You are on page 1of 11
TATA . PEMERINTAH KABUPATEN MALANG SEKRETARIAT DAERAH Jalan Panji No. 158 Kepanjen Telepon/Fax ( 0341 ) 392024 Website:http:// www.malangkab.yo.id Email: sekda@)malangkab.go.id KEPANJEN 65163 PENGUMUMAN PENDAFTARAN NOMOR: 027/ @7 /35.07.023/2023 TENTANG PENGUMUMAN PENDAFTARAN PADA KATALOG ELEKTRONIK LOKAL UNTUK PRODUK PERLENGKAPAN DAN PERALATAN ELEKTRONIK PERKANTORAN KABUPATEN MALANG Bersama ini kami mengundang para Pelaku Usaha (Produsen/Distributor/Penyedia) untuk turut serta dalam proses pencantuman Barang/Jasa Katalog Elektronik. Adapun rincian produk, persyaratan penyedia dan produk adalah sebagai berikut A. Informasi Produk No Kategori Komputer dan Laptop | Printer dan Scanner Sub Kategori ~~ | Computer All in One Personal Computer (PC) | Komputer Server Mini PC Komputer Lainnya Notebook ‘Netbook Tablet Printer Printer Multiftungsi Scanner Tinta Printer Toner Cleaner Peralatan Jaringan Kabel UTP Konektor Access Point Router Hub Peralatan Jaringan Lainnya Software License Komputer Komponen dan Aksesoris Operating System (OS) Antivirus: Office Software License Lainnya Monitor [ Mainboard Processor RAM VGA Komponen dan Aksesoris Komputer Lainnya 6. | Pendingin Ruangan Air Conditioner (AC) Kipas Angin 7._| Peralatan Komunikasi PABX Feximile Handy Talkie (HT) Telepon Seluler | Radio Repeater | Peralatan Komunikasi Lainnya 8. | Peralatan Display Televisi TV Box Proyektor Layar Proyekior Peralatan Display Lainnya 9. | Peralatan Elektronik Rumen | Lemari Es Tangga Penanak Nasi Dispenser Pemanas Freezer Showcase z - Peralatan Elektronik Rumah Tangga Lainnya 70. | Peralatan Audio dan Video Kamera ccTv Drone Perekam Audio Speaker Mixer Amplifier Mikrofon Pemutar Audio Radio Peralatan Audio dan Video Lainnya 17, | Peralatan Penggandaan Mesin Fotokopi Dokumen Mesin Penghancur Kerlas 12, | Power Supply Genset butik Power Bank 13. | Alat Elektronik, Komponen dan_| Alat Elektronik Lainnya Aksesoris Lainnya Komponen dan Aksesoris Alat Elektronik B. Persyaratan Pencantuman Barang/Jasa pada Katalog Elektronik a) Tipe Pelaku Usaha (Calon Penyedia Katalog) Pelaku Usaha (Calon Penyedia Katalog) yaitu berupa Badan Usaha atau Perseorangan. b) Syarat Kualfikasi Pelaku Usaha 1, Pelaku Usaha berbentuk Badan Usaha harus memenuhi persyaratan kualfikasi sebagai berikut a, Telah menyetujui Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik; b.Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk —menjaiankan kegiatan/usaha, yaitu dengan memiliki [in Usaha dengan bidang sebagai berikut 1) Perdagangan Besar Atas Dasar Balas Jasa (Fee) atau Kontrak (KBLI No. 48100); atau 2) Perdagangan Besar Peralatan dan Perlengkapan Rumah Tangga (KBLI No. 46491); atau 3) Perdagangen Beser Komputer dan Perlengkapan Komputer (KBLI No. 46511); atau 4) Perdagangan Besar Piranti Lunak (KBLI No. 46512); atau 5) Perdagangan Besar Peralatan Telekomunikasi (KBLI No. 46523); atau 6) Perdagangan Eceran Komputer dan Periengkapannya (KBLI No. 47411); atau 7) Perdagangan Eceran Piranti Lunak (Software) (KBLI No. 47413); atau 8) Perdagangan Eceran Alat Telekomunikasi (KBLI No. 47414); atau 9) Perdagangan Eceran Khusus Peralatan Audio dan Video di Toko (KBLI No 47420); atau 10) Perdagangan Eceran Peralatan Listrik Rumah Tangga dan Peralatan Penerangan dan Perlengkapannya (KBLI No. 47592); atau 11) Perdagangan Eceran Alat Fotografi dan Perlengkapannya (KBLI No. 47731); atau 12) Perdagangan Eceran Kaki Lima dan Los Pasar Barang Elektronik (KBLI No. 47861); atau 13) Perdagangan Eceran Atas Dasar Balas Jasa (Fee) atau Kontrak (KBLI No. 47920); atau 14) Instalasi Pendingin dan Ventilasi Udara (KBLI No. 43224). ©, Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP); d. Mempunyai kapasitas untuk mengika:kan diri yang dibuktikan dengan: 1) Akta Pendirian Perusahaan beserta perubahannya (apabila terdapat perubahan); 2) Surat Kuasa (apabila dikuasakan), 3) Bukti bahwa yang diberikan kuasa merupakan pegawai tetap (apabila dikuasakan); dan 4) Kartu Tanda Penduduk. . Tidak sedang dikenakan sanksi daftar hitam Pelaku Usaha berbentuk Perorangan harus memenuhi persyaratan kualifikasi sebagai berikut a. Telah menyetujui Syarat dan Ketentuan Penyedia Katalog Elektronik; b.Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk —menjalankan kegiatan/usaha, yaitu dengan memilki Izin Usaha dengan bidang sebagai berikut 1) Perdagangan Besar Atas Dasar Balas Jasa (Fee) atau Kontrak (KBLI No. 46100); atau Perdagangan Besar Peralatan dan Perlengkapan Rumah Tangga (KBLI No. 46491); atau Perdagangan Besar Komputer dan Perlengkapan Komputer (KBLI No. 46511); atau 4) Perdagangan Besar Piranti Lunak (KBLI No, 46512); atau 5) Perdagangan Besar Peralatan Telekomunikasi (KBLI No. 46523); atau 6) Perdagangan Eceran Komputer dan Perlengkapannya (KBLI No. 47411); atau 7) Perdagangan Eceran Piranti Lunak (Software) (KBLI No. 47413); atau 8) Perdagangan Eceran Alat Telekomunikasi (KBLI No. 47414); atau 9) Perdagangan Eceran Khusus Peralatan Audio dan Video di Toko (KBLI No. 47420); atau 10) Perdagangan Eceran Peralatan Listrik Rumah Tangga dan Peralatan Penerangan dan Perlengkapannya (KBLI No. 4/592); atau 11) Perdagangan Eceran Alat Fotografi dan Perlengkapannya (KBLI No. 47731); atau 12) Perdagangan Eceran Kaki Lima dan Los Pasar Berang Elektronik (KBLI No. 47861); atau 13) Perdagangan Eceran Atas Dasar Balas Jasa (Fee) atau Kontrak (KBLI No. ig 3 47920); atau 14) Instalasi Pendingin dan Ventilasi Udara (KBLI No. 43224). c. Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP); d. Mempunyai kapasitas untuk mengikatkan diri yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk; e. Tidak sedang dikenakan sanksi daftar hitam C. Syarat Harga 1. Surat Pernyataan Keabsahan/Kebenaran Informasi Produk dan Harga yang ditandatangani oleh wakil sah Pelaku Usaha dan bermaterai, 2. Komponen Biaya pada setiap produk merupakan harga satuan tertinggi yang ditawarkan minimal terdiri dari a. Biaya perlengkapan den peralatan elektronik perkantoran; b. Biaya pengemasan (bila ada); c. Biaya pengiriman untuk wilayah Kabupaten Malang (bila ada); d._Biaya tidak langsung (overhead cost) dan keuntungan; dan e. Biaya pajak yang berisku sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan. 3. Terhadap harga tayang dapat dilakukan negosiasi/mini kompetisi oleh pembeli (Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)/Pejabat Pengadaan (PP)) D. Mekanisme Pendaftaran Pelaku Usaha 4. Pelaku Usaha yang berminat periu merriliki akun Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE) terlebih dahulu. Bagi Pelaku Usaha yang belum memiliki akun SPSE dapat melakukan proses pendaftaran melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) terdekat. 2. Selanjutnya, Pelaku Usaha dapat melakukan pendaftaran dan menyampaikan a) Mengunggah bukti dokumen syarat Pelaku Usaha sebagaimana tersebut di atas. b) Input informasi spesifikasi produk dan harga pada aplikasi Katalog Elektronik Adapun Panduan Penggunaan aplikasi Katalog Elektronik dapat diundun pada laman www.e-katalog.Ikpp.go. id menu unduh, Pelaku Usaha dapat menawarkan untuk seluruh atau sebagian kategori produk 4, Proses pencantuman Barang/Jasa pada Katalog Elektronik mengacu pada Keputusan Kepala LKPP Nomor 122 Tahun 2022 tentang Tata Cara Penyelenggaraan Katalog Elektronik yang dapat diunduh pada website www jdih. Ikpp.go.id 5, Pendaftaran dan proses pencantuman barang/jasa ini tidak dibatasi batch kurun waktu tertentu, terkecuali ditentukan lain yang akan diinformasikan/diumumkan pada website ini pada kesempatan selanjutnya. 