You are on page 1of 10

PEMERINTAH PROPINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN NASIONAL

KARTU SOAL TRY OUT


UN 2011

Jenis Sekolah : Sekolah Menengah Kejuruan Nama Penyususn : Etik Indrayati ,S.Pd
Kelas : XII Asal Sekolah : SMK ”SIANG”1 Bojonegoro
Mata Diklat : Matematika

STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menyelesaikan masalah menggunakan konsep 1 D
konsep peluang permutasi atau kombinasi

Butir Soal Jawaban Uraian


1. Dari 15 apoteker yang mengikuti pemilihan apoteker teladan tingkat propinsi P
15 3 = 15! = 15 x 14 x 13 x 12! = 2730
akan ditentukan juara 1, 2 dan 3. banyak kemungkinan pilihan adalah…………
(15-3)! 12!
A. 3.720 B. 3.270 E.2.370
C. 2.807 D. 2.730

1
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menyelesaikan masalah menggunakan konsep 2 C
konsep peluang permutasi atau kombinasi

Butir Soal Jawaban Uraian


2. Rapat dihadiri oleh 10 orang akan dipilih 3 orang untuk berbicara. Banyak cara C
10 3 = 10! = 10 x 9 x 8 x 7! = 120
untuk memilih ketiga orang tersebut adalah..............
(10-3)!.3! 7!. 3 x 2 x 1
A. 720 cara C. 120 cara E. 72 cara
B. 540 cara D. 90 cara

2
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menyelesaikan masalah menggunakan konsep 3 C
konsep peluang permutasi atau kombinasi

Butir Soal Jawaban Uraian


3. Dari 6 siswa suatu kelas akan dipilih 3 siswa untuk menjadi perwakilan dalam C
6 3 = 6! = 6 x 5 x 4 x 3! = 20
rapat OSIS. banyaknya cara pemilihan siswa tersebut adalah…….
(6-3)!.3! 3!.3 x 2 x 1
A. 65 susunan C. 20 susunan E. 28 susunan
B. 70 susunan D. 10 susunan

3
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menyelesaikan masalah menggunakan konsep 4 A
konsep peluang permutasi atau kombinasi

Butir Soal Jawaban Uraian


4. Dalam sebuah perjamuan makan keluarga Pak Dewa yang terdiri atas Pak P4 = ( 4 - 1)! = 3! = 3 x 2 x 1 = 6
Dewa, Bu Dina, Devi, dan Dava duduk mengelilingi sebuah meja bundar. Ada
berapa susunan yang berbeda ?
A. 6 susunan C. 21 susunan E. 20 susunan
B. 7 susunan D. 10 susunan

4
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menyelesaikan masalah menggunakan konsep 5 C
konsep peluang permutasi atau kombinasi

Butir Soal Jawaban Uraian


5. Dalam sebuah industry kecil yang memiliki tiga puluh pekerja,akan dipilih C
30 5 = 30 !
lima orang yang mewakili tiap-tiap bagian bidang pekerjaannya. Banyaknya
cara pemilihan yang mungkin adalah…… (30-5) !.5!
A. 100.400 cara C. 142.506 cara E. 44.500 cara
= 30 x 29 x 28 x 27 x 26 x 25!
B. 140.200 cara D. 134.506 cara 25 ! . 5 x 4 x 3 x 2 x 1 = 142.506 cara

5
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menentukan peluang atau frekuensi harapan 6 D
konsep peluang suatu kejadian

Butir Soal Jawaban Uraian


6. Pada pelemparan dua buah dadu, peluang muncul mata dadu berjumlah 4 atau n(S) = 36
9 adalah.............
mata dadu berjumlah 4 = (3,1), (1,3), ( 2,2)= 3, Peluang =

A. B. C. D. E. mata dadu berjumlah 9 = ( 5,4),(4,5),(6,3),(3,6), Peluang =

Jadi peluang muncul mata dadu berjumlah 4 atau berjumlah 9 adalah


+ =

STANDAR KOMPETENSI INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif

6
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menentukan peluang atau frekuensi harapan 7 E
konsep peluang suatu kejadian

Butir Soal Jawaban Uraian


7. Dalam sebuah kotak terdapat 10 buah bola lampu pijar sebanyak 4 diantaranya Misal A = kejadian terambil lampu hidup pada pengambilan pertama, P (A)=
putus (mati). Diambil sebuah lampu, dicatat hasilnya kemudian lampu
dikembalikan lagi ke dalam kotak. Setelah itu mengambil lampu dari dalam
kotak untuk kedua kalinya dan dicatat lagi hasilnya. Berapa peluang kedua B = kejadian terambil lampu hidup pada pengambilan kedua
pengambilan itu mendapat
Karena lampu dikembalikan lagi pada pengembalian pertama maka P (B)=
A.0,30 B. 0,5 C. 0,20 D. 0,25 E. 0,36 Jadi peluang kedua pengambilan mendapat lampu dalam kondisi baik adalah
x = = 0,36

7
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menentukan peluang atau frekuensi harapan 8 A
konsep peluang suatu kejadian

Butir Soal Jawaban Uraian


8. Didalam kotak terdapat 3 bola merah 2 bola hijau, dan 3 bola putih, Hakka n( S ) = 8
mengambil 1 buah bola, kemudian mengambil 1 bola lagi tanpa pengembalian  Misal A = pengambilan pertama merah, n (A)= 3
bola pertama, Peluang terambilnya dua bola merah adalah…..
P (A) = =
A. B. C. D. E.  Misal B = pengambilan kedua merah, jadi
P (A/B) = =

Jadi peluangnya = x = =

8
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menentukan peluang atau frekuensi harapan 9 D
konsep peluang suatu kejadian

Butir Soal Jawaban Uraian


9. Tiga uang logam dilempar secara serentak sebanyak 120 kali. frekuensi S ={AAA, AAG,AGA,GAA, AGG,GAG, GGA, GGG }
harapan munculnya dua gambar adalah….. n( S ) = 8
Misal Q = muncul 2 gambar, diperoleh Q= {GGA,GAG,AGG}
A.75 B.65 C. 50 D.45 E. 70
Maka n(Q) = 3, diperoleh P(Q)=

Fh (Q) = 120 x = 45

9
STANDAR KOMPETENSI
INDIKATOR No Soal Aspek Kunci Jawaban Obyektif
LULUSAN
Menyelesaikan masalah dengan Menentukan peluang atau frekuensi harapan 10 E
konsep peluang suatu kejadian

Butir Soal Jawaban Uraian


10. Sebuah percobaan dilakukan dengan melantunkan dua buah dadu sebanyak n( S ) = 36
450 kali, maka frekuensi harapan muncul mata dadu berjumlah 5 adalah…. Misal Q = muncul angka 5, diperoleh Q= (4,1),(1,4),(3,2),(2,3)

A.75 B.65 C. 70 D.45 E. 50 Maka n(Q) = 4, diperoleh P(Q)= =

Fh (Q) = 450 x = 50

10

You might also like