You are on page 1of 22

W A S I A T

Nomor:

-Pada hari ini,

-Jam

-Hadir dihadapan

Notaris Kota Tegal, dengan dihadiri oleh saksi-saksi yang

akan disebut pada bagian akhir akta ini dan telah dikenal

oleh saya, Notaris:----------------------------------------

-Nyonya

-Penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris.---------------

-Pada waktu para saksi yang akan disebut itu tidak hadir,-

penghadap menerangkan kepada saya, Notaris, bahwa penghadap

bermaksud membuat wasiat dan memberitahukan kehendak -----

terakhirnya itu secara singkat dan tegas, kemudian saya,--

Notaris, menyuruh menuliskannya dengan kata-kata yang jelas

apa yang dituturkan oleh penghadap itu sebagai berikut:---

“Saya cabut dan nyatakan tidak berlaku lagi semua surat

wasiat dan surat-surat lainnya yang mempunyai kekuatan

sebagai surat wasiat yang telah saya buat sebelum surat

wasiat ini tanpa pengecualian.—-------------------------


Saya hibah wasiatkan bagian saya dalam harta Bersama

dengan suami saya yang bernama Tuan Z

--------------------- K E P A D A --------------------

-Tuan B

atas harta peninggalan saya yang berupa:--------------

1. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

rumah tinggal

2. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

rumah tinggal

3. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

rumah tinggal

4. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

rumah Kantor (Rukan)

5. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

Rumah Toko (Ruko)

,
6. sebidang tanah yang diatasnya berdiri sebuah bangunan

Rumah Toko (Ruko)

10. Harta bergerak yang berupa Asuransi, Reksadana -----

saham, obligasi, deposito dan saham-saham dalam ----

perusahaan”.-----------------------------------------

-Setelah susunan perkataan tersebut diatas selesai, maka

susunan perkataan tadi saya, Notaris bacakan kepada

penghadap dan sesudahnya saya, Notaris tanya kepadanya,

apakah yang dibacakan itu benar memuat kemauannya yang

terakhir dan atas pertanyaan itu penghadap menjawab, bahwa

apa yang dibacakan itu benar memuat kemauannya yang

terakhir.-------------------------------------------------

-Pembacaan, pertanyaan dan penjawaban itu semuanya -------

dilakukan dihadapan saksi-saksi.--------------------------

--------------------- DEMIKIANLAH AKTA INI ---------------

-Dibuat sebagai minuta, dibacakan serta ditanda-tangani di

Kota Tegal, pada hari dan tanggal tersebut pada awal akta

ini dengan dihadiri oleh

sebagai saksi-saksi.--------------------------------------
-Segera setelah akta ini dibacakan oleh saya, Notaris kepada

penghadap, saksi-saksi, maka seketika ditanda-tanganilah

akta ini oleh penghadap, saya Notaris, dan saksi-saksi.---

-Dilangsungkan dengan
P E R N Y A T A A N

Nomor :

