You are on page 1of 6
Pegadaian INSTRUKSI DIREKSI NOMOR 71/1D/2022 TENTANG PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2023 DIREKSI PT PEGADAIAN, Sehububungan dengan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 1066 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, maka Perusahaan ‘memandang perlu untuk menetapkan ketentuan teknis pelaksanaan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2023 yang beriaku di lingkungan Perusahaan. Berdasarkan pertimbangan di atas, dengan ini menginstruksikan: Kepada Sar. 1. Kepala Satuan Pengawasan Intern/Setingkat; 2. Kepala DivisilSetingkat; 3. Pemimpin Wilayah; 4. Deputy Bisnis; 5. Pemimpin Gabang; di seluruh Indonesia. Untuk, sesuai tugas dan fungsinya masing-masing: PERTAMA Memberlakukan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan satu kesatuan dan bagian tidak terpisahkan dari Instruksi Direksi ini. KEDUA Petunjuk Teknis sebagaimana dimaksud diktum PERTAMA wali disosialisasikan kepada seluruh karyawan sesuai dengan lingkup koordinasi masing-masing Unit Kerja KETIGA Apabila terdapat perubahan ketentuan Petunjuk Teknis, sebagaimana dimaksud diktum PERTAMA, didelegasikan pengaturannya dalam Surat Edaran yang ditandatangani oleh Kepala Divisi Operasional Human Capital KEEMPAT : Melaksanakan Instruksi Direksi ini dengan penuh tanggung jawab. Pr Pegadaian - Kantor Pusat al f k JL. Kramat Raya 162 T +62-21 315 $960 (Hunting) Jakarta Pusat 10430 F +62-213914221 www: pegadalan.co.id Instruksi Direksi ini berlaku sejak 01 Januari 2023 sampai dengan tanggal 31 Desember 2023. ‘TEMBUSAN instruksi ini disampalkan kepada: 1. Yth, Direksi PT PEGADAIAN; 2. Sdr. Direktur Perusahaan Anak/Terafliasi Dikeluarkan di: Jakarta Pada tanggal 29 November 2022 Aw PT PEGADAIAN Pegadaian Ridwan Arbian Syah 4 irektur Human Capital, Legal, anf Compliance Lampiran instruksi Diceksi Nomor : 71D/2022 Tanggal : 29 November 2022 PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2023 Maksud dan Tujuan ‘a. Maksud dari Petunjuk Teknis ini adalah sebagai Pedoman bagi unit kerja dalam pelaksanaan Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023. b. Tujuan dari Petunjuk Teknis ini adalah terciptanya kesamaan pengertian dan pelaksanaan dalam Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, |. Hari Libur Nasional Tahun 2023 Hari Libur Nasional Tahun 2023 untuk Kantor Pusat, Kantor Wilayah, Kantor ‘Area, Kantor Cabang/Syariah (CPP/S) dan Unit Pelayanan Cabang/Syariah (UPCIS) dan Unit Kerja lainnya di Lingkungan PT PEGADAIAN adalah sebagai berikut No | Tanggal Hari Keterangan i z z a 1 [4 Januari Minggu | Tahun Baru 2023 Masehi 2 |22Januari | —‘Minggu | Tahun Baru Imlek 2574 Kongai 3 | 18Februari | Sabtu Tara ikea) Nabi Muhammad SAW | | ze Maret Rabu Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945 5 | 7 April Jumat Wafat Isa Al Masih 6 [22-23 Apri® | Sabtu - Minggu | Hari Raya Idul Fite 1444 Hijiyah 7 [1 Mei Senin Hari Buruh Internasional @ | 18 Mei Kamis Kenaikan Isa Al Masih 9 | 7 Juni Kamis Hari Lahir Pancasila 70 [4 Juni Minggu | Hari Raya Waisak 2567 BE 41 | 29 Juni Kamis Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriyah 72 | 19 Jul Rabu Tahun Baru Islam 1446 Hijriyah 13 | 17 Agustus Kamis Hari Kemerdekaan Republik Indonesia 14 | 28 September Kamis Maulid Nabi Muhammad SAW 15 |25Desember [Senin _| Hari Raya Natal *) disesuaikan dengan Keputusan Menteri Agama RI wh ll, Cuti Bersama Tahun 2023 | a. Cuti Bersama Tahun 2023 untuk Kantor Pusat, Kantor Wilayah, Kantor | Area, Kantor Cabang/Syariah (CPP/S) dan Unit Pelayanan CabangjSyariah (UPC/S) dan Unit Kerja lainnya di Lingkungan PT PEGADAIAN adalah sebagai berikut No | Tanggal Hari Keterangan i z z z 1 |S vanuar Senin [Tahun Bara Imiek 2574 Kongzili | | |p [Maret Kamis [Hari Suci Nyepi Tahun Baru | Saka 1945 3 [21 24, 