You are on page 1of 12

SABTU, 26 DESEMBER 2020

Satu untuk Semua 12 HALAMAN/Rp4.000

Puncak Mudik Nataru Sepi


Penyeberang Didominasi Truk
BANDARLAMPUNG – Upaya keras pemerintah penumpang yang menyeberang erang ke Pulau Jawa dari
mengedukasi masyarakat agar tidak mudik pada Kamis (24/12) pukul 08.000 sampai Jumat (25/12)
musim liburan Natal dan tahun baru (Nataru) pukul 08.00 WIB hanya tercatat 27.179 orang.
membuahkan hasil. Ini tercermin dari jumlah Rinciannya, pejalan kaki 1.580
80 orang dan penumpang
pemudik yang masuk Provinsi Lampung. di atas kendaraan 25.599 orang.
Berdasarkan catatan PT ASDP Bakauheni,
Lampung Selatan (Lamsel), misalnya. Jumlah Baca PUNCAK Hal.. 4

CEK
C
CEEK KESIAPAN

TERTIB W li K
Wali Kota
Bandarlampung
Para calon Herman H.N.
penumpang meninjau posko
mengantre menjalani Satgas Covid-19 di
rapid test antigen di gerbang masuk Kota
Bandara Radin Inten Bandarlampung,
II Lampung Selatan, Rajabasa, Jumat
Jumat (25/12). (25/12).

FOTO HUMAS PEMKOT BANDARLAM-


FOTO MELIDA ROHLITA/RADAR PUNG FOR RADAR LAMPUNG
LAMPUNG

Arinal: Semua BANDARLAMPUNG – Guna memastikan keamanan


dan penerapan protokol kesehatan (prokes), Gubernur
Lampung Arinal Djunaidi dan Kapolda Irjen Purwadi

Harus Patuh Arianto langsung turun ke sejumlah titik pada malam


Natal, Kamis (24/12). Ada dua gereja di Kota Bandarlampung
yang dikunjungi, yaitu Gereja Immanuel dan Gereja

Prokes Katedral Kristus Raja.


Baca ARINAL Hal. 4

FOTO M. TEGAR MUJAHID/RADAR LAMPUNG

TINJAU GEREJA: Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama


Forkopimda Lampung saat meninjau kebaktian malam Natal di
Gereja Katedral Kristus Raja, Tanjungkarang, Bandarlampung,
Kamis (24/12).

Beleid Bias, LPPDK


Terkesan Formalitas
BANDARLAMPUNG – Badan Pengawas Pemilu
(Bawaslu) Kota Bandarlampung ikut menyoroti
hasil audit laporan penerimaan dan
pengeluaran dana kampanye (LPPDK)
tiga pasangan calon (paslon) wali kota-
wakil wali kota Bandarlampung oleh
w
kantor akuntan publik (KAP).
Ketua Bawaslu Bandarlampung
Risma Gelo Candrawansyah mengatakan seyogianya
LPPDK ini merupakan penerimaan dan pengeluaran
riil kegiatan paslon ketika proses kampanye, bukan
SAYA pun sempat mengharapkan itu. Seperti yang sebagai bentuk memenuhi kewajiban pelaporan
diucapkan Presiden Jokowi itu. Bahwa Bu Risma, –setelah regulasi semata.
diangkat sebagai Menteri Sosial– tetap boleh merangkap
sebagai Wali Kota Surabaya. Toh tinggal 1,5 bulan. Baca BELEID Hal. 4
Baca RISMA Hal. 4

ILSUTRSI EDWIN/RADAR LAMPUNG


indeks

Rutan Kelas I Bandarlampung Jelang Nataru, PLN Siaga


Remisi 8 Tahanan Siapkan 40 Ribu Personel Jaga Keandalan Pasokan Listrik
SECARA SIMBOLIS BANDARLAMPUNG – Guna mendukung Bali PLN Haryanto W.S. di PLN Unit Induk
keandalan pasokan listrik saat perayaan Transmisi Jawa Bagian Barat.
Kepala Rutan Kelas I Natal dan tahun baru (Nataru) 2021, PLN ’’Meskipun di tengah pandemi Covid-19,
Bandarlampung Rony menyiagakan 40 ribu personel kelistrikan, kami komitmen siaga menjaga pasokan listrik,
Kurnia menyerahkan termasuk pasukan dalam keadaan bertegangan khususnya untuk perayaan Natal dan tahun
SK Remisi kepada 2 HALAMAN (PDKB). Personel itu tersebar di 2.327 posko baru 2021. Kami pastikan pasokan listrik

12
dari 8 warga binaan siaga 24 jam di seluruh Indonesia. cukup,” katanya.
pemasyarakatannya, Demikian disampaikan langsung oleh
Jumat (25/12). Direktur Bisnis Regional Jawa, Madura, dan Baca JELANG Hal. 4
FOTO IST

http://www.radarlampung.co.id Berlangganan Cukup SMS ke 0811729789


KOMUNIKASI BISNIS SATU UNTUK SEMUA
2 SABTU, 26 DESEMBER 2020

Ekonomi
JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang nurutnya, ekonomi RI telah melewat masa katan. Airlangga juga melihat proses vaksinasi
Perekonomian Airlangga Hartarto optimistis krisis. menambah kepercayaan masyarakat. Air-
pertumbuhan ekonomi kuartal IV lebih ”Kita lihat dari sisi ekonomi, ekonomi langga menambahkan, salah satunya, hal
baik dibandingkan kuartal-kuartal sebelum- kita sudah melampaui yang kita sebut se- itu terlihat dari pergerakan pasar saham.

RI Sudah Lewati nya. Ia memperkirakan pertumbuhan eko-


nomi nasional sepanjang 2020 akan berada
di level -2 sampai 0,6 persen. ’’Memang ini
tugas berat, tetapi tren positif itu terjadi,”
bagai rock bottom,” ucapnya.
Menurutnya, titik terendah perekonomian
nasional akibat pandemi Covid-19 terjadi
pada kuartal II. Pada saat itu, pertumbuhan
Indeks Harga Saham Gabungan atau
IHSG yang saat ini mencapai 6.000 dan
nilai tukar rupiah yang menguat. Selain itu,
kata Airlangga, neraca perdagangan juga

’’Rock Bottom” katanya dalam siaran virtual BNPB, Kamis


(24/12).
Airlangga memaparkan ekonomi Indo-
ekonomi tercatat -5,32 persen. Sedangkan
pada kuartal III, kontraksi ekonomi sudah
lebih dangkal, di -3,49 persen.
sudah positif pada bulan Oktober.
’’Apalagi kita sudah melihat cadangan
devisa mencapai USD135 miliar akibat
nesia terus menunjukkan sinyal positif. Itu Seiring dengan mulai meningkatnya daya adanya perdagangan yang positif,” pungkas-
bisa dilihat dari beberapa indikator. Me- beli, permintaan terus mengalami pening- nya. (jpc/c1/abd)

Nilai Ekonomi Digital


Bakal Tumbuh 33 Persen
JAKARTA - Kementerian yang berupaya melakukan per-
Komunikasi dan Informatika cepatan sejumlah program
(Kominfo) memperkirakan nilai digitalisasi di era 4.0. Apalagi,
ekonomi digital pada 2021 men- sejauh ini tren digitalisasi dan
capai Rp337 triliun atau meng- penggunaan internet meningkat
alami pertumbuhan 33 persen pesat di masyarakat, sebagai
dari hasil riset Bank Indonesia solusi untuk menunjang ber-
(BI), yang menyebutkan nilai bagai aktivitas di tengah kondisi
ekonomi digital tahun ini sebesar pandemi Covid-19.
Rp253 triliun. Memasuki era New Normal,
Menteri Kominfo Jhonny G. kata Jhonny, pemerintah juga
Plate mengungkapkan pening- mendorong akselarasi transfor-
katan pertumbuhan tersebut masi digital di perusahaan dan
didorong oleh komitmen pe- institusi. Berdasarkan hasil riset
merintah dalam meningkatkan yang melibatkan 800 perusahaan
transformasi digital di sektor dan institusi, beberapa peru-
infrastruktur. sahaan yang dinilai berhasil
”Pemerintah berkomitmen dalam inovasi dan menerapkan
untuk terus meningkatkan ak- teknologi digital antara lain, PT
selerasi transformasi digital, di Bank Central Asia Tbk (BBCA),
antaranya melalui peningkatan PT Bank Tabungan Negara Tbk
infrastruktur digital,” ujarnya (BBTN), PT Bank Mandiri Tbk FOTO IST
dalam keteranganya, Kamis (BMRI), PT BPD Jawa Timur POTENSIAL: Masyarakat Singkong Indonesia (MSI) menyatakan salah satu komoditas potensial yang bisa dikembangkan sebagai pangan alternatif pengganti
(24/12). Tbk (BJTM), PT Wijaya Karya nasi adalah singkong.
Johnny menjabarkan, saat Tbk (WIKA), PT Bukit Asam Tbk
ini upaya mengakselerasi trans- (PTBA), dan PT Telkom Indonesia

Potensial, Dorong
formasi digital akan lebih ter- Tbk (TLKM).
konsentrasi pada pengembangan Ada sejumlah temuan pen-
sarana dan prasarana teleko- ting dalam riset tersebut, pe-
munikasi dan internet hingga rusahaan dan institusi mulai
pelosok daerah. Hal ini sejalan memperhatikan secara serius

Singkong agar Naik Kelas


dengan upaya pemerintah untuk sisi IT security, lantaran ada
terus mendorong pengemba- tren peningkatan serangan siber
ngan ekonomi digital yang pada di tengah kondisi pandemi.
2021. Pada sisi data center, peserta
Jhonny menilai, penyeleng- masih fokus pada pengembangan
garaan acara Top Digital Awards aplikasi dan hanya menyedia-
2020 merupakan bentuk du- kan server room atau belum
kungan dari ekosistem digital semuanya didukung data center. JAKARTA – Di tengah ancaman krisis bahan panen kadang cuma Rp500-600 per Kg di tingkat melalui kerja sama yang baik dengan seluruh
terhadap agenda pemerintah (jpc/c1/abd) pangan dunia, pembahasan diversifikasi pangan petani. Kalau segitu harganya dengan produk- pemangku kepentingan.
menjadi isu penting di Indonesia seiring dengan tivitas hanya 21-22 ton per hektar itu sangat ”Ruang pengembangannya masih luas dan
terus meningkatnya populasi penduduk dan minim pendapatan bagi petani. Idealnya harga permintaannya pun masih bisa terus ditingkatkan.
menyempitnya lahan persawahan. Salah satu berkisar Rp1.000-1.200 per Kg,” ungkapnya. Apalagi kita kan masih impor tapioka juga,
komoditas potensial yang bisa dikembangkan Untuk mendongkrak harga, lanjut Arifin, belum lagi kalau kita kembangkan produk
sebagai pangan alternatif pengganti nasi adalah MSI berupaya meningkatkan permintaan (de- hilirnya,” tuturnya.
singkong. mand) singkong di Tanah Air sehingga produksi Ia juga menjelaskan, singkong sebagai sumber
Ketua Masyarakat Singkong Indonesia (MSI) singkong petani dapat terserap maksimal dan karbohidrat dan protein punya banyak keung-
Arifin Lambaga mengatakan selama ini singkong harganya bisa meningkat. gulan. Komoditas pangan yang dikenal merakyat
kurang dilirik karena citranya sebagai makanan Upaya lain yang dilakukan MSI adalah me- ini bisa dimanfaatkan oleh industri skala rumah
kelas bawah dan juga dinilai kurang meng- ningkatkan produktivitas dengan membantu tangga hingga industri besar. Bahkan, sudah
untungkan bagi petani. petani memperbaiki good agricultural practises. terbukti, singkong bisa diolah menjadi beragam
’’Visi dan misi kami MSI adalah bagaimana Tujuannya agar aspek pengolahan dan produk seperti tepung atau chips sebagai bahan
mengubah persepsi masyarakat yang memandang budidayanya lebih bagus sehingga produktivitas baku makanan sehari-hari, bahan baku bioetanol,
singkong ini makanan orang pinggiran atau meningkat. hingga kantong plastik ramah lingkungan.
orang miskin menjadi makanan kita semua. ”Kita juga ingin mendukung program pe- ”Baru-baru ini, MSI bekerja sama dengan
Supaya lebih naik kelas lah singkong ini,” ujar merintah untuk korporasi petani. Caranya, MSI Perum Bulog juga meluncurkan produk beras
Arifin dalam keterangan tertulisnya. membantu mengembangkan korporasi di wilayah singkong sebagai alternatif pengganti beras
Arifin juga menuturkan, saat ini daya tarik desa, 2-3 desa kita bikin satu korporasi semacam padi. Melalui kerja sama ini diharapkan anggota
masyarakat untuk menanam singkong masih Badan Usaha Milik Petani (BUMP),” ungkapnya. MSI terpacu untuk memproduksi beras singkong,
terkendala oleh dua hal. Pertama, faktor off taker Lebih lanjut Arifin juga menambahkan, saat karena produk yang mereka hasilkan nanti
dari hasil budidaya singkong yang belum begitu ini kapasitas produksi singkong baru sekitar sudah ada yang menampung yaitu Bulog. Nanti
FOTO NET
TUMBUH: Bank Indonesia (BI) menyebutkan nilai ekonomi digital
banyak. Kedua, persoalan harga yang belum ada 20 juta ton per tahun. Menurutnya, angka ini Bulog yang menjualkan ke konsumen dengan
tahun ini sebesar Rp253 triliun dan tahun depan diperkirakan tumbuh patokannya sehingga terkadang fluktuatif. masih bisa ditingkatkan hingga 30 juta ton per harga sekitar Rp15 ribu per kg,” pungkasnya.
33 persen. ”Soal harga singkong ini variatif. Kalau musim tahun. Tentunya hal ini hanya bisa tercapai (jpc/c1/abd)

KLAIM KETERSEDIAAN BAHAN POKOK AMAN


JAKARTA - Stok pangan men- gitu pula sepuluh komoditas lainnya menggunakan digital,” lanjutnya. panen. Sejauh ini program di Ke- dian, komoditas jagung surplus pandemi Covid-19. Pemerintah
jelang akhir tahun untuk kebutuhan seperti jagung, gula pasir, daging, Data dari tiga instansi tersebut mentan dinilai mampu membuat hingga 1,5 juta ton. Sementara itu, terus memantau harga di lapangan.
sepanjang perayaan Natal dan dan telur yang dikendalikan Kemen- harus sama. Dengan begitu, ke- produksi pangan tidak terhenti. daging sapi surplus 131 ribu ton dan ”Jadi, kalau harga mulai naik, kita
tahun baru dipastikan aman. Bah- tan. ’’Insya Allah sebelas komoditas salahan data yang bisa berdampak ”Artinya, kita sampai saat ini tidak daging ayam surplus 275 ribu ton. minta Bulog melakukan operasi
kan, beberapa komoditas meng- ini aman sampai akhir tahun men- pada kondisi di lapangan dapat melakukan impor,” ucap mantan Kementerian Koordinator Bidang pasar. Karena itu, Bulog harus se-
alami surplus. datang,” ungkapnya, Kamis (24/12). diminimalkan. Kabareskrim Polri tersebut. Perekonomian memastikan bahwa gera melakukan penyerapan,” tutur
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Jaminan itu diperoleh setelah Sementara itu, Direktur Utama Saat ini sejumlah bahan kebu- secara keseluruhan Indonesia sudah Deputi Bidang Koordinasi Pangan
Limpo mencontohkan komoditas Kementan berkoordinasi de- Perum Bulog Budi Waseso me- tuhan pokok tercatat mengalami mampu melewati defisit pangan. dan Agribisnis Kemenko Pereko-
beras. Stok beras cukup dengan pro- ngan Bulog dan Kemendag. ”Kita mastikan terus memantau produksi surplus dari sisi stok. Beras, misalnya, Stok pangan bisa mencukupi mes- nomian Musdhalifah Machmud.
duksi yang masih berlangsung. Be- punya mapping yang sama dengan pangan sebelum menyerap hasil tercatat surplus 6,5 juta ton. Kemu- kipun Indonesia tengah dilanda (jpc/c1/abd)
KOMUNIKASI BISNIS SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020 3
Karimun Club
Lampung Kirim 6 Kru
Jambore KCI Regional Sumatera 2 di Sumbar
BANDARLAMPUNG - anggota tersebut dilepas
Karimun Club Lampung langsung oleh PT Persada
(KCL) siap berpartisipasi Lampungraya sebagai
dalam Jambore Karimun pemegang merek Suzuki
Club Indonesia (KCI) Regio- roda empat di Lampung.
nal Sumatera 2. Ini merupa- Adapun acara pelepasan
kan acara rutin yang dise- KCL Goes to Jamreg 2 di
lenggarakan pengurus Sumatera Barat ini dipimpin
daerah (pengda) se-Suma- langsung oleh Purwadi
tera setiap tahunnya, di luar selaku perwakilan dari divisi
acara Jambore Nasional. Service PT Persada Lam-
Acara Jambore KCI Re- pungraya. “Karimun Club
gional 2 yang diadakan di Lampung (KCL) selalu eksis
Kabupaten Lima Puluh Kota, dalam kegiatan event-event
Sumatera Barat (Sumbar), nasional dan lokal. Serta
ini diihadiri oleh pengda saling bersinergi dengan
(chapter) se-Sumatera dan club dan komunitas mobil
Jawa. Tahun lalu, acara yang lain terutama yang
serupa juga sukses diadakan ada di Lampung,” katanya.
di Lampung. Tepatnya pada Sementara ini, sambung
FOTO ELGA PURANTI/RADAR LAMPUNG
Jamreg 1 Regional Sumatera. dia, member KCL telah
SAMBUT TAHUN BARU: Chandra Superstore Tanjungkarang menawarkan harga spesial dan diskon untuk busana pria, wanita, serta anak-anak di area department
Pada acara kali ini Lam- mencapai 120 member yang
store dalam rangka menyambut tahun baru.
pung, khususnya Karimun masing-masing berada di
Club Lampung mengirim- wilayah Lampung dan Batu-

Akhir Tahun, Chandra


kan 6 kru dalam sesi touring. raja. “Karena untuk daerah
Tentunya dengan tidak Baturaja masih masuk ke
mengabaikan protokol dalam korwil KCI wilayah
kesehatan Covid-19. Acara Lampung,” tambahnya.
Jambore Regional 2 di Sum- Dia juga mengatakan,
bar tersebut akan diadakan karena para anggota yang

Bertabur Diskon
pada 26-27 Desember 2020. tersebar di sejumlah daerah
Ketua KCL Aris menjelas- di wilayah Lampung terse-
kan, Karimun Club Lam- but, maka slogan Persauda-
pung sebelumnya telah raan Tanpa Batas menjadi
berangkat pada 24 Desem- jargon tepat pilihan KCL.
ber 2020. Keberangkatan (rls/ega/c1/wan)
BANDARLAMPUNG - 50 persen. “Promo ini berlaku dari brand Adidas & Puma Crocodile harga spesial mulai 20 dan 50 persen, Lee Vierra
Menjelang akhir tahun men- mulai Desember 2020 hingga diskon 20 persen, Fila diskon Rp89.000. Kemudian Baby diskon 20 dan 50 persen, Dual
jadi momen tepat bagi Januari 2021,” kata Apriati, hingga 50 persen, Pakalolo Kitty dan Hello Kitty diskon diskon 50 persen, Shiny
Chandra Superstore Tanjung- Jumat (25/12). diskon 50 persen, Crocodile 50 plus 20 persen. Sementara diskon mulai 20 hingga 50
karang memberikan berbagai Kemudian untuk produk diskon 50 persen, Playboy Exit promo beli 1 gratis 1. persen, Triset diskon 20 dan
penawaran menarik. Di busana dari Giani Gracio diskon 50 persen dan Hush- Di area busana wanita, 30 persen, serta Body Talk
antaranya harga spesial dan diskon hingga 50 persen, puppies diskon 50 persen. dari brand 3H diskon 50 diskon 30 persen.
promo diskon untuk busana Obermain accecories diskon “Ada juga diskon 20 persen persen, Fame diskon 50 dan Sementara itu, untuk
pria, wanita, serta anak-anak 30 hingga 50 persen, dan untuk produk dari Pierre 50 plus 20 persen, Dust diskon produk kecantikan dari
di area department store. Samsonite diskon hingga 75 Cardin Rohde. Sedangkan mulai 30 hingga 70 persen Eternally diskon 20 persen
Staf Promosi Chandra Su- persen. Khusus untuk produk untuk produk dari Mascotte serta promo beli 1 gratis 1, untuk pembelian minimal 2
perstore Tanjungkarang Ap- underware man dari bran diskon 50 plus 20 persen,” C2 diskon mulai 20 hingga pcs dan diskon 25 persen untuk
riati menyebutkan untuk Crocodile diskon 30 persen tandasnya. 50 persen, Ako diskon 20 pembelian minimal Rp400
produk busana pria seperti dan Rider diskon 20 dan 30 Selanjutnya di area anak- persen, dan 90Degres diskon ribu. Wardah diskon 25 persen,
FOTO IST
Levis diberikan diskon hingga persen. anak, untuk busana dari 30 persen. Revlon diskon 15 persen, DILEPAS: Keberangkatan tim Karimun Club Lampung (KCL)
50 persen. Kemudian Manly Selanjutnya, adapula dis- Colours-In ditawarkan dengan Lalu dari Logo, Missty dan Dream Color promo beli satu yang berpartisipasi dalam Jambore KCI Regional Sumatera 2
diskon 50 persen dan Croco- kon menarik untuk berbagai harga spesial dari Rp79.900 Simply City diskon 30 persen, 2 gratis 1, serta Chatelain diskon di Sumbar dilepas langsung oleh PT Persada Lampungraya,
dile formal diskon 30 hingga koleksi sepatu. Antara lain dan diskon sebesar 70 persen. Hushpuppies Apparel disko 20 persen. (ega/c1/wan) Kamis (24/12).

