You are on page 1of 4
KERANGKA ACUAN KEGIATAN KEGIATAN AKREDITAS! PUSKESMAS TA 2022 Kementerian Negara/ Lembaga ‘Unit Eselon I It Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat Sasaran Program : Meratanya mutu pelayanan Kesehatan dasar dan rujukan bagi masyarakat Indikator Kinerja Program Persentase Fasyankes Tingkat Pertama terakreditasi Kegiatan Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat daerah KabiKota ‘Sasaran Kegiatan Meningkatnya kualitas fasilitas pelayanan kesehatan Indikator Kinerja Kegiatan Keluaran (output) Pembinaan Mutu dan Akreditasi Pelayanan Kesehatan Dasar Indikator Keluaran (output) Volume Keluaran (output) 9 ‘Satuan Ukuran Keluaran (Output) FKTP Penandaan Anggaran Priontas Nasional, Anggeran Kesehatan ‘A. Latar Belakang Kesehatan sebagai hak asasi manusia harus diwujudkan dalam bentuk pemberian berbagal upaya kesehatan kepada selurun masyarakat melalui penyelenggaraan pembangunan Kesehatan yang berkualitas dan terjangkau oleh masyarakat Pembangunan Kesehatan ditujukan untuk meningkatkan kesadaran Kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang dalam rangka mewujudkan derajat Kesehatan yang optimal sebagai salah satu unsur kesejahteraan seperti dimaksud dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945, ‘Arah Kebjakan pembangunan Kesehatan yang diamanatkan dalam rencana pembangunan Jangka Menengah Nasional salah satunya adalah: 1. Meningkatkan akses pelayanan kesehatan dasar yang berkualitas 2. Meningkatnya akses pelayanan Kesehatan rujukan yang berkualitas 3, Menguatkan managemen, peneltian pengembangan dan sistem informasi, Upaya untuk meningkatkan derajat Kesehatan diselenggarakan melalui Keterpaduan upaya Kesehatan untuk selurun mesyarakat, yang mencakup upaya promoti, preventi, Kura dan rehabiltatf yang bersfat menyeluruh, terpadu dan berkesinambungan. pelaksanaanya dituangkan ke dalam berbagai program/kegiatan balk yang bersfatpriritas nasional, priortas bidang (Pembangunan Sosial budaya dan Kehidupan beragama) dan prioritas kementerian kesehatan. Salah satu upaya untuk mewujudkan derajat Kesehatan yang setinggitinginya melalui peningkatan pelayanan kesehatan dasar dan rujukan yaitu dengan terakreditasinya puskesmas sehingga kualitas pelayanan lebin bermutu, Berdasarkan latar belakang tersebut Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang perlu menjalankan program dan kegiatan yang mengarah pada usaha-usaha untuk meningkatkan pelayanan Kesehatan dasar dan rujukan yang ‘ada dlingkungan dinas Kesehatan, salah satunya dengan metakukan akreditasi di puskesmas secara bertahap. ‘Sehingga pada tahun 2022 sebanyak 29 puskesmas yang ada di Kabupaten Pandeglang melaksanakan survei re akreditasi 4. Dasar Hukum ‘a UURINo. 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik b. UURINo. 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan ©. UURINo, 20 Tahun 2014 Tentang Standarisasi dan Penilaian Kesesuaian d. UURINo. