You are on page 1of 4
PEMERINTAH KABUPATEN GAYO LUES RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM J. Pangur - Dabun Golang, | ‘Top (0642) - 21633, DABUN GELANG - 24655 E-mail: rsumuhammadalkasin@ginall com KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD AL! KASIM. KABUPATEN GAYO LUES NOMOR : PEG.800 / 16991 /SK-DIR/RSUMAK/X12022 TENTANG PERUBAHAN KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM NOMOR : Peg.800 / 68.1 / SK-DIR/RSUMAK-GL/I/2021 TENTANG PENETAPAN TIM VOLUNTARY COUNSELLING TEST (VCT) DAN CARE SUPPORT TREATMENT (CST) RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM Menimbang a. bahwa dalam meningkatkan mutu pelayanan Tim Pos Pelayanan Khusus /HIV maka perlu adanya penetapan tim Voluntary Counseling Test (VCT) dan Care Support Treatment (CST); b. bahwa sehubungan dengan pertimbangan diatas maka diperlukan penetapan dengan keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Muhammad Ali Kasim Kabuapten Gayo Lues; Mengingat 1. Undang-Undang RI Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; 2. Undang-Undang RI Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit; 3. Undang-Undang RI No 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Pubill 4, Peraturan Presiden Nomor 75 Tahun 2006 tentang Komisi Penanggulangan AIDS Nasional; 5. Peraturan Presiden Nomor 77 Tahun 2015 tentang Pedoman Organisasi Rumah Sakit (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 159); 6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 56 Tahun 2014 tentang Kiasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit (Berita Negara Republik IndonesiaTahun 2014 Nomor 1221); 7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 21 ‘Tahun 2013 tentang Penangulangan HIV/AIDS; 8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2014 tentang Penanggulangan Penyakit Menular, 9. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 87 ‘Tahun 2014 tentang Pedoman Pengobatan Antiretroviral; 10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2017 tentang Akreditasi Rumah Sakit; 11, Keputusan....../2 MENETAPKAN KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT 14. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 129/MENKES/SK/I/2008 Tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit; 12. Pedoman Standar Nasional Akreditasi Rumah Sakit edisi 1 Kementerian Kesehatan Republik indonesia Tahun 2017. MEMUTUSKAN PERUBAHAN KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM. MUHAMMAD ALI KASIM = NOMOR___:Peg.800/68.1/SK DIR/RSUMAK-GLIIV/2021 TENTANG PENETAPAN TIM VOLUNTARY COUNSELLING TEST (VCT) DAN CARE SUPPORT TREATMENT (CST) RUMAH SAKIT UMUM. MUHAMMAD ALI KASIM Penetapan petugas PenanggungJawab dan anggota Tim Voluntary Counselling Test (VCT) dan Care Support Treatment (CST) pada Rumah Sakit Umum Muhammad Ali Kasim terlampir. Menugaskan yang bersangkutan untuk melakukan tugas sesuai uraian tugasnya masing masing di RSU Muhammad Ali Kasim. Melaksanakan peraturan perundang - undangan yang berlaku Serta hasil keputusan di Rumah Sakit Umum Muhammad Ali Kasim, Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, dengan ketentuan bahwa apabila dikemudian hari temyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan diperbaiki kembali Ditetapkan di Dabun Gelang pada tanggal, 21 November __2022 M 26 Rabiul Akhir 1444 H VDIREKTUR, de MUTIA FIRI, M.K.M. Pembit IVa) NIP. 19840403 :200904 2 009 3 LAMPIRAN | KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD AL KASIM KABUPATEN GAYO LUES NOMOR PEG. 800//¢48,/SK-DIRRSUMAK-GL/KI/2022 TANGGAL 2L.NOVEMBER 26 RABIUL AKHIR 1444 H TIM VOLUNTARY COUNSELLING TEST (VCT) DIRUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM TAHUN 2022 ANGGOTA JABATAN INDY SAPUTRAMH.Kes =| PENANGGUNG JAWAB. 2. dr. CHAIRUN ARRASYID, Sp,PD DOKTER SPESIALIS 3. dr. RENDRA GUSTIAN SIREGAR DOKTER UMUM 4. KHAIRUL ANWAR, Amt ADMINISTRASI 6. RUSMAINI, STR. PERAWAT 6. RIZKIIRMAYANI FARMASI 7. SARINAH LABORATORIUM J DIRERTUR LMM. Pembina\ Via) NIP. 19840403 200904 2 009 4 LAMPIRAN IT: KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM KABUPATEN GAYO LUES NOMOR PEG. 800) /SK-DIR/RSUMAK-GLIXII2022 TANGGAL 21 NOVEMBER _2022M 26 RABIUL AKHIR 1444 H IM CARE SUPPORT TREATMENT (CST) DIRUMAH SAKIT UMUM MUHAMMAD ALI KASIM TAHUN 2022 ANGGOTA JABATAN 1. ANDY SAPUTRA,MH Kes PENANGGUNG JAWAB 2. dr. CHAIRUN ARRASYID, Sp,PD DOKTER SPESIALIS 3. dr. RENDRA GUSTIAN SIREGAR DOKTER UMUM 4. KHAIRUL ANWAR, Amf ADMINISTRASI 5. RUSMAINI, STR. Keb PERAWAT 6. RIZKIIRMAYANI FARMAS! e 7. SARINAH LABORATORIUM dr. MUTIA FRRRILM.K.M, Pembind (Via) NIP. 19840403 200904 2 009

You might also like