FOTO IST
DIPREDIKSI NAIK: Indosat Ooredoo memprediksi layanan data meningkat secara signifikan
dengan angka tertinggi ada di Jakarta, Bandung, dan Jogjakarta.

Siap Penuhi Kebutuhan


Komunikasi Digital
BANDARLAMPUNG - operasi digital canggih yang monitoring dan kontrol
Pandemi Covid-19 masih kami mulai awal tahun ini jaringan yang terintegrasi
menyelimuti aktivitas ma- di Network Operation Center untuk seluruh layanan
syarakat sehari-hari. Sehing- (NOC) dan Customer Indosat Ooredoo.
ga, perayaan Natal dan Engagement Management i-NOC juga berperan
malam tahun baru (Nataru) (CEM), akan memastikan dalam meningkatkan fungsi
2021 akan sangat jauh ber- bahwa pelanggan menda- monitoring kontinuitas
beda dari biasanya. Orang- patkan pengalaman digital antar jaringan yang kom-
orang harus mematuhi terbaik selama musim li- pleks. Meningkatkan perce-
protokol kesehatan dan buran,” katanya. patan resolusi interferensi
menghindari kerumunan Untuk menangani trafik dan pusat koordinasi (Com-
besar, yang biasanya terlihat akhir tahun yang diperkira- mand Center) untuk seluruh
selama waktu perayaan ini. kan naik, yang utamanya perangkat jaringan Indosat
Sebaliknya, pertemuan akan didorong oleh aplikasi Ooredoo secara nasional.
keluarga dan perayaan berbasis video, Indosat Oo- “Indosat Ooredoo juga
secara online diharapkan redoo telah meningkatkan melakukan uji jaringan di
menjadi pilihan utama, yang kapasitas layanan datanya beberapa kota regional dan
akan mendorong penggu- menjadi 38 PB per hari. Ini tempat umum. Seperti ban-
naan teknologi digital. Indo- diharapkan dapat terisi dara, pelabuhan, stasiun
sat Ooredoo memprediksi hingga 60 persen di trafik kereta api, tempat rekreasi,
layanan data akan me- puncak perayaan. tem pat istirahat dan
ningkat secara signifikan. “Layanan Voice over LTE terminal untuk memastikan
Tertinggi ada di Jakarta, (VoLTE) Indonsat sekarang pelanggan dapat menikmati
Bandung, dan Jogjakarta. tersedia secara nasional. pengalaman digital terbaik
Chief Technology and Ini memungkinkan pelang- kami,” tandasnya.
Information Officer Indosat gan untuk melakukan pang- Layanan pelanggan Indo-
Ooredoo Medhat Elhusseiny gilan suara di jaringan 4G sat Ooredoo juga siap mem-
mengatakan jaringan Indo- kami, dengan kualitas suara berikan dukungan untuk
sat Ooredoo siap melayani yang superior, tanpa meng- menjawab pertanyaan dan
kebutuhan komunikasi ganggu konektivitas data menyelesaikan kendala yang
pelanggan selama perayaan yang sedang berjalan,” dialami pelanggan dengan
Natal 2020 dan tahun baru tambahnya. mengakses saluran pelang-
2021. Lalu lintas data diper- Untuk memastikan selu- gan. Seperti Twitter, Insta-
kirakan naik 15–20 persen ruh layanan Indosat Oore- gram, Facebook, aplikasi
di tengah situasi pandemi doo dapat melayani masya- MyIM3, website (www.
Covid-19. rakat dan pelanggan dengan indosatooredoo.com), email
“Saya yakin bahwa pe- baik, maka kegiatan moni- (cs@indosatooredoo.com),
ngembangan jaringan 4G toring jaringan akan dilaku- telpon *185# dan chat
kami yang berkelanjutan, kan secara intensif melalui WhatsApp ke +62 855-1000-
bersama dengan model i-NOC. Yakni sebuah fasilitas 185. (rls/ega/c1/wan)
BERITA UTAMA SATU UNTUK SEMUA
4 SABTU, 26 DESEMBER 2020

Puncak.. Sambungan dari Hal. 1

Jumlah ini jauh lebih kecil diban- Menurutnya, puncak arus libur Natal penumpang. Sehingga total kedatangan
dingkan 2019 lalu. Pada tanggal dan telah terjadi pada Kamis (24/12) lalu bus 90 unit dengan penumpang 943
jam yang sama, penumpang yang dengan total kedatangan sebanyak 1.402 orang. Sedangkan ada 95 bus berangkat
menyeberang ke Pulau Jawa pada tahun penumpang. dengan 825 penumpang.
lalu tercatat 43.173 orang. Terdiri dari “Puncaknya kemarin. Kedatangan Jumlah ini sangat jauh dengan tahun
penumpang pejalan kaki 5.917 orang ada 1.402 penumpang. Sedangkan 2019 lalu. Pada periode yang sama
dan yang berada di kendaraan 37.256 keberangkatan sebanyak 913 orang. tercatat 44 unit bus AKAP datang dengan
orang. Kalau hari ini hanya 173 datang dan 318 1.320 penumpang. Sedangkan
’’Penurunan ini memang karena pergi yang terhitung sampai jam 11 keberangkatan 48 bus dengan 1.445
masih dalam masa pandemi Covid-19. siang ini,” ungkapnya. penumpang. Untuk Bus AKDP,
Jadi, banyak masyarakat yang lebih Pihaknya memprediksi puncak arus kedatangan 149 bus dengan 1.490
memilih berada di rumahnya diban- balik terjadi pada 30 Desember penumpang. Sedangkan keberangkatan
FOTO IST. dingkan harus bepergian,” kata Humas mendatang. “Karena sudah masuk akhir 175 bus dengan 1.753 penumpang.
SIAGA: Guna menjamin keandalan pasokan listrik saat perayaan Natal dan tahun baru (Nataru), PT ASDP Bakauheni Syaifullail Maslul, libur atau cuti,” ujarnya. Sehingga total kedatangan 193 bus
PLN menyiagakan 40 ribu personel kelistrikan di 2.327 posko siaga 24 jam di seluruh Indonesia. Jumat (25/12). Disinggung tentang perbandingan dengan 2.810 penumpang. Serta
Untuk kendaraan yang menyeberang, penumpang dengan 2019 lalu, dirinya keberangkatan 223 bus dengan 3.199
sambung Syaiful, pada tahun ini tercatat mengungkapkan terjadi perubahan penumpang.
Jelang.. Sambungan dari Hal. 1 6.358 unit. Terdiri dari roda dua
berjumlah 582 unit, roda empat (3.477),
yang begitu besar.
“Kalau tahun lalu yang datang
Kondisi sedikit berbeda terjadi pada
volume lalu lintas (lalin) di dua ruas
bus (257), dan truk (2.042). 45.406 penumpang, sedangkan pergi tol di Lampung pada H-1 libur Natal,
Saat ini sistem kelistrikan Jawa, Madura, siaga tersebut, dilakukan berbagai persiapan Jumlah ini juga menurun jika 45.338 karena tahun lalu masih Kamis (24/12). Branch Manager PT
dan Bali memiliki daya mampu mencapai antara lain meniadakan pemeliharaan dan dibandingkan tahun lalu. Pada 2019 normal belum pandemi seperti saat Hutama Karya (HK) Cabang Bakauheni-
37 ribu megawatt (MW) dengan prediksi pekerjaan konstruksi, menerbitkan SOP, silam, kendaraan yang menyeberang ini,” tandasnya. Terbanggibesar Hanung Hanindito
beban puncak pada malam Natal 21 ribu menyiagakan piket di pembangkitan, transmisi berjumlah 8.003 unit dengan rincian Hampir serupa, kendaraan dan mengatakan, volume lalin masuk via
MW sehingga tersedia cadangan daya 16 dan distribusi serta melaporkan kondisi roda dua berjumlah 869 unit, roda penumpang yang masuk atau keluar Gerbang Tol (GT) Bakauheni Selatan
ribu MW. kelistrikan secara berkala. empat (4.916), bus (406), dan truk Terminal Tipe A Rajabasa juga tampak pada Kamis (24/12) meningkat 104,23
Sementara, pada malam pergantian tahun Selain itu, PLN juga menyiagakan sebanyak (1.812). sepi. Terminal terlihat lengang. Hanya persen.
prediksi beban puncak sebesar 19 ribu MW 4.848 unit kendaraan serta menyiapkan 2.660 ’’Kendaraan yang menyeberang ke sejumlah bus AKDP yang terparkir. “Jumlah kendaraan yang masuk GT
sehingga tersedia cadangan sebesar 18 ribu unit genset, Unit Gardu Bergerak (UGB) dan Pulau Jawa ini ada perbedaan. Tidak IPDA Hazairun selaku Kepala Pos Bakauheni Selatan berjumlah 10.054
MW. Selain itu, untuk sistem Sumatera Uninterruptible Power Supply (UPS) sebagai semua mengalami penurunan. Khusus Pelayanan Terminal Rajabasa mengakui kendaraan, jumlah ini jauh dari volume
memiliki daya mampu mencapai 7.134 MW cadangan suplai pasokan listrik saat terjadi untuk kendaraan truk, justru di tahun kondisi ini. padahal, biasanya terjadi normal lalin yang hanya sekitar 4.923
dengan beban puncak sebesar 5.652 MW. gangguan. ini mengalami kenaikan dibandingkan lonjakan jumlah penumpang pada kendaraan,” jelas Hanung.
Haryanto melanjutkan untuk kelistrikan PLN mengimbau masyarakat yang ingin 2019,” ungkapnya. malam Natal. Kendaraan masuk didominasi
Kalimantan, Sulawesi Bagian Selatan, Sulawesi mengetahui terkait informasi dan pengaduan Syaiful menegaskan dari data yang ’’Malam Natal tetapi kondisi terminal kendaraan golongan I dengan total
Utara dan Gorontalo, Maluku dan Maluku dapat menghubungi secara langsung melalui diperoleh, pihaknya mengambil sepi. Hanya ada beberapa mobil. Jam kendaraan sebanyak 7.526 unit, golongan
Utara, Papua dan Papua Barat, NTB, dan Contact Center 123, Aplikasi New PLN Mobile, kesimpulan bahwa lebih banyak jumlah sembilan malam udah sepi. Dari 21 II (2.040), golongan III (391), golongan
NTT juga masih mencukupi. atau media sosial PLN. ’’UGB dan UPS kami barang yang menyeberang dibandingkan Desember tidak ada lonjakan IV (29), dan V (68).
PLN menetapkan masa siaga perayaan prioritaskan untuk fasilitas umum, khususnya penumpang. ’’Rata-rata, truk yang penumpang,” ujarnya, Jumat (25/12). “Sementara kendaraan keluar GT
Nataru kali ini di mulai pada 24 Desember rumah ibadah untuk perayaan Natal,” menyeberang itu mengangkut logistik,” Menurut dia, sepinya jumlah Bakauheni Selatan terpantau menurun.
2020 hingga 2 Januari 2021. Selama masa tandasnya. (ega/rls/c1/fik) katanya. penumpang berbanding lurus dengan Di mana volume lalin realisasi sebanyak
Pantauan Radar Lampung di Bandara suasana Kamtibmas. “Alhamdulilah 5.226 kendaraan, jumlah ini naik hanya
Radin Inten II, Brantiraya, Natar, Lamsel, aman, d ipos juga kita bersama tim 17,07 persen dari volume lalin normal
jumlah penumpang moda penerbangan kesehatan, Kodim dan lainnya. Kita 4.464 kendaraan,” terangnya.
Beleid.. Sambungan dari Hal. 1 juga relatif sepi. Pada pintu kedatangan
tidak terlihat adanya kepadatan calon
juga siapkan tempat istirahat,”
tuturnya.
Terpisah, Branch Manager PT HK
cabang Terbanggibesar-Pema-
Namun, hasil pengawasan internal Bawaslu Rp6.508.845.000, dengan pengeluaran penumpang yang mengantre masuk. Sepinya terminal ini di perkuat tangpanggang-Kayuagung (Terpeka)
juga tidak jauh berbeda dengan KAP. Candra Rp6.508.652.011 atau dengan saldo hanya Semua terlihat tertib dan lancar. dengan data kedatangan dan Yoni Satyo W. mengatakan jumlah
–sapaan akrabnya– mengaku pihaknya masih Rp192.989. Begitu juga dengan rapid test antigen keberangkatan bus maupun kendaraan yang menuju Palembang,
menemukan penyumbang yang tidak Sementara paslon nomor urut 1 Rycko tidak terjadi antrean seperti yang terlihat penumpang di Pos Kementerian Sumatera Selatan, juga terpantau ada
menyebutkan secara detail identitas pendukung. Menoza-Johan Sulaiman mendapatkan pada Senin (21/12) lalu. Antrean terlihat Perhubungan Darat Terminal Tipe A peningkatan.
Contohnya, nomor handphone yang tidak sumbangan Rp5.582.300.835,1 dengan berjajar tanpa berdesakan. ’’Kan kalau Rajabasa. Data penumpang 24 ’’Sebanyak 3.334 kendaraan tercatat
dicantumkan dengan benar atau alamat yang pengeluaran Rp5.582.142.667,2 dan sisa saldo Senin yang lalu itu karena masih banyak Desember ini hanya tercatat 14 unit masuk di gerbang tol Kayuagung. Jumlah
kurang lengkap. ’’Padahal itu bagian ketaatan Rp158.168,08. Serta paslon nomor urut 3 penumpang yang belum tahu rapid bus AKAP tiba dengan 352 penumpang. ini naik dibandingkan jumlah kendaraan
pasangan calon terhadap administrasi Eva Dwiana-Deddy Amarullah mendapatkan test antigen. Kalau sekarang sudah tidak Sementara untuk keberangkatan, normal yaitu 2.603 kendaraan.
pelaporan,” ujarnya, Jumat (25/12). sumbangan Rp5.001.455 376 dengan ada (kepadatan). Rata-rata sudah hanya ada 14 bus dengan penumpang Peningkatan jumlah volume lalin juga
Yang menjadi persoalan, sambung dia, pengeluaran Rp5.001.085.858. Artinya tersisa tersosialisasi tentang rapid test antigen,” 326 penumpang. Sedangkan untuk terjadi di pintu keluar GT Kayuagung,
terkait laporan dana kampanye ini tidak saldo sebesar Rp369.518. kata Koodinator Posko Natal dan Tahun bus AKDP tercatat kedatangan 76 bus di mana sebanyak 5.719 kendaraan
merujuk pada satu beleid saja. Yang akhirnya Untuk paslon 1 audit ditangani oleh KAP Baru Bandara Radin Inten II Riky Martino dengan 591 penumpang. Sementara keluar menuju Palembang,” terang Yoni.
hal itu menjadi kelonggaran dan celah paslon Weddie Andriyanto & Muhaemin dengan kemarin. ada 81 bus berangkat dengan 499 (yud/mel/pip/rma/c1/fik)
untuk tidak maksimal dalam pelaporan ini simpulan asersi secara umum sudah mematuhi
serta terkesan hanya formalitas. kriteria PKPU Nomor 5 Tahun 2017 tentang
’’Regulasi yang mengatur tentang pelaporan Dana Kampanye. Sementara Yutuber diaudit
dana kampanye masih diatur dalam juklak
dan juknis yang lain. Padahal sudah ada
oleh KAP Suherman. Di mana dalam
keterangan audit ditemukan ketidakpatuhan Arinal.. Sambungan dari Hal. 1
sanksi yang sangat memberikan pembelajaran selama 23 September–5 Desember 2020.
yang baik, tetapi diatur dalam juknis yang Temuannya adalah LPPDK di-upload melalui
lain memberikan kelonggaran. Jadi sangat Sidakam Online pada 6 Desember 2020 pukul Gubernur Arinal menjelaskan Sementara itu, Kapolda Lampung tegasnya.
diperlukan regulasi yang dapat memberikan 18.10 WIB. Padahal ketentuannya, satu hari perayaan Natal tahun ini sangat berbeda. Irjen Purwadi Arianto mengatakan Orang nomor satu di Polda Lampung
efek jera, bukan hanya rekomendasi patuh setelah masa kampanye paling lambat pukul Sebelum pandemi Covid-19 melanda, keamanan dan ketertiban dalam ini juga meminta kepada masyarakat,
dan tidak patuh,” ulasnya. 18.00 WIB. Hal itu merujuk pada Keputusan perayaan Natal berjalan meriah. ’’Tetapi perayaan malam Natal terkendali. ’’Tadi terutama pengguna jalan tol agar berhati-
Karenanya, ke depan dia berharap ada KPU Nomor 454 HK.03-Kpts03/KPU/IX/2020 pada saat ini kita lagi darurat kesehatan. (siang) saya juga melihat keadaan hati. “Kecepatannya jangan terlalu
aturan yang tegas dalam pelaporan dana Lampiran 2 bab 2 poin D. Kita sedang dilanda situasi kondisi Pelabuhan Bakauheni, Bandara Radin tinggi. Selalu harus terkendali. Memang
kampanye ini. Sehingga, pihaknya juga tidak Kemudian juga KAP ini menemukan Covid-19. Oleh karena itu kunjungan Inten II, dan gereja,” ujarnya. jalan (tol) lurus dan kosong, tetapi harus
ragu untuk memberikan tidnakan pengawasan. sebagian surat pernyataan penyumbang kita ini agar semua berjalan aman dan Menurutnya, kunjungan itu dilakukan tetap waspada. Karena jalannya licin
’’Ya, kita menegakkan semua aturan pihak lain yang tidak lengkap. Kemudian lancar,” kata dia, Kamis (24/12). untuk melihat dan mengecek sejauh saat sedang hujan,” pesannya.
kepemiluan, termasuk PKPU,” katanya. sebagian bukti transaksi tidak lengkap. Menurutnya, pengendalian Covid-19 mana masyarakat patuh terhadap prokes. Ia berharap kegiatan Nataru di
Sementara, Ketua Tim Pemenangan M. Kemudian juga ditemukan sumbangan dana harus disadari oleh semua lapisan “Patuh prokes itu memang sudah Lampung berjalan lancar dan aman.
Yusuf Kohar-Tulus Purnomo Wibowo, Budiman kampanye yang dilakukan melalui setoran masyarakat. ’’Oleh karenanya semua peraturan gubernur, yang juga sudah Masyarakat juga dapat menjalankan
A.S., mengatakan secara umum pihaknya tunai Bank, tidak dilengkapi surat pernyataan yang menjalankan ibadah kan tingkat diperkuat dengan Perda (peraturan kegiatan dengan baik. ’’Saya juga sangat
sudah melakukan kewajiban secara aturan penyumbang. Ditemukan juga identitas kerumunannya lebih besar. Karena itu daerah),” katanya. terima kasih dengan stakeholder lainnya.
dan telah dilakukan perbaikan. ’’Kalau APBD penyumbang dan data pendukung yang kita kunjungi, kita ingatkan. Dua gereja “Semuanya tertib. Atas nama Dimana sama-sama kita melakukan
itu sudah dapat predikat WTP (wajar tanpa tidak lengkap. yang kita kunjungi sangat patuh dan pimpinan, saya mengucapkan terima pengamanan dan menjaga ketertiban
pengecualian),” ujarnya. Dalam simpulan KAP Suherman dijelaskan, taat prokes,” ungkapnya. ’’Menggunakan kasih. Karena apa yang disarankan pun di Nataru ini,” pungkasnya. (ang/c1/
Sebelumnya, KPU Bandarlampung kecuali untuk ketidakpatuhan, asersi paslon masker, jaga jarak, dan cuci tangan, disampaikan pemerintah pusat dan fik)
memublikasikan hasil audit laporan dana 2 dalam laporan dana kampanye dalam semua sudah dilakukan,” lanjut dia. daerah dilaksanakan sebaik-baiknya,”
kampanye peserta Pilwakot 2020. Hal tersebut semua hal material telah sesuai dengan
berdasarkan Pengumuman Nomor 793/ kriteria PKPU tentang dana kampanye.
PL.02.5-PU/1871/02/KPU-KOT/XII/2020. Sementara paslon 3 diaudit oleh KAP
Penerimaan dan pengeluaran terbesar
dalam audit kantor akuntan publik ada di
Slamet Riyanto, Aryanto, dan Rekan. Di mana,
kesimpulannya tidak ada persoalan dan
Risma.. Sambungan dari Hal. 1