-Pada hari ini,

-Jam

-Hadir dihadapan saya,

Notaris Kota Tangerang Selatan, dengan dihadiri oleh saksi-

saksi yang akan disebut pada bagian akhir akta ini, dan telah

dikenal oleh saya, Notaris :-------------------------------

1. Tuan A

2. Tuan B

-Para Penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris.----------

-Para Penghadap tersebut menerangkan, bahwa untuk ---------

mendapatkan keterangan Hak Waris dari dan dengan ini

menyatakan sebagai berikut:--------------------------------

-Bahwa Nyonya L dahulu bernama LIEM, telah meninggal dunia

di Kota Tangerang Selatan, pada tanggal sebelas Januari

duaribu tujuhbelas (11-01-2017), sebagaimana ternyata dari

Kutipan Akta Kematian, tertanggal delapanbelas Mei duaribu

tujuhbelas (18-05-2017), Nomor 3674-KM-18052017-0009, yang

dikeluarkan oleh Kepala Dinas Kependudukan Dan Pencatatan


Sipil Kota Tangerang Selatan.------------------------------

-untuk selanjutnya disebut juga :--------------------------

------------------------ ALMARHUMAH -----------------------

-Bahwa Almarhumah Nyonya L dahulu LIEM, sebagaimana

tersebut, semasa hidupnya pernah melangsungkan perkawinan

dengan Almarhum Tuan P dahulu LO, pada tanggal duapuluhtiga

April seribu sembilanratus empatpuluh tujuh (23-04-1947),

sebagaimana ternyata dari Pencatatan Jiwa Untuk Bangsa Tiong

Hoa di Klaten tertanggal tigapuluh April seribu

sembilanratus empatpuluhtujuh (30-04-1947), yang dikeluarkan

oleh Pegawai Pencatatan Jiwa di Klaten.--------------------

-Bahwa Tuan P dahulu LO, juga telah meninggal dunia di

Jakarta, tanggal duapuluh tiga September seribu

sembilanratus delapanpuluh dua(23-09-1982), sebagaimana

ternyata dari Akte Kematian tertanggal duapuluh enam

Nopember seribu sembilanratus delapanpuluh dua (26-11-1982),

Nomor 153/JS/1982, yang dikeluarkan oleh Pegawai Luar Biasa

Pencatat Sipil Tangerang Selatan.--------------------------

-Bahwa selama perkawinan antara Almarhumah Nyonya L dahulu

LIEM dengan Almarhum P dahulu LO, tersebut telah dilahirkan

2 (dua) orang anak, yaitu:---------------------------------

-Bahwa sampai meninggalnya almarhumah tidak ada ahli waris

lain.------------------------------------------------------
-Bahwa berdasarkan surat dari Direktorat Jenderal

Administrasi Hukum Umum Direktur Perdata Kasubdit Harta

Peninggalan Dan Kurator Negara Kementerian Hukum Dan Hak

Asasi Manusia Republik Indonesia, tertanggal tigapuluh April

duaribu delepanbelas (30-04-2018), Nomor AHU.2-AH.04.01-

4140, bahwa dalam database Seksi Daftar Wasiat Subdirektorat

Harta Peninggalan dan Kurator Negara, Direktorat Perdata,

tidak terdaftar Akta Wasiat atas nama Almarhumah.----------

-Bahwa dengan terbukanya Warisan dari almarhumah Nyonya L

dahulu bernama LIEM tersebut, para penghadap menyatakan akan

membagi harta peninggalan almarhumah sesuai dengan ketentuan

dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata.-------------------

--------------------- DEMIKIANLAH AKTA INI ----------------

-Dibuat sebagai minuta dibacakan dan ditanda-tangani di Kota

Tangerang Selatan, pada hari dan tanggal seperti tersebut

pada awal akta ini dengan dihadiri oleh

keduanya pegawai kantor Notaris, sebagai saksi-saksi.------

-Segera setelah akta ini dibacakan oleh saya, Notaris kepada

para penghadap, saksi-saksi, maka seketika ditanda-

tanganilah akta ini oleh para penghadap, saksi-saksi dan

saya, Notaris.---------------------------------------------

-Dilangsungkan dengan
KETERANGAN HAK MEWARIS

Nomor :

