You are on page 1of 1

Strategi Peningkatan Produktivitas Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

a. Meningkatkan partisipasi, habituasi, dan kemampuan peneliti untuk menhsilkan riset-


riset unggulan;
b. Menningkatkan hasil produk penelitian yang berorientasi pada inovasi, pemecahan
masalah dan pengembangan ilmu dengan publikasi tingkat nasional, internasional dan
HAKI;
c. Meningkatkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang berbasis riset untuk
pemecahan masalah dan pemberdayaan masyarakat;
d. Peningkatan dana untuk penyelenggaraan kegiatan penelitian, pengabdian, seminar dan
diskusi, serta evaluasi yang dilakukan secara berkala dan berkelanjutan sehingga dapat
menghasilkan penelitian dan pengabdian yang sesuai dengan kebutuhan dan tuntutan
masyarakat;
e. Meningkatkan kualitas penelitian dan pengabdian dengan memanfaatkan jaringan
kerjasama nasional dan internasional;
f. Meningkatkan desiminasi hasil penelitian melalui publikasi nasional dan interasional
serta meningkatkan perolehan paten dan HAKI;
g. Merintis kerjasama dibidang publikasi internasional yang terindeks di SCOPUS.

You might also like