You are on page 1of 7

PENGANTAR BISNIS

LAPORAN WAWANCARA “CV. ALFAIZI”

DISUSUN OLEH :

KELAS 1/A Manajemen


KELOMPOK 02
ANGGOTA 1. Apriyana Karto S. 1C1220002
2. Falzian Arielgi 1C1220004
Almathea
3. Intan Ayu 1C1220006
Valentina
4. Iis Sunarti 1C1220130

UNIVERSITAS KOPERASI INDONESIA

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

Tahun Ajaran 2022/2023

KATA PENGANTAR
Segala puji kami panjatkan ke Hadirat Illahi Robbi karena atas hidayahnya laporan
wawancara ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya. Tidak lupa kami panjatkan sholawat
serta salam kepada Nabi besar junjunan kami Muhammad SAW. beserta keluarga dan para
sahabatnnya.

Laporan ini merupakan salah satu bukti kerja nyata kami yang harus diselesaikan
sebagai pemenuhan tugas Praktik Lapang Mata Kuliah Pengantar Bisnis sehingga kami
berusaha menyelesaikan laporan wawancara ini tepat pada waktunya. Dan keberhasilan kami
dalam menyelesaikan laporan ini tidak lepas dari peranan berbagai pihak. Sehingga pada
kesempatan kali ini juga kami hendak menyampaikan ucapan terimakasih yang sangat besar
kepada pihak yang membantu dan mendukung terselesaikannya laporan ini.

Selain itu, kami sampaikan banyak permintaan maaf mengingat laporan ini masih
sangat jauh dari kata sempurna. Untuk itulah kami belajar dan mengevaluasi agar nanti
kedepannya akan ada perubahan positif yang sinifikan.

Akhir kata,kami ucapkan terimakasih.

Jatinangor, 19 Desember 2022

Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR......................................................................................................................I
DAFTAR ISI....................................................................................................................................II
BAB1 PENDAHULUAN..................................................................................................................1
A. LATAR BELAKANG.................................................................................................1
B. MAKSUD DAN TUJUAN..........................................................................................1
C. RUMUSAN MASALAH ...........................................................................................1
BAB 2 PEMBAHASAN...................................................................................................................2
A. BIODATA NARASUMBER......................................................................................2

B. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN BISNIS......................................................2


C. STRATEGI PEMASARAN........................................................................................2
D. RESIKO BISNIS.........................................................................................................4
E. CARA MENGHADAPI RESIKO...............................................................................5
BAB 3 PENUTUP.............................................................................................................................7
A. KESIMPULAN...........................................................................................................2
B. SARAN........................................................................................................................2
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Bisnis atau niaga adalah kegiatan memperjualbelikan barang atau jasa dengan tujuan
memperoleh laba. Dalam ilmu ekonomi, bisnis adalah suatu organisasi yang menjual
barang atau jasa kepada konsumen atau bisnis lainnya, untuk mendapatkan laba. Laba
atau keuntungan dapat didefinisikan dengan dua cara, yang pertama laba dalam ilmu
ekonomi adalah selisih antara pendapatan dengan total biaya. Biaya implisit termasuk
biaya kesempatan yang terjadi ketika perusahaan memilih untuk menggunakan faktor
produksi tertentu. Seorang wirausahawan pasti menginginkan keuntungan untuk
kepentingan pribadi bahkan kepentingan orang banyak. Tentunya CV.Alfaizi pun
memiliki keinginan atau tujuan dengan wirausahawan lain yaitu dapat meraih
keuntungan/laba.
Sebagai mahasiswa Ikopin University Fakultas Ekonomi dan Bisnis pastinya
mempelajari berbagai hal mengenai bisnis. Bisnis dipelajari dalam mata kuliah pengantar
bisnis. Untuk menambah pengetahuan tentang bisnis dilakukan praktik lapang yaitu
dengan mengunjungi dan mewawancarai langsung para pelaku bisnis secara langsung.
Pada hal ini kami memilih CV.Alfaizi sebagai perusahaan yang akan dikunjungi dan
diwawancarai.

