You are on page 1of 6

KUESIONER DATA DASAR

IBU HAMIL
INI MASA PENTING 2022

No Pertanyaan Alternatif jawaban Kode jawaban


Sikap
Menurut saya, ibu hamil dianjurkan 1. Sangat Tidak Setuju
mengonsumsi pangan yang aman dan 2. Tidak Setuju
701
bergizi 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, kualitas janin 1. Sangat Tidak Setuju
dipengaruhi oleh asupan gizi dari 2. Tidak Setuju
702
konsumsi pangan 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, ibu hamil yang malas 1. Sangat Tidak Setuju
berolahraga teratur lebih rentan terhadap 2. Tidak Setuju
703
gangguan kesehatan 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, mengonsumsi buah dan 1. Sangat Tidak Setuju
sayur penting untuk memenuhi 2. Tidak Setuju
704
kebutuhan serat harian 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, menu gizi seimbang 1. Sangat Tidak Setuju
terdiri dari makanan pokok, lauk pauk, 2. Tidak Setuju
705
sayur, buah dan minuman yang aman 3. Setuju
bergizi 4. Sangat Setuju
Menurut saya, mempunyai berat badan 1. Sangat Tidak Setuju
normal dapat mengurangi terjadinya 2. Tidak Setuju
706
gangguan kesehatan saat hamil 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, kurang makan lauk 1. Sangat Tidak Setuju
(daging, hati ayam, telur, tempe) dan 2. Tidak Setuju
707
sayuran hijau dapat menyebabkan 3. Setuju
kurang darah / anemia 4. Sangat Setuju
Menurut saya, kekurangan makan buah 1. Sangat Tidak Setuju
dan sayur, pada ibu hamil dapat 2. Tidak Setuju
708
menyebabkan kurang darah / anemia 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, bayi sebaiknya hanya 1. Sangat Tidak Setuju
diberikan ASI saja sampai usia 6 bulan 2. Tidak Setuju
709
3. Setuju
4. Sangat Setuju
710 Menurut saya, ibu hamil dianjurkan 1. Sangat Tidak Setuju
untuk minum satu gelas susu sehari 2. Tidak Setuju
untuk melengkapi pemenuhan gizi 3. Setuju
harian 4. Sangat Setuju
Menurut saya, makan sebaiknya tiga 1. Sangat Tidak Setuju
kali sehari termasuk sarapan 2. Tidak Setuju
711
3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, makanan yang 1. Sangat Tidak Setuju
mengandung tinggi gula, garam dan 2. Tidak Setuju
712
minyak dapat mengganggu kesehatan 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, Ibu hamil yang sangat 1. Sangat Tidak Setuju
kurus dapat menyebabkan gangguan 2. Tidak Setuju
713
janin bahkan keguguran 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, minum tablet tambah 1. Sangat Tidak Setuju
darah/zat besi secara teratur selama 2. Tidak Setuju
714
hamil dapat mencegah anemia 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, bila sebelum kehamilan 1. Sangat Tidak Setuju
berat badan kurus tambahan berat badan 2. Tidak Setuju
715
selama kehamilan adalah 12.5 -18 kg 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, bila sebelum kehamilan 1. Sangat Tidak Setuju
berat badan normal tambahan berat 2. Tidak Setuju
716
badan selama kehamilan dianjurkan 3. Setuju
11.5 -16 kg 4. Sangat Setuju
Menurut saya, bila sebelum kehamilan 1. Sangat Tidak Setuju
berat badan gemuk tambahan berat 2. Tidak Setuju
717
badan selama kehamilan adalah 7 -11.5 3. Setuju
kg 4. Sangat Setuju
Menurut saya, kolostrum (ASI yang 1. Sangat Tidak Setuju
pertama kali keluar) tidak baik untuk 2. Tidak Setuju
718
bayi 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, makanan Pendamping 1. Sangat Tidak Setuju
ASI (MP ASI) diberikan kepada bayi 2. Tidak Setuju
719
sejak usia 4 bulan 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, minuman tinggi gula dan 1. Sangat Tidak Setuju
bersoda baik untuk kesehatan tubuh 2. Tidak Setuju
720
3. Setuju
4. Sangat Setuju
Menurut saya, rumah yang sehat adalah 1. Sangat Tidak Setuju
rumah yang bersih, cukup cahaya dan 2. Tidak Setuju
721
ventilasi, akses air minum dan jamban 3. Setuju
sehat 4. Sangat Setuju
722 Menurut saya, imunisasi untuk bayi 1. Sangat Tidak Setuju
perlu dilakukan untuk menjaga 2. Tidak Setuju
kekebalan tubuh bayi agar sehat 3. Setuju
4. Sangat Setuju
Pengetahuan
Rentang usia 20 – 35 tahun yang paling 1. Benar
723
baik untuk hamil. 2. Salah
Makan dengan porsi kecil tapi sering 1. Benar
724 merupakan cara mengurangi rasa mual 2. Salah
saat hamil.
Sebaiknya pemeriksaan kesehatan 1. Benar
725 dilakukan empat kali, selama 2. Salah
kehamilan?
Menurut program pemerintah suplemen 1. Benar
