You are on page 1of 126

Sesuai

si
vi
Re
d i
E is

Kun Pemba hasan


dan
Perang kat Pem belajaran
Mata Pelajaran

Semester Ganj il
ED. 30A
Kurikulum2013 Edisi Revisi

DaftarIsi
Daftar Isi............................................................................................................................................................................................................................... 2

Bab Variasi Gerak Dasar Lokomotor, Nonlokomotor, dan Manipulatif Permainan Bola Besar.... 3
A. Permainan Sepak Bola........................................................................................................................ 4
B. Permainan Bola Basket....................................................................................................................... 9
C. Permainan Bola Voli............................................................................................................................ 12
Penilaian Bab 1 .......................................................................................................................................... 16

Bab Variasi Gerak Dasar Lokomotor, Nonlokomotor, dan Manipulatif Permainan Bola Kecil .... 21
A. Permainan Kasti.................................................................................................................................. 22
B. Permainan Bulu Tangkis...................................................................................................................... 26
Penilaian Bab 2 .......................................................................................................................................... 29

Bab 3
Variasi Gerak Dasar Jalan, Lari, ........................................................................................................... 35
A. Variasi Gerak Dasar Berjalan ............................................................................................................. 36
B. Variasi Gerak Dasar Berlari................................................................................................................. 38
C. Variasi Gerak Dasar Lompat dan Loncat............................................................................................ 39
D. Variasi Gerak Dasar Lempar .............................................................................................................. 40
Penilaian Bab 3 ......................................................................................................................................... 41

Penilaian Tengah Semester....................................................................................................................... 46

Gerak Dasar Lokomotor dan Nonlokomotor Pencak Silat .................................................. 51


A. Bab
Gerak Dasar Lokomotor dalam Pencak Silat...................................................................................... 52
B. Gerak Dasar Nonlokomotor Pencak Silat............................................................................................ 55
Penilaian Bab 4 ......................................................................................................................................... 59

Bab 5
Aktivitas Kebugaran Jasmani ................................................................................................................ 64
A. Latihan Kekuatan................................................................................................................................ 65
B. Latihan Kelenturan............................................................................................................................. 67
C. Latihan Kecepatan.............................................................................................................................. 68
D. Latihan Kelincahan ............................................................................................................................ 69
E. Latihan Daya Tahan Tubuh................................................................................................................. 70
Penilaian Bab 5 ......................................................................................................................................... 72

Penilaian Akhir Semester ......................................................................................................................... 77


Daftar Pustaka ........................................................................................................................................ 81
Perangkat Pembelajaran........................................................................................................................... 82

Modul Pembelajaran
2
Semeste

VariasiGerak Dasar Lokomotor, Nonlokomotor, dan M

1
4.1 Mempraktikkan varias i gerak dasar
Kom pete ns i lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif sesuai
1. Menerima, menjalankan, dan menghargaiajaran dengan konsep tubuh, rua ng, usa ha, dan
agama yang dianutnya. keterhubungan dalam permainan bola besar
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan Tujuan Pem
tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktualdengan cara Setelah mempelajari materi ini,siswadiharapkan
mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin mampu:
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 1. menjelaskanvariasigerak dasarlokomotor,
kegiatannya, dan benda-benda yang nonlokomotor, dan manipulatif permainansepak
dijumpainyadirumah, di sekolah dan tempat bermain. bola;
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa 2. mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor,
yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang non- lokomotor, dan manipulatif permainansepak
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak bola;
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan 3. menjelaskanvariasigerak dasarlokomotor,
perilaku anak berimandan berakhlakmulia. nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola vol;
4. mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor,
Kom pete nsi non- lokomotor, dan manipulatif permainan bola
voli;
3.1 Memahamivariasigerak dasarlokomotor, non-lokomotor,
dan manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, danketerhubungandalam permainan bola besar
sederhanadan atau tradisional.
Alokasi Waktu : (12 Jam Pelajaran/6 × Pertemuan)
a secara langsung, ataupun di televisi? Termasuk jenis
olahraga yangdilakukan secara dengan menggunakan bola
Selain permainansepak permainan bola voli dan permainan

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


3
Kurikulum 2013 Edisi Revisi
Permainan Sepak Bola

Gera k Dasar
Loko motor,
Nonlokomotor,
Permainan
dan Bola Voli
mempelajari

Per mainan
Bola Besar

Permainan Bola Basket

• Disiplin • Kerjakeras
• Kerja • Tekun

Materi
Kompetensi Dasar: 3.1 dan 4.1
Pertemuan ke-1

A . Per ma inan Se pak Bola

Sepa k bola merupakan cabang


menggunakan bola yang umumnya terbuat dari KiniKutahu
bahan kulit dan dimainkan oleh dua tim yang Federation International de
masing-masing beranggotakan sebelas orang pemain Football Association (FIFA)
merupakan federasi sepak bola
inti dan beberapa pemain cadangan. Tujuan dari internasional yang dibentuk
permainansepak bola adalah memasukkan bolake padatahun 1904. Federasi inidibentuk
gawang lawan. Tim yang berhasil mencetak gol oleh perwakilan dari 7 negara, yaitu
Prancis,
paling banyak pada akhir pertandingan menjadi
pemenangnya.
Dalam permainan sepak bola dibutuhkan kerja sama tim untuk
memenangkan pertandingan. Selain kerja sama tim, untuk memenangkan
permainan, pemain perlu menguasai gerak dasar permainan sepak bola yang
terdiri dari gerak lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.

4 Modul Pembelajaran
1. Variasi Gerak Dasar Lokomotor Sepak Bola
Gerak lokomotoradalah gerakanyang menyebabkantubuh berpindah
tempat. Gerak ini dibuktikan dengan adanya perpindahan tubuh dari satu
titik ke titik lain. Gerak lokomotor dalam permainan sepak bola, meliputi
berjalan, berlari, dan meloncat.
a. Melangkah dan berlari
Gerak dasar dalam permainan sepak bola di antaranya melangkah dan
berlari. Tujuan dilakukannyagerakan dasar melangkah dan berlari adalah
meningkatkan kemampuangerakandasar yang banyak dilakukandalam
kehidupansehari- hari. Berikut teknik dasardalam
melakukangerakmelangkah kemudian berlari.
1) Badan harus relaks dan dalam posisi
tegak (secara keseluruhan).
2) Tegakkan kepala, tengkuk bahu
lurussejajar dengan badan, tarik dagu
sedikit dan pandangantetap ke depan.
3) Secara bergantian lengan mengayun dengan
wajar da n relaks. Ayunan dimulai dari Melangkah dan berlari
persendian bahu dan persendian siku.
4) Kaki melangkah ke depan secara bergantian, sesekali tumitterangkat
dan menolak pada pangkal jari.
5) Kaki diangkat mengayun ke depandengan lutut sedikitditekuk,
menapak padatumit, telapak dan ujung jari kaki yang arahnya lurus
kedepan.
6) Gerakan inidilakukan secara bergantian mulailaripelan-pelan,
kemudian bergerakmajusemakincepat.
b. Berlari zig-zag (berkelok-kelok)
Berikut cara bermain sepakboladengangerak lari berkelok-kelok.
1) Buatlahtigakelompok yang jumlah pemainnya
sama banyak.
2) Pancangkanlah 5 buah bendera
K e m u d n 1–1,5 meter.
denganjarak m mpo
3) a mas i ng - asing ke l o erdiri
berbari b e rbanjar m e nghadap bend ya r
dipasang 15–20 meter didepannya.
4) Setelahada aba-abadimulai, pemain yang paling Berlari zig-zag
depan menggiring bolake depandenganrute yang dilaluizig-zag
sampai benderaterakhirdan berbalikarah ke bendera pertama.
5) Pemenangnya adalah kelompok yang terlebih dahulu
menyelesaikan aktivitas menggiring bola, tanpa melakukan kesalahan.
c. Melompat dan Menyundul bola
Gerak dasar melompat dalam permainan sepakbola biasa dilakukan
pada saat melakukan heading. Heading merupakan menunduk dan
menyundul bola untuk mengoper atau mencetak gol. Biasanya gol
untuk operan bola yang tinggi menggunakangerakmelompat. Sebelum
kalian berlatih melakukan

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


5
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

teknik menyundul bola, sebelumnya


latihlah tubuh kalian untuk melompat.
Berikut cara melakukangerakmelompat.
1) Badandengan sikaptegak dan relaks.
Luruskan bahu ketika bersiapakan berlari.
2) Berlari dengan pelan kemudian
percepat dengan melompat.
3) Membusungkan badan ke depan.
4) Tarik tangan ke belakang Gerakan melompat
5) Fokuskan pada pendaratan.
2. Gerak Dasar Nonlokomotor Permainan Sepak Bola
Gerak nonlokomotor adalah gerak yang dilakukan di tempat. Gerak
dasar nonlokomotordalam permainan sepakbolameliputigerak dasarmenekuk,
meliuk, dan mengayun tangan, kaki, dan badan.
a. Berdiri, menekuk, dan menarik kaki
Berikut langkah-langkah dalam melakukanvariasigerak
dasarnonlokomotor berdiri, menekuk, dan menarik kaki.
1) Sikapawal, berdiritegap, kaki sejajar dengan pandangan luruskedepan.
2) Angkat kaki sambil menekuk lutut.
3) Sikap akhir, tarik kaki ke belakang. Gerakan ini digunakan untuk
belajar menghentikan bola.
b. Meliukkan badan ke belakang dan mengayunkan badan
Meliukkan badan ke belakang biasanyadilakukandalam menerima
umpan lambung dari permainan sepak bola. Bola datang dan diterima
oleh badan kita. Sebelum melakukan penghentian bola, sebaiknya kita
berlatih dahulu
cara meliukkan badan. Berikut langkah-langkah
yang harusdilakukan.
1) Sikap badan berdiridan relaks.
2) Posisi keduatangandisamping badan.
3) Liukkan badan ke belakangdiikuti
dengankedua tangan menyeimbangkan
badan.
4) Kemudianayunkan badan ke depan. Meliukkan badan ke
belakang
c. Menekuk dan mengayunkan kaki
Gerak menekuk dan mengayunkan kaki merupakan gerak dasar
dalam menggiring bola. Dalam melakukan gerak menekuk dan mengayun
kaki, perlu memperhatikanteknik gerakansebagai berikut.
1) Buka kaki selebar bahu. Satu kaki
ditekuk (misalnya kaki kiri) dan kaki kanan
ditarik ke belakang.
2) Ayunkan kaki kanan ke depan dengan
pan- dangan lurus kedepan.
3) Lakukangerakmengayun dengan kuat. Gerakan Mengayunkankakidari
inidiikuti ayunan lengan untuk menjaga keseim- belakang ke depan
6 bangantubuh.

Modul Pembelajaran
d. Berdiri dan mengayunkan lengan
Teknik melemparkan bola ke dalam
lapangan harus menggunakanayunan kedua
tangan di samping sisi bola. Berikut cara
dalam melakukan pelemparan bola.
1) Berdirikaki rapat, kedua lengan
diangkat ke atas.
2) Ayunkan kedualengan ke depanseperti
Berdiri dan mengayunkan
gerakan melempar.
3) Ikuti dengangerakan meliukkanbadankedepan untuk menjaga
keseimbangan.
3. Variasi Gerak Dasar Manipulatif Permainan Sepak Bola
Gerak manipulatif adalah salah satu bentuk aktivitas gerak dasar
yangdilakukan anggota badan dengan menggunakan objek, seperti
menggiring, menendang dan mengontrol/menghentikan bola.
a. Menggiring bola
Menggiring bola adalah gerak menendang bola secara terputus-
putus. Gerakan ini dilakukan untuk menguasai jalannya permainan.
Berikut ini langkah-langkah variasi menggiring bola.
1) Berdiridengan posisisiapdan menghadap
bola.
2) Giring bola dengan kaki bagiandalam.
3) Kejar bola yang mengarah kedepan.
4) Giring lagi bola dengan kaki bagian luar.
5) Ulangi gerak menggiring ini dengan
sisi kaki yang berbeda. Menggiring
b. Menggiring dan menendang bola
Setelah digiring, bola dapat ditendang. Bola yang ditendang
dapat diarahkan ke gawang lawan atau ke arah teman. Menendang
bola dapat menggunakan sisikakibagiandalam,bagian luar, dan
punggung kaki. Berikut variasi menggiring dan menendang bola.
1) Berdiri menghadap bola.
2) Giring bola dengan menempuh jarak
5–7 meter.
3) Gunakan kaki bagian dalam, bagian
luar, atau punggung kaki secara
bergantian.
4) Setelah menempuh jarak tertentu, Menendang
tendang bola dengan salah satu sisi
kaki.
5) Arahkan bola ke gawang lawan
atauteman sebagai umpan.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


1
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

c. Mengontrol dan menendang bola


Mengontrol bola dapat menggunakan telapak kaki, paha, dan
dada. Setelah bolaterkontroldengan baik, segera tendang bola. Saat
menendang bola, kamudapat menggunakan salah satu sisi kaki. Berikut
langkah-langkah
mengontroldan menendang bola.
1) Berdiridengan posisisiapuntuk
menerima bola.
2) Fokuskan pandangan kearah datangnya bola.
3) Gunakan salah satu anggota
tubuhuntuk mengontrol bola.
4) Setelah bola dikuasai, segera tendang
bola kearah gawang lawan atauteman
satu tim.
Nilai
mengontrol bola

Ayo Lakukan

 Lakukan kegiatan berikutsesuaidengan perintahnya!


