You are on page 1of 7

PROGRAM KERJA SEKRETARIS

DHARMA WANITA PERSATUAN KAB. WONOSOBO


TAHUN 2016

No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan


1 2 3 4 5 6 7
A. BAGIAN ORGANISASI I. Pembinaan Organisasi
1. Memperbaharui Data Anggota
 Sosialisasi pembaharuan data UP DWP se Kab. Wonosobo - Januari
anggota DWP & Keluarga s/d
 Penataan jumlah anggota DWP Desember
2016
 Pendataan jumlah UP se Kab.
Wonosobo
2. Penataan Organisasi
a. Konsolidasi Organisasi
 Sosialisasi pedoman Administrasi UP DWP se Kab. Wonosobo Januari
dan Ketentuan Organisasi s/d
 Menyelesaiakan hal-hal Organisasi Anggota DWP se-Kabupaten Desember
Program Hasil Munas III Wonosobo 2016
 Menyempurnakan DWP : papan
nama, papan data, pemakaian Januari
seragam baik PSK, PSU dan seragam s/d
lapangan berupa batik. November
 Sosialisasi AD/ART 2016
Pengurus & UP DWP Sekab.
Februari
Wonosobo
s/d Maret
2016
b. Menyempurnakan Pedoman Januari
Organisasi sesuai hasil Munas III s/d
dengan melaksanakan :
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
Desember
2016
 Pedoman Pelaksanaan Program
Kerja
 Pedoman Tata Persuratan dan tata
kearsipan
 Pedoman Administrasi Keuangan
c. Memberikan Pedoman Administrasi Januari
untuk memudahkan koordinasi s/d
dalam melaksanakan tugas fungsi Desember
wewenang dan tanggung jawab 2016
masing-masing pengurus dan bidang
 Penyempurnaan Pedoman Januari
Administrasi yang dilaksanakan s/d
Sekretariat Desember
2016
3. Penataan Lembaga-lembaga di Pengurus & Anggota DWP Se Januari
Lingkungan Organisasi Kab. Wonosobo s/d
 Mendata anggota DWP UP Se Kab. Desember
Wonosobo sesuai dengan status, 2016
kondisi, dll
 Mensosialisasikan DWP UP yang
jumlah anggotanya sedikit untuk
bergabung kegiatannya dengan DWP
UP yang lembaga institusi yang
sesuai
 Bekerjasama dengan Badan/Dinas
/Kantor/Instansi serta lembaga-
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
lembaga maupun DWP UP dalam
meningkatkan sumber dana untuk
mewujudkan organisasi yang lebih
efektif dan efisien.
4. Pembinaan
a. Memberikan pembinaan guna Pengurus & Anggota DWP UP Se Januari
meningkatkan sumber daya anggota Kab. Wonosobo s/d
yang berkualitas dan tertib Desember
Administrasi. 2016
b. Mengadakan sosialisasi DWP UP Se Kab. Wonosobo Januari
kepemimpinan pengetahuan s/d
berorganisasi, kesadaran hukum, Desember
peningkatan wawasan dan 2016
pengetahuan lainnya.
c. Mengevakuasi format laporan DWP UP Se Kab. Wonosobo Januari
berkala dan program kerja. s/d
Desember
2016
d. Mengadakan pembinaan
bekerjasama dengan bidang
pendidikan atau dinas terkait.
II. Pembinaan Hubungan Keluar
Menjalin kerjasama yang baik
dengan pihak luar yang saling
menguntungkan dengan Dinas
terkait, dalam upaya
mensejahterakan anggota DWP dan
Keluarga. Serta berperan dalam
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
penanganan masalah yang terjadi di
masyarakat di era Globalisasi :
 Pelatihan–Pelatihan
 Seminar/Workshop
 Lomba-lomba
 Mengisi ruang pendidikan
 sosialisasi
B. BAGIAN ADMINISTRASI UMUM 1. Pengelolaan Sekretariat
 melaksanakan kegiatan Pengurus DWP Kab. Dan UP se Januari
Administrasi surat-menyurat dan Kab. Wonosobo s/d
meneruskan surat dari DWP Prov ke Desember
DWP Unsur Pelaksana 2016
 Membuat Naskah Sambutan
 mengelola Kantor
 Memberikan Informasi ke Pengurus
dan DWP Unsur Pelaksana sesuai
disposisi Ibu Ketua.
 Menyelenggarakan rapat-rapat
2. Mengevaluasi hasil laporan berkala DWP UP se Kab. Wonosobo Januari
dari DWP Unsur Pelaksana Se Kab. s/d
Wonosobo dan membuat laporan ke Desember
DWP Provinsi. 2016
3. Rumah Tangga
 Menyiapkan ruang rapat dan Sekretaris & Tenaga full timer Januari
kelengkapannya s/d
 Menyiapkan konsumsi beserta Desember
sejenisnya 2016
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
 Menjaga ketertiban dan keamanan
ruang rapat/kantor
 Mengatur Operasional penggunaan
kendaraan dinas.
4. Logistik
 Pengadaan ATK
 Pengadaan barang-barang
kebutuhan kantor
 Pemeliharaan barang-barang kantor
 Mengiventarisir semua kekayaan
kantor/organisasi
5. Kepegawaian
 Pembinaan Tenaga Full timer
C. BAGIAN KEUANGAN a. Administrasi Keuangan
 Membuat laporan keuangan setiap Bendahara Januari
bulan s/d
 Melakukan pemeriksaan (Verifikasi) Desember
2016
b. Penyusunan Program Kerja & Januari
Anggaran s/d
 Menyusun dan pengajuan rencana Desember
program dan anggaran 2016

 Membuat laporan aliran Kas baik


masuk/keluar
c. Pengelolaan Keuangan
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
 Mengelola dan Penerimaan Januari
Keuangan s/d
 Mengeluarkan uang sesuai disposisi Desember
Ibu Ketua 2016
 Membuat laporan keuangan setiap
bulan
 Membuat laporan posisi keuangan
untuk pembuatan laporan
berkala/tahunan
D. BAGIAN INFORMASI 1. Humas
 Menghimpun informasi yang Januari
berkaitan dengan aktifitas organisasi s/d
 Menginformasikan ke mass Desember
media/radio Pesona FM tentang 2016
kegiatan Organisasi DWP
 Menjadwalkan siaran radio Pesona
FM
 Melakukan aktifitas yang dapat
membina dengan masyarakat
 Mengatur jalannya upacara/tata
cara (protokoler)
 Menginformasikan semua kegiatan
DWP ke Unsur Pelaksana
2. Dokumentasi
 Mendokumentasikan kegiatan-
kegiatan DWP yang berupa foto
No. Program Kerja Kegiatan Sasaran Anggaran Jadwal Keterangan
1 2 3 4 5 6 7
 Mengarsipkan materi-materi siaran
dan kegiatan-kegiatan
 Menyusun hasil Liputan berupa foto
untuk memudahkan penggunaannya
dalam organisasi
 Menyusun kliping kegiatan DWP
E. LAIN-LAIN a. Mengadakan kegiatan-kegiatan
dalam rangka HUT ke 17 DWP tahun
2016
b. Mengadakan Upacara/Resepsi HUT
ke 16 DWP Th. 2016

Wonosobo, 1 Januari 2016

Ketua Bidang Sekretaris

NY. IDA JUNAEDI

You might also like