You are on page 1of 2

Daftar Kelompok Produk LPPOM MUI sesuai KMA No.

748 Tahun 2021


List of LPPOM MUI Product Group

1 Daging dan Produk Olahan Daging (Meat and Processed Meat Products)
2 Jasa Penyembelihan (Slaughterhouses)
Ikan dan Produk Perikanan, Termasuk Moluska, Krustase, dan Ekinodermata Dengan Pengolahan dan
Penambahan Bahan Tambahan Pangan (Fish and Fishery Products, Including Mollusca, Crustacean,
3 Echinodhermata with Process and Additives)
4 Susu dan Analognya (Milk and Milk Analogues)
5 Pangan Olahan Untuk Keperluan Gizi Khusus (Processed Foods For Special Nutrition Needs)
Garam, Rempah, Sup, Saus, Salad, Serta Produk Protein (Salt, Spices, Soup, Sauce, Salad, and Protein
6 Products)
7 Bahan Kimiawi Lainnya (Other Chemicals)
8 Lemak, Minyak, dan Emulsi Minyak (Fats, Oils, and Oil Emulsions)
9 Makanan Ringan Siap Santap (Ready To Eat Snacks)
10 Kembang Gula/Permen dan Cokelat (Candy/Confectioneries and Chocolates)
11 Minuman Dengan Pengolahan (Beverages with Process)
12 Kelompok Bahan Minuman (Beverage Ingredients)
13 Obat Tradisional (Traditional Medicines)
14 Obat Kuasi (Quasi Medicines)
15 Obat Bebas (Over The Counter/General Sales List Drugs/Medicines)
16 Obat Bebas Terbatas (Pharmacy Medicines)
Obat Keras Dikecualikan Narkotika dan Psikotropika (Prescription Only Medicines/Controlled Drugs,
17 Excluding Narcotics and Psychotropic)
18 Bahan Obat (Drugs Ingredients)
19 Kosmetika (Cosmetics)
20 Penyediaan Makanan dan Minuman Dengan Pengolahan (Foods and Beverages Service with Process)
21 Jasa Penyajian Tanpa Proses Pengolahan/ Memasak (Foods and Beverages Services without Process)
22 Kelompok Bahan Penolong (Processing Aids)
Buah dan Sayur Dengan Pengolahan dan Penambahan Bahan Tambahan Pangan (Fruits & Vegetables with
23 Process and Additives)
24 Produk Bakeri (Bakery Products)
25 Kelompok Bahan Lainnya (Other Ingredients)
Serealia dan Produk Serealia Yang Merupakan Produk Turunan Dari Biji Serealia, Akar dan Umbi, Kacang-
Kacangan dan Empulur Dengan Pengolahan dan Penambahan Bahan Tambahan Pangan (Cereals and Cereal
Products Which Are Derivative Products From Cereal Seeds, Roots and Tubers, Nuts and Pith with Process
26 and Additives)
27 Gula dan Pemanis Termasuk Madu (Sugar and Sweeteners, Including Honey)
28 Suplemen Kesehatan (Health Supplements)
Es Untuk Dimakan (Edible Ice) Termasuk Sherbet dan Sorbet (Edible Ice, Including Sherbet and Sorbet)
29
30 Bahan Tambahan Pangan (Additives)
31 Telur Olahan dan Produk- Produk Telur Hasil Olahan (Processed Eggs and Egg Processed Products)
32 Pangan Siap Saji (Ready To Eat Meals)
33 Produk Biologi (Biological Products)
34 Jasa Penyimpanan (Storage Service/Warehouse)
35 Jasa Pengolahan (Manufacturing Service)
36 Jasa Pengemasan (Packaging Service)
37 Jasa Pendistribusian (Product Transportation Service)
38 Jasa Penjualan Tanpa Proses Pengolahan/Memasak (Retailer)
39 Produk rekayasa genetik (Genetic Modified Products)
40 Sandang (clothing)
41 Penutup kepala (Head Clothing)
42 Aksesoris (Clohting Accessories)
43 Perbekalan kesehatan rumah tangga (Home Care Products)
44 Peralatan rumah tangga (Households Supplies)
45 Perlengkapan peribadatan bagi umat Islam (Moslem Praying Equipment)
46 Kemasan produk (Product Packaging)
47 Alat tulis dan perlengkapan kantor (Stationary)
48 Alat kesehatan (Medical Devices)
49 Bahan penyusun barang gunaan (Consumer Good Materials)

You might also like