Bentuklah regudengananggota 5-8 orang. Lakukan permainansepak
bolasederhana dengan ketentuansebagai berikut.
1. Buatlah gawang kecil meskipun permainandilakukantanpa kiper.
2. Praktikkan teknik dasarbermain sepak bola yang sebelumnyatelahdipelajari
yaitu menggiring, menendang, dan menghentikan bola.
3. Lakukanlah secara berulangdan bergantiandengan anggota
lain. Jawab:
Siswa melakukan sepak bola sederhana dengan ketentuan membentuk regu yang masing-
masing regu 5-8 orang. Di masing-masing regu membuat gawang keciltanpa kiper. Selain itu,
lakukan teknik dasar bermain sepak bola yang sebelumnya telah dipelajari, yaitu menendang,
menghentikan dan menggiring bola. Setiap pemain secara berulang melakukanteknik dasar
tersebut dan secara bergantian melakukannya bersamatemansatu regunya. Nilai

Ayo Bekerja Sama

 Kerjakan tugas berikut secara berkelompok!


Padasebuah permainansepak bola, Budi bertugassebagai penjaga gawang,
Buyung sebagai kapten, dan Rudi sebagai penggiring bola (striker). Jika lawan
mengumpan bola menggelinding kepada Rudi, apa sajavariasigerak dasar yang
memungkinkan ataudapat dilakukan Rudi? Tuliskanvariasigerak dasar tersebut!
Jawab:
Variasigerak dasar yang dapat dilakukan Rudi sebagai berikut.
1. Melangkah dan berlari menghampiri bola.
2. Berlari zig-zag mengecoh lawan.
3. Menggelindingkandan menendang bola.
4. Menggiring dan menendang bola.
8 5. Menghentikandan menendang bola.

Modul Pembelajaran
Semeste
Kompetensi Dasar: 3.1 dan 4.1 Pertemuan ke-3 dan 4

B. Permainan Bola Basket

Permainan bola basket adalah permainan bola besaryang dimainkanoleh 2


regu, dengan masing-masing regu terdiri dari 5 orang pemain.
Tujuandaripermainan bola basket yaitu untuk memperoleh poin sebanyak-
banyaknya dengan cara memasukkan bola ke ring lawan. Dalam permainan bola
basket, terdapat beberapa gerak dasar, yaitugerak dasar lokomotor,
nonlokomotor, dan manipulatif.
1. Variasi Gerak Dasar Lokomotor Permainan Bola Basket
Berikut dasar lokomotor permainan bola basket.
a. Berjalan dan berlari
Dalam melakukan permainan bola basket,
kita terlebih dahulu memahami teknik dasar
berjalandan berlari, yaitusebagai berikut.
1) Sikap permulaan, yaitu dengan berdiritegak.
Tegakkan kepala, tengkuk, dan bahu lurus
sejajar dengan badan, tarik dagu sedikit,
Gerak berjalandan
dan pandangantetap ke depan.
2) Kaki melangkah ke depan secara bergantian, sesekali tumitterangkat
dan menolak pada pangkal jari. Lengan mengayun dengan relaks.
3) Gerakan inidilakukan secara bergantian mulailaripelan-pelan,
kemudian bergerakmaju makincepat.
4) Lakukan gerakan ke depan dengangerakan yang cepat.
b. Berjalan dan meloncat
Gerak berjalan dan meloncat sama dengan langkah-langkah
melakukan gerak berlaridan meloncatseperti pada
pembahasansebelumnya. Hanya saja langkah awal yang dilakukanadalah
dengan berjalan kemudiandiikuti dengan gerak meloncat. Variasi ini
jugadigunakan untuk menembakkan bola basket ke ring.
c. Berlari dan melompat
Melakukan gerak berlari dan melompat
merupakan teknik dasarketika melakukan lay
up
shoot. Cara melakukangerakan inisebagai berikut.
1) Sikap badan tegak dan bersiap untuk
melakukan laripelan kemudian dipercepat
ketika mendekatititik lompatan.
2) Setelah melakukan lari,selanjutnya dengan Gerakan lay up shoot
melakukan tolakan kaki dan melompat
dengantumpuan kaki yang terkuat (kanan atau kiri).
3) Padasaat melompat, angkat lutut.
4) Kemudian sikap tanganseolah-olah sedang melakukantembakan.
2. Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor Permainan Bola Basket
Gerak dasar nonlokomotor dilakukan tanpa menggunakan bola.
Berikut merupakanvariasigerak nonlokomotordalam permainan bola basket.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
9
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

a. Berdiri dan mengayunkan lengan


Melakukan langkah berdiridan mengayunkan
lengan ini merupakan teknik dasar sebelum
berlatih dribledalam permainan bola basket.
Langkah-langkahnyasebagai berikut.
1) Posisi badan berdiritegak dan kedua kaki
dibukaselebar bahu. Berdiri dan mengayunkan lengan
2) Kedua tanganseolah-olah memegang
bola didepandada.
3) Ayunkan lengandengan mendoronglurus kebawah. Posisi lengan
berada setinggi dada.
b. Menarik dan mengayunkan lengan
Menarik dan mengayunkan lengan merupakan
gerak dasar ketika melakukan oper bola kepada
teman dalam permainan bola basket. Berikut meru-
pakan langkah-langkah dalam gerak nonlokomotor.
1) Posisi badan berdiri dan kedua kaki dibuka
selebar bahu.
2) Kedua tangandiluruskan ke depan.
k
menar an
i
3) Lakukan gerakan
Tarik lengan mengayunkan
mendekat lengan ke badan.
badandenganmenekuk mengayunkan le gan

4) Lakukanlah gerakan tersebut secara berulang-ulang.


3. Variasi Gerak Dasar Manipulatif Permainan Bola Basket
Berikut merupakanvariasigerak dasarmanipulatif dalam permainan bola
basket.
a. Menangkap dan melempar bola
Kegiatanmenangkap dan melempar bola
merupakan hal yang tidak jauh berbeda
dengan mengoper bola. Langkah-langkah
dalam melakukannyasebagai berikut.
1) Bersama dengantemanmu, berdiri
ber- hadapandan berjarak sekitar 5-7
meter.
2) Lemparkan bola mendatar ke
arah temanmu, sedangkantemanmu
bertindak
sebagaiorangyangmenangkapbolatersebut
.
3) Ulangigerakan tersebut secara bergantian.
b. Mengoper dan menembak bola Menangkap dan melempar
Mengoper dan menembak bola dilakukandengan melakukan
perpaduan langkah mengoper dan menembak bola. Gerak ini dilakukan
oleh lebih dari satu orang. Langkah-langkah melakukan operan dan
menembak bola basket sebagai berikut.
10 1) Ketika melakukan dorongan dengan meng-oper bola, letak bola
berada didepandadadan posisisikuditekuk mendekati badan.
2) Dorong bola dengan meluruskan lengan dan ibu jari diputar ke
bawah sehingga tangan lurus dan lecutan pergelangan tangan.
Modul Pembelajaran
Semeste
3) Lakukan langkah lanjutan dengan kaki
ke belakanguntuk menyeimbangkan
badan.
4) Ketika akan melakukantembakan bola,
kaki dibuka selebar bahu dan bebankan
berat tubuh pada kaki. Lutut kaki
ditekuk.
5) Tekuk bagian paha dan lutut,
untuk mengumpulkan lebih banyak
tenaga dan menembakkan bola ke ring. Nilai

AyoBerlatih

 Berlatihlah gerakan berikut!


Setelah kalian mempelajari gerakmanipulatif dalam permainan bola basket,
sekarang cobalah berlatih gerakan mengoper dan menembak bersamatemanmu!
Jawab: Siswa melakukangerakan manipulatif mengoper dan menembak dalam permainan bola
basket sesuaidengan materi yang telahdipelajari dan dengan pengawasan guru. Nilai

Ayo Bekerja Sama

 Kerjakan tugas berikut secara berkelompok.


Diskusikan bersamadengantemansekelompokmutentangsejarahbola basket!
Kalian dapat mencari informasi tersebut dari berbagai sumber untuk
mengerjakan tugas
tersebut.
Jawab:
Sejarah Bola Basket
Sejarah permainan bola basket dimulai padatahun 1891, tepatnya pada tanggal 15
Desember yang ditemukan oleh Dr. James Naismith. Saat itu, guru olahraga yang berasaldari
Kanada iniditantang untuk membuatsuatu permainan fisik yang dapat dimainkan didalam
ruangan tertutup.
Hal ini ditujukan untuk mengisi waktu luang para siswa di Young Men’s Cristian
Association (YMCA). YMCA merupakan organisasiyang menaungi para pemudaumat kristiani,
tepatnyaberlokasi di Springfield, Massachusetts, New England.
Sebenarnya permainan bola basket ini terinspirasi dari permainan masa kecil dari Dr.
James Naismith, yaitu Duck on Rock ketika beliau bermukim di Ontario. Permainan ini
merupakan sejenis permainan melempar batu yang ditargetkan pada bebek yang
sebelumnyatelahdiletakkandi sebuah batuataupun tunggul pohon.
Awalnya, ketika Dr. James Naismith memperkenalkan materi bola basket ke anggota
YMCA, permainan inisempat dianggapkurang menarik. Hal ini karena permainan
inidianggapterlalukeras dan kurang cocok dimainkan di ruangan tertutup. Meski demikian,
beliau tidak menyerah dalam memikirkan cara mengembangkan permainan ini.
Seiring perkembangannya, pencipta bola basket ini lantas menulis
beberapaperaturandasardalam permainan bola basket. Selain itu, beliaujugamengembangkan
permainan ini dengan menambahkan keranjang persik yang ditempelkan pada sebuah dinding
yang cukup tinggi di dalam ruangan (in door) tersebut.
Setelahitu, parasiswadimintauntuk memainkan kembali permainan bola basket didalam
ruangan tersebut. Sejak saat itulah parasiswa menyebut permainan ini dengan Bola Keranjang
atau Basketball. Padatahun 1892, tepatnya tanggal 20 Januari, pertandingan bola basket
resmidiselenggarakandi

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


11
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

tempat kerja Dr. James Naismith. Pertandingan tersebutternyata mampu menaikkan eksitensi
dari permainan bola basket ini sehingga hanya butuh waktu yang cukup singkat untuk
menyebar dan terkenaldi seluruh wilayah Amerika Serikat.
Kompetensi Dasar: 3.1 dan 4.1 Pertemuan ke-5 dan 6

C. Permainan Bola Voli

Permainan bola voli merupakan permainan bola


besar yang menggunakan bola berbahankaretatau Sikapyang PerluDimiliki
kulit dandimainkan secara berkelompok oleh dua Kerja Sama
Permainandalamolahragadapatdilakukan
tim. Setiaptimterdiri dari enam orang pemain yang secara perorangan ataupun berkelompok/ beregu. Dalam permai
area permainannya dipisahkan oleh net.
Tujuandaripermainan bola voli adalahmemukul
bolahinggamelewatinetsekaligus menjatuhkannya
ke area lawan. Permainan bola volidibagi menjadi
2–3 babak. Tim yang mendapatkan skor 25 terlebih
dahuluakandinyatakansebagai pemenangdi babak
tersebut. Pemenang pertandinganadalahtim yang
berhasil memenangkandua babak.
1. Variasi Gerak Dasar Lokomotor Permainan Bola Voli
Berikut penjelasan tentangvariasigerak dasardalam permainan bola voli.
a. Berjalan dan melangkah ke depan
Gerakberjalan dan melangkah ke depan merupakan
langkah sederhana dari gerak lokomotor. Perpindahan
posisi badan ke depan beberapa langkah dengan
kecepatan yang selaras dengan kecepatan bola
berdasarkan permainan. Makin cepat bola bergerak,
semakin cepat gerakan ke depan itu dilakukan.
Gerakannyadapat dilakukandengan cara berikut.
1) Berdiri tegak, kedua tangan disamping badan.
2) Lakukan gerakan berjalan seperti biasa. Berjalandan melangkah
ke
3) Langkahkankaki kananke depandenganterlebih
depan
dahulu tumit menyentuh lantai didepantelapak kaki kiri.
4) Kemudian, langkahkan kaki kiri ke depanseperti kaki kanan.
5) Lakukan secara berulang.
b. Berjalan dan melangkah mundur
Gerak berjalan dan melangkah mundur sama
dengangerakan maju. Gerakan inidilakukan untuk
memperoleh posisi badanyang tepat ketika menerima
atau memainkan bola. Gerakannya tidak dalam
bentuk gerak lari yang sesungguhnya, melainkan
geraklangkah khas dalam bolavoli.
Berjalandan
melangkah
mundur
12
Modul Pembelajaran
c. Melangkah ke kanan dan kiri
Gerakan melangkahkankakike kanandan ke kiri dilakukandengan
meng- geser kaki kanandisusul kaki kiri, atausebaliknyakakikiridisusul
dengan kaki kanan. Berikut gerakandalam melakukan langkah
kesamping kanandan kiri.
1) Sikapawaladalah berdiritegak.
2) Langkahkan kaki kiri ke samping kiri.
3) Langkahkan kaki kanan ke samping kiri
hingga merapat.
4) Langkahkan kembali kaki kiri, ke samping
kiri disusul kaki kanan, begituseterusnya.
5) Jika kamuingin berjalan kearah samping kanan,
lakukangerakansebaliknya. Pandangandiarahkan Gerak melangkah ke
samping kiri dan kanan
ke depan.
2. Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor Permainan Bola Voli
Gerak dasar nonlokomotor merupakan keterampilangeraktanpa
berpindah tempat. Gerak nonlokomotor tidak menggunakan alat. Berikut
penjelasan dari gerak dasar nonlokomotordalam permainan bola voli.
a. Menekuk kakidan mengayun lengan
Menekuk kaki dan mengayun lengan merupakan langkah dasar
dalam melakukan passing bawah pada permainan bola voli. Berikut
langkah-langkah dalam melakukan latihangerak nonlokomotor dari
passing bawah bolavoli.
1) Sikap awal dengan sikap siap, yaitu kedua
lutut ditekuk dengan badan sedikit
dibengkokkan ke depan. Berat badan
menumpu padatelapak kaki bagiandepan untuk
mendapatkan keseimbangan agar dapat lebih
cepat bergerakke segalaarah.
2) Kedua tangansaling berpegangan, yaitu
punggung tangan kanan diletakkan di atas
telapak tangan kiri, kemudian saling
berpegangan.
b. Menekuk kakidan mengayun lengan keatas
Cara melakukangerakmenekukkakidan mengayun
Gerak
lengan keatas sebagai berikut. menekukkakidan
1) Dorongkan kedua lengan
menyongsong arah datangnya bola
bersamaan kedua lutut dan pinggul
naik sertatumitterangkat.
2) Usahakan arah datangnya bola tepat
di tengah-tengahatas wajah.
3) Perkenaan bola yang baik adalah
tepat mengenaijari-jari tangan. Menekuk kakidan
mengayun
3. Gerak Dasar Manipulatif Permainan Bola Voli lengankeatas
Gerak manipulatif adalah gerak yang
dilakukan dengan menggunakanalat bantu.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
13
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Berikut beberapa gerakan dalam gerak dasar manipulatif pada


