You are on page 1of 5

Latihan Soal TKP Kedinasan Tahun 2022

Kelas 12 SMA IPA/IPS & Tes PPPK Tahun 2022

Seleksi Kemampuan Dasar (SKD)


Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

1. Pagi ini seperti biasanya anda selalu sibuk dengan D. Berusaha untuk bekerja lebih giat dengan
rutinitas diperkerjakan sebagai seorang customer harapan bisa mendapatkan fasilitas rumah dari
service pada sebuah rumah sakit pemerintah. kantor.
Ketika anda sedang asyik bekerja datanglah E. Menerima hal ini sebagai resiko dari pekerjaan
seorang ibu-ibu tua yang ingin menanyakan yang anda ambil dan berusaha untuk tetap bisa
prosedur penggunaan BPJS Kesehatan untuk merasa nyaman tinggal di daerah pinggiran.
proses rawat inap anaknya yang sedang sakit dan Skoring :
membutuhkan perawatan secepatnya agar sakitnya C = 5, E = 4, A = 3, D = 2, B = 1
tidak bertambah parah. Setelah anda menjelaskan
panjang lebar dengan bahasa yang mudah 3. Semenjak musim kemarau melanda negeri ini
dimengerti beberapa kali kepada sang ibu namun terutama di daerah tempat tinggal anda. Membuat
ternyata ibu tersebut tampak sangat kebingungan masyarakat di sekitar harus berhemat dalam
dan mengatakan bahwa dia tidak mengerti sama penggunaan air untuk kebutuhan rumah tangga
sekali dengan prosedur yang anda jelaskan, dan keperluan sehari-hari lainnya. Salah satu
bagaimana sikap anda …. sumber air yaitu berasal dari air PDAM yang
A. Menjelaskan secara pelan-pelan dengan mengalir di setiap rumah warga. Namun akhir-akhir
bahasa yang mudah dipahami oleh ibunya agar ini aliran air tersebut sering mati, terutama pada
dia tahu maksud dari apa yang anda jelaskan. saat pagi hari dimana semua orang
B. Menjelaskan dengan sabar sembari mengajak membutuhkannya untuk berbagai aktivitas mulai
sang ibu untuk tenang terlebih dahulu agar lebih dari memasak sampai dengan untuk kebutuhan
focus ketika anda menjelaskan, jika masih mandi sebelum menjalankan aktivitas. Hal apa
kebingungan anda akan membantu ibu tersebut yang akan anda lakukan ….
untuk proses pengurusannya. A. Mengajukan protes kepada pihak penyedia
C. Menjelaskan dengan sabar perlahan tahapan jasa air yaitu PDAM agar pada saat pagi aliran
demi tahapan yang harus dilakukan ibu tersebut air tidak mati karena ini merupakan hak warga.
dengan bahasa yang santun agar sang ibu B. Santai saja, saya bisa meminta air untuk
paham maksud dari apa yang anda jelaskan. kebutuhan memasak dan mandi kepada
D. Meminta sang ibu untuk memanggil salah satu tetangga.
anggota keluarganya agar bisa menjelaskan hal C. Menggunakan air seadanya untuk memasak
tersebut kepadanya. dan kebutuhan mandi sebelum berangkat ke
E. Meminta teman anda yang lebih berpengalaman kantor agar tidak terlambat.
dalam melayani keluarga pasien yang D. Meminta suami/istri untuk membeli air galon
kebingungan dalam memahami prosedur yang setiap harinya untuk kebutuhan memasak dan
ada. mandi anggota keluarga.
Skoring : E. Menampung air di malam hari sebagai
D = 5, E = 4, C = 3, A = 2, B = 1 cadangan untuk kebutuhan di pagi hari.
Skoring :
2. Awal tahun ini anda baru saja lulus dari sebuah E = 5, D = 4, A = 3, C = 2, B = 1
universitas ternama dengan predikat cumloude.
Andapun mencoba bperuntungan untuk melamar di 4. Hari ini di kantor anda akan diadakan rapat besar
beberapa perusahaan. Setelah mengikuti beberapa terkait dengan kebijakan yang akan ditempuh oleh
kali proses seleksi di beberapa perusahaan, perusahaan dalam rangka untuk meningkatkan
akhirnya anad diterima di sebuah perusahaan yang pelayan terhadap masyarakat. Semua karyawan
terletak di pinggiran kota. Kemudian Anda yang mewakili divisi masing-masing diminta untuk
memutuskan untuk mencari kontrakan di sekitar menyampaikan ide dan gagasan mereka pada
lokasi perusahaan anda bekerja. Namun anda mereka pada saat rapat berlangsung, anda pun
merasa tinggal di pinggiran kota memang sangat telah menyampaikan ide anda sebagai perwakilan
tidak mengenakkan. Mulai dari susahnya dari divisi anda, namun rekan yang lain kurang
transportasi umum untuk ke kota, jauhnya fasilitas mendukung ide dan gagasan yang anda ajukan
kesehatan, sampai jarangnya tempat hiburan karena dinilai tidak memiliki perubahan signifikan
sebagai pelepas stress jika pulang bekerja, tapi terhadap perusahaan ke depannya, sikap anda.
dengan tinggal di pinggiran kota membuat anda A. Mencoba membicarakan lebih jauh dengan
sering tiba tepat waktu di kantor, bagaimana sikap rekan perwakilan divisi yang lain maksud dari
anda … gagasan yang anda ajukan dan dampaknya
A. Saya akan mencoba untuk bertahan terhadap perusahaan.
semampunya untuk tetap tinggal di pinggiran B. Mencari dukungn dari ketua rapat, dengan
kota karena akan membuat saya lebih dekat memberikan data-data yang mendukung
dengan lokasi perusahaan. gagasan anda agar diterima.
B. Mencari temoat tinggal lain yang lebih nyaman, C. Membicarakan dengan rekan divisi lain untuk
meskipun sedikit jauh dari lokasi perusahaan memadukan gagasan yang anda punya.
tempat anda bekerja. D. Menggantinya dengan ide lain yang lebih baik
C. Mencari cara agar dapat menikmati kehidupan dan dapat diterima oleh semua perwakilan
di daerah pinggiran kota yang lokasinya dekat divisi.
dengan pekerjaan anda. E. Merumuskan ide tersebut secara detail agar
rekan-rekan yang lain mengerti bahwa

