You are on page 1of 175

1

PENGESAHAN
Nomor : Mi.264.19/KP.00.01/07/2019

Setelah memperhatikan pertimbangan masukan dari Komite Madrasah,


KURIKULUM MADRASAH IBTIDAIYAH NU DARUSSALAM 19
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Ditetapkan berlaku terhitung mulai tanggal 17 Juli 2019
Pada akhir tahun pelajaran, pelaksanaan kurikulum ini akan dievaluasi dan/atau
ditinjau ulang yang hasilnya akan digunakan sebagai dasar
dalam melakukan penyusunan dan penetapan Kurikulum 2019/2020
untuk tahun pelajaran berikutnya.

Mendapat Pertimbangan dari Ditetapkan di : Winongan


Komite Madrasah Pada Tanggal : 17 Juli 2019
Kepala Madrasah

ABD AZHIM ACH. CHASAN, S.Pd.I


Ketua NIP. - - - -

Mengetahui
Kepala Pendma Kementerian Agama
Kabupaten Pasuruan

NAJIB KUSNANTO, S. Ag., M.Si


NIP.197902052005011005

ii
KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan Puji syukur Alhamdulillah, akhirnya kami dapat menyelesaikan


penyusunan Kurikulum MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan Kabupaten Pasuruan dengan
baik.
Kurikulum MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan Kabupaten Pasuruan ini berisi
tentang dasar pemikiran dan landasan dikembangkanya kurikulum MIN, profil Madrasah ,
standar kompetensi yang akan dicapai, struktur dan muatan kurikulum, Kurikulum muatan
lokal, kegiatan pengembangan diri, kecakapan hidup (life skill), ketuntasan belajar, sistem
penilaian, pindah madrasah, kriteria kelulusan ujian madrasah dan ujian negara, revisi dan
pengembangan kurikulum, serta kalender pendidikan, dan silabus yang dikembangkan sesuai
kondisi Madrasah.
Dalam penyusunan Kurikulum ini dapat terselesaikan atas bantuan semua pihak. Oleh
karena itu mengucapkan banyak terimakasih terutama kepada:
1. Bapak DR. Moch. As’adul Anam, M.Ag selaku Kepala Kankemenag Kabupaten
Pasuruan.
2. Bapak Najib Kusnanto,S.Ag.,M. Si Kasi Pendma Kankemang Kabupaten Pasuruan
3. Bapak Pengawas Pendidikan Madrasah wilayah kecamatan Winongan
4. Bapak kepala MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan
5. Bapak dan ibu dewan guru MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan
6. Bapak Komite MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan

Penyusunan kurikulum ini merupakan revisi kurikulum yang sebelumnya yang


dilakukan oleh pihak madrasah bersama komite madrasah, nara sumber, para guru dan pihak-
pihak lain yang terkait.
Sebagai manusia biasa yang tidak lepas dari kekhilafan dan kekurangan, maka kami
sadar bahwa penyusunan ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kami mengharap
saran dan kritik yang membangun demi sempurnanya kurikulum ini.
Besar harapan kami kurikulum ini dapat digunakan oleh guru-guru MINU
DARUSSALAM 19 Pasuruan dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran dan digunakan
oleh stakeholder lainnya dalam pembinaan penyelenggaraan pendidikan.

Pasuruan, 17 Juli 2019

iii
DAFTAR ISI

Halaman Judul........................................................................................................................... i
Lembar Pengesahan................................................................................................................... ii
Kata Pengantar.......................................................................................................................... iii
Daftar Isi................................................................................................................................... iv
BAB I : PENDAHULUAN
A. Latar Belakang.......................................................................................................... 1
B. Tujuan Pengembangan Kurikulum................................................................... 1
C. Prinsip Pengembangan Kurikulum................................................................... 2
D. Prinsip Pelaksanaan Kurikulum.............................................................................2

BAB II : TUJUAN , VISI DAN MISI


A. Tujuan Pendidikan Dasar..........................................................................................
4
B. Visi Madrasah Ibtidaiyah.......................................................................................4
C. Misi Madrasah Ibtidaiyah..................................................................................... 4
D. Tujuan Umum Madrasah...................................................................................... 4
E. Tujuan Khusus Madrasah..................................................................................... 5

BAB III : STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM


A. Struktur Kurikulum............................................................................................. 6
B. Muatan Kurikulum
1. Mata pelajaran.................................................................................................. 7
2. Muatan lokal.....................................................................................................
140
3. Pengembangan Diri..............................................................................................
172
4. Pengaturan beban belajar..................................................................................... 176
5. Ketutasan belajar..................................................................................................
176
6. Kenaikan Kelas Dan
177
Kelulusan............................................................................ 179
7. Pendidikan Kecakapan Hidup.............................................................................. 182
8. Pendidikan Berbasis keunggulan lokal dan global............................................... 182
9. Pendidikan
Karakter.............................................................................................. 184
10. Regulasi : 190
a. SKUA ( syarat kecakapan ubudiyah dan ahlakul karimah)...................... 191
b. Rekruitmen siswa.....................................................................................
c. Mutasi Siswa........................................................................................... 192

BAB IV : KALENDER PENDIDIKAN.............................................................................

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN
SK TEAM PERUMUS
BERITA ACARA

iv
v
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi dan
bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan
pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Tujuan tertentu ini adalah
tujuan pendidikan nasional yang dijabarkan ke dalam tujuan-tujuan atau standar-standar
yang lebih operasional, serta kesesuaiannya dengan kekhasan, kondisi dan potensi jawa,
sosial budaya masyarakat, kebutuhan dan potensi Madrasah dan peserta didik. Kurikulum
MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan ini disusun untuk memungkinkan penyesuaian
program pendidikan dengan berbagai karakteristik, kebutuhan dan potensi tersebut.
Pengembangan Kurikulum yang beragam mengacu pada standar nasional
pendidikan untuk menjamin pencapaian tujuan pendidikan nasional. Standar nasional
pendidikan terdiri atas standar isi, proses, kompetensi lulusan, tenaga kependidikan,
sarana dan prasarana, pengelolaan, pembiayaan dan penilaian pendidikan. Dua dari
kedelapan standar nasional pendidikan tersebut, yaitu Standar Isi (SI) dan Standar
Kompetensi Lulusan (SKL) merupakan acuan utama bagi Madrasah dalam
mengembangkan kurikulum.
Keberhasilan penyelenggaraan pendidikan di MINU DARUSSALAM 19
Pasuruan dinyatakan tercapai apabila kegiatan belajar mampu membentuk pola tingkah
laku peserta didik sesuai dengan tujuan pendidikan, serta dapat dievaluasi melalui
pengukuran dengan menggunakan tes dan non tes. Proses pembelajaran akan efektif
apabila dilakukan melalui persiapan yang cukup dan terencana dengan baik agar dapat
diterima untuk: (1) memenuhi kebutuhan masyarakat setempat dan masyarakat global; (2)
mempersiapkan peserta didik dalam menghadapi perkembangan dunia global; dan (3)
melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi dan/atau mengembangkan keterampilan untuk
hidup mandiri

B. TUJUAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

Penyusuan Kurikulum MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan bertujuan untuk :


1. Siswa
Adalah proses pembelajaran dirancang berpusat pada peserta didik (student centered
active learning), tidak lagi berpusat pada guru (teacher centered learning). Selain itu,
sifat pembelajaran yang kontekstual artinya, guru tidak hanya beracuan pada buku teks
saja tetapi juga harus mampu mengkaikan materi yang disampaikannya secara
kontekstual.
2. Guru
Adalah sebagai sebuah dokumen kurikulum berfungsi sebagai pedoman bagi guru dan
kurikulum sebagai implementasi adalah realisasi dari pedoman tersebut dalam
kegiatan pembelajaran. Guru merupakan salah satu faktor penting dalam implementasi
kurikulum

6
3. Warga sekitar lingkungan madrasah
Adalah materi implementasi K13 tidak hanya diberikan kepada pengawas pendidikan,
kepala sekolah, dan guru tetapi juga perlu diberikan kepada orang tua, para pejabat,
politisi, dan elemen masyarakat. K13 perlu diketahui seluruh masyarakat agar terjadi
reformasi pola pikir dan perilaku seluruh elemen masyarakat untuk menyukseskan
K13

C. PRINSIP PENGEMBANGAN KURIKULUM


1. Kurikulum tingkat satuan pendidikan jenjang pendidikan dasar dan menengah
dikembangkan oleh sekolah dan komite sekolah berpedoman pada standar kompetensi
lulusan dan standar isi serta panduan penyusunan kurikulum yang dibuat oleh BSNP.
Kurikulum dikembangkan berdasarkan prinsip-prinsip berikut:
a. Berpusat pada potensi, perkembangan, kebutuhan, dan kepentingan peserta didik
dan lingkungannya
b. Beragam dan terpadu
c. Tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni
d. Relevan dengan kebutuhan kehidupan
e. Menyeluruh dan berkesinambungan
f. Belajar sepanjang hayat
g. Seimbang antara kepentingan nasional dan kepentingan daerah
2. Kurikulum dirancang dan dilaksanakan berdasarkan prinsip keterpaduan, perencanaan
terpadu bertitik tolak dari masalah atau topik dan konsistensi antara unsur-unsusrnya.
Pelaksanaan terpadu dengan melibatkan semua pihak, baik di lingkungan sekolah
maupun pada tingkat inter sektoral.

D. PRINSIP PELAKSANAAN KURIKULUM


Kurikulum dilaksanakan berdasarkan prinsip-prinsip berikut:
1. Siswa harus mendapatkan layanan pendidikan yang bermutu, serta memperoleh
kesempatan untuk mengekspresikan dirinya secara bebas, dinamis, dan
menyenangkan
2. Menegakkan 5 pilar belajar:
a. Belajar untuk beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
b. Belajar untuk memahami dan menghayati,
c. Belajar untuk mampu melaksanakan dan berbuat secara efektif,
d. Belajar untuk hidup bersama dan berguna bagi orang lain, dan
e. Belajar untuk membangun dan menemukan jati diri, melalui proses
pembelajaran yang aktif, kreatif, efektif, dan menyenangkan
3. Siswa mendapatkan layanan yang bersifat perbaikan, pengayaan, dan percepatan
4. Suasana hubungan siswa dan guru yang saling menerima dan menghargai, akrab,
terbuka, dan hangat
5. Menggunakan pendekatan multistrategi dan multimedia, sumber belajar dan
teknologi yang memadai, dan memanfaatkan lingkungan sekitar sebagai sumber
belajar
6. Mendayagunakan kondisi alam, sosial, dan budaya serta kekayaan daerah
7
7. Diselenggarakan dalam keseimbangan, keterkaitan, dan kesinambungan yang cocok
dan memadai antar kelas dan jenis serta jenjang pendidikan

8
BAB II
TUJUAN , VISI DAN MISI

A. TUJUAN PENDIDIKAN DASAR


Pendidikan nasional yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk
watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan
bangsa, bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik agar menjadi manusia
yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang maha esa, berakhlak mulia, sehat,
berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga Negara yang demokratis serta
bertanggungjawab

B. VISI MADRASAH

TERWUJUDNYA ANAK DIDIK YANG TERAMPIL,BERTAQWA, BERAKHLAQUL


KARIMAH, SERTA MENINGKATKAN KOMPETENSI GURU

C. MISI MADRASAH

1. Memberikan dasar-dasar keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
2. Membiasakan siswa hidup bersih
3. Menerapkan sikap disiplin dan bertanggung jawab
4. Mengembangkan nilai – nilai budi pekerti luhur
5. Meningkatkan kompetensi guru / personil

D. TUJUAN UMUM MADRASAH

1. Pada tahun  Pelajaran 2019/2020 terjadi peningkatan kuantitas dan kualitas sikap dan
praktik kegiatan serta amaliah keagamaan Islam warga madrasah dari tahun
sebelumnya.
2. Pada tahun Pelajaran 2019/2020 terjadi peningkatan kepedulian dan kesadaran warga
madrasah terhadap keamanan, kebersihan dan keindahan lingkungan madrasah dari
tahun sebelumnya.
3. Pada tahun Pelajaran 2019/2020, terjadi peningkatan kualitas dan kuantitas sarana/
prasarana dan fasilitas lain yang mendukung peningkatan prestasi akademik dan non
akademik.
4. Pada tahun pelajaran 2019/2020, skor US/M minimal mencapai standar kelulusan.
5. Pada tahun pelajaran 2019/2020, para siswa yang memiliki minat, bakat, dan
kemampuan di bidang non akademik dapat mengikuti lomba dan menjuarai di tingkat
Kabupaten / Propinsi / Nasional
6. Pada tahun pelajaran 2019/2020, para siswa yang memiliki minat, bakat dan
kemampuan terhadap Bahasa Arab dan Inggris semakin meningkat dari sebelumnya,
dan mampu menjadi MC dan berpidato.

9
7. Pada tahun pelajaran 2019/2020, para siswa menguasai dasar-dasar Ilmu Pengetahuan
dan Tehnologi sebagai bekal untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih
tingggi.
8. Pada tahun pelajaran 2019/2020, memiliki tim olah raga menimal 4 cabang yang
mampu menjadi finalis tingkat Kabupaten / Provinsi /Nasional.
9. Pada tahun pelajaran 2019/2020, memiliki tim kesenian yang mampu tampil minimal
pada acara setingkat Kabupaten.
10. Pada tahun pelajaran 2019/2020, terjadi peningkatan manajemen partisipatif warga
madrasah, diterapkannya manajemen pengendalian mutu Madrasah, terjadi
peningkatan animo peserta didik baru.

E. TUJUAN KHUSUS MADRASAH


1. Melaksanakan delapan standar Nasional pendidikan yang meliputi ; Standar Isi,
Standar Proses, Kompetensi Kelulusan, Tenaga Pendidik dan Kependidikan,
Pengelolaan, Sarana Prasarana, Penilaian dan Pembiayaan.
2. Menjadikan ajaran Islam dan nilai-nilai luhur Pancasila sebagai pedoman hidup
dalam kehidupan sehari-hari.
3. Memiliki keunggulan dalam prestasi minimal pada tingkat Kabupaten.
4. Memiliki keunggulan prestasi Ilmu Pengetahuan dan Tehnologi.
5. Memiliki keunggulan prestasi di bidang seni dan olah raga.
6. Memiliki kepedulian yang tinggi terhadap lingkungan.
7. Memiliki kemampuan beradaptasi dengan lingkungannya.
8. Memiliki lingkungan Madrasah yang nyaman dan kondusif untuk belajar.
9. Mendapatkan kepercayaan dari masyarakat.

10
BAB III
STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM

A. STRUKTUR KURIKULUM
1. Strutur Kurikulum Pendidikan Umum
Struktur kurikulum pendidikan umum meliputi substansi pembelajaran yang
ditempuh dalam satu jenjang pendidikan selama enam tahun mulai kelas I sampai
Kelas VI. Strutur kurikulum disusun berdasarkan standar kompetensi lulusan dan
standar kompetensi mata pelajaran dengan ketentuan sebagai berikut:
a. Kurikulum memuat 7 mata pelajaran, muatan lokal dan pengembangan diri
b. Pembelajaran pada kelas I s.d VI menggunakan kurikulum 2013 yang dilaksanakan
melalui pendekatan Tematik Integratif.
c. Jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran dialokasikan sebagaimana tertera
dalam struktur kurikulum.
d. Alokasi waktu satu jam pembelajaran adalah 35 menit
e. Minggu efektif dalam satu tahun pelajaran adalah 34 - 38 minggu

2. Struktur Kurikulum Pendidikan Agama


a. Kurikulum memuat 4 mata pelajaran PAI, Bahasa Arab, dan BTQ
b. Pembelajaran pada kelas I s.d VI menggunakan Kurikulum 2013
c. Jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran dialokasikan sebagaimana tertera
dalam struktur kurikulum.
d. Alokasi waktu satu jam pembelajaran adalah 35 menit
e. Minggu efektif dalam satu tahun pelajaran adalah 34 - 38 minggu

STRUKTUR KURIKULUM MINU DARUSSALAM 19 PASURUAN


KABUPATEN PASURUAN
Komponen Kelas dan Alokasi Waktu
A. Mata Pelajaran I II III IV V VI
1. Pendidikan Agama Islam            
a. Qur'an dan Hadits 2 2 2 2 2 2
b. Aqidah dan Akhlaq 2 2 2 2 2 2
c. Fiqih 2 2 2 2 2 2
d. SKI - - 2 2 2 2
2. Pendidikan Kewarganegaraan 5 5 6 5 5 5
3. Bahasa Indonesia 8 9 10 6 6 6
4 Bahasa Arab 2 2 2 2 2 2
5. Matematika 5 6 6 6 6 8
6. Ilmu Pengetahuan Alam - - - 3 3 3
7. Ilmu Pengetahuan Sosial - - - 3 3 3
8. Seni Budaya dan Keterampilan 4 4 4 4 4 4
9. Pendidikan Jasmani, Olahraga
4 4 4 4 4 4
dan kesehatan
11
B. *) Muatan Lokal
a. Bahasa Jawa 2 2 2 1 1 1
b. Bahasa Inggris 2 2 2 2 2 2
c. B T Q 2 2 2 2 2 -
d. Aswaja - 2 2 2 2 2
C. *) Pengembangan Diri 2*) 2*) 2*) 2*) 2*) 2*)
Jumlah 42 46 50 50 50 50

B. MUATAN KURIKULUM

1. MATA PELAJARAN
Standar Kompetensi Kelompok Mata Pelajaran (SK-KMP) SD/MI
Standar kompetensi kelompok mata pelajaran (SK-KMP) MI ini sudah ideal,
sehingga MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan cukup mengadopsi dari Peraturan
Menteri Pendidikan Nasional Nomor 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi
Lulusan. Adapun uraian SK-KMP MIN ini adalah sebagai berikut :
a. Agama dan Akhlak Mulia
1) Menjalankan ajaran agama yang dianut sesuai dengan tahap perkembangan anak
2) Menunjukkan sikap jujur dan adil
3) Mengenal keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi
di lingkungan sekitarnya
4) Berkomunikasi secara santun yang mencerminkan harkat dan martabatnya
sebagai makhluk Tuhan
5) Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman, dan memanfaatkan
waktu luang sesuai dengan tuntunan agamanya
6) Menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap sesama manusia dan
lingkungan sebagai makhluk ciptaan Tuhan

b. Kewarganegaraan dan Kepribadian


1) Menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air
Indonesia
2) Mematuhi aturan-aturan sosial yang berlaku dalam lingkungannya
3) Menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial
ekonomi di lingkungan sekitarnya
4) Menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan
5) Mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri
6) Menunjukkan rasa keingintahuan yang tinggi dan menyadari potensinya
7) Berkomunikasi secara santun
8) Menunjukkan kegemaran membaca
9) Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman, dan memanfaatkan
waktu luang
10) Bekerja sama dalam kelompok, tolong-menolong, dan menjaga diri sendiri
dalam lingkungan keluarga dan teman sebaya
11) Menunjukkan kemampuan mengekspresikan diri melalui kegiatan seni dan
12
budaya lokal

c. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi


1) Mengenal dan menggunakan berbagai informasi tentang lingkungan sekitar secara
logis, kritis, dan kreatif
2) Menunjukkan kemampuan berpikir logis, kritis, dan kreatif dengan bimbingan
guru/pendidik
3) Menunjukkan rasa keingintahuan yang tinggi
4) Menunjukkan kemampuan memecahkan masalah sederhana dalam kehidupan
sehari-hari
5) Menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial di lingkungan sekitar
6) Menunjukkan keterampilan menyimak, berbicara, membaca, menulis, dan
berhitung
7) Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman, dan memanfaatkan
waktu luang

d. Estetika
Menunjukkan kemampuan untuk melakukan kegiatan seni dan budaya lokal

e. Jasmani, Olah Raga, dan Kesehatan


1) Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman dan memanfaatkan
waktu luang
2) Mengenal berbagai informasi tentang potensi sumber daya lokal untuk
menunjang hidup bersih, sehat, bugar, aman dan memanfaatkan waktu luang

Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran (SK-KD. MP)

Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran berdasarkan


Permen 22 tahun 2006 Tentang Standar Isi Untuk Satuan Pendidikan Dasar Dan
Menengah. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar mata pelajaran mulai kelas 1
sampai kelas 6 adalah sebagaimana pada halaman berikut :

Standar Kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (SK-KD) Mata Pelajaran


KOMPETENSI INTI (KI) DAN KOMPETENSI DASAR (KD) TINGKAT (MI)

KI-KD MATA PELAJARAN AL-QUR’AN HADIS


AL QUR’AN HADIS KELAS I SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
ajaran agama yang dianutnya. harus dilakukan dengan benar dan baik
1.2 Menerima Q.S. al-Fatihah (1), an-Nas
(114), al-Falaq (113), al-Ikhlas (112),
dan al-Lahab (111) sebagai firman Allah
SWT.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
13
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
tanggung jawab, santun, peduli, benar dan baik sesuai kaidah Ilmu Tajwid
dan percaya diri dalam dalam kehidupan sehari-hari
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Terbiasa mengamalkan kandungan Q.S.
teman, dan guru. al-Fatihah (1), an-Nas (114), al-Falaq
(113), al-Ikhlas (112), dan al-Lahab
(111) dalam kehidupan sehari-hari
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui huruf-huruf hijaiyah dan
dengan cara mengamati tanda bacanya (fathah, kasrah, dan
(mendengar, melihat, membaca) dammah)
dan menanya berdasarkan rasa 3.2 Mengenal Q.S. al-Fatihah (1), an-Nas
ingin tahu tentang dirinya, (114), al-Falaq (113), al-Ikhlas (112),
makhluk ciptaan Tuhan dan dan al-Lahab (111)
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Membaca huruf-huruf hijaiyah sesuai
dalam bahasa yang jelas dan makhraj dan tanda bacanya (fathah,
logis, dalam karya yang estetis, kasrah, dan damah)
dalam gerakan yang 4.2 Menghafalkan Q.S. al-Fatihah (1), an-
mencerminkan anak sehat, dan Nas (114), al-Falaq (113), al-Ikhlas
dalam tindakan yang (112), dan al-Lahab (111) secara benar
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

AL QUR’AN HADIS KELAS I SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
ajaran agama yang dianutnya. dengan benar dan baik sesuai kaidah Ilmu
Tajwid
1.2 Menerima Q.S. an-Nasr (110) dan
Quraisy (106) sebagai firman Allah
SWT.
1.3 Meyakini kebersihan sebagian dari iman
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan membaca huruf-huruf
tanggung jawab, santun, peduli, hijaiyah sesuai mahraj dan tanda bacanya
dan percaya diri dalam 2.2 Terbiasa mengamalkan kandungan ayat-
berinteraksi dengan keluarga, ayat Al-Qur`an khususnya Q.S. an-Nasr
teman, dan guru. (110) dan Quraisy (106)
2.3 Terbiasa berperilaku bersih dalam
kehidupan sehari-hari sebagai
implementasi mengenai hadis tentang
kebersihan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui huruf-huruf hijaiyah dan

14
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dengan cara mengamati tanda bacanya (fathatain, kasratain,
(mendengar, melihat, membaca) dammatain, sukun dan tasydid)
dan menanya berdasarkan rasa 3.2 Mengenal Q.S. an-Nasr (110) dan
ingin tahu tentang dirinya, Quraisy (106)
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
kegiatannya, dan benda-benda tentang kebersihan secara sederhana
yang dijumpainya di rumah dan riwayat Muslim dari Abu Malik al
di sekolah. Asy’ari
(‫)الطهورشطراإليمان‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Membaca huruf-huruf hijaiyah sesuai
dalam bahasa yang jelas dan makhraj dan tanda bacanya (fathatain,
logis, dalam karya yang estetis, kasratain, dammatain, sukun dan tasydid)
dalam gerakan yang 4.2 Menghafalkan Q.S. an-Nashr (110) dan
mencerminkan anak sehat, dan Quraisy (106) secara benar
dalam tindakan yang 4.3 Menghafalkan hadis tentang kebersihan
mencerminkan perilaku anak riwayat Muslim dari Abu Malik al
beriman dan berakhlak mulia. Asy’ari
(‫)الطهورشطراإليمان‬

AL QUR’AN HADIS KELAS II SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menerima ketentuan cara menulis
ajaran agama yang dianutnya. huruf-huruf hijaiyah sesuai kaidah ilmu
tajwid
1.2 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dengan benar dan baik sesuai
kaidah Ilmu Tajwid
1.3 Menerima Q.S. al-Kautsar (108) dan al-
Kafirun (109) sebagai firman Allah
SWT.
1.4 Meyakini keutamaan orang yang
mempelajari dan mengajarkan Al-
Qur`an
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa bersikap rajin, rapi, dan kreatif
disiplin, tanggung jawab, sebagai implementasi dari pemahaman
santun, peduli, dan percaya diri terhadap cara menulis huruf-huruf
dalam berinteraksi dengan hijaiyah secara terpisah dan
keluarga, teman, dan guru. bersambung.
2.2 Terbiasa membaca Al-Qur`an secara
benar sesuai dengan hokum bacaan
gunnah
2.3 Terbiasa mengamalkan kandungan QS.
al-Kautsar (108) dan al-Kafirun (109)

15
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dalam kehidupan sehari-hari
2.4 Memiliki kemauan untuk belajar dan
mengajarkan Al-Qur`an sebagai
implementasi dari pemahaman
mengenai hadis tentang keutamaan
belajar Al-Qur`an
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui penulisan huruf-huruf
dengan cara mengamati hijaiyah secara terpisah dan bersambung
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Memahami hukum bacaan gunnah
dan menanya berdasarkan rasa 3.3 Mengenal Q.S. al-Kautsar (108) dan al-
ingin tahu tentang dirinya, Kafirun (109)
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.4 Memahami arti dan isi kandungan hadis
kegiatannya, dan benda-benda tentang keutamaan belajar Al-Qur`an
yang dijumpainya di rumah dan riwayat al-Bukhari dari Usman bin
di sekolah. Affan
(‫)خيركم من تعلم القرآن وعلمه‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menulis huruf-huruf hijaiyah secara
dalam bahasa yang jelas dan terpisah dan bersambung
logis, dalam karya yang estetis, 4.2 Mendemonstrasikan hukum bacaan
dalam gerakan yang gunnah.
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Menghafalkan Q.S. al-Kautsar (108)
dalam tindakan yang dan al- Kafirun (109) secara benar dan
mencerminkan perilaku anak fasih
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Menghafalkan hadis tentang keutamaan
belajar Al-Qur`an riwayat al-Bukhari
dari Usman bin Affan
(‫)خيركم من تعلم القرآن وعلمه‬

AL QUR’AN HADIS KELAS II SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menerima Q.S. al-Ma‘un (107), al-Fil
ajaran agama yang dianutnya. (105), al-‘Asr (103), dan al-Qadr (97)
sebagai firman Allah SWT.
1.2 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dengan benar dan baik sesuai
kaidah Ilmu Tajwid
1.3 Meyakini bahwa keridaan Allah
tergantung pada keridaan kedua orang
tua
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan kandungan Q.S.
disiplin, tanggung jawab, al-Ma‘un (107), al-Fil (105), al-‘Asr
santun, peduli, dan percaya diri (103), dan al-Qadr (97) dalam
dalam berinteraksi dengan kehidupan sehari-hari

16
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
keluarga, teman, dan guru. 2.2 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
benar sebagai implementasi pemahaman
terhadap hukum bacaan al-qamariyah
dan al-syamsiyah
2.3 Memiliki perilaku hormat kepada orang
tua sebagai implementasi dari
pemahaman mengenai hadis tentang
hormat kepada orang tua
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal Q.S. al-Ma‘un (107), al-Fil
dengan cara mengamati (105), al-‘Asr (103), dan al-Qadr (97)
[mendengar, melihat, membaca] 3.2 Memahami hukum bacaan al-
dan menanya berdasarkan rasa qamariyah dan al-syamsiyah
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
makhluk ciptaan Tuhan dan tentang hormat kepada orang tua
kegiatannya, dan benda-benda riwayat at-Tirmizi dari Abdullah bin
yang dijumpainya di rumah dan Umar
di sekolah. .…( ‫)رضاهَللا في رضاالوالدين‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menghafalkan Q.S. al-Ma‘un (107), al-
dalam bahasa yang jelas dan Fil (105), al-‘Asr (103), dan al-Qadr
logis, dalam karya yang estetis, (97) secara benar
dalam gerakan yang 4.2 Mendemonstrasikan hukum bacaan al-
mencerminkan anak sehat, dan qamariyah dan al-syamsiyah
dalam tindakan yang 4.3 Menghafalkan hadis tentang hormat
mencerminkan perilaku anak kepada orang tua riwayat Tirmizi dari
beriman dan berakhlak mulia. Abdullah bin Umar
.…(‫)رضاهَللا في رضاالوالدين‬

AL QUR’AN HADIS KELAS III SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menerima Q.S. al-Humazah (104), at-
ajaran agama yang dianutnya. Takatsur (102), dan az-Zalzalah (99)
sebagai firman Allah SWT.
1.2 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dengan benar dan baik sesuai
kaidah Ilmu Tajwid
1.3 Meyakini bahwa shalat berjamaah lebih
utama daripada shalat sendirian
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan kandungan Q.S.
disiplin, tanggung jawab, al-Humazah (104), at-Takatsur (102),
santun, peduli, dan percaya diri dan az-Zalzalah (99) dalam kehidupan
dalam berinteraksi dengan sehari-hari
keluarga, teman, guru dan 2.2 Membiasakan diri membaca Al-Qur`an
tetangganya. sesuai dengan kaidah ilmu tajwid

17
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
2.3 Terbiasa melaksanakan shalat berjamaah
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal Q.S. al-Humazah (104), at-
dengan cara mengamati Takatsur (102), dan az-Zalzalah (99)
[mendengar, melihat, membaca] 3.2 Memahami hukum bacaan Qalqalah
dan menanya berdasarkan rasa 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
ingin tahu tentang dirinya, tentang shalat berjamaah riwayat al-
makhluk ciptaan Tuhan dan Bukhari, Muslim, at-Tirmizi, an-Nasai,
kegiatannya, dan benda-benda Ibnu Majah, dan Ahmad dari Ibnu Umar
yang dijumpainya di rumah dan .…( ‫)صالةالجماعةأفضل‬
di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan 4.1 Menghafalkan Q.S. al-Humazah (104),
faktual dalam bahasa yang at-Takatsur (102), dan az-Zalzalah (99)
jelas, sistematis dan logis, secara benar dan fasih
dalam karya yang estetis, dalam 4.2 Mendemonstrasikan hukum bacaan
gerakan yang mencerminkan Qalqalah
anak sehat, dan dalam tindakan 4.3 Menghafalkan hadis tentang shalat
yang mencerminkan perilaku berjamaah riwayat al-Bukhari, Muslim,
anak beriman dan berakhlak at-Tirmizi, an-Nasai, Ibnu Majah, dan
mulia. Ahmad dari Ibnu Umar
.…( ‫)صالةالجماعةأفضل‬

AL QUR’AN HADIS KELAS III SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menerima Q.S. al-Qari‘ah (101) dan at-
ajaran agama yang dianutnya. Tin (95) sebagai firman Allah SWT.
1.2 Menghayati kandungan Q.S. al-
Faatihah (1) dan al-Ikhlash (112)
1.3 Menyadari bahwa sesama mukmin
adalah bersaudara
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan kandungan Q.S
disiplin, tanggung jawab, al-Qari‘ah (101) dan at-Tin (95) dalam
santun, peduli, dan percaya diri kehidupan sehari-hari
dalam berinteraksi dengan 2.2 Menunjukkan perilaku positif sesuai isi
keluarga, teman, guru dan kandungan Q.S. al-Faatihah (1) dan al-
tetangganya. Ikhlash (112) dalam kehidupan sehari-
hari
2.3. Membiasakan perilaku saling
menyayangi sesama mukmin sebagai
implementasi dari pemahaman
mengenai hadis tentang persaudaraan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal Q.S. al-Qaari‘ah (101) dan
dengan cara mengamati at-Tin (95)
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.

18
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dan menanya berdasarkan rasa al-Faatihah (1) dan al-Ikhlash (112)
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
makhluk ciptaan Tuhan dan tentang persaudaraan riwayat al-
kegiatannya, dan benda-benda Bukhari Muslim dari Abu Musa
yang dijumpainya di rumah dan .…(‫) المؤمن للمؤمن كالبنيان‬
di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan 4.1 Menghafalkan Q.S. al-Qaari‘ah (101)
faktual dalam bahasa yang dan at-Tin (95)
jelas, sistematis dan logis, 4.2 Menulis lafal Q.S. al-Faatihah (1) dan
dalam karya yang estetis, dalam al-Ikhlash (112) dengan benar
gerakan yang mencerminkan 4.3 Menghafalkan hadis tentang
anak sehat, dan dalam tindakan persaudaraan riwayat al-Bukhari
yang mencerminkan perilaku Muslim dari Abu Musa
anak beriman dan berakhlak .…(‫) المؤمن للمؤمن كالبنيان‬
mulia.

AL QUR’AN HADIS KELAS IV SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati ajaran yang terkandung
menghargai ajaran agama yang dalam Q.S. an-Nasr (110) dan al-
dianutnya Kautsar (108).
1.2 Menerima Q.S. al-‘Adiyat (100)
sebagai firman Allah SWT.
1.3 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dilakukan dengan benar dan baik
1.4 Meyakini bahwa niat menentukan baik
dan tidaknya sebuah amal perbuatan
1.5 Menyadari bahwa taqwa adalah kunci
kebahagiaan
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan isi kandungan
disiplin, tanggung jawab, Q.S. an-Nasr (110) dan al-Kautsar
santun, peduli, dan percaya diri (108) dalam kehidupan sehari-hari
dalam berinteraksi dengan 2.2 Terbiasa berperilaku positif sesuai
keluarga, teman, guru, dan dengan ajaran Q.S. al-‘Adiyat (100)
tetangganya. 2.3 Membiasakan membaca Al-Qur`an
dengan benar dan baik dalam
kehidupan sehari-hari.
2.4 Terbiasa memiliki niat positif sebagai
implementasi dari pemahaman hadis
tentang niat
2.5 Membiasakan perilaku takwa dalam
kehidupan sehari-hari sebagai
implementasi dari pemahaman hadis

19
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
tentang takwa
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.
dengan cara mengamati dan an-Nasr (110) dan al-Kautsar (108)
menanya berdasarkan rasa ingin 3.2 Mengenal Q.S. al-‘Adiyat (100)
tahu tentang dirinya, makhluk 3.3 Memahami hukum bacaan izhar dan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, ikhfa’
dan benda-benda yang 3.4 Memahami arti dan isi kandungan hadis
dijumpainya di rumah, di tentang niat riwayat al-Bukhari dari
sekolah dan tempat bermain. Umar bin Khattab
.…(‫)إنمااألعمال بالنيات‬
3.5 Memahami arti dan isi kandungan hadis
tentang takwa riwayat at-Tirmizi dari
Abu Zar
.…(‫)اتق هّللا حيثماكنت‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menulis lafal Q.S. an-Nasr (110) dan
dalam bahasa yang jelas, al-Kautsar (108) dengan benar
sistematis dan logis, dalam 4.2 Menghafalkan Q.S. al-‘Adiyat (100)
karya yang estetis, dalam secara benar dan fasih
gerakan yang mencerminkan 4.3 Mendemonstrasikan hukum bacaan
anak sehat, dan dalam tindakan izhar dan ikhfa’
yang mencerminkan perilaku 4.4 Menghafalkan hadis tentang niat
anak beriman dan berakhlak riwayat al-Bukhari dari Umar bin
mulia. Khattab
.…(‫)إنمااألعمال بالنيات‬
4.5 Menghafalkan hadis tentang takwa
riwayat at-Tirmizi dari Abu Zar
.…(‫)اتق هّللا حيثماكنت‬

AL QUR’AN HADIS KELAS IV SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati arti dan isi kandungan Q.S.
menghargai ajaran agama yang al-Lahab (111)
dianutnya 1.2 Menerima Q.S. al-Insyirah (094)
sebagai firman Allah SWT.
1.3 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dilakukan dengan benar dan baik
1.4 Menyadari bahwa silaturrahim adalah
perbuatan yang dicintai Allah SWT.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan isi kandungan
disiplin, tanggung jawab, Q.S. al-Lahab (111) dalam kehidupan
santun, peduli, dan percaya diri sehari-hari
dalam berinteraksi dengan 2.2 Terbiasa berperilaku positif sesuai
keluarga, teman, guru, dan dengan Q.S. al-Insyirah (094)

20
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
tetangganya. 2.3 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
benar dan baik dalam kehidupan sehari-
hari
2.4 Membiasakan perilaku gemar
bersilaturahim sebagai implementasi
dari pemahaman hadis tentang
silaturrahim
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.
dengan cara mengamati dan al-Lahab (111)
menanya berdasarkan rasa ingin 3.2 Mengenal Q.S. al-Insyirah (094)
tahu tentang dirinya, makhluk 3.3 Memahami hukum bacaan idgam
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, bigunnah, idgam bilagunnah, dan iqlab
dan benda-benda yang 3.4 Memahami arti dan isi kandungan hadis
dijumpainya di rumah, di tentang silaturrahim riwayat Bukhari
sekolah dan tempat bermain. Muslim dari Anas
.…(‫)من أحبّ ان يبسط له فى رزقه‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menulis lafal Q.S. al-Lahab (111)
dalam bahasa yang jelas, dengan benar
sistematis dan logis, dalam 4.2 Menghafalkan Q.S. al-Insyirah (094)
karya yang estetis, dalam secara benar dan fasih
gerakan yang mencerminkan 4.3 Mendemonstrasikan hukum bacaan
anak sehat, dan dalam tindakan idgam bigunnah, idgam bilagunnah,
yang mencerminkan perilaku dan iqlab
anak beriman dan berakhlak 4.4 Menghafalkan hadis tentang
mulia. silaturrahim riwayat al-Bukhari
Muslim dari Anas
.…(‫)من أحبّ ان يبسط له فى رزقه‬

AL QUR’AN HADIS KELAS V SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati kandungan Q.S. al- Kafirun
menghargai ajaran agama yang (109), al-Ma‘un (107), dan at-Takatsur
dianutnya. (102)
1.2 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dilakukan dengan benar dan baik
1.3 Menyadari bahwa menyayangi anak
yatim adalah sikap yang dicintai Allah
dan RasulNya
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan isi kandungan
disiplin, tanggung jawab, Q.S. al- Kafirun (109), al-Ma‘un (107),
santun, peduli, dan percaya diri dan at-Takatsur (102)
dalam berinteraksi dengan 2.2 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
keluarga, teman, guru, dan benar dan baik dalam kehidupan sehari-

21
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
tetangganya serta cinta tanah air. hari
2.3 Terbiasa berperilaku menyayangi anak
yatim sebagai implementasi dari
pemahaman hadis tentang menyayangi
anak yatim
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.
dan konseptual dengan cara al- Kafirun (109), al-Ma‘un (107), dan
mengamati dan mencoba at-Takatsur (102)
berdasarkan rasa ingin tahu 3.2 Memahami hukum bacaan Mim Mati
tentang dirinya, makhluk (Idgam Mimi, Ikhfa’ Syafawi, dan Izhar
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, Syafawi)
dan benda-benda yang 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
dijumpainya di rumah, di tentang menyayangi anak yatim riwayat
sekolah dan tempat bermain. Bukhari Muslim dari Sahl bin Sa’ad
.…( ‫)أناوكافل اليتيم فى الجنة‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menulis lafal Q.S. al- Kafirun (109), al-
dan konseptual dalam bahasa Ma‘un (107), dan at-Takatsur (102)
yang jelas, sistematis, logis dan dengan benar
kritis dalam karya yang estetis, 4.2 Mendemonstrasikan hukum bacaan
dalam gerakan yang Mim Mati (Idgam Mimi, Ikhfa’ Syafawi,
mencerminkan anak sehat, dan dan Izhar Syafawi)
dalam tindakan yang 4.3 Menghafalkan hadis tentang
mencerminkan perilaku anak menyayangi anak yatim riwayat al-
beriman dan berakhlak mulia. Bukhari Muslim dari Sahl bin Sa’ad
.…( ‫)أناوكافل اليتيم فى الجنة‬

AL QUR’AN HADIS KELAS V SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati kandungan Q.S. al-Qadr
menghargai ajaran agama yang (97)
dianutnya. 1.2 Menerima Q.S. al-‘Alaq (96) sebagai
firman Allah SWT.
1.3 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dilakukan dengan benar dan baik
1.4 Menyadari bahwa sikaf munafik adalah
perbuatan yang dibenci Allah dan
Rasul-Nya
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Menunjukkan perilaku positif sesuai
disiplin, tanggung jawab, dengan kandungan Q.S. al-Qadr (97)
santun, peduli, dan percaya diri 2.2 Terbiasa berperilaku positif sesuai
dalam berinteraksi dengan dengan Q.S. al-‘Alaq (96)
keluarga, teman, guru, dan 2.3 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
tetangganya serta cinta tanah air. benar dan baik dalam kehidupan sehari-