permainan bola voli.
a. Melambungkan dan memvoli bola bawah
Melakukanvariasigerakmelambung-
kan dan memvoli bola bawah sebagai
berikut.
1. Posisi berdiridan kedua kaki dibuka
selebar bahu.
2. Kemudian, kedua kaki ditekuk dan
Melambungkandan memvoli bola bawah
kedualengandiluruskan ke depan.
3. Kedualengan dirapatkan. Ayunkan kedualengan untuk memantulkan bola.
4. Lakukan gerakan memvoli bolauntuk diarahkan kepadateman.
Gerakan ini dimaksudkan agar bola tidak mati. Lakukan variasi gerak
ini dengan disiplin.
b. Melambungkan dan memvoli bola atas
Melambungkandan melakukan voli
bola atas biasa disebut dengan servis
atas. Servis inidilakukan dengan seolah-
olah hendak memukul bola, tetapitidak
melakukan jumping. Cara melakukan
lambungan dan memvoli bola atas
sebagai berikut.
1) Berdiridengan salah satu kaki agakke Melambungkandan memvoli bola
atas
depan (terbuka) menghadapjaring.
2) Tangan kiri memegang bola dan tangankanansiapmemukul atau sebaliknya.
3) Lambungkan bola kurang lebih 60 cm di atas depan kepaladan
pandangan dipusatkan pada bola.
4) Ayunkan lengan yang akan memukul dari belakang keatas kemudian
ke depan secara serentak.
5) Pukul bola menggunakan telapak tangan.
6) Gerakan lanjutan ke depan bagi tangan yang memukul diikuti
dengan melangkahkan kaki yang berada di belakang.
c. Melambungkan dan memukul bola
Gerak variasidalam melambungkan
dan memukul bola dalam permainan
bola voli merupakan gerak servis bawah.
Servis ini dilakukan dengan meng-
ayunkan kepalantangansehingga bola
akan melambung ke atas. Cara
melakukannyasebagai berikut. Melambungkandanmemukul bola dari
1) Berdiridi luargaris belakang meng- bawah
hadap ke jaring.
2) Salah satu kaki ke depan, kaki lainnya di belakang.
3) Tangan kiri memegang bola di bawah depan badan dan tangan
kanan siap memukul bola atausebaliknya.
14
Modul Pembelajaran
4) Badan sedikit bungkuk ke
dan lutut kaki depanagak
KiniKutahu
ditekuk, begitujuga dengan Awalnya permainan, bola voli diberi
nama Mintonette. Olahraga Mintonette
kaki kanan. ini pertama kali ditemukan oleh seorang
5) Lambungkan bola dengan Instruktur pendidikan jasmani (Director of
tangan kiri kuranglebih 30 cm. Phsycal Education) yang bernamaWilliam G.
Morgan diYMCA pada tanggal 9 Februari
Bersamaan itu tangan kanan 1895, di Holyoke, Massachusetts (Amerika
memukul dengan gerakan Serikat) dandalamsejarahbola voli Mr.
mengayun dari belakang William G. Morgan dikukuhkansebagai

AyoBerlatih Nilai

Setelah kalian menguasai teknik dasar bola voli di atas, sekarang berlatihlah
bermain bola voli dengan peraturan sederhana. Ketentuan permainan iniyaitu
sebagai berikut.
1. Jumlah pemain dalam setiap regu terdiri atas empat orang.
2. Jumlah pointertinggi dalamsatusetadalah 10.
3. Jika bola mati maka poin untuk lawandan langsung berpindahservis.
4. Bermainlah dengan baik dan kembangkan kerja sama di antara teman.
Jawab: Siswa melakukangerakandasar permainan bola voli menyesuaikandengan peraturan pada
materi yang telahdipelajari dan dengan pengawasan guru.

Ayo Bekerja Sama Nilai

 Kerjakan tugas berikut secara berkelompok.


Diskusikan dengan kelompok kalian tentang sejarah perkembangan
permainan bola voli di Indonesia. Kalian dapat mencari informasi dari berbagai
sumber untuk
mengerjakan tugas tersebut!
Jawab:

Sejarah Perkembangan Bola Voli


di Indonesia
Indonesia mengenal permainan bola volisejak tahun 1982 pada zaman penjajahan Belanda.
Guru- guru pendidikan jasmani didatangkandari Belanda untuk mengembangkanolahraga
umumnya dan bola volikhususnya. Di samping guru-guru pendidikan jasmani, tentara Belanda
banyak andilnya dalam pengembangan permainan bola voli di Indonesia, terutama dengan
bermain di asrama-asrama, di lapangan terbuka dan mengadakan pertandingan antar kompeni-
kompeni Belandasendiri. Permainan bola voli di Indonesia sangat pesat di seluruh lapisan
mayarakat sehingga timbul klub-klub di kota besardiseluruh Indonesia. Dengandasaritulah maka
pada tanggal 22 januari 1955 PBVSI (Persatuan Bola Voliseluruh Indonesia) didirikandi Jakarta
bersamaandengan kejuaraannasional yang pertama.
PBVSI sejak ituaktif mengembangkan kegiatan-kegiatan baik kedalam maupun ke luar
negeri sampaisekarang. Perkembangan permainan bola voli sangat menonjol saat menjelang
Asian Games IV 1962 dan Ganefo I 1963 di Jakarta, baikuntuk pria maupun untukwanita.
Pertandingan bola voli masuk acara resmidalam PON II 1951 di Jakarta dan POM I di Yogyakarta
tahun 1951. Setelah tahun 1962, perkembangan bola voli begitu pesat di seluruh pelosok
tanah air. Hal ini terbukti dengan data-data pesertapertandingandalam kejuarannasional
seperti PON dan pesta-pesta olahragalain, di mana angkanya menunjukkan peningkatan. Boleh
dikatakan sampaisaat ini permainan bola voli di Indonesia mendudukitempat ketiga setelah
sepak boladan bulutangkis. Untuk pertama kalinya dalamsejarah perbolavolian Indonesia,
PBVSI telah dapat mengirimkan tim bola voli junior Indonesia ke kejuaraan Dunia di Athena
Yunani yang berlangsung dari tanggal 3-12 september 1989.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
15
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Video Edukasi
Materi tentang teks cerita dapat kamu pahami lebih mendalam di
Channel Edukasi EKSIS dengan memindai QR codedisamping.
Atau dengan membuka link: https://www.youtube.com/watch?

Apayang Kamu PerolehSetelah Mempelajari Babini?

Glosarium
Blocking : suatu usaha untuk membendung/menahan serangan lawan yang
berupa smash agar tidak menghasilkanangka.
Dribbling : menggiring bola.
Heading : menyundul bola.
Passing : mengoper bolakepadatemansatu regu.

I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!


1. Berikut ini yang bukan Jumlah pemain sepakboladalamsatu
termasuk permainan bola besar, regu adalah 11 orang.
yaitu .... 3. Tujuan dari permainan sepak
a. bola basket c. bulutangkis bola adalah ....
b. bola voli d. sepak bola a. mendapat kartu
Jawab: c
kuning b. mendapatkan
Pembahasan:
poin
Bulu tangkis bukan termasuk
permainan bola besar. c. membiarkan lawan mencetak
gol d. memasukkan bola ke
2. Jumlah pemain sepak bola
gawang
dalam satu regu adalah ....
lawan
a. 9 orang c. 11 orang Jawab: d
b. 10 orang d. 12 orang Pembahasan:
Jawab: c Tujuan dari permainan sepak bola
Pembahasan: adalah memasukkan bola ke gawang
16 lawan dan mempertahankan gawang
tim sendiri agar tidakkemasukan bola.

Modul Pembelajaran
4. Menekuk dan mengayunkan a. tumit bagiandalam
kaki pada permainan sepak bola b. samping
meru- pakan salah satu dari c. luar
gerak dasar d. bawah
.... Jawab: a
a. lokomotor Pembahasan:
b. nonlokomotor Teknik menahan atau menghentikan
c. manipulatif bola dapat dilakukan dengan cara
sebagai berikut.
d. nonmanipulatif a. Kaki bagian samping.
Jawab: b b. Kaki bagian luar.
Pembahasan: c. Kaki bagian bawah.
Menekuk dan mengayunkan kaki
pada permainan sepak bola
9. Gerakan menerima dan
merupakan salah satu dari gerak dasar menguasai bola disebut ....
nonlokomotor. a. menendang c. mengontrol
5. Teknik menggiring bola dapat dilaku- b. menembak d. mengoper
kan dengan menggunakan .... Jawab: c
a. ujung kaki Pembahasan:
Mengontroladalah gerakan menerima
b. bagian belakang kaki
dan menguasai bola.
c. kaki bagiandalam
10. Tujuan permainan bola basket,
d. telapak kaki
yaitu.... a. memasukkan bola ke
Jawab : c
ring la- wan sebanyak-
Pembahasan:
Teknik menggiring bola dapat
banyaknya dan
dilakukan dengan menggunakan kaki menjaga daerah sendiri
bagiandalam. b. menjaga daerah pertahanan
6. Salah satu gerak dasar c. memasukkan bolake ring
permainan sepak bola yang lawan d. menunjukkanteknik
paling dominan adalah .... yang indah Jawab: a
a. menendang c. menyundul Pembahasan:
Tujuan per mainan bola basket, yait
b. menggiring d. mengontrol
u memasukkan bolake ring lawan
Jawab: a
sebanyak- banyaknya dan menjaga
Pembahasan: daerah sendiri.
Menendang bola merupakan salah
satu karakteristik permainan sepak bola 11. Melempar dan menangkap
yang paling dominan. Tujuan utama bola termasuk gerakdasar ....
menendang bola adalah untuk a. lokomotor c.
mengumpan kepada teman satu tim
nonmanipulatif b. manipulatif
dan menembak bola ke arah gawang.
d. nonlokomotor Jawab: b
7. Menendang bola ke arah Pembahasan:
gawang lawandisebut … . Melempar dan menangkap bola
a. menghentikan c. termasuk gerak dasar manipulatif.
mengontrol b. menembak d. 12. Padasaat menangkap bola
mengoper Jawab: b basket, pandangan mata … .
Pembahasan: a. ke depan
Menendang bolake arah gawang b. ke mana-mana
lawandi sebut menembak. c. kearah datangnya bola
8. Teknik menahanatau d. ke pelempar
menghentikan bola dapat
dilakukan dengan kaki bagian
berikut,kecuali ....
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
17
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: c a. lokomotor
Pembahasan: b. nonlokomotor
Pada saat menangkap bola basket,
c. manipulatif
pandang- an mata mengarah ke arah
datangnya bola.
d. nonmanipulatif
Jawab: c
13. Dribbling dalam permainan Pembahasan:
bola basket berarti .... Mengoper dan menembak bola
a. menembak c. mengontrol tempat teknik dasargerak manipulatif.
b. menggiring d. 18. Gerak dasar permainan bola
mengumpan Jawab: b voli dibagi menjadi ....
Dribbling dalam permainan bola a. kelincahan, keseimbangan,
basket berarti menggiring.
dan kecerdasan
14. Menggiring bola pada b. lokomotor, nonlokomotor,
permainan bola basket termasuk dan manipulatif
gerak … . c. kecepatan, kekuatan, dan
a. lokomotor ke- lemahan
b. nonlokomotor d. daya tahan, kekuatan, dan ko-
c. manipulatif ordinasi
d. nonmanipulatif Jawab: b
Jawab: a Pembahasan:
Pembahasan: Gerak dasar permainan bola voli
Menggiring bola pada permainan dibagi menjadi lokomotor,
bola basket termasuk gerak lokomotor. nonlokomotor, dan manipulatif.
15. Berikut yang tidak termas 19. Pukulan pembuka dalam bola
uk kegunaan menggiring bola voli disebut ....
pada permainan bola basket, a. servis c. tendang
yaitu .... b. pukul d. smash
a. mengendalikan permainan Jawab: a
Pukulan pembukadalam bola
b. mengatur tempo permainan
volidisebut servis.
c. menerobos pertahanan lawan
d. menguasai bola dalam 20. Melempar bola pada permainan
permainan Jawab: c bola voli merupakan contoh gerak
Pembahasan: .... a. lokomotor c.
Kegunaan menggiring bola pada dinamis
permainan bola basket, yaitu b. nonlokomotor d.
mengendalikan per- mainan, mengatur
tempo permainan, dan menguasai bola manipulatif Jawab: d
dalam permainan. Pembahasan:
Melempar bola merupakan contoh
16. Shooting dalam permainan
gerak manipulatif.
bola basket bertujuan untuk ....
21. Gerakan bola hasil passing
a. memasukkan bolake dalam bawah dalam bolavoli, yaitu ....
ring lawan a. lurus c. memantul
b. menggiring bola b. menukik d. melengkung
c. menangkap bola Jawab: c
d. mengoper bola Pembahasan:
kepadateman Jawab: a Gerakan bola hasil passing bawah
Shooting dalam permainan bola dalam bola voli adalah memantul.
basket bertujuan untuk memasukkan
bolake dalam ring lawan.
18 17. Mengoper dan menembak
bola termasuk teknik dasargerak
....

