You are on page 1of 3

KEGIATAN PONDOK RAMADHAN

& ZAKAT FITRAH MTsN 5 KEDIRI


TAHUN 2021/2022
A. PONDOK RAMADHAN

Ketentuan Pondok Ramadhan sebagai berikut ;


1. Pondok Ramadhan dilaksanakan secara tatap muka (masuk semua, tidak ada
sesi)
2. Pelaksanaan selama 6 hari (4 – 9 April 2022) dengan ketentuan :
 Senin s.d Rabu, 4-6 April 2022 : Kelas VII A – VII J
 Kamis s.d Sabtu, 7-9 April 2022 : Kelas VIII A – VIII J
3. Khusus kelas IX, tidak ada kegiatan pondok romadhon, tetapi hanya
mengumpulkan Zakat saja, pengumpulan dilaksanakan tanggal 11-13 April
2022 (Sesudah ujian UM)
4. Jadwal materi pondok romadhon
 Kelas 7 Putra : Senin, Selasa, Rabu (Aklaqul li Banin)
 Kelas 7 Putri : Senin. Selasa (Risalatul Mahid) , Rabu (Al Akhlaqul li Banat)
 Kelas 8 Putra : Kamis, Jum’at, Sabtu (Aklaqul li Banin)
 Kelas 8 Putri : Kamis, Jum’at (Al Akhlaqul li Banat), Sabtu (Risalatul
Mahid)
5. Waktu dan Kegiatan :
Putra dan Putri
WAKTU KEGIATAN TEMPAT
07.00 – 07.30 Shalat Dhuha berjamaah Di Masjid
07.30 – 08.00 Tadarus Di Kelas
08.00 – 9.00 Materi I Ruang kelas
Akhlaqul liBanin Putra, Akhlaqul li Banat
Putri, Risalatul Mahid Putri
09.00 – 10.00 Pengumpulan Zakat Sport Center (GOR)
10.00 – 11.00 Materi II (melanjutkan materi I) Di Kelas
11.00 – 12.00 Persiapan sholat Dzuhur Di masjid
Pulang
6. Tempat pelaksanaan Pondok Ramdhan kelas VII dan VIII, 10 kelas Ruang
Kelas Deret Utara.
 Ruang Kelas VII, R1-R10 : Kel. Abu Bakar, Umar, Ustman, Ali, Bilal,
Khadijah, Aisyah, Fatimah, Ummu Kultsum, Zainab.
 Ruang Kelas VIII, R1-R10 : Kel. Abu Bakar, Umar, Ustman, Ali,
Khadijah, Aisyah, Fatimah, Ummu Kultsum, Zainab, Ruqoyah.
 Siswa dikelompokkan Putra-putra, dan Putri-putri dengan data nama
kelompok sudah di tempel di Ruang Masing-masing. (Siswa masuk ruang
sesuai dengan data kelompok)
7. Pakaian pada saat pelaksanaan Pondok Ramadhan :
 Putra : Busana muslim (bukan kaos), memakai sarung, kopiah dan
bersandal (bukan sandal jepit)
 Putri : Busana muslimah (bukan kaos, memakai rok atau gamis) dan
bersandal (bukan sandal jepit)
8. Perlengkapan : Buku tulis, alat tulis untuk merangkum, al-Qur’an dan mukena
(perempuan)
9. Dilarang membawa HP
10. Diusahakan bagi seluruh siswa berwudhu dari rumah
11. Mohon untuk mematuhi protokol kesehatan (pakai masker, cuci tangan, jaga
jarak, jauhi kerumunan mobilitas, dan interaksi)
12. Sanksi bagi yang melanggar, misalnya, tidak masuk tanpa izin, melanggar
aturan busana poin 7, perlengkapan poin 8, maka siswa wajib menyetorkan
kitab Aklaqul li Banin bagi putra dan akhlaqul li banat bagi putri.

Ttd

Panitia Pondok Ramadhan


KEGIATAN ZAKAT FITRAH MTsN 5 KEDIRI
TAHUN 2021/2022
B. ZAKAT FITRAH
Ketentuan Zakat Sebagai Berikut
1. Zakat berupa beras (yang dimakan setiap hari)
2. Berat zakat dihimbau untuk membawa 3 kg
3. Pengumpulan zakat fitrah dilaksanakan tiap jam istirahat (09.00 s.d 10.00 WIB) di GOR
dengan ketentuan :
Hari, Tanggal Kelas Tempat Petugas
Senin, 4 April 2022 Kelas VII A dan B Meja 1 Pak Rozi
7A, 7B, 7C, 7D Kelas VII C Meja 2 Bu Lia
Kelas VII D Meja 3 Bu Riza + OSIS
Selasa, 5 April 2022 Kelas VI E Meja 1 Pak Imron
7E, 7F, 7G Kelas VII F Meja 2 Bu Endang
Kelas VII G Meja 3 Bu Sultonah + OSIS
Rabu, 6 April 2022 Kelas VII H Meja 1 Pak Imam
7H, 7I, 7J Kelas VII I Meja 2 Bu Ika
Kelas VII J Meja 3 Bu Heni + OSIS
Kamis, 7 April 2022 Kelas VIII A dan B Meja 1 Pak Imron
8A, 8B, 8C, 8D Kelas VIII C Meja 2 Bu Mamba’
Kelas VIII D Meja 3 Bu Sultonah + OSIS
Jum’at, 8 April 2022 Kelas VIII E Meja 1 Pak Imam
8E, 8F, 8G Kelas VIII F Meja 2 Bu Heni
Kelas VIII G Meja 3 Bu Lia + OSIS
Sabtu, 9 April 2022 Kelas VIII H Meja 1 Pak Ansori
8H, 8I, 8J Kelas VIII I Meja 2 Bu Endang
Kelas VIII J Meja 3 Bu Riza + OSIS
Senin, 11 April 2022 Kelas IX A dan B Meja 1 Pak Rozi
9A, 9B, 9C, 9D Kelas IX C Meja 2 Bu Sultonah
Kelas IX D Meja 3 Bu Ika + OSIS
Selasa, 12 April 2022 Kelas IX E Meja 1 Pak Ansori
9E, 9F, 9G Kelas IX F Meja 2 Bu Mamba’
Kelas IX G Meja 3 Bu Riza + OSIS
Rabu, 13 April 2022 Kelas IX H Meja 1 Pak Imron
9H, 9I, 9J Kelas IX I Meja 2 Bu Endang
Kelas IX J Meja 3 Bu Ika + OSIS
*pengumpulan zakat, khusus kelas 9 adalah setelah ujian UM

You might also like