22
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
hari
2.4 Menjauhi sifat munafik sebagai
implementasi dari pemahaman hadis
tentang ciri-ciri orang munafik
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.
dan konseptual dengan cara al-Qadr (97)
mengamati dan mencoba 3.2 Mengenal Q.S. al-‘Alaq (96)
berdasarkan rasa ingin tahu 3.3 Memahami hukum bacaan Waqaf dan
tentang dirinya, makhluk Washal
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.4 Memahami arti dan isi kandungan hadis
dan benda-benda yang tentang ciri-ciri orang munafik riwayat
dijumpainya di rumah, di al-Bukhari Muslim dari Abu Hurairah
sekolah dan tempat bermain. .…(‫)آيةالمنافق ثالث‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menulis lafal Q.S. al-Qadr (97) dengan
dan konseptual dalam bahasa benar
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Menghafal Q.S. al-‘Alaq (96) secara
kritis dalam karya yang estetis, benar dan fasih
dalam gerakan yang 4.3 Menerapkan hukum bacaan Waqaf dan
mencerminkan anak sehat, dan Wasal
dalam tindakan yang 4.4 Menghafal hadis tentang ciri-ciri orang
mencerminkan perilaku anak munafik riwayat al-Bukhari Muslim
beriman dan berakhlak mulia. dari Abu Hurairah
.…(‫)آيةالمنافق ثالث‬

AL QUR’AN HADIS KELAS VI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati nilai-nilai kandungan Q.S.
menghargai ajaran agama yang ad-Duha (93)
dianutnya. 1.2 Menyadari bahwa membaca Al-Qur`an
harus dilakukan dengan benar dan baik
1.3 Menyadari bahwa memberi dan berbagi
adalah perbuatan yang dicintai oleh
Allah SWT.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan isi kandungan
disiplin, tanggung jawab, Q.S. ad-Duha (93)
santun, peduli, dan percaya 2.2 Terbiasa membaca Al-Qur`an dengan
diri dalam berinteraksi dengan benar dan baik dalam kehidupan sehari-
keluarga, teman, guru, dan hari
tetangganya serta cinta tanah 2.3 Membiasakan perilaku suka memberi
air. sebagai implementasi dari pemahaman
hadis tentang keutamaan memberi
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami arti dan isi kandungan Q.S.
dan konseptual dengan cara ad-Duha (93)

23
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
mengamati dan menanya 3.2 Memahami hukum bacaan Mad Thabi’i
berdasarkan rasa ingin tahu dan Mad Far’i (Wajib Muttashil dan
tentang dirinya, makhluk Jaiz Munfashil)
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.3 Memahami arti dan isi kandungan hadis
dan benda-benda yang tentang keutamaan memberi menurut
dijumpainya di rumah, di riwayat al-Bukhari Muslim dari
sekolah dan tempat bermain. Abdullah Ibnu Umar
)....‫)اليدالعلياخيرمن اليدالسفلى‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menghafal Q.S. ad-Duha (93) secara
dan konseptual dalam bahasa benar dan fasih
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Mendemontrasikan hukum bacaan Mad
kritis,dalam karya yang estetis, Thabi’i dan Mad Far’i (Wajib Muttashil
dalam gerakan yang dan Jaiz Munfashil)
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Menghafal hadis tentang keutamaan
dalam tindakan yang memberi riwayat Bukhari Muslim dari
mencerminkan perilaku anak Abdullah Ibnu Umar
beriman dan berakhlak mulia. )....‫)اليدالعلياخيرمن اليدالسفلى‬

AL QUR’AN HADIS KELAS VI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima Q.S. al-Bayyinah (98)
menghargai ajaran agama yang sebagai firman Allah SWT.
dianutnya 1.2 Menyadari bahwa amal salih akan
mendekatkan seseorang kepada Allah
SWT.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengamalkan kandungan Q.S.
disiplin, tanggung jawab, al-Bayyinah (98).
santun, peduli, dan percaya diri 2.2 Memiliki perilaku suka beramal salih
dalam berinteraksi dengan sebagai implementasi dari pemahaman
keluarga, teman, guru, dan hadis tentang amal salih
tetangganya serta cinta tanah
air.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal Q.S. al-Bayyinah (98)
dan konseptual dengan cara 3.2 Memahami arti dan isi kandungan
mengamati dan menanya hadis tentang amal salih riwayat
berdasarkan rasa ingin tahu Muslim dari Abu Hurairah
tentang dirinya, makhluk .…(‫)إذامات ابن آدم انقطع عمله‬
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan 4.1 Menghafalkan Q.S. al-Bayyinah (98)
faktual dan konseptual dalam 4.2 Menghafalkan hadis tentang amal salih

24
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
bahasa yang jelas, sistematis, riwayat Muslim dari Abu Hurairah
logis dan kritis,dalam karya .…(‫)إذامات ابن آدم انقطع عمله‬
yang estetis, dalam gerakan
yang mencerminkan anak sehat,
dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

KI-KD MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK


AKIDAH AKHLAK KELAS 1 SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini kebenaran rukun iman.
ajaran agama yang dianutnya. 1.2 Meyakini kebenaran syahadatain.
1.3 Meyakini Allah SWT. Yang Esa (al-
Ahad) dan maha Pencipta (al-Khaliq).
1.4 Menyadari keuatamaan hidup bersih,
kasih sayang, dan rukun.
1.5 Menghayati nilai-nilai dalam adab
mandi dan berpakaian.
1.6 Menyadari manfaat dan manfaat dan
hikmah dari menghindari hidup kotor.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan berperilaku positif yang
tanggung jawab, santun, peduli, merefleksikan orang yang beriman.
dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan berperilaku bertauhid
berinteraksi dengan keluarga, dalam kehidupan sehari-hari.
teman, dan guru. 2.3 Membiasakan diri berperilaku positif
sebagai implementasi dari pemahaman
mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
(al-Ahad dan al-Khaliq)
2.4 Membiasakan hidup bersih, kasih
sayang, dan rukun dalam kehidupan
sehari-hari.
2.5 Membiasakan adab terpuji ketika mandi
dan berpakaian.
2.6 Membiasakan diri untuk menghindari
hidup kotor dalam kehidupan sehari-
hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal enam rukun iman.
dengan cara mengamati 3.2 Mengenal dua kalimah syahadat
(mendengar, melihat, membaca) sebagai bagian dari rukun Islam yang
dan menanya berdasarkan rasa pertama.
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang

25
makhluk ciptaan Tuhan dan terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
kegiatannya, dan benda-benda (al-Ahad dan al-Khaliq) melalui kisah
yang dijumpainya di rumah dan Nabi Ibrahim a.s. mencari Tuhannya.
di sekolah. 3.4 Memahami perilaku akhlak terpuji
hidup bersih, kasih sayang, dan rukun
dalam kehidupan sehari-hari.
3.5 Memahami adab mandi dan berpakaian.
3.6 Menjelaskan akhlak tercela hidup kotor
dalam kehidupan sehari-hari dan cara
menghindarinya.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menunjukkan contoh perilaku orang
dalam bahasa yang jelas dan beriman kepada enam rukun iman.
logis, dalam karya yang estetis, 4.2 Melafalkan dua kalimah syahadat.
dalam gerakan yang 4.3 Melafalkan sifat-sifat Allah SWT al-
mencerminkan anak sehat, dan Ahad dan al-Khaliq dan artinya.
dalam tindakan yang 4.4 Mengklasifikasikan manfaat perilaku
mencerminkan perilaku anak hidup bersih, kasih sayang, dan rukun
beriman dan berakhlak mulia. dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Mendemonstrasikan tata cara
berpakaian secara Islami.
4.6 Menceritakan cara-cara menghindari
hidup kotor dalam kehidupan sehari-
hari.

AKIDAH AKHLAK KELAS 1 SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
ajaran agama yang dianutnya. kalimat tayyibah (Basmalah).
1.2 Meyakini Allah SWT. memiliki sifat ar-
Rahman, ar-Rahim dan as-Sami‘.
1.3 Menghayati nilai-nilai positif dalam adab
belajar, bermain, makan dan minum.
1.4 Menghayati nilai keramahan dan sopan
santun terhadap orang tua dan guru
dalam kehidupan sehari-hari.
1.5 Menyadari manfaat dan manfaat dan
hikmah dari menghin-dari berbicara
kotor dan bohong/dusta, dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Terbiasa membaca basmalah setiap
tanggung jawab, santun, peduli, memulai aktivitas
dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, dan guru. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam ar-Rahman, ar-Rahim
26
dan as-Sami‘.
2.3 Memiliki adab yang baik dalam belajar,
bermain, makan dan minum.
2.4 Membiasakan sikap ramah dan sopan
santun terhadap orang tua dan guru
dalam kehidupan sehari-hari.
2.5. Membiasakan diri untuk menghindari
akhlak tercela berbicara kotor dan
bohong/dusta, dalam kehidupan sehari-
hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah
dengan cara mengamati (Basmalah).
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang
dan menanya berdasarkan rasa terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
ingin tahu tentang dirinya, (ar-Rahman, ar-Rahim dan as-Sami‘).
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3 Memahami adab belajar, bermain,
kegiatannya, dan benda-benda makan dan minum
yang dijumpainya di rumah dan 3.4 Memahami sikap ramah dan sopan
di sekolah. santun terhadap orang tua dan guru
dalam kehidupan sehari-hari.
3.5 Menjelaskan akhlak tercela berbicara
kotor dan bohong/dusta dalam
kehidupan sehari-hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah
dalam bahasa yang jelas dan (Basmalah).
logis, dalam karya yang estetis, 4.2 Melafalkan ar-Rahman, ar-Rahim dan
dalam gerakan yang as-Sami‘ dan artinya.
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Mendemonstrasikan adab belajar,
dalam tindakan yang bermain, makan dan minum secara
mencerminkan perilaku anak Islami.
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Mensimulasikan sikap ramah dan sopan
santun terhadap orang tua dan guru
dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyajikan contoh cara menghindari
berbicara kotor dan bohong/dusta.

AKIDAH AKHLAK KELAS II SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini sifat Allah swt. Melalui kalimat
ajaran agama yang dianutnya. tayyibah (Hamdalah).
1.2 Meyakini Allah swt. sebagai arRazzaq,
al-Hamid, dan asy-Syakur.
1.3 Mengakui adanya Allah swt. melalui
dalil aqli
1.4 Menerima nilai syukur nikmat, hidup
27
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
sederhana, dan rendah hati.
1.5 Menerima nilai-nilai dalam adab bersin
dalam kehidupan seharihari.
1.6 Menyadari manfaat dan manfaat dan
hikmah dari menghindari sifat sombong
dalam kehidupan sehari-hari.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah
tanggung jawab, santun, peduli, (Hamdalah) setiap menerima kebaikan.
dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, dan guru. mengenai sifat-sifat Allah swt. yang
terkandung dalam ar-Razzaq, al-Hamid,
dan asySyakur.
2.3 Membiasakan diri perilaku dengan
merasakan adanya Allah swt. melalui
dalil aqli.
2.4 Memiliki perilaku syukur nikmat, hidup
sederhana, dan rendah hati dalam
kehidupan sehari-hari
2.5 Membiasakan adab yang baik ketika
bersin.
2.6 Menghindari sifat sombong dalam
kehidupan sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Mengetahui kalimat tayyibah
dengan cara mengamati (Hamdalah).
[mendengar, melihat, membaca] 3.2. Mengenal sifat-sifat Allah swt. yang
dan menanya berdasarkan rasa terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
ingin tahu tentang dirinya, (ar Razzaq, al-Hamid, dan asy-Syakur).
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3. Mengenal Allah swt. melalui dalil aqli.
kegiatannya, dan benda-benda 3.4. Memahami sikap syukur nikmat, hidup
yang dijumpainya di rumah dan sederhana, dan rendah hati dalam
di sekolah. kehidupan sehari-hari.
3.5. Mengetahui adab ketika bersin dalam
kehidupan sehari-hari.
3.6. Menjelaskan sikap sombong dan cara
menghindarinya dalam kehidupan sehari-
hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah Hamdalah).
dalam bahasa yang jelas dan 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna
logis, dalam karya yang estetis, (arRazzaq, al-Hamid, dan asy-Syakur)
dalam gerakan yang dan artinya.
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Menyajikan dalil aqli tentang mengenal
dalam tindakan yang Allah
mencerminkan perilaku anak 4.4 Menunjukkan contoh sikap syukur
28
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
beriman dan berakhlak mulia. nikmat, hidup sederhana, dan rendah hati
dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Mendemonstrasikan adab ketika bersin.
4.6 Menceritakan cara menghindari sifat
sombong dalam kehidupan sehari-hari.

AKIDAH AKHLAK KELAS II SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah swt. melalui
ajaran agama yang dianutnya. kalimat tayyibah (Tahlil).
1.2 Meyakini Allah swt sebagai alQuddus,
as-Samad, al-Muhaimin, danal-Badi.
1.3 Menerima nilai-nilai sifat jujur,rajin, dan
percaya diri.
1.4 Menerima nilai-nilai positif dari
ketentuan adab belajar, mengaji, dan
bermain dalam kehidupan sehari-hari.
1.5 Menyadari manfaat dan manfaat dan
hikmah dari menghindari sifat malas.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah
tanggung jawab, santun, peduli, (Tahlil). Dalam kehidupan sehari-hari
dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, dan guru. mengenai sifat-sifat Allah swt. yang
terkandung dalam al-Quddus, as-Samad,
alMuhaimin, dan al-Badi.
2.3 Terbiasa berperilaku jujur, rajin, dan
percaya diri dalam kehidupan sehari-hari
2.4 Terbiasa beradab ketika belajar, mengaji,
dan bermain dalam kehidupan sehari-
hari.
2.5 Terbiasa menghindari sifat malas.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah (Tahlil).
dengan cara mengamati 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah swt. Yang
(mendengar, melihat, membaca) terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
dan menanya berdasarkan rasa (al-Quddus, as-Samad, al-Muhaimin, dan
ingin tahu tentang dirinya, al-Badi).
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3 Memahami perilaku jujur, rajin, dan
kegiatannya, dan benda-benda percaya diri.
yang dijumpainya di rumah dan 3.4 Memahami sikap yang baik ketika
di sekolah. belajar, mengaji, dan bermain dalam
kehidupan sehar-ihari
3.5 Menjelaskan sikap malas dan cara
menghindari-nya.
29
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah (Tahlil) dan
dalam bahasa yang jelas dan maknanya.
logis, dalam karya yang estetis, 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna
dalam gerakan yang (alQuddus, as-Samad, al-Muhaimin, dan
mencerminkan anak sehat, dan al-Badi) dan artinya.
dalam tindakan yang 4.3 Menyebutkan contoh-contoh perilaku
mencerminkan perilaku anak jujur, rajin, dan percaya diri.
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Mensimulasikan adab yang baik ketika
belajar, mengaji, dan bermain dalam
kehidupan seharihari.
4.5 Menceritakan contoh sikap malas dalam
kehidupan sehari-hari.

AKIDAH AKHLAK KELAS III SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
ajaran agama yang dianutnya. kalimat tayyibah (Subhanallah, Masya
Allah).
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
al-Asma’ al-Husna al-‘Azim, al-Kabir,
al-Karim dan al-Malik.
1.3 Meyakini adanya malaikat-malaikat
Allah SWT. dan tugas-tugasnya.
1.4 Menerima nilai-nilai sikap rendah hati,
santun, ikhlas, kasih sayang, dan taat.
1.5 Menerima ketentuan patuh dan taat
terhadap kedua orang tua dalam
kehidupan sehari-hari.
1.6 Mendarai manfaat dan manfaat dan
hikmah dari menghindari durhaka
kepada orang tua.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membisakan diri mengucapkan kalimah
disiplin, tanggung jawab, santun, tayyibah (Subhanallah, Masya Allah).
peduli, dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, guru dan tetangganya. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-‘Azim, al-Kabir,
al-Karim dan al-Malik.
2.3 Mencontoh para Malaikat dalam
ketaatannya kepada Allah SWT.
2.4 Memiliki sikap sifat rendah hati, santun,
ikhlas, kasih sayang, dan taat dalam
kehidupan sehari-hari.
2.5 Memiliki akhlakul karimah patuh dan
30
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
taat terhadap kedua orang tua dalam
kehidupan sehari-hari.
2.6 Memiliki sikap menghindari durhaka
kepada orang tua.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah
dengan cara mengamati (Subhanallah, Masya Allah).
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang
dan menanya berdasarkan rasa terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
ingin tahu tentang dirinya, (al-‘Azim, al-Kabir, al-Karim dan al-
makhluk ciptaan Tuhan dan Malik.).
kegiatannya, dan benda-benda 3.3 Menjelaskan malaikat-malaikat Allah
yang dijumpainya di rumah dan SWT. dan tugas-tugasnya.
di sekolah. 3.4 Memahami sikap rendah hati, santun,
ikhlas, kasih sayang, dan taat dalam
kehidupan sehari-hari.
3.5 Menjelaskan kisah Nabi Ismail a.s.
sebagai bentuk sikap taat dan patuh
terhadap orang tua.
3.6 Menjelaskan sikap durhaka kepada
orang tua melalui kisah Kan’an.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah
dalam bahasa yang jelas, (Subhanallah, Masya Allah) dan
sistematis dan logis, dalam karya artinya.
yang estetis, dalam gerakan yang 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna
mencerminkan anak sehat, dan (al-‘Azim, al-Kabir, al-Karim dan al-
dalam tindakan yang Malik.) dan artinya.
mencerminkan perilaku anak 4.3 menceritakan malaikat-malaikat Allah
beriman dan berakhlak mulia. SWT. dan tugas-tugasnya.
4.4 Menunjukkan contoh sikap sifat rendah
hati, santun, ikhlas, kasih sayang, dan
taat dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyimulasikan akhlak karimah patuh
dan taat terhadap kedua orang tua dalam
kehidupan sehari-hari melalui kisah
Nabi Ismail a.s.
4.6 Menyimulasikan kisah Kan’an sebagai
bentuk cara menghindari sikap durhaka
kepada orang tua.

AKIDAH AKHLAK KELAS III SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
31
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
ajaran agama yang dianutnya. kalimat tayyibah (Ta’awuz).
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT.
memiliki al-Asma’ al-Husna al-Batin,
al-Wali, al-Mujib, dan al-Jabbar.
1.3 Meyakini adanya makhluk gaib selain
malaikat (jin dan setan).
1.4 Menerima sikap rukun dan tolong-
menolong.
1.5 Menyadari manfaat dan hikmah dari
akhlakul karimah terhadap saudara
dalam kehidupan sehari-hari.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1. Terbiasa membaca kalimat tayyibah
disiplin, tanggung jawab, santun, misalnya Ta’awuz
peduli, dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, guru dan tetangganya. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
(al-Batin, al-Wali, al-Mujib, dan al-
Jabbar).
2.3 Memiliki sikap positif terhadap adanya
makhluk gaib selain malaikat (jin dan
setan).
2.4 Memiliki sikap rukun dan tolong-
menolong.
2.5 Memiliki akhlakul karimah terhadap
saudara dalam kehidupan sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah misalnya
dengan cara mengamati Ta’awuz.
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang
dan menanya berdasarkan rasa terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
ingin tahu tentang dirinya, (al-Batin, al-Wali, al-Mujib, dan al-
makhluk ciptaan Tuhan dan Jabbar).
kegiatannya, dan benda-benda 3.3 Menjelaskan adanya makhluk gaib
yang dijumpainya di rumah dan selain malaikat (jin dan setan).
di sekolah. 3.4 Memahami sikap rukun dan tolong-
menolong.
3.5 Memahami akhlakul karimah terhadap
saudara dalam kehidupan sehari-hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah misalnya
dalam bahasa yang jelas, Ta’awuz dan maknanya.
sistematis dan logis, dalam karya 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna (al-
yang estetis, dalam gerakan yang Batin, al-Wali, al-Mujib, dan al-Jabbar)
mencerminkan anak sehat, dan dan artinya.
dalam tindakan yang 4.3 Menceritakan makhluk gaib selain
32
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
mencerminkan perilaku anak malaikat (jin dan setan).
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Menyimulasikan sikap rukun dan
tolong- menolong dalam kehidupan
sehari-hari.
4.5 Menyimulasikan akhlakul karimah
terhadap saudara dalam kehidupan
sehari-hari..

AKIDAH AKHLAK KELAS IV SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini kekuasaan Allah SWT.
menghargai ajaran agama yang melalui kalimat tayyibah Seperti La
dianutnya. haula Wala Quwwata Illa
Billahil-‘Aliyyil-‘Azim (hauqalah).
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT
memiliki al-Asma’ al-Husna (al-
Mu’min, al-‘Azim, al- Hadi, al-‘Adl,
dan al-hakam).
1.3 Meyakini adanya kitab-kitab Allah
SWT.
1.4 Menghayati keutamaan sifat hormat dan
patuh dalam kehidupan sehari-hari.
1.5 Menyadari keutamaan sikap tabah dan
sabar dalam menghadapi cobaan
sebagai implementasi dalam meneladani
kisah Masyitah.
1.6 Menyadari manfaat dan hikmah
menghindari kufur nikmat sebagai
implementasi menghindari dari kisah
Tsa’labah.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah
disiplin, tanggung jawab, santun, Seperti La haula Wala Quwwata Illa
peduli, dan percaya diri dalam Billahil-‘Aliyyil-‘Azim (hauqalah).
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 membiasakan diri berperilaku positif
teman, guru, dan tetangganya . sebagai implementasi dari pemahaman
mengenai sifat-sifat Allah SWT. Yang
terkandung dalam al-Asma’ al-
Husna(al-Mu’min, al-‘Azim, al- Hadi,
al-‘Adl, dan al-hakam).
2.3 Terbiasa mengamalkan isi kandungan
kitab-kitab Allah SWT.
2.4 Memiliki sikap hormat dan patuh dalam
kehidupan sehari-hari.
2.5 Memiliki sikap tabah dan sabar dalam
33
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
menghadapi cobaan sebagai
implementasi dalam meneladani
kisah Masyitah.
2.6 Memiliki sikap menghindari kufur
nikmat sebagai implementasi
menghindari dari kisah Tsa’labah.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah Seperti La
dengan cara mengamati dan haula Wala Quwwata Illa
menanya berdasarkan rasa ingin Billahil-‘Aliyyil-‘Azim (hauqalah).
tahu tentang dirinya, makhluk 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, terkandung dalam al-Asma’ al-
dan benda-benda yang Husna(al-Mu’min, al-‘Azim, al- Hadi,
dijumpainya di rumah, di al-‘Adl, dan al-hakam).
sekolah dan tempat bermain. 3.3 Mengetahui adanya kitab-kitab Allah
SWT. sebagai implementasi dari
pengamalan rukun Iman ke-3 (tiga).
3.4 Memahami sikap hormat dan patuh
dalam kehidupan sehari-hari.
3.5 Mendeskripsikan sikap tabah dan sabar
dalam menghadapi cobaan dalam kisah
Masyitah.
3.6 Mendeskripsikan kisah Tsa’labah
sebagai implementasi dalam
menghindari sifat tercela kufur nikmat.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah Seperti La
dalam bahasa yang jelas, haula Wala Quwwata Illa
sistematis dan logis, dalam karya Billahil-‘Aliyyil-‘Azim (hauqalah) dan
yang estetis, dalam gerakan yang artinya.
mencerminkan anak sehat, dan 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna(al-
dalam tindakan yang Mu’min, al-‘Azim, al- Hadi, al-‘Adl,
mencerminkan perilaku anak dan al-hakam) dan artinya.
beriman dan berakhlak mulia. 4.3 Menceritakan kitab-kitab Allah SWT.
beserta nabi yang menerimanya.
4.4 Mensimulasikan sikap hormat dan patuh
dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyimulasikan sikap tabah dan sabar
dalam menghadapi cobaan sebagai
implementasi dalam meneladani kisah
Masyitah.
4.6 Menceritakan kisah Tsa’labah sebagai
bentuk menghindari akhlak tercela
kufur nikmat.
AKIDAH AKHLAK KELAS IV SEMESTER GENAP

34
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
menghargai ajaran agama yang kalimat tayyibah seperti As-salamu
dianutnya. ‘alaikum.
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
al-Asma’ al-Husna as-Salam, dan al-
Latif.
1.3 Meyakini adanya nabi dan rasul Allah
SWT.
1.4 Menghayati nilai-nilai adab bertamu
dan berteman dalam kehidupan sehari-
hari.
1.5 Menyadari bahaya sifat munafik.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengucapkan salam sesuai
disiplin, tanggung jawab, santun, ketentuan syar’i.
peduli, dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, guru, dan tetangganya. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
as-Salam, dan al- Latif.
2.3 Meneladani sifat terpuji nabi dan rasul
Allah SWT.
2.4 Terbiasa beradab dalam bertamu dan
berteman dalam kehidupan sehari-hari.
2.5 Menghindari sifat munafik.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah misalnya
dengan cara mengamati dan As-salamu ‘alaikum.
menanya berdasarkan rasa ingin 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT yang
tahu tentang dirinya, makhluk terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, (as-Salam, dan al- Latif).
dan benda-benda yang 3.3 Menjelaskan nama-nama nabi, Rasul
dijumpainya di rumah, di Allah SWT. dan Ulul Azmi, serta sifat-
sekolah dan tempat bermain. sifat nabi dan rasul.
3.4 Menjelaskan adab bertamu dan
berteman dalam kehidupan sehari-hari.
3.5 Menjelaskan sifat munafik, dampak
negatif dan cara menghindarinya.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mendemonstrasikan cara mengucapkan
dalam bahasa yang jelas, salam sesuai ketentuan syar’i.
sistematis dan logis, dalam karya 4.2 Melafalkan kalimah al-Asma’ al-Husna
yang estetis, dalam gerakan yang (as-Salam, dan al- Latif).
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Menyajikan peta konsep nama-nama
dalam tindakan yang nabi, rasul Allah SWT. dan Ulul Azmi,
mencerminkan perilaku anak serta sifat-sifat nabi dan rasul.
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Menyimulasikan adab bertamu dan
35
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
berteman dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menceritakan dampak negatif sifat
munafik.

AKIDAH AKHLAK KELAS V SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini kebesaran Allah SWT.
menghargai ajaran agama yang melalui kalimat tayyibah misalnya al-
dianutnya. hamdu lillah dan Allahu Akbar.
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT.
memiliki al-Asma’ al-Husna (ar-
Razzaq, al-Fattah, asy-Syakur, al-
Mugni).
1.3 Meyakini adanya hari akhir (kiamat)
1.4 Menghayati akhlak yang baik ketika di
tempat ibadah dan tempat umum.
1.5 Menghayati sikap teguh pendirian dan
dermawan, optimis, qana’ah, dan
tawakal
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah
disiplin, tanggung jawab, santun, misalnya al-hamdu lillah dan Allahu
peduli, dan percaya diri dalam Akbar sesuai ketentuan syar’i.
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
teman, guru, dan tetangganya sebagai implementasi dari pemahaman
serta cinta tanah air. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
(ar-Razzaq, al-Fattah, asy-Syakur, al-
Mugni).
2.3 Menunjukkan perilaku orang yang
beriman pada hari akhir (kiamat).
2.4 Membiasakan akhlak yang baik ketika
di tempat ibadah dan tempat umum.
2.5 Membiasakan sikap teguh pendirian dan
dermawan, optimis, qana’ah, dan
tawakal dalam kehidupan sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami Allah SWT. melalui kalimat
dan konseptual dengan cara tayyibah misalnya al-hamdu lillah dan
mengamati, menanya dan Allahu Akbar.
mencoba berdasarkan rasa ingin 3.2 Mengenal Allah SWT. melalui sifat-
tahu tentang dirinya, makhluk sifat Allah SWT. yang terkandung
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dalam al-Asma’ al-Husna (ar-Razzaq,
dan benda-benda yang al-Fattah, asy-Syakur, al-Mugni).
dijumpainya di rumah, di 3.3 Memahami hikmah beriman kepada hari
sekolah dan tempat bermain. akhir (kiamat).
36
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
3.4 Mengetahui akhlak yang baik ketika di
tempat ibadah dan tempat umum.
3.5 Memahami sikap teguh pendirian dan
dermawan, optimis, qana’ah, dan
tawakal dalam kehidupan sehari-hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 1.1 Melafalkan kalimat tayyibah misalnya
dan konseptual dalam bahasa al-Hamdu lillah dan Allahu Akbar.
yang jelas, sistematis, logis dan 1.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna (ar-
kritis dalam karya yang estetis, Razzaq, al-Fattah, asy-Syakur, al-
dalam gerakan yang Mugni) dan artinya.
mencerminkan anak sehat, dan 1.3 Menyajikan contoh perilaku akhlak
dalam tindakan yang mulia sebagai implementasi hikmah
mencerminkan perilaku anak beriman kepada hari akhir (kiamat).
beriman dan berakhlak mulia. 1.4 Menyimulasikan akhlak yang baik
ketika di tempat ibadah dan tempat
umum.
4.5 Menyajikan contoh sikap teguh
pendirian dan dermawan, optimis,
qana’ah, dan tawakal dalam kehidupan
sehari-hari.

AKIDAH AKHLAK KELAS V SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
menghargai ajaran agama yang kalimat tayyibah misalnya Tarji’
dianutnya. (innalilahi wa inna ilaihi raji’un) .
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
al-Muhyi, al-Mumit dan al-Baqi.
1.3 Menghayati akhlak yang baik dalam
hidup bertetangga dan bermasyarakat.
1.4 Menghayati ketentuan untuk menghin-
dari sifat pesimis, bergantung, serakah,
dan putus asa dalam kehidupan sehari-
hari.
1.5 Menghayati ketentuan untuk
menghindari sifat kikir dan serakah.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa mengucapkan kalimat tayyibah
disiplin, tanggung jawab, santun, misalnya kalimat Tarji’ sesuai
peduli, dan percaya diri dalam ketentuan syar’i.
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
teman, guru, dan tetangganya sebagai implementasi dari pemahaman
serta cinta anah air. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
(al-Muhyi, al-Mumit dan al-Baqi).
37
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
2.3 Membiasakan akhlak yang baik dalam
hidup bertetangga dan bermasyarakat
2.4 Membiasakan diri untuk menghindari
sifat pesimis, bergantung, serakah, dan
putus asa dalam kehidupan sehari-hari.
2.5 Membiasakan diri untuk menghindari
sifat kikir dan serakah.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal Allah SWT. melalui kalimat
dan konseptual dengan cara tayyibah misalnya (Tarji’).
mengamati, menanya dan 3.2 Mengenal Allah SWT. melalui sifat-
mencoba berdasarkan rasa ingin sifat Allah SWT yang terkandung dalam
tahu tentang dirinya, makhluk al-Asma’ al-Husna (al-Muhyi, al-Mumit
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan al-Baqi).
dan benda-benda yang 3.3 Memahami akhlak yang baik dalam
dijumpainya di rumah, di hidup bertetangga dan bermasyarakat.
sekolah dan tempat bermain. 3.4 Memahami akhlak tercela pesimis,
bergantung, serakah, dan putus asa serta
cara menghindarinya dalam kehidupan
sehari-hari.
3.5 Mengetahui sifat kikir dan serakah
melalui kisah Qarun dan cara
menghindarinya dalam kehidupan
sehari-hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah misalnya
dan konseptual dalam bahasa (Tarji’) dan maknanya.
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Melafalkan sifat-sifat Allah SWT. yang
kritis dalam karya yang estetis, terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
dalam gerakan yang (al-Muhyi, al-Mumit dan al-Baqi).
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Mensimulasikan akhlak yang baik
dalam tindakan yang dalam hidup bertetangga dan
mencerminkan perilaku anak bermasyarakat.
beriman dan berakhlak mulia. 4.4 Menyajikan contoh cara menghindari
sifat pesimis, bergantung, serakah, dan
putus asa dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menceritakan kisah Qarun sebagai
rujukan untuk menghindari sifat kikir
dan serakah dalam kehidupan sehari-
hari.

AKIDAH AKHLAK KELAS VI SEMESTER GANJIL

38
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini keagungan sifat Allah SWT.
menghargai ajaran agama yang melalui kalimat tayyibah seperti
dianutnya. istighfar (Astagfirullahal-‘azim).
1.2 Meyakini sifat-sifat Allah SWT. melalui
al-Asma’ al-Husna (al-Qawwiy, al-
Hakim, al-Musawwir dan al-Qadir).
1.3 Meyakini adanya Qada dan Qadar
Allah SWT.
1.4 Menghayati sifat tanggung jawab, adil
dan bijaksana dalam kehidupan sehari-
hari.
1.5 Menunjukkan sikap penolakan yang
konsisten terhadap sifat marah, fasik,
dan murtad.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah
disiplin, tanggung jawab, santun, misalnya Astagfirullahal-‘azim dalam
peduli, dan percaya diri dalam kehidupan sehari-hari
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
teman, guru, dan tetangganya sebagai implementasi dari pemahaman
serta cinta tanah air. mengenai sifat-sifat Allah SWT. yang
terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
al-Qawwiy, al-Hakim, al-Musawwir
dan al-Qadir.
2.3 Membiasakan diri untuk berprilaku
dengan meyakini Qada dan Qadar
Allah SWT.
2.4 Memiliki sifat tanggung jawab, adil dan
bijaksana dalam kehidupan sehari-hari.
2.5 Menghindari sifat marah, fasik, dan
murtad.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah misalnya
dan konseptual dengan cara Astagfirullahal-‘azim.
mengamati, menanya dan 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. yang
mencoba berdasarkan rasa ingin terkandung dalam al-Asma’ al-Husna
tahu tentang dirinya, makhluk (al-Qawwiy, al-Hakim, al-Musawwir
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan al-Qadir).
dan benda-benda yang 3.3 Memahami hikmah beriman kepada
dijumpainya di rumah, di Qada dan Qadar Allah SWT.
sekolah dan tempat bermain. 3.4 Memahami sifat tanggung jawab, adil
dan bijaksana dalam kehidupan sehari-
hari.
3.5 Mengetahui akhlak tercela sifat marah,
fasik, murtad, dan upaya

39
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
menghindarinya.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah
dan konseptual dalam bahasa misalnya Astagfirullahal-‘azim dan
yang jelas, sistematis, logis dan maknanya.
kritis dalam karya yang estetis, 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna(al-
dalam gerakan yang Qawwiy, al-Hakim, al-Musawwir dan
mencerminkan anak sehat, dan al-Qadir) dan artinya.
dalam tindakan yang 4.3 Menyajikan contoh Qada dan Qadar
mencerminkan perilaku anak dalam kehidupan sehari-hari.
beriman dan berakhlak mulia. 4.5 Menyajikan contoh sifat tanggung
jawab, adil dan bijaksana dalam
kehidupan sehari-hari.
4.6 Menyajikan contoh cara menghindari
sifat marah, fasik, dan murtad.

AKIDAH AKHLAK KELAS VI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini bahwa Allah SWT. Maha
menghargai ajaran agama yang Pengampun melalui kalimat tayyibah
dianutnya. misalnya istigfar.
1.2 Meyakini Allah SWT. sebagai al-Gafur,
al-Afuwwu, as-Sabur dan al-halim.
1.3 Menghayati sifat sabar dan taubat
dalam kehidupan sehari-hari sebagai
implementasi dalam meneladani kisah
Nabi Ayyub a.s. dan kisah Nabi Adam
a.s.
1.4 Menghayati akhlak yang baik terhadap
binatang dan tumbuhan dalam hidup
sehari-hari.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Terbiasa membaca kalimat istigfar
disiplin, tanggung jawab, santun, sesuai ketentuan syar’i.
peduli, dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan diri berperilaku positif
berinteraksi dengan keluarga, sebagai implementasi dari pemahaman
teman, guru, dan tetangganya sifat-sifat Allah SWT. yang terkandung
serta cinta tanah air. dalam al-Asma’ al-Husna (al-Gafur, al-
Afuwwu, as-Sabur dan al-halim).
2.3 Memiliki sifat sabar dan taubat dalam
kehidupan sehari-hari.
2.4 Memiliki akhlak yang baik terhadap
binatang dan tumbuhan dalam hidup
sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui kalimat tayyibah misalnya

40
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dan konseptual dengan cara istigfar.
mengamati, menanya dan 3.2 Mengenal sifat-sifat Allah SWT. dalam
mencoba berdasarkan rasa ingin al-Asma’ al-Husna (al-Gafur, al-
tahu tentang dirinya, makhluk Afuwwu, as-Sabur dan al-halim).
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.3 Memahami sifat sabar dan taubat dalam
dan benda-benda yang kehidupan sehari-hari sebagai
dijumpainya di rumah, di implementasi meneladani kisah Nabi
sekolah dan tempat bermain. Ayub a.s. dan Nabi Adam a.s.
3.4 Memahami akhlak yang baik terhadap
binatang dan tumbuhan dalam
kehidupan sehari-hari.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Melafalkan kalimat tayyibah misalnya
dan konseptual dalam bahasa istigfar dan maknanya.
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Melafalkan al-Asma’ al-Husna (al-
kritis, dalam karya yang estetis, Gafur, al-Afuwwu, as-Sabur dan al-
dalam gerakan yang halim) dan artinya.
mencerminkan anak sehat, dan 4.3 Menceritakan kisah Nabi Ayyub a.s. dan
dalam tindakan yang Nabi Adam a.s. sebagai rujukan dalam
mencerminkan perilaku anak meneladani sifat sabar dan taubat dalam
beriman dan berakhlak mulia. kehidupan sehari-hari.
4.4 Menyajikan contoh akhlak yang baik
terhadap binatang dan tumbuhan dalam
kehidupan sehari-hari.

