You are on page 1of 1
KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA RI KANTOR WILAYAH KALIMANTAN TIMUR, ‘Alamat : Jl. Letjend. MT. Haryono No.38 Air Putih, Samarinda Ulu 75124 ‘Laman :hitps:/kltim kemenkumham.go id E-mail: kanwikaltim@kemenkumham go id Nomor WIS PKOS.01- 771 ‘30 Januari 2028 Sifat Segera Lampiran Hal (Over Kapasitas Pada Rutan Polti Polresta/Polres Jajaran Yth, Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Timur ai- Balikpapan Menindaklanjuti surat Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Timur Nomor B/SS6IVTUKS.1.1/2023 tanggal 24 Januari 2023 perihal seperti tersebut pada pokok surat, bbersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut 1. Sesuai surat Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor §3 Tahun 2022 Tentang Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 pada mass transisi menuju ender 2, Surat Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor PAS-PK.01.01-679 tanggal 20 Mei 2020 Tentang Penerimaan Tahanan Yang Telah Berkekuatan Hukum Tetap (inkrach); 3. Surat Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor : PAS-PK.01.01-70 tanggal 16 Juni 2020 ‘Tentang Penerimaan Tahanan Pengadilan (Tahanan Aa); 4, Surat Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor : PAS-12,HH.01.02 Tahun 2022 Tentang Penyesuaian Mekanisme Terhadap Layanan Kunjungan Secara Tatap Muka: 5. Sebagai antisipasi over kapasitas pada Polresta dan Polres yang ada ci wilayeh Propinsi Kalimantan Timur; ‘Sehubungen dengan hal tersebut, dengan hormat kami sampaikan bahwa untuk tahanan yang sudah berstatus A3 dan tahanan yang berstatus A2 DAPAT DISETUJU! untuk dipindahkan ke Lapas/Rutan di wilayah setempat, namun demikian pelaksanaannya tetap berkoordinasi dengan pihak Lapas/Rutan, Demikian ates perhatian dan Kerjasama yang baik diucapkan terima kasih NIP} 19641024 198503 1 002 Tembusan 1. Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM RI: 2. Inspektur Jenderal Kementerian Hukum dan HAM RI 3, Direktur Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM RI; 4. Ketua Pengadilan Tinggi Kalimantan Timur, 5, Kepala Kejaksean Tinggi Kalimantan Timur, 6. Kepala Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kaltim; 7. Kepala Lembaga Pemasyarakatan dan Rumah Tahanan Negara se-Provinsi Kalimantan Timur, 8. Kapolresta/Kapolres Jajaran Polda Kaltim,

You might also like