B. TUJUAN
Tujuan dilaksanakan kegiatan mengunjungi dan mewawancarai pelaku bisnis adalah
sebagai berikut :
1. Untuk mengetahui tentang perkembangan bisnis masa kini.
2. Untuk mengetahui cara melaksanakan mengembangkan bisnis dan menghadapi
berbagai resiko bisnis.

C. RUMUSAN MASALAH
Rumusan masalah laporan wawancara sebagai berikut :
1. Apa alasan wirausahawan mendirikan sebuah perusahaan?
2. Bagaimana cara mengembangkan perusahaan yang sedang dijalankan?
3. Apa strategi pemasaran yang tepat agar produk yang diproduksi dapat dikenal oleh
masyarakat luas?
4. Bagaimana perusahaan menghadapi berbagai resiko bisnis yang terjadi?

D.
BAB II

PEMBAHASAN

A. BIODATA NARASUMBER
Nama : H. Dadang Kosasih
Alamat : Jl.Cisaladah Desa Hegarmanah Kecamatan Jatinangor Kabupaten
Sumedang Jawa Barat

B. PELAKSANAAN WAWANCARA
Wawancara dilaksanakan pada :
Hari : Jumat, 10 Desember 2022
Waktu : 9.30 WIB s/d 11.00 WIB
Tempat : Kantor CV.Alfaizi

C. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN BISNIS


CV.Alfaizi adalah sebuah perusahaan air mineral kemasan yang terletak di
Jl.Cisaladah Desa Hegarmanah Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang Jawa
Barat. CV. Alfaizi berdiri pada tahun 2006 yang didirikan oleh pemilik yaitu
H.Dadang Kosasih. Beliau mendirikan perusahaan tersebut karena sumber daya alam
berupa air di daerah tersebut sangat melimpah dan terdapat mata air. Air di daerah
tersebut digunakan oleh warga untuk kebutuhan sehari-harinya namun setelah warga
mendapat pasokan air bersih dari pemerintah desa, sumber mata air tersebut kemudian
tidak digunakan kembali dan dibiarkan begitu saja. Oleh karena itu, beliau
memanfaatkan hal tersebut sebagai potensi usaha yang dapat menghasilkan
keuntungan dan bermanfaat bagi masyarakat. CV.Alfaizi mengambil air tersebut
untuk digunakan sebagai usaha air mineral berdasarkan izin dari pemerintah
menggunakan Surat Izin Pengambilan Air (SIPA).
Sebelum memproduksi AMDK (Air Mineral Dalam Kemasan), CV.Alfaizi
awalnya hanya memproduksi air bakunya saja dan menjadi supplier ke perusahaan air
minum lain seperti ke depot isi ulang dan salah satunya ke PT.Muamanah Al-
Masoem. Kedua pihak tersebut menjalin kerjasama yang baik. Setelah itu, pihak Al-
Masoem menyarankan kepada CV.Alfaizi untuk membuat merek air mineral agar
memiliki produk AMDK-nya juga tidak hanya air baku. Kemudian berdasarkan saran
tersebut CV.Alfaizi pun membuat satu buah merek Air Mineral Dalam Kemasan
(AMDK) yaitu Sankéy. Nama Sankéy tersendiri diambil dari nama anak pemilik
CV.Alfaizi sendiri yaitu ihSAN dan KÉYla. Merek tersebut tentunya sudah
mendapatkan izin dan sudah memiliki hak paten. Produk Sankéy ini diproduksi di
PT.Muamanah Al-Masoem karena CV.Alfaizi belum memiliki alat-alat dan mesin
sendiri untuk membuat AMDKnya. Sehingga SNI dari produk tersebut masih
dibawah naungan PT.Muamanah Al-Masoem dan air bakunya dikirim dari pihak
CV.Alfaizi sendiri.

D. STRATEGI PEMASARAN
E. RESIKO BISNIS
Dalam menjalankan sebuah bisnis, tentunya akan dihadapkan dengan berbagai resiko.
Resiko bisnis adalah
F. CARA MENGHADAPI RESIKO
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN
B. SARAN

You might also like