KI-KD MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM


FIKIH KELAS I SEMESTER GANJIL
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.2 Menerima kebenaran rukun Islam
ajaran agama yang dianutnya 1.3 Meyakini kebenaran kalimah
syahadatain
1.4 Menyadari manfaat dan hikmah bersuci
dari hadas dan najis.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan perilaku positif sebagai
tanggung jawab, santun, peduli, implementasi dari pemahaman terhadap
dan percaya diri dalam lima rukun Islam
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku positif sebagai
teman dan guru implementasi dari pemahaman terhadap
syahadatain
2.3 Membiasakan bersuci dari hadas dan
najis
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami rukun Islam
dengan cara mengamati 3.2 Memahami syahadatain
(mendengar, melihat, membaca) 3.3 Memahami kaifiah bersuci dari hadas
dan menanya berdasarkan rasa
41
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
ingin tahu tentang dirinya, dan najis
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menghafalkan rukun Islam
dalam bahasa yang jelas dan 4.2 Melafalkan kalimah syahadatain
logis, dalam karya yang estetis, 4.3 Mensimulasikan tata cara bersuci dari
dalam gerakan yang hadas dan najis
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS I SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini bahwa wudu adalah perintah
ajaran agama yang dianutnya Allah SWT.
1.2 Menyadari bahwa wudlu adalah syarat
sah ibadah
1.3 Menghayati nilai-nilai dan hikmah yang
terkandung dalam wudu
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan wudu ketika akan
tanggung jawab, santun, peduli, melakukan ibadah
dan percaya diri dalam 2.2 Membiaskan hidup bersih, rapi dan
berinteraksi dengan keluarga, tertib sebagai implementasi dari
teman dan guru pemahaman terhadap tata cara wudlu
2.3 Membiasakan menjaga kesucian diri
dari hadas dan najis
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Memahami wudu
dengan cara mengamati 3.2. Memahami tata cara wudu
(mendengar, melihat, membaca) 3.3. Memahami hikmah wudu
dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Mempresentasikan pengertian wudu
dalam bahasa yang jelas dan 4.2. Mensimulasikan tata cara wudu
logis, dalam karya yang estetis, 4.3. Menceritakan hikmah wudu
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan

42
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS II SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini bahwa azan adalah panggilan
ajaran agama yang dianutnya untuk melaksanakan ibadah shalat
1.2 Menyadari nilai-nilai yang ada pada
syariat azan
1.3 Meyakini bahwa shalat adalah perintah
Allah SWT.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Memiliki sikap tertib dan teratur
tanggung jawab, santun, peduli, sebagai implementasi dari pemahaman
dan percaya diri dalam terhadap ketentuan azan
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku tepat waktu
teman dan guru sebagai implementasi dari pemahaman
terhadap ketentuan iqamah
2.3 Membiasakan perilaku disiplin sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan shalat fardu
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami azan
dengan cara mengamati 3.2 Memahami iqamah
[mendengar, melihat, membaca] 3.3 Memahami shalat fardu
dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Mempraktikkan azan
dalam bahasa yang jelas dan 4.2. Mempraktikkan iqamah
logis, dalam karya yang estetis, 4.3. Mempraktikkan bacaan dan gerakan
dalam gerakan yang shalat fardu
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS II SEMESTER GENAP

43
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Meyakini bahwa shalat berjamaah
ajaran agama yang dianutnya memiliki banyak keutamaan
1.2 Meyakini bahwa zikir akan
mendekatkan diri kepada Allah SWT.
1.3 Meyakini bahwa Allah akan
mengabulkan doa hamba-Nya
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan sikap kebersamaan dan
tanggung jawab, santun, peduli, kekeluargaan sebagai implementasi dari
dan percaya diri dalam pemahaman terhadap ketentuan shalat
berinteraksi dengan keluarga, berjamaah
teman dan guru 2.2 Membiasakan perilaku positif sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
zikir setelah shalat fardu
2.3 Membiasakan sikap husnuzzan dan
tidak sombong sebagai implementasi
dari pemahaman terhadap doa setelah
shalat fardu
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Memahami ketentuan shalat berjamaah
dengan cara mengamati 3.2. Memahami zikir setelah shalat fardu
[mendengar, melihat, membaca] 3.3. Memahami lafal doa setelah shalat
dan menanya berdasarkan rasa fardu
ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Mensimulasikan tata cara shalat
dalam bahasa yang jelas dan berjamaah
logis, dalam karya yang estetis, 4.2. Mempraktikkan zikir setelah shalat
dalam gerakan yang fardu
mencerminkan anak sehat, dan 4.3. Mempraktikkan doa setelah shalat fardu
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS III SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.1 Menghayati nilai-nilai dalam shalat
ajaran agama yang dianutnya sunah rawatib
1.2 Menyadari bahwa shalat harus
dikerjakan dalam kondisi apapun
1.3 Meyakini akan kemudahan syariat Islam
dalam bersuci (tayamum)

44
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1.4 Menghayati hikmah yang terkandung
dalam ketentuan shalat bagi orang sakit
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku rajin ibadah
disiplin, tanggung jawab, santun, sebagai implementasi dari pemahaman
peduli, dan percaya diri dalam terhadap ketentuan shalat sunah rawatib
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku istiqamah dalam
teman, guru dan tetangganya ibadah sebagai implementasi dari
pemahaman terhadap ketentuan shalat
jamak dan qasar
2.3 Membiasakan perilaku sabar dalam
ibadah sebagai implementasi dari
pemahaman terhadap tata cara
tayamum
2.4 Membiasakan perilaku istiqamah dalam
ibadah sebagai implementasi dari
pemahaman terhadap ketentuan shalat
dalam segala keadaan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami ketentuan shalat sunah
dengan cara mengamati rawatib
(mendengar, melihat, membaca) 3.2 Memahami ketentuan shalat jamak dan
dan menanya berdasarkan rasa qasar
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Memahami tata cara tayamum
makhluk ciptaan Tuhan dan 3.4 Menganalisis tata cara shalat bagi orang
kegiatannya, dan benda-benda sakit
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempratikkan tata cara shalat rawatib
dalam bahasa yang jelas, 4.2 Mempraktikan shalat jamak dan qasar
sistematis dan logis, dalam karya 4.3 Mempraktikkan tayamum bagi orang
yang estetis, dalam gerakan yang sakit
mencerminkan anak sehat, dan 4.4 Mempraktikan tata cara shalat bagi
dalam tindakan yang orang sakit
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS III SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima dan menjalankan 1.1. Meyakini bahwa puasa Ramadan adalah
ajaran agama yang dianutnya perintah Allah SWT.
1.2. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
dalam shalat Tarawih
1.3. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
dalam shalat Witir

45
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1.4. Menghayati keutamaan-keutamaan
dalam bulan Ramadan
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku peduli terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, sesama sebagai implementasi dari
peduli, dan percaya diri dalam pemahaman terhadap ketentuan puasa
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku istiqamah
teman, guru dan tetangganya sebagai implementasi dari pemahaman
terhadap shalat sunah Tarawih
2.3 Membiasakan perilaku disiplin sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan shalat sunah Witir
2.4 Membiasakan perilaku semangat dalam
melakukan kebaikan sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
amalan bulan Ramadan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Memahami ketentuan puasa Ramadan
dengan cara mengamati 3.2. Memahami ketentuan shalat Tarawih
[mendengar, melihat, membaca] 3.3. Memahami ketentuan shalat Witir
dan menanya berdasarkan rasa 3.4. Memahami keutamaan-keutamaan yang
ingin tahu tentang dirinya, ada dalam bulan Ramadan
makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Menceritakan pengalaman berpuasa
dalam bahasa yang jelas, Ramadan
sistematis dan logis, dalam karya 4.2. Menceritakan pengalaman shalat
yang estetis, dalam gerakan yang tarawih
mencerminkan anak sehat, dan 4.3. Menceritakan pengalaman shalat Witir
dalam tindakan yang 4.4. Menceritakan keutamaan-keutamaan
mencerminkan perilaku anak dalam bulan Ramadan
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS IV SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1. Meyakini kebenaran perintah zakat
menghargai ajaran agama yang fitrah
dianutnya 1.2. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
dalam infak
1.3. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
dalam sedekah

46
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku peduli terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, sesama sebagai implementasi dari
peduli, dan percaya diri dalam pemahaman terhadap ketentuan zakat
berinteraksi dengan keluarga, fitrah
teman, guru dan tetangganya 2.2 Membiasakan perilaku tanggung jawab
sebagai implementasi dari pemahaman
terhadap ketentuan infak
2.3 Membiasakan perilaku kebersamaan
dan kekeluargaan sebagai implementasi
dari pemahaman terhadap ketentuan
sedekah
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami ketentuan zakat fitrah
dengan cara mengamati dan 3.2 Memahami ketentuan infak
menanya berdasarkan rasa ingin 3.3 Memahami ketentuan sedekah
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mensimulasikan tata cara zakat fitrah
dalam bahasa yang jelas, 4.2 Mensimulasikan tata cara infak
sistematis dan logis, dalam karya 4.3 Mensimulasikan tata cara sedekah
yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia

FIKIH KELAS IV SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
menghargai ajaran agama dalam shalat ‘Idain
dianutnya 1.2. Meyakini bahwa shalat Jum’at adalah
perintah Allah
1.3. Menghayati nilai-nilai yang terkandung
dalam puasa sunah
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku rukun dan damai
disiplin, tanggung jawab, santun, sebagai implementasi dari pemahaman
peduli, dan percaya diri dalam terhadap shalat ‘Idain
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku disiplin sebagai
teman, guru dan tetangganya implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan shalat Jum’at
2.3 Membiasakan perilaku jujur dan disiplin

47
sebagai implementasi dari pemahaman
terhadap ketentuan puasa sunah
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Memahami ketentuan shalat ‘Idain
dengan cara mengamati dan 3.2. Memahami ketentuan shalat Jum’at
menanya berdasarkan rasa ingin 3.3. Memahami ketentuan puasa sunah
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Mensimulasikan tata cara shalat ‘Idain
dalam bahasa yang jelas, 4.2. Mensimulasikan tata cara shalat Jum’at
sistematis dan logis, dalam karya 4.3. Menceritakan pengalaman puasa sunah
yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

FIKIH KELAS V SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini bahwa bersuci adalah
menghargai ajaran agama yang perintah Allah
dianutnya 1.2 Menghayati nilai-nilai perintah dan
ketentuan khitan
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1. Membiaskan perilaku bersih dan rapi
disiplin, tanggung jawab, santun, sebagai implementasi dari pemahaman
peduli, dan percaya diri dalam terhadap perintah bersuci dari haid
berinteraksi dengan keluarga, 2.2. Membiasakan perilaku tanggung jawab
teman, guru dan tetangganya dan percaya diri sebagai implementasi
serta cinta tanah air dari pemahaman terhadap perintah dan
ketentuan khitan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami mandi wajib setelah haid
dan konseptual dengan cara 3.2 Memahami perintah dan ketentuan
mengamati, menanya dan khitan
mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mensimulasikan mandi wajib setelah
dan konseptual dalam bahasa haid
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Mensimulasikan pelaksanaan khitan

48
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
kritis dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

FIKIH KELAS V SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati nilai-nilai dari perintah
menghargai ajaran agama yang qurban
dianutnya 1.2 Meyakini haji sebagai perintah Allah
SWT.
1.3 Meyakini umrah sebagai perintah Allah
SWT.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku peduli sebagai
disiplin, tanggung jawab, santun, implementasi dari pemahaman terhadap
peduli, dan percaya diri dalam ketentuan ibadah qurban
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku disiplin dan
teman, guru dan tetangganya tanggungjawab serta peduli sebagai
serta cinta tanah air implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan ibadah haji
2.3 Membiasakan perilaku disiplin dan
tanggungjawab serta peduli sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan ibadah umrah
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami ketentuan qurban
dan konseptual dengan cara 3.2 Memahami tata cara haji
mengamati, menanya dan 3.3 Memahami tata cara umrah
mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1. Mendemonstrasikan tata cara qurban
dan konseptual dalam bahasa 4.2. Mensimulasikan tata cara haji
yang jelas, sistematis, logis dan 4.3. Mensimulasikan tata cara umrah
kritis dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak

49
beriman dan berakhlak mulia.

FIKIH KELAS VI SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima ketentuan makanan
menghargai ajaran agama yang halal/haram
dianutnya 1.2 Menerima ketentuan minuman
halal/haram
1.3 Menerima ketentuan binatang
halal/haram
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan mengkonsumsi makanan
disiplin, tanggung jawab, santun, halal
peduli, dan percaya diri dalam 2.2 Membiasakan mengkonsumsi minuman
berinteraksi dengan keluarga, halal
teman, guru, dan tetangganya 2.3 Membiasakan mengkonsumsi daging
serta cinta tanah air binatang halal
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami ketentuan makanan halal
dan konseptual dengan cara dan haram dikonsumsi
mengamati, menanya dan 3.2 Memahami ketentuan minuman halal
mencoba berdasarkan rasa ingin dan haram dikonsumsi
tahu tentang dirinya, makhluk 3.3 Mengidentifikasi binatang yang halal
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan haram dikonsumsi
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menyajikan klasifikasi makanan halal
dan konseptual dalam bahasa dan haram
yang jelas, sistematis, logis dan 4.2 Menyajikan klasifikasi minuman halal
kritis dalam karya yang estetis, dan haram
dalam gerakan yang 4.3 Menyajikan klasifikasi binatang halal
mencerminkan anak sehat, dan dan haram
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

FIKIH KELAS VI SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati nilai-nilai dari ketentuan
menghargai ajaran agama yang tentang jual beli
dianutnya 1.2 Menghayati nilai-nilai dari ketentuan
pinjam meminjam
1.3 Menghayati nilai-nilai dari ketentuan
barang temuan
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku jujur sebagai

50
disiplin, tanggung jawab, santun, implementasi dari pemahaman terhadap
peduli, dan percaya diri dalam ketentuan jual beli menurut Islam.
berinteraksi dengan keluarga, 2.2 Membiasakan perilaku tanggungjawab
teman, guru, dan tetangganya sebagai implementasi dari pemahaman
serta cinta tanah air terhadap ketentuan pinjam-meminjam
2.3 Membiasakan perilaku jujur dan
tanggungjawab serta peduli sebagai
implementasi dari pemahaman terhadap
ketentuan barang temuan
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1. Memahami ketentuan jual beli
dan konseptual dengan cara 3.2. Memahami tatacara pinjam-meminjam
mengamati, menanya dan 3.3. Memahami ketentuan barang temuan
mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di
sekolah dan tempat bermain
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mensimulasikan jual beli yang halal
dan konseptual dalam bahasa 4.2 Mensimulasikan pinjam-meminjam
yang jelas, sistematis, logis dan 4.3 Mensimulasikan barang temuan
kritis dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.

KI-KD MATA PELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM


SKI KELAS III SEMESTER GANJIL
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1 Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menyadari hikmah menghindari
agama yang dianutnya. perilaku tercela seperti yang terdapat
pada masyarakat Arab praIslam.
1.2 Berkomitmen menghindari perilaku
tercela seperti yang terjadi pada aspek
perekonomian masyarakat Arab
praIslam.
1.3 Meyakini keberanan ajaran Islam dan
menghindari nilai-nilai negatif adat-
istiadat dan kepercayaan masyarakat
Arab praIslam.
1.4 Menghayati nilai-nilai positif dari diri
Nabi Muhammad Saw. pada masa

51
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
kanak-kanak
1.5 Menghayati nilai-nilai positif dari diri
Nabi Muhammad Saw. pada masa
remaja atau masa muda Nabi
Muhammad Saw.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan perilaku tanggungjawab
disiplin, tanggung jawab, santun, sebagai implementasi dari pemahaman
peduli, dan percaya diri dalam tentang keadaan sosial budaya
berinteraksi dengan keluarga, masyarakat Arab praIslam.
teman, guru dan tetangganya. 2.2 Membiasakan perilaku jujur sebagai
implementasi dari pemahaman tentang
kehidupan perekonomian masyarakat
Arab praIslam.
2.3 Membiasakan perilaku disiplin sebagai
implementasi dari pemahaman tentang
agama dan kepercayaan masyarakat
Arab praIslam dalam kehidupan sehari-
hari.
2.4 Membiasakan perilaku jujur sebagai
implementasi dari pemahaman tentang
masa kanak-kanak Nabi Muhammad
Saw. dalam kehidupan sehari-hari.
2.5 Membiasakan perilaku tanggunggjawab
dan percaya diri sebagai implementasi
dari pemahaman tentang masa remaja
atau masa muda Nabi Muhammad Saw.
dalam kehidupan sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui keadaan sosial budaya
dengan cara mengamati masyarakat Arab praIslam.
[mendengar, melihat, membaca] 3.2 Mengetahui keadaan perekonomian
dan menanya berdasarkan rasa masyarakat Arab praIslam.
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Memahami agama dan kepercayaan
makhluk ciptaan Tuhan dan masyarakat Arab praIslam.
kegiatannya, dan benda-benda 3.4 Mengetahui masa kanak-kanak Nabi
yang dijumpainya di rumah dan di Muhammad Saw.
sekolah. 3.5 Mengetahui masa remaja atau masa
muda Nabi Muhammad Saw.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menceritakan keadaan sosial budaya
dan konseptual dalam bahasa yang masyarakat Arab PraIslam.
jelas, sistematis, logis, dan kritis 4.2 Menceritakan keadaan perekonomian
dalam karya yang estetis, dalam masyarakat Arab praIslam.
gerakan yang mencerminkan anak 4.3 Menceritakan agama dan kepercayaan

52
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
sehat, dan dalam tindakan yang masyarakat Arab praIslam.
mencerminkan perilaku anak 4.4 Menceritakan masa kanak-kanak Nabi
beriman dan berakhlak mulia. Muhammad Saw.
4.5 Menceritakan masa remaja atau masa
muda Nabi Muhammad Saw.

SKI KELAS III SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1 Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menghayati nilai-nilai positif dari diri
agama yang dianutnya. Nabi Muhammad Saw. pada masa
dewasa.
1.2 Meyakini Muhammad Saw. adalah
utusan Allah SWT.
1.3 Menghayati peristiwa kerasulan Nabi
Muhammad Saw.
2 Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Merefleksikan nilai-nilai positif masa
disiplin, tanggung jawab, santun, dewasa Nabi Muhammad Saw. dalam
peduli, dan percaya diri dalam kehidupan sehari-hari.
berinteraksi dengan keluarga, 2.2. Merefleksikan nilai-nilai positif dari
teman, guru dan tetangganya. bukti-bukti kerasulan Nabi Muhammad
Saw. dalam kehidupan sehari-hari.
2.2 Merefleksikan nilai-nilai positif dari
peristiwa kerasulan Nabi Muhammad
Saw. dalam kehidupan sehari-hari.
3 Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui masa dewasa Nabi
dengan cara mengamati Muhammad Saw.
[mendengar, melihat, membaca] 3.2 Mengetahui bukti-bukti kerasulan Nabi
dan menanya berdasarkan rasa Muhammad Saw.
ingin tahu tentang dirinya, 3.3 Memahami peristiwa kerasulan Nabi
makhluk ciptaan Tuhan dan Muhammad Saw.
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah.

4 Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menceritakan masa dewasa Nabi


dan konseptual dalam bahasa yang Muhammad Saw.
jelas, sistematis, logis, dan kritis 4.2 Menceritakan bukti-bukti kerasulan
dalam karya yang estetis, dalam Nabi Muhammad Saw.
gerakan yang mencerminkan anak 4.3 Menceritakan peristiwa kerasulan Nabi
sehat, dan dalam tindakan yang Muhammad Saw.
mencerminkan perilaku anak
beriman dan berakhlak mulia.
53
SKI KELAS IV SEMESTER GANJIL
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini kebenaran dari Allah SWT.
menghargai ajaran agama yang walaupun banyak tantangan yang harus
dianutnya. dihadapi sebagai implementasi nilai-
nilai dakwah Rasulullah di tahun-
tahun awal kenabian.
1.2 Meyakini Nabi Muhammad Saw.
sebagai rahmat bagi seluruh.
1.3 Mengamalkan kemauan untuk selalu
berubah menuju kebaikan sebagai
bentuk implementasi semangat hijrah
para sahabat Rasulullah ke Habasyah.
1. Menunjukkan perilaku jujur, 1.1 Membiasakan bersikap tabah sebagai
disiplin, tanggung jawab, santun, implementasi dari pemahaman tentang
peduli, dan percaya diri dalam ketabahan Nabi Muhammad Saw. dan
berinteraksi dengan keluarga, para sahabat dalam berdakwah.
teman, guru, dan tetangganya. 2.2 Membiasakan perilaku terpuji sebagai
implementasi dari pemahaman tentang
kepribadian Nabi Muhammad Saw.
sebagai rahmat bagi seluruh alam.
2.3 Membiasakan bersikap sabar dan
tabah sebagai implementasi dari
pemahaman tentang hijrah sahabat ke
Habasyah dalam kehidupan sehari-
hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui contoh-contoh ketabahan
dengan cara mengamati dan Nabi Muhammad Saw. dan para
menanya berdasarkan rasa ingin sahabat dalam berdakwah.
tahu tentang dirinya, makhluk 3.2 Memahami ciri-ciri kepribadian Nabi
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan Muhammad Saw. sebagai rahmat bagi
benda-benda yang dijumpainya di seluruh alam.
rumah, di sekolah dan tempat 3.3 Mengetahui sebab-sebab Nabi
bermain. Muhammad Saw. menganjurkan
sahabat hijrah ke Habasyah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menceritakan ketabahan Nabi
dan konseptual dalam bahasa yang Muhammad Saw. dan sahabat dalam
jelas, sistematis, logis, dan kritis berdakwah.
dalam karya yang estetis, dalam 4.2 Menceritakan kemuliaan akhlak Nabi
gerakan yang mencerminkan anak Muhammad Saw. dan sahabat dalam
sehat, dan dalam tindakan yang berdakwah.
mencerminkan perilaku anak 4.3 Menceritakan peristiwa hijrah
beriman dan berakhlak mulia. Sahabat ke Habasyah.

54
SKI KELAS IV SEMESTER GENAP
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menunjukkan kemauan untuk selalu
menghargai ajaran agama yang berubah menuju kebaikan sebagai
dianutnya. implementasi semangat hijrah
Rasulullah Saw. ke Thaif
1.2 Mengamalkan salat lima waktu secara
tertib sebagai bentuk pengamalan
peristiwa Isra’ Mi’raj Nabi
Muhammad Saw.
1.3 Menghayati karunia Allah yang
dilimpahkan kepada masyarakat
Yatsrib sebelum hijrah Nabi
Muhammad Saw.
1.4 Membiasakan untuk selalu berubah
menuju kebaikan sebagai implementasi
semangat hijrah Rasulullah ke Yatsrib.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, 2.1 Membiasakan bersikap tabah sebagai
tanggung jawab, santun, peduli, dan implementasi dari pemahaman
percaya diri dalam berinteraksi tentang peristiwa hijrah Nabi
dengan keluarga, teman, guru dan Muhammad Saw. ke Thaif.
tetangganya . 2.2 Membiasakan perilaku istiqamah
sebagai implementasi dari
pemahaman tentang peristiwa Isra
Mikraj Nabi Muhammad Saw.
2.3 Membiasakan bersikap positif sebagai
implementasi dari pemahaman
tentang kehidupan masyarakat Yatsrib
sebelum hijrah yang tidak
bertentangan dengan ajaran Islam.
2.4 Membiasakan bersikap positif sebagai
implementasi dari pemahaman
tentang peristiwa hijrah Nabi
Muhammad Saw. ke Yatsrib dalam
perilaku sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui sebab-sebab Nabi
dengan cara mengamati dan menanya Muhammad Saw. hijrah ke Thaif.
berdasarkan rasa ingin tahu tentang 3.2 Mengenal latar belakang Nabi
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan Muhammad Saw. Di Isra’ mi’raj kan
kegiatannya, dan benda-benda yang Allah SWT.
dijumpainya di rumah, di sekolah 3.3 Memahami keadaan masyarakat
dan tempat bermain. Yatsrib sebelum hijrah Nabi
Muhammad Saw.
3.4 Mengetahui sebab-sebab hijrah Nabi
55
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
Muhammad Saw. ke Yatsrib.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan 4.1 Menceritakan peristiwa hijrah Nabi
konseptual dalam bahasa yang jelas, Muhammad Saw. ke Thaif.
sistematis, logis, dan kritis dalam 4.2 Menceritakan kembali peristiwa
karya yang estetis, dalam gerakan penting di dalam Isra’ Mi’raj Nabi
yang mencerminkan anak sehat, dan Muhammad Saw.
dalam tindakan yang mencerminkan 4.3 Menceritakan keadaan masyarakat
perilaku anak beriman dan berakhlak Yatsrib sebelum hijrah Nabi
mulia. Muhammad Saw.
4.4 Menceritakan sebab-sebab hijrah Nabi
Muhammad Saw. ke Yatsrib.

SKI KELAS V SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati keperwiraan Nabi
menghargai ajaran agama yang Muhammad Saw. dalam
dianutnya . mempertahankan Kota Madinah dari
serangan kafir Quraisy.
1.2 Berkomitmen mengamalkan nilai-
nilai positif dari sebab-sebab
terjadinya Fathu Makkah.
1.3 Mengamalkan upaya yang dilakukan
Nabi Muhammad Saw. dalam
membina masyarakat Madinah
(sosial, ekonomi, agama, dan
pertahanan).
1.4 Menghayati cara-cara Rasulullah
Saw. dalam menghindari
pertumpahan darah dengan kaum
kafir Quraisy dalam peristiwa Fathu
Makkah.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, 2.1 Merefleksikan keperwiraan Nabi
tanggung jawab, santun, peduli, dan Muhammad Saw. dalam
percaya diri dalam berinteraksi mempertahankan Kota Madinah dari
dengan keluarga, teman, guru dan serangan kafir Quraisy dalam
tetangganya serta cinta tanah air. kehidupan sehari-hari.
2.2 Menunjukkan nilai-nilai positif dari
sebab-sebab terjadinya Fathu
Makkah dalam kehidupan sehari-
hari.
2.3 Menunjukkan upaya yang dilakukan
Nabi Muhammad Saw. dalam

56
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
membina masyarakat Madinah
(sosial, ekonomi, agama, dan
pertahanan) dalam kehidupan sehari-
hari.
2.4 Meneladani cara-cara Rasulullah
Saw. dalam menghindari
pertumpahan darah dengan kaum
kafir Quraisy dalam peristiwa Fathu
Makkah. .
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui keperwiraan Nabi
dengan cara mengamati [mendengar, Muhammad Saw. dalam
melihat, membaca] dan menanya mempertahankan Kota Madinah dari
berdasarkan rasa ingin tahu tentang serangan kafir Quraisy.
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 3.2 Mengetahui sebab-sebab terjadinya
kegiatannya, dan benda-benda yang Fathu Makkah.
dijumpainya di rumah dan di sekolah. 3.3 Memahami upaya yang dilakukan
Nabi Muhammad Saw. dalam
membina masyarakat Madinah
(sosial, ekonomi, agama, dan
pertahanan).
3.4 Memahami cara-cara Rasulullah Saw.
dalam menghindari pertumpahan
darah dengan kaum kafir Quraisy
dalam peristiwa Fathu Makkah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dan 4.1 Menceritakan keperwiraan Nabi.
konseptual dalam bahasa yang jelas, Muhammad Saw. dalam
sistematis, logis, dan kritis dalam mempertahankan Kota Madinah dari
karya yang estetis, dalam gerakan serangan kafir Quraisy
yang mencerminkan anak sehat, dan 4.2 Menceritakan sebab-sebab terjadinya
dalam tindakan yang mencerminkan Fathu Makkah.
perilaku anak beriman dan berakhlak 4.3 Menceritakan upaya yang dilakukan
mulia. Nabi Muhammad Saw. dalam
membina masyarakat Madinah
(sosial, ekonomi, agama, dan
pertahanan).
4.4 Menceritakan cara-cara Rasulullah
Saw. dalam menghindari
pertumpahan darah dengan kaum
kafir Quraisy dalam peristiwa Fathu
Makkah.

57
SKI KELAS V SEMESTER GENAP
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati peristiwa-peristiwa di
menghargai ajaran agama yang akhir hayat Rasulullah Saw.
dianutnya . 1.2 Mengamalkan contoh nilai-nilai
kesalehan dari khalifah Abu Bakar
as-Siddiq r.a.
1.3 Mengamalkan contoh nilai-nilai
kesalehan dari khalifah Umar bin
Khattab r.a.
1. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, 2.1 Menunjukkan hikmah dari peristiwa
tanggung jawab, santun, peduli, dan akhir hayat Rasulullah Saw. dalam
percaya diri dalam berinteraksi kehidupan.
dengan keluarga, teman, guru dan 2.2 Meneladani kepribadian Khalifah Abu
tetangganya serta cinta tanah air. Bakar as-Siddiq r.a. dalam kehidupan
sehari-hari.
2.3 Meneladani kepribadian Khalifah
Umar bin Khattab r.a. dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui peristiwa-peristiwa di
dengan cara mengamati [mendengar, akhir hayat Rasulullah Saw.
melihat, membaca] dan menanya 3.2 Mengetahui contoh nilai-nilai positif
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dari khalifah Abu Bakar as-Siddiq r.a.
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3 Mengetahui contoh nilai-nilai positif
kegiatannya, dan benda-benda yang dari khalifah Umar bin Khattab r.a.
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
3. Menyajikan pengetahuan faktual dan 4.1 Menceritakan peristiwa-peristiwa di
konseptual dalam bahasa yang jelas, akhir hayat Rasulullah Saw.
sistematis, logis, dan kritis dalam 4.2 Menceritakan kepribadian Abu Bakar
karya yang estetis, dalam gerakan as-Siddiq r.a. dan perjuangannya
yang mencerminkan anak sehat, dan dalam dakwah Islam.
dalam tindakan yang mencerminkan 4.3 Menceritakan kepribadian Umar bin
perilaku anak beriman dan berakhlak Khattab dan perjuangannya dalam
mulia. dakwah Islam.

SKI KELAS VI SEMESTER GANJIL


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Meyakini kebenaran sejarah kekhali-
menghargai ajaran agama yang fahan khalifah Usman bin Affan
dianutnya. 1.2 Mengamalkan nilai-nilai kesalehan
dari khalifah Usman bin Affan.
1.3. Meyakini kebenaran sejarah kekho-
lifahan khalifah Ali bin Abi Talib
58
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1.4 Mengamalkan nilai-nilai kesalehan
dari khalifah Ali bin Abi Talib.
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Membiasakan bersikap positif
disiplin, tanggung jawab, santun, sebagai implementasi dari
peduli, dan percaya diri dalam pemahaman tentang sejarah
berinteraksi dengan keluarga, teman, kekhalifahan khalifah Usman bin
guru dan tetangganya serta cinta Affan
tanah air. 2.2 Meneladani kepribadian Khalifah
Usman bin Affan dalam kehidupan
sehari-hari.
2.3 Membiasakan bersikap positif
sebagai implementasi dari
pemahaman tentang sejarah
kekhalifahan khalifah Ali bin Abi
Talib dalam kehidupan sehari-hari
2.4 Meneladani kepribadian Khalifah Ali
bin Abi Talib dalam kehidupan
sehari-hari.
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Memahami sejarah kekholifahan
dengan cara mengamati [mendengar, khalifah Usman bin Affan
melihat, membaca] dan menanya 3.2 Mengetahui contoh nilai-nilai positif
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dari khalifah Usman bin Affan.
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 3.3 Memahami sejarah kekholifahan
kegiatannya, dan benda-benda yang khalifah Ali bin Abi Talib
dijumpainya di rumah dan di 3.4 Mengetahui contoh nilai-nilai positif
sekolah. dari khalifah Ali bin Abi Talib.
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempresentasikan sejarah
dalam bahasa yang jelas, sistematis, kekholifahan khalifah Usman bin
logis, dan kritis dalam karya yang Affan
estetis, dalam gerakan yang 4.2 Menceritakan kepribadian Usman
mencerminkan anak sehat, dan bin Affan dan perjuangannya dalam
dalam tindakan yang mencerminkan dakwah Islam.
perilaku anak beriman dan berakhlak 4.3 Mempresentasikan sejarah
mulia. kekholifahan Ali bin Abi Talib
4.4 Menceritakan kepribadian dan
perjuangan khalifah Ali bin Abi
Talib.

SKI KELAS VI SEMESTER GENAP


Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menghayati nilai-nilai perjuangan
menghargai ajaran agama yang Sunan Maulana Malik Ibrahim,
59
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar
dianutnya . Sunan Ampel dan Sunan Giri.
1.2 Menghayati nilai-nilai perjuangan
Sunan Bonang, Sunan Kalijaga dan
Sunan Drajat.
1.3 Menghayati nilai-nilai perjuangan
Sunan Muria, Sunan Kudus dan
Sunan Gunung Jati.
1. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, 2.1 Meneladani kepribadian Sunan
tanggung jawab, santun, peduli, dan Maulana Malik Ibrahim, Sunan
percaya diri dalam berinteraksi dengan Ampel dan Sunan Giri dalam
keluarga, teman, guru dan tetangganya kehidupan sehari-hari.
serta cinta tanah air. 2.2 Meneladani kepribadian Sunan
Bonang, Sunan Kalijaga dan Sunan
Drajat dalam kehidupan sehari-hari.
2.3 Meneladani kepribadian Sunan
Muria, Sunan Kudus dan Sunan
Gunung Jati dalam kehidupan
sehari-hari.
2. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengetahui sejarah perjuangan Sunan
dengan cara mengamati [mendengar, Maulana Malik Ibrahim, Sunan
melihat, membaca] dan menanya Ampel dan Sunan Giri.
berdasarkan rasa ingin tahu tentang 3.2 Mengetahui sejarah perjuangan Sunan
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan Bonang, Sunan Kalijaga dan Sunan
kegiatannya, dan benda-benda yang Drajat.
dijumpainya di rumah dan di sekolah. 3.3 Mengetahui sejarah perjuangan Sunan
Muria, Sunan Kudus dan Sunan
Gunung Jati.
3. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menceritakan sejarah perjuangan
dalam bahasa yang jelas, sistematis, Sunan Maulana Malik Ibrahim,
logis, dan kritis dalam karya yang Sunan Ampel dan Sunan Giri.
estetis, dalam gerakan yang 4.2 Menceritakan sejarah perjuangan
mencerminkan anak sehat, dan dalam Sunan Bonang, Sunan Kalijaga dan
tindakan yang mencerminkan perilaku Sunan Drajat.
anak beriman dan berakhlak mulia. 4.3 Menceritakan sejarah perjuangan
Sunan Muria, Sunan Kudus dan
Sunan Gunung Jati.

KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA ARAB


BAHASA ARAB KELAS 1 SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
kemampuan berbahasa merupakan

60
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
agama yang dianutnya. anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan berbahasa
untuk hal-hal yang baik sebagai
wujud syukur atas anugerah Allah
SWT tersebut,
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
tanggung jawab, santun, peduli, keberadaan wujud benda melalui
dan percaya diri dalam berinteraksi media bahasa arab dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru. dengan keluarga, teman, guru dan
tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati topik:
(mendengar, melihat, membaca) ‫(عَمَ ُل ال َك ْش••ف ؛ التع••ارف ؛ األدوات الكتابي••ة ؛‬
dan menanya berdasarkan rasa ) ‫األدوات المدرسية‬
ingin tahu tentang dirinya, makhluk baik secara lisan maupun tulisan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
dan benda-benda yang dijumpainya (mufradat) terkait topik:
di rumah dan di sekolah. ‫(عَمَ ُل ال َك ْش••ف ؛ التع••ارف ؛ األدوات الكتابي••ة ؛‬
) ‫األدوات المدرسية‬
baik secara lisan maupun tulisan
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait
dalam bahasa yang jelas dan logis, topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫(عَمَ ُل ال َك ْش••ف ؛ التع••ارف ؛ األدوات الكتابي••ة ؛‬
gerakan yang mencerminkan anak ) ‫األدوات المدرسية‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran kata
mencerminkan perilaku anak (mufradat) terkait topik:
beriman dan berakhlak mulia ‫(عَمَ ُل ال َك ْش••ف ؛ التع••ارف ؛ األدوات الكتابي••ة ؛‬
) ‫األدوات المدرسية‬
Ungkapan Komunikatif Seperti:
،‫ضر‬ ِ ‫ َحا‬- ‫بسم هللا الرحمن الرحيم – نَ ْع َمل ال َك ْشف‬
‫ عب•••ارة التحي••ات‬- ‫ غَاِئب – َأ ْينَ فُالن؟‬،‫َموْ جُ••وْ د‬
ْ‫ تَعَال ِإلَى اَألمَام – اِ ْفتَح‬- ْ‫ اِجْ لِس‬- ‫•ف‬ ْ •ِ‫ ق‬- ‫اليومي••ة‬
ُ ُ
-،! ‫ ا ْنظرْ ِإلَى ال ِكتَاب‬- ‫صف َحة‬ ْ َ ‫ اِ ْفتَحْ هَ ِذ ِه ال‬،‫ال ِكتَاب‬
َ ‫ اُ ْنظُ•••رْ ِإلَى‬-!‫َأ ْغلِ••• ْق ال ِكتَاب‬
‫ اِ ْس••• َمع‬- !‫الس•••بُّوْ َرة‬
ْ‫ قُ••ل‬، ْ‫ َأ ِجب‬، ْ‫ َأ ِع ْد – اِ ْس•َأل‬- !‫اِ ْستَ ِم ْع! اِ ْستَ ِم ْع َجيِّدًا‬،!
.‫ اِ ْق َرأ ! – طيّب‬-

61
BAHASA ARAB KELAS 1 SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
tanggung jawab, santun, peduli, keberadaan wujud benda melalui
dan percaya diri dalam berinteraksi media bahasa arab dalam
dengan keluarga, teman, dan guru. berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati . topik:
(mendengar, melihat, membaca) ‫ ؛ أس••ماءاأليام ؛ بعض أس••ماء‬10 ••– 1‫(الع••دد‬
dan menanya berdasarkan rasa ) ‫الفواكه ؛ بعض األلوان‬
ingin tahu tentang dirinya, makhluk baik secara lisan maupun tulisan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
dan benda-benda yang dijumpainya (mufradat) terkait topik:
di rumah dan di sekolah. ‫ ؛ أس••ماءاأليام ؛ بعض أس••ماء‬10 ••– 1‫(الع••دد‬
) ‫الفواكه ؛ بعض األلوان‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait
dalam bahasa yang jelas dan logis, topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫ ؛ أس••ماءاأليام ؛ بعض أس••ماء‬10 ••– 1‫(الع••دد‬
gerakan yang mencerminkan anak ) ‫الفواكه ؛ بعض األلوان‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
mencerminkan perilaku anak kata (mufradat) terkait topik:
beriman dan berakhlak mulia ‫ ؛ أس••ماءاأليام ؛ بعض أس••ماء‬10 ••– 1‫(الع••دد‬
. ) ‫الفواكه ؛ بعض األلوان‬
Ungkapan Komunikatif Seperti:
- ‫بسم هللا ال•••••رحمن ال•••••رحيم – نَ ْع َمل ال َك ْش•••••ف‬
‫ عب••ارة‬- ‫ غَاِئب – َأيْن فُالن؟‬،‫ َموْ جُ••وْ د‬،‫اض••ر‬ ِ ‫َح‬
‫َأل‬
‫ تَعَال ِإلَى ا مَام‬- ْ‫ اِجْ لِس‬- ‫•ف‬ ْ •ِ‫ ق‬- ‫التحيات اليومية‬
ُ ْ ُ
‫ انظ••رْ ِإلَى‬- ‫الص •ف َحة‬ْ َ ‫ اِ ْفتَحْ هَ ِذ ِه‬،‫– اِ ْفتَحْ ال ِكتَاب‬
َ ‫ اُ ْنظُ••رْ ِإلَى‬-!‫ َأ ْغلِ• ْق ال ِكتَاب‬- !‫ال ِكتَاب‬
! ‫الس •بُّوْ َرة‬
– ْ‫ َأ ِع• ْد – اِ ْس •َأل‬-!‫ اِ ْستَ ِم ْع! – اِ ْستَ ِم ْع َجيِّدًا‬-! ‫اِ ْس َمع‬
.‫ طيّب‬- ! ‫ اِ ْق َرْأ‬- ْ‫ قُل‬- ْ‫َأ ِجب‬

62
BAHASA ARAB KELAS II SEMESTER GANJIL
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
tanggung jawab, santun, peduli, keberadaan wujud benda melalui
dan percaya diri dalam berinteraksi media bahasa arab dalam
dengan keluarga, teman, dan guru. berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati . topik:
(mendengar, melihat, membaca) ‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
dan menanya berdasarkan rasa ‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
ingin tahu tentang dirinya, makhluk baik secara lisan maupun tulisan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
dan benda-benda yang dijumpainya (mufradat) terkait topik:
di rumah dan di sekolah. ‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
3.3 Mengenal ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait
dalam bahasa yang jelas dan logis, topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
gerakan yang mencerminkan anak ‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
mencerminkan perilaku anak kata (mufradat) terkait topik:
beriman dan berakhlak mulia ‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
. ‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
4.3 Melafalkan ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫أف••راد المدرس••ة؛ ال••زي المدرس • ّي ؛ المش••روبات‬
‫والمأكوالت في المقصف ؛ مصلى المدرسة‬
Ungkapan Komunikatif Seperti:
63
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
،‫ضر‬ ِ ‫ َحا‬- ‫بسم هللا الرحمن الرحيم – نَ ْع َمل ال َك ْشف‬
‫ عب••ارة التحي••ات‬- ‫ غَاِئب – َأ ْينَ فُالن؟‬،‫َموْ جُ••وْ د‬
ْ‫ تَعَال ِإلَى اَألمَام – اِ ْفتَح‬- ْ‫ اِجْ لِس‬- ‫•ف‬ ْ •ِ‫ ق‬- ‫اليومية‬
-،! ‫ص ْف َحة –اُ ْنظُرْ ِإلَى ال ِكتَاب‬ َ ‫ اِ ْفتَح ْه ِذ ِه ال‬،‫ال ِكتَاب‬
َ ‫ اُ ْنظُ••رْ ِإلَى‬- !‫َأ ْغلِ ْق ال ِكتَاب‬
،!‫ اِ ْس • َمع‬- ! ‫الس •بُّوْ َرة‬
- ْ‫ قُ••ل‬، ْ‫ َأ ِجب‬، ْ‫ اِ ْستَ ِم ْع َجيِّدًا! َأ ِع ْد – اِ ْس •َأل‬- !‫اِ ْستَ ِم ْع‬
- !‫ص•••وْ تَك‬ َ ‫اِ ْق••• َرْأ ! طيّب –هَيَّا نَ ْق••• َرْأ! – اِرْ فَ ْع‬
ْ – ‫ َج ِم ْيعًا‬- ‫ َواآلن َأ ْنت‬/‫َواآلن•دَوْ رُك‬
– ‫بالـ َمجْ ُموْ عَة‬
!‫َم َّرةً ُأ ْخ َرى‬

BAHASA ARAB KELAS II SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
tanggung jawab, santun, peduli, keberadaan wujud benda melalui
dan percaya diri dalam berinteraksi media bahasa arab dalam
dengan keluarga, teman, dan guru. berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati . topik:
(mendengar, melihat, membaca) ‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
dan menanya berdasarkan rasa ‫البيت‬
ingin tahu tentang dirinya, makhluk baik secara lisan maupun tulisan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
dan benda-benda yang dijumpainya (mufradat) terkait topik:
di rumah dan di sekolah. ‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
‫البيت‬
3.3 Mengenal ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
‫البيت‬
4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait

64
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
4. Menyajikan pengetahuan faktual topik:
dalam bahasa yang jelas dan logis, ‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
dalam karya yang estetis, dalam ‫البيت‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang kata (mufradat) terkait topik:
mencerminkan perilaku anak ‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
beriman dan berakhlak mulia ‫البيت‬
4.3 Melafalkan ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫آالت المواصالت ؛ إشارة الم••رور ؛ األدوات في‬
‫البيت‬