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah . Perpres No. 111 Tahun 2013 Tentang Perubahan atas Peraturan Presiden No 12 Tahun 2013 tentang Jaminan Kesehatan Perpres No 2 Tahun 2016 Tentang RPUMN 2015-2019 Permenkes No 71 Tahun 2013 Tentang Pelayanan Kesehatan pada JKN Permenkes No 9 Tahun 2014 Tentang Klinik Permenkes No 43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat Permenkes No 59 Tahun 2015 Tentang Komisi Akreditasi FTP k. Permenkes No 46 Tahun 2015 Tentang Praktik Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gi 2. Tugas dan Fungsi Unit Kerja Terkait Dan/Atau Penugasan Tambahan Rencana pelaksanaan kegiatan survei re-akreditasi akan dilaksanakan di 29 puskesmas, 3. Gambaran Umum Pembangunan Kesehatan ditujukan untuk meningkatkan kesadaran kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang dalam rangka mewujudkan derajat Kesehatan yang optimal sebagai salah satu unsur kesejahteraan seperti dimaksud dalam pembukaan Undnag-Undang Dasar 1945, ‘Sesual arah Kebjakan pembangunan Kesehatan meningkatkan akses pelayanan Kesehatan dasar yang berkualitas, mengedepankan managemen penelitian pengembangan dan sistem informasi. Puskesmas merupakan insttusi penting yang berfungsi dalam memberikan pelayanan kesehatan yang bertyjuan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. dalam memberikan pelayanan Kesehatan puskesmas dituntut untuk memberikan pelayanan yang optimal dan bermutu Untuk tahun 2022 rencana puskesmas yang akan ditakukan survei Re-akreditasi sebanyak 29 puskesmas. B. Penerima Manfaat Salah satu upaya untuk meningkatakan mutu pelayanan adalah terakreditasinya puskesmas, sehingga dengan terakreditasinya puskesmas mutu layanan bisa dijaga dan ditingkatkan sesuai dengan penilaian dan syarat yang harus dilakukan oleh puskesmas yaitu : Penilaian terhadap Administrasi Manajemen, Upaya Kesehatan ‘Masyarakat dan Upaya Kesehatan Perorangan, ‘Selain untuk meningkatken mutu dan menjaga kualitas pelayanan akreditasi bermanfaat untuk 41. Untuk dinas Kesehatan Kabikota : sebagai wahana pembinaan peningkatan mutu kineja melalui perbalkan yang berkesinambungan terhadap sistem manajemen, sistem mangjemen mutu dan sistem penyelenggaraan pelayanan Kiinis, sistem penerapan manajemen resiko, Bagi BPJS : Sebagai syarat recredensialing FKTP 3. Bagi FKTP : Memberikan keungguluan kompetiif menjamin pelayanan Kesehatan primer yang berkualitas, rmeningkatkan pendidikan pada staff, meningkatken pengelolaan risiko, membangun dan meningkatkan kerja tim antar staff, meningkatkan reliaiitas dalam pelayanan, Ketertiban pendokumentasian dan konsisten dalam bekerja, meningkatkan keamanan dalam bekerja 4, Bagi Masyarakat (User) : Memperkuat kepercayaan masyarakat, adanya jaminan kwaltas Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang membawahi 36 puskesmas yang tersebar di 35 kecamatan dengan status puskesmas DTP 9 Puskesmas dan Non DTP 27 Puskesmas. Dari 36 puskesmas yang sudah dilakukan survei akreditasi sebanyak 12 puskesmas pada tahun 2017, 19 uskesmas pada tahun 2018, 5 puskesmas tahun 2019, dengan hasil 16 puskesmas mendapatkan hesil dasar, 16 puskesmas mendapatkan hasil madya dan 3 puskesmas mendapatkan hasil utama, C. Strategi Pencapaian Keluaran 41. Metode Pelaksanaan Peleksanaan survei 2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan ‘Tahap persianan, peleksanaan kegiatan dan penilaian 3. Kurun Waktu Pencapaian Keluaran Rencana waktu pelaksanaan kegiatan ini dari bulan januari sampai dengan desember 2022 4. Biaya yang dipertukan Biaya pelaksanaan kegiatan ini sebesar Rp. 1.438.400.000; (Satu Milyar Empat Ratus Tiga Puluh Delapan uta Empat Ratus Ribu Rupiah). Dibebankan kepada pemerintah pusat melalui Kementerian Kesehatan bersumber dari Dana DAK Non Fisik Pandeglang, 25 Oktober 2021 NIP, 19680917 199103 2.004

You might also like