-Pada hari ini,

-Jam

-Hadir dihadapan saya,

Notaris Kota Tangerang Selatan, dengan dihadiri oleh saksi-

saksi yang akan disebut pada bagian akhir akta ini, dan telah

dikenal oleh saya, Notaris :-------------------------------

1. Nyonya JOY

2. Nyonya HI,

3. Nyonya FO

4. Nyonya WY

5. Tuan AN,

-Para penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris.----------

-Para penghadap tersebut menerangkan:----------------------

-Bahwa untuk mendapatkan Keterangan Hak Mewaris atas

terbukanya warisan dari almarhum Tuan SY dahulu KT dan

berdasarkan Akta Pernyataan tertanggal hari ini, dibawah

Nomor , yang dibuat dihadapan saya, Notaris;--------------

-Bahwa Tuan SY dahulu KT, telah meninggal dunia di Jakarta,

tanggal duabelas Agustus duaribu sembilanbelas (12-08-2019),

sebagaimana ternyata dari Kutipan Akta Kematian, tertanggal

duapuluh Agustus duaribu sembilanbelas (20-08-2019), Nomor

3171-KM-20082019-0035, yang dikeluarkan oleh Dinas


Kependudukan dan Pencatatan Sipil Jakarta.-----------------

-untuk selanjutnya disebut juga :-------------------------

-------------------- A L M A R H U M ----------------------

-Bahwa Almarhum SY dahulu KT, sebagaimana tersebut, semasa

hidupnya pernah melangsungkan pernikahan yang sah untuk

pertama dan terakhir kalinya dengan Nyonya JOY, tersebut

tanpa membuat Perjanjian Kawin dan karena itu demi hukum

terjadi percampuran harta, sebagaimana ternyata dari Kutipan

Akta Perkawinan, tertanggal duapuluh sembilan April seribu

sembilanratus delapanpuluh enam (29-04-1986), Nomor

816/I/1986, yang dikeluarkan oleh Pegawai Luar Biasa

Pencatatan Sipil Jakarta.---------------------------------

-Bahwa selama perkawinan Almarhum SY dahulu KT, sebagaimana

tersebut, telah dilahirkan 4 (empat) orang anak sah yaitu

sebagai berikut:-------------------------------------------

-Bahwa berdasarkan surat dari Direktorat Jenderal

Administrasi Hukum Umum Direktur Perdata Kasubdit Harta

Peninggalan Dan Kurator Negara Kementerian Hukum Dan Hak

Asasi Manusia Republik Indonesia, tertanggal limabelas

Nopember duaribu sembilanbelas (15-11-2019), Nomor AHU.2-

AH.04.01-11288, bahwa dalam database Seksi Daftar Wasiat


Subdirektorat Harta Peninggalan dan Kurator Negara,

Direktorat Perdata, terdaftar Akta Wasiat atas nama

Almarhum tertanggal delapanbelas Juli duaribu

sembilanbelas (18-07-2019), Nomor 21, yang dibuat di

hadapan JJ, Sarjana Hukum, Magister Kenotariatan,

Notaris di Kota Tangerang, yang seluruhnya berbunyi sebagai

berikut :--------------------------------------------------

------------------- KUTIPAN AKTA WASIAT -------------------

---------------- KUTIPAN AKTA WASIAT SELESAI --------------

-Bahwa berdasarkan apa yang diuraikan diatas dan setelah

melihat dan memeriksa bukti yang aslinya diperlihatkan

kepada saya, Notaris, maka saya, Notaris, menerangkan:-----

-Bahwa atas harta peninggalan Almarhum yang berhak adalah :-

-Bahwa sampai meninggalnya almarhum tidak ada ahli waris

lain.------------------------------------------------------

-dan bersama-sama dengan mengecualikan siapapun juga berhak

menuntut dan menerima dan memberikan tanda penerimaannya

yang sah mengenai barang-barang, uang dan pembayaran oleh


Bank dan maskapai-maskapai Asuransi jiwa yang termasuk dalam

harta peninggalan Almarhum.--------------------------------

-Dari segala apa yang tersebut diatas maka dibuatlah :-----

--------------------- A K T A I N I ----------------------
Walaupun Notaris Tidak Berwenang membuat Akta Penolakan Waris, TETAPI
Notaris Berwenang membuat Akta Kuasa Keterangan Menolak Harta
Peninggalan!

Sebagaimaa disampaikan sebelumnya Notaris tidak berwenang membuat akta


penolakan waris, karena Menurut Pasal 1057 KUHPerdata menolak suatu warisan
harus terjadi dengan tegas dan harus dilakukan dengan suatu pernyataan yang dibuat
di kepaniteraan Pengadilan Negeri, yang dalam daerah hukumnya telah terbuka
warisan itu.
Akan tetapi dalam kenyataannya dalam praktik ada pihak yang menolak warisan yang
sudah terbuka dan tidak mau datang ke Pengadilan dan hanya mau memberi kuasa
kepada saudaranya untuk menghadap ke Pengadilan dalam rangka penolakan waris
tersebut, dapatkah itu dilakukan?

Sebagaimana difahami kita mengenal Kuasa Khusus. Kuasa khusus hanya


menyangkut/mengenai satu atau lebih kepentingan tertentu. Di dalam pemberian suatu
kuasa khusus harus disebutkan secara tegas tindakan atau perbuatan apa yang boleh
dan dapat dilakukan oleh yang diberi kuasa.
Sudah tentu ditambah dengan uraian-uraian mengenai perbuatan-perbuatan hukum
yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari perbuatan hukum yang dikuasakan
untuk dilakukan.
Perbuatan-perbuatan hukum sedemikian merupakan bagian perbuatan hukum yang
pokok, sehingga tidak mengurangi kekhususan dari kuasa yang diberikan itu. Hal ini
adalah logis, oleh karena seandainya pemiliknya sendiri yang secara nyata melakukan
penolakan di hadapan Panitera Pengadilan Negeri, perbuatan-perbuatan tersebut juga
harus dilakukannya.
Artinya dimungkinkan Notaris membuat Akta Kuasa Keterangan Menolak Harta
Peninggalan.