paslon nomor urut 2 M. Yusuf Kohar-Tulus paslon 3 telah mematuhi kriteria sebagaimana
Purnomo Wibowo (Yutuber), yakni aturan dana kampanye. (abd/c1/fik) Saya juga ingin Bu Risma menutup nahinya. Tetapi baru Bu Risma yang ini kurang memadai. Tetapi tetap saja
jabatan wali kotanya secara sempurna. menemukan bentuk paling ideal Jalan disyukuri. Kan naik jabatan. Bahkan
Dua periode yang bermakna. Bahkan Tunjungan yang baru. kenaikan itu luar biasa. Dari wali kota
seandainya beliau tidak diangkat sebagai Wali kota berikutnya –yang pilihan langsung menjadi menteri. Rasanya
Sakit Magnya Tak Muncul Lagi menteri, warga Surabaya pasti ingin Bu Risma sendiri– tentu punya tugas belum pernah ada yang seperti itu.
memberikan ucapan terima kasih secara menghidupkannya. Agar pembenahan Yang mungkin juga mengganjal adalah
Setelah Minum Madu Gamat Berhadiah Cerpen khusus. Di hari terakhir masa jabatannya.
Atas pengabdiannya yang luar biasa
fisik itu menjadi ada artinya. Tidak
lagi seperti sekarang: Jalan Tunjungan
SK Gubernur itu. Kok dijatuhkan kepada
wakil wali kota. Yang selama ini dikenal
mengatasinya dengan minum habbatussauda. Berbeda selama 10 tahun. sudah cantik, tetapi seperti Mulan tidak sejalan dengan Bu Risma.
Nahla Goldy. Selama seminggu dengan produk lain, di setiap Pesta rakyat satu minggu pun rasanya yang tidur. Whisnu memang sangat ingin maju
ia rutin mengonsumsi Madu kotak Nahala Goldy terdapat belum cukup untuk ucapan terima Menjelang berakhirnya masa jabatan sebagai calon wali kota di pilkada lalu.
Gamat Berhadiah Cerpen itu cerita pendek lucu dan kasih itu. Ia bisa mengatasi banjir ini, Bu Risma juga membuat alun-alun Tetapi, ia merasa terganjal oleh Bu
dua kali sehari. Ternyata, efeknya menggelitik, dengan episode kota. Ia bisa mengubah Surabaya yang Surabaya. Di pusat kota. Di sebelah Risma. Lalu, setelah itu, seperti terjadi
bagus. “Alhamdulillah sekarang yang diacak. Jadi, dengan keras menjadi rimbun dan hijau. Gubernuran, di Jalan Pemuda. Menurut perang dingin yang membeku.
saya tidak sakit lagi, dan badan membeli Nahala Goldy, Anda Mungkin perlu Disway 100 seri untuk pendapat saya, juga baru kali inilah Tentu SK Gubernur itu tidak salah.
saya terasa sehat semenjak tak hanya mendapatkan produk memujinya. Balai Pemuda direstorasi dengan Memang sudah seharusnya begitu.
minum madu Nahala Goldy,” kesehatan, tapi juga cerita Apalagi di akhir masa jabatannya gemilang. Menjadi alun-alun Surabaya Sesuai dengan UU yang berlaku. Tetapi
ungkap ibu rumah tangga ini. pendek ringan yang bisa itu, Bu Risma bisa menyelesaikan itu. Juga belum sepenuhnya selesai. seandainya jabatan Plt. itu bisa jatuh
Sakit mag disebabkan oleh menghibur Anda. Dan, ‘’leher botol’’ di Wonokromo. Maka Tetapi sudah terlihat sangat menawan. ke orang yang dikehendaki Bu Risma
gangguan yang terjadi pada biasanya, orang yang sering
wajah depan Surabaya yang sudah  Banyak sekali perubahan besar di rasanya akan berbeda.
alat pencernaan, khususnya terhibur lebih cepat sembuh
lambung. Dalam hal ini, yang daripada orang yang selalu gagah itu tidak lagi seperti tercekik Surabaya. Kalau Bu Risma boleh Tetapi suasana tidak nyaman itu toh
Ny. Salma Ngahu terjadi adalah peningkatan risau. Cerita tersebut ditulis di lehernya. merangkap jabatan, semua itu akan tidak akan lama. Kurang dari 2 bulan.
asam lambung. Kalau oleh penulis fiksi profesional Wajah depan Surabaya itu sendiri selesai tepat di hari terakhirnya sebagai Dan yang penting cita-cita Whisnu
disepelekan, bisa memancing yang dulu pernah menulis diselesaikan Bu Risma di awal masa wali kota. Tetapi, UU tidak membolehkan untuk menjadi wali kota akhirnya
Anak kecil selalu dipantau
Agar aman masa kecilnya komplikasi yang parah. Untuk ratusan episode skenario jabatan kedua: jalan utama Ahmad itu. Gubernur Jatim Khofifah Indar terkabul –meski hanya untuk 1,5 bulan.
Bila sakit janganlah risau mengatasinya, sebaiknya sinetron komedi yang malang Yani menjadi begitu lapangnya. Dan Parawansa sudah menandatangani SK Yang akan lama kelihatannya adalah
Nahala Goldy jadi solusinya penderita tak menggunakan melintang dalam kurun waktu rindangnya. Bundaran Dolog di tengah baru. Kemarin dulu. Isinya: mengangkat suasana kurang nyaman lainnya: hu-
zat kimia obat. Tapi, bisa dengan lama di layar televisi. Jalan Yani itu, yang dulu compang- Wakil Wali Kota Surabaya Whisnu Sakti bungannya dengan Gubernur Jatim. Yang
Ada wanita 46 tahun kami menghindari pemicunya serta Selain itu, dengan membeli camping, kini sudah seperti wajah Buana sebagai Plt. Wali Kota. selama pandemi kemarin penuh dengan
wawancarai di Kelurahan menerapkan pola makan yang Nahala Goldy, Anda berpotensi Syahrini yang baru. Warga Surabaya pun tidak sempat drama. Bu Risma, sebagai wali kota, merasa
Banjer, Kecamatan Tikala, menyehatkan. Selain itu, bisa mendapatkan hadiah menarik. Perombakan di pintu masuk arah menggelar acara terima kasih untuk tidak sejalan dengan gubernur.
Kota Manado, Provinsi pula dengan rutin mengonsumsi Bila berhasil mengumpulkan Bandara Juanda itu sampai membuat Bu Risma –kecuali lewat sederet papan Kini Bu Risma menjabat menteri
Sulawesi Utara. Pemilik nama makanan kesehatan, terutama cerpen itu 10 episode berurutan, Wonokromo kebanting. Wonokromo bunga di Taman Surya, di sebelah rumah sosial. Yang secara hierarki di atas
Salma Ngahu ini telah setahun yang mengandung karbohidrat, Anda berhak mendapatkan lantas menjadi seperti leher botol yang dinasnya. gubernur. Apakah perang dingin itu
lebih menderita sakit mag. serat, dan antioksidan tinggi. hadiah mulai dari 10 botol sudah lama di tempat sampah. Bu Risma sendiri mungkin juga berlanjut ke babak berikutnya. Tetapi
Bila kambuh, perutnya sering Seperti Nahala Goldy. Nahala Goldy, HP, emas, hingga Leher botol itu pun akhirnya dia merasa: lho kok jadinya begini. Bu Khofifah, sang gubernur, sudah
kembung. Selama ini, ibu Nahala Goldy terbuat dari madu sepeda motor. selesaikan. Lengkap dengan jembatan Mengakhiri jabatan wali kota tanpa memberikan ucapan selamat kepada
tiga anak ini belum pernah hitam pahit yang dikombinasikan Untuk informasi lebih lanjut, baru di atas Kali Mas, di dekat Kebun sempat pamitan secara spesial. Saya Bu Risma. Atas jabatan barunya itu.
berobat untuk mengatasinya. dengan ekstrak gamat emas, silakan kunjungi www. Binatang Surabaya itu. pun termasuk agak gelo dengan ending Mestinya segala luka bisa segera sembuh.
Namun, atas saran seorang propolis trigona, daun insulin, nahalagoldy.com serta Instagram
temannya, ia tertarik Bu Risma juga sudah selesai mem- seperti ini. Apalagi suasananya juga Apalagi Bu Khofifah dulu adalah menteri
daun sambiloto, dan minyak @nahalagoldyofficial.
benahi Jalan Tunjungan yang legendaris. lagi pandemi. sosial yang kini dijabat Bu Risma.
SUBDIST MADU NAHALA GOLDY Setiap wali kota selalu berusaha meng- Rasanya cara mengakhiri masa Di birokrasi, perputaran roda itu
z Bandar Lampung: 081379694728 z Metro: 081362836051 z Bandar Jaya: 082372877771 z Kota Bumi: 081274787784 hidupkan Jalan Tunjungan. Membe- jabatan yang begitu prestisius seperti kadang memang agak aneh. (*)
POLITIKA 5
SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020

PARTISIPASI MASYARAKAT TINGGI


MALANG – Anggota Ba- masyarakat dalam kasus ini “Ini satu hal yang baik sanksi. “Angka pelaporan yang dengan cara tertentu sehingga
waslu RI Ratna Dewi Pettalolo sudah berhasil,” kata Dewi dalam proses penanganan jauh lebih besar dari angka suara menjadi tidak sah,
menyatakan tingkat partisi- dalam sambutan di acara pelanggaran mudah-mu- temuan kita ini harus dicatat memilih calon tertentu, atau
pasi masyarakat dalam pela- Rapat Koordinasi Nasional dahan dapat memberi efek secara baik dan menjadi temu- tidak memilih calon tertentu
poran politik uang dalam Evaluasi Pengawasan Pilkada jera,” tegas perempuan asal an penting, bagaimana kita sebagaimana dimaksud da-
pilkada serentak 2020 tergo- 2020 di Malang, Jawa Timur. Bumi Tadulako itu. mendesain partisipasi masya- lam Pasal 73 ayat (4) dipidana
long tinggi. Dari data pena- Dewi menyebutkan sudah Politik uang, kata Dewi rakat untuk melaporkan dengan pidana penjara paling
nganan dugaan pelanggaran ada enam putusan tindak kerap dilakukan di ruang politik uang kedepannya,” singkat 36 (tiga puluh enam)
politik uang yang berjumlah pidana politik uang dan se- tertutup yang tidak mudah kata Dewi. bulan dan paling lama 72
262 kasus yang telah sampai muanya dinyatakan bersalah. terdeteksi oleh Bawaslu, Sebagai informasi UU (tujuh puluh dua) bulan dan
pengkajian dan penyidikan, Putusan itu tersebar di Kota sehingga pentingnya par- Pilkada Pasal 187A ayat satu denda paling sedikit
terdapat 197 laporan masya- Tarakan Kalimantan Utara, tisipasi dari masyarakat atau (1) disebutkan setiap orang Rp200.000.000,00 (dua ratus
rakat dan 65 kasus merupakan Kabupaten Berau Kalimantan si penerima. yang dengan sengaja mela- juta rupiah) dan paling
temuan Bawaslu. Angka pe- Timur, Kota Palu Sulawesi Dia mengakui awalnya kukan perbuatan melawan banyak Rp1.000.000.000,00
nanganan politik uang Tengah, Kota Tangerang Sela- sempat ragu dapat meningkat- hukum menjanjikan atau (satu milyar rupiah)
tersebut dikumpulkan hingga tan Banten, Kota Cianjur Jawa kan partisipasi masyarakat memberikan uang atau materi Ayat dua (2) pidana yang
17 Desember 2020. Barat masing- masing menda- yang akan melaporkan politik lainnya sebagai imbalan sama diterapkan kepada
’’Ternyata politik uang patkan vonis 36 bulan dan uang. Alasannya dalam Un- kepada warga negara Indo- pemilih yang dengan sengaja
lebih banyak laporan dari- vonis 200 juta rupiah. Semen- dang Undang Nomor 10 nesia baik secara langsung melakukan perbuatan mela-
pada temuan. Hal itu berarti tara di Kabupaten Pelalawan Tahun 2016 Tentang Pilkada ataupun tidak langsung untuk wan hukum menerima pem- FOTO HUMAS BAWASLU/NET.
dorongan kita, program kita, Riau mendapatkan vonis terkait politik uang disebutkan mempengaruhi pemilih agar berian atau janji sebagaimana SAMBUTAN: Koordinator Divisi Penindakan Bawaslu RI Ratna
upaya kita, ikhtiar kita untuk enam bulan percobaan dan baik si pemberi dan penerima tidak menggunakan hak pilih, dimaksud pada ayat (1). (rls/ Dewi Pettalolo memberikan sambutan dalam acara Rakornas
meningkatkan partisipasi vonis 200 juta rupiah. sama-sama akan terkena menggunakan hak pilih c1/dna) Evaluasi Hasil Pengawasan Pilkada 2020 di Jawa Timur.

Elite PDIP Minta


Pembuktian
JAKARTA – Petinggi pariwisata dan ekonomi
Partai Gerindra Sandiaga kreatif. Karena ada jutaan
Uno dipercaya Presiden tenaga kerja dan keluar-
Joko Widodo (Jokowi) men- ganya terpaksa berhenti
jadi Menteri Pariwisata dan beraktivitas, mulai dari
Ekonomi Kreatif menggan- bidang transportasi, agen
tikan Wishnutama Kusu- perjalanan, hotel dan
bandio. Kalangan politikus ekonomi kreatif yang
PDIP pun ikut mengo- terpaksa berhenti bekerja
mentari pilihan Presiden akibat pandemi.
Joko Widodo (Jokowi) itu. “Seorang Sandiaga Uno
Menanggapi hal terse- tentu diharapkan mampu
but, anggota Komisi X DPR berinovasi dan menggu-
RI Andreas Hugo Pareira nakan nalar kreasinya untuk
mengatakan Sandiaga Uno menciptakan ruang-ruang
harus bekerja lebih baik aktivitas di bidang parekraf
lagi untuk membuktikan ini,” katanya.
penunjukannya bukanlah Andreas juga berharap,
sekadar merangkul lawan semoga Sandiaga Uno bisa
politik Jokowi usai Pilpres membuat pelaku pariwisata
2019. dan ekonomi kreatif berta-
’’Kehadiran Sandi Uno han saat pandemi Covid-19
harus menjadi faktor perce- dan bisa melakukan perce-
patan bagi pemerintahan patan usai pagebluk di
Jokowi di bidang Parekraf. dalam negeri ini.
Bukan hanya sekadar sim- “Sehingga paling tidak
FOTO HUMAS BAWASLU/NET.
bolik politik merangkul minimal para pelaku di
PENGARAHAN: Anggota Bawaslu RI M. Afifuddin saat memberikan pengarahan dalam Rapat Koordinasi Nasional Persiapan Pelaksanaan Pusat Pendidikan Pengawasan lawan tanding setelah akhir industri parekraf mampu
Partisipatif Tahun 2021 di Malang, Jawa Timur. kompetisi,” ujar Andreas bertahan dalam situasi
kepada wartawan, seperti pandemi ini, untuk kemu-
dilansir JawaPos.com, dian bangkit kembali dan

Efisiensi dan Dokumentasi Data Pengawasan Partisipatif Jumat (25/12).


Andreas juga menga-
takan, salah satu bidang
melakukam percepatan
pertumbuhan Parekraf
ketika pandemi ini ber-
yang paling terkena dampak akhir,” pungkasnya. (jpg/
MALANG - Anggota Ba- data misalkan kabupaten A menjadi program prioritas Pilkada Serentak. Sebagai Bawaslu Kabupaten Mojo-
pandemi ini adalah sektor dna)
waslu RI Mochamad Afifuddin sudah berapa kali melakukan nasional yang harus sampai bentuk apresiasi, pada kesem- kerto dan Bawaslu Kabupaten
mengatakan aplikasi Sistem sosialisasi ke kampus. Lalu tahun 2024. Bersamaan de- patan ini divisi pengawasan Gresik.
Informasi Pengawasan Parti- kota B berapa kali melakukan ngan sembilan program pe- memberikan penghargaan Untuk kategori provinsi
sipatif (Sigap) dilahirkan SKPP dan kegiatan lainnya. ngawasan partisipatif lainnya. kepada Bawaslu provinsi dan penggunaan Siwaslu terbaik
untuk efisiensi dan doku- Hanya buka aplikasi kita jadi “Tahun depan akan ada kabuparen kota yang mengi- pertama diduduki Bawaslu
mentasi data pengawasan tahu kerja apa saja yang telah kegiatan SKPP pengawasan rim laporan hasil pengawasan Provinsi Jambi dengan
partisipatif. Seluruh Bawaslu dilakukan,” ucap Afif dalam di 248 kabupaten kota. Kemu- paling cepat melalui Sistem persentase 99 persen. Kedua
provinsi dan kabupaten/kota Rapat Koordinasi Nasional dian semua provinsi juga Pengawasan Pemilu (Siwaslu). Bawaslu Provinsi Jawa Timur
tidak perlu kirim data doku- Persiapan Pelaksanaan Pusat akan ada kegiatan penga- “Kami monitoring laporan 98 persen. Ketiga Bawaslu
men fisik ke Bawaslu RI. Pendidikan Pengawasan wasan lainnya. Pada tahun di Siwaslu ketika hari pemu- Provinsi Kepulauan Bangka
Aplikasi Sigap yang di- Partisipatif Tahun 2021, di selanjutnya akan ada kegiatan ngutan suara dan satu hari Belitung 98 persen.
miliki Bawaslu merupakan Malang, Jawa Timur. di Kabupaten belum ada setelahnya. Bawaslu provinsi Keempat Bawaslu Provinsi
sistem pelaporan dan penge- Dia mengaku awalnya kegiatan sebelumnya,” papar dan kabupaten kota sangat Gorontalo 97 persen. Kelima
lolaan data yang terintegrasi tidak menyangka bahwa pro- lelaki asal Sidoarjo Jawa Timur aktif melaporkan. Ini bukti Bawaslu Provinsi Jawa Tengah
dengan semua satuan kerja gram pengawasan partisipatif itu. bahwa kehadiran Siwaslu 94 persen. Keenam Bawaslu
(satker) yang dimiliki oleh masuk dalam Rencana Pem- Mantan Koordinator Na- sangat penting,” urai Koor- Provinsi Yogyakarta 94 persen.
Bawaslu. Aplikasi Sigap berisi bangunan Jangka Menengah sional Jaringan Pendidikan dinator Divisi Pengawasan Ketujuh Bawaslu Provinsi Riau
informasi dari kegiatan/ Nasional (RPJMN). Sekolah Pemilih untuk Rakyat (JPPR) dan Sosialisasi Bawaslu itu. 94 persen. Kedelapan Bawaslu
program pengawasan pemilu Kader Pengawasan Partisipatif ini mengucapkan terima kasih Sebagai informasi, terda- Provinsi Bengkulu 94 persen.
partisipatif yang sudah atau (SKPP) merupakan salah satu kepada seluruh jajaran penga- pat dua Bawaslu kabupaten Kesembilan Bawaslu Provinsi
sedang dilakukan. bagian pusat pendidikan was yang telah bekerja keras yang menggunakan Siwaslu Sulawesi Tenggara 94 persen. FOTO DOK JAWAPOS.COM/JPG
“Nanti kita akan punya pengawasan partisipatif dan dalam mengawas tahapan 100 persen. Keduanya yaitu (rls/c1/dna) Anggota Komisi X DPR RI Andreas Hugo
POLITIKA SATU UNTUK SEMUA 6 SABTU, 26 DESEMBER 2020

PARLEMENTARIA
FORUM ini disajikan untuk menampung aspirasi masyarakat
dan laporan hasil pembangunan ke DPRD Pringsewu. Selain
itu, juga dapat dimanfaatkan untuk menyosialisasikan keputusan
Tak Hanya Prokes, Masalah
Klasik Masih Terjadi
dan aktivitas yang dilakukan anggota DPRD setempat.
Caranya ketik (MDPRD) spasi (isi materi yang disampaikan).
Contoh: MDPRD minta perbaikan jalan kirim ke 081377618796.
Masukan yang disampaikan segera direspons anggota DPRD
Pringsewu.