Modul Pembelajaran
22. Kegunaan passing atas dalam a. tepukan penonton
permainan bola voli adalah .... b. umpan daritosser yang
a. mengoperkan bola tinggi akurat c. passing yang bagus
b. sebagai serangan awal d. kekuatantelapak
c. mengoper bola-bola pendek tangan Jawab: b
d. memenangkan Pembahasan:
pertandingan Jawab: a Pukulan smash yang baik
Pembahasan: dipengaruhi faktor dari luar pemain,
Kegunaan passing atas dalam yaitu umpan dari tosser yang akurat.
permainan bola voli adalah 25. Mengumpan bola smash
mengoperkan bola tinggi.
dilakukan dengan ....
23. Gerakan berpindah tempat a. passing bawah
dalam permainan bola volidisebut b. servis atas
gerakan c. passing atas
.... d. smash
a. manipulatif c. d. menguasai bola dalam
nonlokomotor b. lokomotor d. permainan Jawab: c
lokomotif Pembahasan:
Jawab: b. Passing atas berguna untuk menerima
Pembahasan: servis, menerima operan teman,
Gera kan be rp indah temp at d mengoper bola, mengumpan smash,
alam permainan bola voli merupakan dan mengembalikan bola.
gerakan lokomotor.
24. Pukulan smash yang baik
dipengaruhi faktor dari luar
pemain, yaitu ....
II. Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan jenis permainan yang termasuk dalam permainan bola
besar! Jawab: Jenis permainan bola besar, antara lain, sepak bola, bola voli, dan
bola basket.
2. Sebutkan teknik dasardalam permainansepak
bola! Jawab: Teknik dasarsepak bolasebagai berikut.
a. Menendang bola
b. Mengontrol bola
c. Menyundul bola
d. Menggiring bola
3. Sebutkan variasi gerakan lokomotordalam permainan bola
basket! Jawab: Berjalandan berlari, berlaridan melompat, berjalandan
meloncat.
4. Apatujuandari permainan bola voli?
Jawab: Tujuan permainan
Nilai bola voli adalah menjatuhkan bola ke daerah lawan sehingga
lawan tidak dapat mengembalikan bolauntuk mencariangka. Paraf
A A A
5.
Berla Bagaimana
Lakuk cara Bekerjasa
melakukan blocking?
PenilaianB
Jawab: Cara melakukan blocking adalah berdiridi hadapan net. Kemudian, kaki dibukaselebar
bahu dan lutut ditekuk. Bersiaplah untuk menghadapi bola yang datang. Lompat dan
angkat tangan sambil melebarkan jari-jari.
Catatan Guru
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
19
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

R Nilai

emedi
 Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Jelaskan yang dimaksuddengan mengontrol boladalamsepak
bola! Jawab: Mengontrol bola adalah menerima dan menguasai bola.
2. Sebutkan contoh gerak lokomotordalam permainansepak bola!
Jawab: Gerak lokomotordalam permainansepak bola, meliputi berjalan, berlari, dan
meloncat.
3. Sebutkan gerakmanipulatif dalam permainan bola basket!
Jawab: Menggiring dan mengoper bola, menangkap dan melempar bola, serta menggiring
dan menembak bola.
4. Apa yang dimaksuddenganservis?
Jawab: Servis adalah pukulan pertamauntuk memulai permainan.
5. Sebutkan manfaat passing atas pada permainan bola voli!
Jawab: Passing atas bermanfaat untuk menerima servis, menerima operanteman, mengoper
bola, mengumpan smash, dan mengembalikan bola.
Nilai

Pengayaan
 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!
Kamu sudah mempelajari tentang permainan bola besar, yaitusepak bola dan bola
voli. Menurutmu, manakah gerakandasaryang sulit untuk dilakukan? Berikan
pendapatmu dalam buku tugasmu!
Jawab: Kebijaksanaan guru. Misalnya,siswa mengalamikesulitandalam melakukangerakankontrol
bola dalam permainan sepak bola. Biasanya kesulitannya terletakpadabagaimana mengontrol
bola padasaat posisi bolalambung atau bola dalam keadaan melajukencang. Dibutuhkan
gerakan badanyang tepat dalam mengontrol bola tersebut,apakah dengan mengunakan
dada,kakibagian dalam, perut, maupun dengan paha.

20
Modul Pembelajaran
Semeste

VariasiGerak Dasar Lokomotor, Nonlokomotor, dan M

2
4.2 Mempraktikkan varias i gerak dasar
Kom pete ns i lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif sesuai
1. Menerima, menjalankan, dan menghargaiajaran dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
agama yang dianutnya. keterhubungan dalam permainan
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
Tujuan Pem
tetangga.
Setelah mempelajari materi ini,siswadiharapkan
3. Memahami pengetahuan faktualdengan cara
mampu:
mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan 1. menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor,
kegiatannya, dan benda-benda yang non- lokomotor, dan manipulatif permainankasti;
dijumpainyadirumah, di sekolah dan tempat 2. mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor,
bermain. non- lokomotor, dan manipulatif permainan kasti
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa dengan baik dan benar;
yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya 3. menjelaskan vareasi gerak lokomotor,
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan nonlokomotor, dan manipulasi permainan
bulutangkis, serta
Kom pete nsi 4. mempraktikkanvariasigerak lokomotor.
3.2 Memahami prosedurdanvariasigerak
dasarlokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif
sesuai dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam permainan
Alokasi Waktu : (8 Jam Pelajaran/4 × Pertemuan)

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


21
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Permainan Kasti

Variasi meliputi
Gera k Dasar
Loko motor,
Nonlokomotor,
dan
mempelajari
Mani pulat if
Per mainan
Bo la Kec il Variasi Gerak Dasar Lokomotor Permainan Bulu Tangkis

Permainan Bulu Tangkis


meliputi

• Toleransi
• Tanggung Jawab

Materi
Kompetensi Dasar: 3.2 dan 4.2 Pertemuan ke-7 dan 8

A. Permainan Kasti

Kasti adalah salah satu jenis permainan yang menggunakan bolakecil dan
beregu dalam memainkannya. Permainan bola kasti dilakukan oleh dua regu,
yakni regu pemukul dan regu penjaga. Permainankasti sangat mengandalkan
Sikapyang
kerja sama pemain dalamsatu regu agar dapat meraih PerluDimiliki
kemenangan.
1. Variasi Gerak Dasar Lokomotor
Permainan Kasti
Pada permainankasti, gerak
dasarlokomotor diperlukan karena pada
per mainan in i lebih banyak
mengandalkan gerakan erlari, melangkah,
dan mengejar bola dengan cara

22 Modul Pembelajaran
a. Berlari dan melompat
Pada permainankasti,fungsi dari berlaridan melompatadalah
menghindari lemparan bola ke tubuh kita. Berlari menujutitik pos yang
kitatuju tidaklah mudah. Hal inidisebabkan kelompok penjaga akan bersiap
melemparkan bola ke arah kita untuk menghalangi langkah kita menuju
titik pos yang dituju. Cara melakukangerakberlaridisertaidengan
melompat, sebagai berikut.
1) Badan dengan sikaptegak dan relaks. Luruskan bahu ketika
bersiapakan berlari.
2) Berlari dengan pelandiikuti geraklaricepat.
3) Badandibusungkan ke depandantarik tangan ke belakanguntuk
menambah energiuntuk berlari.
4) Apabila kelompok penjaga melemparkan bola, hindarilah dengan
gerak lompat agar bola yang dilempartidak mengenaitubuh kita.
b. Berlari lurus cepat dan lari berkelok-kelok
Gerak berlari dengan bergerak lurus cepat dan lari yang berkelok-
kelok memilikitujuanyang sama dengan berlaridan melompat, yaitugerak
mengecoh lemparan kelompok penjaga dan menghindari diri agar tidak
terkena bola. Cara melakukannya sebagai berikut.
1) Berdiri dan pandangan ke depan.
2) Kemudian, berlarilurus dengan cepat dilanjutkan dengan
gerakberkelok- kelok menuju pos.
2. Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor Permainan Kasti
Permainan kasti juga membutuhkan gerak nonlokomotor. Berikut
gerakdasar nonlokomotordalam permainan kasti.
a. Menekuk kakidan tangan
Menekukkakidigunakansebagaikuda-
kuda ketika akan melempar bola kasti.
Cara melakukannya sebagai berikut.
1) Salah satu kaki ditekuk sebagai
pemindah berat, sedangkan kaki
yang lain lurus.
2) Tanganyang seolah-olah memegang
bola ditekuk ke bahu, sedangkan Menekuk kakidan tangan
tanganyang lain lurus didepandada.
3) Kemudianayunkan tangan yang ditekuk tersebut dandorong ke depan.
b. Memutar badandan mengayunkan tangan
Memutar badandan mengayunkan tangan merupakan
gerak nonlokomotor ketika kita akan melakukan
pelemparan bola ke arah lawan. Gerak ini dilakukan
sebagai tahap lanjutan setelah melempar bola. Kaki
kanandilangkahkan ke depandandiikuti dengan ayunan
tangan keatas didepan kepala.
Memutar badandan
mengayunkan
tangan
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

23
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

3. Variasi Gerak Dasar Manipulatif Permainan Kasti


Gerak dasar manipulatif dalam permainan kasti ditunjukkan dengan
gerak melempar bola. Gerakan ini merupakan bentuk mengumpan kepada
pemain yang bertugas memukul, mengoper kepada teman satu regu, atau
mematikan kelompok pemukul. Berikut merupakan beberapa variasigerak
dasarmanipulatif
dalam permainan kasti.
a. Melempar bola melambung, mendatar,
dan bawah
1) Lemparan bola melambung
Lemparan melambung bertujuan
memberikan umpan bolakepadatemanyang
letaknya jauh. Cara melakukannya sebagai
berikut.
Lemparan melambung
bola
b) Kaki kiri didepandan kaki kanandi belakang.
c) Ayunkan lengan lurus dari belakang ke depan atas.
d) Lemparkan bola ke depan atas.
e) Pandangan mata ke arah sasaran.
2) Lemparan bola datar
Cara melakukan teknik melempar bola datar
sebagai berikut.
a) Bola dipegangerat dengan tangan kanan.
b) Kaki kiri didepan dan kaki kanan di belakang.
c) Ayunkan lengan lurus dari belakang
ke depan.
d) Lemparkan bola ke depansetinggi dada.
e) Pandangan mata ke arah sasaran (untuk
me lempar pelari), sedangkan u ntuk Lemparan bola datar

pelambung, pandangan matake arah petunjuk tangan pemukul


yang menginginkan ketinggian bola.
b. Menangkap bola mendatar, melambung, dan menggelinding
1) Menangkap bola mendatar
Cara melakukan gerak dasar menangkap bola
mendatarsebagai berikut.
a) Berdiritegak dankedua kaki dibukaselebar bahu.
b) Kedua tangandiluruskan ke depansetinggi dada.
c) Saat bola mengenai telapak tangan,
kedua tangandimundurkan
kemudianditutup agar bolatidakmemantul
lagi.
2) Menangkap bola melambung Menangkap
bolamendatar Cara melakukan gerak dasar menangkap bola
melambung sebagai
24 berikut.
a) Berdiri tegak dan kedua kaki dibukaselebar bahu.
b) Kedua tangandiluruskan ke depan atas.
Modul Pembelajaran
Semeste
c) Pandangan dan tangan diarahkan ke arah
datangnya bola.
d) Kedua telapak tangan disatukan dengan
masing-masing ibu jari dan telapak tangan
disatukan.
e) Setelah bola masukke dalam telapak tangan,
jari-jari segera ditutup dan cepat ditarik ke
depandadaagar bolatidakmemantul kembali. Menangkap bola melambung
c. Memukul bola mendatardan melambung
1) Pukulan mendatar
Gerak dasarpukulan inidigunakanjikakita
menginginkangerakbola yang sangat cepat, melesat ke depan. Cara
melakukan pukulan mendatar sebagai berikut.
a) Posisi badan menghadap pelambung dan posisi kaki terbuka.
b) Tangan kanan memegang alat pemukul sejajar bahu.
c) Saat memukul, alat pemukul menyentuh permukaan bola
bagian samping datar.
2) Pukulan melambung
Gerak dasarpukulan inidigunakan untuk menghasilkanarahbola
yang melambung jauh. Cara melakukan pukulan melambungsebagai
berikut.
a) Posisi badantegak dengan kedua kaki terbuka.
b) Tanganyang memegang alatpemukul diayunkandaribawah ke atas.
c) Pandanganagakke atas kearah bola yang dipukul.
d) Saat memukul alat pemukul menyentuh permukaan bola
bagian samping bawah.
AyoBerlatih Nilai

 Berlatihlah variasigerak dasarberikut!