Contoh aktanya:

KUASA KETERANGAN MENOLAK HARTA PENINGGALAN.

Nomor:

-Pada hari ini

-Jam

-Hadir dihadapan saya,

Notaris Kota Tangerang Selatan, dengan dihadiri oleh saksi-

saksi yang akan disebut pada bagian akhir akta ini, dan telah
dikenal oleh saya, Notaris:--------------------------------

-Tuan X

-Penghdap yang telah dikenal oleh saya, Notaris, menerangkan

dengan ini memberi tugas dan kuasa kepada:-----------------

-Tuan Y,

---------------------- K H U S U S ------------------------

-Untuk dan atas nama Penghadap (pemberi kuasa) menghadap di

Kantor Panitera Pengadilan Negeri di Tangerang, dan disitu

menerangkan/menyatakan, bahwa penghadap menolak harta

peninggalan saudaranya, Tuan G, yang telah meninggal dunia

di

pada tanggal

sebagaimana ternyata dari Akta Kematian

------------------- DEMIKIANLAH AKTA INI ------------------


KETERANGAN HAK MEWARIS

Nomor :

-Pada hari ini

-Jam

-Hadir dihadapan saya,

dengan dihadiri oleh saksi-saksi yang akan disebut pada ---

bagian akhir akta ini, dan telah dikenal oleh saya, Notaris:-

1. Nyonya ONG WIDYA, lahir di Jakarta, tanggal lima Maret

seribu sembilanratus limapuluh enam (05-03-1956), Warga

Negara Indonesia, Mengurus Rumah Tangga, bertempat ----

tinggal di Tangerang Selatan, Jalan Kebon Jati Nomor --

16, Rukun Tetangga 006, Rukun Warga 002, Kelurahan ----

Jelupang, Kecamatan Serpong Utara, pemegang Nomor Induk

Kependudukan 0008;-------------------------------------

2. TIONA ONG, lahir di Jakarta, tanggal sembilanbelas ----

Januari seribu sembilanratus delapanpuluh satu --------

(19-01-1981), Warga Negara Indonesia, Mengurus Rumah --

Tangga, bertempat tinggal di Tangerang Selatan, Jalan -

Kebon Jati Nomor 16, Rukun Tetangga 006, Rukun Warga --

002, Kelurahan Jelupang, Kecamatan Serpong Utara,------

pemegang Nomor Induk Kependudukan 00011;---------------


-Para Penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris.----------

Penghadap tersebut menerangkan, bahwa untuk mendapatkan

Keterangan Hak Waris dari dan dengan ini menyatakan ------

sebagai berikut :-----------------------------------------

-Bahwa Tuan ONG SUKOCO dahulu bernama PIT ONG telah --

meninggal dunia di Tangerang Selatan, pada tanggal ---

lima Januari duaribu duapuluh satu (05-01-2021),------

sebagaimana ternyata dari Kutipan Akta Kematian,------

tertanggal sembilan Pebruari duaribu duapuluh satu ---

(09-02-2021), Nomor 3171-KM-09042021-0027, yang ------

dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan Dan Pencatatan ---

Sipil Kota Tangerang Selatan.-------------------------

-untuk selanjutnya disebut juga :-------------------------

------------------------- ALMARHUM -----------------------

-Bahwa Almarhum Tuan ONG SUKOCO dahulu bernama PIT ONG,---

sebagaimana tersebut pada waktu hidupnya menikah dengan --

Nyonya Nyonya ONG WIDYA, dengan tanpa membuat Perjanjian -

Perkawinan, sebagaimana ternyata dari Kutipan Akte -------

Perkawinan, tertanggal tujuh September seribu ------------

sembilanratus tujuhpuluh delapan (07-09-1978), Nomor -----

2300/1978, yang dikeluarkan oleh Pegawai Luar Biasa ------

Pencatatan Sipil Jakarta.---------------------------------


-Bahwa dari Perkawinan antara Almarhum Tuan Tuan ONG -----

SUKOCO dahulu bernama PIT ONG, sebagaimana tersebut pada -

waktu hidupnya menikah dengan Nyonya ONG WIDYA,-----------