MALANG - Bawaslu menyeleng- pemilih tetap (DPT) tidak ditempel, Selain itu, ungkap Afif ada juga sebanyak 2.135 TPS, dan surat suara
garakan Rapat Koordinasi Nasional surat suara kurang, dan penggunaan perbedaan tingkat pemahaman kurang sebanyak 4.007 TPS.
(Rakornas) Evaluasi Pengawasan hak pilih orang lain masih terjadi. dan kemandirian dari penyelenggara Selanjutnya TPS dibuka lewat
Pilkada 2020. Anggota Bawaslu RI ’’Permasalahan klasik selalu saja atau panitia pemungutan suara pukul 07.00 sebanyak 10.938 TPS,
Mochammad Afifuddin mengung- terjadi meskipun ada wabah dan (PPS). perlengakapan pemungutan kurang
kapkan permasalahan pilkada di tidak ada wabah terjadi terus. Pokok- Berdasarkan data hasil peng- sebanyak 3.074 TPS, dan saksi
masa pandemi Covid-19 tidak hanya nya kejadian yang terjadi diluar awasan Bawaslu, permasalahan mengenakan atribut paslon sebanyak
terjadi soal pelanggaran protokol masa wabah juga terjadi dan juga klasik yang terjadi di TPS yaitu DPT 2.533 TPS. “TPS yang buka lewat
kesehatan (prokes), tetapi juga banyak,” kata Afif dalam sam- tidak dipasang sebanyak 2.495 TPS, dari jam 7 pagi waktu setempat
masalah klasik. butannya saat Rakornas Evaluasi informasi tentang daftar paslon lebih dari 10 ribu, jumlah yang besar
Dia menyebutkan beberapa ma- Hasil Pengawasan di Malang, Jawa tidak di pasang sebanyak 3.504 TPS. itu terjadi dari tahun ke tahun,”
salah klasik itu misalnya soal daftar Timur. Lalu terdapat surat suara tertukar tegasnya. (rls/c1/dna)

SAGANG NAINGGOLAN
ANGGOTA DPRD PRINGSEWU

Antisipasi Penyebaran Covid-19


KEPADA yang terhormat Bapak/Ibu Anggota
DPRD Pringsewu. Covid-19 masih menggejala
di tengah masyarakat. Perlu langkah lebih intens
lagi untuk mengantisipasi penyebarannya.
(+628117900***)

Jawaban:
Kita harus waspada Covid-19. Seraya juga
berdoa semoga Covid-19 segera berlalu. Selain
itu menyosialisasikan pentingnya melaksanakan
protokol kesehatan. Diantaranya dengan 3M.
Memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci
tangan. (sag/c1/dna)

KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL


KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT
PROVINSI LAMPUNG
JL. Diponegoro No. 79 Panaragan jaya Kec. Tulang Bawang Tengah Kab. Tulang Bawang Barat
e-mail : atrbpntubabarat@gmail.com

PENGUMUMAN
(TENTANG SERTIPIKAT HILANG)
NOMOR : 14/2020
Untuk mendapatkan sertipikat baru sebagai pengganti sertipikat yang hilang, berdasarkan ketentuan
pasal 59 ayat 2 Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah, dengan
diumumkan bahwa:
Nomor dan
Nama Terdaftar Letak
No. Tanggal Buku Keterangan
Pemohon Atas Nama Tanah
Tanah :

1. RUKMANA Hak Milik RUKMANA Tiyuh Keagun- Berdasarkan


Nomor gan Ratu, Kec. - Surat Pernyataan di Bawah Sumpah dan Janji
685/KR/TBU Tulang Bawang An. RUKMANA Tanggal 15 Desember 2020
Tanggal 31 Udik, Kab. - Surat Keterangan Tanda Laporan Kehilangan
Desember 1979 Tulang Bawang Nomor : SKTLK/C-27/II/2020/POLDA LAM-
Barat FOTO DOK. GOLKAR/IST.
PUNG/RES TUBA BARAT.
BERBAGI KASIH: DPD II Partai Golkar Pringsewu berbagi kasih pada perayaan Natal 2020 di Pasar Sukoharjo, Jumat (25/12).
Dalam waktu 30 (tiga puluh) hari sejak tanggal pengumuman Panaragan Jaya, 15 Desember 2020
ini, bagi mereka yang merasa keberatan dapat mengajukan
keberatan-keberatan kepada kami dengan disertai alasan KEPALA KANTOR PERTANAHAN
dan bukti yang kuat. KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT

Rayakan Natal pada Masa


Jika setelah 30 (tiga puluh ) hari tidak ada keberatan ter-
hadap permohonan sertipikat pengganti tersebut di atas ,
maka sertipikat pengganti akan diterbitkan dan berlaku sah
menurut hukum dan sertipikat yang dinyatakan hilang tidak
berlaku lagi.

Pandemi, Golkar Berbagi Kasih


PRINGSEWU - Menyadari kehi- Partai Golkar Pringsewu dapat dan masker dibagikan ke masyarakat. melaksanakan protokol kesehatan
dupan ekonomi pada masa pandemi membantu masyarakat mengingat Pembagian sembako diprioritaskan (prokes_. Yakni 3M. Memakai mas-
Covid-19 ini sangat sulit, DPD II Natal tahun ini dirayakan pada masa kepada mereka yang kurang mampu. ker, menjaga jarak, dan mencuci
Partai Golkar Pringsewu berbagi pandemi Covid-19, “ ungkap Sekre- Diantaranya para tukang becak dan tangan.
kasih pada perayaan Natal 2020 di taris DPD II Golkar Pringsewu Sagang buruh di Pasar Sukoharjo. “Kita harus waspada Covid-19.
Pasar Sukoharjo, Jumat (25/12). Nainggolan mewakili ketuanya, Di sela-sela pembagian sembako Seraya berdoa semoga Covid-19
’’Harapannya bantuan paket Suherman. juga dilakukan pembagian masker segera berlalu,” pesannya. (sag/
sembako yang dibagikan DPD II Sebanyak 200 paket sembako dan menyosialisasikan pentingnya mul/rnn/c1/dna)

Zona Merah, Haul Gus Dur Batal Digelar


BANDARLAMPUNG - Persiapan takan hal tersebut lantaran Bandar- juga mendoakan Abdurrahman imbuhnya.
yang sudah dilakukan untuk haul lampung yang kembali berstatus Wahid di rumah masing-masing. Sebelumnya, DPW Barikade Gus
Presiden Keempat RI Abdurrahman zona merah oleh Satgas Penanganan Dimana, dia juga mengajak semua Dur Lampung bakal menggelar haul
Wahid (Gus Dur) oleh DPW Barikade Covid-19. “Melalui keputusan rapat, pihak agar lebih mengedepankan Gus Dur. Wakil Ketua DPW Barikade
Gus Dur Lampung terpaksa batal haul ditunda, dibatalkan. Sesuai disiplin protokol kesehatan Gus Dur Lampung Sony Ericho
digelar. Rencananya, haul yang dengan maklumat kapolri dan pencegahan Covid-19. mengatakan, berdasarkan hasil
dilaksanakan Jumat (25/12) digelar peraturan lainnya yang melarang “Juga mendoakan agar pandemi rapat dengan seluruh pengurus,
secara sederhana. kerumunan massa,” ujarnya. ini lekas berakhir. Khususnya untuk ditetapkan haul akan dilaksanakan
Ketua DPW Barikade Gus Dur Karenanya, sambung dia, seluruh semua masyarakat Bandarlampung. di kediaman Ketua DPW M. Irfandi
Lampung M. Irfandi Romas menga- jajaran DPW dan masyarakat bisa Agar situasi bisa kembali normal,” Romas. (abd/c1/dna)

Reporter Daerah: PENERBIT : PT. WAHANA SEMESTA LAMPUNG KOMISARIS UTAMA : H. ALWI HAMU Staf Percetakan:
1. Agus Swignyo (Pringsewu) CHAIRMAN : H. ARDIANSYAH KOMISARIS : H. SUPARNO WONOKROMO Adi Irawan, Alim A, Zainal Arifin, Dadang, Ismanto, Jenianto,
2. Ardian Mukti (Mesuji) KOMISARIS : LUKMAN SETIAWAN Joko, Juliansyah, Kurniawan, Marzan, M. Yasin, Parman,
DIREKTUR : H. TASWIN HASBULLAH KOMISARIS : DWI NURMAWAN Pujianto, Wantriono.
3. Dwi Prihantono (Lampung Timur)
4. Edi Herliansyah (Tanggamus) DEPUTY GM: H. Abdurrahman AKUNTING: REZA FAHLEVI
GENERAL MANAGER: Penanggungjawab Media : H. ARDIANSYAH
5. Fahrozi Irsan Toni (Lampung Utara) PEMIMPIN PERUSAHAAN: Hj. Desti Mulyati
H. PURNA WIRAWAN, HJ. LIRIS VAWINA Alamat Penerbit:
6. Fahrurrozi (Pesawaran) Jalan Sultan Agung No. 18, Sepangjaya, Labuhan Ratu,
MANAGER IKLAN: Nurlaila Yanti Alamat Percetakan:
PEMIMPIN REDAKSI CETAK: Taufik Wijaya 7. H. Hermansyah (Waykanan) Bandarlampung. Telp. (0721) 789750, 782306, 787987.
WAKIL PEMIMPIN REDAKSI CETAK: Abdul Karim 8. M. Zainal Arifin (Tulangbawang) Staf Iklan: Leny Hartanti, Masriani, Deni Setiawan, Jalan Sultan Agung No 17, Sepangjaya, Labuhan Ratu,
PEMIMPIN REDAKSI ONLINE: Widi Sandika Desain Iklan: M. Sochib Hidayatullah, Decky Hardodes, Erwin S. Bandarlampung. Telp. (0721) 789751
9. Prima Imansyah Permana (Kota Metro) REKENING:
Account Executive (AE): Wahyu Setiawan
10. Syaiful Mahrum (Lampung Tengah) - 114-00-0412717-4 No. Rek. Bank Mandiri Cab. Mala-
Redaktur: Perwakilan Iklan Jakarta: Imam Taufan Nugroho (Kepala),
11. Yuda Pranata (Lampung Selatan) hayati A.N PT. Wahana Semesta Lampung
Irwansa, Alam Islam, Dina Puspasari, Nurlaila Yanti Falma Ryani Yumanti (Adm)
12. Yusuf AS (Tulangbawang Barat) - 007-149-0467 No. Rek. BNI Cab. Tanjungkarang A.N Dalam menjalankan tugas jurnalistik, wartawan Radar
Asisten Redaktur: Ary Suryanto MANAGER EO: Maria Ulfa
13. Try Sutrisno (Pesisir Barat) PT. Wahana Semesta Lampung Lampung selalu dibekali kartu pers atau surat tugas dari
Reporter Bandarlampung: Staf EO: Indah Istiani
- 020-072-1799 No. Rek. BCA Cab. Telukbetung A.N redaksi. Wartawan dilarang meminta atau menerima
Yuda Pranata, Agung Budiarto, Anggi Rhaisa, Elga Puranti, MANAGER PEMASARAN: H. Abdurrahman
PT. Wahana Semesta Lampung imbalan dalam bentuk apa pun dengan alasan apa pun
Ruri Setiauntari, Rimadani Eka Mareta, Rizky Panchanov, Copy Editor: Rudy Saputra Staf Pemasaran: Supriyadi, Kisnanto, Yuyun Waningsih,
kepada narasumber. Jika menemukan bentuk pelanggaran
Maria Ulfa, Hj. Liris Vawina Pracetak: Sodikin, Arif, July Abdul Ghofur
Email : redaksi@radarlampung.co.id ini harap laporkan pada Pemred di nomor 08117207953.
H. Riptodiono, Farabi Lincoln, Nopriadi, Heru Kristianto MANAGER SDM & UMUM: Farah Diba
Koordinator Foto: Alam Islam Staf SDM & Umum: Agha Tantra Afodana, Dian P.
Desain Perwajahan: Edwin Jaya
Reporter Foto: M. Tegar Mujahid MANAGER KEUANGAN: Farah Diba PERCETAKAN : PT. LAMPUNG INTERMEDIA-
Non Aktif: Ismail Komar, H. Senen, Ary Mistanto
KASIR: Ana Susanti
ISI DI LUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN
GENERAL MANAGER: H. BUDI SUSANTIONO
LAMPUNG RAYA SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020 7

SERANG POLISI PAKAI SAJAM,


SPESIALIS PENCURIAN DIDOR
KOTABUMI - Unit Reskrim Polisi berhasil mengamankan hasil pemeriksaan, mereka Herdi hendak pergi bekerja.
Polsek Sungkai Selatan meng- barang bukti satu unit hand- mengakui pernah melakukan Namun, Herdi kaget saat
ungkap kasus dugaan pen- pone. “Dari keterangan ter- tiga tindak pidana Curat di mengetahui motornya telah
curian dengan pemberatan sangka DA, tim melakukan tempat yang berbeda pada raib. Kemudian Minggu
(curat). Tiga tersangka terpak- pengembangan terhadap Juni, September dan Oktober (22/11), sekitar pukul 03.30
sa dihadiahi timah panas kedua tersangka lainnya,” silam. Ketiganya kata Arjon, WIB, giliran Hariyono yang
karena melawan dan berusaha ujar Arjon. Tim menuju Keca- merupakan spesialis curat kehilangan motornya di areal
kabur saat akan ditangkap. matan Bungamayang untuk yang telah lama menjadi afdeling PTPN VII Tulung-
Kedua tersangka adalah menangkap Irfan dan Me- incaran polisi. buyut, Kampung Negeriagung.
Irfan (21), warga Desa Negara- dianto melawan dengan Di Waykanan, aparat Pol- Dari laporan keduanya, Senin
agung, Kecamatan Sungkai- menyerang polisi memakai sek Blambanganumpu me- (21/12), jam 17.30 WIB, unit
jaya, dan rekannya Medianto senjata tajam, polisi pun nangkap Ahmad dan Hedi Reskrim Polsek Blambangan-
(31), warga Dusun Karang- memberikan tindakan tegas Saputra. Keduanya diduga umpu menangkap keduanya
indah, Desa Negriujung Ka- dengan melumpuhkan kaki merupakan pelaku spesialis di Dusun Talang Tengah,
rang, Kecamatan Muara- keduanya. pencurian kendaraan ber- Gedungbatin Waykanan.
sungkai, Lampung Utara Dari penangkapan, polisi motor. Kapolsek Blamangan- “Setelah kami pastikan ka-
(Lampura). Serta DA (16), mengamankan berbagai umpu Kompol Edi S mene- lau pelaku pencurian itu adalah
warga Desa Ketapang, Keca- barang bukti diantaranya rangkan keduanya ditangkap mereka, kami tangkap kedua-
matan Sungkai Selatan. satu unit motor Honda BeAT berawal dari laporan Herdi nya di rumahnya tanpa perla-
Kapolres, Lampura, AKBP warna hijau putih, satu bilah (55), warga Kampung Kali- wanan,” kata Edi. Dari para
Yhudo martono, melalui Ka- senjata tajam (sajam) jenis FOTO IST papan, Kecamatan Negeri- tersangka, polisi mengaman-
polsek Sungkai Selatan, pisau garpu, lima handphone DIRINGKUS: Selain di Lampung Utara, di Waykanan polisi juga menangkap dua tersangka spesialis agung, Waykanan. Selain kan lima unit motor berbagai
Kompol Arjon menjelaskan, berbagai merk, satu kunci pencurian kendaraan bermotor. Herdi, Hariyono (49) warga jenis dan merk, kunci letter T
ketiga tersangka melakukan leter T, dan berbagai barang Kampung Negeriagung juga dan senjata tajam. “Menurut
aksinya pada Kamis (24/12). bukti lain. Ketiga tersangka warga Desa Karangrejo II, rumah dengan cara men- dan barang berharga, terma- melaporkan kehilangan pengakuan mereka telah me-
Awalnya, polisi meringkus kata Arjon diduga terlibat Kecamatan Muara Sungkai. congkel jendela kamar. Kemu- suk motor. “Mereka kabur motornya. lakukan pencurian sebanyak
DA di salah satu acara orgen pencurian di rumah korban Saat menjalankan aksinya, dian mereka mengambil uang melalui pintu belakang rumah Menurut Edi, pada Senin sembilan kali,” katanya. (ozy/
tunggal di Desa Negaraagung. bernama Robi Yulianto (35) kawanan ini masuk ke dalam di bawah lipatan baju lemari korban,” jelas Arjon. Dari (5/10) sekitar pukul 04.00 WIB sah/c1/wdi/nca)

Hujan Deras Picu Banjir


PRINGSEWU - Hujan deras yang turun selama beberapa
jam kemarin membuat sejumlah tempat di Kecamatan
Pringsewu terendam banjir. Selain perumahan warga
di Jalan Satria, Kelurahan Pringsewu Barat, air juga
menggenangi masjid di Pekon Fajaragung. Bahkan air
sampai masuk ruangan masjid.
’’Menggunakan mesin kita berupaya menyedot air
dari dalam rumah warga,” ungkap Kabid Logistik dan
Kedaruratan BPBD Pringsewu Sugeng Pramono. Petugas
BPBD juga masih berada di lapangan, sementara hujan
yang turun sejak sekitar pukul 15.00 sudah mereda.
Di Pesawaran, memasuki musim penghujan. Bencana
banjir, rob dan tanah longsor masih menghantui beberapa
wilayah di Pesawaran. Selain itu, warga juga diminta
dapat mengetahui dan memahami jalur evakuasi dan
titik kumpul jika terjadi bencana, baik banjir, tanah longsor
hingga tsunami.
“Kita sudah berkirim surat kepada musyawarah pimpinan
kecamatan (muspika) dan kepala desa agar waspada
terhadap bencana banjir, rob dan tanah longsor. Karena
saat ini intensitas hujan sudah mulai tinggi,”ungkap
Kepala BPBD Pesawaran, Mustari.
Dikatakan, puncak musim penghujan diperkirakan
Februari mendatang. Dimana wilayah pesisir seperti
Kecamatan Teluk Pandan, Padangcermin, Margapunduh,
dan Punduhpedada merupakan wilayah yang harus
diwaspadai terhadap bencana banjir, rob, maupun
tsunami.
“Kemudian Kecamatan Way Ratai berpotensi longsong FOTO AGUS S/RADAR LAMPUNG
mengingat topografi wilayah lereng yang rawan bencana BANJIR: Masjid di Pekon Fajaragung, Pringsewu Barat, tergenang akibat hujan deras yang mengguyur beberapa jam.
longsor. Termasuk juga Way Khilau, Way Lima berpotensi
banjir,”jelasnya. (sag/ozi/c1/nca)

