You are on page 1of 2

Nama : WIHARTININGRUM

NIM : 042036198

TUGAS 2 AKUNTANSI BIAYA

1. PT. Jaya Furniture bergerak di bidang produksi meubel dan perabotan dari dari kayu berdasarkan
pesanan. Bahan baku langsung dan bahan baku penolong bergabung dalam 1 akun persediaan bahan
baku. Upah tenaga kerja langsung Rp5.000/jam dan overhead dibebankan atas dasar jam tenaga kerja
langsung dengan tarif Rp3500/jam. Buatlah ayat jurnal untuk seluruh transaksi ini.

a. Membeli persediaan bahan baku secara kredit sebesar Rp2.500.000


b. Mulai pemrosesan pesanan No. 101 dengan memasukkan bahan baku langsung senilai
Rp550.000 dan bahan baku penolong sejumlah Rp75.000
c. Pesanan No.101 telah menghabiskan 75 jam tenaga kerja langsung (sebagai dasar
pembayaran upah dan pembebanan overhead)
d. Pada akhir bulan, pesanan No.101 selesai dan dipindah ke persediaan barang jadi
e. Pesanan No.101 diserahkan kepada pemesannya dengan harga jual 200% dari harga
pokoknya.

No. Nama Akun    Debet Kredit


a. Persediaan bahan baku   Rp 2.500.000  

  Utang Usaha     Rp 2.500.000

b. Barang dalam proses   Rp 550.000  

  Persediaan bahan baku     Rp 550.000

  Pengendalian Overhead pabrik   Rp 75.000  


Persediaan bahan baku
      Rp 75.000

c BDP   Rp 375.000  

  Hutang Gaji     Rp 375.000

  BDP   Rp 262.500  

  Pengendalian overhead     Rp 262.500

d. Persediaan barang jadi   Rp 1.287.500  

  BDP     Rp 1.287.500

e. Piutang Usaha   Rp 2.575.000  

  Penjualan     Rp 2.575.000

  HPP   Rp 1.287.500  
  Persediaan barang jadi     Rp 1.287.500

(Sumber: BMP EKMA4315/ Modul 4 Hal: 4.23)

2. Berikut ini adalah data produk yang diproses di Departemen 1 selama bulan Juli 2020:

PDP awal -

Unit selesai 15.000

PDP akhir (tingkat 12.500


penyelesaian 50 %)

Kos produksi total Rp. 170.000.000

Berdasarkan data tersebut, maka hitunglah: (a) Jumlah unit ekuivalen; (b) Kos unit; (c) Kos unit
untuk produk selesai dan PDP akhir

A. Jumlah unit ekuivalen= 15.000 + (12.500 × 50%) = 21.250

B. Kos unit= Rp 170.000.000/21.250 = 8.000

C. Kos unit produksi selesai = 15.000 × 8.000 = 120.000.000

D. Kos PDP akhi r= (12.500 × 50%) × 8.000 = Rp 50.000.000

(Sumber: BMP EKMA4315/ Modul 4 Hal: 5.39)

You might also like