Latihan Soal SKD TKP – Kedinasan/PPPK/CPNS Tahun 2022 – Paket 2 -- follow instagram : @ delta_sinergi – halaman 1
gagasan yang anda sampaikan akan B. Saya akan membantu mereka, akan tetapi
berdampak baik bagi kemajuan perusahaan. biasanya saya akan selesaikan dulu
Skoring : permasalahan saya, baru setelah itu membantu
D = 5, C = 4, E = 3, A = 2, B = 1 dengan ikhlas.
C. Saya bertanya dahulu mengenai permasalahan
5. Anda merupakan seorang karyawan pada sebuah yang mereka hadapi jika memungkinkan saya
perusahaan jasa yang bergerak dalam bidang akan membantu.
transportasi. Siang ini akan diadakan sebuah D. Saya akan membantu tapi terlebih dahulu saya
diskusi singkat dengan pimpinan perusahaan. akan berpikir cukup lama untuk mencarikan
Semua karyawan diminta untuk memberikan usulan solusi yang tepat atas permasalahan mereka.
terkait peningkatan kualitas pelayanan terhadap E. Saya bertanya dahulu jika saya mampu saya
pelanggan kedepannya agar banyak dari customer akan membantu tentunya terlebih dahulu
yang memakai jasa perusahaan anda, sikap anda. mengerjakan pekerjaan saya.
A. Memberikan usulan jika ingin meningkatkan
pelayanan, perusahaan harus semua hal yang Skoring :
C = 5, E = 4, A = 3, B = 2, D = 1
diinginkan oleh pelanggan tanpa terkecuali.
B. Mengusulkan adanya jalur khusus untuk ibu
8. Pagi ini anda meminta bawahan anda untuk
hamil dan menyusui dan para lansia.
melakukan tinjauan ke lokasi proyek yang
C. Mengusulkan agar pada hari libur masal biaya
kebetulan di bawah tanggung jawab anda. Namun
tiket didiskon hingga 50 % sehingga banyak dari
lagi-lagi bawaha anda tersebut mengingkari
pelanggan yang akan menggunakan jasa
janjinya untuk melakukan tinjauan ke lokasi dengan
perusahaan anda.
berbagai alasan yang anda rasa kurang masuk
D. Memberikan usulan agar perusahaan
akal. Sedangkan ini merupakan pekerjaan yang
menyediakan fasilitas khusus bagi ibu hamil,
sangat penting demi menjaga nama baik
menyusui, dan lain.
perusahaan dan kepercayaan pemakai jasa
E. Menyusulkan agar alat transportasi yang
perusahaan anda, sikap anda ….
digunakan selalu bersih dangan cara merekrut
A. Tidak lagi memberinya maaf karena ini sudah
karyawan baru dengan gaji tinggi.
keterlaluan tidak mengindahkan perintah anda
Skoring : padahal itu adalah pekerjaan yang sangat
D = 5, E = 4, C = 3, B = 2, A = 1
penting.
B. Berhenti mempercayainya sejak kejadian
6. Dengan naiknya biaya hidup dan harga barang pertam hingga selanjutnya.
yang serba mahal dan sulitnya lapangan pekerjaan C. Melaporkan hal ini kepada pemilik perusahaan
membuat masyarakat merasa terjepit masalah agar mendapatkan hukuman agar dia
perekonomian untuk memenuhi kebutuhan sehari- memahami tugasnya untuk masa yang akan
hari. Begitu dengan anda sendiri yang hanya datang.
merupakan seorang karyawan perusahaan swasta D. Berani berkata tegas dengan menegurnya agar
dengan gaji yang sangat pas-pasan setiap bertanggung jawab.
bulannya. Teman-teman anda yang lain juga E. Tidak cepat percaya dengan jika diserahkan
merasa kesulitan untuk memenuhi kebutuhan tugas lagi untuk ke depannya.