Perayaan Natal Berlangsung Kondusif


TULANGBAWANG SUKADANA - Sebagai di Tuba berjalan kondusif.
Balap Liar, Enam Motor Disita wujud sinergisitas dalam Pantauan juga dilakukan
mengamankan perayaan
Natal dan tahun baru (Na-
CEK NATAL Bupati Mesuji Saply TH, Dan-
dim Letkol Kav Joko Sunarto
POLSEK Banjaragung mengamankan seorang
pemuda dan menyita enam unit sepeda motor. Tindakan taru), jajaran Polres dan Ko- Bupati, Dandim, bersama Kapolres Mesuji
ini dilakukan saat razia pencegahan balap liar di Jalan dim 0429/Lampung Timur dan Kapolres AKBP Alim. Mereka berke-
Ethanol, Kampung Tunggalwarga, Kecamatan Banjaragung, (Lamtim) menggelar patroli Mesuji memantau liling seperti ke Gereja HKBP
Tulangbawang (Tuba). bersama, Jumat (25/12). gereja untuk dan Gereja Santo Yusup yang
Kapolsek Banjaragung AKP Devi Sujana mengatakan, memastikan
Patroli bersama dipimpin keamanan
terletak di Desa Simpang
dari razia itu pihaknya berhasil menangkap seorang Kapolres AKBP Wawan Setia- Pematang. “Kami pastikan
pemuda yang membawa senjata tajam (sajam) jenis jalannya ibadah
wan dan Dandim 0429/LT Natal. hari raya Natal akan berlang-
badik serta menyita enam unit sepeda motor. “Pemuda
yang kedapatan membawa sajam ini berinisial RI (22),
Letkol M. Darwis. Mereka sung aman. Semua anggota
warga Kampung Banjaragung. Saat ini masih dilakukan mengelilingi wilayah Lamtim FOTO DOK kami turun langsung mem-
pemeriksaan intensif di Mapolsek Banjaragung,” kata serta memantau kegiatan bantu pihak kepolisian dalam
AKP Devi Sujana, Jumat (25/1). Pemuda tersebut akan ibadah di sejumlah gereja penyebaran covid-19. Kapol- bersama Pak bupati, dandim yaan dan malam Misa Natal memberikan rasa aman dan
dikenakan Pasal 2 ayat 1 Undang-Undang Darurat dan pos pengamanan. Di res Lamtim AKBP Wawan sudah mengecek gereja mau- di Tulangbawang (Tuba). nyaman,” jelas Dandim.
Republik Indonesia Nomor 12 tahun 1951. Terancam kesempatan itu, Dandim dan Setiawan menjelaskan, untuk pun di Pospam untuk memas- Kapolres Tuba AKBP Andy Di Pesisir Barat, Bupati
hukuman penjara setinggi-tingginya 10 tahun. Kapolres juga menyerahkan pengamanan Nataru, Polres tikan kesiapan anggota saat Siswantoro mengatakan, Agus Istiqlal meninjau posko
Sementara, untuk enam unit motor yang disita, saat bingkisan kepada personel Lamtim menerjunkan 379 pengamanan. Ini juga men- malam misa Natal dan peraya- pengamanan (Pospam) Na-
ini masih berada di Mapolsek Banjaragung. Motor itu yang bertugas. personil gabungan. Selain jamin TNI, Polri dan Pemkab annya di Tulangbawang ber- taru di Pekon Rataagung,
baru bisa diambil pemiliknya jika membawa surat-surat
”Sinergi TNI-Polri ini itu, Polres juga mendirikan Pesawaran, siap mengaman- jalan aman, lancar dan kon- Kecamatan Lemong. Agus
resmi kendaraan berupa STNK dan BPKB. (nal/c1/
nca) untuk meyakinkan kepada 3 pos pengamanan dan 2 pos kan Natal dan Tahun Baru,” dusif. Untuk mengamankan mengatakan, kegiatan ter-
umat Nasrani yang sedang pelayanan. ungkap Vero. Bupati Dendi Natal tahun 2020, Polres Tuba sebut untuk melihat kesiapan
beribadah dan perayaan Natal Di Pesawaran, untuk me- Ramadhona menambahkan, bersama TNI dan Satpol-PP personel yang melakukan
TANGGAMUS maupun libur jelang tahun
baru di seluruh Lamtim bisa
mastikan keamanan Nataru,
Kapolres Pesawaran AKBP
peninjauan itu sebagai bentuk
perhatian Pemkab dalam
total mengerahkan 120
personel.
pengamanan. “Seberapa jauh
kesiapan tim gabungan untuk
berjalan kondusif,”jelas Vero Aria Radmantyo, ber- menjamin terlaksananya Na- Ratusan personel gabung- bekerja dengan efektif demi
Sempat Minta Maaf Darwis. Ia juga mengimbau sama Bupati Pesawaran Dendi tal yang aman dan kondusif. an itu mengamankan 10 terjaganya kondusifitas situasi
masyarakat agar tetap me- Ramadhona, dan jajaran Ratusan personel ga- gereja yang menyelenggarakan menjelang Natal dan tahun
sebelum Tewas Tergantung matuhi protokol kesehatan Forkopimda memantau gereja bungan TNI-Polri dan Satpol- misa Natal di Tuba. Menu- baru,” kata Agus. (wid/ozi/
(Prokes) untuk mencegah Kamis (24/12) malam. “Kami PP juga mengamankan pera- rutnya, malam misa Natal nal/muk/cyi/c1/nca)
SAFARUDIN (60), warga Pekon Tangkitserdang,
Kecamatan Pugung, Tanggamus, ditemukan tidak
bernyawa, Kamis (24/12) lalu. Posisinya tergantung di
dapur rumah.
Jasad korban pertama diketahui Saukani (45), tetangga
Safarudin. Saat itu ia hendak mengambil air sumur di
dapur rumah anak korban. Ia melihat Safarudin tergantung
25 Program BMW Tetap Prioritas di 2021
di kayu kasau dapur dengan seutas tali tambang warna MENGGALA - Bupati Tu- (OPD) dan DPRD sudah kesehatan, kaum difabel, lansia,
oranye. Lehernya juga terlilit handuk. Sementara langbawang (Tuba) Winarti berusaha maksimal untuk pelaku UMKM, karang taruna,
disampingnya terdapat kursi plastik. Saukani kemudian menegaskan 25 program merealisasikan dan mewu- hingga kelompok muslimat
memberitahu Burhanudin, kakak Safarudin. Peristiwa unggulan Bergerak Melayani judkan program itu. dan lainnya.
itu juga diteruskan ke polisi. Polsek Pugung bersama Warga (BMW) tetap menjadi “(Tahun depan) kita akan Aspirasi 25 program BMW
Babinsa dan pihak medis datang ke tempat kejadian
perkara (TKP). Mayat Safarudin dievakuasi.
prioritas di tahun 2021. Menu- maksimalkan lagi untuk pe- sudah ada sejak dirinya men-
Kapolsek Pugung Ipda Okta Devi mengatakan, dari rutnya, 25 program BMW nyerapan 25 program unggulan jabat sebagai Ketua DPRD
hasil pemeriksaan bidan desa, diduga Safarudin tewas lahir dari aspirasi dan meru- BMW. Kita semua sepakat dua periode.”Aspirasi itu
karena gantung diri. “Korban identik bunuh diri dan tidak pakan kebutuhan dasar ma- untuk berkomitmen mengem- muncul bukan hanya dari
didapati tanda kekerasan pada tubuhnya,” kata Okta syarakat Tuba. balikan kemakmuran rakyat masyarakat, namun juga hadir
Devi. Dari lokasi, pihaknya menyita barang bukti seutas Memasuki tiga tahun kepe- Tulangbawang,” kata Winarti, dari teman-teman di legislatif FOTO DOKUMEN M. ZAINAL ARIFIN
tambang warna oranye dan sehelai handuk yang digunakan mimpinannya, dia bersyukur Jumat (25/12). Mantan ketua saat masih menjadi Ketua SAMBUTAN: Bupati Tulangbawang Winarti memberikan sambutan
untuk melilit tali. Okta Devi menuturkan, berdasar 25 program tersebut telah DPRD Tuba tersebut berharap, DPRD dulu,” terangnya. saat peresmian dua ikon baru di rumah dinas jabatan bupati
keterangan pihak keluarga, diduga Safarudin bunuh berjalan efektif sesuai dengan 25 program BMW dapat me- Selain 25 program BMW, beberapa saat lalu.
diri karena depresi karena sakit yang tidak sembuh.
harapan. Sejak awal dirinya nyentuh segala lapisan masya- Winarti juga tetap akan mem-
Beberapa hari sebelumnya, gelagat korban mencurigakan.
Ia meminta maaf ke keluarga dan berpesan jika meninggal menjabat, Winarti bersama rakat mulai dari anak sekolah, perhatikan pembangunan di dikan, kesehatan, pertanian menyelesaikan pembangunan
agar tidak dimakamkan dengan tata cara pasien Covid-19. organisasi perangkat daerah tenaga pendidik, tenaga bidang infrastruktur, pendi- dan bidang lainnya termasuk ikon baru. (nal/c1/nca)
(ehl/ral/rnn/c1/ais/nca)
PENDIDIKAN 8 SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020

SAMPAIKAN
SAMBUTAN:
Kadisdikbud
Lampung Sulpakar
Itera-Unila Raih
Penghargaan
menyampaikan
sambutan dalam
Konferensi Kerja
PGRI Provinsi
Lampung 2020
yang berlangsung
di Golden Tulip
Bandarlampung,
Kamis (24/12).
Anugerah Humas Dikti 2020 prestasi. Dan terus membangun kolaborasi
dengan media masa sebagai salah satu sta-
keholder Itera.
FOTO ANGGI RHAISA/ BANDARLAMPUNG - Institut Teknologi Selain Itara, Universitas Lampung (Unila)
RADAR LAMPUNG
Sumatera (Itera) memborong empat peng- juga meraih penghargaan Anugerah Humas
hargaan dalam Anugerah Humas Pendidikan Dikti kategori Pengelolaan Pelayanan Pe-
Tinggi (Dikti) Kementerian Pendidikan dan ngaduan Publik LAPOR Terbaik untuk Per-
Kebudayaan (Kemendikbud) 2020. Peng- guruan Tinggi Negeri Badan layanan Umum
hargaan ini diumumkan melalui Webinar (PTN BLU) Tahun 2020.
Capaian Kinerja, dan Anugerah Dikti Tahun Acara penganugerahan dihadiri oleh

2021, PGRI-Kemenag Bersinergi 2020 Serta Kinerja Tahun 2021, Rabu malam


(23/12) secara daring.
Empat pernghargaan yang diraih Itera
adalah terbaik 1 kategori konferensi pers
pimpinan perguruan tinggi yang berjumlah
75 orang, Kepala LLDIKTI Wilayah sebanyak
15 orang, serta kepala humas dari 75 Perguruan
Tinggi negeri.
BANDARLAMPUNG – Persatuan Guru poin.  ”Bahkan dalam Komferensi kerja ini dan siaran pers, terbaik 1 kategori media Turut hadir pula Sekretariat Dirjen Pen-
Republik Indonesia (PGRI) Lampung Diantaranya, menyusun kebijakan kita juga akan bersinergi dengan Ke- sosial, juara harapan 1 kategori pengelolaan didikan Tinggi Dr. Ir. Paristiyanti Nurwardani,
menggelar Konferensi Kerja Provinsi  program 2021, susunan pengurus antar menterian Agama (Kemenag) terkait laman, dan anugerah insan humas terpopuler M.P. Direktur Pembelajaran dan Kemaha-
Lampung Tahun 2020. Konferensi perdana waktu meninjau aktif tidaknya para ang- guru-guru di Kementerian Agama dapat yang diraih Humas Itera Rudiyansyah. siswaan Prof. drh. Aris Junaidi, Ph.D.Direktur
yang sempat tertunda pasca pelantikan gota dan organisasi. Serta mengembangkan bergabung dalam organisasi profesi. Ka- Itera meraih empat penghargaan dalam Kelembagaan. Dr. Ir. Ridwan, M.Sc., Direktur
kepengurusan baru ini berlangsung di terobosan dalam pengembangan orga- rena di undang undang sudah jelas setiap kategori perguruan tinggi negeri satuan Sumber Daya Dr. Mohammad Sofwan Effendi.
Golden Tulip, Bandarlampung, Kamis nisasi.  guru menjadi anggota organisasi Profesi,” kerja (PTN satker) dari total 75 PTN yang M.Ed.
(24/12). Tema yang diusung yakni Peran ”Hasil dari Konferensi Kerja PGRI terangnya.  berpartisipasi. Penghargaan tersebut dise- ”Sekali lagi saya ucapkan selamat kepada
Strategis PGRI dalam Mewujudkan  Or- Lampung akan merumuskan beberapa Kepala Dinas Pendidikan dan Kebu- rahkan oleh Direktur Jenderal Pendidikan rekan-rekan insan media dan juga rekan-
ganisasi yang Kuat, Indepeden,  Demokratis, program kerja masing masing bidang dayaan (Kadisdikbud) Lampung Sulpakar Tinggi (Dirjen Dikti) Prof. Ir. Nizam, M.Sc., rekan dari humas perguruan tinggi dan
DIC., Ph.D. dan diterima oleh Rektor Itera LLDIKTI dan seluruh mitranya. Apresiasi
dan Sinambung (KIDS). kerja organisasi,” sebutnya.  mengatakan, konferensi kerja ini bahwa
yang diwakili oleh Wakil Rektor Bidang Aka- ini adalah ucapan terima kasih kami atas
Dalam kesempatan ini, Ketua Umum Terkait Evaluasi Program Kerja 2020, PGRI merupakan organisasi profesi guru
demik Prof. Dr. Ing. Mitra Djamal secara kerja keras dari perguruan tinggi, dari insan-
PGRI Pusat Prof. Dr. Unifah Rosyidi, M.Si. Suharto menyatakan bahwa PGRI Lam- harus memperjuangkan guru tersebut daring (dalam jaringan). insan di perguruan tinggi maupun di LLDIKTI.
memberikan pengarahan kepada PGRI pung telah melakukan beberapa program. dalam peningkatan kompetensinya. Secara terpisah Rektor Itera Prof. Ir. Ofyar Serta juga rekan-rekan dari media,” ucap
Lampung secara virtual melalui aplikasi Namun memang belum senantiasa 100 ”Maupun kesejahteraan guru dan Z Tamin, M.Sc., Ph.D., IPU., menyampaikan Prof. Nizam memberikan selamat bagi para
Zoom. persen sesuai dengan program kerja yang peluang ikut serta dalam merancang apresiasi dan ucapan selamat atas capaian penerima penghargaan.
Ketua PGRI Lampung Suharto me- telah tersusun. Hal ini dikarenakan  Pan- kegiatan pembangunan pendidikan,” Itera di penghujung tahun 2020 tersebut. Selain Penganugerahan Humas DIKTI,
ngatakan Komferensi Kerja Provinsi demi Covid-19. Namun secara garis besar imbuhnya. Rektor berkomitmen, sebagai perguruan agenda lain webinar diantaranya Penyampaian
Lampung I tahun 2020 ini merupakan program kerja berjalan dengan baik. PGRI juga harus memperjuangkan tinggi negeri yang baru genap berusia enam Capaian Kinerja Tahun 2020, Proyeksi Kinerja
program kerja tergabung dalam AD/ART Salah satunya dalam hal konsolidasi aspirasi guru dan  memastikan pendidikan tahun, Itera akan terus berupaya mengenalkan tahun 2021, dan Penganugerahan jurnalis
organisasi dengan nenyusun beberapa program maupun konsolidasi anggota.  harus bermutu. (gie/c1/wan) diri kepada masyarakat luas dengan berbagai dan media tahun 2020.(rls/gie/wan)

IKLAN BARIS PROPERTY & OTOMOTIF


KEHILANGAN STNK R2 BE 3309 AJ NOKA: MH8BG SERVICE PANGGIL RUKO DIJUAL TANAH BLKG PERUM BOUGENVIL WAY TANAH KOTABARU DEPAN LAPAS WAY TANAH SHM LS 8657 M2, 350.000/M2
KANDIS LT.120 MTR LOK. JALAN ASPAL HUI LT.6000 MTR SHM . TNH DATAR 40 DISAMPING PERUMAHAN PERSADA
41EAFJ-419450 NOSIN: G427-D-419765 RUKO DIJUAL GJH MADA, LAMPUNG HUB : 0812 7345 477 HRG 750/MTR.
STNK R4 BG 8541 KJ NOKA: MHMFE7 LIEM SERVICE PGL M. CUCI, KULKAS, MTR DARI PINGGIR PA GAR TOL
AN. BAGUS HARTONO LUAS 4X15.3 LANTAI FULL, SHM, AIR 21 NOV – 20 DES 20
ASRI SUKABUMI BDL HUBUNGI: 0822
5PFJK016593 NOSIN: 4D34TSY7089 AC, DLL HUB: 081272527854 BEGARANSI TANAH KOTABARU DEPAN LAPAS WAY HUBUNGI: 08127345477 HRG. 325 RB/
BPKB R2 BE 2668 ACO NOKA: BOR, LISTRIK SIAP PAKAI, CCK KANTOR, 10377000/082183622111
8 Des 2020 s.d 16 Jan 2021
SLN, KRSS, RMH MKN HRG 1.5 M HUI LT 400 M, 200 M, 150 M HUB. MTR.
STNK R2 BE 2995 ADL NOKA: MH1JM1124KK210634 NOSIN: 08127345477 HRG.350/MTR 21 NOV – 20 DES 20 (27 NOV - 31 DES 20)
KONVEKSI HB.081179743
21 NOV – 20 DES 20

MH1JM2123KK626308 NOSIN: JM11E2192867 AN. KOMALA SARI


YESI KONVEKSI DAN PERCETAKAN, 20 NOV-27 DEC 2020

JM21E2604818 AN. HI.DRS. EDDY ARIFI, STNK R4 BE 1296 BO NOKA: MH11 FACHLEVI LASSO 082377006699 LASSO TANAH RUMAH DIJUAL RUMAH DIJUAL GLOBAL Property
SP, MH. KF7000023301 NOSIN: 7K-0204373 AN. GROUP LAMPUNG 788 544
DI JUAL CEPAT TNH LS: 1440M/990M,
STNK R4 B1880SFZ NOKA: MHR AGUSTINA JLN. M.AZIZI, SABAH BALAU DISAMPING
Jl. Sultan Agung, Cluster B3 43 Email : Globalprolampung@gmail.com
KONTRAKAN Ig: globalpropertylampung, www.rama-property.blogspot.com, Telp/Fax: 788 544
Melayani : Jual - Beli - Sewa : Rumah, Ruko, Tanah dan Gedung dll

GE8740AJ000413 NOSIN: L15A72732245 STNK R4 MITSUBISHI/L300 PU FB-R(4X2) GDNG MEBEL. - TNH WAY URANG
M/T, BE 8267CS, NOKA: MHMLOPU39 ADA KONTRAKAN RUMAH BENTUK KOPEL DIJUAL CEPAT KOLAM PEMANCINGAN
AN. DINI AMALIA JL.MOROTAI GG.SEDERHANA FASILITAS KALIANDA LS5.365M.-TNH MARGODADI 1. Lokasi Jl. Padat Karya, R. Basyid Untung Suropati

DK123872, NOSIN: 4D56CJ53845 AN: JATI AGUNG LS: 2800M.SERTIFKT SEMUA.


2. Luas Tanah : 5000 m2, ukuran : 64 m x M

: 1 KT, 1 RT, 1 DPR, 1 KM. HUB : 085377949555


3 . Daerah Perumahan, Daerah Berkembang
STNK R2 BE 7539GZ NOKA: MH1JF21I DEWI PRIHATINI HUB. 0821 8214 4940/ 0821 7688 0044.
4. Dilengkapi Office, Ada Mushola dan Sudah tembok Keliling
5. Ada Kincir Air 4 Buah

X6K372IIX6K372159 NOSIN: JF21E1380480 RUMAH DIJUAL 18 NOV - 22 Des


6. Ada Canopy Pelindung Mancing hujan dan panas
7. Listrik ada 4 Meteran masing masing 6600 Watt

AN.EIIS SETIAWATI ARSITEK TNH DIJUAL KEDAMAIAN LMPUNG, LUAS DIJUAL RUMAH DI JL. LETJEN SUPRAPTO, DIJUAL RMH SEGERA LT.203 M2 KT.4 KM.2
8. Kedalaman kolam ikan kira kira 160 cm s/d 2 M
9. Ada ijin Kolam pemancingan
DIJUAL RUMAH LB 100 M2 SHM JL. RUSA 3.300 M2, SHM, BNTK KOTAK TDK KCIL NO.428, DUSUN A, DESA HANURA, 10. Harga Nego.. Hingga jadi Butuh Uang Cepat..