Ungkapan Komunikatif Seperti:


- ‫بسم هللا ال•••••رحمن ال•••••رحيم – نَ ْع َمل ال َك ْش•••••ف‬
‫ عب•••ارة‬- ‫غَاِئب – َأ ْينَ فُالن؟‬،‫ َموْ جُ•••وْ د‬،‫اض•••ر‬ ِ ‫َح‬
‫ تَعَال ِإلَى اَألمَام‬- ْ‫ اِجْ لِس‬- ‫ف‬ ْ ِ‫ ق‬- ‫التحيات اليومية‬
‫ اُ ْنظُ••رْ ِإلَى‬- ‫الص • ْف َحة‬
َ ‫ اِ ْفتَحْ هَ ِذ ِه‬،‫– اِ ْفتَحْ ال ِكتَاب‬
َ ‫ َأ ْغلِ• ْق ال ِكتَاب! اُ ْنظُ••رْ ِإلَى‬-،! ‫ال ِكتَاب‬
- ! ‫الس•بُّوْ َرة‬
، ْ‫ َأ ِع• ْد – اِ ْس•َأل‬- !‫اِ ْستَ ِم ْع! – اِ ْستَ ِم ْع َجيِّدًا‬،! ‫اِ ْس َمع‬
‫ اِرْ فَ ْع‬- !‫ هَيَّانَ ْق َرْأ‬- ‫طيّب‬- ! ‫ اِ ْق••• َرْأ‬- ْ‫ قُ•••ل‬، ْ‫َأ ِجب‬
– ‫ َج ِم ْيعًا‬- ‫ َواآلن َأ ْنت‬/‫ َواآلن دَوْ رُك‬- !‫ص••••وْ تَك‬ َ
!‫ َم َّرةً ُأ ْخ َرى‬- ‫بالـْ َمجْ ُموْ عَة‬

BAHASA ARAB KELAS III SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati (mendengar, . topik:
65
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
melihat, membaca) dan menanya ‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
kegiatannya, dan benda-benda yang . (mufradat) terkait topik:
dijumpainya di rumah dan di sekolah ‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
3.3 Mengenal ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
3.4 Memahami mufradat dari teks
sederhana terkait topik:
‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait
dan konseptual dalam bahasa yang . topik:
jelas, sistematis, logis, dan kritis ‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
dalam karya yang estetis, dalam ‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang . kata (mufradat) terkait topik:
mencerminkan perilaku anak ‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
beriman dan berakhlak mulia ‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
4.3 Melafalkan ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
4.4 Mempraktikkan kegiatan menyalin
mufradat dan teks sederhana terkait
topik:
‫أس••ماء ال••درس ؛ أعض••اء الوض••وء ؛ الص••لوات‬
‫الخمس ؛ أسماء األمراض‬
Ungkapan Komunikatif Seperti:
،‫ضر‬ ِ ‫ َحا‬- ‫بسم هللا الرحمن الرحيم – نَ ْع َمل ال َك ْشف‬
‫ عب••ارة التحي••ات‬- ‫ غَاِئب – َأيْن فُالن؟‬،‫َموْ جُ••وْ د‬
ْ‫ اِجْ لِسْ – تَعَال ِإلَى اَألمَام – اِ ْفتَح‬- ‫•ف‬ ْ ِ‫ ق‬- ‫اليومية‬
َ ُ ْ ُ
! ‫ انظ••رْ ِإلى ال ِكتَاب‬- ‫صف َحة‬ ْ َ ‫ اِ ْفتَحْ هَ ِذ ِه ال‬،‫ال ِكتَاب‬
َ ‫– َأ ْغلِ••••• ْق ال ِكتَاب! اُ ْنظُ•••••رْ ِإلَى‬
- ! ‫الس•••••بُّوْ َرة‬
، ْ‫ َأ ِع•• ْد – اِ ْس••َأل‬-!‫اِ ْس••تَ ِم ْع! اِ ْس••تَ ِم ْع َجيِّدًا‬،! ‫اِ ْس•• َمع‬
. ‫ طيّب‬-! ‫ اِ ْق َرْأ‬- ْ‫ قُل‬، ْ‫َأ ِجب‬
‫ َواآلن‬/‫ َواآلن دَوْ رُك‬- !‫ص •وْ تَك‬ َ ‫ اِرْ فَ ْع‬- !‫هَيَّا نَ ْق َرْأ‬
!‫ ُخ ْذ‬- !‫ َج ِم ْيعًا – بالـْ َمجْ ُموْ عَة – َم َّرةً ُأ ْخ َرى‬- ‫َأ ْنت‬
‫احة اِ ْنتَهَى‬ ْ ‫ت‬
َ ‫االس•••تِ َر‬ ُ ‫ هَات– جَ ا َء َو ْق‬،‫ َأ ْع ِطنِ ْي‬-
!‫ بِسُرْ عَة‬- ‫الحمدهلل‬-‫َدرْ ُسنَا‬

66
BAHASA ARAB KELAS III SEMESTER GENAP
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengenal bunyi mufradat terkait
dengan cara mengamati (mendengar, . topik:
melihat, membaca) dan menanya ‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫أسماء الحيوانات ؛‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 3.2 Mengenal makna dari ujaran kata
kegiatannya, dan benda-benda yang . (mufradat) terkait topik:
dijumpainya di rumah dan di sekolah ‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
‫أسماء الحيوانات ؛‬
3.3 Mengenal ujaran kata (mufradat)
terkait topik:
‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
‫أسماء الحيوانات ؛‬
3.4 Memahami mufradat dari teks
sederhana terkait topik:
‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
‫أسماء الحيوانات ؛‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait
dan konseptual dalam bahasa yang . topik:
jelas, sistematis, logis, dan kritis ‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
dalam karya yang estetis, dalam ‫أسماء الحيوانات ؛‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang . kata (mufradat) terkait topik:
mencerminkan perilaku anak ‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
beriman dan berakhlak mulia ‫أسماء الحيوانات ؛‬
4.3 Melafalkan ujaran kata (mufradat)
67
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
terkait topik:
‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
‫أسماء الحيوانات ؛‬
4.4 Mempraktikkan kegiatan menyalin
mufradat dan teks sederhana terkait
topik:
‫أعضاء األسرة ؛ حالة الحديقة ؛ من••اظر الع••الم ؛‬
‫أسماء الحيوانات ؛‬
Ungkapan Komunikatif Seperti:
،‫اض•ر‬ ِ ‫ َح‬- ْ‫بسم هللا ال••رحمن ال••رحيم – نَ ْع َمل الكَش‬
‫ عب••ارة التحي••ات‬- ‫ غَاِئب – َأيْن َفُالن؟‬،‫َموْ جُ••وْ د‬
ْ‫ اِجْ لِسْ – تَ َعال ِإلَى اَألمَام – اِ ْفتَح‬- ‫ف‬ ْ ِ‫ ق‬- ‫اليومية‬
–!‫ اُ ْنظُرْ ِإلَى ال ِكتَاب‬- ‫ص ْف َحة‬ َ ‫ اِ ْفتَحْ هَ ِذ ِه ال‬،‫ال ِكتَاب‬
،!‫ اِ ْس • َمع‬- !‫الس •بُّوْ َرة‬َ ‫ اُ ْنظُ••رْ ِإلَى‬- !‫َأ ْغلِ • ْق ال ِكتَاب‬
ْ‫ قُ••ل‬، ْ‫ َأ ِجب‬، ْ‫ َأ ِع ْد – اِ ْس•َأل‬- !‫اِ ْستَ ِم ْع!– اِ ْستَ ِم ْع َجيِّدًا‬
. ‫ طيّب‬-! ‫ اِ ْق َرْأ‬-
‫ َواآلن‬/‫ َواآلن دَوْ رُك‬- !‫ص••وْ تَك‬ َ ‫هَيَّا نَ ْق َرْأ! – اِرْ فَ ْع‬
- !‫بالـ َمجْ ُموْ عَة – مَ َّرةً ُأ ْخ••• َرى‬ ْ – ‫ َج ِم ْيعًا‬- ‫َأ ْنت‬
‫ت اال ْستِ َرا َحة اِ ْنتَهَى‬ ُ ‫ هَات– َجا َء َو ْق‬،‫ َأ ْع ِطنِ ْي‬- !‫ُخ ْذ‬
!‫ بِسُرْ عَة‬- ‫الحمدهلل‬-‫َدرْ ُسنَا‬

BAHASA ARAB KELAS IV SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
agama yang dianutnya. kemampuan berbahasa merupakan
anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dengan cara mengamati (mendengar, . frase, dan kalimat sederhana terkait
melihat, membaca) dan menanya topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
68
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan ‫المهنة ؛‬
kegiatannya, dan benda-benda yang baik secara lisan maupun tulisan
dijumpainya di rumah dan di sekolah 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
. frase, dan kalimat sederhana terkait
topik:
‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
‫المهنة ؛‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
kalimat sederhana terkait topik:
‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
‫المهنة ؛‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
‫المهنة ؛‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang . frase, dan kalimat bahasa Arab
jelas, sistematis, logis, dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
gerakan yang mencerminkan anak ‫المهنة ؛‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
mencerminkan perilaku anak kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
beriman dan berakhlak mulia terkait topik:
‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
‫المهنة ؛‬
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik:
‫التعري•ف ب•النفس؛ األدوات المدرس••ية ؛ أص•حاب‬
‫المهنة ؛‬
4.4 Menyusun teks sederhana tentang
topik:
‫التعريف بالنفس؛ األدوات المدرسية ؛ أصحاب‬
‫المهنة ؛‬
Tarkib: –‫ العلم واالسم المفرد؛ ض••مائر(أنا‬+ ‫اسم اإلشارة‬
‫ العلم واالسم المف•••••••••رد؛‬+ )‫ت–هو–هي‬ ِ ‫أنت–أن‬
‫ هل‬-‫ ما‬-‫ من‬: ‫االستفهام‬

BAHASA ARAB KELAS IV SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima dan menjalankan ajaran 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
kemampuan berbahasa merupakan

69
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
agama yang dianutnya. anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya guru dan tetangga
2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dengan cara mengamati (mendengar, . frase, dan kalimat sederhana terkait
melihat, membaca) dan menanya topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan baik secara lisan maupun tulisan
kegiatannya, dan benda-benda yang 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
dijumpainya di rumah dan di sekolah . frase, dan kalimat sederhana terkait
topik:
‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
kalimat sederhana terkait topik:
‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang . frase, dan kalimat bahasa Arab
jelas, sistematis, logis, dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
mencerminkan perilaku anak terkait topik:
beriman dan berakhlak mulia ‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik:
‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬

70
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
4.4 Menyusun teks sederhana tentang
topik:
‫العنوان؛ أفراد األسرة ؛ األسرة في البيت‬
Tarkib: ‫ والض••مائر المتص••لة المف••ردة؛‬10 • – 1‫األرق••ام‬
‫ في‬: ‫ أين؟ والجار‬:‫االستفهام‬

BAHASA ARAB KELAS V SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
menghargai ajaran agama yang kemampuan berbahasa merupakan
dianutnya. anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, berinteraksi dengan keluarga, teman,
teman, guru, dan tetangganya serta guru dan tetangga
cinta tanah air. 2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dan konseptual dengan cara . frase, dan kalimat sederhana terkait
mengamati dan mencoba topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan baik secara lisan maupun tertulis
dan kegiatannya, dan benda-benda 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
yang dijumpainya di rumah, di . frase, dan kalimat sederhana terkait
sekolah dan tempat bermain. topik:
‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
. kalimat sederhana terkait topik:
‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
. sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang . frase, dan kalimat bahasa Arab

71
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
jelas, sistematis, logis dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang . kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
mencerminkan perilaku anak terkait topik:
beriman dan berakhlak mulia. ‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
. kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik:
‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
4.4 Menyusun teks sederhana tentang
. topik:
‫غرفة الجلوس والمذاكرة؛ في الحديقة؛ األلوان ؛‬
Dalam berbagai struktur bahasa
sederhana secara cepat

Tarkib: )‫ الصفات‬+ )‫ االسم‬+ ‫اإلشارة للمفرد‬

BAHASA ARAB KELAS V SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
menghargai ajaran agama yang kemampuan berbahasa merupakan
dianutnya. anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, berinteraksi dengan keluarga, teman,
teman, guru, dan tetangganya serta guru dan tetangga
cinta tanah air. 2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dan konseptual dengan cara . frase, dan kalimat sederhana terkait
mengamati dan mencoba topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan ‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
dan kegiatannya, dan benda-benda baik secara lisan maupun tertulis
yang dijumpainya di rumah, di 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
72
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
sekolah dan tempat bermain. . frase, dan kalimat sederhana terkait
topik:
‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
. kalimat sederhana terkait topik:
‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫في المقصف‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang . frase, dan kalimat bahasa Arab
jelas, sistematis, logis dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
gerakan yang mencerminkan anak ‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
mencerminkan perilaku anak . kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
beriman dan berakhlak mulia. terkait topik:
‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
. kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik:
‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
4.4 Menyusun teks sederhana tentang
. topik:
‫في الفص•••ل ؛ في مكتب•••ة• المدرس•••ة؛ في مكتب•••ة‬
‫األدوات الكتابية؛ في المقصف‬
Dalam berbagai struktur bahasa
sederhana secara cepat
Tarkib: •‫المبتدأ والخبر (الجهات)؛ الخبر المقدم والمبتدأ‬

BAHASA ARAB KELAS VI SEMESTER GANJIL


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
menghargai ajaran agama yang kemampuan berbahasa merupakan
dianutnya. anugerah Allah SWT.
73
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, berinteraksi dengan keluarga, teman,
teman, guru, dan tetangganya serta guru dan tetangga
cinta tanah air. 2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dan konseptual dengan cara . frase, dan kalimat sederhana terkait
mengamati dan mencoba topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan ‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
dan kegiatannya, dan benda-benda baik secara lisan maupun tertulis
yang dijumpainya di rumah, di 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
sekolah dan tempat bermain. . frase, dan kalimat sederhana terkait
topik:
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
. kalimat sederhana terkait topik:
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
. sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang . frase, dan kalimat bahasa Arab
jelas, sistematis, logis dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
gerakan yang mencerminkan anak ‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
sehat, dan dalam tindakan yang 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
mencerminkan perilaku anak . kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
beriman dan berakhlak mulia. terkait topik:
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
74
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
. kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬

4.4 Menyusun teks sederhana tentang


. topic :
‫أعمالنا في المدرسة وفي ال••بيت؛ كم الس••اعة وفي‬
‫أي ساعة ؛ تعلم اللغة العربية‬
Dalam berbagai struktur bahasa
sederhana secara cepat
Tarkib: ‫األفعال المضارعة وأفعال األمر‬

BAHASA ARAB KELAS VI SEMESTER GENAP


KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
1. Menerima, menjalankan, dan 1.1 Menerima dan meyakini bahwa
menghargai ajaran agama yang kemampuan berbahasa merupakan
dianutnya. anugerah Allah SWT.
1.2 Menggunakan kemampuan
berbahasa untuk hal-hal yang baik
sebagai wujud syukur atas anugerah
Allah SWT tersebut,
2. Menunjukkan perilaku jujur, 2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap
disiplin, tanggung jawab, santun, keberadaan wujud benda melalui
peduli, dan percaya diri dalam media bahasa arab dalam
berinteraksi dengan keluarga, berinteraksi dengan keluarga, teman,
teman, guru, dan tetangganya serta guru dan tetangga
cinta tanah air. 2.2 Membiasakan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, dan percaya diri
dalam berinteraksi menggunakan
bahasa arab dengan keluarga, teman,
dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual 3.1 Mengidentifikasi bunyi huruf, kata,
dan konseptual dengan cara frase, dan kalimat sederhana terkait
mengamati dan mencoba topik:
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan baik secara lisan maupun tertulis
dan kegiatannya, dan benda-benda 3.2 Menemukan makna dari ujaran kata,
yang dijumpainya di rumah, di . frase, dan kalimat sederhana terkait
sekolah dan tempat bermain. topik:
‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
3.3 Memahami bentuk kata, frase, dan
.
75
KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR
kalimat sederhana terkait topik:
‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
3.4 Memahami kata, frase, dan kalimat
. sederhana secara lisan dan tertulis
terkait topik:
‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
4. Menyajikan pengetahuan faktual 4.1 Mempraktikkan bunyi huruf, kata,
dan konseptual dalam bahasa yang frase, dan kalimat bahasa Arab
jelas, sistematis, logis dan kritis terkait topik:
dalam karya yang estetis, dalam ‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
gerakan yang mencerminkan anak 4.2 Menghafalkan makna dari ujaran
sehat, dan dalam tindakan yang kata, frase, dan kalimat bahasa Arab
mencerminkan perilaku anak beriman terkait topik:
dan berakhlak mulia. ‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
4.3 Mendemonstrasikan kata, frase, dan
kalimat sederhana secara lisan dan
tertulis terkait topik:
‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
4.4 Menyusun teks sederhana tentang
topik:
‫الواجب المنزلي ؛ النزهة‬
dalam berbagai struktur bahasa
sederhana secara tepat
Tarkib: ‫األفعال الماضية‬

KI-KD MATA PELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN


KEWARGANEGARAAN
PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS: I
KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima dan menjalankan ajaran 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
agama yang dianutnya tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, dan guru
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
1.1 Mensyukuri ditetapkannya 2.1 Bersikap santun, rukun, mandiri, dan
bintang, rantai, pohon beringin, percaya diri sesuai dengan sila-sila
kepala banteng, dan padi kapas Pancasila dalam lambang negara
sebagai gambar pada lambang “Garuda Pancasila” dalam kehidupan
negara “Garuda Pancasila” sehari-hari
1.2 Menunjukkan sikap patuh aturan 2.2 Melaksanakan aturan yang berlaku
agama yang dianut dalam dalam kehidupan sehari- hari di rumah
kehidupan sehari-hari di rumah

76
1.3 Menerima keberagaman 2.3 Menampilkan kebersamaan dalam
karakteristik individu sebagai keberagaman karakteristik individu di
anugerah Tuhan Yang Maha Esa rumah
di rumah
1.4 Menerima keberagaman di rumah 2.4 Menampilkan sikap kerja sama dalam
sebagai anugerah Tuhan Yang keberagaman di rumah
Maha Esa di rumah
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam
dengan cara mengamati bahasa yang jelas dan logis, dalam
[mendengar, melihat, membaca] karya yang estetis, dalam gerakan yang
dan menanya berdasarkan rasa mencerminkan anak sehat, dan dalam
ingin tahu tentang dirinya, tindakan yang mencerminkan perilaku
makhluk ciptaan Tuhan dan anak beriman dan berakhlak mulia
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengenal simbol sila-sila 4.1 Menceritakan simbol-simbol sila
Pancasila dalam lambang negara Pancasila pada Lambang Garuda sila
“Garuda Pancasila” Pancasila
3.2 Mengidentifikasi aturan yang 4.2 Menceritakan kegiatan sesuai dengan
berlaku dalam kehidupan sehari- aturan yang berlaku dalam kehidupan
hari di rumah sehari-hari di rumah
3.3 Mengidentifikasi keberagaman 4.3 Menceritakan pengalaman
karateristik individu di rumah kebersamaan dalam keberagaman
kehidupan individu di rumah
3.4 Mengidentifikasi bentuk 4.4 Menceritakan pengalaman kerjasama
kerjasama dalam keberagaman di dalam keberagaman di rumah
rumah

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS II


KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima dan menjalankan ajaran 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
agama yang dianutnya tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, dan guru

77
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
1.1 Menerima hubungan gambar 2.1 Bersikap bekerja sama, disiplin, dan
bintang, rantai, pohon beringin, peduli sesuai dengan sila-sila
kepala banteng, dan padi kapas dan Pancasila dalam lambang negara
sila-sila Pancasila sebagai “Garuda Pancasila dalam kehidupan
anugerah Tuhan Yang Maha Esa sehari-hari
1.2 Menunjukkan sikap patuh aturan 2.2 Melaksanakan aturan yang berlaku di
agama yang dianut dalam rumah dan tata tertib yang berlaku di
kehidupan sehari-hari di sekolah sekolah
1.3 Menerima keberagaman 2.3 Menampilkan kebersamaan dalam
karakteristik individu sebagai keberagaman karakteristik individu di
anugerah Tuhan Yang Maha Esa di sekolah
sekolah
1.4 Menerima keberagaman di sekolah 2.4 Menampilkan sikap kerja sama dalam
sebagai anugerah Tuhan Yang keberagaman di sekolah
Maha Esa
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak beriman
kegiatannya, dan benda-benda dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Mengidentifikasi hubungan antara 4.1 Menjelaskan hubungan gambar pada


simbol dan sila-sila Pancasila lambang Negara dengan sila- sila
dalam lambang negara “Garuda Pancasila
Pancasila”
3.2 Mengidentifikasi aturan dan tata 4.2 Menceritakan kegiatan sesuai aturan
tertib yang berlaku di sekolah dan tata tertib yang berlaku di sekolah
3.3 Mengidentifikasi jenis-jenis kebe- 4.3 Mengelompokkan jenis-jenis
ragaman karakteristik individu di keberagaman karakteristik individu di
sekolah sekolah
3.4 Memahami makna bersatu dalam 4.4 Menceritakan pengalaman melakukan
keberagaman di sekolah kegiatan yang mencerminkan
persatuan dalam keberagaman di
sekolah

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS III

78
KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima dan menjalankan ajaran 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
agama yang dianutnya tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru dan tetangganya
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
1.1 Menerima arti bintang, rantai, 2.1 Bersikap jujur, peduli, kasih sayang
pohon beringin, kepala banteng, sesuai dengan sila-sila Pancasila dalam
dan padi kapas pada lambang lambang negara “Garuda Pancasila”
negara “Garuda Pancasila” sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa
1.2 Menghargai kewajiban dan hak 2.2 Melaksanakan kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga dan sebagai anggota keluarga dan warga
warga sekolah sebagai wujud rasa sekolah
syukur kepada Tuhan Yang Maha
Esa
1.3 Mensyukuri keberagaman 2.3 Menampilkan kebersamaan dalam
karakteristik individu di keberagaman karakteristik individu di
lingkungan sekitar sebagai lingkungan sekitar
anugerah Tuhan Yang Maha Esa
1.4 Mensyukuri makna bersatu dalam 2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai
keberagaman di lingkungan sekitar wujud bersatu dalam keberagaman di
sebagai anugerah Tuhan Yang lingkungan sekitar
Maha Esa
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam
dengan cara mengamati bahasa yang jelas dan logis, dalam
[mendengar, melihat, membaca] karya yang estetis, dalam gerakan yang
dan menanya berdasarkan rasa mencerminkan anak sehat, dan dalam
ingin tahu tentang dirinya, tindakan yang mencerminkan perilaku
makhluk ciptaan Tuhan dan anak beriman dan berakhlak mulia
kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami arti gambar pada 4.1 Menceritakan arti gambar pada
lambang negara “Garuda lambang negara “Garuda Pancasila”
Pancasila”
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan 4.2 Menyajikan hasil identifikasi
hak sebagai anggota keluarga dan kewajiban dan hak sebagai anggota
warga sekolah keluarga dan warga sekolah

79
3.3 Menjelaskan makna keberagaman 4.3 Menyajikan makna keberagaman
karakteristik individu di karakteristik individu di lingkungan
lingkungan sekitar sekitar
3.4 Memahami makna bersatu dalam 4.4 Menyajikan bentuk-bentuk kebersatuan
keberagaman di lingkungan sekitar dalam keberagaman di lingkungan
sekitar

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS IV


KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima, menjalankan dan 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
menghargai ajaran agama yang tanggung jawab, santun, peduli, dan
dianutnya percaya diri dalam berinteraksi dengan
keluarga, teman, guru dan tetangganya

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


1.1 Menerima makna hubungan 2.1 Bersikap berani mengakui kesalahan,
bintang, rantai, pohon beringin, meminta maaf, memberi maaf, dan
kepala banteng, dan padi kapas santun sebagai perwujudan nilai dan
pada lambang negara “Garuda moral Pancasila.
Pancasila” sebagai anugerah
Tuhan Yang Maha Esa
1.2 Menghargai kewajiban dan hak 2.2 Menunjukkan sikap disiplin dalam
warga masyarakat dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
kehidupan sehari-hari dalam warga masyarakat sebagai wujud cinta
menjalankan agama tanah air
1.3 Mensyukuri keberagaman umat 2.3 Bersikap toleran dalam keberagaman
beragama di masyarakat sebagai umat beragama di masyarakat dalam
anugerah Tuhan Yang Maha Esa konteks Bhinneka Tunggal Ika
dalam konteks Bhineka Tunggal
Ika
1.4 Mensyukuri berbagai bentuk 2.4 Menampilkan sikap kerja sama dalam
keberagaman suku bangsa, sosial, berbagai bentuk keberagaman suku
dan budaya di Indonesia yang bangsa, sosial, dan budaya di
terikat persatuan dan kesatuan Indonesia yang terikat persatuan dan
sebagai anugerah Tuhan Yang kesatuan
Maha Esa
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

80
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak beriman
kegiatannya, dan benda-benda dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami makna hubungan 4.1 Menjelaskan makna hubungan simbol
simbol dengan sila-sila Pancasila dengan sila-sila Pancasila sebagai satu
kesatuan dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Mengidentifikasi pelaksanaan 4.2 Menyajikan hasil identifikasi
kewajiban dan hak sebagai warga pelaksanaan kewajiban dan hak
masyarakat dalam kehidupan sebagai warga masyarakat dalam
sehari-hari kehidupan sehari-hari
3.3 Menjelaskan manfaat keberagaman 4.3 Mengemukakan manfaat keberagaman
karakteristik individu dalam karakteristik individu dalam
kehidupan sehari- hari kehidupan sehari- hari

3.4 Mengidentifikasi berbagai 4.4 Menyajikan berbagai bentuk


bentuk keberagaman suku keberagaman suku bangsa, sosial,
bangsa, sosial, dan budaya di dan budaya di Indonesia yang
Indonesia yang terikat terikat persatuan dan kesatuan
persatuan dan kesatuan

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS V


KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)
1. Menerima, menjalankan dan 2. Menunjukkan perilaku jujur,
menghargai ajaran agama yang disiplin, tanggung jawab, santun,
dianutnya peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya serta cinta
KOMPETENSI DASAR tanah air
KOMPETENSI DASAR
1.1 Bersyukur kepada Tuhan Yang 2.1 Bersikap tanggung jawab, cinta
Maha Esa atas nilai-nilai Pancasila tanah air, dan rela berkorban sesuai
dalam kehidupan sehari-hari nilai-nilai sila Pancasila
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan 2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab
tanggug jawab sebagai warga dalam memenuhi kewajiban dan hak
masyarakat dan umat beragama sebagai warga masyarakat dalam
dalam kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari

81
1.3 Mensyukuri keberagaman sosial 2.3 Bersikap toleran dalam
budaya masayarakat sebagai keberagaman sosial budaya
anugerah Tuhan Yang Maha Esa masyarakat dalam konteks Bhineka
dalam konteks Bhineka Tunggal Tunggal Ika
Ika
1.4 Mensyukuri manfaat persatuan dan 2.4 Menampilkan sikap jujur pada
kesatuan sebagai anugerah Tuhan penerapan nilai-nilai persatuan dan
Yang Maha Esa kesatuan untuk membangun
kerukunan di bidang sosial budaya
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi nilai-nilai 4.1 Menyajikan hasil identifikasi nilai-
Pancasila dalam kehidupan sehari- nilai Pancasila dalam kehidupan
hari sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan 4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan
tanggung jawab sebagai warga tanggung jawab sebagai warga
dalam kehidupan sehari-hari masyarakat dalam kehidupan sehari-
hari
3.3 Menelaah keberagaman 4.3 Menyelenggarakan kegiatan yang
sosial budaya masyarakat mendukung keberagaman sosial
budaya masyarakat
3.4 Menggali manfaat persatuan dan 4.4 Menyajikan hasil penggalian
kesatuan untuk membangun tentang manfaat persatuan dan
kerukunan hidup kesatuan untuk membangun
kerukunan.

PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS VI


KOMPETENSI INTI 1 KOMPETENSI INTI 2
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL)

82
1. Menerima, menjalankan dan 2. Menunjukkan perilaku jujur,
menghargai ajaran agama yang disiplin, tanggung jawab, santun,
dianutnya peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman,
guru dan tetangganya serta cinta
tanah air
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

1.1 Bersyukur kepada Tuhan Yang 2..1 Bersikap penuh tanggung jawab
Maha Esa atas nilai-nilai sesuai nilai-nilai Pancasila dalam
Pancasila secara utuh sebagai satu kehidupan sehari-hari
kesatuan dalam kehidupan sehari-
hari
1.2 Menghargai makna kewajiban, 2.2 Melaksanakan kewajiban, hak, dan
hak, dan tanggung jawab sebagai tanggung jawab sebagai warga
warga negara dalam menjalankan negara sebagai wujud cinta tanah air
agama
1.3 Mensyukuri keberagaman sosial, 2.3 Bersikap toleran dalam
budaya, dan ekonomi masyarakat keberagaman sosial, budaya, dan
sebagai anugerah Tuhan Yang ekonomi masyarakat dalam konteks
Maha Esa dalam konteks Bhineka Bhineka Tunggal Ika
Tunggal Ika
1.4 Mensyukuri persatuan dan kesatuan 2.4 Menampilkan sikap tanggung jawab
sebagai anugerah Tuhan Yang terhadap penerapan nilai persatuan
Maha Esa beserta dampaknya dan kesatuan dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Menganalisis penerapan nilai- nilai 4.1 Menyajikan hasil analisis


Pancasila dalam kehdupan sehari- pelaksanaan nilai-nilai Pancasila
hari dalam kehidupan sehari-hari

83
3.2 Menganalisis pelaksanaan 4.2 Menyajikan hasil analisis
kewajiban, hak, dan tanggung pelaksanaan kewajiban, ha, dan
jawab sebagai warga negara tanggung jawab sebagai warga
beserta dampaknya dalam masyarakat beserta dampaknya
kehidupan sehari-hari dalam kehidupan sehari-hari
3.3 Menelaah keberagaman sosial, 4.3 Mengampanyekan manfaat
budaya, dan ekonomi masyarakat keanekaragaman sosial, budaya, dan
ekonomi
3.4 Menelaah persatuan dan kesatuan 4.4 Menyajikan hasil telaah persatuan
terhadap kehidupan berbangsa dan dan kesatuan terhadap kehidupan
bernegara beserta dampaknya berbangsa dan bernegara beserta
dampaknya

KI-KD MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA


BAHASA INDONSIA KELAS I
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis
(mendengar, melihat, membaca) dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan kegiatan persiapan 4.1 Mempraktikkan kegiatan persiapan
membaca permulaan (cara duduk membaca permulaan (duduk wajar
wajar dan baik, jarak antara mata dan baik, jarak antara mata dan
dan buku, cara memegang buku, buku, cara memegang buku, cara
cara membalik halaman buku, membalik halaman buku, gerakan
gerakan mata dari kiri ke kanan, mata dari kiri ke kanan, memilih
memilih tempat dengan cahaya tempat dengan cahaya yang terang)
yang terang, dan etika membaca dengan benar
buku) dengan cara yang benar

84
3.2 Mengemuka-kan kegiatan 4.2 Mempraktikkan kegiatan persiapan
persiapan menulis permulaan (cara menulis permulaan (cara duduk,
duduk, cara memegang pensil, cara cara memegang pensil, cara
menggerakkan pensil, cara meletakkan buku, jarak antara mata
meletakkan buku, jarak antara mata dan buku, gerakan tangan atas-
dan buku, pemilihan tempat dengan bawah, kiri-kanan, latihan
cahaya yang terang) yang benar pelenturan gerakan tangan dengan
secara lisan gerakan menulis di udara/pasir/
meja, melemaskan jari dengan
mewarnai, menjiplak,
menggambar, membuat garis tegak,
miring, lurus, dan lengkung,
menjiplak berbagai bentuk gambar,
lingkaran, dan bentuk huruf di
tempat bercahaya terang) dengan
benar
3.3 Menguraikan lambang bunyi 4.3 Melafalkan bunyi vokal dan
vokal dan konsonan dalam kata konsonan dalam kata bahasa
bahasa Indonesia atau bahasa Indonesia atau bahasa daerah
daerahatau bahasa daerah
3.4 Menentukan kosakata tentang 4.4 Menyampaikan penjelasan (berupa
anggota tubuh dan pancaindra serta gambar dan tulisan) tentang
perawatannya melalui teks pendek anggota tubuh dan panca indera
(berupa gambar, tulisan, slogan serta perawatannya menggunakan
sederhana, dan/atau syair lagu) dan kosakata bahasa Indonesia dengan
eksplorasi lingkungan bantuan bahasa daerah secara lisan
dan/atau tulis
3.5 Mengenal kosakata tentang cara 4.5 Mengemukakan penjelasan tentang
memelihara kesehatan melalui teks cara memelihara kesehatan dengan
pendek (berupa gambar, tulisan, pelafalan kosakata Bahasa
dan slogan sederhana) dan/atau Indonesia yang tepat dan dibantu
eksplorasi lingkungan. dengan bahasa daerah
3.6 Menguraikan kosakata tentang 4.6 Menggunakan kosakata bahasa
berbagai jenis benda di lingkungan Indonesia dengan ejaan yang tepat
sekitar melalui teks pendek (berupa dan dibantu dengan bahasa daerah
gambar, slogan sederhana, tulisan, mengenai berbagai jenis benda di
dan/atau syair lagu) dan/atau lingkungan sekitar dalam teks tulis
eksplorasi lingkungan. sederhana
3.7 Menentukan kosakata yang 4.7 Menyampaikan penjelasan dengan
berkaitan dengan peristiwa siang kosakata Bahasa Indonesia dan
dan malam melalui teks pendek dibantu dengan bahasa daerah
(gambar, tulisan, dan/atau syair mengenai peristiwa siang dan
lagu) dan/atau eksplorasi malam dalam teks tulis dan
lingkungan. gambar

85
3.8 Merinci ungkapan penyampaian 4.8 Mempraktikan ungkapan terima
terima kasih, permintaan maaf, kasih, permintaan maaf, tolong,
tolong, dan pemberian pujian, dan pemberian pujian, dengan
ajakan, pemberitahuan, perintah, menggunakan bahasa yang santun
dan petunjuk kepada orang lain kepada orang lain secara lisan dan
dengan menggunakan bahasa yang tulis
santun secara lisan dan tulisan
yang dapat dibantu dengan
kosakata bahasa daerah
3.9 Merinci kosakata dan ungkapan 4.9 Menggunakan kosakata dan
perkenalan diri, keluarga, dan ungkapan yang tepat untuk
orang-orang di tempat tinggalnya perkenalan diri, keluarga, dan
secara lisan dan tulis yang dapat orang-orang di tempat tinggalnya
dibantu dengan kosakata bahasa secara sederhana dalam bentuk
daerah lisan dan tulis
3.10 Menguraikan kosakata hubungan 4.10 Menggunakan kosakata yang tepat
kekeluargaan melalui dalam percakapan tentang
gambar/bagan silsilah keluarga hubungan kekeluargaan dengan
dalam bahasa Indonesia atau menggunakan bantuan
bahasa daerah gambar/bagan silsilah keluarga
3.11 Mencermati puisi anak/syair lagu 4.11 Melisankan puisi anak atau syair
(berisi ungkapan kekaguman, lagu (berisi ungkapan kekaguman,
kebanggaan, hormat kepada orang kebanggaan, hormat kepada orang
tua, kasih sayang, atau tua, kasih sayang, atau
persahabatan) yang persahabatan) sebagai bentuk
diperdengarkan dengan tujuan ungkapan diri
untuk kesenangan

BAHASA INDONSIA KELAS II


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
(mendengar, melihat, membaca) dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

86
3.1 Merinci ungkapan, ajakan, 4.1 Menirukan ungkapan, ajakan,
perintah, penolakan yang terdapat perintah, penolakan dalam cerita
dalam teks cerita atau lagu yang atau lagu anak-anak dengan bahasa
menggambarkan sikap hidup rukun yang santun

3.2 Menguraikan kosakata dan konsep 4.2 Melaporkan penggunaan kosakata


tentang keragaman benda Bahasa Indonesia yang tepat atau
berdasarkan bentuk dan wujudnya bahasa daerah hasil pengamatan
dalam bahasa Indonesia atau tentang keragaman benda
bahasa daerah melalui teks tulis, berdasarkan bentuk dan wujudnya
lisan, visual, dan/atau eksplorasi dalam bentuk teks tulis, lisan, dan
lingkungan. visual
3.3 Menentukan kosakata dan konsep 4.3 Melaporkan penggunaan kosakata
tentang lingkungan geografis, Bahasa Indonesia yang tepat atau
kehidupan ekonomi, sosial dan bahasa daerah hasil pengamatan
budaya di lingkungan sekitar tentang lingkungan geografis,
dalam bahasa Indonesia atau kehidupan ekonomi, sosial dan
bahasa daerah melalui teks tulis, budaya di lingkungan sekitar
lisan, visual, dan/atau eksplorasi dalam bentuk teks tulis, lisan, dan
lingkungan. visual
3.4 Menenetukan kosakata dan konsep 4.4 Menyajikan penggunaan kosakata
tentang lingkungan sehat dan bahasa Indonesia yang tepat atau
lingkungan tidak sehat di bahasa daerah hasil pengamatan
lingkungan sekitar serta cara tentang lingkungan sehat dan
menjaga kesehatan lingkungan lingkungan tidak sehat di
dalam Bahasa Indonesia atau lingkungan sekitar serta cara
bahasa daerah melalui teks tulis, menjaga kesehatan lingkungan
lisan, visual, dan/atau eksplorasi dalam bentuk teks tulis, lisan, dan
lingkungan visual
3.5 Mencermati puisi anak dalam 4.5 Membacakan teks puisi anak
bahasa Indonesia atau bahasa tentang alam dan lingkungan
daerah melalui teks tulis dan lisan dalam bahasa Indonesia dengan
lafal, intonasi, dan ekspresi yang
tepat sebagai bentuk ungkapan diri
3.6 Mencermati ungkapan 4.6 Menyampaikan ungkapan-
permintaan maaf dan tolong ungkapan santun (menggunakan
melalui teks tentang budaya santun kata “maaf”, “tolong”) untuk hidup
sebagai gambaran sikap hidup rukun dalam kemajemukan
rukun dalam kemajemukan
masyarakat Indonesia

87
3.7 Mencermati tulisan tegak 4.7 Menulis dengan tulisan tegak
bersambung dalam cerita dengan bersambung menggunakan huruf
memperhatikan penggunaan huruf kapital (awal kalimat, nama bulan,
kapital (awal kalimat, nama bulan hari, dan nama diri) serta tanda
dan hari, nama orang) serta titik pada kalimat berita dan tanda
mengenal tanda titik pada kalimat tanya pada kalimat tanya dengan
berita dan tanda tanya pada benar
3.8 Menggali informasi dari dongeng 4.8 Menceritakan kembali teks
binatang (fabel) tentang sikap dongeng binatang (fabel) yang
hidup rukun dari teks lisan dan menggambarkan sikap hidup rukun
tulis dengan tujuan untuk yang telah dibaca secara nyaring
kesenangan sebagai bentuk ungkapan diri

3.9 Menentukan kata sapaan dalam 4.9 Menirukan kata sapaan dalam
dongeng secara lisan dan tulis dongeng secara lisan dan tulis
3.10 Mencermati penggunaan huruf 4.10 Menulis teks dengan menggunakan
kapital (nama Tuhan nama orang, huruf kapital (nama Tuhan, nama
nama agama) serta tanda titik dan agama, nama orang), serta tanda
tanda tanya dalam kalimat yang titik dan tanda tanya pada akhir
benar kalimat dengan benar

BAHASA INDONSIA KELAS III


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas, sistematis
(mendengar, melihat, membaca) dan logis, dalam karya yang estetis,
dan menanya berdasarkan rasa dalam gerakan yang mencerminkan
ingin tahu tentang dirinya, anak sehat, dan dalam tindakan
makhluk ciptaan Tuhan dan yang mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menggali informasi tentang 4.1 Menyajikan hasil informasi tentang
konsep perubahan wujud benda konsep perubahan wujud benda
dalam kehidupan sehari-hari yang dalam kehidupan sehari- hari dalam
disajikan dalam bentuk lisan, tulis, bentuk lisan, tulis, dan visual
visual, dan/atau eksplorasi menggunakan kosakata baku dan
lingkungan kalimat efektif