Cobalah berlatih variasi gerak dasar melempar bola (mendatar, melambung,
dan menyusur tanah) secara berpasangan! Lakukan secara bergantian bersama
pasanganmu! Jawab: Siswa berlatihvariasigerak dasarmelempar bola (mendatar, melambung,
dan menyusur tanah) secara berpasangansesuaidengan materi yang telahdipelajari dan dengan
pengawasan guru.
Nilai

Ayo Bekerja Sama


 Kerjakan tugas berikut secara berkelompok!
Dalam sebuah permainan kasti, Buyung sebagai pemain kelompok penjaga
pada saat itudalamposisi memegang bola. Kemudian, Buyung berlari mengejar
salah satu anggota pemukul yang berlari menuju base. Pada saat posisi
Buyung telah dekat dengan pelari, ia berhenti dan melangkahkan salah satu
kakinya ke depan seraya mengayunkan tangannyayang memegang bola.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, apakah jenis gerakan lemparan yang tepat
digunakan Buyung pada kondisi tersebut?
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

25
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: Gerakan melempar bola dalam permainan kastidibagi menjadi tiga, yaitu mendatar,
melambung, dan bawah. Lemparan yang tepat digunakan Buyung ialah lemparan bola
datar.
Kompetensi Dasar: 3.2 dan 4.2 Pertemuan ke-9 dan 10

B. Permainan Bulu Tangkis

Bulutangkisatau badminton merupakan sebuah


cabangolahraga permainan bolakecil yang dimainkan
oleh dua orang (tunggal) atau empat orang (dua
pasang) menggunakan peralatan beruparaket dan
shuttlecock (bulu), dengan cara memukul atau
menangkis bulu tersebut dengan tujuan agar
shuttlecock jatuh ke daerahlawan. Dalam permainan
bulutangkisterdapattigagerak dasar, yaitugerak
lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.
1. Variasi Gerak Dasar Lokomotor Permainan Bulu Tangkis
Saat bermain bulutangkis, terdapat beberapa variasigerak lokomotor.
Berikut beberapa variasigerak lokomotor pada permainan bulutangkis.
a. Variasigerak langkah kaki
Ketikabermain bulutangkis,arah datangnya kok sangat bervariasi.
Oleh karena itu, untuk menyambut datangnya kok, kita harus
melangkahkankaki. Langkah kaki dapat maju, mundur, kesamping,
maupun serong. Berikut cara melatihvariasigeraklangkah kaki.
1) Posisi awal berdiritegak.
2) Perhatikanarah pergerakan kok.
3) Melangkahlah dengan mengikuti
arah gerakankok. Misalnya,arah jatuh
kok di depan, maka kamu melangkah
lurus ke depan.
4) Setelah kok berhasil dipukul, segera
Variasi langkah kaki
melangkah kembalike posisisemula.
5) Untuk mengejar kok, gunakanvariasi langkah panjang dan pendek.
b. Variasigerak dasar melangkah dan meloncat
Saat bermain bulu tangkis, tidak jarang harus melakukan
loncatan untuk menyambut bola. Gerakan meloncat dapat
dilakukandengan awalan melangkahkan kaki. Caranya sebagai berikut.
1) Posisitubuh berdiritegak.
2) Langkahkan kakike depan sebanyak tiga langkah.
3) Padalangkah keempat, lakukan tolakan
dengan dua kaki.
4) Lakukan pendaratan dengan
menggunakan kedua kaki.
5) Perhatikan langkah gerakmu agar tidak terjadi
cedera.
Melompat
26
Modul Pembelajaran
Semeste
2. Variasi Gerak Dasar Nonlokomotor Permainan Bulu Tangkis
Berikut beberapa variasi gerak dasar nonlokomotor pada permainan bulu
tangkis.
a. Variasi menekuk siku, ayunan lengan, dan menekuk lutut
Variasi gerak menekuk siku, lengan mengayun, dan lutut ditekuk
terdapat padagerakanservis. Servisadalahpukulan pertamauntuk memulai
permainan. Berikut cara melakukanservis.
1) Berdiri dengan salah satu kaki didepan.
2) Lutut kaki depan ditekuk sehingga
badan condong ke depan.
3) Tarik salah satu tangan (boleh
tangan kanan atau kiri) ke
belakang sambil menekuk siku,
seolah-olah memegang raket.
4) Sementara tangan satunya didepandalam Gerakanservis
posisisikuditekuk sambil memegang kok.
5) Ayunkan tangan ke depandengan pelan ataucepat.
6) Pukullah kok melewati net kearah daerah lawan.
b. Variasi menekuk siku dan ayunan lengan
Variasigerak nonlokomotor lainnya yang mendukung
permainanadalah menekuk siku dan ayunan lengan. Gerakan ini
biasanyadilakukan saat akan mengembalikan pukulan kok dari lawan.
Berikut langkah melakukangerakan variasi menekuk siku dan ayunan
lengan.
1) Berdirilah dalam posisisiap dan kakidibuka.
2) Tarik salah satu tangan ke belakang seakan-akan memegang raket.
3) Tekuklah siku padatangan yang memegang raket.
4) Ayunkan tangan ke depan secara keras atau pelan.
3. Variasi Gerak Dasar Manipulatif Permainan Bulu Tangkis
Gerak dasarmanipulatif pada permainan bulutangkisadalah
gerakpukulan. Berikut beberapa variasigerakpukulan dan ayunan raketdalam
permainan bulu tangkis.
a. Gerak memukulan shuttlecock dengan ayunan dariatas kepala
Berikut cara melakukan pukulan dengan ayunan
dariatas kepala.
1) Sikap badan siap, kedua kaki terbuka, dan
kaki tumpuandi belakang.
2) Pegang raket dengan cara forehand atau backhand.
3) Pandangan menuju arah datangnya kok.
4) Ayunkan raketdari belakang
keataskepalauntuk mengenai kok.
D u ngg
or o ng k ok de n gan a s a
5) k hi melambung
Pukulan
d a nja tuhdi b ela k ang d a ra l awa n .
dariataskepala
b. Gerak memukul shuttlecock dengan ayunan dari bawah badan

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


27
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Berikut cara melakukan pukulandengan ayunan dari bawah badan.


1) Sikap badan siap, kedua kaki terbuka, dan kakitumpuandidepan.
2) Pegang raket dengan cara forehand atau backhand.
3) Pandangan ke bawah menuju arah datangnya kok.
4) Ayunkan raket dari belakang bawah ke depan atas.
5) Dorong kok dengan kuat, sehingga melambung danjatuh di
belakang daerah lawan.
Nilai
AyoBerlatih
 Lakukan kegiatan berikutsesuai perintahnya!
Berlatihlah melakukan salah satu gerak nonlokomotor pada permainan
bulutangkis (menekuk siku, ayunan lengan, dan menekuk lutut atau menekuk
siku dan ayunan lengan)! Lakukanlah mula-mulatanpa menggunakan
shuttlecock, kemudian dengan panduan gurumu lakukanlah dengan
menggunakan shuttlecock!
Jawab: Siswa berlatih melakukan salah satu gerak nonlokomotor pada permainan bulu
tangkis (menekuk siku, ayunan lengan, dan menekuk lutut atau menekuk siku dan
ayunan lengan). Siswa melakukan mula-mula tanpa menggunakan shuttlecock,
kemudian dengan panduan guru melakukan dengan menggunakan shuttlecock.
Ayo Bekerja Sama Nilai

 Kerjakan tugas berikut secara berkelompok!


Diskusikandengan kelompokmutentangsejarah permainan bulutangkis! Kamu
dapat mencari informasi tentang sejarah permainan bulu tangkis dari berbagai
sumber. Tuliskan hasil diskusi kelompok pada buku tugas!
Jawab: Permainan bulutangkis berdasarkansejarahberasaldarisebuah permainanyang bernama
“Poona” dan berasaldari negara India. Kemudian oleh perwira tentara KerajaanInggris yang
padasaat itu menjajah India, permainan bulutangkis dibawake Inggrisuntuk dikembangkan.
Padatahun 1873, bulutangkis dimainkan ditaman istana milik Duke de Beaufort yaitu di
Badminton Gloucerter Shore, oleh karena itu permainan ini jugadisebut dengan nama
“Badminton”. Badminton/bulu tangkis kemudian menjadi permainan yang berkembang di
banyak negara. Permainan inimasuk Indonesia dibawa orang-orang Belanda. Pada tanggal
5 Juli 1934 didirikan sebuah organisasi internasional yang menngaturkegiatan badminton
yaitu International Badminton Federation (IBF).

28
Modul Pembelajaran
Glosariu
Base : tempat hinggap bagi seorang pemukul atau
Footwo pelari. : teknik gerakan kakidalam permainan
rk Regu bulutangkis. : satuan pemain dalamsuatucabang
olahraga.
meluncurdi atas tempat pemukul antara lutut dan bahu

I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!


1. Jumlah pemain kastidalam tiap regu termasuk contoh gerak ....
ada . orang.
a. lokomotor
a. 6 c. 11 b. nonlokomotor
b. 10 d. 12 c. manipulatif
Jawab: d d. nonmanipulatif
Pembahasan:
Jawab: c
Jumlah pemain kasti dalam tiap regu
ada 12 orang. Pembahasan:
Dalam per mainan kasti, sikap be
2. Pemukul kasti terbuat dari … . rsiap menangkap bola dengan
a. aluminium c. baja menekuk lutut dan membuka kedua
b. besi d. kayu tangan termasuk contoh
Jawab: d gerakmanipulatif.
Pembahasan: 5. Sebagian besar lemparan bola
Permainan kasti menggunakan dalam permainan kasti adalah ....
lapangan yang luas dan beberapa a. bola lambung
peralatan, seperti pemukul yang
terbuatdari kayu. b. bola datar
3. Teknik dasar permainan bola c. bola susur tanah
kasti terdiridarigerakan .... d. bolavertikal
Jawab: a
a. menendang, menyundul,
Pembahasan:
meng- giring Sebagian besar lemparan bola
b. menendang, menyundul, dalam permainan kasti adalah bola
meng- giring lambung.
c. menendang, menyundul, 6. Berikutiniteknik yang tidak
meng- giring termasuk teknik menangkap bola
d. melempar, kasti adalah menangkap bola ....
menangkap,memukul Jawab: d a. menggelinding
Pembahasan: b. mendatar
Teknik dasar permainan bola kasti c. melambung
yaitu melempar, menangkap, memukul.
d. meluncur
4. Dalam permainankasti, Jawab: d
sikapbersiap menangkap bola Pembahasan:
dengan menekuk lutut dan Berikut ini teknik yang termasuk
membuka keduatangan teknik menangkap bola kasti.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

29
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

a. Menangkap bola 11. Dalam permainan kasti,


menggelinding b. Menangkap setelah memukul bola, tim
bola mendatar
pemukul harus segera berlari
c. Menangkap bola melambung
ke base terdekat. Berlari
7. Lemparan yang digunakan termasuk gerak ....
untuk mematikan lawandalam a. lokomotor
permainan kasti adalah … . b. nonlokomotor
a. mendatar c. manipulatif
b. menyusur tanah
d. lokomotor dan
c. melambung nonlokomotor Jawab: a
d. menyamping Pembahasan:
Jawab: a Dalam permainan kasti setelah
Pembahasan: memukul bola, tim pemukul harus
Untuk mematikan lawan segera berlari ke base terdekat. Berlari
menggunakan lemparan mendatar. termasuk gerak lokomotor.
8. Dalam permainan kasti, 12. Gerak
pukulan dinyatakan sah jika .... nonlokomotorketikamenekuk kaki
a. bola dipukul dan dan tangan posisitanganyang
melampaui garis pukul memegang bola ditekuk ke ....
b. bola dipukul danjatuh a. lutut c. tangan
didalam garis pukul b. bahu d. lengan
c. bola dipukul danjatuh Jawab: b
didalam ruang bebas Pembahasan:
d. bolaterpukul tangan Gerak nonlokomotor ketika menekuk
Jawab: a kaki dan tangan posisitangan yang
Pembahasan: memegang bola ditekuk ke bahu.
Dalam permainankasti, 13. Gerak berlari lurus cepat dan
pukulandinyatakan sahjikaboladipukuldan lari berkelok-kelok merupakan
melampauigarispukul.
salah satu gerakdasar ....
9. Berikut initiga cara melempar a. manipulatif
bola dalam b. nonmanipulatif
permainankasti,kecuali .... a. c. lokomotor
mendatar c. bawah d. nonlokomotor
Jawab: c
b. melambung d.
Pembahasan:
melengkung Jawab: d Gerak berlarilurus cepat dan lari
Pembahasan: berkelok- kelok merupakan salah satu
Berikut initiga cara melempar bola gerak dasar lokomotor.
dalam permainan kasti.
a. Mendatar c. Menggelinding
14. Olahraga raket yang
b. Melambung dimainkanoleh dua orang (untuk
10. Melempar bola yang jaraknya tunggal) atau dua pasangan
(untuk ganda) yang saling
jauh menggunakan lemparan … .
berlawanandisebut ....
a. mendatar
a. basket
b. melambung
c. menyusur tanah b. voli
c. sepak bola
d. menyamping
d. bulutangkis
Jawab: b
Jawab: d
30 Pembahasan:
Pembahasan:
Melempar bola yang jaraknya jauh meng- Olahraga raket yang dimainkan oleh dua
gunakan lemparan melambung.

