You are on page 1of 2

PEMERIKSAAN LED

No. Dokumen : 440/ /UKP/SOP/VIII/2016


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Dr.Hj.Desty Aryani, M.Kes


MERDEKA NIP.196306271989032003

1. Pengertian Pemeriksaan LED adalah pemeriksaan untuk mengetahui laju endap darah dalam darah.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pedoman bagi pelaksana laboratorium
dalam mengerjakan pemeriksaan LED.

3. Kebijakan 1. Keputusan Kepala Puskesmas Merdeka No440 / /UKP/SK/VIII/2016/ Tentang Jenis-jenis


pemeriksaan laboratorium yang ada di Puskesmas.
2. Keputusan Kepala Puskesmas Merdeka No440 / /UKP/SK/VIII/2016/ Tentang
kepembuatan SOP pelayanan, program dan kegiatan Puskesmas Merdeka
3. Keputusan Kepala Puskesmas Merdeka No440 / /UKP/SK/VIII/2016/ Tentang Visi misi,
tujuan, dan tata nilai Puskesmas Merdeka

4. Referensi R. Gandasoebrata. Penuntun Laboratorum Klinik. Jakarta : 2004.

5. Alat dan Bahan 1. Pipet Westergen.


2. Tabung.
3. Rak Westergen.
4. Karet.
5. Puss Ball.
6. Na citrat 3,8 %.
7. Sample : Darah.

6. Langkah-langkah 1. Hisap 0,4 ml larutan Na citrat 3,8 %.


2. Lakukan pungsi vena dan hisap 1,6 ml darah sehingga mendapatkan 2,0 ml campuran.
3. Masukkan campuran itu ke dalam tabung dan homogenkan.
4. Hisap darah tersebut dengan pipet Westergren sampai garis bertanda 0.
5. Kemudian tegakkan pipet westergren secara tegak lurus dalam rak wetergren selama 1
jam, bagian bawah ditutup dengan karet agar tidak tumpah.
6. Bacalah tingginya lapisan plasma dengan mm.

1
7. Bagan Alir Hisap 0,4 ml larutan Na Lakukan pungsi vena Masukkan
citrat 3,8 % dan hisap 1,6 ml
darah sehingga campuran itu ke
mendapatkan 2,0 ml dalam tabung dan
campuran homogenkan

Kemudian tegakkan pipet


westergren secara tegak Hisap darah
Bacalah tingginya lurus dalam rak tersebut dengan
lapisan plasma wetergren selama 1 jam, pipet Westergren
dengan mm bagian bawah ditutup sampai garis
dengan karet agar tidak bertanda 0
tumpah

1. Blangko Pemeriksaan
Pembacaan dan Laboratorium
pencatatan hasil
2. Buku Register Pasien

8. Hal-hal yang perlu


diperhatikan

9. Unit terkait 1. Poli Umum (Lansia, Dewasa, Anak)


2. Unit Pendaftaran dan Kasir.

10. Dokumen Terkait 1. Buku Register Pasien.


2. Blangko Pemeriksaan Laboratorium.

11. Rekaman historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan

You might also like