You are on page 1of 12

LAPORAN

KEGIATAN DENGAN PIHAK LUAR

SMP NEGERI 2 MENTAYA HULU


DINAS PENDIDIKAN
KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
KEGIATAN SEKOLAH DENGAN PIHAK LUAR

Berikut ini adalah berbagai laporan kegiatan sekolah dengan pihak luar, diantaranya :
1. Program Pekan Peduli AIDS dan Kesehatan Reproduksi Remaja
Waktu Pelaksanaan : Sabtu/ 04 Desember 2021
Pelaksana : Tim Kesehatan Puskesmas Tumbang Sangai
Target Vaksin : Siswa Kelas IX SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
2. Program Peduli Gizi
Waktu Pelaksanaan : 15 Januari 2022
Pelaksana : Tim Kesehatan Puskesmas Tumbang Sangai
Target Vaksin : Seluruh siswa SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
3. Program Vaksinasi Tahap 1
Waktu Pelaksanaan : Rabu/ 26 Januari 2022
Pelaksana : Tim Kesehatan Puskesmas Tumbang Sangai
Target Vaksin : Seluruh siswa SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
4. Program Kunjungan/Silaturohim dengan Ketua Komite SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Waktu Pelaksanaan : Selasa / 10 Mei 2022
Tempat : Rumah kediaman Bapak Syahri Romadhon
Dokumentasi Kegiatan :
5. Program Vaksinasi Tahap 2
Waktu Pelaksanaan : Rabu/ 06 April 2022
Pelaksana : Tim Kesehatan Puskesmas Tumbang Sangai
Target Vaksin : Seluruh siswa SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
6. Program Hari Tanpa Tembakau Sedunia
Waktu Pelaksanaan : Jum’at/ 03 Juni 2022
Pelaksana : Tim Kesehatan Puskesmas Tumbang Sangai
Target Vaksin : Seluruh siswa SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
7. Program Pemberian Obat Tambah Darah Untuk Siswi
Waktu Pelaksanaan : Selasa / 09 Agustus 2022
Pelaksana : Tim Kesehatan Desa Tanjung Harapan
Target : Seluruh siswi SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
8. Program Upacara 17 Agustus
Waktu Pelaksanaan : 17 Agustus 2022
Pelaksana : Tim Kecamatan Telaga Antang
Tim Desa Tanjung Harapan
Tim Desa Beringin Jaya
Tim Desa Agung Mulya
Peserta : Seluruh siswa dan Guru SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :
9. Program Karnaval Agustusan
Waktu Pelaksanaan : 18 Agustus 2022
Pelaksana : Tim Desa Tanjung Harapan
Peserta : Seluruh siswa dan Guru SMP Negeri 2 Mentaya Hulu
Dokumentasi Kegiatan :

You might also like