sebagaimana tersebut, telah lahir 1 (satu) orang anak ----

yaitu :---------------------------------------------------

-Nyonya TIONA ONG, lahir di Jakarta, tanggal ----------

sembilanbelas Januari seribu sembilanratus delapanpuluh

satu (19-01-1981), sebagaimana ternyata dari Kutipan --

Akta Kelahiran, tertanggal satu Oktober seribu --------

sembilanratus delapanpuluh (01-10-1981), Nomor --------

2402/1981, yang di keluarkan oleh Pegawai Luar Biasa --

Pencatatan Sipil Jakarta.------------------------------

-Bahwa sampai meninggalnya Almarhum tidak ada ahli waris -

lain.-----------------------------------------------------

-Bahwa berdasarkan surat dari Direktorat Jenderal --------

Administrasi Hukum Umum Direktur Perdata Kasubdit Harta --

Peninggalan Dan Kurator Negara Kementrian Hukum Dan Hak --

Asasi Manusia Republik Indonesia Direktorat Jenderal -----

Administrasi Hukum Umum, tertanggal lima Maret duaribu ---

duapuluh satu (05-03-2021), Nomor AHU: 02-789, bahwa dalam

data Base Seksi Daftar Wasiat Subdirektorat Harta --------

Peninggalan Dan Kurator Negara, Direktorat Perdata tidak

terdaftar Akta Wasiat atas nama Almarhum.-----------------


-Bahwa dalam harta peninggalan Almarhum yang berhak adalah

isteri dan 1 (satu) anak kandung yaitu :------------------

1. Nyonya ONG WIDYA, tersebut mendapatkan 3/4 (tiga per

empat) bagian ;-------------------------------------

2. Nyonya TIONA ONG, tersebut mendapatkan 1/4 (satu per

empat) bagian ;----------------------------------------

-Dan mereka bersama-sama dengan mengecualikan siapapun ---

juga berhak menuntut dan menerima dan memberikan tanda ---

penerimaannya yang sah mengenai barang-barang, uang dan --

pembayaran oleh bank dan maskapai-maskapai asuransi jiwa -

yang termasuk dalam harta peninggalan Almarhum.-----------

------------------ DEMIKIANLAH AKTA INI ------------------

-Dibuat sebagai minuta dibacakan dan ditanda-tangani di Kota

Tangerang Selatan, pada hari dan tanggal seperti tersebut

pada awal akta ini dengan dihadiri oleh -Dibuat sebagai

minuta dibacakan dan ditanda-tangani di Tangerang, pada hari

dan tanggal seperti tersebut pada awal akta ini dengan

dihadiri oleh Tuan DADANG SUNDANA, Sarjana Hukum, lahir di

Cianjur, tanggal lima Nopember seribu sembilanratus

delapanpuluh tujuh (05-11-1987), Warga Negara Indonesia,

bertempat tinggal di Kota Tangerang Selatan, Kencana Jaya

23, Rukun Tetangga 002, Rukun Warga 005, Kelurahan Ciater,

Kecamatan Serpong, dan Tuan BOY BEGUNG, Sarjana Hukum, lahir

di Ciamis, tanggal sembilan Mei seribu sembilanratus


delapanpuluh sembilan (09-05-1989), Negara Indonesia,

bertempat tinggal di Kota Tangerang Selatan, Anggrek Timur

29, Rukun Tetangga 001, Rukun Warga 012, Kelurahan Rawabuntu,

Kecamatan Serpong, keduanya pegawai kantor Notaris, sebagai

saksi-saksi.-----------------------------------------------

-Segera setelah akta ini dibacakan oleh saya, Notaris kepada

para penghadap, saksi-saksi, maka seketika ditanda-

tanganilah akta ini oleh para penghadap, saksi-saksi dan-

saya, Notaris.--------------------------------------------

-Dilangsungkan dengan
PENEGASAN KETERANGAN HAK MEWARIS

Nomor : 29.-

-Pada hari ini,

-Jam

-Hadir dihadapan saya,

dengan dihadiri oleh saksi-saksi yang akan disebut pada

bagian akhir akta ini, dan telah dikenal oleh saya, Notaris:

-Nyonya AYU

-Para Penghadap telah dikenal oleh saya, Notaris.----------

-Para Penghadap tersebut menegaskan dan menyatakan sebagai

berikut:---------------------------------------------------

-Bahwa Tuan LANA, telah meninggal dunia di Denpasar pada

tanggal duapuluh tiga Nopember duaribu delapanbelas (23-11-

2018), sebagaimana ternyata dari Kutipan Akta Kematian

tertanggal sebelas Desember duaribu delapanbelas (11-12-

2018), Nomor 5171-KM-07122018-0020, yang dikeluarkan oleh

Kepala Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota

Denpasar;--------------------------------------------------
-untuk selanjutnya disebut:--------------------------------

-------------------- A L M A R H U M ----------------------

-Bahwa Almarhum Tuan LANA, sebagaimana tersebut semasa

hidupnya pernah melangsungkan pernikahan yang sah untuk

pertama dan terakhir kalinya dengan Nyonya AYU, sebagaimana

ternyata dari Kutipan Akta Nikah tertanggal enambelas

Oktober seribu sembilanratus sembilanpuluh lima (16-10-

1995), Nomor 27/15/X/1995, yang dikeluarkan oleh Kantor

Urusan Agama Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar;------

-Bahwa dari perkawinan antara Almarhum dengan Nyonya AYU,

sebagaimana tersebut, telah dilahirkan 2 (dua) orang anak

sah yaitu sebagai berikut:---------------------------------

1. Tuan NOVAN, lahir di Denpasar,

2. Nona VIKA PERMADANI, lahir di Denpasar,

-Bahwa berdasarkan Surat Pernyataan Waris yang dibuat -----

dibawah tangan bermaterai cukup yang telah diketahui oleh

Lurah Kelurahan Dangin Puri tertanggal tigabelas Juli -----

duaribu duapuluh (13-07-2020), Nomor 28/15/VII/2020, dan --

telah diregister oleh Camat Kecamatan Denpasar Timur ------

tertanggal enambelas Juli duaribu duapuluh (16-07-2020),---

Nomor 593/134/VII/2020;------------------------------------

-Bahwa sampai meninggalnya Almarhum tidak ada ahli waris --

lain.------------------------------------------------------
-Bahwa berdasarkan surat dari Direktorat Jenderal ---------

Administrasi Hukum Umum Direktur Perdata Kasubdit Harta ---

Peninggalan Dan Kurator Negara Republik Indonesia,---------

tertanggal sepuluh September duaribu duapuluh (10-09-2020),-

Nomor AHU.2-AH.04.01-8029, bahwa dalam database Seksi daftar

Wasiat Subdirektorat Harta Peninggalan dan Kurator Negara -

Direktorat Perdata tidak terdaftar Akta Wasiat atas nama --

Almarhum.--------------------------------------------------

-Bahwa dalam harta peninggalan Almarhum yang berhak adalah

isteri dan 2 (dua) anaknya dengan bagian masing-masing yaitu

1. Nyonya AYU

2. Tuan NOVAN

3. Nona GEA VIKA PERMADANI;--------------------------------

-Dan bersama-sama dengan mengecualikan siapapun juga berhak

menuntut dan menerima dan memberikan tanda penerimaanya yang

sah mengenai barang-barang, uang dan pembayaran oleh Bank -

dan maskapai-maskapai Asuransi Jiwa yang termasuk dalam ---

harta peninggalan Almarhum.--------------------------------

-Bahwa berdasarkan hal tersebut maka penghadap dengan akta

ini menegaskan kembali Surat Pernyataan Waris yang dibuat -

dibawah tangan bermaterai cukup yang telah diketahui oleh -

Lurah Kelurahan Dangin Puri tertanggal tigabelas Juli -----

duaribu duapuluh (13-07-2020), Nomor 28/15/VII/2020, dan --

telah deregister oleh Camat Kecamatan Denpasar Timur ------


tertanggal enambelas Juli duaribu duapuluh (16-07-2020),---

Nomor 593/134/VII/2020.------------------------------------

-------------------- DEMIKIANLAH AKTA INI -----------------

-Dibuat sebagai minuta dibacakan dan ditanda-tangani

You might also like