25, dan| Jumat, Senin, [Hari Raya Idul Fit 1444 | 26 April Selasa, dan | Hijriyah | Rabu [4 [2 Juni Jumat | Hari Raya Waisak 2567 BE 5 |26Desember | Selasa Hari Raya Natal b. Dengan adanya pelaksanaan Cuti Bersama tersebut, maka sisa hak cuti tahunan karyawan tahun 2023 adalah sebanyak 9 (sembilan) hari kerja. IV. Hari Kerja yang Diapit oleh Hari Libur Nasional, Cuti Bersama dan Istirahat gguan Tahun 2023 | a. Hari Kerja untuk Kantor Area, Kantor Cabang/Syariah (CPP/S), Unit | Pelayanan Cabang/Syariah (UPC/S) dan Unit Kerja lainya pada Hari Sabtu yang diapit oleh Hari Libur Nasional atau Cuti Bersama dan Istirahat Mingguan pada hari Minggu tahun 2023 adalah sebagai berikut No | Hari/Tanggal Keterangan z a 1 | Sabtur Diapit oleh Wafat Isa Al Masih dan Hari Minggu | 8 April 2023 _| sebagai Hari Istirahat Mingguan | | | 2_|Sabtur Diapit oleh Cuti Bersama Hari Raya Waisak | 3 Juni 2023 | 2567 BE dan Hari Minggu sebagai Hari Istirahat | Mingguan b. Pada tanggaltanggal tersebut di atas, para Pemimpin Wilayah agar memerintahkan karyawan pada Kantor Area, Kantor Cabang/Syariah (CPP/S), Unit Pelayanan Cabang/Syariah (UPC/S) dan Unit Kerja lainya untuk tutup layanan (kecuali outlet yang berada di mall) dan jam kerja 74h pada hari Sabtu tersebut dialihkan ke minggu berikutnya dengan pembagian secara merata pada hari Senin sampai dengan hari Jumat masing-masing 1 (satu) jam, dengan demikian jam kerja pada minggu berikutnya dari hari Senin sampai dengan hari Jumat bertambah 1 (satu) jam dan hanya berlaku untuk 1 (satu) minggu yang bersangkutan saja. Pemimpin Cabang/Syariah dan Pengelola UPC/S yang Unit Kerjanya tutup di hari Sabtu sebagai akibat ketentuan di atas, paling lambat 1 (satu) minggu sebelumnya wajib membuat pengumuman secara tertulis yang dapat dibaca oleh nasabah dan menyampaikan informasi dalam bentuk lainnya kepada nasabah terkait pengalihan jam layanan di hari Sabtu tersebut ke hari Senin sampai dengan hari Jumat minggu berikutnya. Pemimpin Wilayah, Deputy Bisnis dan Pemimpin CP/CPS yang Unit Kerjanya berada di mall agar mengatur ketentuan teknis karyawan yang bertugas dan kepada karyawan yang bertugas tersebut diberikan haknya sesuai dengan ketentuan yang berlaku. V. Ketentuan Lain-lain a ‘Sehubungan dengan adanya Hari Cuti Bersama sebagaimana pada poin Ill, maka sebagai upaya untuk men-support kinerja bisnis Perusahaan agar setiap karyawan melakukan promosi produk dan layanan Perusahaan secara intensif melalui media sosial dalam bentuk menyebariuaskan iklanfinformasi tentang produk dan layanan Perusahaan, dan menjadikan sebagai Display Picture (DP) atau Share Story pada aplikasi WhatsApp (Wa), Instagram, dan aplikasi media sosial lainnya. Selama Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama maka system pengamanan mengacu pada Peraturan Direksi Nomor 25 Tahun 2015 tentang Standard Operating Procedure (SOP) Sistem Pengamanen Fisik dan Lokasi Usaha (Sispamfilu) dan ketentuan lain yang masih berlaku. Pemimpin Wilayah dan Pemimpin Cabang/Syariah agar meningkatkan kewaspadaan dan keamanan Unit Kerja masing-masing pada saat pelaksanaan Hari Libur Nasional, Hari Cuti Bersama, dan hari Sabtu yang diiburkan, Bagi Anak Perusahaan dan Perusahaan/Badan Hukum Terafiliasi dengan PT PEGADAIAN agar memberiakukan ketentuan Petunjuk Teknis ini, yang dikukuhkan dalam Peraturan Internal Anak Perusahaan dan Perusahaan/Badan Hukum Terafiliasi yang bersangkutan sesuai dengan ketentuan yang berlaku: e. Divisi Operasional Human Capital agar melakukan monitoring, evaluasi terhadap pelaksanaan Petunjuk Teknis ini, dan melakukan perbaikan agar sesuai dengan keputusan Pemerintah dikemudian hari Dikeluarkan di: Jakarta Pada Tanggal 29 November 2022 PT PEGADAIAN @ a.n, Direks} Pegadaian Ridwan Arbian Syah 4 Direktur Human Capital, Legal, dan Compliance

You might also like