Modul Pembelajaran
orang (untuk tunggal) atau dua 19. Gerakan melangkah dan
pasangan (untuk ganda) yang saling
meloncat dalam permainan
berlawanan disebut bulutangkis.
bulu tangkis termasuk
15. Menurut sejarah, permainan gerakdasar ....
bulu tangkis berasaldari a. lokomotor
permainanyang bernama .... b. nonlokomotor
a. poona c. manipulatif
b. paana d. nonmanipulatif
c. badminton Jawab: a
d. minto Pembahasan:
Jawab: a Gerakan melangkah dan meloncat
Pembahasan: dalam permainan bulu tangkis
Menurut sejarah, permainan bulu termasuk gerak dasar lokomotor.
tangkis berasal adari permainan yang
20. Berikut ini yang bukan
bernama poona.
merupakan gera kan non
16. Bola dalam permainan lokomoto r dalam permainan
bulutangkis disebut dengan bulutangkis, yaitu ....
istilah .... a. menekuk siku
a. shuttlecock b. ayunan lengan
b. shuttlehands c. menekuk lutut
c. sticks ball d. melangkahkan kaki
d. bad cocks Jawab: d
Jawab: a Pembahasan:
Pembahasan: Melangkahkan kaki termasuk
Bola yang digunakandalam permainan gerakan lokomotor.
bulu tangkis disebut shuttlecock
21. Memukul shuttlecock dengan
17. Bola dalam permainan ayunan daribawah badan
bulutangkis terbuat dari .... termasuk gerakan dasar ....
a. kulit a. lokomotor
b. bulu b. nonlokomotor
c. rotan c. manipulatif
d. plastik d. nonmanipulatif
Jawab: b Jawab: c
Pembahasan: Pembahasan:
Bola dalam permainan Memukul shuttlecock dengan ayunan
bulutangkisterbuat dari bulu. dari bawah badan termasuk gerakan
18. Alat pemukul dalam bulu dasar manipulatif.
tangkis disebut .... 22. Gerakan kaki yang
a. sepatu berfungsi sebagai penyangga
b. raket tubuh untuk men empatkan
c. net bad an dalam posisi yang
d. lapangan memungkinkan untuk melakukan
Jawab: b gerakan pukulan yang efektif
Pembahasan: disebut … .
Alat pemukul dalam bulu tangkis
a. footwork
disebut reket.
b. homework
c. backwork
d. morework

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


31
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: a a. pukulan lob


Pembahasan: b. pukulan smash
Gerakan kaki yang berfungsi c. pukulanservis
sebagai penyangga tubuh untuk
d. pukulan dropshot
menempatkan badan dalam posisi yang
Jawab: b
memungkinkan untuk melakukan
Pembahasan:
gerakan pukulan yang efektif disebut
Pukulan yang bertujuan untuk
footwork.
mematikan lawan dalam bulu tangkis
23. Teknik pukulan permulaan dinamakan pukulan smash.
untuk memainkan bola 25. Perbedaan pukulan forehand
dalambulutangkis disebut .... dan backhand da lam bu lu
a. servis tangkis terletakpada ....
b. smash a. posisi kaki
c. lop b. sikaptangan memukul
d. drop shoot c. sikap badan
Jawab: a
menghadap
Pembahasan:
Teknik pukulan permulaan untuk d. laju bola
memainkan bola dalam bulutangkis Jawab: d
disebut service. Pembahasan:
Perbedaan pukulan forehand dan
24. Pukulan yang bertujuan backhand
untuk mematikan dalambulutangkisterletakpadalaju
lawandalambulutangkis bola.
dinamakan ....
II. Ja wa blah pert anyaa n -pert an yaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan beberapa teknik yang digunakan pada permainan bola kasti!
Jawab: Beberapa teknik yang digunakan pada permainan bola kasti, seperti teknik
memukul, teknik melempar bola, teknik menangkap bola, teknik mematikan lawan
dengan bola, danteknik menghindardari lemparan lawan.
2. Tuliskan cara melakukan pukulan mendatardalam permainan bola
kasti! Jawab: a. Posisi badan menghadap pelambung dan posisi kaki terbuka.
b. Tangan kanan memegang alat pemukul sejajar bahu.
c. Saat memukul, alat pemukul menyentuh permukaan bola bagian samping
datar.
3. Sebutkan macam-macam teknik melempar bola dalam permainan
kasti! Jawab: Macam-macam teknik melempar bola.
a. Lemparan mendatar.
b. Lemparan melambung.
c. Lemparan menyusur tanah.
4. Apa yang dimaksudservis dalam permainan bulutangkis?
Jawab: Servis adalah pukulan pertamauntuk memulai permainan. Servis yang
baikharusdapat melewati net dan menyeberang ke daerah lawan.
5. Sebutkan langkah-langkah melakukan variasi gerak langkah dalam
permainan bola basket!
Jawab: Berikut cara melatihvariasi geraklangkah kaki.
a. Posisi awal berdiritegak.
b. Perhatikanarah pergerakan kok.
c. Melangkahlah dengan mengikuti arah gerakan kok. Misalnya, arah jatuh kok
32 di depan, maka kamu melangkah lurus ke depan.
d. Setelah kok berhasil dipukul, segera melangkah kembali ke
posisisemula. e. Untuk mengejar kok, gunakanvariasi langkah panjang
dan pendek.

Modul Pembelajaran
Catatan Guru
Nilai
Paraf
A A A
Berla Lakuk Bekerjasa PenilaianB

Nilai

R emedi
 Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan olahraga yang termasuk permainan bola kecil!
Jawab: Berikut permainan bola kecil, antara lain kasti, bulutangkis, dantenis meja.
2. Sebutkan gerak dasar lokomotor pada permainan kasti!
Jawab: Gerak dasar lokomotor dalam permainan bola kasti adalah berjalan dan berlari,
berlari dan melompat, serta berlari lurus cepat dan lari berkelok-kelok.
3. Bagaimana cara menghindardari lemparan lawandalam permainan
kasti? Jawab: Cara untuk menghindardari lemparan lawanadalah dengan cara
berlari.
4. Sebutkan tigagerak dasardalam permainan bulutangkis!
Jawab: Dalam permainan bulu tangkis terdapat tiga gerak dasar, yaitu gerak
lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif.
5. Bagaimana cara melakukan pukulandengan ayunandariataskepalapada
permainan bulutangkis!
Jawab: Berikut cara melakukan pukulandengan ayunan dariatas kepala.
a. Sikap badan siap, kedua kaki terbuka, dan kakitumpuandi
belakang. b. Pegang raket dengan cara forehand atau backhand.
c. Pandangan menuju arah datangnya kok.
d. Ayunkan raket dari belakang keatas kepalauntuk mengenai kok
e. Dorong kok dengan kuat,sehinggamelambung danjatuhdi belakang
daerahlawan. Nilai

Pengayaan
 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!
Carilah informasi dari berbagaisumber tentang peraturan permainan kasti!
Tuliskan peraturan tersebut dalam selembar kertas, kemudian kumpulkan pada
gurumu!
Jawab:
Peraturan Permainan Kasti
Agar permainan kasti dapat berjalan dengan baik, ada beberapa peraturan permainan yang
perlu dipahami. Penjelasan peraturan permainan kasti biasanya disampaikan oleh wasit sebelum
pertandingan dimulai (pertandingan resmi). Beberapa peraturan permainandalam kasti adalahsebagai
berikut.
1. Jumlah Pemain
Jumlah pemain kasti tiap regu adalah 12 orang, dengan salah satu pemain bertindak
sebagai kapten. Setiap pemain wajib mengenakan nomor dada dari 1 sampai 12. Ditambah
pemain pengganti ataucadangansebanyak 6 orang.
2. Waktu Permainan
Waktu permainan dilakukan dalam 2 babak. Tiap-tiap babak 20–30 menit. Di antara tiap
babak diberikan istirahat 15 menit.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

33
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

3. Wasit
Pertandingan kastidipimpin oleh seorang wasit dibantu 3 orang penjaga garis dan 1 orang
pencatat waktu.
4. Regu Pemukul
Setiap pemain berhakmemukul satu kali,kecuali pemain terakhir berhakmemukul sampai 3
kali. Sesudah memukul, alat pemukul harus diletakkan di dalam ruang pemukul. Apabila alat
pemukul diletakkandi luar, makapemain tersebut tidakmendapatkan nilai,kecuali jika ia segera
meletakkannya didalam ruang pemukul. Pukulan dinyatakan benarapabila bola yang
dipukulmelampaui garis pukul, tidakjatuh di ruang bebas,dantidak mengenaitangan pemukul.
5. Regu Penjaga
Regu penjaga bertugas mematikan lawan dengan cara melemparkan bola ke pemukul
atau menangkap langsung bola yang dipukul melambung oleh regu pemukul. Selain itu,
bertugas untuk membakar ruang bebas dengan cara menempati ruang bebas jika kosong.
6. Pelambung
Pelambung bertugas untuk melambungkan bola sesuai permintaan pemukul. Jika bola
yang dilambungkanoleh pelambung tidaksesuaidengan permintaan pemukul, maka pemukul
bolehuntuk tidak memukulnya. Jika initerjadi sampai 3 kali berturut-turut maka pemukul dapat
berlari bebas ke tiang pemberhentian pertama.
7. Pergantian Tempat
Pergantian tempat antara regu pemukul dan regu penjaga terjadi apabila salah seorang
regu pemukul terkena lemparan bola. Bola pukulan regu pemukul ditangkap langsung oleh regu
penjaga sebanyak 3 kali berturut-turut. Alat pemukul lepas ketika memukul
8. Cara Mendapatkan Nilai
Pemain berhasil memukul bola, kemudian lari ke pemberhentian I, II, III, dan ruang bebas
secara bertahap, mendapat nilai 1. Pemain berhasil berlari melewatitiang-tiang pemberhentiandan
kembali ke ruang bebas atas pukulannya sendiri, mendapat nilai 2. Regu penjaga menangkap
langsung bola lambung yang dipukul oleh regu pemukul, mendapat nilai 1. Regu yang
mendapatkan nilai paling banyak dinyatakansebagai pemenang.

34 Modul Pembelajaran
Semeste

VariasiGerak Dasar Jalan, Lari, Lompat, dan Le

3 4.3 Mempraktikkanvariasipoladasar jalan, lari, lompat, dan lempar melalui perma

Setelah mempelajari materi ini,siswadiharapkan mampu:


1. menjelaskan dan mempraktikkan variasi gerak dasar jalan dengan benar;
2. menjelaskandan mempraktikkanvariasigerak dasar lari dengan benar;
3. menjelaskan dan mempraktikkan variasi gerak dasar lompat dengan benar,
4. menjelaskan dan mempraktikkan variasi gerak dasar lempar dengan benar.

Alokasi Waktu : (8 Jam Pelajaran/4 × Pertemuan)

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

35
meliputi
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

meliputi

meliputi
dan Lem par

mempelajari

Gerak Dasar Melempar

KompetensiSikap

Materi
Kompetensi Dasar: 3.3 dan 4.3 Pertemuan ke-11

A. Variasi Gerak Dasar Berjalan

Gerakan berjalan merupakan aktivitas menggerakkan kaki majuke depan


dengan menggunakan otot untuk berpindah dari satu tempat ke tempat lain.
Kegiatan berjalan inisendiri menjadisalah satu gerakanyang biasadilakukandalam
kehidupan sehari-hari.
1. Variasi Gerak Berjalan Berdasarkan Arah
a. Jalan majudan mundur
Gerak berjalan maju dan mundur dapat dilakukan dengan langkah-
langkah sebagai berikut.