hidup. Banyak dari teman-teman anda yang
meminjam uang di aplikasi online dengan bunga Skoring :
yang tidak sedikit ditambah lagi jika melakukan D = 5, C = 4, A = 3, B = 2, E = 1
pembayaran melebihi tempo yang sudah
ditentukan, mengakibatkan besar bunga bisa 9. Sebagai peserta lomba dalam HUT perusahaan di
melebihi pinjaman, sikap anda jika dihadapan pada tempat saya bekerja, yang diikuti oleh semua
permasalahan di atas. kolega perusahaan, maka saya akan ….
A. Menasehati teman-teman saya agar berhati-hati A. Yang penting saya akan berpartisipasi mewakili
untuk melakukan pinjaman online meskipun perusahaan saya.
dengan prosedur yang lebih gampang. B. Tak cukup berpartisipasi saja, saya harus
B. Tidak ingin melakukan hal-hal yang sama menjadi juara.
bahkan dalam kondisi terdesak sekalipun. C. Paling penting tingkatkan kebersamaan antara
C. Berusaha agar tidak melakukan peminjaman tim dan kolega.
agar tidak merasa kesulitan pada saat D. Kompetisi menjadi juara itu utama agar
melakukan pembayaran nanti. menjaga nama baik perusahaan.
D. Mencari tahu detail tentang perusahaan yang E. Apapun yang saya lakukan untuk menjaga
memberikan pinjaman jika suatu saat terpaksa kebaikan perusahaan.
harus melakukan peminjaman. Skoring :
E. Mencari tahu sejarah perusahaan dan B = 5, D = 4, E = 3, C = 2, A = 1
menasehati teman-teman yang lain agar berhati-
hati. 10. Ketika anda hendak berangkat ke kantor, anda
melewati jalan raya dan anda melihat banyak orang
Skoring :
membuang sampah di dekat tempat pembuangan
D = 5, C = 4, B = 3, E = 2, A = 1
sampah dan sampah tersebut berserakan di pinggir
7. Di kantor saya terkenal sebagai karyawan yang jalan yang mengganggu pandangan dan jalannya
sering memberikan bantuan terhadap sesama kendaraan. Apakah yang akan anda lakukan
rekan kerja dalam berbagai permasalahan yang melihat keadaan tersebut ?
mereka hadapi. Biasanya hal apa yang akan anda A. Segera merapikan sampah itu tanpa pikir
lakukan. Saat rekan kerja anda membutuhkan panjang, demi kepentingan pengguna jalan lain
batuan anda. dan masyarakat banyak.
A. Saya akan langsung memberikan bantuan B. Melewati dan membiarkannya begitu saja
sesuai dengan kemampuan saya dengan karena bukan tanggung jawab saya.
begitu dapat meringankan beban mereka. C. Memberitahu orang yang ada di sekitar jalan
untuk memungut sampah tersebut dan
Latihan Soal SKD TKP – Kedinasan/PPPK/CPNS Tahun 2022 – Paket 2 -- follow instagram : @ delta_sinergi – halaman 2
membuang pada tempat sampah yang telah C. Tidak mau terlibat dalam penyelesaian tugas
disediakan. dan membiarkan orang yang saya benci
D. Memvideo dan memfoto selanjutnya diviralkan melakukan pekerjaan sendirian
melalui media sosial agar semua orang paham D. Menyelesaikan pekerjaan tersebut tanpa
kondisi di sekitar tempat pembuangan sampah. melibatkan orang yang saya benci
E. Menelpon pihak berwenang yang bertanggung E. Minta bertukar tempat dengan rekan kerja dari
jawab dengan sampah ini. tim lain
Skoring : Skoring :
C = 5, E = 4, D = 3, A = 2, B = 1 A = 1, B = 5, C = 3, D = 4, E = 2,

