You are on page 1of 8

RENCANA PEAKSANAAN PEMBELAJARAN

ALIF FRISNANDA

Sekolah SMP Negeri 29 Surabaya

Mata Pelajaran Bahasa Inggris

Kelas/Semester VIII D/2

Materi Pokok Notice, Caution, and Warning

Alokasi Waktu 2 x 40”

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menghargai dan menghayati perlaku jujur disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotongroyong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/
teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar (KD)

KD 3.12 KD 4.12

Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur Menangkap makna dalam teks instruksi (instruction),
kebahasaan dari jenis teks khusus berbentuk instruksi (in- tanda atau rambu (short notice), dan tanda peringatan
struction), tanda atau rambu (short notice), tanda (warning/caution), lisan dan tulis
peringatan (warning/caution), lisan dan tulis, sangat pen-
dek dan sederhana

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

IPK pada 3.12 IPK pada 4.12

3.12.1 Mengidentifikasi tujuan teks fungsional berbentuk 4.12.1 Menjelaskan teks funsional berbentuk tanda atau
tanda atau rambu (short notice) dan tanda peringatan rambu (short notice) dan tanda peringatan (warning/cau-
(warning/caution) tion)

3.12.2 Membandingkan jenis teks khusus berbentuk in- 4.12.2 Mempresentasikan makna teks funsional berben-
struksi (instruction), tanda atau rambu (short notice), tuk tanda atau rambu (short notice) dan tanda peringatan
tanda peringatan (warning/caution), lisan dan tulis, sangat (warning/caution)
pendek dan sederhana
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran PJBL, peserta didik dapat:
1. Mengidentifikasi tujuan teks fungsional berbentuk tanda atau rambu (short notice) dan tanda peringatan
(warning/caution) dengan benar
2. Menjelaskan teks fungsional berbentuk tanda atau rambu (short notice) dan tanda peringatan (warning/
caution) dengan benar
3. Membandingkan jenis teks khusus berbentuk instruksi (instruction), tanda atau rambu (short notice),
tanda peringatan (warning/caution), lisan dan tulis, sangat pendek dan sederhana dengan tepat
4. Mempresentasikan teks fungsional berbentuk tanda atau rambu (short notice) dan tanda peringatan
(warning/caution) dengan menyebutkan jenis serta fungsinya secara tepat
D. Materi Pembelajaran
5. Fungsi sosial
Menjaga ketertiban dan keselamatan pribadidan publik.
6. Unsur Kebahasaan
a. Kalimat pernyataan positif maupun negatif
b. Kalimat imperatif positif atau negatif
c. Biasanya berupa gambar, tanda, atau rambu
7. Topik
Lingkungan sekolah dan tempat umum.
E. Pendekatan, metode, dan model pembelajaran

1. Pendekatan : Student Centered


2. Metode : Project Based Learning (PJBL
3. Model : Mengamati gambar dan teks, menjelaskan makna, diskusi, mengambil contoh teks,
mengupload ke media sosial

F. Pertanyaan pemantik
1. Apakah kalian pernah melihat ini? (Siswa ditunjukkan beberapa gambar)
2. Dimana kalian biasa melihat tanda ini?
3. Apakah kalian tau apa arti dari tanda tersebut?
4. Dari tanda dan gambar yang telah kalian lihat, menurut kalian apa tujuan dari dibuatnya tanda atau gam-
bar tersebut? (Discuss in pair)

G. Langkah Pembelajaran

No. Tahap Kegiatan Waktu

Guru menyiapkan perangkat dan alat yang akan digunakan dalam pembela-
1. Persiapan jaran 5”
Guru menyiapkan PPT yang akan digunakan dalam pembelajaran
No. Tahap Kegiatan Waktu

Peserta didik dan guru saling bertegur sapa

Peserta ddik dan guru berdoa bersama sebelum memulai pembelajaran

2. Pendahuluan Peserta didik dicek kehadirannya oleh guru 10”


Peserta didik melakukan warming up activity, “Simon Says”

Peserta didik diberikan informasi mengenai tujuan pembelajaran pada perte-


muan ini

A. Tahap penentuan pertanyaan mendasar (mengumpulkan informasi)


1. Peserta didik ditunjukkan beberapa contoh gambar Notice, Caution, dan
Warning
2. Siswa ditanyai tentang opini mereka setelah melihat gambar - gambar
yang ditunjukkan
Pertanyaan:
a. Apakah kalian pernah melihat gambai ini sebelumnya?
b. Dimana kalian biasa melihat gambar tersebut?
3. Peserta didik ditunjukkan gambar mana yang merupakan Notice, Cau-
tion, dan Warning

