You are on page 1of 2
WALIKOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU PERATURAN WALIKOTA PEKANBARU NOMOR /§ TAHUN 2016 TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN DOKUMEN SISTEM AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH Menimbang : Mengingat : KOTA PEKANBARU DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ZSA WALIKOTA PEKANBARU, a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah dan Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja iistansi Pemerintah, perlu menetapkan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP} di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru; b. bahwa untuk mengoptimalkan penerapan SAKIP guna peningkatan akuntabilitas kinerja Pemerintah Kota Pekanbaru, perlu pedoman penyusunan dokumen SAKIP yang berlaku secara internal; bahwa berdasarkan pertimbangan —_sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Pedoman Penyusunan Dokumen Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah di lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru; Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1956 tentang Pembentukan Daerah Otonom Kota Kecil dalam lingkungan daerah Propinsi Sumatera Tengah (Lembaran Negara Tahun 1956 Nomor 19); Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4286); Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lemburan Negara Nomor Pasal 19 Format laporan kinerja sebagaimana dimaksud pada pasal 16, pasal 17 dan pasal 18 tercantum dalam Lampiran IV yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Walikota ini, Pasal 20 (1) Setiap SKPD yang menjadi pelaksana kegiatan tugas pembantuan menyelenggarakan SAKIP dan menyusun laporan kinerja sebagaimana berlaku bagi satuan kerja pada Kementerian Negara/Lembaga. (2) Laporan kinerja atas pelaksanaan kegiatan tugas pembantuan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) disampaikan kepada Kepala Daerah dan Menteri/Pimpinan Lembaga terkait. (3) Kepale Daerah menyiapkan laporan kinerja gabungan berdasarkan laporan yang diterima dari SKPD yang menjadi pelaksana kegiatan tugas pembantuan dan selanjutnya menyampaikan kepada Menteri/Pimpinan Lembaga terkait serta kepada Presiden melalui Menteri Keuangan. BAB Ill KETENTUAN PENUTUP Pasal 21 Peraturan Walikota ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkaa pengundangan Peraturan Walikota ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kota Pekanbaru. Ditetapkan di Pekanbaru pada tanggel 4 Temniet’ 2016 WALIKOTA PEKANBARU, _~—s FIRDAUS Diundangkan di Pekanbaru pada tanggal & Tuma’ 2016 SEKRETARIS DAERAH KOTA PEKANBARU, ae MOHD NOER MBS BERITA DAERAH KOTA PEKANBARU TAHUN 2016 NOMOR 19

You might also like