11. Siang ini anda menerima panggilan untuk proses 15. Teman saya baru saja keluar dari rumah sakit dan
rekrutmen pada sebuah perusahaan. Ketika anda hari ini baru saja masuk kantor. Namun dia masih
berangkat untuk mengikuti rekrutmen tersebut, di merasa pusing serta belum bisa berkonsentrasi
tengah perjalanan anda melihat kerumunan orang pada kerjaannya, padahal hari itu ada deadline
di pinggir jalan dan ternyata telah terjadi untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. Maka sikap
kecelakaan dengan korban tabrak lari, sedangkan saya adalah …
anda harus sesegara mungkin sampai di A. Mengerjakan tugas sendiri, tetapi saya meminta
perusahaan untuk memulai seleksi, maka sikap rekan kerja saya untuk mengerjakan tugas
anda …. tersebut jika ia sudah sembuh
A. Tetap melanjutkan perjalanan untuk tepat B. Menunggu teman saya pulih dan mengerjakan
waktu mengikuti tes pekerjaan. tugas tersebut bersama-sama
B. Mengabaikannya karena harus mengikuti tes C. Membagi pekerjaan menjadi dua bagian dan
yang akan dimulai sebentar lagi. mengerjakan bagian saya sendiri
C. Tetap melanjutkan perjalanan setelah yakin D. Menyelesaikan tugas sendirian sambil
ada orang lain yang menolong. menunggu kondisi teman saya hingga pulih
D. Menolongnya, kemudian membawanya ke E. Mengerjakan tugas, dan meminta honor teman
rumah sakit atau kantor polisi. saya menjadi honor saya
E. Mengejar pelaku tabrak lari dan memintanya
untuk bertanggung jawab atas perbuatannya. Skoring :
A = 2, B = 3, C = 4, D = 5, E = 1,
Skoring :
A = 3, B = 4, C = 5, D = 2, E = 1 16. Anak buah saya selalu bermasalah untuk
Aspek Profesionalisme dan Kedisiplinan.
Anda diharapkan kedatangannya tepat waktu untuk mengikuti proses memenuhi deadline kerja yang telah saya berikan
seleksi, maka langkah yang paling tepat adalah pilihan A karena kepadanya, maka saya akan …
kecelakaan tersebut telah terjadi pada saat anda sampai dan disana A. Memindahkannya ke bagian lain
ada banyak orang lain yang bisa membantu korban kecelakaan. B. Tidak memberikannya pekerjaan lain
C. Memberi dia deadline baru sesuai dengan
12. Karena adanya perbaikan jalan, saya terlambat kemampuannya
datang ke kantor. Sesaat setelah sampai dikantor, D. Berkomunikasi dengannya dan mencari solusi
atasan saya memarahi saya atas keterlambatan atas kendala yang dialaminya
tersebut. Sikap saya adalah … E. Tetap memberikan pekerjaan dengan deadline
A. Tidak terima karena keterlambatan tersebut sesuai dengan keinginan dan standar saya
bukan salah saya
B. Meminta maaf dan memberitahukan kondisi Skoring :
sebenarnya yang saya alami A = 1, B = 2, C = 4, D = 5, E = 3,
C. Menerimanya karena itu memang salah saya
D. Diam saja lalu meminta izin untuk mulai bekerja 17. Anda senang tinggal dalam lingkungan yang...
E. Menerimanya dan berusaha untuk tidak A. Rumahnya berdekatan
terlambat lagi B. Tertutup
C. Sepi
Skoring : D. Suasananya individual
A = 1, B = 3, C = 4, D = 2, E = 5, E. Suasananya penuh kekeluargaan

