You are on page 1of 6

ALURAN TUJUAN PEMBELAJARAN

IDENTITAS
SATUAN PELAJARAN : SMP SEMINARI MARAI BUNDA SEGALA BANGSA
KELAS : 7
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
ALOKASI WAKTU : 40 JP x 40 menit

ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN RUANG LINGKUP ATP/INDIKATOR ALOKASI


MATERI/KODE WAKTU
1. Pribadi Peserta didik mampu 1.Peserta didik mampu 1. Aku Citra Allah 1.1 Peserta didik dapat 6x40’
siswa: memahami manusia sebagai memahami dirinya sebagai Yang Unik menjelaskan Makna Kata ’Unik’
citra Allah yang unik, dan citra Allah yang unik, 1.2 Peserta didik dapat
sederajat, baik sebagai menghayati keunikannya mengidentifika si berbagai
perempuan ataupun laki- sesuai dengan pesan Kitab keunikan diri sebagai citra
laki, yang memiliki Suci, mensyukuri dan Allah
kemampuan dan mewujudkan penghayatan 1.3 Peserta didik dapat mengurai
keterbatasan, sehingga imannya sebagai citra Allah sikap yang sering muncul dalam
bangga dan bersyukur. melalui tindakan nyata. menghadapi keunikan dan
perbedaan antar manusia
1.4 Peserta didik dapat
menginterpretasi hal-hal yang
menjadikan seseorang unik
1.5 Peserta didik dapat menafsir
pesan kitab suci tentang
keunikan manusia sebagai
citra Allah
1.6 Menemukan jawaban bahwa
mereka adalah pribadi yang
unik yang dikasihi Allah
1.7 Peserta didik dapat
mengungkapkan rasa syukur
telah diciptakan sebagai
citra Allah yang unik
melalui memelihara tubuh
dengan sebaik- baiknya
1.8 Merefleksikan perlakuannya
terhadap orang lain yang
berbeda dengan dirinya.
2. Peserta didik mampu 2. Aku Bangga 1.1 Peserta didik dapat 6X 40’
memahami dirinya sebagai Sebagai menjelaskan hal-hal yang
perempuan atau laki-laki, yang Perempuan atau menjadikan perempuan / laki-
bermartabat luhur, sehingga Laki-laki laki dapat dibanggakan
dapat menghayati 1.2 Peserta didik dapat
panggilannya sesuai dengan mengungkapkan hal-hal yang
pesan Kitab Suci, serta membanggakan diri sebagai
mewujudkannya dengan laki-laki.
bersikap hormat terhadap 1.3 Peserta didik dapat
sesama temannya. menunjukkan sikap bangga atas
dirinya sebagai laki-laki melalui
sikap syukur diciptakan seturut
gambar dan rupa Allah
sendiri.
1.4 Peserta didik dapat
mengungkapkan rasa
syukurnya dengan menampilkan
sikap Allah yang sesungguhnya
melalui perbuatan kasih, suka
cita, damai,kesabaran,
memurahan, kebaiian ... dalam
hidup sehari-hari
1.5 Peserta dididk dapat
menunjukkan sikap (atau
menilai ) kepada orang yang
melakukan operasai
trasnsgender
1.6 Peserat didik dapat
mengungkapkan sikap
menghormati terhadap sesama
jenis atau lawan jenis
3. Peserta didik mampu 3. Aku Memiliki 1.1 Peserta didik dapat
mengidentiikasi kemampuan kemampuan mengidentifikasi berbagai 2x40
dan keter-batasannya, kemampuan yng dimiliki Menit
menyikapinya secara positif dengan jujur dan benar
dengan menerima kemam- 1.2 peserta didik dapat menjelaskan
puan dan keterbatasan, pengertian ”kemampuan”
sehingga melakukan tindakan dengan benar.
yang dapat mengembangkan 1.3 Peserta didik dapat
kemampuan serta mengatasi menemukan makna pentingnya
keterbatasan, agar mengenali potensi diri dengan
mengembangkan diri secara benar
bertanggung jawab. 1.4 Menunjukkan sikap yang benar
dalam menyikapi kemampuan
berdasarkan pesan kitan suci,
Mat 25: 14- 30
1.5 Merangkum faktor penghambat
upaya mengembangkan
kemampuan
1.6 Mengungkapkan cara
mengembangkan kemampuan
(melalui 5E) dengan benar