STNK R2 BE3858AT NOKA: MH1JFP11 ARSITEKTUR INTERIOR TAMAN DESAIN KECAMATAN TELUKPANDAN, PESAWARAN. RUANG TAMU & KELUARGA GARASI 2
GG. BAKTI KDTON HUB. 082376703980 BLKNG, S.PKAI SDH PAVING, CCK SKLH, MOBIL JL. CENDANA/M.NUR 4 NO.62
7FK861637 NOSIN: JFP1E1874076 AN. & PEMBANGUNAN IG : 2WATUJU_DESIGN 12 DES 20 - 25 JAN 21 MESS PEGAWAI, TANAMN HIAS, PABRK
LUAS RUMAH 166 M2, LUAS TANAH 802 M2, 6
KAMAR TIDUR,2 KAMAR MANDI, 2 RUANG WAY HALIM BDL. HRG 1.3 NEGO
LINDA WATI SIMBOLAN 085383839900 DIJUAL CEPAT RUMAH DI PERUMAHAN MKNAN HRG 1.5 JT/M2 HB. 0811797742 TAMU, 2 RUANG KELUARGA, DAPUR,
STNK R4 MITSUBISHI PAJERO DAKAR 19 DESEMBER 20 – 30 JUNI 2021
BOUGENVILE BLOK B1 NO. 4 WAY 20 NOV-27 DEC 2020 HALAMAN LUAS. BUKA RP450 JUTA
0813 7922 5368 For Further Information Please Contact our Marketing :

0812 72 888 157


HUB

DIBUKA KAVLINGAN DIGARUNTANG


0822 69525778
KANDIS, 2 KT, 2 KM, GARASI, SHM LOKASI
HUB

0821 9905 1523


TAHUN 2011 BE 98 RN NOKA MMB PIJAT
GG. BALOK DPN HOTEL ASTON RP.
GRKG40BF036779, NOSIN 4D56U CCW IIN MASSAGE / LULUR HUB. 085380509991
DEKAT DG TRANSMART, ITERA,
BERMINAT HUB: 0811796438 300/MTR HUB. 0812734547721 NOV – 20 DES 20
0823 7960 7456
1847 ATAS NAMA RAMANDA NICOLAS 20 NOV - 20 DEC 2020
22 DES – 29 DES 20 9 DES – 16 DES 20 9 DES – 12 JAN 2021

JUAL RUMAH JUAL RUMAH JUAL RUMAH JUAL RUMAH JUAL RUMAH JUAL RUMAH RUMAH DIJUAL

1 UNIT RUMAH TINGGAL


1 UNIT RUMAH TINGGAL LT: 1.908 M2, LB: 655 M2, 8 KT, 9 1 UNIT RUMAH TINGGAL 1 UNIT RUMAH TINGGAL 1 UNIT RUMAH TINGGAL 1 UNIT RUMAH TINGGAL
LT: 444 M2, LB: 112 M2 KMKOLAM RENANG LT: 374 M2, LB: 148,62 M2 LT: 300 M2, LB: 381,5 M2, 2 LT, 6 KT LT: 645 M2, LB: 629,5 M2, 6 KT, 6 KM LT: 1072 M2, LB: 504,4 M2
JL. SAFEI GG. DAMAI 2 B SIDOSARI JL. PANCASILA NO. 108 SUMBER REJO JL. DR HARUN II GG. H. AGUS SALIM 1/ 53E JL. BUNGA SEDAP MALAM 1 GG. AMANAH 3 PERUM SUMBER JAYA JL. IKAN PAUS JL. PELITA 1 NO. 10 A. LABUHAN RATU DIJUAL TANAH DAN BANGUNAN, LT 343
NATAR LAMPUNG SELATAN KEMILING BANDAR LAMPUNG KOTA BARU B. LAMPUNG NO. 55 PERUMAS WAYKANDIS B. LAMPUNG GEDONG PAKUON B. LAMPUNG KEDATON B. LAMPUNG M2, LB 200 M2. JALAN PULAU DAMAR
0811 8468 660 0811 8468 660 0811 8468 660 0811 8468 660 0811 8468 660 0811 8468 660 WAYKANDIS BANDAR LAMPUNG.
0811 9470 855 0811 9470 855 0811 9470 855 0811 9470 855 0811 9470 855 0811 9470 855
081379149795
HUB

HUB

HUB

HUB

HUB

HUB

HUB

0896 3454 1933 0896 3454 1933 0896 3454 1933 0896 3454 1933 0896 3454 1933 0896 3454 1933

MOBIL DIJUAL LELANG BUS


TOYOTA MOBIL TRUCK M0BIL DIJUAL M0BIL DIJUAL
TOYOTA INNOVA DSL V 2015 HITAM A/T NOPOL BE 9102 BU TH. 2000 BE 9811
BE,ORI,PEMAKAI 081279063126 BQ TH. 2000 BE 9157 BQ TH. 2001 BE
13 NOV S.D 13 DES 20

TOYOTA RUSH STRD SPORTYFO AT 9167 BU TH. 2002 BE 9804 BQ TH. 2002
2014 KM RDH WRN SILVER BE NEGO BE 9554 BP TH. 2002 BE 9140 BP TH.
081271419272 2003 BE 9223 BP TH. 2003 BE 9255 AE
4 NOV – 3 DES 2020
TH. 2003 BE 9534 BP TH. 2003 BE 9572
TOYOTA HILUX PICK UP 2012 AC PS
BAN RADIAL FULL VARIASI NEGO BP TH. 2003 BE 9671 BM TH. 2005 BE LELANG BUS

110
085366249679 9153 AW TH. 2006 BE 9224 BD TH. 2006 SUZUKI ERTIGA GX SILVER 2014, KARYAWAN
PLAT BDL, TGN PERTAMA, AC HINO DUTRO
4 NOV – 3 DES 2020
BE 9293 AW TH. 2006 BE 9217 BD TH. DINGIN DOUBLE BLOWER,
PT. BFI FINANCE TH 2012
2006 BE 9237 BG TH. 2008 BE 9932 CF MESIN TERAWAT, BODY MULUS,
SIAP PAKAI
JUTA
NEGO TOYOTA YARIS , WARNA : PUTIH ,TAHUN : PERSYARATAN
MOBIL DIJUAL MINIBUS TOYOTA/
ETIOS 1.2 M/T 2016 MULUS NEGO
PT. BFI FINANCE (081278272269) PENAWA TH. 2011 BE 9934 CF TH. 2011 BE9847CC 2019 ,TYPE : S CVT A/T - TRD,KM : 6.500 AN ,
LELANG
RAN DAIHATSU XENIA XI DELUXE SPORTY TH2011 BE9859CC TH2011 HARGA NEGO HUB 082122078943 CALL / WA : 081212084949 PAJAK PANJANG : S/D BULAN 10 TAHUN 2021

0812 79478473 0811 7239900


HUB
HUB

VVTI 1.3 MT TH 2011 BG1692 YA HUB : 082132900030 11 Des- 18 Des 2020


OPINI SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020 9

PERINGATAN HARI IBU


Fakta Sejarah dan Pergeseran Pemaknaan
Seperti, Mother’s Day merupakan ucapan Untuk merayakannya, banyak toko dan rumah. Hari Ibu di Cina tetap menjadi festival diciptakan oleh Soekaptinah. perempuan itu sendiri. Secara etimologis,
Hari Ibu di wilayah Amerika Serikat yang restoran di India yang menawarkan promo tidak resmi, kecuali di sejumlah kota kecil. Namun demikian, selama kongres hanya menurut bahasa Sansekerta,  kata perempuan
dirayakan pada hari Minggu kedua pada dengan harga spesial. Restoran juga biasanya Lalu bagaimana perjalanan sejarah Hari 1 perwakilan organisasi yang berpidato muncul dari  kata per + empu + an. Per memiliki
bulan Mei dan menjadi libur nasional (tidak memberikan promo karena banyak orang Ibu di Indonesia? Berdasarkan beberapa menggunakan bahasa Jawa, sedangkan arti makhluk dan Empu berarti mulia, tuan,
ada penetapan tanggal). Hal yang melatar- yang mengajak ibu mereka makan bersama referensi yang penulis baca, bermula dari sisanya berbahasa Melayu (sebutan untuk atau mahir. Dengan demikian, perempuan
belakanginya adalah selama abad ke-19, di restoran. Perayaan Hari Ibu di India ini pelaksanaan Kongres Pemuda ke-2 yang bahasa Indonesia zaman Hindia Belanda). dimaknai sebagai makhluk yang memiliki
kelompok perdamaian perempuan di Amerika terinspirasi dari yang diinisiasi oleh Anna menghasilkan “Sumpah Pemuda” yang Bahasa Melayu sendiri sejak Mei 1928 sudah kemuliaan atau kemampuan. Perempuan
Serikat mencoba untuk menetapkan liburan Jarvis di AS dengan menyebutnya sebagai diadakan terlebih dulu pada bulan Oktober dijadikan materi dalam kursus yang diseleng- atau dapat dikatakan sebagai seseorang
dan kegiatan rutin yang mendukung perda- Mother’s Day. Untuk di Malawi merayakan 1928. Peristiwa itu telah menginspirasi garakan Poetri Indonesia Cabang Yogyakarta yang memiliki penuh tubuhnya dan dia
maian dan melawan perang. Kegiatan awal Hari Ibu setiap 15 Oktober dan dijadikan tokoh-tokoh perempuan dari kelompok (semula adalah organisasi sayap perempuan menjadi tuan atas dirinya sendiri.
OLEH: EKA SOFIA AGUSTINA yang umum adalah pertemuan kelompok sebagai hari libur nasional. Negara ini memilih guru muda Jong Java yang membentuk dari Pemoeda Indonesia dan kemudian Namun demikian, kata perempuan saat
Mahasiswa Program Doktor Pendidikan ibu-ibu yang putranya telah berjuang atau 15 Oktober sebagai perayaan Hari Ibu karena cabang Poetri Indonesia di Yogyakarta untuk menjadi sayap perempuan PNI). ini telah mengalami pergeseran seiiring
FKIP Universitas Lampung mati dari Perang Saudara di Amerika. bersamaan dengan peringatan International membentuk Panitia Kongres Perempuan Di Indonesia, organisasi perempuan berjalannya waktu. Dalam perkembangannya,
Mother’s Day dicetuskan pertama kali Day of Rural Women (pentingnya perempuan yang diketuai oleh R.A. Soekonto dengan telah ada sejak 1912. Pendirian organisasi kata perempuan dan wanita mengalami
Tabik Puun oleh  Julia Ward Howe dan Ann Reeves pedesaan dalam meningkatkan pembangunan Nyi Hajar Dewantoro sebagai wakilnya dan perempuan terinspirasi oleh pahlawan- perubahan, wanita mulai bersifat amelioratif
Bulan Desember seperti memiliki hal Jarvis yang juga mempromosikan persatuan pertanian dan pedesaan di seluruh dunia. Soejatien (Ketua Poetri Indonesia Cabang pahlawan perempuan Indonesia pada abad atau membaik. Sementara itu, perempuan
identik terhadap satu momen bagi bangsa global setelah kengerian Perang Sipil Amerika Wanita pedesaan dihormati di seluruh dunia Yogya) sebagai sekretaris. Ketiga tokoh ke-19 seperti Kartini, Martha Christina mengalami penurunan makna menjadi
Indonesia. Seolah menjadi ciri yang telah dan Franco-Prusia Eropa. Oleh Anna Jarvis, pada Hari Internasional Wanita Pedesaan).  perempuan ini sebenarnya tidak asing dengan Tiahahu, Cut Nyak Meutia, Maria Walanda pejoratif atau  memburuk.
tertanam manakala menyebut beberapa yang resmi pertama kali dirayakan di Gereja Hari Ibu ini dimaknai sebagai bentuk peng- dunia pergerakan karena memiliki hubungan Maramis,  Dewi Sartika,  Nyai Ahmad Begitu pula, makna Hari Ibu tersebut
nama bulan sebagai momentum nasional Methodist St. Andrew di Grafton, Virginia hargaan untuk perempuan dan ibu yang dengan tokoh pergerakan nasionalis In- Dahlan, Rasuna Said, dan sebagainya. telah ikut bergeser seperti halnya di beberapa
yang harus diperingati. Ada Desember maka Barat, pada 10 Mei 1908, melengkapi perayaan berjuang bagi keluarganya demi melawan donesia. R.A. Soekonto adalah kakak dari Ali Pertanyaan selanjutnya, mengapa 22 negara. Hari Ibu di Indonesia oleh kita saat
ada Hari Ibu di Indonesia. serupa untuk menghormati anggota keluarga kemiskinan karena Malawi masih terbelenggu Sastroamidjojo, dari namanya Nyi Hajar Desember ditetapkan sebagai Hari Ibu bagi ini diperingati untuk menyatakan rasa cinta
Banyak bentuk yang dilakukan dengan seperti Hari Ayah, Hari Saudara, dan Hari dengan kemiskinan. Dewantoro sudah jelas isteri dari Ki Hajar bangsa kita? Hal tersebut berdasarkan pada terhadap kaum ibu dengan memberi simbol-
semarak dalam memperingati Hari Ibu oleh Kakek-Nenek. Berbeda lagi dengan di Qatar. Hari Ibu Dewantoro, sedangkan Soejatien (saat pelaksanaan kegiatan Kongres Perempuan simbol kasih sayang. Apakah ada yang salah
sebagian besar masyarakat Indonesia. Pem- Pada 1914, Presiden Amerika Woodrow di Qatar dan negara-negara Arab lain di- Kongres masih lajang) adalah murid Soekarno pertama tahun 1928 yang kemudian secara jika saat ini makna tersebut bergeser?
berian ucapan selamat Hari Ibu diberikan Wilson kala itu, mendeklarasikan Minggu peringati pada 21 Maret, yaitu setiap bulan & Ki Hajar Dewantoro. Beberapa pidato secara konsisten terus dilaksanakan sebagai Jawabnya tentu tidak. Pemaknaan pada
kepada para perempuan yang telah menikah kedua di bulan Mei sebagai Mother’s Day, Maret dan Mei.  Di kawasan itu, Hari Ibu di yang dibacakan oleh tokoh-tokoh perempuan bentuk perayaan terhadap emansipasi sebuah peristiwa bisa terus berkembang
dan memiliki keturunan dengan memberikan bahkan perayaan tersebut ditetapkan sebagai sebagian besar negara Arab terinspirasi dari pada saat Kongres Pemuda 2: (1)”Pergerakan perempuan. Peringatan tanggal 22 Desember dan lumrah terjadi mengikuti perubahan
setangkai bunga, hadiah, atau berbagai libur nasional. Meski disambut meriah, kisah seorang ibu yang janda, yang mengab- Kaoem Isteri, Perkawinan & Pertjeraian”, diresmikan pada Kongres Perempuan Indo- waktu dan generasi. Pemaknaan itu bergeser
bentuk lain sebagai simbol rasa kasih dan nyatanya Ann Jervis selaku salah satu pencetus dikan hidupnya untuk membesarkan putranya oleh Ny. R.A. Soedirman (Poeteri Boedi nesia tahun 1938. Pergerakan dan perjuangan dari sosok para tokoh pejuang perempuan
sayang kepada ibu (dari anak kepada ibunya Mother’s Day justru tidak senang akan hal sampai dia menjadi dokter. Putranya menikah Sedjati); (2) “Deradjat Perempoean”, oleh kaum perempuan yang tergabung dalam pendahulu kita dengan dilekatkannya simbol
atau dari suami kepada istrinya). tersebut ( L. James Grold (April 1968). Dia tetapi tidak menunjukkan rasa terima kasih Ny. Siti Moendjijah (Aisjijah Djokjakarta); organisasi perempuan terus bergelora sampai itu kepada para ibu dalam arti yang sesung-
Era kini, momen-momen tersebut pun lalu mendesak orang-orang untuk ber- kepada ibunya yang difilmkan oleh jurnalis (3) “Perkawinan Anak-Anak”, oleh Saudari dengan pasca kemerdekaan Indonesia. guhnya. Peristiwa tersebut sejatinya bergeser
diunggah pada berbagai jenis media sosial henti menjadikan moment Mother’s Day Mustafa Amin dan ide untuk menghormati Moegaroemah (Poeteri Indonesia); (4) Selanjutnya terdapat peristiwa saat Presiden secara alami dengan meletakkan simbol
yang digunakan. Hal tersebut berdampak dengan perayaan manis seperti membeli jasa ibu diterima oleh Presiden Gamal Abdel “Kewadjiban & Tjita-Tjita Poeteri Indonesia”, Soekarno menetapkan  Kartini  sebagai kata Ibu pada sosok Ibu yang sesungguhnya
pada trending topic untuk semua jenis me- bunga, permen, maupun kado lainnya kepada Nasser. Perayaan resmi pertama Hari Ibu oleh Saudari Sitti Soendari; (5) “Bagaimanakah pahlawan nasional emansipasi wanita dan di kehidupan yang sesungguhnya untuk saat
dia sosial di Indonesia tepat pada tanggal sang ibu karena maknanya berbeda (bukan di Mesir berlangsung pada 21 Maret 1956. Djalan Kaoem Perempoean Waktoe Ini & hari lahir Kartini diperingati sebagai hari ini. Dengan dasar bahwa kehidupan manusia
22 Desember. Pertanyaannya, adakah yang pemaknaan berbagi bahagia, melainkan Praktik ini telah diikuti oleh negara-negara Bagaimanakah Kelak”, oleh Saudari Tien emansipasi perempuan nasional. Ternyata berawal dari rahim seorang ibu yang kemudian
salah tentang hal itu? Tentu jawabnya tidak pemaknaan kesedihan bagi para ibu yang Arab lainnya. Sastrowirjo; (6) “Kewadjiban Perempoean hal tersebut banyak mendapat protes dari memperjuangkan dirinya untuk membe-
ada yang salah. ditinggal wafat oleh anak-anaknya saat Untuk di Inggris, Hari Ibu di Inggris di Dalam Roemah Tangga”, oleh Saudari rakyat Indonesia dengan berbagai alasan. sarkan, mendidik, dan menjadikan putra
Yang menjadi pertanyaan adalah, berperang). dikenal dengan istilah Mothering Sunday, R.A. Soekonto (Wanita Oetomo); (7) “Hal Di antaranya Kartini hanya berjuang putrinya menjadi yang terhebat yang akan
sudahkah kita mengetahui secara benar Selanjutnya, peringatan Hari Ibu di dirayakan setiap hari Minggu tiga pekan Keadaan Isteri di Europah”, oleh Ny. Ali di Jepara dan Rembang. berdampak pada hebatnya bangsa ini.
fakta sejarah mengapa bangsa Indonesia Perancis ditetapkan pada hari Minggu sebelum Paskah yang biasanya jatuh antara Sastroamidjojo; (8) “Keadaban Isteri”, oleh Dengan banyak pertimbangan, Presiden Tetapi ternyata ada hal yang tidak boleh
memperingati setiap tanggal 22 Desember keempat setiap bulan Mei (tidak ada ketetapan pertengahan Maret dan awal April. Mothering Nyi Hajar Dewantoro. Soekarno berpikir bagaimana cara mem- kita abaikan, yaitu esensi dan hakikat yang
sebagai Hari Ibu? Jawabnya tentu beragam, tanggal). Jika momen Hari Ibu bertepatan Sunday Mothering Sunday adalah hari yang Berdasarkan hasil rumusan dari kegiatan peringati pahlawan perempuan selain berangkat dari fakta sejarah mengapa Hari
ada yang sudah mengetahui dan ada pula dengan perayaan Pentakosta, maka perayaan memuji para ibu yang dirayakan di kepulauan Kongres Pemuda 2 tersebut, para tokoh- Kartini seperti Martha Christina Tiahahu, Cut Ibu secara nasional diperingati pada 22
yang belum mengetahui. Hari Ibu akan diundur selama satu minggu Inggris dan di tempat lain di dunia berbahasa tokoh perempuan menyelenggarakan Kongres Nyak Meutia, Maria Walanda Maramis, Dewi Desember. Pemahaman itu menjadi penting
Pentingnya penulisan ini ditujukan ke- setelah Pentakosta. Untuk merayakan Hari Inggris pada hari Minggu keempat di Perempuan Indonesia ke-1  di Yogyakarta, Sartika, Nyai Ahmad Dahlan, Rasuna Said, agar semangat perjuangan para tokoh pe-
pada para generasi muda dan anak-anak Ibu, warga Perancis biasanya membagikan Prapaskah sejak Abad Pertengahan. Constance Hindia Belanda (sekarang Indonesia) pada dan lain-lain. Yang pada akhirnya, Presiden rempuan pendahulu kita tetap menginspirasi
usia sekolah. Tujuannya adalah agar para bunga dan kartu ucapan, serta melakukan Adelaide Smith menghidupkan kembali tanggal 22 hingga 25 Desember 1928 tercatat Soekarno memutuskan membuat Hari Ibu gerak langkah perempuan Indonesia, generasi
generasi muda dan anak-anak usia sekolah makan malam bersama keluarga. ketaatan modernnya dimulai pada tahun 1.000 orang yang hadir dalam acara tersebut. Nasional sebagai hari mengenang pahlawan muda penerus bangsa untuk mencapai hal
dapat memiliki pengetahuan dan wawasan Sedangkan Thailand memperingati Hari 1913 untuk menghormati Gereja Ibu, ‘ibu- Pelaksanaan kongres tersebut bertujuan perempuan (pahlawan kaum ibu-ibu) dan terhebat bangsa ini.
yang benar tentang peristiwa-peristiwa Ibu setiap 12 Agustus yang juga bertepatan ibu rumah duniawi’, Maria, ibu Yesus, dan memperjuangkan hak-hak perempuan, keputusan tersebut disetujui oleh seluruh Seperti hal yang dipesankan Ki Hajar
penting yang diperingati bangsa kita. Hal dengan ditandainya hari ulang tahun Ratu Ibu Pertiwi (Smith, Constance Penswick,1926). terutama dalam bidang pendidikan dan rakyat Indonesia yang kemudian tanggal Dewantara dalam tulisannya tentang “Perem-
tersebut akan membawa pada keberman- Sirikit (adalah ibu Ratu Thailand, permaisuri Selanjutnya secara singkat dibeberapa negara pernikahan. Salah satu catatan dari Ki Hajar 22 Desember diresmikan Presiden Soekarno di puan dan Pertumbuhan Adab” (“Wasita”Juli
faatan perilaku untuk bisa terus menjaga ratu Raja Bhumibol Adulyadej (atau Rama lainnya, di Albania, seperti di sejumlah Dewantara (“Wasita”, Desember 1928) dalam bawah Keputusan Presiden Republik 1935) sebagai catatan beliau untuk pelak-
dan melestarikan nilai-nilai hidup dari para IX) dan merupakan ibu dari Raja Vajira- negara Balkan dan Eropa Timur, Hari Ibu kongres tersebut bahwa persamaan antara Indonesia No. 316 Tahun 1959 tanggal 16 sanaan Kongres Perempuan. Selanjutnya
pendahulu kita. Mengapa? Karena faktanya, longkorn (atau Rama X) yang sangat dihormati dirayakan pada 8 Maret, bersamaan dengan laki-laki dan perempuan yang hak dan harus Desember 1959, pada ulang tahun ke-25 bahwa kepada kaum perempuan dan kaum
sebagian besar dari mereka masih belum di Thailand. Dalam perayaannya dilakukan Hari Perempuan Internasional. berlaku yaitu persamaan hak, persamaan Kongres Perempuan Indonesia. pergerakan umumnya, perlu sekali dalam
mengetahui latar belakang sejarah upacara dan parade serta menggunakan Di Cina, Hari Ibu mulai dirayakan sejak derajat, dan persamaan harga, bukan persa- Penetapan tersebut untuk merayakan kita memperbincangkan soal itu agar
ditetapkannya Hari Ibu secara nasional bunga melati sebagai hadiah. tahun 1997 yang terinspirasi dari perayaan maan sifat hidup dan penghidupannya. semangat perempuan Indonesia dan untuk senantiasa ingat pada kodrat perempuan
dengan berasumsi bahwa ini adalah hari Ada pula di Polandia yang warganya Hari Ibu di Amerika Serikat karena sejalan Kongres ini diikuti 30 organisasi perem- meningkatkan kesadaran berbangsa dan sebagai ibu turunan kita (pemangku turunan).
perayaan seluruh dunia. merayakan Hari Ibu setiap 26 Mei. Hari Ibu dengan dengan etika tradisional negara puan dari 12 kota di Jawa dan Sumatra. Di bernegara. Berdasarkan fakta sejarah tersebut, Dengan mengingat kedudukan dan sifat
Sebagai contoh, banyak dari kalangan di Polandia atau disebut juga Dzien Matki sejak tersebut yaitu menghormati kesholehan antara yang hadir terdapat juga tokoh-tokoh nyatanya “ruh” dari diperingatinya “Hari kodrati dari perempuan itu, niscayalah kita
muda menyebut Hari Ibu dengan meng- 1900-an telah populer ketika Perang Dunia orang tua dan berbakti terhadap orang tua. organisasi-organisasi terkemuka di Hindia Ibu” secara nasional oleh bangsa Indonesia akan lebih mudah mengerti akan segala
gantinya menjadi Mother’s Day (happy II hingga saat ini. Biasanya anak-anak sekolah Simbol kasih sayang melalui pemberian Belanda (sekarang Indonesia) yang dipimpin adalah semangat emansipasi untuk perem- keadaan dari kaum perempuan, baik yang
mother’s day, Mom). Penyebutan Mother’s akan mengadakan acara seperti menggambar bunga anyelir (dalam perjalanan sejarah dan didominasi kaum lelaki, seperti Boedi puan Indonesia. Hal tersebut menunjukkan mengenai hidup kebatinanya maupun yang
Day mungkin alih-alih peralihan bahasa bunga dan menuliskan pesan di secarik berganti dengan bunga lili) menjadi sangat Oetomo, PNI, Pemuda Indonesia, PSI, Wal- bahwa 92 tahun usia perjuangan perempuan berhubungan dengan hidup lahirnya. Lalu
Indonesia ke bahasa Inggris. Nyatanya dalam kertas untuk merayakan Hari Ibu. Surat popular di Cina. Hari Ibu ditetapkan sebagai fadjri, Jong Java, Jong Madoera, Muham- untuk mendapatkan hak-haknya sampai akan mudah kita mencari dan menetapkan
konteks itu tidak sesederhana hanya sebuah tersebut biasanya diserahkan bersamaan hari untuk membantu ibu-ibu miskin dan madiyah dan Jong Islamieten Bond. Para saat ini. Tentu saja hak-hak diri untuk memak- usaha memperbaiki hidup kaum perempuan
peralihan Bahasa, melainkan ada kronologis dengan ayah yang telah membelikan kue untuk mengingatkan orang-orang tentang peninjau mencatat sejumlah tokoh penting simalkan potensi diri perempuan yang secara guna kemajuan bangsa kita khususnya dan
sejarah yang menjadi rangkaian peristiwa atau bunga untuk ibu. Dalam bahasa Polandia, ibu-ibu miskin di daerah pedesaan seperti yang hadir, antara lain Mr. Singgih dan kodrati pada dirinyalah dititipkan “cikal kemajuan masyarakat kemanusiaan pada
mengapa disebut Hari Ibu di Indonesia dan kertas ucapan tersebut dikenal dengan wilayah barat Tiongkok. Dalam beberapa Dr. Soepomo dari Boedi Oetomo, Mr. Soejoedi kehidupan” melalui rahimnya untuk kehi- umumnya.
mengapa disebut Mother’s Day di tempat ‘Laurka’. Dan jika sang anak membuat Laurka tahun terakhir, anggota Partai Komunis Li (PNI), Dr. Soekiman (PSI), A.D. Haani (Wal- dupan generasi selanjutnya. ”Maka jelaslah Ibu, di rahimmu dititipkan
lain. untuk sang ibu, tentu ayah akan membelikan Hanqiu mulai mengadvokasi adopsi resmi fadjri). Kongres diadakan di sebuah pendopo Tidak salah tentu manakala perempuan tempat bermulanya kehidupan. Padamu
Secara internasional tercatat pada rentang kue atau bunga yang nantinya akan diserah- Hari Ibu untuk mengenang Meng Mu, ibu Dalem Jayadipuran milik seorang bangsa- bersuara dengan lantang untuk meningkatkan pula dititipkan bahasa sebagai awal kehidupan
2011-2012 terdapat 152 negara yang kan. Penyerahannya pun tidak sembarangan, dari Mèng Z dengan membentuk organisasi wan, R.T. Joyodipoero. Sekarang ini gedung potensi diri dalam pendidikan secara menye- yang kami sebut dengan bahasa ibu. Di
merayakan Hari Ibu berdasarkan historis, mereka akan memberikan Laurka kepada non-pemerintah yang disebut Chinese tersebut dipergunakan sebagai kantor Balai luruh sebagai bekal mengedukasi anak kakimu diberikan pula simbol surga itu agar
agama, mitos, tradisi, karakteristik, bahasa, sang ibu pada makan malam keluarga di Mothers’ Festival Promotion Society. Dengan Pelestarian Sejarah dan Nilai Tradisional keturunannya di ranah rumah tangga. kehidupan ini tertuntun dengan baik dan
budaya, kolonisasi, dan latar belakang sejarah hari yang spesial bagi seluruh di Polandia dukungan 100 cendekiawan konfusius dan (sekarang berganti nama menjadi Balai Bukankah semua kebaikan tatanan kehidupan benar untuk membimbing kami semua
yang berbeda-beda untuk setiap bangsa. itu.  dosen etika. Li dan Society ingin menggantikan Pelestarian Nilai Budaya D.I. Yogyakarta) sosial masyarakat berawal dari tatanan yang sampai pada ’kesejatian surga Ibu’ bekal
Dengan fakta bahwa bangsa-bangsa meraya- Lain lagi dengan di India yang mem- hadiah anyelir bergaya Barat dengan bunga di Jalan Brigjen Katamso , Yogyakarta. Dalam baik dan benar di rumah tangga? untuk kami ’pulang’ ke pangkuan Ibu Pertiwi
kan hari ibu pada tanggal yang berbeda-beda peringati Hari Ibu pada hari Minggu kedua lili yang pada zaman kuno ditanam oleh kongres pertama ini didominasi etnis Jawa dan Dalam rangkaian sejarah ini, kata perem- ketika saatnya tiba. Selamat Hari Ibu untuk
juga pada setiap tahunnya (Abuzaid,2012). pada bulan Mei (tidak ada penetapan tanggal). ibu-ibu Cina ketika anak-anak meninggalkan lagu penyambutan dalam bahasa Jawa yang puan digunakan untuk meneguhkan makna seluruh perempuan Indonesia! (*)
BERITA UTAMA 10 SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020