6. Apabila ada penambahan produk, Pelaku Usaha dapat menggunakan mekanisme penambahan produk pada aplikasi Katalog Elektronik sesuai dengan Kategori yang tersedia. Syarat dan ketentuan Penambahan Produk mengacu pada syarat dan ketentuan pencantuman produk ini. 2 Bersama ini kami sampaikan agar para pihak yang terlibat dalam proses pengadaan ini, wajib mematuhi Etika Pengadaan dengan tidak menerima, tidak menawarkan, atau tidak menjanjikan untuk memberi atau menerima hadiah, imbalan, komisi, rabat, dan apa saja dari atau kepada siapapun yang diketahui atau patut diduga berkaitan dengan pengadaan barang/jasa KEPALA BAGIAN PENGADAAN BARANG DAN JASA_ FERRY HARI AGUNG, ST., MT Pembina Tk. | NIP. 19710807 199803 1 010 LAMPIRAN I PETUNJUK PENGISIAN ATRIBUT PRODUK ETALASE PRODUK PERLENGKAPAN DAN PERALATAN ELEKTRONIK PERKANTORAN KABUPATEN MALANG | Status Kewajiban| No | Nama Atribut Peogiein Keterangan 7. | Nama Produk jajib disi Berisi informasi nama produk yang : ditawarkan =| 2. [Masa Beriaku Majib diisi Berisi informasi terkait masa berlaku produk Produk tayang pada Katalog Elektronik (Produk | secara otomatis akan turun tayang sill mengikuti batas masa berlaku yang diinput) 3. | Merek Majib diisi 1.Mengisi sesuai merek yang sudah terdaftar pada Katalog Elektronik; 2. Apabila merak belum terdaftar pada Katalog Elektronik, maka —_wajib | didaftarkan terlebih dahulu; atau | 3. Apabila produk tidak memiliki merek, maka dapat diisi dengan "Tanpa Merek’ 4. [Nomor Produk Wajib diisi Berisi informasi nomor produk yang dimiliki Penyedia oleh penyedia terhadap produk yang ole ee ditawarkan 5. | UnitPengukuran Wajib diisi Berisi informasi terkaitsaluan yang mencerminkan harga produk ; 6. | Jenis Produk Wajib disi Berisi infomasi status produk termasuk Produk Dalam Negeri (PDN) atau Produk | Impor a 7. | Kode KBKI Waiib diisi Berisi informasi kodefikasi produk yang didasarkan pada KBKI yang diterbitkan oleh BPS & | TKDN(%) TTidak Wajib ‘Akan terisi otomatis apabila Pelaku Usaha menginput nomor sertifikat TKDN © | NilaiBMP(%) {Tidak Wajib diisi_| Akan terisi otomatis apabila Pelaku Usaha | menginput nomor sertifikat TKDN 10. | Nilai TKDN + Nilei_ {Tidak Wajib diisi_| Akan terisi otomatis apabila Pelaku Usaha | BMP (%) a menginput nomor sertifikat TKDN 11. [Nama Pemilik [Tidak Wajib diisi_ | Wajib diisi apabila produk memiliki Nilai Sertifikat TKDN- | 72,_| Nama Distributor Wajib diisi Berisi informasi nama distributor | 13. | Lokasi Tempat fajib diisi Berisi informasi lokasi tempat usaha/kantor | Usaha/Kantor | 14, | Garansi Produk — Wajib diisi Berisi informasi terkait masa geransi produl dan layanan pura jual 15. | Spesifikasi Produk Wajib diisi Berisi informasi spesifikasi produk secard ringi 16. | Standar Nasional Wajib diisi 4. Borisi keterangan “Memiliki” apabila Indonesia (SNI) produk yang ditawarkan memiliki Standar Nasional Indonesia (SNI) 2. Berisi. keterangan “Tidak Memili apabila produk yang ditawarkan tidak memilki Standar Nasional Indonesia (SNI)__ ian 17. | Komponen Biaya Wajib diisi Berisi infarmasi Komponen penyusun biayal dari harga produk, minimal terdiri dari a. Biaya _perlengkapan dan ___peralata’ 18. elektronik perkantoran; b. Biaya pengemasan (bila ada), c Biaya pengiriman untuk —_wilayan Kabupaten Malang; 4. Biaya tidak langsung (overhead cost)dan keuntungan; dan e, Biaya pajak yang berlaku sesuai dengan ketentuan —peraturan —_perundang- undangan. Pengiriman Maj diisi Berisi informasi pengiriman 19. Informasi Lainnya [Tidak Wajib diisi Berisi informasi lain yang _menambal | penjelasan tentang produk LAMPIRAN I FORMAT SURAT PERNYATAAN PENYEDIA UMKM SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah in Nama c (Nama Direktur/Direktur Utama) Jabatan Nama Perusahaan: Dengan ini menyatakan bahwa perusahaan kami memenuhi/tidak memenuhit kriteria Usaha Mikro dan Kecil sebagaimana dimaksud