88
3.2 Menggali informasi tentang 4.2 Menyajikan hasil penggalian
sumber dan bentuk energi yang informasi tentang konsep sumber
disajikan dalam bentuk lisan, tulis, dan bentuk energi dalam bentuk
visual, dan/atau eksplorasi tulis dan visual menggunakan
lingkungan kosakata baku dan kalimat efektif
3.3 Menggali informasi tentang 4.3 Menyajikan hasil penggalian
perubahan cuaca dan pengaruhnya informasi tentang konsep perubahan
terhadap kehidupan manusia yang cuaca dan pengaruhnya terhadap
disajikan dalam bentuk lisan, tulis, kehidupan manusia dalam bentuk
visual, dan/atau eksplorasi tulis menggunakan kosakata baku
lingkungan dan kalimat efektif
3.4 Mencermati kosakata dalam teks 4.4 Menyajikan laporan tentang konsep
tentang konsep ciri-ciri, kebutuhan ciri-ciri, kebutuhan (makanan dan
(makanan dan tempat hidup), tempat hidup), pertumbuhan dan
pertumbuhan, dan perkembangan perkembangan makhluk hidup yang
makhluk hidup yang ada di ada di lingkungan setempat secara
lingkungan setempat yang tertulis menggunakan kosakata
disajikan dalam bentuk lisan, tulis, baku dan kalimat efektif
visual, dan/atau eksplorasi
lingkungan
3.5 Menggali informasi tentang cara- 4.5 Menyajikan hasil wawancara
cara perawatan tumbuhan dan tentang cara-cara perawatan
hewan melalui wawancara tumbuhan dan hewan dalam bentuk
dan/atau eksplorasi lingkungan tulis dan visual menggunakan
kosakata baku dan kalimat efektif
3.6 Mencermati isi teks informasi 4.6 Meringkas informasi tentang
tentang perkembangan teknologi perkembangan teknologi produksi,
produksi, komunikasi, dan komunikasi, dan transportasi di
transportasi di lingkungan lingkungan setempat secara tertulis
setempat menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif

3.7 Mencermati informasi tentang 4.7 Menjelaskan konsep delapan arah


konsep delapan arah mata angin mata angin dan pemanfaatannya
dan pemanfaatannya dalam denah dalam denah dalam bentuk tulis dan
dalam teks lisan, tulis, visual, visual menggunakan kosakata baku
dan/atau eksplorasipesan
3.8 Menguraikan lingkungan dan kalimat efektif pesan
dalam 4.8 Memeragakan dalam
dongeng yang disajikan secara dongeng sebagai bentuk ungkapan
lisan, tulis, dan visual dengan diri menggunakan kosakata baku
tujuan untuk kesenangan dan kalimat efektif

89
3.9 Mengidentifi-kasi lambang/ simbol 4.9 Menyajikan hasil identifikasi
(rambu lalu lintas, pramuka, dan tentang lambang/simbol (rambu lalu
lambang negara) beserta artinya lintas, pramuka, dan lambang
dalam teks lisan, tulis, visual, negara) beserta artinya dalam
dan/atau eksplorasi lingkungan bentuk visual dan tulis
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif
3.10 Mencermati ungkapan atau kalimat 4.10 Memeragakan ungkapan atau
saran, masukan, dan penyelesaian kalimat saran, masukan, dan
masalah (sederhana) dalam teks penyelesaian masalah (sederhana)
tulis. sebagai bentuk ungkapan diri
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif yang dibuat sendiri

BAHASA INDONSIA KELAS IV


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas, sistematis
menanya berdasarkan rasa ingin dan logis, dalam karya yang estetis,
tahu tentang dirinya, makhluk dalam gerakan yang mencerminkan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, anak sehat, dan dalam tindakan yang
dan benda-benda yang mencerminkan perilaku anak
dijumpainya di rumah, di sekolah beriman dan berakhlak mulia
dan di tempat bermain
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mencermati gagasan pokok dan 4.1 Menata informasi yang didapat dari
gagasan pendukung yang diperoleh teks berdasarkan keterhubungan
dari teks lisan, tulis, atau visual antargagasan ke dalam kerangka
tulisan
3.2 Mencermati keterhubungan 4.2 Menyajikan hasil pengamatan
antargagasan yang didapat dari tentang keterhubungan antargagasan
teks lisan, tulis, atau visual ke dalam tulisan
3.3 Menggali informasi dari seorang 4.3 Melaporkan hasil wawancara
tokoh melalui wawancara menggunakan kosakata baku dan
menggunakan daftar pertanyaan kalimat efektif dalam bentuk teks
tulis
3.4 Membandingkan teks petunjuk 4.4 Menyajikan petunjuk penggunaan
penggunaan dua alat yang sama alat dalam bentuk teks tulis dan
dan berbeda visual menggunakan kosakata baku
dan kalimat efektif

90
3.5 Menguraikan pendapat pribadi 4.5 Mengomunikasikan pendapat
tentang isi buku sastra (cerita, pribadi tentang isi buku sastra yang
dongeng, dan sebagainya) dipilih dan dibaca sendiri secara
lisan dan tulis yang didukung oleh
alasan
3.6 Menggali isi dan amanat puisi 4.6 Melisankan puisi hasil karya pribadi
yang disajikan secara lisan dan dengan lafal, intonasi, dan ekspresi
tulis dengan tujuan untuk yang tepat sebagai bentuk ungkapan
kesenangan diri
3.7 Menggali pengetahuan baru yang 4.7 Menyampaikan pengetahuan baru
terdapat pada teks nonfiksi dari teks nonfiksi ke dalam tulisan
dengan bahasa sendiri
3.8 Membandingkan hal yang sudah 4.8 Menyampaikan hasil
diketahui dengan yang baru membandingkan pengetahuan lama
diketahui dari teks nonfiksi dengan pengetahuan baru secara
tertulis dengan bahasa sendiri
3.9 Mencermati tokoh-tokoh yang 4.9 Menyampaikan hasil identifikasi
terdapat pada teks fiksi tokoh-tokoh yang terdapat pada teks
fiksi secara lisan, tulis, dan visual
3.10 Membanding-kan watak setiap 4.10 Menyajikan hasil membanding-kan
tokoh pada teks fiksi watak setiap tokoh pada teks fiksi
secara lisan, tulis, dan visual

BAHASA INDONSIA KELAS V


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual dan
dan konseptual dengan cara konseptual dalam bahasa yang jelas,
mengamati, menanya dan sistematis, logis dan kritis, dalam
mencoba berdasarkan rasa ingin karya yang estetis, dalam gerakan
tahu tentang dirinya, makhluk yang mencerminkan anak sehat, dan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dalam tindakan yang mencerminkan
dan benda- benda yang perilaku anak beriman dan berakhlak
dijumpainya di rumah, di sekolah mulia
dan tempat bermain
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menentukan pokok pikiran dalam 4.1 Menyajikan hasil identifikasi pokok
teks lisan dan tulis pikiran dalam teks tulis dan lisan
secara lisan, tulis, dan visual

91
3.2 Mengklasifikasi informasi yang 4.2 Menyajikan hasil klasifikasi
didapat dari buku ke dalam informasi yang didapat dari buku
aspek: apa, di mana, kapan, yang dikelompokkan dalam aspek:
siapa, mengapa, dan bagaimana apa, di mana, kapan, siapa,
mengapa, dan bagaimana
3.3 Meringkas teks penjelasan 4.3 menggunakan
Menyajikankosakata
ringkasan
baku teks
(eksplanasi) dari media cetak atau penjelasan (eksplanasi) dari media
elektronik cetak atau elektronik dengan
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif secara lisan, tulis,
dan visual
3.4 Menganalisis informasi yang 4.4 Memeragakan kembali informasi
disampaikan paparan iklan dari yang disampaikan paparan iklan dari
media cetak atau elektronik media cetak atau elektronik dengan
bantuan lisan, tulis, dan visual
3.5 Menggali informasi penting dari 4.5 Memaparkan informasi penting dari
teks narasi sejarah yang disajikan teks narasi sejarah menggunakan
secara lisan dan tulis aspek: apa, di mana, kapan, siapa,
menggunakan aspek: apa, di mengapa, dan bagaimana serta
mana, kapan, siapa, mengapa, kosakata baku dan kalimat efektif
dan bagaimana
3.6 Menggali isi dan amanat pantun 4.6 Melisankan pantun hasil karya
yang disajikan secara lisan dan pribadi dengan lafal, intonasi, dan
tulis dengan tujuan untuk ekspresi yang tepat sebagai bentuk
kesenangan ungkapan diri
3.7 Menguraikan konsep-konsep 4.7 Menyajikan konsep-konsep yang
yang saling berkaitan pada teks saling berkaitan pada teks nonfiksi
nonfiksi ke dalam tulisan dengan bahasa
sendiri

3.8 Menguraikan urutan peristiwa 4.8 Menyajikan kembali peristiwa atau


atau tindakan yang terdapat pada tindakan dengan memperhatikan
teks nonfiksi latar cerita yang terdapat pada teks
fiksi
3.9 Mencermati penggunaan kalimat 4.9 Membuat surat undangan (ulang
efektif dan ejaan dalam surat tahun, kegiatan sekolah, kenaikan
undangan (ulang tahun, kegiatan kelas, dll.) dengan kalimat efektif
sekolah, kenaikan kelas, dll.) dan memperhati-kan penggunaan
ejaan

92
BAHASA INDONSIA KELAS VI
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya dan jelas, sistematis, logis dan kritis,
mencoba berdasarkan rasa ingin dalam karya yang estetis, dalam
tahu tentang dirinya, makhluk gerakan yang mencerminkan anak
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, sehat, dan dalam tindakan yang
dan benda-benda yang mencerminkan perilaku anak
dijumpainya di rumah, di sekolah beriman dan berakhlak mulia
dan di tempat bermain
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menyimpulkan informasi 4.1 Menyajikan simpulan secara lisan
berdasarkan teks laporan hasil dan tulis dari teks laporan hasil
pengamatan yang didengar dan pengamatan atau wawancara yang
dibaca diperkuat oleh bukti
3.2 Menggali isi teks penjelasan 4.2 Menyajikan hasil penggalian
(eksplanasi) ilmiah yang didengar informasi dari teks penjelasan
dan dibaca (eksplanasi) ilmiah secara lisan,
tulis, dan visual dengan
menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif
3.3 Menggali isi teks pidato yang 4.3 Menyampaikan pidato hasil karya
didengar dan dibaca pribadi dengan menggunakan
kosakata baku dan kalimat efektif
sebagai bentuk ungkapan diri
3.4 Menggali informasi penting dari 4.4 Memaparkan informasi penting dari
buku sejarah menggunakan buku sejarah secara lisan, tulis, dan
aspek: apa, di mana, kapan, visual dengan menggunakan aspek:
siapa, mengapa, dan bagaimana apa, di mana, kapan, siapa,
mengapa, dan bagaimana serta
memperhatikan penggunaan
kosakata baku dan kalimat efektif
3.5 Membandingkan karakteristik 4.5 Mengubah teks puisi ke dalam teks
teks puisi dan teks prosa prosa dengan tetap memperhatikan
makna isi teks puisi
3.6 Mencermati petunjuk dan isi teks 4.6 Mengisi teks formulir (pendaftaran,
formulir (pendaftaran, kartu kartu anggota, pengiriman uang
anggota, pengiriman uang melalui bank/kantor pos, daftar
melalui bank/kantor pos, daftar riwayat hidup, dll.) sesuai petunjuk
riwayat hidup, dsb.) pengisiannya

93
3.7 Memperkirakan informasi yang 4.7 Menyampaikan kemungkinan
dapat diperoleh dari teks nonfiksi informasi yang diperoleh
sebelum membaca (hanya berdasarkan membaca judul teks
berdasarkan membaca judulnya nonfiksi secara lisan, tulis, dan
saja) visual
3.8 Menggali informasi yang terdapat 4.8 Menyampaikan hasil memban-
pada teks nonfiksi dingkan informasi yang diharapkan
dengan informasi yang diperoleh
setelah membaca teks nonfiksi
secara lisan, tulis, dan visual
3.9 Menelusuri tuturan dan tindakan 4.9 Menyampaikan penjelasan tentang
tokoh serta penceritaan penulis tuturan dan tindakan tokoh serta
dalam teks fiksi penceritaan penulis dalam teks fiksi
secara lisan, tulis, dan visual
3.10 Mengaitkan peristiwa yang 4.10Menyajikan hasil pengaitan
dialami tokoh dalam cerita fiksi peristiwa yang dialami tokoh dalam
dengan pengalaman pribadi cerita fiksi dengan pengalaman
pribadi secara lisan, tulis, dan visual

KI-KD MATA PELAJARAN MATEMATIKA


MATEMATIKA KELAS I
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
(mendengar, melihat, membaca) dan dalam karya yang estetis, dalam
menanya berdasarkan rasa ingin gerakan yang mencerminkan anak
tahu tentang dirinya, makhluk sehat, dan dalam tindakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan perilaku anak
dan benda-benda yang beriman dan berakhlak mulia
dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan makna bilangan 4.1 Menyajikan bilangan cacah sampai
cacah sampai dengan 99 sebagai dengan 99 yang bersesuaian dengan
banyak anggota suatu kumpulan banyak anggota kumpulan objek
objek yang disajikan
3.2 Menjelaskan bilangan sampai dua 4.2 Menuliskan lambang bilangan
angka dan nilai tempat penyusun sampai dua angka yang menyatakan
lambang bilangan menggunakan banyak anggota suatu kumpulan
kumpulan benda konkret serta objek dengan ide nilai tempat
cara membacanya

94
3.3 Membandingkan dua bilangan 4.3 Mengurutkan bilangan-bilangan
sampai dua angka dengan sampai dua angka dari bilangan
menggunakan kumpulan benda- terkecil ke bilangan terbesar atau
benda konkret sebaliknya dengan menggunakan
3.4 Menjelaskan dan melakukan kumpulan benda-benda
4.4 Menyelesaikan masalahkonkret
kehidupan
penjumlahan dan pengurangan sehari-hari yang berkaitan dengan
bilangan yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan
bilangan cacah sampai dengan 99 bilangan yang melibatkan bilangan
dalam kehidupan sehari-hari serta cacah sampai dengan 99
mengaitkan penjumlahan dan
pengurangan
3.5 Mengenal pola bilangan yang 4.5 Memprediksi dan membuat pola
berkaitan dengan kumpulan bilangan yang berkaitan dengan
benda/gambar/gerakan atau kumpulan benda/gambar/gerakan
lainnya atau lainnya
3.6 Mengenal bangun ruang dan 4.6 Mengelompokkan bangun ruang dan
bangun datar dengan bangun datar berdasarkan sifat
menggunakan berbagai benda tertentu dengan menggunakan
konkret berbagai benda konkret
3.7 Mengidentifikasi bangun datar 4.7 Menyusun bangun-bangun datar
yang dapat disusun membentuk untuk membentuk pola pengubinan
pola pengubinan
3.8 Mengenal dan menentukan 4.8 Melakukan pengukuran panjang dan
panjang dan berat dengan satuan berat dalam satuan tidak baku
tidak baku menggunakan dengan menggunakan benda/situasi
benda/situasi konkret konkret
3.9 Membandingkan panjang, berat, 4.9 Mengurutkan benda/kejadian/
lamanya waktu, dan suhu keadaan berdasarkan panjang, berat,
menggunakan benda/ situasi lamanya waktu, dan suhu
konkret

MATEMATIKA KELAS II
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
(mendengar, melihat, membaca) dan dalam karya yang estetis, dalam
menanya berdasarkan rasa ingin gerakan yang mencerminkan anak
tahu tentang dirinya, makhluk sehat, dan dalam tindakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan perilaku anak
dan benda-benda yang beriman dan berakhlak mulia
dijumpainya di rumah dan di
sekolah

95
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan makna bilangan 4.1 Membaca dan menyajikan bilangan
cacah dan menentukan cacah dan lambangnya berdasarkan
lambangnya berdasarkan nilai nilai tempat dengan menggunakan
tempat dengan menggunakan model konkret
model konkret dua
3.2 Membandingkan sertabilangan
cara 4.2 Mengurutkan bilangan-bilangan dari
cacah bilangan terkecil ke bilangan
terbesar atau sebaliknya
3.3 Menjelaskan dan melakukan 4.3 Menyelesaikan masalah
penjumlahan dan pengurangan penjumlahan dan pengurangan
bilangan yang melibatkan bilangan yang melibatkan bilangan
bilangan cacah sampai dengan cacah sampai dengan 999 dalam
999 dalam kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari serta
serta mengaitkan penjumlahan mengaitkan penjumlahan dan
dan pengurangan pengurangan
3.4 Menjelaskan perkalian dan 4.4 Menyelesaikan masalah perkalian
pembagian yang melibatkan dan pembagian yang melibatkan
bilangan cacah dengan hasil kali bilangan cacah dengan hasil kali
sampai dengan 100 dalam sampai dengan 100 dalam
kehidupan sehari-hari serta kehidupan sehari-hari serta
mengaitkan perkalian dan mengaitkan perkalian dan
pembagian pembagian
3.5 Menjelaskan nilai dan kesetaraan 4.5 Mengurutkan nilai mata uang serta
pecahan mata uang mendemonstrasikan berbagai
kesetaraan pecahan mata uang
3.6 Menjelaskan dan menentukan 4.6 Melakukan pengukuran panjang
panjang (termasuk jarak), berat, (termasuk jarak), berat, dan waktu
dan waktu dalam satuan baku, dalam satuan baku, yang berkaitan
yang berkaitan dengan kehidupan dengan kehidupan sehari-hari
sehari-hari
3.7 Menjelaskan pecahan 1/2, 1/3 , 4.7 Menyajikan pecahan 1/2, 1/3 , dan
dan 1/4 menggunakan benda- 1/4 yang bersesuaian dengan bagian
benda konkret dalam kehidupan dari keseluruhan suatu benda
sehari- hari konkret dalam kehidupan sehari-hari
3.8 Menjelaskan ruas garis dengan 4.8 Mengidentifikasi ruas garis dengan
menggunakan model konkret menggunakan model konkret
bangun datar dan bangun ruang bangun datar dan bangun ruang
3.9 Menjelaskan bangun datar dan 4.9 Mengklasifikasi bangun datar dan
bangun ruang berdasarkan ciri- bangun ruang berdasarkan ciri-
cirinya cirinya

96
3.10 Menjelaskan pola barisan bangun 4.10 Memprediksi pola barisan bangun
datar dan bangun ruang datar dan bangun ruang
menggunakan gambar atau benda menggunakan gambar atau benda
konkret konkret

MATEMATIKA KELAS III


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas, sistematis
(mendengar, melihat, membaca) dan dan logis, dalam karya yang estetis,
menanya berdasarkan rasa ingin dalam gerakan yang mencerminkan
tahu tentang dirinya, makhluk anak sehat, dan dalam tindakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan perilaku anak
dan benda-benda yang beriman dan berakhlak mulia
dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Menjelaskan sifat-sifat operasi 4.1 Menyelesaikan masalah yang


hitung pada bilangan cacah melibatkan penggunaan sifat-sifat
operasi hitung pada bilangan cacah
3.2 Menjelaskan bilangan cacah dan 4.2 Menggunakan bilangan cacah dan
pecahan sederhana (seperti 1/2, pecahan sederhana (seperti 1/2, 1/3,
1/3, dan 1/4) yang disajikan pada dan 1/4 ) yang disajikan pada garis
garis bilangan bilangan
3.3 Menyatakan suatu bilangan 4.3 Menilai apakah suatu bilangan dapat
sebagai jumlah, selisih, hasil kali, dinyatakan sebagai jumlah, selisih,
atau hasil bagi dua bilangan hasil kali, atau hasil bagi dua
cacah bilangan cacah
3.4 Menggeneralisasi ide pecahan 4.4 Menyajikan pecahan sebagai bagian
sebagai bagian dari keseluruhan dari keseluruhan menggunakan
menggunakan benda-benda benda-benda konkret
konkret
3.5 Menjelaskan dan melakukan 4.5 Menyelesaikan masalah
penjumlahan dan pengurangan penjumlahan dan pengurangan
pecahan berpenyebut sama pecahan berpenyebut sama
3.6 Menjelaskan dan menentukan 4.6 Menyelesaikan masalah yang
lama waktu suatu kejadian berkaitan lama waktu suatu kejadian
berlangsung berlangsung

97
3.7 Mendeskripsikan dan 4.7 Menyelesaikan masalah yang
menentukan hubungan antar berkaitan dengan hubungan
satuan baku untuk panjang, berat, antarsatuan baku untuk panjang,
dan waktu yang umumnya berat, dan waktu yang umumnya
digunakan dalam kehidupan digunakan dalam kehidupan sehari-
sehari-hari hari
3.8 Menjelaskan dan menentukan 4.8 Menyelesaikan masalah luas dan
luas dan volume dalam satuan volume dalam satuan tidak baku
tidak baku dengan menggunakan dengan menggunakan benda konkret
benda konkret
3.9 Menjelaskan simetri lipat dan 4.9 Mengidentifikasi simetri lipat dan
simetri putar pada bangun datar simetri putar pada bangun datar
menggunakan benda konkret menggunakan benda konkret
3.10 Menjelaskan dan menentukan 4.10 Menyajikan dan menyelesaikan
keliling bangun datar masalah yang berkaitan dengan
keliling bangun datar
3.11 Menjelaskan sudut, jenis sudut 4.11 Mengidentifikasi jenis sudut, (sudut
(sudut siku-siku, sudut lancip, siku-siku, sudut lancip, dan sudut
dan sudut tumpul), dan satuan tumpul), dan satuan pengukuran
pengukuran tidak baku tidak baku
3.12 Menganalisis berbagai bangun 4.12 Mengelompokkan berbagai bangun
datar berdasarkan sifat-sifat yang datar berdasarkan sifat-sifat yang
dimiliki dimiliki
3.13 Menjelaskan data berkaitan 4.13 Menyajikan data berkaitan dengan
dengan diri peserta didik yang diri peserta didik yang disajikan
disajikan dalam diagram gambar dalam diagram gambar

MATEMATIKA KELAS IV
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas, sistematis
menanya berdasarkan rasa ingin dan logis, dalam karya yang estetis,
tahu tentang dirinya, makhluk dalam gerakan yang mencerminkan
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, anak sehat, dan dalam tindakan yang
dan benda-benda yang mencerminkan perilaku anak
dijumpainya di rumah, di sekolah, beriman dan berakhlak mulia
dan tempat bermain
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan pecahan-pecahan 4.1 Mengidentifikasi pecahan-pecahan
senilai dengan gambar dan model senilai dengan gambar dan model
konkret konkret

98
3.2 Menjelaskan berbagai bentuk 4.2 Mengidentifikasi berbagai bentuk
pecahan (biasa, campuran, pecahan (biasa, campuran, desimal,
desimal, dan persen) dan dan persen) dan hubungan di
hubungan di antaranya antaranya
3.3 Menjelaskan dan melakukan 4.3 Menyelesaikan masalah penaksiran
penaksiran dari jumlah, selisih, dari jumlah, selisih, hasil kali, dan
hasil kali, dan hasil bagi dua hasil bagi dua bilangan cacah
bilangan cacah maupun pecahan maupun pecahan dan decimal
dan desimal
3.4 Menjelaskan faktor dan kelipatan 4.4 Mengidentifikasi faktor dan
suatu bilangan kelipatan suatu bilangan

3.5 Menjelaskan bilangan prima 4.5 Mengidentifikasi bilangan prima


3.6 Menjelaskan dan menentukan 4.6 Menyelesaikan masalah yang
faktor persekutuan, faktor berkaitan dengan faktor
persekutuan terbesar (FPB), persekutuan, faktor persekutuan
kelipatan persekutuan, dan terbesar (FPB), kelipatan
kelipatan persekutuan terkecil persekutuan, dan kelipatan
(KPK) dari dua bilangan persekutuan terkecil (KPK) dari dua
berkaitan dengan kehidupan bilangan berkaitan dengan
sehari-hari kehidupan sehari-hari
3.7 Menjelaskan dan melakukan 4.7 Menyelesaikan masalah pembulatan
pembulatan hasil pengukuran hasil pengukuran panjang dan berat
panjang dan berat ke satuan ke satuan terdekat
terdekat
3.8 Menganalisis sifat-sifat 4.8 Mengidentifikasi segibanyak
segibanyak beraturan dan beraturan dan segibanyak tidak
segibanyak tidak beraturan beraturan
3.9 Menjelaskan dan menentukan 4.9 Menyelesaikan masalah berkaitan
keliling dan luas persegi, dengan keliling dan luas persegi,
persegipanjang, dan segitiga serta persegipanjang, dan segitiga
hubungan pangkat dua dengan termasuk melibatkan pangkat dua
akar pangkat dua dengan akar pangkat dua
3.10 Menjelaskan hubungan antar 4.10 Mengidentifikasi hubungan antar
garis (sejajar, berpotongan, garis (sejajar, berpotongan,
berhimpit) menggunakan model berhimpit) menggunakan model
konkret konkret
3.11 Menjelaskan data diri peserta 4.11 Mengumpulkan data diri peserta
didik dan lingkungannya yang didik dan lingkungannya dan
disajikan dalam bentuk diagram menyajikan dalam bentuk diagram
batang batang

99
3.12 Menjelaskan dan menentukan 4.12 Mengukur sudut pada bangun datar
ukuran sudut pada bangun datar dalam satuan baku dengan
dalam satuan baku dengan menggunakan busur derajat
menggunakan busur derajat

MATEMATIKA KELAS V
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati dan menanya jelas, sistematis, logis dan kritis,
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dalam karya yang estetis, dalam
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan gerakan yang mencerminkan anak
dan kegiatannya, dan benda-benda sehat, dan dalam tindakan yang
yang dijumpainya di rumah, di mencerminkan perilaku anak
sekolah, dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan dan melakukan 4.1 Menyelesaikan masalah yang
penjumlahan dan pengurangan dua berkaitan dengan penjumlahan dan
pecahan dengan penyebut berbeda pengurangan dua pecahan dengan
penyebut berbeda
3.2 Menjelaskan dan melakukan 4.2 Menyelesaikan masalah yang
perkalian dan pembagian pecahan berkaitan dengan perkalian dan
dan desimal pembagian pecahan dan decimal
3.3 Menjelaskan perbandingan dua 4.3 menyelesaikan masalah yang
besaran yang berbeda (kecepatan berkaitan dengan perbandingan dua
sebagai perbandingan jarak dengan besaran yang berbeda (kecepatan,
waktu, debit sebagai perbandingan debit)
volume dan waktu)
3.4 Menjelaskan skala melalui denah 4.4 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan skala pada denah
3.5 Menjelaskan, dan menentukan 4.5 Menyelesaikan masalah yang
volume bangun ruang dengan berkaitan dengan volume bangun
menggunakan satuan volume ruang dengan menggunakan satuan
(seperti kubus satuan) serta volume (seperti kubus satuan)
hubungan pangkat tiga dengan melibatkan pangkat tiga dan akar
akar pangkat tiga pangkat tiga
3.6 Menjelaskan dan menemukan 4.6 Membuat jaring-jaring bangun
jaring-jaring bangun ruang ruang sederhana (kubus dan balok)
sederhana (kubus dan balok)

100
3.7 Menjelaskan data yang berkaitan 4.7 Menganalisis data yang berkaitan
dengan diri peserta didik atau dengan diri peserta didik atau
lingkungan sekitar serta cara lingkungan sekitar serta cara
pengumpulannya pengumpulannya
3.8 Menjelaskan penyajian data yang 4.8 Mengorganisasikan dan menyajikan
berkaitan dengan diri peserta didik data yang berkaitan dengan diri
dan membandingkan dengan data peserta didik dan membandingkan
dari lingkungan sekitar dalam dengan data dari lingkungan sekitar
bentuk daftar, tabel, diagram dalam bentuk daftar, tabel, diagram
gambar (piktogram), diagram gambar (piktogram), diagram
batang, atau diagram garis batang, atau diagram garis

MATEMATIKA KELAS VI
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya, dan mencoba jelas, sistematis, logis dan kritis,
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dalam karya yang estetis, dalam
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan gerakan yang mencerminkan anak
dan kegiatannya, dan benda-benda sehat, dan dalam tindakan yang
yang dijumpainya di rumah, di mencerminkan perilaku anak
sekolah, dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menjelaskan bilangan bulat negatif 4.1 Menggunakan konsep bilangan
(termasuk menggunakan garis bulat negatif (termasuk
bilangan) mengggunakan garis bilangan)
untuk menyatakan situasi sehari-
hari
3.2 Menjelaskan dan melakukan 4.2 Menyelesaikan masalah yang
operasi penjumlahan, berkaitan dengan operasi
pengurangan, perkalian, dan penjumlahan, pengurangan,
pembagian yang melibatkan perkalian, dan pembagian yang
bilangan bulat negatif melibatkan bilangan bulat negatif
dalam kehidupan sehari-hari
3.3 Menjelaskan dan melakukan 4.3 Menyelesaikan masalah yang
operasi hitung campuran yang berkaitan operasi hitung campuran
melibatkan bilangan cacah, yang melibatkan bilangan cacah,
pecahan dan/atau desimal dalam pecahan dan/atau desimal dalam
berbagai bentuk sesuai urutan berbagai bentuk sesuai urutan
operasi operasi

101
3.4 Menjelaskan titik pusat, jari-jari, 4.4 Mengidentifikasi titik pusat, jari-
diameter, busur, tali busur, jari, diameter, busur, tali busur,
tembereng, dan juring tembereng, dan juring
3.5 Menjelaskan taksiran keliling dan 4.5 Menaksir keliling dan luas
luas lingkaran lingkaran serta menggunakannya
untuk menyelesaikan masalah
3.6 Membandingkan prisma, tabung, 4.6 Mengidentifikasi prisma, tabung,
limas, kerucut, dan bola. limas, kerucut, dan bola
3.7 Menjelaskan bangun ruang yang 4.7 Mengidentifikasi bangun ruang
merupakan gabungan dari yang merupakan gabungan dari
beberapa bangun ruang, serta luas beberapa bangun ruang, serta luas
permukaan dan volumenya permukaan dan volumenya
3.8 Menjelaskan dan membandingkan 4.8 Menyelesaikan masalah yang
modus, median, dan mean dari berkaitan dengan modus, median,
data tunggal untuk menentukan dan mean dari data tunggal dalam
nilai mana yang paling tepat penyelesaian masalah
mewakili data
KI-KD MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS IV
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas, sistematis
menanya berdasarkan rasa ingin dan logis, dalam karya yang
tahu tentang dirinya, makhluk estetis, dalam gerakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan anak sehat, dan
dan benda-benda yang dalam tindakan yang
dijumpainya di rumah, di sekolah mencerminkan perilaku anak
dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Menganalisis hubungan antara 4.1 Menyajikan laporan hasil
bentuk dan fungsi bagian tubuh pengamatan tentang bentuk dan
pada hewan dan tumbuhan fungsi bagian tubuh hewan dan
tumbuhan
3.2 Membandingkan siklus hidup 4.2 Membuat skema siklus hidup
beberapa jenis makhluk hidup beberapa jenis mahluk hidup yang
serta mengaitkan dengan upaya ada di lingkungan sekitarnya, dan
pelestariannya slogan upaya pelestariannya

102
3.3 Mengidentifikasi macam-macam 4.3 Mendemonstrasikan manfaat gaya
gaya, antara lain: gaya otot, gaya dalam kehidupan sehari-hari,
listrik, gaya magnet, gaya misalnya gaya otot, gaya listrik,
gravitasi, dan gaya gesekan gaya magnet, gaya gravitasi, dan
gaya gesekan
3.4 Menghubungkan gaya dengan 4.4 Menyajikan hasil percobaan
gerak pada peristiwa di tentang hubungan antara gaya dan
lingkungan sekitar gerak
3.5 Mengidentifikasi berbagai 4.5 Menyajikan laporan hasil
sumber energi, perubahan bentuk pengamatan dan penelusuran
energi, dan sumber energi informasi tentang berbagai
alternatif (angin, air, matahari, perubahan bentuk energy
panas bumi, bahan bakar organik,
dan nuklir) dalam kehidupan
sehari-hari
3.6 Menerapkan sifat-sifat bunyi dan 4.6 Menyajikan laporan hasil
keterkaitannya dengan indera percobaan tentang sifat-sifat bunyi
pendengaran
3.7 Menerapkan sifat-sifat cahaya 4.7 Menyajikan laporan hasil
dan keterkaitannya dengan indera percobaan tentang sifat-sifat
penglihatan cahaya
3.8 Menjelaskan pentingnya upaya 4.8 Melakukan kegiatan upaya
keseimbangan dan pelestarian pelestarian sumber daya alam
sumber daya alam di bersama orang-orang di
lingkungannya lingkungannya

ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS V


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan anak sehat, dan dalam tindakan
mengamati, menanya yang mencerminkan perilaku anak
dan mencoba berdasarkan rasa beriman dan berakhlak mulia
ingin tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah,
di sekolah dan tempat bermain

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

103
3.1 Menjelaskan alat gerak dan 4.1 Membuat model sederhana alat
fungsinya pada hewan dan gerak manusia atau hewan
manusia serta cara memelihara
kesehatan alat gerak manusia
3.2 Menjelaskan organ pernafasan dan 4.2 Membuat model sederhana organ
fungsinya pada hewan dan pernapasan manusia
manusia, serta cara memelihara
kesehatan organ pernapasan
manusia
3.3 Menjelaskan organ pencernaan dan 4.3 Menyajikan karya tentang konsep
fungsinya pada hewan dan organ dan fungsi pencernaan pada
manusia serta cara memelihara hewan atau manusia.
kesehatan organ pencernaan
manusia
3.4 Menjelaskan organ peredaran 4.4 Menyajikan karya tentang organ
darah dan fungsinya pada hewan peredaran darah pada manusia
dan manusia serta cara memelihara
kesehatan organ peredaran darah
manusia
3.5 Menganalisis hubungan antar 4.5 Membuat karya tentang konsep
komponen ekosistem dan jaring- jaring-jaring makanan dalam suatu
jaring makanan di lingkungan ekosistem
sekitar
3.6 Menerapkan konsep perpindahan 4.6 Melaporkan hasil pengamatan
kalor dalam kehidupan sehari-hari tentang perpindahan kalor
3.7 Menganalisis pengaruh kalor 4.7 Melaporkan hasil percobaan
terhadap perubahan suhu dan pengaruh kalor pada benda
wujud benda dalam kehidupan
sehari-hari
3.8 Menganalisis siklus air dan 4.8 Membuat karya tentang skema
dampaknya pada peristiwa di bumi siklus air berdasarkan informasi dari
serta kelangsungan mahluk hidup berbagai sumber
3.9 Mengelompokkan materi dalam 4.9 Melaporkan hasil pengamatan sifat-
kehidupan sehari-hari berdasarkan sifat campuran dan komponen
komponen penyusunnya (zat penyusunnya dalam kehidupan
tunggal dan campuran) sehari-hari

104
ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS VI
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya dan mencoba jelas, sistematis, logis dan kritis,
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dalam karya yang estetis, dalam
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan gerakan yang mencerminkan anak
dan kegiatannya, dan benda-benda sehat, dan dalam tindakan yang
yang dijumpainya di rumah, di mencerminkan perilaku anak
sekolah dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Membandingkan cara 4.1 Menyajikan karya tentang
perkembangbiakan tumbuhan dan perkembangangbiakan tumbuhan
hewan
3.2 Menghubungkan ciri pubertas pada 4.2 Menyajikan karya tentang cara
laki-laki dan perempuan dengan menyikapi ciri-ciri pubertas yang
kesehatan reproduksi dialami
3.3 Menganalisis cara makhluk hidup 4.3 Menyajikan karya tentang cara
menyesuaikan diri dengan makhluk hidup menyesuaikan diri
lingkungan dengan lingkungannya, sebagai hasil
penelusuran berbagai sumber
3.4 Mengidentifikasi komponen- 4.4 Melakukan percobaan rangkaian
komponen listrik dan fungsinya listrik sederhana secara seri dan
dalam rangkaian listrik sederhana parallel
3.5 Mengidentifikasi sifat-sifat magnet 4.5 Membuat laporan hasil percobaan
dalam kehidupan sehari-hari tentang sifat-sifat magnet dan
penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari
3.6 Menjelaskan cara menghasilkan, 4.6 Menyajikan karya tentang berbagai
menyalurkan, dan menghemat cara melakukan penghematan energi
energi listrik dan usulan sumber alternatif energi
listrik
3.7 Menjelaskan sistem tata surya dan 4.7 Membuat model sistem tata surya
karakteristik anggota tata surya
3.8 Menjelaskan peristiwa rotasi dan 4.8 Membuat model gerhana bulan dan
revolusi bumi serta terjadinya gerhana matahari
gerhana bulan dan gerhana
matahari

105
KI-KD MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS IV
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas,
menanya berdasarkan rasa ingin sistematis dan logis, dalam karya
tahu tentang dirinya, makhluk yang estetis, dalam gerakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan anak sehat, dan
dan benda-benda yang dalam tindakan yang
dijumpainya di rumah, di sekolah mencerminkan perilaku anak
dan tempat bermain. beriman dan berakhlak mulia.
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 4.1 Menyajikan hasil identifikasi
ruang dan pemanfaatan sumber karakteristik ruang dan
daya alam untuk kesejahteraan pemanfaatan sumber daya alam
masyarakat dari tingkat untuk kesejahteraan masyarakat
kota/kabupaten sampai tingkat dari tingkat kota/kabupaten
provinsi. sampai tingkat provinsi.
3.2 Mengidentifikasi keragaman 4.2 Menyajikan hasil identifikasi
sosial, ekonomi, budaya, etnis, mengenai keragaman sosial,
dan agama di provinsi setempat ekonomi, budaya, etnis, dan
sebagai identitas bangsa agama di provinsi setempat
Indonesia; serta hubungannya sebagai identitas bangsa
dengan karakteristik ruang. Indonesia; serta hubungannya
dengan karakteristik ruang.
3.3 Mengidentifikasi kegiatan 4.3 Menyajikan hasil identifikasi
ekonomi dan hubungannya kegiatan ekonomi dan
dengan berbagai bidang hubungannya dengan berbagai
pekerjaan, serta kehidupan sosial bidang pekerjaan, serta
dan budaya di lingkungan sekitar kehidupan sosial dan budaya di
sampai provinsi. lingkungan sekitar sampai
provinsi.
3.4 Mengidentifikasi kerajaan Hindu 4.4 Menyajikan hasil identifikasi
dan/atau Buddha dan/atau Islam kerajaan Hindu dan/atau Buddha
di lingkungan daerah dan/atau Islam di lingkungan
setempat,serta pengaruhnya pada daerah setempat, serta
kehidupan masyarakat masa kini. pengaruhnya pada kehidupan
masyarakat masa kini.

106
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS V
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya, dan jelas, sistematis, logis, dan kritis,
mencoba berdasarkan rasa ingin dalam karya yang estetis, dalam
tahu tentang dirinya, makhluk gerakan yang mencerminkan anak
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, sehat, dan dalam tindakan yang
dan benda-benda yang mencerminkan perilaku anak
dijumpainya di rumah, di sekolah beriman dan berakhlak mulia.
dan di tempat bermain.
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 4.1 Menyajikan hasil identifikasi
geografis Indonesia sebagai karakteristik geografis Indonesia
negara kepulauan/maritim dan sebagai negara kepulauan/maritim
agraris serta pengaruhnya dan agraris serta pengaruhnya
terhadap kehidupan ekonomi, terhadap kehidupan ekonomi,
sosial, budaya, komunikasi, serta sosial, budaya, komunikasi, serta
transportasi. transportasi.
3.2 Menganalisis bentuk bentuk 4.2 Menyajikan hasil analisis tentang
interaksi manusia dengan interaksi manusia dengan
lingkungan dan pengaruhnya lingkungan dan pengaruhnya
terhadap pembangunan sosial, terhadap pembangunan sosial,
budaya, dan ekonomi masyarakat budaya, dan ekonomi masyarakat
Indonesia. Indonesia.
3.3 Menganalisis peran ekonomi 4.3 Menyajikan hasil analisis tentang
dalam upaya menyejahterakan peran ekonomi dalam upaya
kehidupan masyarakat di bidang menyejahterakan kehidupan
sosial dan budaya untuk masyarakat di bidang sosial dan
memperkuat kesatuan dan budaya untuk memperkuat
persatuan bangsa. kesatuan dan persatuan bangsa.
3.4 Mengidentifikasi faktor-faktor 4.4 Menyajikan hasil identifikasi
penting penyebab penjajahan mengenai faktor-faktor penting
bangsa Indonesia dan upaya penyebab penjajahan bangsa
bangsa Indonesia dalam Indonesia dan upaya bangsa
mempertahankan kedaulatannya. Indonesia dalam mempertahankan
kedaulatannya.

