You are on page 1of 4
PEMERINTAH KABUPATEN BARRU DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UPTD SMP NEGERI 25 BARRU lamat : Jalan Wahede, Kelurahan Bojo Baru, Kecamatan Mallusetasi, Kab. Baru PROGRAM KERJA USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) UPTD SMPN 25 BARRU ‘Tahun Pelajaran 2021/2022 A. Bidang Pendidikan Kesehatan 2 3. 4, Pelatihan Pertolongan Pertama Tujuan Sasaran, Bentuk Kegiatan Pelaksanaan ‘Memiberikan pengetahuan tentang cara penanganan pertolongan pertama. Guru dan siswa Pelatihan Pertolongan Pertama Setiap latihan mingguan Pelatihan Perilaku Budaya Hidup Sehat Tujuan Sasaran Bentuk Kegiatan Pelaksanaan Memberikan pengetahuan tentang perilaku budaya hidup sehat. Siswa Pengenalan Perilaku Budaya Hidup Sehat Setiap Latihan mingguan Sabtu Bersih dan Sehat Tujuan Sasaran Bentuk Kegiatan Pelaksanaan Pantauan Kebes Tyjuan Sasaran Bentuk Kegiatan Menciptakan Warga Sekolah yang sehat jasmani dan rohani Semua warga sekolah ‘Senam pagi dan kerja bakti Setiap hari Sabtu han Kuku dan gigi ‘Membiasakan siswa untuk menjaga kebersihan anggota tubuh Semua siswa Pemeriksaan kuku oleh petugas UKS Aktivitas Kader Kesehatan Tujuan “ Kader Dokter Kecil ‘Membentuk kader kesehatan dan menumbubkan jiwa sosial smat : Jalan Wahede, Kelurahan Bojo Baru, Kecamatan Mallusetasi, Kab. Baru PEMERINTAH KABUPATEN BARRU DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UPTD SMP NEGERI 25 BARRU Sasaran Anggota PMR dan anggota UKS Bentuk Kegiatan Pendidikan dan pelatihan TIM Medis Sekolah Pelaksanaan Sekali dalam setahun Kader PHBS Tujuan Membentuk kader perilaku hidup bersih dan sehat Sasaran Anggota PMR dan anggota UKS Bentuk Kegiatan : Pendidikan dan pelatihan TIM Medis Sekolah Pelaksanaan © Sekali dalam setahun Kader Jumantik Tujuan Membentuk kader kesehatan periksaan jentik nyamuk Sasaran Anggota PMR dan anggota UKS Bentuk Kegiatan : Pendidikan dan pelatihan TIM Medis Sekolah Pelaksanaan : Sekali dalam setahun “ Kader Pemeriksaan Kuku Tujuan Membentuk kader kesehatan kuku Sasaran : Anggota PMR dan anggota UKS Bentuk Kegiatan Pendidikan dan pelatihan TIM Medis Sekolah Pelaksanaan Minggu ketiga setiap bulan 4 Piket Usaha Kegiatan Sekolah ‘Tujuan Menumbuhkan rasa tanggung jawab Sasaran Anggota UKS Bentuk Kegiatan : Menjaga dan melayani pasien UKS bila diperlukan Pelaksanaan © Setiap hari 4 Pemeriksaan Kebutuhan Obat Di UKS Tujuan : Menumbubkan rasa tanggung jawab Sasaran Anggota UKS Bentuk Kegiatan ; Melayani kebutuhan obat Pelaksanaan Satu bulan sekali *& Pemeriksaan Kebersihan Kelas Tujuan + Menumbubkan rasa tanggung jawab Sasarai in : Seluruh tiap ruangan kelas PEMERINTAH KABUPATEN BARRU DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UPTD SMP NEGERI 25 BARRU lamat : Jalan Wahede, Kelurahan Bojo Baru, Kecamatan Mallusetasi, Kab. Baru Bentuk Kegiatan : Memeriksa kebersihan kelas Pelaksanaan Setiap hari B. Bidang Pelayanan Kesehatan 1. Pemeriksaan Gigi Tujuan Mengetahui kesehatan gigi siswa Sasaran ‘Semua siswa Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan gigi oleh petugas kesehatan 2. Pemeriksaan Mata ‘Tujuan Mengetahui kesehatan mata siswa Sasaran Semua Bentuk Kegiatan : Pemeriksaan Lanjutan oleh petugas kesehatan 3. Pemeriksaan Rujukan Tujuan Memberikan pelayanan kesehatan lanjutan kepada siswa Sasaran Semua siswa Bentuk Kegiatan + Pemeriksaan lanjutan oleh petugas kesehatan 4, Pengukuran Tinggi Badan dan Berat Badan Tujuan Pendataan tinggi dan berat badan siswa Sasaran Semua siswa siswa Bentuk Kegiatan : Pengukuran tinggi badan dan berat badan siswa Pelaksanaan 3 Bulan sekali 5. Penyuluhan Kesehatan ‘Tujuan Memberikan penyuluhan tentang cara menjaga kesehatan diti Sasaran ‘Semua siswa Bentuk Kegiatan Penyuluhan dari kesehatan (PKM) C. Bidang Lingkungan Sehat 1. Pelaksanaan SK (kebersihan, keindahan, kenyamanan, ketertiban, keamanan) Tujuan : Meneiptakan dan menanamkan budaya 5K Sasaran Semua warga Bentuk Kegiatan : Penataan taman dan Toga Pelaksanaan Setiap Hari PEMERINTAH KABUPATEN BARRU DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UPTD SMP NEGERI 25 BARRU lamat : Jalan Wahede, Kelurahan Bojo Baru, Kecamatan Mallusetasi, Kab. Barru Menciptakan lingkungan sekolah yang bersih, sehat dan Lingkungan sekolah Bentuk Kegiatan : Kerja bakti Pelaksanaan _: Setiap Sabtu 3. Pemberantasan Sarang Nyamuk Tujuan Meneiptakan kondisi lingkungan sekolah yang bersih dan schat Sasaran Lingkungan sekolah Bentuk Kegiatan : Pantauan Jentik Nyamuk Pelaksanaan Setiap Sabtu 4. Lomba Kebersihan Kelas Tyjuan Meneiptakan kondisi lingkungan sckolah yang bersih dan sehat Sasaran Lingkungan sekolah Bentuk Kegiatan_: Lomba kebersihan kelas Pelaksanaan Mingguan Bojo Baru, 14 Juli 2021 NIP. 19811109 201406 2 002 ar

You might also like