36 Modul Pembelajaran
1) Posisi awal, sikap berdiritegak dan pandangan ke depan.
2) Langkahkan kaki kanan ke depan.
3) Langkahkan kaki kiri ke depan.
Ayunkan lengan kanan ke depan.
4) Langkahkankaki kananke
belakang.Ayunkan lengan kiri dari depan
ke belakang. Ayunan lengan kanan
kebalikan ayunan lengan kiri.
5) Langkahkan kaki kiri ke belakang.
Ayunkan lengankanandaridepan ke
belakang. Ayunan lengan kiri kebalikan
ayunan lengan kanan.
b. Jalan kesamping dan berkelok-kelok
Berikut cara melakukan gerak jalan ke Jujur
sampingdan berkelok-kelok. Hal yang utama Sikapyang
da lam
sebuah pertandingan olah raga
1) Sikapawal, posisitubuh berdiritegak. buk an lah ke menangan, mela
2) Langkahkan kaki kiri ke samping. inkan sportivitas . Dasar dari
sportivitas adalah kejujuran .
3) Kemudian, langkahkan kaki kanan Bertanding denganjujur
ke samping kaki kiri hingga merapat. berartimenghargai dan melakukan
4) Langkahkan kembalikakikirike
samping kaki kiri disusul kanan,
begituseterusnya. Kemudian,
lakukan gerak berjalan berkelok-
kelokke depan.
2. Variasi Gerak Berjalan Berdasarkan Langkah
a. Langkah biasa dan langkah tegak
Berikut cara melakukan geraklangkah biasa dan
langkah tegak.
1) Sikap awal adalah berdiritegak dan
langkahkan kaki kiri ke depan.
2) Ketikamelangkah, lutut ditekuk sedikit.
Lengan kanan diayunkandari belakang ke
depan.
3) Saat berjalan,posisibadantegak dan pandangan
ke depan. Langkah biasa
b. Langkah rapatdan langkah cepat
Berikut cara melakukan langkah rapatdan langkah cepat.
1) Sikapawal berdiritegak.
2) Kemudian langkahkankakikirike depan. Kaki kanan
Nilai
dankakikiridilangkah- kan dengan rapat.
3) Setiap gerakandilakukandengan lutut ditekuk sedikit.
4) Kemudian, lakukan langkah tersebut dengancepat.
Ayo Lakukan
 Lakukan gerakandibawah inisesuaidengan perintahnya!
1. Berdiri dengan sikaptegak letakkan tanganmudisamping.
2. Langkahkan kaki kirimu kedepan serong kiri, kembalikan ke tempatsemula.
3. Lakukan gerakini bergantiandengan kaki kanan.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
37
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: Siswa melakukan gerakan berjalan sesuai dengan materi yang telah dipelajari dan
dengan pengawasan guru.
Kompetensi Dasar: 3.3 dan 4.3
Pertemuan ke-

B. Variasi Gerak Dasar Berlari


Berlari merupakan kegiatan melangkahkan kaki dengan cepat. Tujuan
berlari adalah memperoleh kecepatan lebihdibandingkan gerakberjalan. Berikut
merupakan contohvariasigerak dasar berlari.
1. Lari Pelandan Lari Cepat
Laripelan biasa disebut juga dengan KiniKutahu
sedangkan lari cepat dikenal dengan istilah
sprint. Cara melakukangerak lari pelandiikuti Pada zaman Yunani sudah
dikenal tiga macam perlombaan
dengan laricepat sebagai berikut.
lari sebagai berikut.
a. Ketika berlari, bernapas dengan pelandan 1. Stadeyang artinya larisepanjang
diikuti dengan langkah kaki. 200 m didalam stadion.
2. Diaulos yang artinyadua kali
b. Berlari pelansejauh 10 m, kemudiandiikuti panjang stade (lari jarak
dengan lari cepat padajarak tertentu, dengan menengah) .
posisi kedua tangan ditekuk di samping 3. Dolichos yang artinya 7-24 kali
badan, dikepalkan, dan mengikutigerakkaki.
c. Pandangan mata ke depandan bahu relaks (tidak
d. Punggung tetap lurus sehingga paru-paru dapat menghirup udara dengan
baik. e. Bernapas menggunakan hidung dan dikeluarkan melalui mulut.
f. Selesai melakukangerakan, lakukan pendinginan dengan baik.
2. Lari Melompati Rintangan dan Lari Langkah Kuda
Lari melompati rintangan kemudian lari langkah kuda dilakukan
dengan langkah-langkah sebagai berikut.
a. Sikap awaladalah berjalan pelan untuk ancang-ancang sebelum
melakukan gerak lari.
b. Berlari dengancepat dan melompatlah melewati rintangan tersebut.
c. Setelah melakukan lompatan,diikuti dengan lari langkah kuda, yaitu
dengan melangkahkan kaki kanan ke depan.
d. Kaki kiri mendorong tubuhdi belakang kaki kanan.
e. Posisi kaki kanan selalu berada didepan kaki kiri.

Ayo Lakukan
Nilai

 Lakukan gerakan laridibawah ini!


1. Berlari ditempat pelan-pelandansemakincepat.
2. Berlari melompati rintangandan lari langkah kuda.
Jawab: Melakukan lari pelan dan diiringi dengan lari cepat serta lari melompati rintangan dan
lari langkah kudasesuaidengan materi yang telahdipelajari dan dengan pengawasan guru.

38 Modul Pembelajaran
Ayo Bekerja Sama Nilai

 Praktikkanlah langkah-langkah dalam melakukan lari melompati


rintangan dan lari langkah kudadenganjarak yang sama bersama satu orang
temanmu! Lakukanlah keduagerakan tersebut secara bergantian!
Jawab: Siswa mempraktikan lari melompati rintangan dan lari langkah kuda. Setelah itu
melakukan penilaian satu sama lain dengandidampingi guru.
Kompetensi Dasar: 3.3 dan 4.3
Pertemuan ke-17 dan

Gerak Dasar Lompat dan


C Varia Lonc
Melompat adalah gerak memindahkan tubuh dengan cara menolakkan
salah satu kaki. Kaki yang ditolakkan bisa kaki kanan atau kiri. Sedangkan yang
dimaksud meloncat, yaitu mendorong tubuh ke atas dengan menggunakan dua
kaki. Berikut merupakan contohvariasigerak lompat dan loncat.
1. Lompat Raih dan Lompat Jauh
Berikut ini merupakan cara melakukan lompat raihdan lompat
jau
a. Melayang ataupun sikap badan di udara
adalah sikapsaatpelompat menumpupada
balok tumpuan dan badan pun akan
te rangkat di udara dengan sika p
menggantung.
b. Ketika gerakkanmelayang kaki diayunkan
ke belakang bersamaandengan kaki yang
Lompatraihd lompat
ditekuk.
c. Kemudian, sikap badan pun dibusungkan ke depan ataudibuat melenting
ke belakang.
d. Lalu, lengandiayunkan ke atas belakang dengan kepala yang ditengadahkan.
e. Setelah itu, melakukangerakan pendaratandengan menghasilkan
lompatan yang sejauh mungkin.
2. Loncat ke Atas dan Loncat Jauh
Berikut ini cara melakukan loncat ke atas dan loncat jauh.
a. Sikapawal berdiridengan posisitegak.
b. Tekuk kedua kaki untuk menolak tubuh keatas.
c. Tolak tubuhkeatas menggunakan keduakakidiikuti ayunan lengan ke
depan.
d. Kemudian, mendarat dengan kedua kaki. Kedualengandiluruskan ke
depan untuk menjaga keseimbangan badansaat mendarat.
3. Lompat Talidan Loncat Kotak
Gerak lompattalidan loncat kotak sebagai berikut.
a. Sikapawaladalah melakukan permainan lompat tali.
b. Selesai melakukan lompat tali dalam jangka waktu
tertentu, lakukan lompat kotak.
c. Loncati beberapa kotak yang berada didepan, kemudian
melakukan pendaratandengan kedua kaki.
Lompat tali

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

39
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

AyoBerlatih Nilai

 Lakukangerakan lompat jauh gaya jongkok sesuaidengan langkah-langkah berikut!


1. Melakukan awalandengan berlari.
2. Irama laridipercepat ketika mendekati papan tolakan.
3. Gunakan kaki yang terkuatuntukmenolakke atas papan.
4. Saat berada di udara kedua, lengan dan kaki lurus ke depan serta
mendarat mempergunakan kaki.
5. Saat mendaratatau jatuh,jatuhkan badan kearah depan bukan ke belakang.
Jawab: Siswa melakukan gerakan lompat gaya jongkok sesuai dengan materi yang telah dipelajari
dan dengan pengawasan guru.

Kompetensi Dasar: 3.3 dan 4.3 Pertemuan ke-14

D Variasi Gerak Dasar Lempar


Melemparadalah gerakan mengarahkan satu benda yang dipegang dengan
cara mengayunkan tangan ke arah tertentu. Berikut merupakan contoh variasi
gerakan melempar.
1. Lempar Bola Ayun
Melakukan gerak lempar bola ayun dapat dilakukandengan langkah-
langkah sebagai berikut.
a. Posisi awal adalah berdiridengan sikaptegak.
b. Kaki kiri berada didepandan kaki kanan berada di belakang.
c. Bola dipegang tangankanandi belakang telinga dengan sikuditekuk.
Pandangan kearah sasaran yang dituju.
d. Ayunkan lengan kanandengan kuat.
e. Ketika bola berada di atas depan kepala, lepaskan bola. Diikuti dengan
lemparan di pergelangan tangan agar bola meluncur ke atas depan.
2. Lempar Roket
Gerak lempar roket sama dengan gerak lempar lembing. Berikut ini cara
melakukan lempar roket.
a. Sikapawaladalah lari.
b. Salah satu tangan memegang roket dan
pandangan ke depan.
c. Lakukan laripelandan laricepat, kemudian
melakukantolakantepat di belakang garis
batas tolakan.
d. Lempar roketsekuat-kuatnya agar lemparan
Lempar roket
roket tersebut jauh.
e. Ikuti gerakanayunan lengandan langkah kaki untuk menjaga keseimbangantubuh.

40 Modul Pembelajaran
Ayo Lakukan Nilai

 Lakukan gerakan berikutinisesuaidengan perintahnya!


1. Berdirilah dengan cara berhadapan dengantemanmu secara berpasangan.
2. Salah seorang dari kamu memegang bola.
3. Lemparkanlah bola ke arah teman pasanganmu dengan cara dilambungkan.
4. Teman kamu berusaha menangkapnya.
5. Lakukanlah gerakan ini dengan cara bergantian.
Jawab: Siswa melakukan gerak melempar sesuai dengan materi yang telah dipelajari dan
dengan pengawasan guru.

Apayang Kamu PerolehSetelah Mempelajari Babini?

Glosarium
Gerak : peralihan tempat atau kedudukan.
Jalan : melangkahkan kaki ke depan untuk berpindah tempat
Melompat : melakukangerakan dengan mengangkat kaki ke depan
(kebawah, ke atas) dengancepat; meloncat.
Tolak : menolakkan pelurusejauh-jauhnya.

I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!


1. Berikut ini yang termasuk 2. Karakteristikolahraga atletikadalah
cabang olahraga atletik, yaitu .... gerakandasardari ....
a. renang, lari, dandayung a. permainan bola
b. lompat, lari, dan renang b. permainanotot
c. lompat, lari, dandayung c. aktivitassehari-hari
d. jalan, lari, lompat, dan d. melatih dayatahan
lempar Jawab: d tubuh Jawab: c
Pembahasan: Pembahasan:
Jalan, lari, lompat, dan lempar Karakteristik olahraga atletik adalah
termasuk cabangolahraga atletik. gerakan dasardariaktivitassehari-hari.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


41
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

3. Suatu aktivitas fisik 7. Melangkahkan kaki kiri ke


menggunakan otot-otot, terutama belakang dengan lutut agak
otot kaki untuk berpindah ditekuk terdapat dalam jalan ke ....
tempatdisebut .... a. samping kanan
a. melempar b. samping kiri
c. depan
b. berjalan
d. belakang
c. melompat
Jawab: d
d. menangkap
Pembahasan:
Jawab: b
Melangkahkan kaki kiri ke belakang
Pembahasan: dengan lutut agak dibengkokkanterdapat
Jalan merupakan suatuaktivitas fisik dalam jalan ke belakang.
meng- gunakan otot terutama otot
8. Berikut ini yang bukan variasi
kaki untuk berpindah tempat.
gerak lari adalah ....
4. Berikut ini yang a. lari pelandan laricepat
bukanvariasidalam gerakdasar b. lari jauh dan laridekat
jalan adalah .... c. lari menyamping dan berkelok-
a. maju mundur kelok d. lari melompati rintangan
b. atas bawah dan lari
c. kesamping dan berkelok- langkah kuda
Jawab: b
kelok d. rapat dancepat
Pembahasan:
Jawab: b
Variasilariantaralain laripelandan lari
Pembahasan:
lambat, lari menyambung dan lari berkelok-
Variasidalam gerakdasar jalan antara kelok, serta lari melompatirintangandanlari
lain jalan maju mundur, jalan ke langkah kuda.
samping dan berkelok-kelok, langkah
9. Lari pelandisebut ....
biasa dan langkah tegak, serta langkah
rapat dancepat. a. running
5. Gerakan berjalan majudan b. marathon
c. jogging
mundur dilakukandengan posisi
d. sprint
awal ....
Jawab: c
a. berdiri membungkuk
Pembahasan:
b. berdiri jongkok
Lari pelandisebut jogging.
c. berdiritegak
10. Sprint biasadisebut dengan lari
d. duduk .... a. cepat
Jawab: c b. lambat
Pembahasan: c. maraton
Gerakan berjalan maju dan d. menengah
mundur dilakukandengan posisi awal Jawab: a
berdiritegak.
Pembahasan:
6. Langkahkan kaki kiri ke Sprint biasadisebut dengan laricepat.
depan dengan lutut agak ditekuk 11. Atlet laricepat disebut dengan ....
adalah cara melakukan jalan ke a. sprint
.... b. starting action
a. depan c. sprinter
b. belakang d. wasit
c. samping kanan Jawab: c
d. samping kiri Pembahasan:
Jawab: a Atlet laricepat disebut dengan sprinter.