13. Hari minggu esok akan diadakan rekreasi untuk Skoring :


para pegawai dalam rangka saling mengenal satu A = 4, B = 2, C = 3, D = 1, E = 5,
sama lain, maka saya akan …
A. Tidak mengikutinya 18. Ketika Ketua RT Anda membutuhkan warganya
B. Mengikuti kegiatan jika saya ada waktu kosong untuk melakukan kerja bakti di lingkungan rumah
C. Bersemangat mengikutinya dan ingin Anda dan sekitarnya, Anda sedang sibuk. Maka
berkenalan dengan teman baru Anda akan...
D. Kurang bersemangat namun tetap mengikutinya A. Tetap ikut dalam kerja bakti walau Anda sedang
E. Mengikuti kegiatan tersebut karena lelah punya tugas mendadak
setelah 5 hari bekerja B. Menemui Pak RT dan warga dengan membawa
makanan dan meminta maaf tidak bisa ikut.
Skoring : C. Meminta salah seorang pekerja Anda untuk ikut
A = 1, B = 3, C = 5, D = 2, E = 4, serta dalam kerja bakti
D. Tidak ambil peduli dengan semua yang terjadi
14. Saya memiliki masalah pribadi dengan rekan kerja E. Meminta orang lain untuk mewakili Anda dalam
saya, pada suatu hari saya harus menjadi rekan kerja bakti tersebut
kerja dalam satu kelompok dengan orang yang
saya benci. Maka saya akan … Skoring :
A. Menolak untuk berada dalam tim tersebut A = 2, B = 5, C = 4, D = 1, E = 3,
B. Menyelesaikan pekerjaan yang ada di tim
dengan orang tersebut secara professional 19. Ada yang mengatakan bahwa tidak semua orang
yang berpendidikan tinggi mendapatkan