107
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS VI
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya, dan jelas, sistematis, logis, dan kritis;
mencoba berdasarkan rasa ingin dalam karya yang estetis, dalam
tahu tentang dirinya, makhluk gerakan yang mencerminkan anak
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, sehat dan tindakan yang
dan benda-benda yang mencerminkan perilaku anak
dijumpainya di rumah, di sekolah, beriman dan berakhlak mulia.
dan di tempat bermain.
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengidentifikasi karakteristik 4.1 Menyajikan hasil identifikasi
geografis dan kehidupan sosial karakteristik geografis dan
budaya, ekonomi, politik di kehidupan sosial budaya, ekonomi,
wilayah ASEAN. dan politik di wilayah ASEAN.
3.2 Menganalisis perubahan sosial 4.2 Menyajikan hasil analisis mengenai
budaya dalam rangka modernisasi perubahan sosial budaya dalam
bangsa Indonesia. rangka modernisasi bangsa
Indonesia.
3.3 Menganalisis posisi dan peran 4.3 Menyajikan hasil analisis tentang
Indonesia dalam kerja sama di posisi dan peran Indonesia dalam
bidang ekonomi, politik, sosial, kerja sama di bidang ekonomi,
budaya, teknologi, dan pendidikan politik, sosial, budaya, teknologi,
dalam lingkup ASEAN. dan pendidikan dalam lingkup
ASEAN.
3.4 Memahami makna proklamasi 4.4 Menyajikan laporan tentang makna
kemerdekaan, upaya memper- proklamasi kemerdekaan, upaya
tahankan kemerdekaan, dan upaya mempertahankan kemerdekaan, dan
mengembangkan kehidupan upaya mengembangkan kehidupan
kebangsaan yang sejahtera. kebangsaan yang sejahtera.

KI-KD MATA PELAJARAN SENI BUDAYA DAN PRAKARYA


SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS I
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan
(mendengar, melihat, membaca) logis, dalam karya yang estetis,
dan menanya berdasarkan rasa dalam gerakan yang
ingin tahu tentang dirinya, mencerminkan anak sehat, dan
makhluk ciptaan Tuhan dan dalam tindakan yang
kegiatannya, dan benda-benda mencerminkan perilaku anak

108
yang dijumpainya di rumah dan beriman dan berakhlak mulia
di sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengenal karya ekspresi dua dan 4.1 Membuat karya ekspresi dua dan
tiga dimensi tiga dimensi
3.2 Mengenal elemen musik melalui 4.2 Menirukan elemen musik melalui
lagu lagu
3.3 Mengenal gerak anggota tubuh 4.3 Meragakan gerak anggota tubuh
melalui tari melalui tari
3.4 Mengenal bahan alam dalam 4.4 Membuat karya dari bahan alam
berkarya

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS II


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan
(mendengar, melihat, membaca) logis, dalam karya yang estetis,
dan menanya berdasarkan rasa dalam gerakan yang
ingin tahu tentang dirinya, mencerminkan anak sehat, dan
makhluk ciptaan Tuhan dan dalam tindakan yang
kegiatannya, dan benda-benda mencerminkan perilaku anak
yang dijumpainya di rumah dan di beriman dan berakhlak mulia 
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengenal karya imajinatif dua 4.1 Membuat karya imajinatif dua
dan tiga dimensi dan tiga dimensi
3.2 Mengenal pola irama sederhana 4.2 Menampilkan pola irama
melalui lagu anak-anak sederhana melalui lagu anak-anak
3.3 Mengenal gerak keseharian dan 4.3 Meragakan gerak keseharian dan
alam dalam tari alam dalam tari
3.4 Mengenal pengolahan bahan alam 4.4 Membuat hiasan dari bahan alam
dan buatan dalam berkarya dan buatan

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS III


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas,
(mendengar, melihat, membaca) sistematis dan logis, dalam karya
dan menanya berdasarkan rasa yang estetis, dalam gerakan yang
ingin tahu tentang dirinya, mencerminkan anak sehat, dan
makhluk ciptaan Tuhan dan dalam tindakan yang
109
kegiatannya, dan benda-benda mencerminkan perilaku anak
yang dijumpainya di rumah dan di beriman dan berakhlak mulia
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Mengetahui unsur-unsur rupa 4.1 Membuat karya dekoratif
dalam karya dekoratif
3.2 Mengetahui bentuk dan variasi 4.2 Menampilkan bentuk dan variasi
pola irama dalam lagu irama melalui lagu
3.3 Mengetahui dinamika gerak tari 4.3 Meragakan dinamika gerak tari
3.4 Mengetahui teknik potong, lipat, 4.4 Membuat karya dengan teknik
dan sambung potong, lipat, dan sambung

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS IV


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas,
menanya berdasarkan rasa ingin sistematis dan logis, dalam karya
tahu tentang dirinya, makhluk yang estetis, dalam gerakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan anak sehat, dan
dan benda-benda yang dalam tindakan yang
dijumpainya di rumah, di sekolah mencerminkan perilaku anak
dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Mengetahui gambar dan bentuk 4.1 Menggambar dan membentuk tiga
tiga dimensi dimensi
3.2 Mengetahui tanda tempo dan 4.2 Menyanyikan lagu dengan
tinggi rendah nada memperhatikan tempo dan tinggi
rendah nada
3.3 Mengetahui gerak tari kreasi 4.3 Meragakan gerak tari kreasi
daerah daerah
3.4 Mengetahui karya seni rupa 4.4 Membuat karya kolase, montase,
teknik tempel aplikasi, dan mozaik

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS V


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa
mengamati, menanya dan yang jelas, sistematis, logis dan
mencoba berdasarkan rasa ingin kritis, dalam karya yang estetis,
tentang dirinya, makhluk ciptaan dalam gerakan yang

110
Tuhan dan kegiatannya, dan mencerminkan anak sehat, dan
benda-benda yang dijumpainya dalam tindakan yang
di rumah, di sekolah dan tempat mencerminkan perilaku anak
bermain beriman dan berakhlak mulia

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Memahami gambar cerita 4.1 Membuat gambar cerita


3.2 Memahami tangga nada 4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam
berbagai tangga nada dengan
iringan musik
3.3 Memahami pola lantai dalam tari 4.3 Mempraktikkan pola lantai pada
kreasi daerah gerak tari kreasi dearah
3.4 Memahami karya seni rupa 4.4 Membuat karya seni rupa daerah
daerah

SENI BUDAYA DAN PRAKARYA KELAS VI


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa
mengamati, menanya dan yang jelas, sistematis, logis dan
mencoba berdasarkan rasa ingin kritis, dalam karya yang estetis,
tahu tentang dirinya, makhluk dalam gerakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan anak sehat, dan
dan benda-benda yang dalam tindakan yang
dijumpainya di rumah, di sekolah mencerminkan perilaku anak
dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Memahami reklame 4.1 Membuat reklame


3.2 Memahami interval nada 4.2 Memainkan interval nada melalui
lagu dan alat musik
3.3 Memahami penampilan tari kreasi 4.3 Menampilkan tari kreasi daerah
daerah
3.4 Memahami patung 4.4 Membuat patung

111
KI – KD MATA PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN
KESEHATAN
PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS I
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami gerak dasar lokomotor 4.1 Mempraktikkan gerak dasar
sesuai dengan konsep tubuh, lokomotor sesuai dengan konsep
ruang, usaha, dan keterhubungan tubuh, ruang, usaha, dan
dalam berbagai bentuk permainan keterhubungan dalam berbagai
sederhana dan atau tradisional bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional
3.2 Memahami gerak dasar non- 4.2 Mempraktikkan gerak dasar non-
lokomotor sesuai dengan konsep lokomotor sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.3 Memahami pola gerak dasar 4.3 Mempraktikkan pola gerak dasar
manipulatif sesuai dengan konsep manipulatif sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.4 Memahami menjaga sikap tubuh 4.4 Mempraktikkan sikap tubuh
(duduk, membaca, berdiri, jalan), (duduk, membaca, berdiri, jalan),
dan bergerak secara lentur serta dan bergerak secara lentur serta
seimbang dalam rangka seimbang dalam rangka
pembentukan tubuh melalui pembentukan tubuh melalui
permainan sederhana dan atau permainan sederhana dan atau
tradisional tradisional

112
3.5 Memahami berbagai gerak 4.5 Mempraktikkan berbagai pola gerak
dominan (bertumpu, bergantung, dominan (bertumpu, bergantung,
keseimbangan, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, berpindah/lokomotor, tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dalam aktivitas senam mendarat) dalam aktivitas senam
lantai lantai
3.6 Memahami gerak dasar lokomotor 4.6 Mempraktikkan gerak dasar
dan non-lokomotor sesuai dengan lokomotor dan non-lokomotor
irama (ketukan) tanpa/dengan sesuai dengan irama (ketukan)
musik dalam aktivitas gerak tanpa/dengan musik dalam aktivitas
berirama gerak berirama
3.7 Memahami berbagai pengenalan 4.7 Mempraktikkan berbagai
aktivitas air dan menjaga pengenalan aktivitas air dan
keselamatan diri/orang lain dalam menjaga keselamatan diri/orang lain
aktivitas air*** dalam aktivitas air***
3.8 Memahami bagian-bagian tubuh, 4.8 Menceritakan bagian-bagian tubuh,
bagian tubuh yang boleh dan tidak bagian tubuh yang boleh dan tidak
boleh disentuh orang lain, cara boleh disentuh orang lain, cara
menjaga kebersihannya, dan menjaga kebersihannya, dan
kebersihan pakaian kebersihan pakaian

PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS II


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas dan logis,
[mendengar, melihat, membaca] dalam karya yang estetis, dalam
dan menanya berdasarkan rasa gerakan yang mencerminkan anak
ingin tahu tentang dirinya, sehat, dan dalam tindakan yang
makhluk ciptaan Tuhan dan mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami variasi gerak dasar 4.1 Mempraktikkan variasi gerak dasar
lokomotor sesuai dengan konsep lokomotor sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional

113
3.2 Memahami variasi gerak dasar 4.2 Mempraktikkan variasi gerak dasar
non-lokomotor sesuai dengan non-lokomotor sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.3 Memahami variasi gerak dasar 4.3 Mempraktikkan variasi gerak dasar
manipulatif sesuai dengan konsep manipulatif sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.4 Memahami bergerak secara 4.4 Mempraktikkan prosedur bergerak
seimbang, lentur, dan kuat dalam secara seimbang, lentur, dan kuat
rangka pengembangan kebugaran dalam rangka pengembangan
jasmani melalui permainan kebugaran jasmani melalui
sederhana dan atau tradisional permainan sederhana dan atau
tradisional
3.5 Memahami variasi berbagai pola 4.5 Mempraktikkan variasi berbagai
gerak dominan (bertumpu, pola gerak dominan (bertumpu,
bergantung, keseimbangan, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor tolakan, berpindah/lokomotor tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dalam aktivitas senam mendarat) dalam aktivitas senam
lantai lantai
3.6 Memahami penggunaan variasi 4.6 Mempraktikkan penggunaan variasi
gerak dasar lokomotor dan non- gerak dasar lokomotor dan non-
lokomotor sesuai dengan irama lokomotor sesuai dengan irama
(ketukan) tanpa/dengan musik (ketukan) tanpa/dengan musik
dalam aktivitas gerak berirama dalam aktivitas gerak berirama
3.7 Memahami prosedur penggunaan 4.7 Mempraktikkan penggunaan gerak
gerak dasar lokomotor, non- dasar lokomotor, non-lokomotor,
lokomotor,dan manipulatif dalam dan manipulatif dalam bentuk
bentuk permainan, dan menjaga permainan, dan menjaga
keselamatan diri/orang lain dalam keselamatan diri/orang lain dalam
aktivitas air *** aktivitas air***
3.8 Memahami manfaat pemanasan 4.8 Menceritakan manfaat pemanasan
dan pendinginan, serta berbagai dan pendinginan, serta berbagai hal
hal yang harus dilakukan dan yang harus dilakukan dan dihindari
dihindari sebelum, selama, dan sebelum, selama, dan setelah
setelah melakukan aktivitas fisik melakukan aktivitas fisik

114
3.9 Memahami cara menjaga 4.9 Menceritakan cara menjaga
kebersihan lingkungan (tempat kebersihan lingkungan (tempat
tidur, rumah, kelas, lingkungan tidur, rumah, kelas, lingkungan
sekolah, dan lain-lain) sekolah).

PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS III


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dalam bahasa yang jelas, sistematis
[mendengar, melihat, membaca] dan logis, dalam karya yang estetis,
dan menanya berdasarkan rasa dalam gerakan yang mencerminkan
ingin tahu tentang dirinya, anak sehat, dan dalam tindakan
makhluk ciptaan Tuhan dan yang mencerminkan perilaku anak
kegiatannya, dan benda-benda beriman dan berakhlak mulia
yang dijumpainya di rumah dan di
sekolah
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami kombinasi gerak dasar 4.1 Mempraktikkan gerak kombinasi
lokomotor sesuai dengan konsep gerak dasar lokomotor sesuai
tubuh, ruang, usaha, dan dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
keterhubungan dalam berbagai dan keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.2 Memahami kombinasi gerak dasar 4.2 Mempraktikkan gerak kombinasi
non-lokomotor sesuai dengan gerak dasar non-lokomotor sesuai
konsep tubuh, ruang, usaha, dan dengan konsep tubuh, ruang, usaha,
keterhubungan dalam berbagai dan keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.3 Memahami kombinasi gerak dasar 4.3 Mempraktikkan kombinasi gerak
manipulatif sesuai dengan konsep dasar manipulatif sesuai dengan
tubuh, ruang, usaha, dan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional
3.4 Memahami bergerak secara 4.4 Mempraktikkan bergerak secara
seimbang, lentur, lincah, dan seimbang, lentur, lincah, dan
berdaya tahan dalam rangka berdaya tahan dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani pengembangan kebugaran jasmani
melalui permainan sederhana dan melalui permainan sederhana dan
atau tradisional atau tradisional

115
3.5 Memahami kombinasi berbagai 4.5 Mempraktikkan kombinasi berbagai
pola gerak dominan (bertumpu, pola gerak dominan (bertumpu,
bergantung, keseimbangan, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, berpindah/lokomotor, tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan, putaran, ayunan, melayang, dan
dan mendarat) dalam aktivitas mendarat) dalam aktivitas senam
senam lantai lantai
3.6 Memahami penggunaan kombinasi 4.6 Mempraktikkan penggunaan
gerak dasar lokomotor, non- kombinasi gerak dasar lokomotor,
lokomotor dan manipulatif sesuai non-lokomotor dan manipulatif
dengan irama (ketukan) sesuai dengan irama (ketukan)
tanpa/dengan musik dalam tanpa/dengan musik dalam aktivitas
aktivitas gerak berirama gerak berirama
3.7 Memahami prosedur gerak dasar 4.7 Mempraktikkan gerak dasar
mengambang (water trappen) dan mengambang (water trappen) dan
meluncur di air serta menjaga meluncur di air serta menjaga
keselamatan diri/orang lain dalam keselamatan diri/orang lain dalam
aktivitas air*** aktivitas air***
3.8 Memahami bentuk dan manfaat 4.8 Menceritakan bentuk dan manfaat
istirahat dan pengisian waktu luang istirahat dan pengisian waktu luang
untuk menjaga kesehatan untuk menjaga kesehatan
3.9 Memahami perlunya memilih 4.9 Menceritakan perlunya memilih
makanan bergizi dan jajanan sehat makanan bergizi dan jajanan sehat
untuk menjaga kesehatan tubuh untuk menjaga kesehatan tubuh

PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS IV


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dengan cara mengamati dan dalam bahasa yang jelas,
menanya berdasarkan rasa ingin sistematis dan logis, dalam karya
tahu tentang dirinya, makhluk yang estetis, dalam gerakan yang
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, mencerminkan anak sehat, dan
dan benda-benda yang dalam tindakan yang
dijumpainya di rumah, di sekolah mencerminkan perilaku anak
dan tempat bermain beriman dan berakhlak mulia
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

116
3.1 Memahami variasi gerak dasar 4.1 Mempraktikkan variasi gerak
lokomotor, non-lokomotor, dan dasar lokomotor, non-lokomotor,
manipulatif sesuai dengan konsep dan manipulatif sesuai dengan
tubuh, ruang, usaha, dan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam permainan keterhubungan dalam permainan
bola besar sederhana dan atau bola besar sederhana dan atau
tradisional* tradisional*
3.2 Memahami variasi gerak dasar 4.2 Mempraktikkan variasi gerak
lokomotor, non-lokomotor, dan dasar lokomotor, non-lokomotor,
manipulatif sesuai dengan konsep dan manipulatif sesuai dengan
tubuh, ruang, usaha, dan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam permainan keterhubungan dalam permainan
bola kecil sederhana dan atau bola kecil sederhana dan atau
tradisional* tradisional*
3.3 Memahami variasi gerak dasar 4.3 Mempraktikkan variasi pola
jalan, lari, lompat, dan lempar dasar jalan, lari, lompat, dan
melalui permainan/olahraga yang lempar melalui
dimodifikasi dan atau olahraga permainan/olahraga yang
tradisional dimodifikasi dan atau olahraga
tradisional
3.4 Menerapkan gerak dasar 4.4 Mempraktikkan gerak dasar
lokomotor dan non-lokomotor lokomotor dan non lokomotor
untuk membentuk gerak dasar untuk membentuk gerak dasar seni
seni beladiri** beladiri**
3.5 Memahami berbagai bentuk 4.5 Mempraktikkan berbagai aktivitas
aktivitas kebugaran jasmani kebugaran jasmani melalui
melalui berbagai latihan; daya berbagai bentuk latihan; daya
tahan, kekuatan, kecepatan, dan tahan, kekuatan, kecepatan, dan
kelincahan untuk mencapai berat kelincahan untuk mencapai berat
badan ideal badan ideal
3.6 Menerapkan variasi dan kombinasi 4.6 Mempraktikkan variasi dan
berbagai pola gerak dominan kombinasi berbagai pola gerak
(bertumpu, bergantung, dominan (bertumpu,
keseimbangan, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, berpindah/lokomotor, tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dalam aktivitas senam mendarat) dalam aktivitas
lantai senam lantai
3.7 Menerapkan variasi gerak dasar 4.7 Mempraktikkan variasi gerak dasar
langkah dan ayunan lengan langkah dan ayunan lengan
mengikuti irama (ketukan) mengikuti irama (ketukan)
tanpa/dengan musik dalam tanpa/dengan musik dalam
aktivitas gerak berirama aktivitas gerak berirama

117
3.8 Memahami gerak dasar satu gaya 4.8 Mempraktikkan gerak dasar
renang*** satu gaya renang ***
3.9 Memahami jenis cidera dan cara 4.9 Mendemonstrasikan cara
penanggulangannya secara penanggulangan jenis cidera
sederhana saat melakukan secara sederhana saat melakukan
aktivitas fisik dan dalam aktivitas fisik dan dalam
kehidupan sehari-hari kehidupan sehari- hari.
3.10 Menganalisis perilaku terpuji dalam 4.10 Mendemonstrasikan perilaku
pergaulan sehari-hari (antar teman terpuji dalam pergaulan sehari-
sebaya, orang yang lebih tua, dan hari (antar teman sebaya, orang
orang yang lebih muda) yang lebih tua, dan orang yang
lebih muda)

PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS V


KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya dan jelas, sistematis, logis dan kritis,
mencoba berdasarkan rasa ingin dalam karya yang estetis, dalam
tentang dirinya, makhluk ciptaan gerakan yang mencerminkan anak
Tuhan dan kegiatannya, dan sehat, dan dalam tindakan yang
benda-benda yang dijumpainya di mencerminkan perilaku anak
rumah, di sekolah dan tempat
bermain
KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR
3.1 Memahami kombinasi gerak 4.1 Mempraktikkan kombinasi gerak
lokomotor, non-lokomotor, dan lokomotor, non-lokomotor, dan
manipulatif sesuai dengan konsep manipulatif sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
permainan bola besar sederhana permainan bola besar sederhana
dan atau tradisional* dan atau tradisional*
3.2 Memahami kombinasi gerak dasar 4.2 Mempraktikkan kombinasi gerak
lokomotor, non-lokomotor, dan dasar lokomotor, non-lokomotor,
manipulatif sesuai dengan konsep dan manipulatif sesuai dengan
tubuh, ruang, usaha, dan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai keterhubungan dalam berbagai
permainan bola kecil sederhana permainan bola kecil sederhana
dan atau tradisional* dan atau tradisional*

118
3.3 Memahami kombinasi gerak dasar 4.3 Mempraktikkan kombinasi gerak
jalan, lari, lompat, dan lempar dasar jalan, lari, lompat, dan
melalui permainan/olahraga yang lempar melalui permainan/olahraga
dimodifikasi dan atau olahraga yang dimodifikasi dan atau
tradisional olahraga tradisional
3.4 Menerapkan variasi gerak dasar 4.4 Mempraktikkan variasi gerak dasar
lokomotor dan non lokomotor lokomotor dan non lokomotor
untuk membentuk gerak dasar seni untuk membentuk gerak dasar seni
beladiri** beladiri**
3.5 Memahami aktivitas latihan daya 4.5 Mempraktikkan aktivitas latihan
tahan jantung (cardio respiratory) daya tahan jantung (cardio
untuk pengembangan kebugaran respiratory) untuk pengembangan
jasmani kebugaran jasmani
3.6 Memahami kombinasi pola gerak 4.6 Mempraktikkan kombinasi pola
dominan (bertumpu, bergantung, gerak dominan (bertumpu,
keseimbangan, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, berpindah/lokomotor, tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) untuk membentuk mendarat) untuk membentuk
keterampilan dasar senam keterampilan dasar senam
menggunakan alat menggunakan alat
3.7 Memahami penggunaan 4.7 Mempraktikkan pengunaan
kombinasi gerak dasar langkah kombinasi gerak dasar langkah dan
dan ayunan lengan mengikuti ayunan lengan mengikuti irama
irama (ketukan) tanpa/dengan (ketukan) tanpa/dengan musik
musik dalam aktivitas gerak dalam aktivitas gerak berirama
berirama
3.8 Memahami salah satu gaya renang 4.8 Mempraktikkan salah satu gaya
dengan koordinasi yang baik pada renang dengan koordinasi yang
jarak tertentu*** baik pada jarak tertentu ***
3.9 Memahami konsep pemeliharaan 4.9 Menerapkan konsep pemeliharaan
diri dan orang lain dari penyakit diri dan orang lain dari penyakit
menular dan tidak menular menular dan tidak menular
3.10 Memahami bahaya merokok, 4.10 Memaparkan bahaya merokok,
minuman keras, dan narkotika, meminum minuman keras, dan
zat-zat aditif (NAPZA) dan obat mengonsumsi narkotika, zat-
berbahaya lainnya terhadap zat aditif (NAPZA) dan obat
kesehatan tubuh berbahaya lainnya terhadap
kesehatan tubuh

119
PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN KELAS VI
KOMPETENSI INTI 3 KOMPETENSI INTI 4
(PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)
3. Memahami pengetahuan faktual 4. Menyajikan pengetahuan faktual
dan konseptual dengan cara dan konseptual dalam bahasa yang
mengamati, menanya dan mencoba jelas, sistematis, logis dan kritis,
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dalam karya yang estetis, dalam
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan gerakan yang mencerminkan anak
dan kegiatannya, dan benda-benda sehat, dan dalam tindakan yang
yang dijumpainya di rumah, di mencerminkan perilaku anak
sekolah dan di tempat bermain beriman dan berakhlak mulia

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR


3.1 Memahami variasi dan kombinasi 4.1 Mempraktikkan variasi dan
gerak dasar lokomotor, non- kombinasi gerak dasar lokomotor,
lokomotor, dan manipulatif dengan non-lokomotor, dan manipulatif
kontrol yang baik dalam dengan kontrol yang baik dalam
permainan bola besar sederhana permainan bola besar sederhana dan
dan atau tradisional* atau tradisional*
3.2 Memahami variasi dan kombinasi 4.2 Mempraktikkan variasi dan
gerak dasar lokomotor, non- kombinasi gerak dasar lokomotor,
lokomotor, dan manipulatif dengan non-lokomotor, dan manipulatif
kontrol yang baik dalam dengan kontrol yang baik dalam
permainan bola kecil sederhana permainan bola kecil sederhana dan
dan atau tradisional* atau tradisional*
3.3 Memahami variasi dan kombinasi 4.3 Mempraktikkan variasi dan
gerak dasar jalan, lari, lompat, dan kombinasi gerak dasar jalan, lari,
lempar dengan kontrol yang baik lompat, dan lempar dengan kontrol
melalui permainan dan atau yang baik melalui permainan dan
olahraga tradisional atau olahraga tradisional
3.4 Memahami variasi dan kombinasi 4.4 Mempraktikkan variasi dan
gerak dasar lokomotor, non kombinasi gerak dasar lokomotor,
lokomotor, dan manipulatif untuk non lokomotor, dan manipulatif
membentuk gerak dasar seni untuk membentuk gerak dasar seni
beladiri** beladiri**
3.5 Memahami latihan kebugaran 4.5 Mempratikkan latihan kebugaran
jasmani dan pengukuran tingkat jasmani dan pengukuran tingkat
kebugaran jasmani pribadi secara kebugaran jasmani pribadi secara
sederhana (contoh: menghitung sederhana (contoh: menghitung
denyut nadi, menghitung denyut nadi, menghitung
kemampuan melakukan push up, kemampuan melakukan push up,
menghitung kelenturan tungkai) menghitung kelenturan tungkai)

120
3.6 Memahami rangkaian tiga pola 4.6 Mempraktikkan rangkaian tiga pola
gerak dominan (bertumpu, gerak dominan (bertumpu,
bergantung, keseimbangan, bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, berpindah/lokomotor, tolakan,
putaran, ayunan, melayang, dan putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dengan konsisten, tepat mendarat) dengan konsisten, tepat
dan terkontrol dalam aktivitas dan terkontrol dalam aktivitas
senam senam
3.7 Memahami penggunaan variasi 4.7 Mempraktikkan penggunaan variasi
dan kombinasi gerak dasar dan kombinasi gerak dasar
rangkaian langkah dan ayunan rangkaian langkah dan ayunan
lengan mengikuti irama (ketukan) lengan mengikuti irama (ketukan)
tanpa/dengan musik dalam tanpa/dengan musik dalam aktivitas
aktivitas gerak berirama gerak berirama
3.8 Memahami keterampilan salah 4.8 Mempraktikkan keterampilan salah
satu gaya renang dan dasar-dasar satu gaya renang dan dasar-dasar
penyelamatan diri*** penyelamatan diri***
3.9 Memahami perlunya pemeliharaan 4.9 Memaparkan perlunya
kebersihan alat reproduksi pemeliharaan kebersihan alat
reproduksi

Diagram Pencapaian Kompetensi Lulusan Madrasah Ibtidaiyah Negeri Bulusari


Diagram pencapaian kompetensi lulusan MI, digunakan untuk memberikan
orientasi secara cepat kepada pembaca dan pengguna kurikulum berkaitan dengan
posisi KD, SK, SKLMP, SKKMP sampai dengan SKL. Selain itu diagram ini juga
digunakan untuk mempetakan posisi muatan mata pelajaran sebagaimana
dipersyaratkan dalam PP 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan pasal 7.
Diagaram pencapaian kompetensi lulusan MINU DARUSSALAM 19
Pasuruan sekurang-kurangnya menunjukkan (1) Diagram Pencapaian Kompetensi
Lulusan Madrasah menggambarkan hubungan yang logis dan terarah, (2) Diagram
Pencapaian Kompetensi Lulusan Madrasah mudah difahami oleh pembaca; (3)
Menggambarkan seluruh mata pelajaran, pengembangan diri, dan muatan lokal, (4)
Menggambarkan muatan kelompok mata pelajaran; (5) Menggambarkan wilayah
internalisasi life skil; (6) Menggambarkan keterkaitan antara pencapaian kompetensi
lulusan dengan pencapaian visi madrasah
Pembuatan diagram ini akan menjadi lebih mudah jika setiap KI, KD dalam
Kurikulum 2013 dan SK, KD dalam Kurikulum KTSP mengikuti kode yang sudah
dibuat pada KI , SK-MP dan KD-MP di atas, serta pemberian garis dan warna yang
berbeda dalam setiap kelompok Mata Pelajaran.

121
2. MUATAN LOKAL

1. KONSEP DAN SIFAT MUATAN LOKAL


Muatan lokal dimaksudkan untuk mengembangkan potensi MINU
DARUSSALAM 19 Pasuruan Kabupaten Pasuruan sebagai bagian dari upaya
peningkatan mutu pendidikan di madrasah seperti menyiapkan peserta didik untuk
memasuki bahasa global, Baca Tulis Quran dan teknologi informasi. Selain itu
muatan lokal ini juga sebagai upaya pelestarian bahasa dan kekhasan jawa yang
berbasiskan kebudayaan , nilai religi dan kesenian jawa jawa timur khususnya
Kabupaten Pasuruan.
Muatan lokal yang dikembangkan untuk meningkatkan potensi jawa atau
keunggulan jawa mengacu pada Surat Keputusan gubernur dan Bupati. Muatan
lokal ini bersifat wajib diikuti semua siswa. Sedangkan muatan lokal yang
dikembangkan MI berdasarkan ciri khas atau keunggulan MI atau potensi MI
ditetapkan sendiri oleh MI dalam K 2013 dan KTSP dan bisa bersifat pilihan bagi
siswa yang dalam hal ini berupa pembiasaan dan pengembangan diri yang
terintegrasi.

2. MATA PELAJARAN MUATAN LOKAL


Macam-macam muatan lokal mencerminkan pengembangan kompetensi yang
disesuaikan dengan ciri khas, potensi jawa dan madrasah. Sesuai dengan Surat
Keputusan Gubernur Jawa timur dan Surat Keputusan Bupati Pasuruan tentang
penetapan Mulok berdasarkan alasan yang logis, sebagai berikut:
a. Bahasa Jawa (Jawa) sebagai upaya mempertahankan nilai-nilai budaya (Jawa)
masyarakat setempat dalam wujud komunikasi dan apresiasi sastra. (diberikan
di kls 1-6. wajib diikuti setiap siswa)
b. Pendidikan Bahasa Inggris sebagai upaya untuk mengenalkan berbagai bahasa
dalam masyarakat global (di berikan pada klas 1-6 )
c. Pendidikan Komputer sebagai upaya untuk mengenalkan pentingnya mengenal
dan menggunakan alat teknologi (komputer) dalam abad global (di berikan
pada kelas 4-6 )
d. Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ) sebagaimana tertuang dalam Peraturan Jawa
Kabupaten Pasuruan Nomor 17 Tahun 2006 dan Peraturan Bupati Nomor 36
Tahun 2007 (diberikan pada kelas 1 – 6 )

3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN MATA PELAJARAN MUATAN


LOKAL (SKLMP-MULOK)
Standar Kompetensi Lulusan Mata Pelajaran Muatan lokal :
a. Bahasa Jawa (Jawa)
Tujuan :
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan berkomunikasi bahasa
jawa
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan menulis aksara jawa

122
 Memupuk tanggung jawab untuk melestarikan hasil kreatif unsur
kebudayaan nasional.
b. Bahasa Inggris SD/MI
Standar Kompetensi Lulusan Bahasa Inggris Muatan Lokal di MI Negeri
Bulusari adalah :
 Mendengarkan
Memahami instruksi, informasi, dan cerita sangat sederhana yang
disampaikan secara lisan dalam konteks kelas, sekolah, dan lingkungan
sekitar dalam bahasa inggris
 Berbicara
Mengungkapkan makna secara lisan dalam wacana interpersonal dan
transaksional sangat sederhana dalam bentuk instruksi dan informasi
dalam konteks kelas, sekolah, dan lingkungan sekitar dalam bahasa
inggris
 Membaca
Membaca nyaring dan memahami makna dalam instruksi, informasi,
teks fungsional pendek, dan teks deskriptif bergambar sangat sederhana
yang disampaikan secara tertulis dalam konteks kelas, sekolah, dan
lingkungan sekitar dalam bahasa inggris
 Menulis
Menuliskan kata, ungkapan, dan teks fungsional pendek sangat
sederhana dengan ejaan dan tanda baca yang tepat dalam bahasa inggris
c. Komputer
Tujuan :
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan tehnologi & komunikasi
 Memupuk tanggung jawab untuk melestarikan kreatifitas dalam bidang
teknologi

d. Baca Tulis Qur’an


Tujuan :
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan membaca Al-quran
sesuai tajwid
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan menulis Al-Qur’an
 Mengembangkan kemampuan dan keterampilan menghafal surat pendek
tertentu.

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR MUATAN LOKAL


(SK-KD.MULOK)
SK-KD MATA PELAJARAN BAHASA JAWA
BAHASA JAWA
Kelas I semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Mampu mendengarkan dan 1.1 Mendengarkan dan membedakan bunyi
123
memahami ragam wacana lisan 1.2 Mendengarkan dan membedakan
melalui mendengarkan berbagai berbagai bunyi / suara serta bunyi
bunyi / suara bunyi bahasa, bahasa
pesan, percakapan sederhana dan 1.3 Mendengarkan dan melakukan sesuatu
melakukan sesuatu sesuai
permintaan / perintah
Berbicara :
2. Mampu mengungkapkan , 2.1. Memperkenalkan diri
pikiran, pendapat, gagasan, dan 2.2. Memperjelas isi gambar
perasaan secara lisan dalam 2.3. Menyapa orang lain
berbagai ragam bahasa jawa
dengan bahasa yang santun
Membaca :
3. Mampu membaca dan 3.1 Membaca nyaring
memahami teks pendek dengan
cara membaca nyaring ,membaca
lancar ,dan membaca indah
beberapa kalimat sederhana
Menulis :
4. Mampu menulis kata ,kalimat 4.1. Menjiplak dan menebalkan
dengan huruf tegak lepas dan 4.2. Menyalin
huruf tegak bersambung. 4.3. Menulis permulaan
Menulis kalimat yang didektekan
guru menulis rapi

Kelas I semester 2
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Mampu mendengarkan dan 1.1. Mendengarkan dan memahami pesan
memahami ragam wacana lisan 1.2. Mendengarkan percakapan sederhana
melalui mendengarkan berbagai
bunyi / suara bunyi
bahasa ,pesan, percakapan
sederhana dan melakukan sesuai
dengan permintaan /perintah
Berbicara :
2. Mampu mengungkapkan 2.1 Mengenal nama warna, nama dan fungís
pikiran, pendapat,gagasan, dan anggota tubuh
perasaan secara lisan dalam 2.2 Mengenal nama benda-benda sekitar
berbagai ragam bahasa jawa 2.3 Melakukan cakapan sederhana
dengan bahasa yang santun
Membaca :
3. Mampu membaca dan 3.1. Membaca lancar (bersuara)
memahami teks pendek dengan 3.2. Membaca indah
124
cara membaca nyaring, membaca 3.3. Membaca penggalan cerita
lancar dan membaca indah
beberapa kalimat sederhana
Menulis :
4. Mampu menulis kata , kalimat 4.1 Menulis permulaan
dengan huruf tegak lepas dan 4.2 Menulis kata yan didektekan guru
tegak bersambung. Menulis 4.3 Menulis rapi
kalimat yang didektekan guru
menulis rapi.

BAHASA JAWA
Kelas II semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Mampu mendengarkan dan 1.1. Mendengarkan dan memahami isi
memahami ragam wacana lisan bacaan
melalui mendengarkan 1.2. Mendengarkan percakapan sederhana
pembacaan teks pendek, dan tentang kegiatan seharí-hari
menyimak pesan pendek, serta
mendengarkan Dongeng
Berbicara :
2. Mampu mengungkapkan 2.1 Menanyakan sesuatu kepada orang yang
pikiran, pendapat, gagasn, dan dikenal dengan menggunakan kalimat
perasaan secara lisan dalam dan pilihan kata
berbagai ragam bahasa jawa 2.2. Menceritakan kegiatan sehari-hari
dengan bahasa yang santun 2.3. Melakukan percakapan pendek ...
2.4. Bercakap-cakap menggunakan bahasa
yang santun
Membaca :
3. Mampu membaca dan 3.1 Membaca teks pendek dengan
memahami isi bacaan dengan memperhatikan pelafalan intonasi yan
cara membaca lancar tepat sehingga mudah dipahami orang
lain
3.2 Membaca lancar dengan pemahaman
teks bacaan
3.3 Membaca bersuara
Menulis :
4. Mampu menulis kata ,kalimat 4.1 Menulis karangan pendek
/ karangan pendek dengan huruf 4.2 Menulis kalimat sederhana
teak bersambung.Menulis 4.3 Melengkapi cerita
kalimat yang didektekan guru 4.4 Menulis kalimat
dan menulis rapi

125
Kelas II semester 2
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan:
1. Mampu mendengarkan dan 1.1. Mendengarkan dan memahami isi
memahami ragam wacan lisan bacaan
melalui mendengarkan 1.2. Mendengarkan pembacaan teks dan
pembacaan teks pendek, dan memahami isinya
menyimak pesan pendek, serta
mendengarkan dongeng
Berbicara :
2. Mampu mengungkapkan 2.1. Menceritakan pengalaman
pikiran, pendapat, gagasan dan 2.2. Menceritakan isi bacaan
perasaan secara lisan dalam 2.3. Bercakap-cakap menggunakan bahasa
berbagai ragam bahasa jawa yang santun
dengan bahasa yang santun 2.4. Bercerita tentang keadaan disekitar
rumah
Membaca:
3. Mampu membaca dan 3.1. Membaca bacaan dengan memperhati-
memahami isi bacaan dengan kan pelafalan dan intonasi yang tepat
cara membaca lancar 3.2. Membaca lancar
3.3. Membaca bersuara
Menulis:
4. Mampu menulis kata, Kalimat/ 4.1 Menulis karangan pendek
Karangan pendek dengan huruf 4.2 Menulis kalimat sederhana
tegak bersambung, Menulis 4.3 Menulis rapi kalimat
kalimat yang didiktekan guru dan
menulis rapi

BAHASA JAWA
Kelas III semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan dan memahami cerita
ragam wacana lisan melalui teman
mendengarkan cerita teman, 1.2. Mendengarkan pembacaan teks drama
cerita rakyat, cerita wayang, 1.3. Mendengarkan Dialog
drama dan ungkapan tentang
kegemaran
Berbicara :
2. Siswa mampu memahami cerita 2.1. Menceritakan pengalaman
geguritan dan drama serta dapat 2.2. Menceritakan tanggapan
mengemukakan perasaan dan 2.3. Bercakap-cakap menggunakan bahasa
126
gagasan untuk berbagai keperluan yang santun
dalam berbagai situasi dengan tata 2.4. Melakukan percakapan / dialog
cara yana sopan dan sntun secara
lisan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1 Membaca cepat
memahami berbagai macam teks 3.2 Membaca indah
bacaan dengan teknik membaca 3.3 Membaca bersuara
bersuara , membaca indah , 3.4 Membaca tulisan jawa
membaca cepat ,dan membaca
huruf jawa
Menulis :
4 Siswa mampu menulis kalimat / 4.1 Menulis karangan sederhana
karangan pendek berbagai bahasa 4.2 Menulis huruf jawa legenda(ha,s.d la )
dan jenis karangan sesuai kaidah 4.3 Menulis kalimat
bahasa dan menulis bahasa jawa
dengan ejaan yang benar

Kelas III semester 2


STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan pembacaan teks cerita
ragam wacana lisan melalui 1.2. Mendengarkan cerita
mendengarkan cerita teman, 1.3. Mendengarkan cerita wayang
cerita rakyat, cerita wayang,
drama dan ungkapan tentang
kegemaran
Berbicara :
2. Siswa mampu memahami 2.1. Menceritakan pengalaman pribadi
cerita geguritan dan drama aerta 2.2. Bermain peran yang berkaitaan dengan
dapat memberi kesan, cerita
mengemukakan perasaan dan 2.3. Bercakap-cakap menggunakan bahasa
gagasan , untuk berbagai yang santun
keperluan dalam berbagai situasi 2.4. Bermain peran
dengan tata cara yang sopan dan
santun secara lisan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca dan memprediksi lanjutan
memahami berbagai macam teks teks bacaan
bacaan dengan teknik membaca 3.2. Membaca pemahaman
bersuara , membaca indah, 3.3. Menbaca cepat
membaca cepat, dan membaca 3.4. Membaca tulisan jawa
huruf jawa
Menulis :
127
4. Siswa mampu menulis karangan 4.1. Menulis surat
dalam berbagai bahasa dan jenis 4.2. Menulis huruf jawa
karangan sesuai dengan kaidah 4.3. Menulis kalimat
bahasa dan menulis bahasa jawa
dengan ejaan yang benar

BAHASA JAWA
Kelas IV semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan cerita tentang penga-
ragam wacana lisan serta mampu laman menarik
menceritakan kembali dengan 1.2. Mendengarkan pembacaan teks
kata-kata sendiri 1.3. Mendengarkan pembacaan teks cerita

Berbicara :
2. Siswa mampu 2.1. Bercerita tentang pengalaman menarik
mengungkapkan 2.2. Unggah-ungguh basa
pikiran ,pendapat, serta perasaan 2.3. Menerapkan unggah-ungguh basa
dengan menggunakan struktur dalam percakapan
kalimat yang benar sesuai dengan 2.4. Menanggapi suatu persoalan atau
tata krama berbahasa secara peristiwa
tertulis maupun lisan 2.5. Dialog / percakapan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca geguritan
memahami isi serta 3.2. Membaca pemahaman
mengomuikasikan dengan 3.3 Membaca cepat
berbagai bentuk secara tepat 3.4 Membaca tulisan jawa
3.5 Membaca indah
Menulis :
4. Siswa mampu menulis latin dan 4.1. Menulis kalimat
jawa sesuai aturan serta dapat 4.2. Menulis huruf jawa
menggunakan dalam berbagai 4.3. Menulis kalimat
keperluan 4.4. Menlis surat
4.5. Mengarang

