You are on page 1of 4

MAKALAH KDK EUTHANASIA

OLEH KELOMPOK 3 :

UNIVERSITAS Dr. Soebandi Jember 2021-2022


DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
. Dunia kesehatan akan selalu berkembang seiring perkembangan zaman. Semakin
banyak penemuan yang dilakukan oleh para ilmuan untuk memperkaya dunia kesehatan.
Salah satunya euthanasia istilah ini digunakan untuk menyebutkan sesuatu tindakan
mempercepat proses kematian seseorang secara wajar. Hal ini dilakukan untuk
mengakhiri penderitaan si pasien dengan syarat ada persetujuan dan sesuai prosedur.

Sekitar tahun 400 sebelum Masehi,sebuah sumpah yang terkenal dengan sebutan
“The Aippocratie Oath”.mengatakan “saya tidak akan memberikan obat mematikan pada
siapapun,atau menyarankan hal tersebut pada siapapun.”Sekitar abad ke-14 sampai abad
ke-20,Hukum adat inggris yang dipetik oleh Mahkamah Agung Amerika tahun 1997 dalam
pidatonya :

“Lebih jelasnya,selama lebih dari 700 tahun,Orang Hukum Adat Amerika Utara
telah menghukum atau tidak menyetujui aksi bunuh diri individual ataupun dibantu.”

Tahun 1955,Belanda sebagai Negara pertama yang mengeluarkan UU yang


menyetujui euthanansia dan diikuti oleh Australia yang melegalkan di tahun yang
sama,setelah dua Negara itu mengeluarkan undang-undang yang sah tentang euthanansia
beberapa Negara masih menganggapnya sebagai konflik,namun ada juga yang ikut
mengeluarkan undang-undang yang sama,Hal ini akan dibahas lebih lanjut dibab berikutnya

1.2 Rumusan Masalah

1. Apa yang dimaksud dengan euthanasia?

2. Apa sajakah hukum yang mengatur euthanasia?

3. Mengapa dilakukan euthanasia?

4. Apakah perbedaan euthanasia dengan aborsi?

5. Apa saja macam – macam eutanasia?

6. Apakah hubungan euthanasia dengan etika keperawatan?

1.3 Tujuan

Dalam penyusunan makalah ini penulis memiliki tujuan:


1. Memberikan informasi kepada pembaca tentang euthanasia dalam dunia kesehatan.

2. Menjelaskan kepada pembaca tentang hukum yang mengatur euthanasia.

3. Menjelaskan kepada pembaca tentang alasan - alasan dilakukannya euthanasia.

4. Pembaca mampu membedakan antara euthanasia dan aborsi

5. Menjelaskan kepada pembaca tentang jenis-jenis euthanasia.

6. Menjelaskan para pembaca tentang euthanasia menurut etika keperawatan

7. Menjelaskan para pembaca tentang syarat – syarat dilakukannya euthanasia

You might also like