Latihan Soal SKD TKP – Kedinasan/PPPK/CPNS Tahun 2022 – Paket 2 -- follow instagram : @ delta_sinergi – halaman 3
pekerjaanya sehingga banyak yang tidak B. Mengganti bintang tamu dengan artis lain yang
memotivasinya anakanaknya untuk menerima memiliki kepopuleran yang lebih
pendidikan tinggi. Maka Anda akan... C. Memundurkan jadwal pentas seni hingga
A. Tetap ingin memiliki pendidikan yang tinggi bintang tamu tersebut mau tampil
B. Mengurungkan niat untuk memperoleh D. Mendatangi bintang tamu tersebut dan
pendidikan tinggi memintanya untuk bersikap professional
C. Biasa saja E. Mengembalikan ganti rugi tiket pada para calon
D. Menganggapnya sebatas isu saja penonton
E. Bekerja saja
Skoring :
Skoring : A = 4, B = 1, C = 2, D = 5, E = 3,
A = 5, B = 1, C = 4, D = 3, E = 2,
25. Bila di kantor anda terjadi kebakaran sehingga
20. Perbedaan antara orang yang berpendidikan terjadi kepanikan luar biasa,tindakan yang akan
dengan yang tidak berpendidikan menurut Anda anda lakukan adalah...
adalah... A. Segera memanggil pemdam kebakaran
A. Hartanya B. Melaporkan pada petugas gedung untuk
B. Pretisenya menyelamatkan semua orang
C. Jabatannya C. Meminta semua tenang
D. Pola pikirnya D. Menjalankan prosedur penyelamatan diri,
E. Huniannya sehingga mengajak yang lain untuk keluar
melalui tangga darurat
Skoring : E. Mematikan aliran listrik dan tidak menggunakan
A = 1, B = 2, C = 3, D = 5, E = 4,
lift untuk meninggalkan gedung
21. Ketika sedang mengerjakan tugas bersama yang Skoring :
harus selesai pada hari itu, seorang teman akan A = 2, B = 4, C = 1, D = 5, E = 3,
meninggalkan terlebih dahulu, maka saya….
A. Memaksanya untuk tetap tinggal 26. Anda menerima perintah tugas ke luar kota.
B. Ikut pergi juga Kebetulan pekerjaan anda di kantor menumpuk dan
C. Membujuk untuk menyelesaikan tugas harus diselesaikan. Maka tindakan yang akan anda
D. Meminta dia untuk terlebih dahulu lakukan adalah...
mempertimbangkannya. A. Meminta atasan untuk memberikan
E. Meminta pertimbangan teman lain perpanjangan waktu menyelesaikan tugas
tersebut
Skoring : B. Meminta atasan untuk keluar kota setelah anda
A = 2, B = 1, C = 4, D = 5, E = 3,
menyelesaikan pekerjaan anda
C. Mengkoordinasikan tugas yang dapat
22. Ada seorang teman yang tidak mampu membayar dipercayakan kepada rekan kerja, selain tidak
uang ujian anaknya, maka saya.. menyalahi prosedur pekerjaan dapat
A. Membantu membayar sebagian biaya dengan diselesaikan tepat waktu
tabungan saya D. Membawa pekerjaan tersebut ke luar kota.
B. Merasa kasihan dan menghiburnya Sehingga dapat diselesaikan tepat waktu
C. Menganggap hal itu biasa saja E. Menyelesaikan semampu Anda
D. Membayar dengan uang tabungan saya untuk
membayar Skoring :
E. Mengkoordinir teman untuk iuran guna A = 2, B = 1, C = 5, D = 4, E = 3,
membayar biayanya
Skoring : 27. Atasan bagi saya adalah…
A = 5, B = 2, C = 1, D = 3, E = 4,
A. Seseorang yang berhak mengatur bawahannya
B. Seseorang yang mempunyai pangkat yang
23. Ketika anda mengetik tugas dari atasan anda, lebih tinggi dari saya
tanpa sengaja teman anda mencabut kabel C. Seseorang yang mempunyai pemahaman yang
sambung dari stop kontak, secara otomatis lebih baik daripada saya dalam hal pekerjaan
komputer anda mati. Anda sangat panik karena D. Seseorang yang harus saya hormati
data yang anda ketik belum tersimpan. Maka sikap pendapatnya
yang akan anda tunjukan adalah ... E. Seseorang yang menjadi tempat saya bertanya
