED hijau | V > 7 tidak bisa masuk sebelim orang pertama keluar 3 TED merah_ [= > - - Ketika TED Tnjau | - . . miangan kosong 4.3 Analisis Dari data yang diperoleh, terlihat bahwa arah gerakan tangan mempengaruhi kerja sistem, Seseorang dikatakan memasuki ruangan ketika orang tersebut terdeteksi oleh sensor pertama, Jai sensor kedua secara berurutan dan seseorang dikatakan kelar ruangan ketika orang tersebut terdeteksi sensor kedua dabuln lak sensor pertama, Maka dari itu, apabila disimulasikan sebuah gerakan tangan terdeteksi okh ultasonik pertama dan kedua secara berurutan dan ada lagi sebuah gerakan tangan terdeteksi olch ubrasonik pertama, LED berwarn hijau akan menyals sebagai indikator hahwa orang pertama belum keler dan LED merah akan menyala sebagai infikator bahwa ada orang kedut yang hendak memisuk i ruangan. Orang kedua baru bisa memasuki ruangan ketika orang pertama sudah keluar. 44 Hasil Akhir BABY PENUTUP 5.1 Simpulan Arduino Uno dapat menjadi pengontrol dalam percobsan ini, bergantung dari script program yang telah dibuat pada IDE. 2. Pada project ini, ultrasonik dapat herfingsi sebagai pendeteksi orang yang keluar masuk ruangan, 3. Arah berjalannya seseorang yang melewati sensor mempengaruhi kerja sistem dan output pada serial: monitor. 4, LED dan buzzer digunakan sebagai indikator. 5. Sistem ini tidak dapat mendeteksi dua orang yang melewati sebuah sensor yang sama secara bersaman, melainkan mendeteksi orang satu persatu, 5.2 Saran Untuk lebih memperbaiki dan menyempurnakan kinerja dari alat ini, maka kami menyarankan i Ulrasonik ditempatkan secara berhadapan, sehingga alat ini mampu_ mengatasi permasalahan ketika ada dua orang memasuki ruangan secara bersamaan. Dipasang LCD sebagai display ketika ada orang di dalam ruangan Ditambah sebuah actuator. DAFTAR PUSTAKA hitp://randomnerdtuto rials.com/complete-guide-for-ultrasonic-sensor-he-s104/ http: /belajar-dasar-pemrograman, blogspot.co.id/2013/03/arduino -uno.html http://elektronika-dasar. web. idled-light-e mitting-dioda/ http://elektronika-elektronika.blogspot.co.id/2007/04/buzzer. html https ://unoi ndonesia.wordpress.con/2013/04/08/desain-skematik -ele ktronika-denga n- friting/ Data Sheet Arduino Technical specs Microcontroller Operating Voltage input Voltage (recommended) input Voltage (iit) Digital 1/0 Pins PWM Digtal /0 Pins Analog input ins C Current peri/0 Pin DC Current for 33V Pin Flash Memory SRAM EEPROM ‘lock Speed Length wath Weight Data Sheet Ultrasonik HC-SRO4 LAMPIRAN ‘Alimega328° 3v Iv 6-20v 14 (ot which 6 provide PWM output) 6 6 20™mA Soma 32 KB (ATmega3ZaP) ‘of which 0.5 KB used by bootloader 2B (ATmega328) 1B (ATmega328P) veMHe 686mm 4mm Be ‘Daia Sheet Ultrason HC-SROF Voltage DC 3V Woikng Covent [Sma Working Frequency | 40Hz ‘Max Range t= Min Range Tea Measuring Angie | 15 degree ‘Dimension Bx20e 1 mam Data Sheet Buzzer IESPECIFICATIONS E Parameter Condon win Tye. wee ot ‘Seo vokage 5 2 | 18 v vem 2 ‘Supp erent nv 6 10 ma (average) ev 7s | 3s Veo= 8 se ‘Supply current 1 16 25 mA ween vw 2 | 8 Fundamental wequency Veni | 28 29 3a He Vees % a Sound procure fve! ve oe a a, enh 16 73 80 Tempemtare| ‘operating 20 +70 © sorage | =30 475 Desir He 1,900 [ He Spectetons subject to change without notice Data Sheet LED Rincian Biaya Arduino UNO. Ultrasonic HC-SRO4 Buzer Resistor Kabel male female Kabel male to mak Lem perekat Baut Rp. 135.000 Rp. 35.000 Rp. 2.500 Rp. 1.000 Rp. 200 Rp. 8.000 Rp. 15.000 Rp. 15.000 Rp. 5.000 Rp. 3.000 TOTAL @1 bush @2 buah @ 1 buah @2 buah @2 buah @1 buah @1 paket @2 paket @2 bush @1 paket Rp. 135.000 Rp. 70.000 Rp. 2.500 Rp. 2.000 Rp. 8.000 Rp. 15.000 Rp. 30.000 Rp. 10.000 Rp. 3.000 Rp. 275.900

You might also like