You are on page 1of 1

Dokumentasi Asuhan Kebidanan dalam bentuk Pathway

Tanda / Gejala / keluhan secara DOKUMENTASI ASUHAN KEBIDANAN Tanda/Gejala /keluhan yang di
Terjadinya perubahan fisilogi Pathway Kasus Nifas 6 Jam alami klien :
dengan durasi, warna dan jumlah
Ibu mengatakan perutnya masih
yang seperti pada tanda -tanda Nama : Ny.D
terasa mules dan Asiny
vital, berbeda. Adanya perubahan Usia : 26Th
Diagnosa : Nifas 6Jam abelum keluar.
pada semua system endokrin, Td: 120/80mmhg, n:82x/mnt, r:
system system tubuh pasca 20x/mnt, tfu : 2 jari dibawah pusat
bersalin, adanya kardiovaskuler, Pendarahan kurleb :25cc
system perubahan pada payudara
karena pengaruh pencernaan, Patofisiologi (SesuaiTanda / Gejala / keluhan teori
perubahan peningkatan hormone yang dialami pasien) :
estrogen dan ibu akan payudara, Rasionalisasi dari asuhan yang
system kehilangan 5-6 kg berat Terjadinya perubahan fisik dan Pada masa nifas terjadi diberikan :
badannya yang musculoskeletal, berbagai perubahan adaptasi masa nifas seperti pada
1. Agar ibu dan keluarga merasa
penurunan BB, berasal dari bayi, fisik dan fisiologis yakni terjadinya involusi uteri,
tenang bahwa kondisinya saat ini
plasenta dan air ketuban system Keluarnya involusi uteri yang akan kembali kebentuk dalam keadaan sehat
eliminasi, system dan pengeluaran loechea, memarnya perineum/ seperti sebelum hamil,
2. Untuk memastikan bahwa involusi
darah saat persalinan, 2-3 kg adanya pengeluaran vulva akibat proses bersalin lochea
uterus berjalan normal
hematologi, peritoneum dan lagi pada 6 minggu pertama post partum
3. Makanan bergizi merupakan
melalui air kencing sebagai usaha stimulant makanan yg terbaik
tubuh dinding abdomen (Elly untuk ibu yang sedang menyusui
untuk mengeluarkan timbunan agar ibu dan bayi sehat
cairan waktu (DwiWahyuni, Evaluasi asuhan yang diberikan : 4. Mobilisasi membantu
2018). hamil. (Elly DwiWahyuni, mempercepat involusi uterus
ibu tahu kondisinya dalam batas normal, dan ibu 5. Agar tidak mudah terserangnya
2018).
mengerti apa yang dijelaskan oleh bidan seperti penyakit dan ibu merasa nyaman
mengkonsumsi makanan nutrisi yang baik, melakukan 6. Untuk membantu pertumbuhan
mobilisasi, menjaga personal hygine, memberikan ASI imun bayi
eksklusif selama 6 bulan dan ibu bersedia 1. Agar bayi sehat dan tidak mudah
melakukan apa yang telah bidan anjurkan dan ibu sakit
akan melakukan kunjungan ulang 2. Untuk mengantisipasi jika
terjadi hal-hal yang lebih jauh
terhadap ibu dan bayi
Asuhan dan Rasionalisasi dari asuhan yang diberikan :

1) Memberitahukan hasil pemeriksaan bahwa ibu dalam masa


nifas yang normal
2) Memberitahu kepada ibu bahwa keluhan nyeri perut seperti
mulas adalah hal yang normal
3) Menganjurkan untuk mobilisasi dini
4) Menganjurkan untuk makan makanan bergizi
5) Menganjurkan ibu untuk istirahat yang cukup
6) Memberitahukan tanda bahaya nifas
7) Menganjurkan ibu untuk menjaga kebersihan
8) Memberikan terapi Fe 60 mg (1x1), Paracetamol 500 mg
(3x1),vitamin A 200.000 IU (2x1)
9) Menganjurkan ibu untuk melakukan kunjungan ulang tanggal
11 Desember 2022 atau jika ada keluhan
10)Melakukan pendokumentasian (Asuhan sudah di
dokumentasikan)

Seluruh Komponen Asuhan sudah di lakukan dan


Dokumentasi sudah dibuat

You might also like