You are on page 1of 11

Metodologi

Penelitian Kuantitatif
Materi ke-1

Disusun Oleh:
Darmiono, S.E., M.M.
Pokok Bahasan

01 02 03
Definisi Penelitian Jenis Penelitian Konsep Dasar
Penelitian

Darmiono, S.E., M.M.


Definisi Penelitian
Definisi Penelitian
Menurut Para Ahli
1. Penelitian adalah pencarian atas sesuatu secara
sistematis dengan penekanan bahwa pencarian ini
dilakukan terhadap masalah-masalah yang dapat
dipecahkan (Parson, 1946).
2. Penelitian merupakan suatu pencarian fakta menurut
metode objektif yang jelas untuk menemukan
hubungan antar fakta dan menghasilkan dalil atau
hukum (John, 1949).
3. Penelitian adalah merupakan suatu metode untuk
menemukan kebenaran, sehingga penelitian juga
merupakan metode berpikir secara kritis (Whitney,
1960)
Sumber: Siregar, 2017

Darmiono, S.E., M.M.


Syarat Yang Harus Terpenuhi Dalam Penelitian

Sistematis
Artinya penelitian harus dilaksanakan
menurut pola tertentu mulai dari yang
paling sederhana sampai dengan yang
paling kompleks sehingga tercapai tujuan
secara efektif dan efisien

Terencana Ilmiah
Artinya suatu penelitian dilaksanakan Suatu penelitian harus mengikuti konsep
dengan unsur kesengajaan dan telah ilmiah, artinya mengikuti cara yang telah
dipikirkan langkah-langkah pelaksanaan ditentukan, yaitu prinsip yang digunakan
penelitian untuk memperoleh ilmu pengetahuan

Darmiono, S.E., M.M.


Tujuan Pokok Penelitian
Eksploratif
Suatu penelitian yang bertujuan menemukan hal (pengetahuan) yang baru dalam bidang ilmu
tertentu

Verifikatif
Suatu penelitian yang dilakukan untuk menguji kebenaran sesuatu (pengetahuan) dalam
bidang ilmu tertentu.
Pengembangan
Tujuan dari jenis penelitian ini adalah melakukan pengembangan terhadap ilmu pengetahuan
yang telah ada.

Tujuan penulisan untuk karya ilmiah, skripsi, tesis, dan desertasi

Darmiono, S.E., M.M.


Jenis Penelitian
Berdasarkan Hasil Yang Ingin Dicapai
Penelitian Dasar
Yaitu penelitian yang
mempunyai alasan intelektual,
dalam rangka memperluas ilmu
pengetahuan manusia dan tidak
untuk membuat atau
Penelitian Terapan
menciptakan sesuatu. 1
2 Yaitu penelitian yang
mempunyai alasan praktis,
keinginan untuk mengetahui
dengan tujuan agar dapat
melakukan sesuatu yang
lebih baik, lebih efektif, dan
efisien

Darmiono, S.E., M.M.


Jenis Penelitian
Berdasarkan Tingkat Eksplanasi
Penelitian Deskriptif
1 Adalah penelitian yang dilakukan untuk mengetahui nilai variabel mandiri, baik satu variabel atau lebih tanpa
membuat perbandingan, atau penghubungan dengan variabel yang lain.

Penelitian Komparatif
2 Adalah suatu penelitian yang bersifat membandingkan. Variabelnya masih sama dengan penelitian variabel mandiri
tetapi untuk sampel lebih dari satu, atau dalam waktu yang berbeda.

Penelitian Asosiatif
3 Merupakan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih. Dengan penelitian
ini, maka dapat dibangun suatu teori yang dapat berfungsi untuk menjelaskan, meramalkan, dan mengontrol suatu
gejala.

Darmiono, S.E., M.M.


Jenis Penelitian
Menurut Jenis Data
Penelitian Kualitatif
1 Data berbentuk kalimat

2 Penelitian Kuantitatif
Data Berbentuk angka

Penelitian Gabungan
3 Data Berbentuk Kalimat dan Angka

Darmiono, S.E., M.M.


Konsep Dasar Penelitian
Konsep
Konsep adalah ssuatu istilah, terdiri dari satu
kata atau lebih yang menggambarkan suatu
generalisasi terhadap gejala yang berlaku
Variabel
umum, jenisnya ada 2, yaitu: Variabel adalah konstruk yang sifat-sifatnya
1. Kongkret, misalnya rumah, kursi, kambing, telah diberi angka (kuantitatif) atau dapat juga
dan sebagainya diartikan variabel adalah konsep yang
2. Abstrak, misalnya partisipasi, pendapat, dan mempunyai bermacam-macam nilai.
sebagainya

Konstruk
Konstruk hampir sama dengan konsep,
bedanya konstruk dikhususkan pada sesuatu
yang bisa diukur.

Darmiono, S.E., M.M.


Quizzz….
Sebutkan contoh bentuk penelitian dalam
kehidupan sehari-hari di sekitar kita?

Darmiono, S.E., M.M.


Terima Kasih

Darmiono, S.E., M.M.

You might also like