726 tablet tambah darah perlu dikonsumsi 2. Salah
ibu setelah melahirkan (ibu nifas).
Inisiasi Menyusu Dini (IMD) adalah 1. Benar
727 memberikan ASI segera setelah bayi 2. Salah
lahir.
Sebaiknya, Inisiasi Menyusu Dini 1. Benar
728
(IMD) dilakukan dalam waktu satu jam. 2. Salah
Mulai umur 6 bulan makanan 1. Benar
729
Pendamping ASI (MP ASI) diberikan? 2. Salah
Tidak ada tanaman disekitar rumah 1. Benar
730 merupakan ciri-ciri lingkungan rumah 2. Salah
yang sehat.
Lantai lembab merupakan salah satu ciri 1. Benar
731
rumah sehat. 2. Salah
Tekanan darah tinggi merupakan akibat 1. Benar
732 jangka panjang kelebihan konsumsi 2. Salah
gula, garam dan lemak.
Praktik
Seberapa sering (frekuensi) 1. 2-3 kali sehari
mengkonsumsi sayur? 2. 1 kali sehari
3. 3-5 kali seminggu
733 4. Kadang-kadang (1-
2x/minggu)
5. Tidak pernah
(0x/minggu)
Jumlah (seberapa banyak) saya 1. Satu mangkok
mengonsumsi sayur setiap kali makan? 2. Setengah mangkok,
3. Seperempat
734
mangkok
4. Tidak
mengonsumsi
735 Seberapa sering (frekuensi) 1. 2-3 kali sehari
mengkonsumsi buah? 2. 1 kali sehari
3. 3-5 kali seminggu
4. Kadang-kadang (1-
2x/minggu)
5. Tidak pernah
(0x/minggu)
Jumlah (seberapa banyak) saya 1. Satu porsi,
mengonsumsi buah setiap kali makan? 2. Setengah porsi,
3. Seperempat porsi,
4. Tidak
736 mengonsumsi
*1 porsi buah setara
dengan 1 buah jeruk
atau pisang ukuran
sedang
Seberapa sering (frekuensi) 1. Selalu (setiap hari),
mengkonsumsi lauk hewani (seperti 2. Sering (3-
ayam, ikan, daging, telur, atau susu)? 5x/minggu),
737 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Seberapa sering (frekuensi) 1. Selalu (setiap hari),
mengonsumsi lauk nabati (tahu, tempe, 2. Sering (3-
oncom, atau kacangkacangan) 5x/minggu),
738 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Seberapa sering (frekuensi) 1. Selalu (setiap hari),
mengkonsumsi makan gorengan? 2. Sering (3-
5x/minggu),
739 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Seberapa sering (frekuensi) 1. Selalu (setiap hari),
mengkonsumsi susu? 2. Sering (3-
5x/minggu),
740 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Jumlah (seberapa banyak) saya ……
741
mengonsumsi susu setiap kali makan
742 Seberapa sering (frekuensi) sarapan 1. Selalu (setiap hari),
sebelum beraktivitas 2. Sering (3-
5x/minggu),
3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Seberapa sering (frekuensi) saya minum 1. Selalu (setiap hari),
minuman bersoda 2. Sering (3-
5x/minggu),
743 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Setiap hari saya tidur 6 - 8 jam 1. Selalu (setiap hari),
2. Sering (3-
5x/minggu),
744 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Seberapa sering (frekuensi) melakukan 1. Selalu (setiap hari),
aktivitas fisik atau olahraga. 2. Sering (3-
5x/minggu),
745 3. Kadang-kadang (1-
2x/minggu),
4. Tidak pernah
(0x/minggu)
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
hari :
 Nasi/roti/bubur/jagung/sagu atau
makanan lain yang dibuat dari padi -
746
padian seperti beras, gandum,
sorgum, dll
 Kentang/ ubi kayu/ talas atau
makanan lainnya dari akar -akaran
atau umbi -umbian
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
hari :
 Labu kuning/ wortel/ ubi jalar yang
berwarna kuning atau oranye di
747
dalamnya
 Buah -buahan yang kaya vitamin A
yang masak, seperti manga, papaya,
Nangka, cempedak, kesemek, melon
kuning
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
748 hari :
 Sayuran hijau (bayam, kangkong,
katuk, singkong, daun labu, dll)
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
749 hari :
 Buah atau sayuran lainnya (seperti
apel, alpukat, terong, oyong, dll)
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
750 hari :
 Hati, ampela, ginjang, jantung atau
jeroan lainnya?
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
hari :
751
 Daging ayam, sapi, kambing, babi
atau itik
 Ikan/kerang segar atau asin
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
752
hari :
 Telur
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
hari :
 Makanan dari kacang -kacangan
753
(kacang kedelai, kacang merah,
kacang tolo, kacang jogo, kacang
hijau, kacang babi, kacang tanah,
tahu, tempe, dll
Ibu memakan/meminum seharian 0. Tidak
kemarin dari pagi hari sampai malam 1. Ya
754 hari :
 Susu, keju, yogurt atau makanan lain
yang terbuat sari susu

You might also like