SK Akd-06.15 Tim Audit Internal

You might also like

You are on page 1of 5
PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK DINAS KESEHATAN we. PUSKESMAS MENTARAS Jl, Raya Mentaras - Dukun - Gresik, Telp. (031) 99114751 Email : pkm.mentaras@gmail.com GRESIK 61155 Menimbang Mengingat KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MENTARAS NOMOR : 445/AKD-06.15/437.52.11/2022 TENTANG TIM AUDIT INTERNAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA PUSKESMAS MENTARAS, bahwa audit internal merupakan salah satu mekanisme pengawasan dan pengendalian yang dilakukan secara sistematis oleh tim audit internal; bahwa jika ada permasalahan yang ditemukan dalam audit internal tetapi tidak dapat diselesaikan sendiri oleh puskesmas, maka permasalahan tersebut dapat dirujuk ke dinas kesehatan atau pihak terkait untuk ditindaklanjuti; bahwa berdasarkan pertimbangan _sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Mentaras tentang Tim Audit Internal; Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2016 tentang Pedoman Penyelenggaraan Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1223); 10. ll. 2 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1423); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 308); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 857); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 68); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 929); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi Puskesmas (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 999); Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1335); Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor — HK.01.07/MENKES/1186/2022 _ tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama; Peraturan Bupati Gresik Nomor 42 Tahun 2021 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Pusat Kesehatan Masyarakat pada Dinas Menetapkan KESATU KEDUA 3 Kesehatan Kabupaten Gresik (Berita Daerah Kabupaten Gresik Tahun 2021 Nomor 42); MEMUTUSKAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MENTARAS TENTANG TIM AUDIT INTERNAL. Menetapkan Tim Audit Internal beserta uraian tugas sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahan dari keputusan ini : Audit Internal dilaksanakan melalui empat tahapan : 1. Tahap I : penyusunan rencana program audit berisi : a. tujuan audit; b. lingkup audit; c. objek audit; d. alokasi waktu; e. metoda audit; f. persiapan audit; dan g. jadwal program audit satu tahun. 2. Tahap II : Tahap pengumpulan data dengan cara : a, mewancarai auditee; s mengamati proses pelaksanaan kegiatan (observasi); meminta penjelasan kepada auditee; no . meminta peragaan (simulasi) oleh auditee; . memeriksa dan menelaah dokumen; memeriksa dengan menggunakan instrumen daftar tilik; . mencari bukti-bukti; sm mo . melakukan pemeriksaan silang; dan mencari informasi dari sumber luar. 3. Tahap III : Tahap analisis data audit, perumusan masalah 4. Tahap IV : Tahap pelaporan dan tindak lanjut memuat : a. latar belakang; b. tujuan aud c. lingkup audit; d. objek audit; e.standar / kriteria yang digunakan untuk melakukan audit; f. tim audit internal; KETIGA KEEMPAT g. proses audit; h. hasil dan analisis hasil audit; dan i. rekomendasi dan batas waktu penyelesaian yang disepakati oleh auditee. Sejak Keputusan Kepala Puskesmas Mentaras ini berlaku : 1.Keputusan Kepala Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Mentaras Nomor 445/15.13/437.52.11/2017 tentang Tim Audit Internal pada Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Mentaras; dan 2.Keputusan Kepala Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Mentaras Nomor 445/15.22/437.52.11/2017 tentang Tim Manajemen Mutu pada Unit Pelaksana Teknis Puskesmas Mentaras, dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila terdapat kekeliruan, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya, Ditetapkan di Gresik pada tanggal 29 Juni 2022 KEPALA PUSKESMAS MENTARAS, Yt dr, ACH. SYAFI’, MM NIP 19700410 200801 1 012 LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MENTARAS NOMOR : 445/AKD-06.15/437.52.11/2022 TANGGAL : 29 Juni 2 ‘TIM AUDIT INTERNAL Ketua : dr. Nihayatul Kamila Sekretaris : Hady Winarto Anggota :_‘1._Imroatu Zuhro, AMd Keb 2. Marya Christinawati, AMd Ak 3. Salwa Syarifah, AMd Keb URAIAN TUGAS eaoop Memahami prosedur, metoda, dan perangkat audit; Menyusun rencana program audit dan instrumen audit tahunan; Menginformasikan rencana audit kepada unit kerja yang akan di audit; Melakukan audit sesuai dengan jadwal; Mengukur tingkat kesesuaian antara fakta yang diperoleh dengan standar / Iriteria audit secara ojektif; Menyepakati tindak lanjut dengan pihak yang diaudit; Melaporkan hasil audit internal kepada kepala puskesmas, serta menyampaikan kepada penanggung jawab mutu dan tim mutu; Merencanakan audit internal yang akan dilakukan periode selanjutnya; dan Dalam melaksanakan tugas _bertanggung jawab kepada Kepala Puskesmas. KEPALA PUSKESMAS MENTARAS, oa | dr. ACH. SYAFI’, MM Pembina NIP 19700410 200801 1 012

You might also like