You are on page 1of 2

Aba aba drill Meriam 57 T/AKT

- Persiapan naik dan turun kendaraan

Awak belakang

Siap grak, hitung mulai ( tu wa ga pat ma nam juh )

Awak naik

Henti, awak turun

Bongkar material

Periksa material

Awak belakang

-Sikap tempur

Lapor pucuk 1 siap sikap tempur

Sikap tempur

Awas meriam turun

Sipat rata ampu (perhatikan 1 3 dan 2 4)

Putar meriam 360 derajat

Stop tahan

Awak belakang

Lapor pucuk 1 sikap tempur selesai


-Uji material

Uji material, pada pos

Periksa laras

Periksa minyak rem gerak mundur

Uji semua kerja mekanik

Awak belakang

Lapor pucuk 1 uji material selesai

-Penjajaran

Jajarkan alat bidik dengan papan bidik sejauh 50 m ke depan

Bidik titik tanda terkenal di medan ke arah “tower”

Awak belakang

Lapor pucuk 1 penjajaran selesai

-Tandai

Tandai, pada pos

Tandai arah pokok batas kiri “A”, batas kanan “P”

Awak belakang

Lapor pucuk 1 tandai selesai

-Pemeliharaan

Isi senjata

Samaran dan perkumed

Henti tempur

Sikap angkut

You might also like