A. Memarahi rekan yang melakukan hal tersebut jika mengalami masalah dalam pekerjaan saya
B. Menerima permintaan maaf teman Anda
C. Meminta teman anda bertanggung jawab atas Skoring :
perbuatannya A = 1, B = 2, C = 3, D = 5, E = 4,
D. Memaklumi ketidaksengajaan teman anda dan
segera meneruskan tugas 28. Jika diberikan tugas kantor yang berat oleh atasan,
E. Menghela nafas panjang maka saya…
A. Jujur mengatakan pada atasan tugasnya terlalu
Skoring : berat
A = 2, B = 4, C = 3, D = 5, E = 1,
B. Meminta keringanan
C. Meminta rekan kerja membantu
24. Sebagai ketua dalam pentas seni anda mendapat D. Berusaha menyelesaikan sebaik-baiknya
laporan bahwa bintang tamu acara tersebut E. Membiarkan, karena nantinya atasan pasti
mengundurkan diri 1 hari sebelum hari H, anda menyuruh orang lain membantu saya
bingung karena tiket terjual habis. Agar acara
tersebut terselenggara dengan baik, yang akan Skoring :
anda lakukan adalah... A = 2, B = 3, C = 4, D = 5, E = 1,
A. Memberikan bayaran lebih kepada artis
tersebut
Latihan Soal SKD TKP – Kedinasan/PPPK/CPNS Tahun 2022 – Paket 2 -- follow instagram : @ delta_sinergi – halaman 4
29. Anda mempunyai pimpinan baru di kantor. Anda 33. Nonton film pada saat jam kantor menurut saya...
akan... A. Boleh saja
A. Bersikap sopan kepadanya B. Tidak boleh
B. Memperkenalkan diri Anda C. Boleh asal pimpinan menyetujui
C. Bersikap ramah dan hormat kepadanya D. Boleh asal pekerjaan sudah selesai
D. Memberitahunya rekan-rekan Anda yang E. Boleh asal tidak ketahuan
kurang professional
E. Biarkan waktu saja yang membuatnya akrab Skoring :
A = 1, B = 5, C = 2, D = 4, E = 3,
Skoring :
A = 3, B = 5, C = 4, D = 1, E = 2, 34. Menyediakan jajanan di meja kerja kantor menurut
saya...
30. Sepulang dari kantor, Anda akan... A. Boleh saja asal tidak terlalu banyak
A. Pulang ke rumah B. Boleh asal bagi-bagi dengan atasan
B. Membelikan makanan untuk keluarga Anda C. Tidak boleh
C. Membawa cerita baru dari kantor Anda buat D. Meminta izin atasan terlebih dulu
keluarga E. Boleh asal atasan juga melakukan
D. Tidak mempersiapkan apa pun
E. Segera beristirahat saja Skoring :
A = 4, B = 2, C = 3, D = 5, E = 1,
Skoring :
A = 3, B = 5, C = 4, D = 2, E = 1, 35. Ketika berkunjung ke kantor klien yang akan Anda
audit, Anda mendapatkan uang dari klien sebagai
31. Suatu hari hujan mengguyur dengan deras pengganti transport, maka Anda akan....
semalaman dan jalanan yang Anda lalui untuk A. Menerimanya sepanjang tidak diketahui oleh
berangkat kerja mengalami kebanjiran, maka Anda rekan yang lain
akan... B. Mengembalikan dengan halus
A. Menggerutu C. Marah karena klien telah berusaha menyogok
B. Kesal karena banjir Anda
C. Biasa saja D. Menolak bila disuruh atasan
D. Bermain air E. Menolak karena Anda tahu itu gratifikasi
E. Menunggu hingga airnya surut
Skoring :
Skoring : A = 1, B = 5, C = 3, D = 2, E = 4,
A = 1, B = 2, C = 5, D = 4, E = 3,

32. Ketika muncul suatu masalah dalam pekerjaan


yang kebetulan ada katitannya dengan hal-hal yang
menjadi kewajiban saya, maka saya…
A. Akan bertanggung jawab
B. Membiarkan masalah tetap berlangsung
C. Melihat dulu adakah orang lain yang juga turut
bersalah
D. Mungkin ada pihak lain yang harusnya
bertanggung jawab
E. Mempertimbangkan kemungkinan bahwa saya
tidak bersalah akan hal itu

Skoring :
A = 5, B = 3, C = 2, D = 1, E = 4,

Latihan Soal SKD TKP – Kedinasan/PPPK/CPNS Tahun 2022 – Paket 2 -- follow instagram : @ delta_sinergi – halaman 5

You might also like