B. Tahap mendesain perencanaan proyek


1. Peserta didik dibagi dalam kelompok. Setiap kelompok beranggotakan 3-
4 orang
2. Peserta didik ditunjukkan dan dijelaskan mengenaik lembar kerja yang
harus dikerjakan dalam kelompok.
C. Tahap menyusun jadwal
1. Peserta didik diinfokan kapan mereka dapat memulai proyek dan kapan
3. Kegiatan Inti proyek tersebut harus selesai 50”
D. Tahap memonitoring siswa dan kemajuan proyek
1. Setiap kelompok mencari masing - masing satu contoh dari Notice, Cau-
tion, dan Warning
2. Setiap kelompok mendiskusikan mengenai fungsi dari Notice, Caution,
dan Warning
3. Setiap kelompok mencari makna dari contoh Notice, Caution, dan Warn-
ing yang mereka dapat
4. Peserta didik dipantau dan dibimbing guru dalam mengerjakan
proyeknya

E. Tahap menguji hasil


1. Setiap kelompok menampilkan hasil kerja kelompoknya
2. Peserta didik diberikan kesempatan untuk melakukan tanya jawab
3. Guru mengamati dan memberikan umpan balik kepada setiap kelompok
yang menampilkan hasil kerja kelompoknya

Peserta didik menyimpulkan materi dengan bimbingan guru


4. Penutup Peserta didik diminta untuk menyiapkan masing - masing satu contoh teks 15”
Notice, Caution, dan Warning pada pertemuan selanjutnya

Peserta didik melakukan refleksi dengan mengisi beberapa pertanyaan yang


diberikan oleh guru

Pembelajaran ditutup dengan doa dan salam


H. Penilaian
5. Penilaian Sikap Spiritual
a. Instrumen Penilaian : rubrik penilaian
b. Teknik Penilaian : observasi
c. Rubrik Penilaian Sikap Spiritual :

Nama Peserta Didik : ………………………………


Kelas : VIII
Tanggal Pengamatan : ………………………………
Materi Pokok : Notice, Caution, dan Warning

Skor
No. Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1. Mengucapkan salam ketika memasuki kelas

2. Bersoa sebelum dan sesuah proses pembelajaran

3. Memberikan salam sebelum dan sesudah presentasi

Petunjuk penyekoran
1 : tidak pernah
2 : kadang - kadang
3 : sering
4 : selalu

6. Penilaian Sikap Sosial


d. Instrumen Penilaian : rubrik penilaian
e. Teknik Penilaian : observasi
f. Rubrik Penilaian Sikap Sosial :

Nama Peserta Didik : ………………………………


Kelas : VIII
Tanggal Pengamatan : ………………………………
Materi Pokok : Notice, Caution, dan Warning
Skor
No. Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1. Melaksanakan tugas dan kewajiban yang dimiliki

2. Mampu bekerja sama dalam kegiatan dikusi dengan teman yang memiliki keragaman latar
belakang

3. Menyelesaikan tugas sebelum atau tepat dengan waktu yang ditentukan

Petunjuk penyekoran
1 : tidak pernah
2 : kadang - kadang
3 : sering
4 : selalu
7. Penilaian Pengetahuan
1. Penilaian Kemampuan Mengidentifikasi
2. Penilaian Group Project (Membandingkan jenis teks)
g. Teknik Penilaian : lembar kerja peserta didik
h. Instrumen :

8. Penilaian Keterampilan
1. Penilaian Kemampuan Menjelaskan Makna
i. Teknik Penilaian : observasi
j. Instrumen : presentasi
k. Rubrik Penilaian :

No. Keterangan Skor


Menjelaskan makna dari teks notice, caution, atau warning dengan je-
1. 5
las, pemahaman makna jelas dan tidak ambigu
Menjelaskan makna dari teks notice, caution, atau warning dengan je-
2. 4
las tetapi pemahaman makna pendukung cukup jelas
Menjelaskan makna dari teks notice, caution, atau warning dengan je-
3. las tetapi pemahaman makna pendukung 3
kurang
Menjelaskan makna dari teks notice, caution, atau warning kurang je-
4. 2
las, pemahaman makna sangat sediki
Menjelaskan makna dari teks notice, caution, atau warning kurang je-
5. 1
las, pemahaman makna tidak jelas dan ambigu

2. Penilaian Presentasi
l. Teknik Penilaian : observasi
m. Instrumen : presentasi
n. Rubrik Penilaian :

No. Keterangan Skor


Mempresentasikan tugasnya dengan jelas, pemahaman makna jelas dan
1. 5
tidak ambigu
Mempresentasikan tugasnya dengan jelas tetapi pemahaman makna
2. 4
pendukung cukup jelas
Mempresentasikan tugasnya dengan jelas tetapi pemahaman makna
3. pendukung 3
kurang
Mempresentasikan tugasnya dengan kurang jelas, pemahaman makna
4. 2
sangat sediki
Mempresentasikan tugasnya dengan kurang jelas, pemahaman makna
5. 1
tidak jelas dan ambigu

I.

You might also like