dalam Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 2021 tentang Kemudahan, Perlindungan, dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah. Oleh karenanya kami bersedia untuk dinyatakan sebagai Penyedia UMKM/Non- UMKM* pada Katalog Elektronik. Kebenaran pernyataan dan dokumen pendukung yang disampaikan menjadi tanggung jawab kami, Apabila di kemudian hari ditemukan data dan informasi yang tidak benar, maka kami bersedia untuk mempertanggungjawabkan sesuai ketentuan peraturan perundangan yang berlaku. Surat Pernyataan ini dibuat tanpa ada paksaan dari pihak manapun. Malang, 2023 Yang membuat pernyataan Materai 10,000 *) coret yang tidak perlu LAMPIRAN Ill FORMAT SURAT PERNYATAAN KEABSAHAN/KEBENARAN INFORMASI PRODUK DAN HARGA SURAT PERNYATAAN KEABSAHAN/KEBENARAN INFORMASI PRODUK DAN HARGA Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : [nama wakil sah badan usaha/perorangan| Nomor Identitas : [diisi nomor KTP/SIM/Paspor] Identitas Jabatan Bertindakuntuk : PL/CV/Firma/Koperasi [pilin yang sesuai dan cantumkan nama] Dalam rangka penyelenggaraan Katalog Elektronik dengan ini menyatakan bahwa: 1. PP/CV/Firma/Koperasi /perorangan.. produk, spesifikasi teknis, gambar dan lampiran yang diunggah melalui Katalog Elektronik. 2. Telah memastikan bahwa seluruh materi, konten atau subtansi yang diunggah bukan bertanggung jawab atas informasi termasuk konten yang dilarang dan/atau tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan, 3. Bertanggung jawab atas laporan atau pengaduan mengenai konten yang diunggah. 4. Harga tayang produk merupakan harga terbaik untuk Pemerintah. Kami bertanggung Jawab atas kewajaran harganya. 5. Menjamin garansi produk (sepanjang memiliki garansi dan tidak dilakukan modifikasi/perubahan yang mengakibatkan hilangnya garansi tersebut). 6. Membebaskan Pengelola Katalog atas tuntutan hukum dari pihak mana pun akibat sengketa merek yang timbul atas produk yang ditawarkan, 7.Memberikan kewenangan kepada Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) dan Pengelola Katalog Elektronik Sektoral/Lokal karena pertimbangan tertentu, untuk sewektu-waktu menurunkan pencantuman produk dari Katalog Elektronik. 8. Bertanggung jawab atas pelaksanaan pesanan e-purchasing katalog dan telah memastikan kesesuaian informasi barang/jasa yang diunggah pada Katalog Elektronik dengan yang dikirimkan ke Pemesan (Pejabat Pembuat Komitmen / Pejabat Pengadaan). 9, Mematuhi etika pengadaan dengan tidak menawarkan, atau tidak menjanjikan untuk memberi atau menerima hadiah, imbalan, komisi, rabat, dan apa saja dari atau kepada siapapun yang diketahui atau patut diduga berkaitan dengan pengadaan barang/jasa. Seluruh data dan dokumen saya buat dengan sebenar-benamya dengan rasa tanggung jawab. Jika di kemudian hari ditemukan bahwa data atau dokumen yang saya sampaikan tidak benar, maka saya dan badan usaha yang saya wakili bersedia dikenakan sanksi, digugat secara perdata dan/atau dilaporkan secara pidana sesuai dengan peraturan perundangan. Demikian Surat Keterangan ini saya buat dengan sebenamya, penuh tanggung jawab, dan tanpa ada tekanan dari pihak manapun. [tempat], [tanggal] [bulan] 20[tahun] Pr/CV/Kirma/Koperasi/Perorangan (pilin yang sesuai dan cantumkan namaj [rekatkan materai Rp 10.000,- dan tanda tangan] (nama lengkap wakil sah badan usaha) [iabatan dalam badan usaha] LAMPIRAN IV FORMAT SURAT PERNYATAAN TIDAK MASUK DALAM DAFTAR HITAM SURAT PERNYATAAN TIDAK MASUK DALAM DAFTAR HITAM NOMOR : Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Alamat Jabatan. Dengan ini menyatakan bahwa perusahaan kami tidak termasuk dalam daftar hitam dan tidak dalam pengawasan pengadilan. Demikian Surat Pernyataan ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Yang Membuat Pernyataan, Perorangan/Badan DET

You might also like