Kelas IV semester 2
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan cerita tentang tokoh
ragam wacana lisan serta mampu pendidikan
menceritakan kembali dengan 1.2. Mendengarkan teks
kata-kata sendiri 1.3. Mendengarkan teks bacaan
Berbicara :
128
2. Siswa mampu 2.1. Bercerita tentang pengalaman menarik
mengungkapkan pikiran, 2.2. Unggah-ungguh basa
pendapat, serta perasaan dengan 2.3. Mengajukan dan menjawab pertanyaan
menggunakan struktur kalimat 2.4. Dialog / percakapan
yang benar sesuai dengan tata
krama berbahasa secara tertulis
maupun lisan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membacapemahaman
memahami isi serta 3.2. Membaca cepat
mengomunikasikan dengan 3.3. Membaca huruf jawa
berbagai bentuk secara tepat 3.4. Membaca bersuara
3.5. Membaca tulisan jawa
Menulis :
4. Siswa mampu menulis latin dan 4.1. Menulis kalimat
jawa sesuai dengan aturan serta 4.2. Menulis huruf jawa
dapat menggunakan dalam 4.3. Menukis Disposisi (cara membuat
berbagai keperluan sesuatu / langkah / pembuatan )

BAHASA JAWA
Kelas V semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan pembacaan teks
ragam wacana lisan serta mampu 1.2. Mencatat hal-hal yang pokok dalam
mengkomunikasikan secara bacaan
tertulis atau lisan 1.3. Mendengarkan dan memahami isi
bacaan
1.4. Mengungkapkan hal-hal pokok dalam
bacaan
1.5. Mendengarkan pembacaan teks dan
memahami isinya
Berbicara :
2. Siswa mampu 2.1. Menanggapi persoalan faktual
mengungkapkan 2.2. Unggah-ungguh basa jawa dalam
pikiran ,pendapat, gagasan , serta percakapan
perasaan dengan menggunakan 2.3. Menerapkan unggah-ungguh basa jawa
struktur kalimat sesuai dengan dalam percakapan
tata krama berbahasa jawa 2.4. Menerapkan basa ngoko dan krama
(unggah-ungguh) secara tertulis dalam (Unggah-ungguh basa)
maupun lisan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca pemahaman
memahami ragam teks bacaan 3.1. Membaca cepat
129
dengan berbagai teknik membaca 3.2. Membaca huruf jawa
yang tepat 3.3. Membaca indah
Menulis :
4. Siswa Mampu menulis karangan 4.1. Menulis kata dan kalimat
dalam berbagai bahasa sesuai 4.2. Menulis huruf jawa
dengan kaidah berbahasa

Kelas V semester 2
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan cerita wayang
ragam wacana lisan serta mampu 1.2. Mendengarkan dan memahami isi
mengomunikasikan secara bacaan
tertulis atau lisan 1.3. Mendengarkan pembacaan teks
Berbicara :
2. Siswa mampu 2.1. Memperagakan teks dialog
mengungkapkan 2.2. Berbicara dengan berbagai ragam bahasa
pikiran ,pendapat ,gagasan, serta jawa
perasaan dengan menggunakan
struktur kalimat sesuai dengan
tata krama berbahasa jawa
(unggah-ungguh)secara tertulis
maupun lisan
Membaca ;
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca bersuara
memahami ragam teks bacaan 3.2. Membaca cepat
dengan berbagai teknik membaca 3.3. Membaca huruf jawa
yang tepat 3.4. Membaca indah
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan 4.1. Menulis kata dan kalimat
dalam berbagai bahasa sesuai 4.2. Menulis huruf jawa
dengan kaidah berbahasa 4.3. Menulis karangan

BAHASA JAWA
Kelas VI semester 1
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan pembacaan teks
ragam wacana lisan serta mampu 1.2. Mendengarkan cerita tokoh wayang
mengkomunikasikan serta tertulis
atau lisan
Berbicara :
2. Siswa mampu 2.1. Bermain peran
mengungkapkan 2.2. Unggah-ungguh basa jawa dalam
130
pikiran ,pendapat, gagasan ,serta percakapan
perasaan dengan menggunakan 2.3. Melakukan wawancara
struktur kalimat yang sesuai 2.4. Berbicara tentang cangkriman
dengan tatakrama berbahasa jawa
(unggah-ungguh)secara tertulis
maupun lisan
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca pemahaman
memahami ragam teks bacaan 3.2. Membaca cepat
dengan berbagai teknik membaca 3.3. Membaca huruf jawa
yanga tepat 3.4. Membaca indah
3.5. Membaca kalimat
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan 4.1. Menulis kata dan kalimat
dalam berbagai bahasa sesuai 4.2. Menulis Huruf jawa
dengan kaidah berbahasa 4.3. Menulis karangan

Kelas VI semester 2
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR
Mendengarkan :
1. Siswa mampu memahami 1.1. Mendengarkan dan memahami isi
ragam wacana lisan serta mampu bacaan
mengkomunikasikan secara 1.2. Mendengarkan dan memahami
tertulis atau lisan percakapan
1.3. Mendengarkan pembacaan teks

Berbicara :
2. Siswa mampu 2.1. Bercerita pengalaman pribadi
mengungkapkan pikiran, 2.2. Menggunakan unggah-ungguh basa
pendapat, gagasan , serta dalam percakapan
perasaan dengan menggunakan 2.3. Berpidato / memberi sambutan untuk
struktur kalimat sesuai dengan acara di sekolah
tata krama berbahasa jawa 2.3. Menanggapi suatu persoalan atau
(unggah-ungguh) secara tertulis peristiwa
maupun lisan 2.4. Menyampaikan pesan / informasi yang
diperoleh dari nara sumber
Membaca :
3. Siswa mampu membaca dan 3.1. Membaca dengan indah
memahami ragam teks bacaan 3.2. Membaca bersuara
dengan berbagai teknik membaca
yang tepat
Menulis :
4. Siswa mampu menulis karangan 4.1. Menulis surat pribadi
dalam berbagai bahasa sesuai 4.2. Menulis kalimat
131
dengan kaidah berbahasa 4.3. Menulis tembung rangkep
4.4. Menulis dengan huruf jawa
4.5. Menulis karangan
SK-KD MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS
BAHASA INGGRIS
Kelas I Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata salam
sederhana
SPEAKING Bercakap-cakap dengan
Mengenal kalimat sapaan sederhana menggunakan kata sapaan sederhana
READING Membaca nyaring tulisan dialog
tentang ungkapan salam sederhana
WRITING Menyalin tulisan kata-kata
sapaan sederhana
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan tentang abjad
SPEAKING Menyebutkan abjad sesuai
Mengenal abjad dalam bahasa
dengan ejaannya
inggris
READING Membaca nyaring tulisan ejaan
abjad
WRITING Menyalin tulisan ejaan abjad
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata bilangan 1 – 10
SPEAKING Menyebutkan jumlah benda
dengan menggunakan pelafalan 1 – 10
Mengenal kosa kata bilangan 1 – 10
dalam bahasa inggris
dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan
bilangan 1– 10
WRITING Menyalin tulisan bilangan 1 –
10
LISTENING Mendengar dan menyimak,
ucapan kosa kata warna
SPEAKING Menirukan dan melafalkan
ucapan kosa kata warna-warna
Mengenal warna-warna dalam
READING Membaca nyaring tulisan nama-
bahasa inggris
nama warna dengan ejaan dan intonasi yang
tepat
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
warna

Kelas I Semester 2

132
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata bagian-bagian
sekolah
SPEAKING Menyebutkan nama-nama
Mengenal bagian-bagian sekolah
bagian sekolah
dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring kalimat
sederhana tentang bagian-bagian sekolah
WRITING Menulis kosa kata bagian
sekolah
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan nama benda2 di tas &
kelas
SPEAKING Menyebutkan nama benda-
Mengenal nama benda-benda di
benda di tas dan kelas
dalam tas dan kelas
READING Membaca nyaring tulisan nama
benda-benda di tas dan kelas
WRITING Menyalin tulisan nama benda-
benda di tas dan kelas
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan nama-nama bagian tubuh
SPEAKING Menyebutkan dan
menunjukkan nama-nama bagian tubuh
Mengenal nama-nama bagian tubuh
dalam bahasa inggris
dalam bahasa Inggris
READING Membaca nyaring kalimat
sederhana nama-nama bagian tubuh
WRITING Menyalin nama-nama bagian
tubuh
LISTENING Mendengarkan dan
menyimak, menirukan pengucapan nama-
nama anggota keluarga
SPEAKING Mengucapkan nama-nama
Mengenal nama-nama panggilan
anggota keluarga
anggota keluarga dalam bahasa
READING Membaca nyaring kalimat
Inggris
sederhana tentang nama-nama anggota
keluarga
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
anggota keluarga
Mengenal nama-nama hari dalam LISTENING Mendengar dan menyimak,
bahasa inggris menirukan ucapan kosa kata nama-nama
hari
SPEAKING Bercakap-cakap dan
menyebutkan nama-nama hari dalam bahasa

133
inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama hari dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
hari

BAHASA INGGRIS
Kelas II Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata bagian-bagian
rumah
SPEAKING Menyebutkan dan melafalkan
Mengenal kosa kata bagian-bagian
ucapan kosa kata bagian-bagian rumah
rumah dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan
bagian-bagian rumah
WRITING Menyalin tulisan bagian-bagian
rumah
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama-nama
benda di ruang tamu
SPEAKING Bercakap-cakap dan
Mengenal nama benda-benda yang menyebutkan nama-nama benda di ruang
ada di ruang tamu dalam bahasa tamu dalam bahasa inggris
inggris READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama benda di ruang tamu dalam bahasa
inggris
WRITING Menyalin tulisan benda2 di
ruang tamu
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama-nama
benda di kamar tidur
SPEAKING Bercakap-cakap dan
Mengenal nama benda-benda yang menyebutkan nama-nama benda di kamar
ada di kamar tidur dalam bahasa tidur dalam bahasa inggris
inggris READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama benda di kamar tidur dalam bahasa
inggris
WRITING Menyalin tulisan benda2 di
kamar tidur
Mengenal nama benda-benda yang LISTENING Mendengar dan menyimak,
ada di kamar mandi dalam bahasa menirukan ucapan kosa kata nama benda-
inggris benda di kamar mandi
SPEAKING Bercakap-cakap dan
134
menyebutkan nama-nama benda di kamar
mandi dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama benda di kamar mandi dalam bahasa
inggris
WRITING Menyalin tulisan nama benda2
di kamar mandi
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama benda-
benda di ruang makan dan dapur
SPEAKING Bercakap-cakap dan
Mengenal nama benda-benda yang menyebutkan nama-nama benda di ruang
ada di ruang makan dan dapur dalam makan dan dapur dalam bahasa inggris
bahasa inggris READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama benda di ruang makan dan dapur
dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama benda2
di ruang makan dan dapur

Kelas II Semester 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan tentang nama buah dan
sayuran
SPEAKING Menyebutkan nama buah dan
Mengenal nama buah dan sayuran
sayuran sesuai dengan ejaannya
dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan ejaan
nama buah dan sayuran
WRITING Menyalin tulisan nama buah
dan sayuran
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata binatang
peliharaan
SPEAKING Menyebutkan binatang
Mengenal nama-nama binatang
peliharaan dalam bahasa inggris
peliharaan dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan
binatang peliharaan
WRITING Menyalin tulisan binatang
peliharaan
Mengenal bilangan 11 – 100 dalam LISTENING Mendengar dan menyimak,
bahasa inggris menirukan ucapan kosa kata bilangan 11-
100
SPEAKING Bercaka-cakap dengan

135
menggunakan kosa kata bilangan 11- 100
READING Membaca nyaring tulisan dialog
tentang ungkapan kosa kata bilangan 11-
100
WRITING Menyalin tulisan kosa kata
bilangan 11- 100
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama-nama
hari dan bulan
SPEAKING Bercakap-cakap dan
Mengenal nama-nama hari dan bulan menyebutkan nama-nama hari dan bulan
dalam bahasa inggris dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama hari dan bulan dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
hari dan bulan
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan nama-nama makanan dan
minuman dalam bahasa inggris
SPEAKING Menyebutkan dan bercakap-
Mengenal nama-nama makanan dan cakap dengan menggunakan kosa kata
minuman dalam bahasa Inggris nama-nama makanan dan minuman
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama makanan dan minuman
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
makanan dan minuman

BAHASA INGGRIS
Kelas III Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama alat-alat
transportasi
SPEAKING Bercakap-cakap dan
Mengenal nama-nama alat menyebutkan nama-nama alat transportasi
transportasi dalam bahasa inggris dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama
alat-alat transportasi dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama alat-alat
transportasi
Mengenal nama-nama hobbi dalam LISTENING Mendengar dan menyimak,
bahasa inggris menirukan ucapan kosa kata nama-nama
hobby
SPEAKING Bercakap-cakap dan
136
menyebutkan nama-nama hobby dalam
bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama hobby dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
hobby
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama profesi
SPEAKING Bercakap-cakap dan
menyebutkan nama-nama profesi dalam
Mengenal nama-nama profesi dalam
bahasa inggris
bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama prfesi dalam bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama –nama
profesi
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama-nama
gedung dalam bahasa inggris
SPEAKING Bercakap-cakap dan
menyebutkan nama-nama gedung dalam
Mengenal nama-nama gedung
bahasa inggris dalam bahasa inggris
(tempat umum) dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama gedung dalam bahasa inggris dalam
bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
gedung dalam bahasa inggris
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan kosa kata nama-nama
pakaian dalam bahasa inggris
SPEAKING Bercakap-cakap dan
menyebutkan nama-nama pakaian dalam
Mengenal nama-nama pakaian dalam
bahasa inggris dalam bahasa inggris
bahasa inggris
READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama pakaian dalam bahasa inggris dalam
bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
pakaian dalam bahasa inggris

Kelas III Semester 2


Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mengenal kosa kata nama-nama LISTENING Mendengar dan menyimak,
tempat rekreasi dalam bahasa inggris menirukan ucapan tentang kosa kata nama-
nama tempat rekreasi dalam bahasa inggris
SPEAKING Menyebutkan kosa kata nama-
137
nama tempat rekreasi dalam bahasa inggris
sesuai dengan ejaannya
READING Membaca nyaring tulisan ejaan
kosa kata nama-nama tempat rekreasi dalam
bahasa inggris
WRITING Menyalin tulisan kosa kata
nama-nama tempat rekreasi dalam bahasa
inggris
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan tentang informasi waktu (
tepat dan setengah)
SPEAKING Bercakap-cakap tentang
Mengenal keterangan informasi
informasi waktu
waktu dalam bahasa inggris
READING Membaca nyaring bacaan
sederhana tentang informasi waktu
WRITING Menyalin kalimat sederhana
tentang informasi waktu
LISTENING Mendengar dan menyimak,
Menirukan ucapan tentang aktifitas sehari
SPEAKING Menyebutkan nama-nama
Mengenal kosa kata aktifitas sehari- aktifitas sehari-hari
hari bahasa inggris READING Membaca nyaring tulisan nama-
nama aktifitas sehari-hari
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
aktifitas sehari2
LISTENING Mendengar dan menyimak,
menirukan ucapan nama-nama pakaian
SPEAKING Bercaka-cakap dengan
Mengenal nama-nama pakaian dalam menggunakan kalimat nama-nama pakaian
bahasa Inggris READING Membaca nyaring tulisan dialog
tentang nama-nama pakaian
WRITING Menyalin tulisan nama-nama
pakaian

BAHASA INGGRIS
Kelas IV Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan 1.1 Merespon dengan melakukan tindakan
1. Memahami instruksi sangat sesuai instruksi secara berterima dalam
sederhana dengan tindakan dalam konteks kelas
konteks kelas 1.2 Merespon instruksi sangat sederhana
secara verbal dalam konteks kelas
Berbicara 2.1 Bercakap-cakap untuk menyertai
tindakan secara berterima yang
138
2. Mengungkapkan instruksi dan melibatkan tindak tutur: mengenalkan
informasi sangat sederhana diri, memberi salam/sapaan, memberi
dalam konteks kelas salam perpisahan, dan memberi aba-aba
2.2 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta bantuan, meminta barang, dan
memberi barang
2.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
berterima kasih, meminta maaf, memberi
maaf, melarang, memuji, dan mengajak
2.4 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan ungkapan:
thank you, sorry, please, dan excuse me
Membaca 3.1 Membaca nyaring dengan melafalkan
3 Memahami tulisan bahasa Inggris alfabet dan ucapan yang tepat yang
sangat sederhana dalam konteks melibatkan kata, frasa, dan kalimat
kelas sangat sederhana
3.2 Memahami kalimat dan pesan tertulis
sangat sederhana
Menulis 4.1 Mengeja ujaran bahasa Inggris sangat
4 Mengeja dan menyalin tulisan sederhana secara tepat dan berterima
bahasa Inggris sangat sederhana dengan tanda baca yang benar yang
dalam konteks kelas melibatkan kata, frasa, dan kalimat
sangat sederhana
4.2 Menyalin tulisan bahasa Inggris sangat
sederhana secara tepat dan berterima
seperti: ucapan selamat dan pesan
tertulis

Kelas IV Semester 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan 5.1 Merespon dengan melakukan tindakan
5. Memahami instruksi sangat sesuai dengan instruksi secara berterima
sederhana dengan tindakan dalam konteks kelas dan dalam berbagai
dalam konteks kelas permainan
5.2 Merespon instruksi sangat sederhana
secara verbal
Berbicara 6.1 Menirukan ujaran dalam ungkapan
6. Mengungkapkan instruksi sangat sederhana secara berterima
dan informasi sangat 6.2 Bercakap-cakap untuk menyertai
sederhana dalam konteks tindakan secara berterima yang
139
kelas melibatkan tindak tutur: memberi contoh
melakukan sesuatu dan memberi aba-aba
6.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta bantuan, meminta barang,
memberi barang
6.4 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta ijin, memberi ijin, menyetujui,
tidak menyetujui, menyangkal, dan
meminta kejelasan
6.5 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan ungkapan:
thank you, sorry, please, dan excuse me
Membaca 7.1 Membaca nyaring dengan ucapan yang
7. Memahami tulisan bahasa tepat dan berterima yang melibatkan:
Inggris sangat sederhana kata, frasa, dan kalimat sangat sederhana
dalam konteks kelas 7.2 Memahami kalimat dan pesan tertulis
sangat sederha
Menulis 8.1 Mengeja ujaran bahasa Inggris sangat
8. Mengeja dan menyalin sederhana secara tepat dan berterima
tulisan bahasa Inggris sangat dengan tanda baca yang benar yang
sederhana dalam konteks melibatkan: kata, frasa, dan kalimat
kelas sangat sederhana
8.2 Menyalin tulisan bahasa Inggris sangat
sederhana secara tepat dan berterima
seperti ucapan selamat dan pesan tertulis

BAHASA INGGRIS
Kelas V Semester I
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan
1. Memahami instruksi sangat 1.1 Merespon instruksi sangat sederhana
sederhana dengan tindakan dalam dengan tindakan secara berterima dalam
konteks sekolah konteks kelas dan sekolah
1.2 Merespon instruksi sangat sederhana
secara verbal
Berbicara 2.1 Bercakap-cakap untuk menyertai
2. Mengungkapkan instruksi dan tindakan secara berterima yang
informasi sangat sederhana melibatkan tindak tutur: memberi contoh
dalam konteks sekolah melakukan sesuatu, memberi aba-aba,
dan memberi petunjuk
140
2.2 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta bantuan, memberi bantuan,
meminta barang, dan memberi barang
2.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
mengenalkan diri, mengajak, meminta
ijin, memberi ijin, menyetujui, tidak
menyetujui, dan melarang
2.4 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan ungkapan:
Do you mind … dan Shall we …
Membaca 3.1 Membaca nyaring dengan ucapan,
3. Memahami tulisan bahasa Inggris tekanan, dan intonasi secara tepat dan
dan teks deskriptif bergambar berterima yang melibatkan: kata, frasa,
sangat sederhana dalam konteks dan kalimat sangat sederhana
sekolah 3.2 Memahami kalimat, pesan tertulis dan
teks deskriptif bergambar sangat
sederhana secara tepat dan berterima
Menulis 4.1 Mengeja kalimat sangat sederhana
4. Mengeja dan menyalin kalimat secara tepat dan berterima
sangat sederhana dalam konteks 4.2 Menyalin dan menulis kalimat sangat
sekolah sederhana secara tepat dan berterima
seperti: ucapan selamat, ucapan terima
kasih, dan undangan

Kelas V semester 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan 5.1 Merespon instruksi sangat sederhana
5. Memahami instruksi sangat dengan tindakan secara berterima dalam
sederhana dengan tindakan dalam konteks sekolah
konteks sekolah 5.2 Merespon instruksi sangat sederhana
secara verbal
Berbicara 6.1 Bercakap-cakap untuk menyertai
6. Mengungkapkan instruksi dan tindakan secara berterima yang
informasi sangat sederhana melibatkan tindak tutur: memberi
dalam konteks sekolah contoh melakukan sesuatu, memberi
aba-aba, dan memberi petunjuk
6.2 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
meminta bantuan, memberi bantuan,
141
meminta barang, dan memberi barang
6.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
memberi informasi, memberi pendapat,
dan meminta kejelasan
6.4 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan ungkapan: do
you mind ... dan Shall we ...
Membaca 7.1 Membaca nyaring dengan ucapan,
7. Memahami tulisan bahasa Inggris tekanan, dan intonasi secara tepat dan
sangat sederhana dalam konteks berterima yang melibatkan: kata, frasa,
sekolah kalimat sangat sederhana, dan teks
sangat sederhana
7.2 Memahami kalimat, pesan tertulis dan
teks deskriptif bergambar sangat
sederhana secara tepat dan berterima
Menulis 8.1 Mengeja kalimat sangat sederhana
8. Mengeja dan menyalin kalimat secara tepat dan berterima
sangat sederhana dalam konteks 8.2 Menyalin dan menulis kalimat sangat
sekolah sederhana secara tepat dan berterima
dengan tanda baca yang tepat seperti:
ucapan selamat, ucapan terima kasih,
dan ucapan simpati

BAHASA INGGRIS
Kelas VI Semester 1
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan 1.1 Merespon instruksi sangat sederhana
1. Memahami instruksi dan dengan tindakan secara berterima dalam
informasi sangat sederhana baik kegiatan di dalam dan luar kelas
secara tindakan maupun bahasa 1.2 Merespon instruksi sangat sederhana
dalam konteks sekitar peserta dengan tindakan secara berterima dalam
didik berbagai permainan
1.3 Memahami cerita lisan secara berterima
dengan bantuan gambar
Berbicara 2.1 Bercakap-cakap untuk menyertai
2. Mengungkapkan instruksi dan tindakan secara berterima yang
informasi sangat sederhana melibatkan tindak tutur: memberi contoh
dalam konteks sekitar peserta melakukan sesuatu, memberi aba-aba,
didik dan memberi petunjuk
2.2 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
142
meminta bantuan, memberi bantuan,
meminta barang, dan memberi barang
2.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
mengingatkan, menyatakan suka / tidak
suka, menanyakan jumlah, menanyakan
keadaan, memberi komentar, memberi
pendapat, dan mengusulkan
2.4 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan
ungkapan:Would you plese ... dan May
I ...
Membaca 3.1 Membaca nyaring teks fungsional
3. Memahami teks fungsional pendek sangat sederhana dengan ucapan
pendek dan deskriptif bergambar dan intonasi yang tepat dan berterima
sangat sederhana dalam konteks 3.2 Memahami teks deskriptif bergambar
sekitar peserta didik sangat sederhana dalam konteks sekitar
peserta didik
Menulis 4.1 Menulis teks fungsional pendek sangat
4. Menulis teks fungsional pendek sederhana secara berterima
sangat sederhana dalam konteks 4.2 Menulis kartu-kartu ucapan sangat
sekitar peserta didik sederhana secara berterima

Kelas VI Semester 2
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Mendengarkan 5.1 Merespon instruksi dan informasi
5. Memahami instruksi dan sangat sederhana baik dengan tindakan
informasi sangat sederhana baik maupun bahasa secara berterima di
dengan tindakan maupun bahasa dalam dan luar kelas
dalam konteks sekitar peserta 5.2 Merespon instruksi dan informasi sangat
didik sederhana baik dengan tindakan
maupun bahasa secara berterima dalam
berbagai permainan
5.3 Memahami cerita lisan sangat sederhana
dengan bantuan gambar
Berbicara 6.1 Bercakap-cakap untuk menyertai
6. Mengungkapkan instruksi dan tindakan secara berterima yang
informasi sangat sederhana melibatkan tindak tutu: memberi contoh
dalam konteks sekitar peserta melakukan sesuatu, memberi aba-aba,
didik dan memberi petunjuk
6.2 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi jasa/barang secara
berterima yang melibatkan tindak tutu:
143
meminta bantuan, memberi bantuan,
meminta barang, dan memberi barang
6.3 Bercakap-cakap untuk
meminta/memberi informasi secara
berterima yang melibatkan tindak tutur:
mengungkapkan perasaan, merespon
ungkapan, mengungkapkan keraguan,
menanyakan, dan meminta kejelasan
6.4 Mengungkapkan kesantunan secara
berterima yang melibatkan ungkapa:
Would you please ... dan May I ...
Membaca
7. Memahami teks fungsional 7.1 Membaca nyaring teks fungsional
pendek dan deskriptif bergambar pendek sangat sederhana dengan ucapan
sangat sederhana dalam konteks dan intonasi yang tepat dan berterima
sekitar peserta didik 7.2 Memahami teks deskriptif bergambar
sangat sederhana dalam konteks sekitar
peserta didik
7.3 Memahami teks naratif bergambar
sangat sederhana
Menulis
8. Menulis teks fungsional pendek 8.1 Menulis teks fungsional pendek sangat
sangat sederhana dalam konteks sederhana secara berterima dalam
sekitar peserta didik konteks sekitar peserta didik
8.2 Menulis kartu-kartu ucapan sederhana
secara berterima

SK-KD MATA PELAJARAN KOMPUTER


KOMPUTER
Kelas II Semester 1
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
1.1 Mengenal beberapa perangkat lunak
menggambar 
1.2 Menunjukkan menu ikon yang terdapat
Menggunakan perangkat lunak dalam pengolah gambar
1
pengolah gambar 1.3 Menggunakan menu ikon yang terdapat
dalam pengolah gambar
1.4 Membuat dokumen pengolah gambar
dengan variasi teks
Mengenal lingkungan
2.1 Mengenal lingkungan belajar yang
belajar yang
2 ergonomis/sehat/nyaman
ergonomis/sehat/nyam
dengan peralatan TIK 
a n d e n g a n  peralatan TIK 

144
Kelas II Semester 2
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
Menggunakan pengolah
3 3.1 Membuat gambar kreatif
gambar
4.1 Menggunakan menu ikon yang terdapat
Menggunakan Perangkat dalam perangkat lunak penerbitan
4
Lunak Penerbitan 4.2 Membuat berbagai karya penerbitan

KOMPUTER
Kelas III Semester 1
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
1.1. Mengenal dan menggunakan menu ikon
yang terdapat dalam perangkat lunak
Menggunakan perangkat lunak
pengolah kata
1 pengolah kata
1.2. Membuat dokumen pengolah kata
dengan variasi tabel, grafik, gambar,
dan diagram

Kelas III Semester 2


No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
4.1. Menggunakan menu ikon yang terdapat
dalam perangkat lunak pembuat
Menggunakan perangkat lunak
2 presentasi
pembuat presentasi
4.2. Membuat presentasi teks dengan variasi
tabel, grafik, gambar, dan diagram
3 Membuat Proyek Ketrampilan 3.1. Membuat prakarya

KOMPUTER
Kelas IV Semester 1
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
1 Pengenalan Komputer dalam 1.1 Memahami perkembangan teknologi
teknologi informasi dan informasi dan komunikasi
komunikasi 1.2 Mengidentifikasi perangkat-perangkat
komputer dan fungsinya
2 Menggambar dan mewarnai 2.1 Mengenal perangkat lunak (software)
gambar dengan perangkat untuk menggambar
lunak picture maker 2.2 Menggunakan icon-icon untuk membuat
gambar

145
3 Mencari dan mengirim 3.1. Mengenal perangkat lunak (internet
informasi dengan explorer) untuk mencari informasi dan
menggunakan internet ekplorer menjelajahi dunia maya

4 Membuat tulisan dengan 4.1. Menggunakan icon teks untuk membuat


menggunakan icon teks tulisan

Kelas IV Semester 2
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
5 menggambar dengan 1.1. Menggunakan icon-icon untuk
menggunakan icon-icon yang membuat gambar bangunan
ada pada picture maker
6 menggambar dengan 6.1. Menggambar dengan menggunkan icon
menggunakan icon-icon yang pencil, Erase dan microccope
ada pada picture maker
7 Mengambil gambar yang sudah 7.1 Menyatukan gambar yang telah dibuat
disediakan oleh picture maker dengan mengambil gambar dari library
(Library)

KOMPUTER
Kelas V Semester I
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
1 Menunjuk sistem operasi dan 1.1. Mengenal system operasi
mendemontrasikan perangkat 1.2. Mengenal perangkat lunak untuk
lunak untuk menjelajah media menjelajah komputer pada sitem operasi
penyimpanan dengan jaringan windows
komputer serta multimedia
2 Menunjuk perangkat lunak 2.1. Mengenal Software pengolah kata dan
pengolah kata, mengolah menggunakan fitur umum menu
dokumen secara kreatif dan standar
mendemontrasikan perangkat 2.2. Mengedit dokumen menggunakan
lunak pengolah kata perangkat lunak pengolah kata
2.3. Memodifikasi dokumen menggunakan
perangkat lunak pengolah kata
3 Mengoperasikan fasilitas yang 3.1. Mengidentifikasi surat elektronik
disediakan dalam Internet dalam internet

Kelas V Semester 2
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

146
4 Menunjuk perangkat lunak 4.1. Memodifikasi dokumen menggunakan
pengolah kata, mengolah bingkai, tanda symbol dan penomeran
dokumen secara kreatif dan paragraf
mendemontrasikan perangkat 4.2. Memodifikasi dokumen dengan
lunak pengolah kata Memberi dropcap dan teks berkolom
pada perangkat lunak pengolah kata
4.3. Memodifikasi halaman Naskah dengan
memberikan penomeran pada halaman
4.4. Memodifikasi halaman Naskah
menggunakan perangkat lunak
pengolah kata
5 Mengoperasikan fasilitas yang 5.1 Mengidentifikasi surat elektronik dalam
disediakan dalam Internet internet

KOMPUTER
Kelas VI Semester 1
Standar
No Kompetensi Dasar
Kompetensi
1 Menunjukkan perangkat lunak 1.1. Mengenal Perangkatl lunak Pengolah
pengolah angka, mengolah angka dan fungsi iconnya 
dokumen secara kreatif dan 1.2. Memasukkan data dan mengatur
mendemonstrasikan perangkat worksheet
lunak Pengolah angka 1.3. Memodifikasi data dan tabel
2 Mengenal perangkat keras, 2.1. Mengirim berita / file melalui media
system, tatacara pelayanan elektronik
internet, mendemonstrasikan
web dan email, mencari
informasi dan berkomunikasi
melalui internet

Kelas VI Semester 2
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar
3 Menggunakan rumus dan 3.1. Menerapkan formula dan fungsi
fungsi pada program pengolah statistic
angka 3.2. Mengenal rumus
fungsi =IF tunggal dan majemuk
4 Mengenal perangkat keras, 4.1. Melakukan komunikasi melalui internet
system, tatacara pelayanan 4.2. Chatting
internet, mendemonstrasikan
web dan email, mencari
informasi dan berkomunikasi
melalui internet

147
SK-KD MATA PELAJARAN BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)
BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)
Kelas I Semester I
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca huruf- 1.1 Melafalkan huruf hijaiyah Huruf hijaiyah mulai
huruf hijaiyah dengan fasih Alif s/d ya

2. Membaca tanda 2.1 Melafadzkan tanda baca Fathah , Kasroh


huruf Al-Qur’an Al-Qur an dengan benar dhomah , Sukun
3. Membaca surat 3.1 Melafadzkan surat An- Surat An-Nass
pendek dalam Al- Naas dengan benar
Qur’an 3.2 Menghafal surat An-Naas Surat An-Nass
4. Menghafal surat dengan fasih dan lancar
pendek dalam Al-
Qur’an

Kelas I Semester 2
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Menulis Huruf-huruf 1.1 Menulis huruf-huruf Al Huruf huruf hijaiyah
Qur aN qur an mulai Alif s/d Ya
2. Menulis tanda baca 2.1 Menulis tanda baca Tanda baca Al-qur
Al-Qur an Fathah, Kasroh, an
Dlommah, Sukun
3. Membaca Al-Qur an 3.1 Melafadzkan Surat Al- Surat Al-Falaq
dengan tartil Falaq
4. Menghafal Surat 4.1 Menghafal Surat Al-falaq Surat Al-Falaq
pendek dalam Al-Qur dengan benar dan lancar
an

BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)


Kelas II Semester I
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan surat Al- Surat Al-Iklhas
pendek dalam Al-Qur Ikhlas dengan fasih
an 2.1. Menghafalkan surat Al- Surat Al-Iklhas
2. Menghafal surat- Ikhlas dengan fasih dan
surat pendek dalam Al- Lancar
Qur an 2.1 Menghafalkan surat Al- Surat Al-Lahab
Lahab dengan fasih dan
Lancar
3.1 Menulis huruf-huruf Al- Surat Al-Iklhas
148
3. Menulis huruf-huruf Qur an yang Bertanda
Al-Qur an yang baca Kasroh, Dlommah,
bertanda baca Fathah, Sukun

Kelas II Semester 2
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan surat An – Surat An-Nashr
pendek dalam Al- Nashr dengan fasih
Qur an
2. Menghafal surat- 2.1 Menghafalkan surat An- Surat An-Nashr
surat pendek dalam Nashr dengan fasih dan
Al-Qur an lancar

3. tanda baca Al-Qur 3.1. Melafadzkan tanda baca Huruf dan tanda
an Fathahtain, Kasrotain, baca Al-Qur an
dan Dlommatain
3.2. Menulis huruf-huruf Al-
Qur an yang diberi tanda
baca Fathatain,
kasrotain, Dlommatain
dengan benar
3.3. Melafadzkan huruf-huruf
Al-Qur an yang diberi
tanda baca Fathatain,
kasrotain, Dlommatain
dengan benar

BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)


Kelas III Semester I
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan surat Al- Surat Al-Kafirun
pendek dalam Al- Kafirun dengan fasih
Qur an
2. Menghafal surat 2.1 Menghafalkan surat Al- Surat Al-Kafirun
pendek dalam Al- Kafirun dengan fasih dan
Qur an benar
3. Membaca tanda baca 3.1 Melafadzkan tanda baca Tanda baca
Al-Qur an Tasydid dengan benar Syaddah/Tasydid
3.2 Melafadzkan huruf-huruf
yang bertanda baca Syaddah
4. Menulis tanda baca 4.1 Menulis tanda baca Surat Al-Kafirun
Al-Qur an Syaddah pada surat Al-
149
Kafirun
Kelas III Semester 2
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan Surat Al- Surat Al-Kautsar
pendek dalam Al- Kautsar dengan fasih
Qur an
2. Menghafal surat 2.1 Menghafalkan Surat Al- Surat Al-Kautsar
pendek dalam Al- Kautsar dengan fasih
Qur an dan lancar
3. Menulis huruf Al- 3.1. Merangkai dua atau Huruf-huruf Al-Qur
Qur an tiga huruf Al-Qur an an
dengan benar dan baik

4. Membaca surat 4.1. Melafadzkan Surat Al- Surat Al-Maa uun


pendek dalam Al- Maa uun dengan fasih
Qur an
5. Menghafal surat 5.1. Menghafalkan Surat Surat Al-Maa uun
pendek dalam Al- Al-Maa uun dengan
Qur an fasih dan lancar

BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)


Kelas IV Semester I
STÁNDAR KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Menulis huruf-huruf 1.1 Menulis huruf-huruf Huruf-huruf Al-qur an
Al-Qur an yang tidak bisa
dirangkaikan dengan
huruf sesudahnya
1.2 Merangkaikan 4 huruf
Al-Qur an dengan benar
dalam satu kalimat
2. Membaca surat 2.1 Melafadzkan Surat Al- Surat Al-Quraisy
pendek dalam Al- Quraisy dengan fasih
Qur an
3. Menghafal surat 3.1 Menghafalkan surat Al- Surat Al-Quraisy
pendek dalam Al- Quraisy dengan fasih dan
Qur an lancar

Kelas IV Semester 2
STÁNDAR
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan surat Al-Fi Surat Al fiil
pendek dalam Al- il dengan fasih
150
Qur an
2. Menghafal surat 2.1 Menghafalkan Surat Al- Surat Al fiil
pendek dalam Al- Fi il dengan fasih dan
Qur an lancar
3. Menerapkan ilmu 3.1. Mengidentifikasi Bacaan :
Tajwid dalam hukum bacaan nun -Idhar
membaca Al-Qur an sukun atau tanwin - Idghom Bighunah
3.2. Mempraktekkan hukum -Idghom Bila ghunah
bacaan nun sukun atau -Iqlab
tanwin dalam membaca -Ikhfa
Al-Qur an

4. Menulis huruf-huruf 4.1. Merangkaikan 5 huruf Huruf-huruf Al-Qur


Al-qur an Al-Qur an dengan an
benar

BTQ (Baca Tulis Al-Qur’an)


Kelas V Semester I
STÁNDAR
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 Melafadzkan surat Al- Surat Al-Humazah
pendek dalam Al-Qur an Humazah dengan fasih
2. Menghafal surat 2.1 Menghafalkan Surat Al- Surat Al-Humazah
pendek dalam Al-Qur an Humazah dengan fasih
dan lancar
3. Menerapkan ilmu 3.1 Mengidentifikasi bacaan Mad Thobi i
Tajwid dalam membaca Mad
Al-Qur an 3.2 Mempraktekkan bacaan
Mad dalam membaca Al
Qur an
4. Menerapkan ilmu 4.1 Mengidentifikasi hukum Bacaan :
Tajwid dalam membaca bacaan Mim sukun -Idhar Syafawi
Al-Qur an 4.2 Mempraktekkan hukum -Ikhfa Syafawi
bacaan mim sukun -Idghom Mimi
dalam membaca Al-Qur (Idghom mitsly)
an
5. Membaca Al-Qur an 5.1. Mempraktekkan bacaan Al Qur an juz 1-10
dengan Tartil Al-Qur an dengan
Tartil

Kelas V Semester 2
STÁNDAR
KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK
KOMPETENSI
1. Membaca surat 1.1 melafadzkan Surat Al- Surat Al-Ashr
151
pendek dalam Al-Qur an Ashr dengan fasih
2. Menghafal surat 2.1 Menghafalkan Surat Al- Surat Al-Ashr
pendek dalam Al-Qur an Ashr dengan fasih dan
lancar
3. Menulis huruf-huruf 3.1 Merangkaikan 6-7 huruf Huruf-huruf
Al-qur an al-Qur an dengan benar Al-qur an
dalam satu kalimat
4. Membaca surat 4.1 Melafadzkan Surat At- Surat At-Takaatsur
pendek dalam Al-Qur an Takaatsur dengan fasih
5. Menghafal surat 5.1 Menghafalkan Surat At- Surat At-Takaatsur
pendek dalam Al-Qur an Takaatsur dengan fasih
dan lancar

6. Membaca Al-Qur an 6.1. Mempraktekkan Al Qur an juz 1-10


dengan Tartil membaca Al-Qur an
dengan Tartil

4. PELAKSANAAN MUATAN LOKAL


Pelakasanaan muatan lokal merupakan bagian integral dari struktur kurikulum.
Muatan lokal ini diberikan ada yang dari kelas I -VI ada yang mulai kelas II – VI
sesuai pelajaran yang ditentukan. Pelaksanaan muatan lokal disusun berdasarkan
SKL dan SK dan KD mata pelajaran muatan lokal dengan ketentuan sebagai berikut :
 Kurikulum ini memuat 4 mata pelajaran, yaitu : Bahasa Jawa, Bahasa
Inggris,komputer dan BTQ seperti pada Tabel Mata Pelajaran Kurikulum Muatan
Lokal.
 Pendekatan pembelajaran muatan lokal dilaksanakan dengan “pendekatan Mata
Pelajaran”
 Alokasi waktu satu jam pembelajaran adalah 35 menit.
 Proses pembelajaran muatan lokal menekankan pendekatan teori dan praktik
langsung
Tabel Mata Pelajaran Muatan Lokal
Kelas
MATA PELAJARAN
I II III IV V VI
1. Bahasa Jawa 2 2 2 1  1 1
2. Bahasa Inggris  2 2  2 2 2 2
3. Komputer  - 2 2  2 2 2
4. Baca Tulis Al-Qur’an (BTQ) 2 2 2 2 2 -
 Alokasi Waktu
Setiap kegiatan dilaksanakan sesuai jam pelajaran
 Penilaian
Penilaian Muatan Lokal dilakukan melalui ujian Madrasah

152
3. PENGEMBANGAN DIRI

Pengembangan diri adalah kegiatan pendidikan di luar mata pelajaran sebagai


bagian integral dari kurikulum sekolah/madrasah. Kegiatan ini merupakan upaya
pembentukan watak kepribadian peserta didik yang dilakukan melalui kegiatan
pelayanan konseling berkenaan dengan masalah-masalah pribadi dan kehidupan sosial,
kegiatan belajar dan pengembangan karir, serta kegiatan ekstra kurikuler, yang
bertujuan mengembangkan potensi peserta didik secara optimal yaitu menjadi manusia
yang mampu menata diri dan menjawab berbagai tantangan baik dari dirinya sendiri
maupun dari lingkungannya secara adaptif dan konstruktif baik di lingkungan keluarga
maupun masyarakat.
Pelaksanaan pengembangan diri dilakukan melalui kegiatan:
 Rutin, yaitu kegiatan yang dilakukan terjadwal, seperti: upacara bendera, senam,
Sholat jamaah/keagamaan bersama, pemeliharaan kebersihan dan kesehatan diri;
 Spontan, adalah kegiatan tidak terjadwal dalam kejadian khusus seperti:
pembentukan perilaku memberi salam, membuang sampah pada tempatnya, antri.;
 Keteladanan, adalah kegiatan dalam bentuk perilaku sehari-hari seperti:
berpakaian rapi, berbahasa yang baik, rajin membaca, memuji kebaikan dan atau
keberhasilan orang lain, datang tepat waktu;
 Terprogram, adalah kegiatan yang dirancang secara khusus dalam kurun waktu
tertentu untuk memenuhi kebutuhan peserta didik secara individual, kelompok,
dan klasikal melalui penyelenggaraan layanan dan kegiatan pendukung konseling,
ekstra kurikuler seperti kelompok karya ilmiah, latihan/lomba
keberbakatan/prestasi, seminar, workshop, bazar, dan kegiatan lapangan, dsb.;
 Pengkondisian, adalah pengadaan sarana yang mendorong terbentuknya perilaku
terpuji.