4. Peserta didik mampu 4.Kemampuanku 1.1 Peserta didik dapat mnuliskan 2x40
mengidentifikasi keterbatasan terbatas keterbatasan diri dengan jujur Menit
dirinya, dan memahami cara dan benar
menyikapi serta mengatasinya 1.2 Peserta didik dapat
secara bertanggung jawab membedakan pengaruh
sebagaimana diteladankan keterbatasan yang sifatnya
oleh orang lain dengan sementara dan yang sifatnya
dilandasi pesan Kitab Suci permanen dalam mencapaian
sehingga memiliki sikap kesuksesan seseorang
percaya diri dan menghargai 1.3 Peserta didik dapat menemukan
kelemahan sesama. sebuah kata / kalimat motivasi
untuk menumbuhkan sikap
percaya diri bagi
perkembangan dirinya
1.4 Peserta didik dapat
menunjukkan sikap yang benar
dalam menghadapi keterbatasn
melalui kitab Yeremia dan injil
lukas
1.5 Peserta didik dapat meneladan
tokoh-tokoh penyandang cacad
yang snagat inspiratif dan
sukses.
2. Peserta didik menyadari 5. Peserta didik mampu 5.Peran keLuarga 1. 4x40
dirinya yang tumbuh dan memahami peran keluarga, bagi Menit
berkembang berkat peran dalam mengembangkan perkembanganku
keluarga, teman, sekolah dirinya dan mensyukurinya
dan Gereja. dengan berpartisipasi dalam
hidup di keluarga, sekolah,
gereja dan masyarakat.

Peserta didik mampu 6. Peran teman 2x40


memahami peran teman serta bagi Menit
pesan Kitab Suci tentang sikap perkembanganku
dalam berelasi dengan teman
sehingga terdorong untuk
mengembangkan relasi
tersebut menjadi
persahabatan dan makin
peduli terhadap teman-
temannya.
Peserta didik mampu 7. Peran sekolah
memahami peran Sekolah bagi
serta pesan Kitab Suci tentang perkembanganku
sikap dalam berelasi dengan
teman sehingga terdorong
untuk mengembangkan relasi
tersebut menjadi
persahabatan dan makin
peduli terhadap teman-
temannya.
Peserta didik mampu 8. Peran Gereja 2x40
memahami peran Gereja bagi Menit
serta pesan Kitab Suci tentang perkembanganku
sikap dalam berelasi dengan
teman sehingga terdorong
untuk mengembangkan relasi
tersebut menjadi
persahabatan dan makin
peduli terhadap teman-
temannya.
2. Yesus 9. Peserta didik mampu 9. Yesus yang 6x40
Kristus memahami berbagai sifat dan Berbelas kasih Menit
sikap Yesus Kristus yang patut
diteladani sebagai orang
beriman sehingga tergerak
mewujudkannya dalam
perilaku sehari-har
10. Peserta didik mampu 10. Yesus sang 2x40
memahami ajaran dan Pengampun Menit
tindakan Yesus yang Maha
Pengampun, sehingga mereka
dapat meneladaninya dalam
kehidupan sehari-hari
11. Peserta didik mampu 11. Membangun 2x40
memahami arti kebebasan Relasi dengan Menit
yang sejati sebagai anak Allah Yesus
sehingga mereka dapat
mengekspresikan kebebasan
itu untuk melakukan hal-hal
yang baik dalam kehidupan
sehari-hari.
3. 12. Peserta didik mampu 12,Kebebasan 2x40
Masyarak memahami arti kebebasan Anak-anak Allah Menit
at yang sejati sebagai anak Allah
sehingga mereka dapat
mengekspresikan kebebasan
itu untuk melakukan hal-hal
yang baik dalam kehidupan
sehari-hari.
13. Peserta didik mampu 13. . Sabda 2
memahami ajaran Yesus Bahagia
tentang sabda bahagia,
sehingga mereka dapat
mengusahakannnya dalam
kehidupan sehari-hari.
Jumlah alokasi waktu 42x 40’
Maumere, Agustus 2022

Guru Mata Pelajaran


Pendidikan Agama Katolik
Mengetahui

Kepala Sekolah

RD. AgustinusY. Pitang,MTh Angela Ina Kii, S.Pd


NIP Nip197305202000032008
Peserta didik mampu memahami dirinya sebagai citra Allah yang unik, menghayati keunikannya sesuai
dengan pesan Kitab Suci, mensyukuri melalui tindakan nyata

Peserta didik mampu memahami dirinya sebagai perempuan atau laki-laki yang bermartabat luhur serta
mewujudkannya dengan bersikap hormat terhadap sesama

Peserta didik mampu mengidentiikasi kemampuan menyikapinya secara positif sehingga dapat
mengembangkan diri secara bertanggung jawab.

Peserta didik mampu mengidentiikasi keterbatasannya menyikapinya secara positif agar mengembangkan
diri secara bertanggung jawab.

You might also like