Keretakan Rumah Tangga Jadi Dalih Pakai Narkoba


SUKADANA - Masalah dirinya terjerumus meng- terjerumus penyalahgunaan mencoba bangkit dan melan- jaannya itu, Da yang memiliki Da diamankan di wilayah Kapolres Lamtim AKBP
rumah tangga menjadi alasan gunakan barang terlarang narkoba. “Kini dua putra saya jutkan sekolah.  tato di sejumlah bagian tubuh- Kecamatan Bumi Tinggi Wawan Setiawan melalui Ka-
dua perempuan yang diaman- berawal dari keretakan rumah diasuh neneknya,” ujarnya. Namun, Da kembali harus nya itu, berhasil membangun dengan barang bukti alat satnarkoba AKP Dennis Arya
kan Polres Lampung Timur tangganya yang berakhir pada Sementara, Da mengaku mengalami kegagalan men- 3 rumah. “Satu ditempati ibu hisap sabu-sabu (bong). Putra menjelaskan, tujuh ter-
(Lamtim) karena kasus nar- perpisahan. Demi menghi- dirinya terjerumus menggu- jalin hubungan dengan pacar. dan dua lagi saya kontrakkan Dalam sepekan Polres sangka itu diamankan secara
koba. Demikian dituturkan dupi dua putranya, Ln akhir- nakan barang terlarang juga Padahal, Da telah menyerah- untuk tabungan hari tua,”ujar Lamtim mengamankan 7 terpisah dalam waktu sepekan
Ln (22), warga Kecamatan nya bekerja di salah satu kafe berawal keretakan rumah kan keperawanannya. Dari perempuan berkulit putih dan tersangka kasus penyalah ini dengan barang bukti 2,44
Pasirsakti, Lampung Timur, yang ada di wilayah Lampung tangga orang tuanya yang ber- sang mantan pacar Da juga berambut sebahu ini. gunaan narkoba. Selain, Ln gram sabu. Atas perbuatannya,
dan Da (30), warga Kecamatan Tengah sejak 7 bulan lalu. akhir pada perpisahan. Akibat mulai mengenal narkoba. Diketahui, LN dan Da dan Da. Polisi mengamankan para tersangka dijerat dengan
Bandarjaya, Lampung Te- Sebab, mantan suaminya perpisahan orang tuanya yang Karena frustasi akhirnya, mulai diamankan Polres Lamtim lima tersangka lain. Yakni, 114 ayat 1 dan 112 ayat undang-
ngah, saat menjalani peme- tidak bertanggung jawab atas terjadi saat Da duduk di kelas mengenal dunia malam dan karena terlibat kasus narkoba. In (23),  Zn (28), Za (40) dan undang nomor 35 tahun 2009
riksaan di Polres Lamtim, dua putranya yang masih 2 SMA. Da yang merupakan sempat bekerja di sejumlah Tersangka  Ln diamankan di IS warga Kecamatan Labu- tentang narkotika dengan
Kamis (24/12) lalu. berusia 4 dan 2 tahun. Dari anak tunggal menjadi frustasi rumah karaoke yang ada di wilayah Kecamatan Sukadana hanmaringgai. Kemudian, ancaman paling lama 20 tahun
Ln yang merupakan se- pekerjaannya itu, Ln akhirnya dan sering mengurung diri di kota Batam dan terakhir di dengan barang bukti 0,16 FL (20) warg Kecamatan dan paling singkat 5 tahun.
orang janda ini mengaku mengenal dunia malam dan kamar. Sampai akhirnya, Da Bandarlampung. Dari peker- gram sabu-sabu. Sedangkan, Punggur Lampung Tengah. (wid/c1/nca)

Perjuangan Anggota DPRD Lampung Sembuh dari Covid-19

Disiplin Prokes hingga Mandi dengan Minyak Kayu Putih Jadi Rutinitas
Covid-19 memang penyakit yang ditakuti kala itu kondisi tidak me- yang gejalanya berbeda-beda. kamar, aktivitas tubuh harus
semua orang. Namun, kemungkinan sembuh mungkinkan lantaran ruang- Ada yang panas dingin, ada tetap ada. Melakukan hal-hal
an penuh. Dia dan keluarga yang sesak nafas, ada yang yang kecil seperti mencuci
dari penyakit ini juga besar. Seperti yang memutuskan untuk menjalani mati rasa, ada yang mencret. piring bekas makan, mencuci
dialami anggota DPRD Lampung Mikdar Ilyas. isolasi mandiri di rumah. Ini menjadi susah jika pakaian sendiri. “Sebab kalau
Dia berhasil pulih dengan serangkaian Tentunya banyak yang menjalani isolasi mandiri di ini tidak dilakukan, badan
treatment dan isolasi mandiri di rumah. dipikirkannya tentang Co- rumah. Kalau di rumah sakit dan fikiran malah tambah
vid-19 ini. Terlebih ada kan ada dokter jaga dan ada stres. Dan malah drop. Kemu-
beberapa pejabat yang sampai pelayanan. Kalau di rumah dian olahraga kecil, juga
Laporan Agung Budiarto, BANDARLAMPUNG meninggal dunia, salah- bingung, obat apa yang berjemur di sinar matahari.
satunya Edward Anthony, seharusnya kita minum untuk Selain vitamin, saya juga rutin
Wakil Bupati Waykanan. meredakan,”ungkapnya. konsumsi buah yang kaya
Sekitar tiga pekan dia Karenanya, dia bilang vitamin C. Enggak perlu yang
PERTENGAHAN Novem- kesehatan Covid-19. menjalani isolasi mandiri. sudah seharusnya ada tim mahal. Saya rutinkan makan
ber silam, lingkungan DPRD “Saya sempat ke luar Dia sempat merasa seperti khusus di setiap Kecamatan pisang ambon, telur ayam
Lampung dihebohkan dengan daerah waktu itu. Tapi saya hewan peliharaan. Sebab, paling tidak dikhususkan kampung, dan madu hitam.
anggota Komisi I Mikdar Ilyas yakin saya terpaparnya di tempat isolasi harus benar- untuk masyarakat terpapar Kemudian mencampurkan
yang terpapar Covid-19. Lampung. Sebab saya terma- benar steril. Tidak boleh ada yang menjalani isolasi man- minyak kayu putih di mi-
Mikdar merupakan wakil suk yang risiplin prokes. Tapi satupun yang berinterkasi diri. Tugasnya paling tidak numan hangat. Bahkan bisa
rakyat kedua yang terpapar ya apa tidak tahu, setelah secara langsung. Seperti memberikan konsultasi ketika dibilang saya juga mandi
di lembaga legislatif tingkat saya memegang apa, kemu- kucing dia bilang. si pasien tersebut kumat. minyak kayu putih,” kata dia.
satu itu. Sebelumnya, Antoni dian saya menyentuh area Makananpun hanya diantar “Puskesmas, rumah sakit Pascasembuh, berpesan
Imam yang pada Pilkada 2020 wajah hingga sisa dropflet di depan pintu kamar. sudah memiliki pelayanan kepada seluruh masyarakat
menjadi peserta di Pilbup masuk melalui mulut atau “Isolasi ini lah yang paling bagus. Tapi saya kira harus agar menerapkan 3 M. Men-
Lampung Selatan (Lamsel) hidung,” ungkapnya. berat menurut saya. Sebab disempurnakan dengan ini. cuci tangan dengan sabun,
juga terpapar virus ini. Panas dingin, adalah gejala saya sudah seperti kucing. Paling tidak bisa konsultasi mengenakan masker, dan
Namun belakangan, poli- awal yang dirasakannya. Dikasih makan saja di depan melalui ponsel. Dengan gejala menjaga jarak. Serta jujur
tikus Partai Gerindra tersebut
dikabarkan sembuh dan sudah
Kebetulan Mikdar punya
menantu dokter dan menda-
pintu. Namun paling tidak
saya berada di rumah. Kalau
MIKDAR ILYAS yang dijelaskan, tindakan
apa yang harus dilakukan.
jika terpapar Covid-19. “Su-
dah benar pesan dari peme-
kembali beraktivitas seperti patkan tindakan. Namun, ada apa-apa tindakan cepat. Jadi masyarakat yang terpapar rintah dengan disiplin prokes.
biasa. Padahal, usianya sudah setelah tiga hari, suhu tubuh- Tapi hanya karena kebetulan juga terbantu. Terbantu Dan yang terpapar jangan
menginjak 56 tahun. nya tidak turun-turun. Me- anak menantu saya dokter,” turun selama isolasi. Sewaktu- dengan dahak. sehatnya secara psikologis malu. Jangan disembunyikan.
Mikdar bukan perokok. nantu menyarankannya untuk kata dia. waktu seperti orang sehat. “Saya tekankan tadi juga. Karena itu juga penting Ini bukan aib. Sebab tau lebih
Namun, dia punya riwayat langsung swab test ternyata Yang membuat stres, kata Namun terkadang, badan kebetulan saja saya menantu dalam kesembuhan pasien dulu bisa ambil tindakan dan
darah tinggi. Terlebih, dia memang positif terpapar. dia, jika memang tidak menggigil, kemudian batuk- dokter. Tapi itupun terbatas Covid,” imbuhnya. mencegah penularan. Sayangi
mengaku orang yang disiplin Kemudian keluarga mem- memiliki keluarga tenaga batuk kering, namun rasanya kesibukannya. Terkadang, Yang penting juga kata keluarga kita,” imbuhnya.
dalam menerapkan protokol bawa ke rumah sakit namun kesehatan. Kondisi dia naik di dalam paru-paru dipenuhi ketika kumat itubkan ada Mikdar, meskipun di dalam (abd)
OLAHRAGA SATU UNTUK SEMUA
SABTU, 26 DESEMBER 2020 11
Piala Dunia 2021 Ditunda,
Komposisi Timnas Bakal Berubah
JAKARTA - Piala Dunia U-20 adalah pemain kelahiran pada
2021 yang akan diselenggarakan atau setelah 1 Januari 1999, untuk
di Indonesia resmi dibatalkan. usia maksimal hingga 31 De-
Pandemi yang masih berlang- sember 2003 untuk usia minimal.
sung menjadi penyebabnya. Melihat pola itu, berarti eligibility
Kabar ini disampaikan langsung rules di Piala Dunia U-19 2023
oleh organisasi induk sepak bo- adalah; pemain kelahiran pada
la dunia, FIFA. Tak hanya Piala dan setelah 1 Januari 2003 untuk
Dunia U-20, Piala Dunia U-17 usia maksimal dan 31 Desember
2021 yang akan digelar di Peru 2007 untuk usia minimal.
juga bernasib sama. Dengan kata lain, ini berimbas
Meski begitu, FIFA tak lantas pada pemain di Timnas Indonesia
mengabaikan persiapan yang U-19 yang sebelumnya dipro-
telah dilakukan kedua negara. yeksikan tampil di Piala Dunia
Sebagai gantinya, Indonesia dan U-20 2021. Misalnya, Elkan Baggot
Peru akan ditunjuk sebagai tuan yang lahir 23 Oktober 2002 bakal
rumah turnamen yang sama sudah tak masuk dalam kategori
untuk tahun 2023. di eligibility rules untuk Piala
”Akibat adanya pandemi Dunia U-20 2023. Begitu juga
Covid-19, FIFA telah memutus- dengan Bagas Kaffa yang lahir
kan untuk membatalkan Piala pada 16 Januari 2002.
Dunia U-20 dan Piala Dunia U-17 Dalam beberapa kasus, se-
di tahun 2021, dan langsung benarnya eligibility rules tak
menunjuk Indonesia dan Peru, berubah jika sebuah ajang meng-
yang seharusnya menjadi tuan alami penundaan. Sebagaimana
rumah edisi 2021, untuk menjadi yang terjadi di Piala Dunia U-20
tuan rumah edisi 2023,” tulis Wanita 2021 yang seharusnya
pernyataan resmi FIFA dalam diselenggarakan pada 2020.
rilis yang diterima detikSport. ”Kriteria Eligibilitas Piala Du-
”FIFA mengucapkan terima nia U-20 Wanita 2021 tetap dengan
kasih kepada Federasi Sepakbola aturan sebelumnya yakni pemain
Indonesia (PSSI) dan Peru (FPF) kelahiran pada atau setelah 1
serta otoritas kedua negara atas Januari 2021 hingga 31 Desember
komitmen dan persiapan yang 2004,” tulis keterangan resmi FIFA
telah dilakukan sejauh ini. FIFA setelah menunda Piala Dunia
berharap bisa melanjutkan kerja U-20 Wanita 2020 ke 2021.
sama dengan kedua negara tuan Pada akhirnya Piala Dunia
rumah agar turnamen tersebut U-20 Wanita yang digeser 2021
berjalan sukses,” tutup pernyataan tertunda lagi dan digeser ke 2022.
tersebut. Karena inilah akhirnya eligibility
Piala Dunia U-20 2021 awalnya rules-nya berubah. Dalam kasus FOTO ARSENAL
akan digelar di Indonesia pada Piala Dunia U-20 2023, bisa me- UJIAN BERAT: Arsenal akan menjamu Chelsea dini hari nanti. Ini menjadi ujian berat Arsenal setelah tak pernah menang dalam 7 laga terakhir.
20 Mei-12 Juni 2021. Enam kota ngacu ke Piala Dunia U-20 Wanita
dan enam stadion telah ditunjuk 2022 di atas. Mayoritas pemain
sebagai lokasi turnamen. Skuad dari skuad muda Timnas Indo-
Timnas Indonesia untuk Piala
Dunia U-20 2023 kemungkinan
nesia U-16 asuhan Bima Sakti
yang kemungkinan akan mengisi
ARSENAL v CHELSEA