KONSEP DAN SIFAT KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI


Kegiatan pengembangan diri di MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan
Kabupaten Pasuruan dimaksudkan untuk memberikan kesempatan kepada peserta
didik dalam mengembangkan dan mengekspresikan diri dalam beradaptasi dengan
lingkungan sekolah, teman, keluarga dan masyarakat sekitarnya yang lebih luas,
meningkatkan potensi terhadap kebutuhan belajar, mengembangkan potensi bakat,
minat, setiap peserta didik sesuai dengan kondisi dan kemampuan madrasah.
Kegiatan Pengembangan diri dilaksanakan melalui kegiatan ektrakurikuler
dan bersifat pilihan, dalam arti setiap siswa wajib mengikuti kegiatan
pengembangan diri sebanyak-banyaknya 3 (tiga) kegiatan pengembangan diri,
tidak termasuk dalam pelayanan Bimbingan dan Konseling yang merupakan
program pengembangan diri wajib.

BENTUK DAN SASARAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI


Ruang lingkup pengembangan diri meliputi:
 Keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa

153
 Kesadaran mengikuti aturan
 Kesadaran akan adanya hal yang rinci
 Kesadaran akan kemandirian
 Kesadaran untuk bersosialisasi
 Kesadaran untuk mengembangkan panca indera
 kesiapan menuju kematangan
 pengorganisasian tugas-tugas fisikal sehari-hari
 Kematangan untuk melakukan aktifitas dalam suasana normal
 kemampuan ketrampilan hidup yang dasar
 Ketrampilan sosial
 Ketrampilan mengelola perasaan
 Ketrampilan mengelola agresifitas
 Ketramplan mengelola stress
 Ketrampilan merencanakan dan Ketrampilan memecahkan masalah
 Ketrampilan pengembangan diri
Adapun bentuk-bentuk kegiatan pengembangan diri di MINU
DARUSSALAM 19 Pasuruan sebagai berikut :

1. Ekstra kurikuler
 Ekstra Wajib Kepramukaan
Tujuan dalam pramuka adalah :
 Sebagai wahana bagi peserta didik mengembangkan jiwa
kepanduan, cinta tanah air, berorganisasi.
 Melatih peserta didik untuk terampil dan mandiri.
Sasaran dari kegiatan pramuka ini adalah kelas I – VI

 Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)


Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Mempersiapkan peserta didik untuk peduli terhadap kesehatan
 Mempersiapkan siswa untuk kompetisi UKS
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III – VI

 Ekstra Pilihan
a. Seni Baca Al-Qur’an Bittaghonni
Tujuan dari diadakannya seni baca Al-Qur’an adalah :
 Menghargai dan menghormati kitab sucinya.
 Menumbuhkembangkan sifat cinta terhadap agama khususnya
pada kitab Suci Al-Qur’an.
 Melestarikan budaya islami.
 Memperindah bacaan ayat-ayat Al-Qur’an
Sasaran kegiatan ini adalah kelas III - VI.
b. Tahfidz
Tujua dari tahfidz adalah:
 Untuk menjaga kemurnian dan keaslian Ai-Qur’an

154
 Membangkitkan cinta terhadap kitab suci Al-Qur’an
Sasaran kegiatan ini adalah kelas III - VI.
c. Seni Musik (Samroh,banjari, drum band dan paduan suara)
Tujuan seni musik adalah :
 Melestarikan budaya Islam.
 Memberikan bekal kecakapan hidup berupa seni musik.
 Menumbuh kembangkan sifat cinta terhadap budaya Islam.
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III - VI.
d. Seni Lukis dan Kaligrafi
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Menumbuhkan sifat cinta pada seni rupa
 Menumbuhkan sifat ketenangan dan estetika pada peserta didik.
 Melestarikan budaya seni rupa sebagai asset bangsa.
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas I s.d VI.
e. Seni Tari
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Menumbuhkan sifat cinta pada kesenian tradisional dan modern
 Menumbuhkan sifat estetika pada peserta didik.
 Melestarikan budaya dan aset bangsa.
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III - VI.
f. Puisi
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Mengembangkan kreasi dan ekspresi jiwa peserta didik
 Mampu menyusun bahasa yang indah
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III - VI.
g. Pidato tiga Bahasa
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Memperdalam ketrampilan berbahasa
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III - VI
h. Olahraga Prestasi ( Catur, Bulutangkis, atletik dan tenis meja )
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Mengembangkan bakat peserta didik di bidang olah raga.
 Membiasakan pola hidup sehat jasmani dan rohani.
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas V s.d kelas VI. Yang
diprioritaskan bagi siswa disiplin waktu

2. Pelayanan Konseling (bersifat wajib)


Layanan konseling ini akan dilakukan oleh BP dalam bentuk pelayanan berupa:
 Bimbingan bersosial dan adaptasi dalam lingkungan belajar/madrasah
 Bimbingan meningkatkan kemampuan belajar dan Bina Prestasi Akademik,
 Konseling Masalah kesulitan belajar peserta didik
 Konseling Masalah dalam kehidupan sosial peserta didik
Sasaran dari pelayanan konseling ini adalah semua siswa mulai dari kelas I
sampai dengan kelas VI.

155
3. Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Mempersiapkan peserta didik untuk peduli terhadap kesehatan
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas III - VI

4. Pendidikan Keamanan Sekolah (PKS)


Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Mempersiapkan peserta didik untuk peduli terhadap kesehatan dan
Keamanan sekolah dan orang lain.
 Menjadi garda terdepan terhadap kedisiplinan anak.
Sasaran dari kegiatan ini adalah kelas IV - VI

5. Bentuk Kegiatan Pembiasaan


Merupakan proses pembentukan akhlaq dan penanaman/pengamalan ajaran
islam.
Adapun kegiatan pembiasaan meliputi :
 Istighotsah dan bacaan Al-Asma’ al-Husna rutin
Diperkuat dengan Hafalan Juz Amma dan Surat pilihan dan doa-doa harian
 Pembinaan Tilawatil Qur-an Bin-Nadhor
 Peringatan Hari Besar Islam:
 Sholat Berjamaah Sunat Dhuha dan Dhuhur
 Penanaman Akhlaq Islami

SK DAN KD KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI


SK dan KD Kegiatan Pengembangan diri dikembangkan oleh guru
pelatih/pembina sesuai dengan standar minimal yang ditetapkan oleh madrasah
sesuai dengan tujuanya.

PELAKSANAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI


Mekanisme Pelaksanaan
a) Kegiatan Pengembangan Diri dilaksanakan di luar jam pembelajaran
b) Jadwal Kegiatan

NO NAMA KEGIATAN HARI WAKTU

1 Kegiatan Pelayanan SENIN s/d SABTU Fakultatif:


Konseling 08.20 – 09.30
2 Kegiatan Kepramukaan SABTU
3 Pidato SABTU
4 Banjari SABTU
5 Drumb Band KAMIS
6 PKS dan UKS SENIN s/d SABTU
7 Bina Prestasi SENIN s/d SABTU
8 Olah Raga SABTU
156
9 Seni Baca Al-Qur’an SABTU
10 Tahfidz SABTU
11 Paduan Suara SABTU
12 Puisi SABTU
13 Kaligrafi SABTU
14 Melukis SABTU
15 Tari SABTU
c) Alokasi Waktu
Setiap kegiatan dilakukan selama 2 jam pelajaran

d) Penilaian
Kegiatan pengembangan diri dinilai dan dilaporkan secara berkala kepada
sekolah dan orang tua berbentuk kualitatif.

4. PENGATURAN BEBAN BELAJAR

Satuan pendidikan MI menggunakan sistem paket. yaitu sistem


penyelenggaraan program pendidikan yang peserta didiknya diwajibkan mengikuti
seluruh program pembelajaran dan beban belajar yang sudah ditetapkan untuk setiap
kelas sesuai dengan struktur kurikulum yang ditetapkan .
Beban belajar dalam satuan waktu yang dibutuhkan oleh peserta didik
untuk mengikuti program pembelajaran melalui (1) sistem tatap muka, (2) penugasan
terstruktur, dan (3) kegiatan mandiri tidak terstruktur. Pengaturan beban belajar
dimaksudkan untuk mencapai standar kompetensi lulusan .Beban belajar kegiatan
tatap muka per jam pembelajaran MI berlangsung selama 35 menit.

Tabel. Beban Belajar Kegiatan Tatap Muka Keseluruhan untuk


MINU DARUSSALAM 19 Penataan Pasuruan
Satu jam
Jumlah jam Minggu efektif Waktu
pembelajaran
Kelas pembelajaran per tahun pembelajaran
tatap
per minggu ajaran /jam per tahun
muka/menit
I 35 34 45 1530
II 35 35 45 1575
III 35 48 45 2160
IV 35 48 45 2160
V 35 48 45 2160
VI 35 48 45 2160

5. KETUNTASAN BELAJAR
Penetapan nilai ketuntasan belajar minimum dilakukan melalui analisis
ketuntasan minimum pada setiap KI, KD dan SK,KD dimungkinkan adanya perbedaan
nilai ketuntasan belajar minimal dan penetapannya harus memperhatikan hal-hal
sebagai berikut:
157
a. Tingkat Kompleksitas (kerumitan dan kesulitan) setiap KD yang harus dicapai
oleh siswa
b. Tingkat kemampuan (intake) rata-rata siswa pada MINU DARUSSALAM 19
Pasuruan.
c. Kemampuan sumber daya pendukung dalam penyelenggaraan pembelajaran pada
madrasah ini
d. Ketuntasan Belajar siswa ditetapkan oleh musyawarah guru bidang studi
berdasarkan acuan yang ditetapkan oleh madrasah. Standar Ketuntasan Belajar
Minimal / Kriteria Ketuntasan Minimal siswa MINU DARUSSALAM 19
Pasuruan adalah sebagai berikut :
Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) Mata Pelajaran

No Mata Pelajaran RINCIAN KKM


K D I KKM
1 Pendidikan Agama
a. Qur'an dan Hadits 70 70 85 75
b. Aqidah dan Akhlaq 72 75 78 75
c. Fiqih 70 75 80 75
d. SKI 65 70 75 70
2 Pendidikan Kewarganegaraan 62 73 75 70
3 Bahasa Indonesia 70 70 70 70
4 Bahasa Arab 70 70 70 70
5 Matematika 70 70 70 70
6 IPA 68 70 72 70
7 IPS 65 70 75 70
8 Seni Budaya dan Keterampilan 70 75 80 75
9 Pendidikan Jasmani, Olah Raga dan 75 70 80 75
Kesehatan
10 Muatan Lokal
Bahasa Jawa 70 70 70 70
Bahasa Inggris 68 69 73 70
Aswaja 70 70 70 70
BTQ 70 70 70 70

6. KENAIKAN KELAS DAN KELULUSAN

Kreteria Kenaikan kelas


Kenaikan kelas dilaksanakan pada setiap akhir tahun pelajaran berdasarkan ;
a. Nilai
Siswa dinyatakan naik kelas apabila yang bersangkutan:
1. Menyelesaikan seluruh program
pembelajaran dalam dua semester pada tahun pelajaran yang diikuti.
2. Mencapai tingkat kompetensi yang
dipersyaratkan, minimal sama dengan KKM.
158
3. Nilai siswa yang tertuang dalam raport
tidak melebihi 3 mata pelajaran yang nilainya dibawah KKM
4. Nilai rapor yang dihitung untuk
dipertimbangkan naik kelas adalah nilai rata-rata mata pelajaran semester 1
(ganjil) dan semester 2 (genap).
b. Absensi
1. Ketidakhadiran siswa tanpa keterangan maksimal 10 % dari jumlah hari
efektif tiap semester.
2. Perhitungan kehadiran bukan hanya kehadiran pada semester dua melainkan
kehadiran pada semester satu dan dua
c. Akhlak
Siswa dinyatakan naik kelas apabila yang bersangkutan:
1. Mencapai nilai sikap untuk semua mata pelajaran minimal baik.
2. Memiliki akhlak terpuji dan tidak mencemarkan nama baik
madrasah.
d. Prestasi non akademik
Siswa yang memiliki prestasi non akademik dapat dijadikan bahan
pertimbangan naik kelas.
Laporan Hasil Belajar Siswa disampaikan kepada siswa dan orang tua/wali siswa,
setiap akhir semester

Kriteria Kelulusan Ujian Nasional Dan Ujian Madrasah


Standar Kompetensi Lulusan (SKL) MI
Standar kompetensi lulusan (SKL) MI ini diadopsi dari Peraturan Menteri
Pendidikan Nasional Nomor 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan).
SKL MI adalah sebagai berikut:
a. Menjalankan ajaran agama yang dianut sesuai dengan tahap perkembangan
anak
b. Mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri
c. Mematuhi aturan-aturan sosial yang berlaku dalam lingkungannya
d. Menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial
ekonomi di lingkungan sekitarnya
e. Menggunakan informasi tentang lingkungan sekitar secara logis, kritis, dan
kreatif
f. Menunjukkan kemampuan berpikir logis, kritis, dan kreatif, dengan bimbingan
guru/pendidik
g. Menunjukkan rasa keingintahuan yang tinggi dan menyadari potensinya
h. Menunjukkan kemampuan memecahkan masalah sederhana dalam kehidupan
sehari-hari
i. Menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial di lingkungan
sekitar
j. Menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan
k. Menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah
air Indonesia

159
l. Menunjukkan kemampuan untuk melakukan kegiatan seni dan budaya lokal
m. Menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, bugar, aman, dan memanfaatkan
waktu luang
n. Berkomunikasi secara jelas dan santun
o. Bekerja sama dalam kelompok, tolong-menolong, dan menjaga diri sendiri
dalam lingkungan keluarga dan teman sebaya
p. Menunjukkan kegemaran membaca dan menulis
q. Menunjukkan keterampilan menyimak, berbicara, membaca, menulis, dan
berhitung
Seorang siswa dinyatakan LULUS apabila memenuhi 2 (dua) aspek yaitu
Aspek Akademik dan Aspek Non Akademik
a. Aspek Akademik, meliputi :
 Memiliki nilai rapor yang lengkap untuk kelas 1, s.d 6.
 Telah memiliki nilai ujian untuk seluruh mata pelajaran yang diujikan.
 Tidak terdapat nilai kurang dari standard nasional baik untuk ujian tulis
maupun ujian praktek seluruh mata pelajaran yang diujikan dengan
nilai rata-rata Ujian Berstandar Nasional maupun Ujian madrasah tidak
boleh kurang nilai rata-rata dari standard Ketuntasan Belajar Minimal.
b. Aspek non Akademik, meliputi :
 Nilai rata-rata kepribadian (kelakuan, kerajinan dan kerapian) pada
semester I dan II kelas VI minimal Baik.
 Kehadiran di Madrasah pada semester I dan II kelas VI minimal 80%
dari jumlah hari efektif.
Seorang siswa dinyatakan TIDAK LULUS apabila tidak memenuhi Aspek
Akademik dan Aspek Non Akademik seperti yang tersebut di atas.
Bagi siswa yang tidak lulus maka akan dilaksanakan hal-hal sebagai berikut :

7. PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP (LIFE SKILL)


a) KONSEP DAN SIFAT PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP di MI
Life skill atau kecakapan hidup adalah kecakapan yang dimiliki seseorang untuk
berani menghadapi problema hidup dan kehidupan dengan wajar tanpa merasa
tertekan, kemudian secara proaktif dan kreatif mencari serta menemukan solusi
sehingga mampu mengatasinya.

160
A. KOMPONEN PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP DI MADRASAH
IBTIDAIYAH
Komponen-komponen pendidikan kecakapan hidup tersebut dapat
digambarkan sebagaimana dalam bagan berikut 
Bagan Komponen Kecakapan Hidup

   

  

    

  

161
Dalam pelaksanaannya pendidikan kecakapan hidup tersebut dapat
dilaksanakan dengan dua cara, yaitu 1) diinternalisasikan dalam setiap mata pelajaran
melalui strategi pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru dalam PBM dan ini yang
dipilih oleh MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan, dan 2) melalui mata pelajaran
khusus, utamanya untuk kecakapan hidup vokasional.

PENGINTERNALISASIAN PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP DALAM


SEMUA MATA PELAJARAN

Kecakapan hidup yang termasuk dalam komponen Personal Skill, General


Skill dan Academic Skill akan diinternalisasikan dalam setiap mata pelajaran yang
disajikan di Madrasah ini. Komponen-komponen kecakapan hidup yang akan
diinternalisasikan dalam setiap mata pelajaran dapat dilihat lebih detail pada
bagian pengalaman belajar pada setiap silabus yang ada pada setiap mata pelajaran
(silabus dan RPP di dokumen II).
Dalam menginternalisasikan komponen-komponen kecakapan hidup tersebut
digunakan strategi-strategi sebagai berikut
a) Melalui reorientasi pembelajaran, setiap guru yang akan menyampaikan mata
pelajaran harus merencanakan komponen-komponen yang akan
diinternalisasikan dalam proses pembelajaran, sehingga pencapaian
kompetensi dalam setiap mata pelajaran hendaknya diikuti dengan
“penyemaian” komponen-komponen dari kecakapan hidup.
b) Mengubah strategi pembelajaran dengan menggunakan pendekatan dan
metoda yang variatif, sehingga memungkinkan:
 Siswa lebih aktif
 Iklim belajar menyenangkan
 Fungsi guru bergeser dari pemberi informasi menuju seorang fasilitator
 Materi yang dipelajari terkait dengan lingkungan kehidupan siswa, sehingga
dapat dimanfaatkan untuk memecahkan masalah kehidupan
 Siswa terbiasa mencari informasi dari berbagai sumber
 Menggeser "teaching" menjadi "learning"
 Lebih banyak komponen-komponen dalam kecakapan hidup yang bisa
diinternalisasikan dalam PBM

B. TARGET KECAKAPAN HIDUP SISWA TINGKAT DASAR


KELAS KECAKAPAN HIDUP YANG HARUS DICAPAI
I  Mampu bersosialisasi dengan teman sebaya
 Mampu melakukan kegiatan sehari-hari secara mandiri
II  Mampu bersosialisasi dengan lingkungan
 Mampu melakukan kegiatan sehari-hari dengan tertib
III  Mampu bekerjasama dengan lingkungan
 Mampu melaksanakan kegiatan sehari-hari dengan
disiplin
IV  Mampu memecahkan masalah sederhana yang
162
berhubungan dengan kegiatan dilingkungan sekolah
 Mampu mengamalkan kegiatan keagamaan dalam
kehidupan sehari-hari
V  Mampu memecahkan masalah sederhana yang
berhubungan dengan kegiatan dilingkungan sekolah
dan keluarga
 Mampu mengamalkan kegiatan keagamaan dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar
VI  Mampu memecahkan masalah sederhana yang
berhubungan dengan kegiatan dilingkungan sekolah
dan keluarga
 Mampu mengamalkan kegiatan keagamaan dalam
kehidupan sehari-hari dengan benar dan disiplin
 Mampu bertangggung jawab atas tindakan yang
dilakukan, baik di sekolah maupun di rumah

8. PENDIDIKAN BERBASIS KEUNGGULAN LOKAL DAN GLOBAL


Dalam upaya menginternalisasikan komponen-komponen kecakapan hidup agar
berbasis pada keunggulan lokal Kabupaten pasuruan digunakan strategi-strategi
sebagai berikut :
 Memadukan kegiatan kurikuler dan ekstrakurikuler secara sinergis
 Menerapkan pelaksanaan kurikulum terpadu dalam arti setiap kegiatan
pembelajaran berusaha ditekankan pada penyiapan kecakapan siswa dalam
menghadapi era globalisasi dengan tetap berpegangan pada basis
masyarakat islami pedesaan yang harmonis
 Memasukkan pembelajaran BTQ dan diniyah sebagai basis keunggulan
lokal Pasuruan
 Pengolahan sirtu (pasir batu) menjadi paving

9. PENDIDIKAN KARAKTER
Ada 18 nilai-nilai dalam pengembangan pendidikan budaya dan karakter bangsa
yang dibuat oleh Kemdikbud.  Mulai tahun ajaran 2011, seluruh tingkat pendidikan
di Indonesia harus menyisipkan pendidikan berkarakter tersebut dalam proses
pendidikannya. Adapun 18 nilai dalam pendidikan karakter bangsa tersebut adalah:
1.Religius
Sikap dan perilaku yang patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang dianutnya,
toleran terhadap pelaksanaan ibadah agama lain, dan hidup rukun dengan pemeluk
agama lain. Strategi yang digunakan pembiasan kegiatan keagamaan yang
dilaksanakan di madrasah secara rutin, missal: memberi salam pada waktu bertemu
dengan teman atau guru, sholat duhur berjama’ah
2.Jujur
Perilaku yang didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang selalu
dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan. Srategi yang digunakan
163
pembiasaan untuk bersikap jujur, contoh dengan mengisi jam kejujuran di kelas,
membuat kantin kejujuran
3.Toleransi
Sikap dan tindakan yang menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat,
sikap, dan tindakan orang lain yang berbeda dari dirinya. Strategi yang digunakan
mengacak teman dalam kelompok secara bergantian setiap bulan di kelas, contoh:
mendirikan sholat berjama’ah.
4.Disiplin
Tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan
peraturan. Membuat peratusan secara tegas yang berisi reward dan sanksi, contoh:
Tata tertib sekolah
5.KerjaKeras
Tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan
peraturan. Strategi yang digunakan dengan pemberian tugas, misalnya evaluasi
setiap akhir materi.
6.Kreatif
Berpikir dan melakukan sesuatu untuk menghasilkan cara atau hasil baru dari
sesuatu yang telah dimiliki. Strategi yang bisa digunakan menggunakan
pembelajaran yang berbasis masalah.
7.Mandiri
Sikap dan perilaku yang tidak mudah tergantung pada orang lain dalam
menyelesaikan tugas-tugas. Strategi yang bisa digunakan pemberian tugas individu.
8.Demokratis
Cara berfikir, bersikap, dan bertindak yang menilai sama hak dan kewajiban dirinya
dan orang lain. Strategi yang bisa digunakan pembelajaran dengan metode diskusi
atau kooperatif learning.
9.Rasa Ingin Tahu
Sikap dan tindakan yang selalu berupaya untuk mengetahui lebih mendalam dan
meluas dari sesuatu yang dipelajarinya, dilihat, dan didengar. Strategi yang bisa
dilakukan dengan menggunakan pembelajaran discovery.
10. Semangat Kebangsaan
Cara berpikir, bertindak, dan berwawasan yang menempatkan kepentingan
bangsa dan negara di atas kepentingan diri dan kelompoknya.strategi yang
digunakan melaksanakan kegiatan yang bersifat nasionalis, missal: upucara
bendera, menyenyikan lagu-lagu nasional
11. Cinta Tanah Air
Cara berpikir, bertindak, dan berwawasan yang menempatkan kepentingan
bangsa dan negara di atas kepentingan diri dan kelompoknya. Strategi yang bisa
digunakan memberi anjuran dan teladan untuk membeli dan memakai produk
dalam negeri.
12. Menghargai Prestasi
Sikap dan tindakan yang mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang
berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang

164
lain. Strategi yang bisa digunakan memberikan hadiah/reward atas prestasi yang
diraih. missal : pemberian bintang prestasi di kelas
13. Bersahabat/Komunikatif
Sikap dan tindakan yang mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang
berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang
lain. Strategi yang bisa digunakan siswa diajak berkomunikasi secara aktif
dengan orang-orang yang ada di sekitarnya.
14. Cinta Damai
Sikap dan tindakan yang mendorong dirinya untuk menghasilkan sesuatu yang
berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang
lain. Strategi yang bisa digunakan menyelesaikan masalah dengan jalan
musyawarah.
15. Gemar Membaca
Kebiasaan menyediakan waktu untuk membaca berbagai bacaan yang
memberikan kebajikan bagi dirinya. Strategi yang bisa digunakan membuat
perpustakaan mini di kelas
16. Peduli Lingkungan
Sikap dan tindakan yang selalu berupaya mencegah kerusakan pada lingkungan
alam di sekitarnya, dan mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki
kerusakan alam yang sudah terjadi. Strategi yang bisa digunakan membiasakan
hidup bersih
17. Peduli Sosial
Sikap dan tindakan yang selalu ingin memberi bantuan pada orang lain dan
masyarakat yang membutuhkan. Strategi yang bisa digunakan memberikan
bantuan secara langsung kepada orang-orang yang membutuhkan.
18. Tanggung Jawab
Sikap dan perilaku seseorang untuk melaksanakan tugas dan kewajibannya, yang
seharusnya dia lakukan, terhadap diri sendiri, masyarakat, lingkungan (alam,
sosial dan budaya), negara dan Tuhan Yang Maha Esa. Strategi yang bisa
digunakan memberikan hadiah/reward atas prestasi yang diraih dan sanksi bagi
yang tidak memenyelesaikan tugasnya.

10. REGULASI
a. SKUA ( Syarat Kecakapan Ubudiyah Dan Akhlakul Karimah)
Lampiran Surat Edaran Nomor : Kw.13.4/1/HK.00.8/ 1925 /2012
Tentang Standar Kecakapan Ubudiyah dan Ahlakul Karimah

PETUNJUK UMUM

1. Buku ini merupakan buku Standar Kecakapan Ubudiyah Dan Akhlak


Karimah (SKUA) bagipeserta didik yang meliputikecakapan Al Qur’an,
Hadis, AqidahAkhlak,Fiqih Dzikir dan Do’a.

165
2. Pembimbingan Kecakapan Ubudiyah Dan Akhlak Karimah, dilakukan
sekurang-kurangnya seminggu sekali, dijadikan sebagai muatan lokal atau
diberikan waktu khusus.
3. Pelaksanaan pembimbingan lebih bersifat personal dan ditekankan pada
peningkatan kompetensi individual dan atau dapat dilakukan secara klasikal.
4. Pengujian kecakapan oleh pembimbing, dilakukan selambat-lambatnya dua
minggu sebelum pelaksanaan ujian semester.
5. Ketuntasan SKUA menjadi persyaratanmengikutiUjian Semester pada setiap
tingkatan
6. Hasil pengujian diterbitkan raport khusus Kecakapan Ubudiyah Dan Akhlak
Karimah.
7. Buku SKUA harus dibawa setiap saat mengikuti pembinaan dan
pengujianuntuk mendapatkan nilai dan tanda tangan guru pembimbing.
8. Pembimbing Kecakapan Ubudiyah Dan Akhlak Karimah, sekaligus sebagai
penguji pada setiap kelas sebagaimana Surat Keputusan yang ditetapkan
Kepala Madrasah
9. Untuk menjamin proses pelaksanaan dan mengefektifkan pencapaian tujuan,
pelaksanaan SKUA, menjadi bagian tidak terpisahkan dari kurikulum
madrasah.

STANDAR KECAKAPAN
UBUDIYAH DAN AKHLAKUL KARIMAH (SKUA)

KELAS : I IBTIDDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. Al Fatihah
b. QS. An Nas
c. QS. Al Falaq
d. QS. Al Ikhlash
e. QS. Al Lahab

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menyebutkan dengan benar :


a. Rukun Islam
b. Rukun Iman
3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:
a. Cara mensucikan najis

4. DZIKIR DAN DOA , mampu menghafal dengan benar dan fasih:


a. Kalimat Syahadatain
b. Lafal Ta’awwudz
c. Lafal Basmalah
d. Do’a untuk kedua orang tua
e. Do’a kebaikan dunia akhirat
f. Asma’ul Husna 1-5

166
KELAS : I IBTIDDAIYAH SEMESTER GENAP
1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. An Nashr
b. QS. Al Qurais
c. QS. Al Ashr

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Adab belajar
b. Adab bermain
c. Adab makan dan minum

3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Tata Cara wudlu dan lafal niatnya

4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Do’a sebelum dan sesudah belajar
b. Do’a sebelum makan
c. Do’a sesudah makan
d. Do’a sesudah wudlu
e. Do’a keluar rumah
f. Asma’ul Husna 1-10

KELAS : II IBTIDDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. Al Kautsar
b. QS. Al Kafirun

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Adab berpakaian
b. Adab bersin

3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Adzan dan iqamah
b. Kaifiah shalat fardlu dan Lafal niatnya

4. DZIKIR DAN DOA, Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Do’a setelah Adzan
b. Do’a berpakaian
c. Do’a bersin dan jawabanyya
d. Do’a Iftitah
e. Do’a Ruku’
f. Do’a I’tidal
g. Asma’ul Husna 1-15

167
KELAS : II IBTIDDAIYAH SEMESTER GENAP
1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. Al Ma’un
b. QS. Al Fil
c. QS. Al Qodr

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Adab Tilawatil Qur’an
b. Adab Tidur

3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Kaifiah shalat berjamaah dan lafal niatnya

4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Lafal tasbih
b. Do’a sujud
c. Do’a duduk di antara 2 sujud
d. Do’a Tahiyat Awal
e. Do’a Tahiyat Akhir
f. Do’asetelahmembaca Al Qur’an
g. Doa’ sebelum dan sesudah tidur
h. Asma’ulHusna 1-20

KELAS : III IBTIDDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. Al Humazah
b. QS. At Takatsur
c. QS.AzZalzalah

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menyebutkan/menghafal dengan benar :


a. Lafal Subhanallah (beserta artinya)
b. Lafal Masya’alllah (beserta artinya)
c. Nama-nama Malaikat dan tugasnya
3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:
a. Kaifiah shalat sunnah rowatib dan lafal niatnya
b. Kaifiah shalat Jum’at dan lafal niatnya
c. Kaifiah shalat dalam keadaan sakit

4. DZIKIR DAN DOA, Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Do’a Qunut Nazilah
b. Do’a masuk kamar mandi/kecil
c. Do’a keluara kamar mandi/kecil
d. Asma’ul Husna 1-25

168
KELAS : III IBTIDDAIYAH SEMESTER GENAP
1. AL QUR’A, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS.Al Qori’ah
b. QS.At Tin

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menyebutkan dengan benar :


a. Lafal Salam beserta artinya
b. Adab Memberi dan Menjawab salam
c. Adab berjabat tangan

3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Lafal niat puasa dan artinya
b. Kaifiah shalat tarawih dan lafal niatnya
c. Kaifiah shalat witir dan lafal niatnya

4. DZIKIR DAN DOA, Mampu Menghafal Dengan Benar Dan Fasih:


a. Dzikir ba’da shalat
b. Do’a ba’da shalat
c. Do’a berbuka puasa
d. Asma’ul Husna 1-30

KELAS : IV IBTIDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS. Al ‘Adiyat
b. QS. Al Insyirah

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menyebutkan/menghafal dengan benar :


a. Lafal Istirja’beserta artinya
b. Nama-nama Kitab Allah dan Nabi penerimanya

3. FIKIH, Mampu mempraktikkan dengan benar:


a. Lafalniat zakat
b. Adab Membayar zakat
4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:
a. Do’a mohon kesabaran
b. Do’a perlindungan dari akhlak tercela
c. Do’a naik kendaraan
d. Al-Asma’ al-Husna 1-35

KELAS : IV IBTIDAIYAH SEMESTER GENAP


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS.Ad Dluha

169
2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menyebutkan:
a. Nama-nama Rasul yang 25
b. Sifat-sifat Rasul
c. Akhlak terpuji terhadap teman

3. FIKIH, Mampu memperaktikkan:


a. Lafal niat shalat Ied dengan artinya
b. Kaifiah shalat ied

4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Lafal Takbir
b. Lafal Do’a sholat ied
c. Do’a Kafaratul Majelis
d. Do’a Bercermin
e. Al-Asma’ al-Husna 1-40

KELAS : V IBTIDDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’ANMampu menerjemahkan dengan benar:
a. QS. Al Laily

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menjelaskan:


a. Tanda-tanda hari kiamat
Dan Mampu mempraktikkan:
a. Adab masuk masjid
b. Adab masuk pasar

3. FIKIH, Mampu menunjukkan:


a. Jenis atau contoh makanan dan minuman yang halal
b. Jenis atau contoh makanan dan minuman yang haram

4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Do’a masuk masjid
b. Do’a keluar masjid
c. Do’a mensyukuri nikmat
d. Al-Asma’ al-Husna 1-45

KELAS : V IBTIDAIYAH SEMESTER GENAP


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal dengan benar dan fasih:
a. QS.Al Alaq
Mampu menerjemahkan dengan benar:
a. QS. Al Qadr
b. Hadits tentang taqwa dan ciri-ciri orang munafik

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu mempraktikkan:

170
a. Adab bertetangga
b. Adab bermasyarakat

3. FIKIH, Mampu menjelaskan:


a. Tata cara berqurban
b. Lafal Do’a menyembelih binatang qurban
c. Kaifiah ibadah haji dan lafal niatnya.

4. DZIKIR DAN DOA , Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Lafal talbiyah
b. Do’a menjenguk orang sakit
c. Do’a memasuki/melewati makam
d. Al-Asma’ al-Husna 1-50

KELAS : VI IBTIDDAIYAH SEMESTER GANJIL


1. AL QUR’AN, Mampu menghafal :
a. QS. Al Bayyinah
b. QS. Asy Syams

2. AQIDAH DAN AKHLAK, Mampu menjelaskan:


a. Keutamaan istighfar dan taubat
b. Akhlak terhadap binatang

3. FIKIH, Mampu Mempraktikkan:


a. Lafal niat mandi wajib dan artinya
b. Kaifiat mandi wajib

4. DZIKIR DAN DOA, Menghafal dengan benar dan fasih:


a. Do’a Sayyidul Istigfar
b. Do’a shalat dluha
c. Do’a Kafarotul Majlis
d. Al-Asma’ al-Husna 1-55

b. Rekruitmen Siswa
Sebelum pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik baru (PPDB), MINU
DARUSSALAM 19 Pasuruan mengadakan kegiatan lomba Kreatifitas Anak
sholeh bagi siswa dan siswi RA/TK di wilayah kecamatan Winongan. Lomba
tersebut meliputi lomba kaligrafi, mewarnai, tahfidz dan tari kreasi baru islami.
Kegiatan tersebut bertujuan untuk lebih mengenalkan MINU DARUSSALAM 19
Pasuruan pada masyarakat dan pada siswa RA/TK.
Setelah kegiatan Lomba kreatifitas maka pihak madrasah mulai
membuka pendaftaran siswa baru dengan mengadakan seleksi. Seleksi yang
dilakukan antara lain seleksi administrasi, kemampuan calistung dan wawancara.

171
Berdasarkan hasil seleksi tersebut maka akan ditentukan siswa yang dapat diterima
sebagai siswa baru.

c. Mutasi Siswa
Mutasi siswa yang terjadi terdiri dua macam yaitu siswa masuk ( dari
lembaga lain pindah ke MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan) dan siswa yang
keluar ( dari MINU DARUSSALAM 19 Pasuruan pindah ke lembaga lain).
Bagi siswa yang mutasi terdapat beberapa ketentuan sebagai berikut:
1. Siswa Masuk
a. Lembaga terakriditasi
b. Berasal dari MI/SD
c. Kuota masih memenuhi
d. Calon siswa harus lulus seleksi meliputi :
- Administrsi
- Test
e. Orang tua calon siswa mampu memberi alasan tepat yang melatarbelakangi
terjadinya mutasi

2. Siswa Keluar
a. Orang tua siswa memberi alasan tepat yang melatarbelakangi terjadinya
mutasi
b. Orang tua siswa membawa surat ketersediaan menerima dari lembaga yang
dituju
c. Orang tua siswa menyelesaikan administrasi jika belum dilunasi

BAB IV
KALENDER PENDIDIKAN

Hal-hal yang perlu diperhatikan terkait dengan kalender pendidikan adalah sebagai
berikut:
1. Kalender Pendidikan adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta
didik selama satu tahun ajaran yang mencakup permulaan tahun pelajaran, minggu
efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur.

172
2. Permulaan tahun pelajaran adalah waktu dimulainya kegiatan pembelajaran pada awal
tahun pelajaran.
3. Minggu efektif belajar adalah jumlah minggu kegiatan pembelajaran untuk setiap
tahun pelajaran.
4. Waktu pembelajaran efektif adalah jumlah jam setiap minggu, meliputi jumlah jam
untuk setiap mata pelajaran termasuk muatan lokal, ditambah dengan jumlah jam
untuk kegiatan pengembangan diri.
5. Waktu libur adalah waktu yang ditetapkan untuk tidak diadakan kegiatan
pembelajaran. Waktu libur dapat berbentuk jeda tengah semester, jeda antar semester,
libur akhir tahun pelajaran, hari libur keagamaan, hari libur umum, termasuk hari-hari
besar nasional dan hari libur khusus.

173
DAFTAR PUSTAKA

-----------, Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional,


Depdiknas 2003
-----------, Peraturan Menteri Pendidikan nomor 22 tahun 2006 tentang Standar isi ,
Depdiknas 2006
-----------, Peraturan Menteri Pendidikan nomor 23 tahun 2006 tentang Standar Standar
Kompetensi Lulusan, Depdiknas 2006
-----------, Pedoman dan Implementasi Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan
Pendidikan, Majelis Pertimbangan dan Pemberdayaan Pendidikan Agama dan
Keagamaan ( MP3A ), digandakan oleh Bidang Mapenda Kanwil Depag
PropinsinJawa Timur Tahun anggaran 2007
-----------, Peraturan Menteri Agama RI nomor 2 tahun 2008 tentang SKL dan Standar isi
PAI dan Bahasa Arab di Madrasah, Direktorat Pendidikan Madrasah Dirjen PAIS,
digandakan oleh Bidang Mapenda Kanwil Depag Propinsin Jawa Timur Tahun
-----------, Peraturan Jawa Kabupaten Pasuruan No. 17 tahun 2006
-----------, Peraturan Bupati Nomor 36 tahun 2007
-----------, Peraturan Gubernur Jawa Timur Nomor 19 tahun 2004 tentang mata pelajaran
Bahasa jawa sebagai muatan lokal wajib di sekolah/madrasah
-----------, Ihsan, Fuad. 2011. Dasar-Dasar Pendidikan. Jakarta : PT. Rinika Cipta
-----------, Dirman. 2014. Pengembangan Potensi Didik. Jakarta: PT. Rinika Cipta
-----------, Trianto. 2014. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: PT Bumi Aksara
-----------, Fuad, Nurhartati. 2014. Manajemen Pendidikan Berbasis Masyarakat. Jakarta.:
Rajawali Pers
-----------, Muslich, Mansur. 2012. KTSP Dasar Pemahaman dan Pengembangan. Jakarta:
PT

174
LAMPIRAN - LAMPIRA

175

You might also like