TEKANAN ARSENAL
besar harus berubah, terkait skuad Timnas Indonesia di Piala
dengan usia para pemainnya. Dunia U-20 2023.
Terkait usia pemain, skuad Tim- Menilik eligibility rules, skuad
nas Indonesia U-16 yang akan Timnas U-19 saat ini cuma me-
berpeluang tampil. Tak akan ada miliki segelintir pemain kelahiran
nama-nama seperti Elkan Baggott 2003 antara lain Alfriyanto Nico
atau Bagas Kaffa dalam skuad Saputro dan Erlangga Setyo. Nico
Timnas Indonesia di Piala Dunia adalah pemain baru di Timnas
U-20 2023 mendatang, setelah U-19 yang terpilih masuk dalam
saat ini berada di urutan 15 klasemen kedigdayaan tim tamu. Pasalnya dalam
penyelenggaraan di tahun 2021 daftar 30 pemain untuk menjalani
dibatalkan. Hal ini terkait eligi- TC ke Spanyol. Sementara Er- Liga Ingggris dengan koleksi 14 poin saja. periode tersebut, Arsenal hanya menang
bility rules, atau aturan pemba- langga sudah bersama Timnas The Gunners butuh perubahan besar. Da- 2 kali, kalah 9 kali, dan imbang di 6 laga
tasan usia pemain untuk bisa U-19 saat TC di Kroasia beberapa ri segi hasil, penting kembali ke jalur ke- lain.
tampil di Piala Dunia U-20. bulan lalu. Mereka di atas kertas menangan. Selain itu kepercayaan diri skuad Chelsea
Mari melihat eligibility rules masih bisa bermain di Piala ”Kami harus segera memperbaiki situasi jelas meninggi setelah menaklukkan West
di Piala Dunia U-20 2019. Aturan- Dunia U-20 2023, tentu dengan ini. Saya pikir ini adalah momen krusial Ham United 3-0 dalam laga Derbi London
nya saat itu, pemain yang bisa catatan terus terpilih masuk LONDON - Derbi London dalam jadwal bagi kami di musim ini. Dalam sepekan lain akhir pekan lalu. Kemenangan tersebut
tampil untukdi ajang tersebut skuad. (dtc/c1/nca) Liga Inggris 2020/2021 pekan ini antara mendatang, saya harap kami bisa meng- setidaknya mengakhiri catatan negatif
Arsenal vs Chelsea digelar Minggu (27/12) akhiri 3 laga dengan kemenangan,” ungkap Chelsea yang tidak bisa menang dalam
pukul 00.30 WIB (live Mola TV). Laga ini Arteta setelah kekalahan dari Manchester 3 laga sebelumnya: imbang lawan Kras-
bisa menentukan nasib pelatih tuan rumah City. nodar, ditambah kalah oleh Everton serta
Mikel Arteta. Melihat situasi terkini, tak Kekuatan Arsenal masih akan timpang Wolverhampton Wanderers.
salah jika pasukan Frank Lampard men- dalam laga konta Chelsea. Pierre-Emerick Jelang laga ini pun Lampard memastikan
dapatkan status unggulan meski akan Aubameyang kemungkinan belum bisa skuadnya tak akan komplet. Hakim Ziyech
tandang ke Stadion Emirates. berlaga bersama Granit Xhaka yang masih absen karena cedera. Demikian halnya
Pasalnya, Arsenal sedang dalam kondisi terkena skorsing. Kabar bagusnya, Gabriel dengan Ben Chilwell dan Reece James
tekanan. The Gunners –julukan Arsenal– Magalhaes sudah bisa bertanding setelah yang dikatakan Lampard punya kans kecil
berada dalam kondisi yang sangat buruk lepas dari masa hukuman. Selain itu ada untuk bermain di periode akhir tahun
bersama Arteta. Arsenal tercatat tak bisa hal lain yang membuat Chelsea diunggulkan ini.
menang dalam 7 laga terakhir khusus di untuk menang. ”Arsenal sebenarnya adalah tim yang
Premier League. Tidak hanya itu, Arsenal Secara catatan head to head keseluruhan, bagus. Tapi mereka hanya sedang menjalani
sudah resmi tersingkir di perempat final Chelsea memang masih kalah dari Arsenal masalah yang berat. Saya pikir ini adalah
Carabao Cup usai disikat 1-4 oleh Man- dengan hasil 65 kemenangan berbanding masalah umum bagi tim-tim di Premier
chester City pada Kamis (24/12) lalu. 78 kemenangan milik Arsenal. Sedangkan League, yakni soal inkonsistensi. Tapi di
Berbagai hasil negatif tersebut jelas 58 laga lain berakhir seri. Hanya saja jika laga derbi seperti ini, kami harus tetap
bisa berpengaruh terhadap kondisi mental dikerucutkan ke 17 laga terakhir khusus berjuang keras dan melupakan hal-hal
Dani Ceballos dan kawan-kawan. Arsenal di Premier League saja, baru terlihat seperti itu,” tutur Lampard. (net/c1/nca)

FOTO DOK PSSI


DITUNDA: FIFA resmi menunda Piala Dunia U-20 pada tahun 2023.
Mengacu regulasi, komposisi Timnas U-19 yang saat ini disiapkan
untuk Piala Dunia kemungkinan berubah.

Rossi Pensiun Dinilai


Tak Terlalu Berpengaruh
TAVULLIA – Manajer Tim LCR Honda,
Lucio Cecchinello, yakin takkan ada dampak
besar yang ditimbulkan saat Valentino Rossi
memutuskan pensiun dari MotoGP. Sebab,
Rossi sendiri sudah lama tak tampil prima
sehingga perhatian sejumlah fans teralihkan
ke pembalap lain.
Karier Valentino Rossi kini memang
tengah menjadi sorotan. Sebab, dia diketahui
sudah tak berusia muda. The Doctor -julukan
Rossi- akan genap berusia 42 tahun pada
awal tahun depan. Dengan kondisi ini,
masa depan Valentino Rossi pun akan se-
makin dekat dengan kata pensiun. Banyak
pihak meyakini gelaran MotoGP akan sangat
berbeda jika Valentino Rossi pensiun. Sebab, VALENTINO ROSSI
The Doctor -julukan Rossi- telah menjadi
ikon penting selama ini. Tetapi, pandangan kali naik podium.
itu ditepis oleh Cecchinello. Ia menegaskan ”Kepergian Rossi mungkin akan ber-
bahwa gelaran MotoGP akan tetap menarik dampak pada penonton tipe tertentu. Tapi,
dan berlangsung seru. Soal penggemar, ia saya pikir penggemar inti tidak akan pergi,”
menilai hanya ada segelintir fans yang ujar Cecchinello, sebagaimana dikutip dari
akan pergi. GP One, Jumat (25/11).
Sementara penggemar inti, mereka di- ”Valentino Rossi sedang dalam fase me-
yakini akan tetap bertahan. Pasalnya, per- mudar dan publik terbiasa mengikuti wa-
hatian mereka tak hanya tertuju kepada jah-wajah bari. Dia bukan jalan keluar
Valentino Rossi seorang saat ini. Mereka yang kejam dan dramatis,” lanjutnya. ”Kami
dengan saksama juga memerhatikan pem- akan kehilangan beberpaa penggemar,
balap-pembalap muda lain yang tampil tetapi mereka bukan konsumen biasa. Ke-
hebat. Hal ini terjadi karena Valentino Rossi luarnya secara bertahap akan membantu
sendiri sudah tampil buruk dalam beberapa publik jatuh cinta dengan Miller, Bagnaia,
musim terakhir. Di MotoGP 2020, ia bahkan dan Morbidelli,” tukas Cecchinello. (okz/
tercecer ke urutan ke-15 dan hanya satu c1/nca)
12 SABTU, 26 DESEMBER 2020

RSP Unila Sempat


Terisi 14 Pasien Covid
BANDARLAMPUNG – Hingga Kamis (24/12), Rumah
Sakit Pendidikan (RSP) Universitas Lampung (Unila)
terisi 14 pasien Covid-19 untuk menjalani isolasi.
Namun Jumat (25/12), jumlahnya tinggal 9 pasien.
Sedangkan 5 pasien lainnya, terang Kepala Dinas
Kesehatan Bandarlampung Edwin Rusli, telah dinyatakan
sembuh dan diperbolehkan pulang.
’’Setahu saya, jumlahnya terakhir hari ini (kemarin,
red) yang masih dirawat di RSP Unila ada 9 orang.
Belum tahu apakah ada pasien baru lagi atau tidak,”
katanya, Jumat (25/12).
Dikatakannya total tempat tidur pasien yang telah
dipersiapkan di lantai 1 RSP Unila sebanyak 21 unit.
Kemudian untuk mengantisipasi bertambahnya pasien,
pihaknya sedang mempersiapkan ruang isolasi di lantai
II dan III dengan jumlah tempat tidur sebanyak 50 unit.
“Lantai II dan III sedang dipersiapkan. Lagi dibuatkan
kamar mandi atau toiletnya. Kita sudah siapkan 50
unit tempat tidur sebagai persiapan ketika memang
diperlukan. Mudah-mudahan saja tidak melonjak
sampai ke lantai II,” ujarnya.
Ketika jumlah pasien bertambah sampai ke lantai II,
tukasnya, pihaknya juga akan menambah personel tenaga
kesehatan. Dokternya tetap berjumlah 1 orang per sif.
FOTO M. TEGAR MUJAHID/RADAR LAMPUNG Sedangkan, jumlah perawat yang biasanya dua orang
SEPI PENGUNJUNG: Suasana di Mal Boemi Kedaton (MBK), Bandarlampung, Jumat (25/12). untuk 1 sift akan ditambah 1 orang. (apr/c1/rim)

Masuk Bandarlampung Cukup Kejati Lampung


Segera Sidangkan
Tunjukkan Surat Rapid Test Tersangka Korupsi
BUMD Lambar
BANDARLAMPUNG – Bagi ma- hasil rapid test yang masih ber- dasnya. edaran) Wali Kota Bandarlampung
syarakat yang hendak ke Bandar- laku. Kalau dia menunjukkan surat Di Bandarlampung, kata Edwin, Herman H.N. Nomor 360/4526/
BANDARLAMPUNG - Para tersangka korupsi Badan
lampung wajib tahu, apakah harus hasil tes antigen juga diperbolehkan,” yang mengeluarkan surat keterangan IV.06/XII/2020 tentang Acara Per-
Usaha Milik Negara (BUMD) Pemkab Lampung Barat
menunjukkan surat tes antigen atau katanya kepada Radar Lampung, hasil tes antigen hanya rumah sakit, gantian Tahun 2021 di Bandar-
segera disidang. Itu setelah Kejati Lampung meram-
cukup dengan surat keterangan Jumat (25/12). bukan puskesmas. Adapun kisaran lampung, masyarakat tidak diperke-
pungkan berkas perkara (P21) PT Pesagi Mandiri yang
rapid test? Menurut Kepala Dinas Meskipun, lanjutya, penumpang tarif tes antigen di kota ini Rp200 nankan untuk melaksanakan per-
menjerat dua direkturnya. Masing-masing, GP (direktur
Kesehatan Bandarlampung Edwin yang wajib menunjukkan surat hasil ribu sampai Rp300 ribu. ayaannya yang berpotensi men-
utama) dan DS (direktur operasional).
Rusli cukup menunjukkan surat tes antigen hanya berlaku untuk “Nanti akan kita tetapkan tarifnya ciptakan kerumunan atau keramaian
’’Ya, untuk berkasnya sudah rampung dan segera
hasil rapid test. perjalanan udara. supaya sama. Rata-rata di rumah di tempat-tempat umum, pusat
disidangkan (di Pengadilan Negeri Tanjungkarang,
’’Berdasarkan surat edaran wali ”Yang perjalanan darat cukup sakit tarifnya Rp275 ribu untuk tes keramaian, dan jalan-jalan dalam
Red),” kata Kasipenkum Kejaksaan Tinggi Lampung
kota, pendatang yang masuk Ban- mengantongi surat keterangan hasil antigen,” imbuhnya. wilayah Bandarlampung. (apr/c1/
Andrie W. Setiawan, Jumat (25/12) sore.
darlampung wajib memiliki surat rapid tes nonreaktif Covid-19,” tan- Diketahui berdadarkan surat rim)
“Kini, penyidik sedang merampungkan tahap
keduanya. Untuk status P21 pun sudah rampung sejak
beberapa waktu lalu,” lanjutnya.

Rutan Kelas I Bandarlampung Remisi 8 Tahanan Sementara, kuasa hukum para tersangka, Irwan
Aprianto, pun menjelaskan apabila kliennya selama
pemeriksaan selalu kooperatif. “Berkas perkara memang
sudah dinyatakan lengkap dan sejauh ini klien kami
BANDARLAMPUNG – Menyam- Hari Raya Natal Tahun 2020-nya kooperatif,” ungkapnya.
but Natal 2020, Rutan Kelas I Bandar- dibacakan Kasubsi Administrasi Diberitakan sebelumnya, sempat alot akhirnya
lampung memberikan remisi bagi dan Perawatan. “Dilanjutkan pembe- Polda Lampung menetapkan dua tersangka dugaan
para narapidananya. Total dari 15 rian SK secara simbolis kepada 2 korupsi APBD Lambar tahun 2015-2016. Nilainya
yang diusulkan, ada 8 orang atau orang perwakilan narapidana oleh cukup bombastis, Rp10,1 miliar.
warga binaan pemasyarakatan (WBP) saya sendiri dan dihadiri jajaran Dua tersangka itu merupakan direktur di BUMD
setempat yang mendapatkannya. Staf Registrasi Rutan Kelas I Bandar- PT Pesagi Mandiri Perkasa Lambar yakni GP selaku
Ke-8 orang yang mendapatkan lampung,” ucapnya. direktur utama dan DS direktur operasionalnya.
remisi khusus Natal tersebut, kata Tujuan penyelenggaraan rang- Dugaan korupsi berawal dari Pemkab Lambar yang
Kepala Rutan Kelas I Bandarlampung kaian kegiatan pemberian Remisi menyuntikan dana APBD ke PT Pesagi Mandiri Perkasa.
Rony Kurnia, terbagi menjadi dua. Hari Raya Natal Tahun 2020 bagi DPRD Lambar bertanya dan meminta keberadaan
Yakni remisi pertama 3 orang dan WBP di Rutan Kelas I Bandar Lam- keuangan penyertaan modal Pemkab Lambar yang
remisi selanjutnya 5 orang. ’’Delapan pung, imbuhnya, untuk memberikan diberikan ke BUMD senilai Rp10,1 miliar tersebut.
orang yang mendapatkan remisi FOTO IST pelayanan kepada WBP berupa Semestinya dana itu digunakan untuk jual beli
dan memenuhi syarat ini yang terjerat SECARA SIMBOLIS: Kepala Rutan Kelas I Bandarlampung Rony Kurnia menyerah- pemberian Remisi Khusus Hari Raya semen, gas elpiji, computer, dan untuk mendirikan
pidana umum 1,” katanya, Jumat kan SK Remisi kepada 2 dari 8 warga binaan pemasyarakatannya, Jumat (25/12). Natal Tahun 2020. SPBU di Sekincau. Tetapi saat audit tak kunjung selesai.
(25/12). “Meningkatkan motivasi bagi WBP Buntutnya, Polda Lampung turun tangan. Kasubbid
Sedangkan untuk 4 orang lainnya terkait pasal 34A ayat (1) PP Nomor ini diwakili 2 orang narapidana. untuk selalu berbuat kebaikan, lebih Penmas Bid Humas Polda Lampung AKBP Zulman
belum memenuhi persyaratan peng- 99/2012. “Lalu untuk 3 orang lagi Sedangkan, pembacaan Surat Ke- disiplin, lebih produktif, dan lebih Topani menjelaskan, Ditreskrimsus Polda Lampung
usulan remisi. Yakni belum ada justice masih berstatus tahanan,” katanya. putusan Menteri Hukum dan HAM optimis selama menjalani masa pida- menetapkan dua tersangka atas dugaan tindak pidana
collaborator untuk tindak pidana Menurutnya, pemberian remisi tentang Pemberian Remisi Khusus na,” pungkasnya. (ang/c1/rim) korupsi itu. (ang/c1/rim)

You might also like