42 Pembahasan:
Langkahkankakikirike depandengan
lutut agak dibengkokkanadalah cara
melakukan jalan ke depan.
Modul Pembelajaran
12. Saat berlari bernapas dengan a. kaki kanan
pelan dan berbarengan dengan b. kaki kiri
langkah kaki adalah gerakan lari c. kaki yang terkuat
.... d. kedua kaki
a. di tempat c. cepat Jawab: c
b. pelan d. sedang Pembahasan:
Jawab: b Padasaat melakukan lompat jauh,
Pembahasan: tumpuan menggunakan kaki yang
Saat berlari bernafas dengan pelan terkuat.
dan berbarengan dengan langkah kaki 17. Menekuk salah satu kaki hingga
adalah gerakan lari pelan. ke lututadalah salah satu gerakan
13. Mengangkat kaki kanan dan .... a. lompat tinggi
kaki kiri secara bergantiandan b. lompat memutar badan
berulang- ulang terdapat dalam c. lompat jauh
gerakan lari d. melompat satu kaki
.... Jawab: d
a. di tempat c. cepat Pembahasan:
b. pelan d. sedang Menekuk salah satu kaki hingga ke
Jawab: a lutut adalah salah satu gerakan
Pembahasan: melompat satu kaki.
Mengangkat kaki kanan dankakikiri 18. Tahapan pertama lompat jauh
secara bergantian dan berulang-ulang adalah
terdapat dalam gerakan lariditempat. ....
14. Suatu gerakan mengangkat a. berlari
tubuh darisatutitikketitik lain b. awalan
yang lebih jauh atau tinggi c. tolakan
dengan menumpu padasatu d. sikap badandiudara
kakidisebut .... Jawab: b
a. lari Pembahasan:
b. lompat Tahapan pertama lompat jauh
c. lempar adalah awalan.
d. jalan 19. Pada lompat jauh, posisi badan
Jawab: b ketika mendaratadalah ....
Pembahasan: a. jongkok
Lompat adalahsuatu gerakan b. condongjauh kesamping
mengangkat tubuh darisatutitikketitik c. lurus
lain yang lebih jauh atau tinggi dengan d. condongjauh ke depan
ancang-ancang lari cepatatau lambat Jawab: d
dengan menumpu satu kaki dan Pembahasan:
mendarat dengan kaki/anggota Pada lompat jauh, saat mendarat
tubuhlainnya dengan badan tetap condongjauh ke depan.
keseimbanganyang baik.
20. Gerakan mengarahkan satu
15. Berikut yang bukan benda yang dipegang dengan
posisikakisaat awalan lompat cara meng- ayunkan tangan ke
jauhadalah .... arah tertentu disebut ....
a.
a. menangkap c. melempar
sebelummenumpupadatolakan b.
b. memukul d.
tepat di tempat tolakan
c. berlarisecepat mungkin mengayun Jawab: c
Pembahasan:
d. setelah menumpu pada
Melempar adalah gerakan
tolakan Jawab: b mengarahkan satu benda yang
Pembahasan: dipegang dengan cara mengayunkan
Posisikakisaat awalan lompat tangan kearah tertentu.
jauhadalah menumpu pada tolakan.
16. Pada saat melakukan lompat
jauh, gerakantumpuan
menggunakan ....
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
43
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

21. Berikut yang bukan termasuk Pembahasan:


variasi dari gerak dasar Tujuan dari gerakan dasar lempar
lemparyaitu .... a. lempar roket, yaitu mencapaijarak yang jauh.
roket 24. Posisitangan kanan ketika akan
b. lempar lembing me- lakukan lempar bola ayunadalah
c. lempar bola ayun ....
d. menangkis bola a. berada didepandada
Jawab: d b. berada di belakang
Pembahasan: telinga c. berada di bawah
Menangkis bola bukan merupakan d. berada diatas kepala
variasi dari gerakandasar lempar. Jawab: b
22. Gerak lempar roket sama Pembahasan:
dengan gerak .... Ketika akan melakukan lempar bola
a. tolak peluru ayun posisi tangan kanan berada di
b. lempar lembing belakang telinga dan sikuditekuk.
c. lemparcakram 25. Sikap awal melakukan
d. tangkap bola gerakan melemparadalah ....
Jawab: b a. berdiri dengan salah satu
Pembahasan: kaki didepan
Gerak lempar roket sama dengan b. berdiri tegak dan kedua
gerak lempar lembing. kaki sejajar
23. Tujuan dari gerakan dasar c. melangkahkan salah satu
lempar roket, yaitu mencapai .... kaki ke belakang
a. jarak yang jauh d. melangkahkan salah satu
b. ketinggian kaki ke depan
Jawab: a
c. jarak yang dekat
Pembahasan:
d. kekuatan Sikap awal melakukan gerakan melempar
Jawab: a adalah berdiridengan salah satu kaki didepan.

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!


1. Apa yang dimaksuddengangerak berjalan?
Jawab: Gerakan berjalan merupakan aktivitas menggerakkan kaki maju ke depan dengan
menggunakan ototuntuk berpindah dari satu tempat ke tempat lain.
2. Bagaimana posisi kaki padasaat melakukan pendaratandalam laricepat?
Jawab: Posisi kaki yang tepat pada geraklaricepatadalah mendarat denganujung telapak
kaki.
3. Bagaimana cara agar pelompat dapat bersikap melayang ketika melakukan
lompat raih danjauh?
Jawab: Melayang ataupun sikap badan di udara pada lompat raih danjauh sendiri adalah
sikap saatpelompat ini menumpu padabalok tumpuan, dan badan pun akanterangkat
diudara dengan sikap menggantung.
4. Sebutkan variasi gerak dasar lempar!
Jawab: Variasigerakdasar lemparantara lain lempar roketdan lembar bola ayun.
5. Apa yang harusdilakukan sebelum melakukangerakantolakkan pada lempar
roket? Jawab: Sebelum melakukantolakan, lakukan lari pelandan laricepat.

44
Modul Pembelajaran
Catatan Guru
Nilai
Paraf
A A A
Berla Lakuk Bekerjasa PenilaianB

Nilai

R emedi
 Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan variasi gerakberjalan!
Jawab: Variasi gerak berjalan memiliki berbagai variasi yaitujalan maju dan mundur, jalan
ke sampingdan berkelok-kelok, langkah biasa dan langkah tegak, serta langkah
rapatdan langkah cepat.
2. Jelaskan perbedaangerakjalandan lari!
Jawab: Perbedaan gerakjalan dan lari terletak pada irama ayunan langkah. Pada gerakan
lari iramanya lebih cepat.
3. Bagaimana sikap kaki ketika akan melakukan lari langkah kuda?
Jawab: Sikap kaki ketika akan melakukan lari langkah kuda adalahmelangkahkankaki
kananke depandan kaki kiri mendorong tubuhdi belakang kaki kanan.
4. Bagaimana cara melakukan awalan lari melompatirintangan dan lari langkah
kuda?
Jawab: Cara melakukan awalandengan baik adalah berjalan pelan untuk ancang-ancang
sebelum melakukangerak lari.
5. Bagaimana sikap kaki ketika akan melakukan lempar bola ayun?
Jawab: Sikap kaki ketika akan melakukan lempar bola ayun adalahkakikiriberada
didepandan kaki kanan berada di belakang.
Nilai

Pengayaan
 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!
Carilah salah satu profil atlet lari, lompat jauh, lompat tinggi, atau tolak
peluru Indonesia! Tuliskan pula prestasi-prestasi yang iadapat. Kerjakan dalam
buku tugasmu! Jawab:
Profil atlet lari Indonesia, misalnya sebagai berikut.
Triyaningsih, Pahlawan Lari Indonesia
Wanitakelahiran 15 Mei 1988 ini, merupakan atlet lari jarakjauhterbaik
yang dimiliki oleh Indonesia. Sebagai pembuktian, ia mampu meraih medali
emas di SEA GAMES 2007 (5.000 meter dan 10.000 meter), 2009 (5.000 meter
dan 10.000 meter), 2011 (5.000 meter, 10.000 meter, dan marathon), 2013
(10.000 meter), 2015 (5000 meter dan 10.000 meter).
Penyebab Triyaningsih dapat berjaya di dalam perlombaan lari adalah
rajin mengonsumsimadudan menjagaritmenyadalamberlatih. Bahkansejak
kecil,iatelah dilatihuntukmelahapporsi berlari jarakjauh. Kombinasimakanandan latihan inilah
yang membuatnya berjaya di lintasan.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


45
Kurikulum 2013 Edisi Revisi
Tanggal
Nilai ParafGuru ParafOrangTua

I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!


1. Suatu permainan yang a. lokomotor
dilakukan dengan menyepakatau
menendang bola dengan b. nonlokomotor
tujuan untuk memasukkan c. manipulatif
bolake gawang lawan disebut .... d. nonmanipulatif
a. bola basket Jawab: b
b. bola voli Pembahasan:
c. bulutangkis Menekuk dan mengayunkan kaki
pada permainan sepak bola
d. sepak bola merupakan salah satu dari gerak dasar
Jawab: d nonlokomotor.
Pembahasan:
Suatu permainan yang dilakukan
5. Menggiring bola pada
dengan menyepak atau menendang permainan bola basket termasuk
bola dengan tujuan untuk memasukkan gerak … .
bolake gawang lawandisebut sepak a. lokomotor
bola. b. nonlokomotor
2. Sepakbola merupakan jenis c. manipulatif
olahraga yang termasuk dalam d. nonmanipulatif
.... Jawab: a
a. permainan bola kecil Pembahasan:
b. permainan bola besar Menggiring bola pada permainan
bola basket termasuk gerak lokomotor.
c. olahraga atletik
d. permainan bola sedang 6. Melempar dan menangkap bola
Jawab: b pada permainan bola basket
Pembahasan: termasuk gerakdasar … .
Sepakbolamerupakan jenis olahraga a. lokomotor
yang termasuk dalam permainan bola b. manipulatif
besar. c. nonmanipulatif
3. Melompati jalan berlubang d. nonlokomotor
merupa- kan salah satu contoh Jawab: b
dari gerak dasar .... Pembahasan:
a. lokomotor Melempar dan menangkap bola
b. nonlokomotor termasuk gerak dasar manipulatif.
c. manipulatif 7. Pada saat menangkap bola
d. nonmanipulatif basket pandangan mata … .
Jawab: a a. ke depan atas
Pembahasan: b. kearah lawan
Melompati jalan berlubang c. kearah datangnya
merupakan salah satu contoh dari
bola d. ke pelempar bola
gerak dasar lokomotor.
Jawab: c
4. Menekuk dan mengayunkan Pembahasan:
kaki pada permainan sepak Pada saat menangkap bola basket
bola pan- dangan mata mengarah ke arah
m eru pakan salah satu dari gerak datangnya bola.
46 das ar .

Modul Pembelajaran
8. Berikut yang tidak termas c. dinamis
uk kegunaan menggiring bola d. manipulatif
pada permainan bola basket, Jawab: d
yaitu .... Pembahasan:
a. mengendalikan permainan Melempar bola merupakan contoh
b. mengatur tempo permainan gerak manipulatif.
c. menerobos pertahanan lawan 13. Permainan kasti termasuk
d. menguasai bola dalam dalam permainan bola … .
permainan Jawab: c a. besar c. kecil
Pembahasan: b. sedang d. tengah
Kegunaan menggiring bola pada Jawab: c
permain- an bola basket, yaitu Pembahasan:
mengendalikan permainan, mengatur Permainankasti termasuk dalam
tempo permainan, dan menguasai bola permainan bola kecil.
dalam permainan.
14. Melempar bola pada
9. Gerakan berpindah tempat permainankasti menggunakan …
dalam permainan bola voli .
merupakan gerakan .... a. tangan kanan
a. manipulatif c.
b. tangan kiri
nonlokomotor b. lokomotor d. c. kedua tangan
lokomotif
d. tanganterkuat
Jawab: b
Pembahasan: Jawab: d
Pembahasan:
Gera kan be rp indah temp at d
alam permainan bola voli merupakan Pada permainan kasti, melempar
bola menggunakan tanganterkuat.
gerakan lokomotor.
10. Posisi badan ketika servis 15. Lemparan yang digunakan
bawah adalah … . untuk mengoper
a. tegak bolakepadateman yang
b. condong ke depan jauhadalah lemparan ....
c. miring kesamping a. tinggi
d. condong ke belakang b. lurus/datar
Jawab: b c. menggelinding
Pembahasan: d. melambung
Posisi badan ketika servis bawah Jawab: d
adalah condong ke depan. Pembahasan:
11. Pukulan keras saat bola berada di Lem paran m elam bung mer
atas jaringyang bertujuan upakan lemparan yang digunakan untuk
mengoper bola kepadateman yang jauh.
memenangkan pertandingan bola
volidisebut .... a. servis 16. Padawaktumelempar bola
c. passing menyusur tanah, posisi badan ....
b. smash d. blocking a. tegak c. jongkok
Jawab: b b. berdiri d. bungkuk
Pembahasan: Jawab: d
Smash atau spike bola voli Pembahasan:
adalahpukulan keras saat bola berada di Membungkuk merupakan posisi
atas jaring yang bertujuan badan yang tepat ketika melempar bola
memenangkan pertandingan. menyusur tanah.
12. Melempar bola pada permainan
bola voli merupakan contoh
gerak ....
a. lokomotor
b. nonlokomotor
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
47
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

17. Berikutini yang tidak termasuk 20. Pukulan smash dilakukan ketika
cara mematikan regu bola (kok) ....
pemukuladalah … . a.
a. setinggi dada
membakar ruang bebas
b. me matikan lawan b. meluncurturun
dengan melempar c. menjelang meluncur jatuh
pelambung d. melambung didepan
c. menangkaplangsung bola ataskepala Jawab: d
yang dipukul Pembahasan:
Pukulan smash dilakukan ketika bola
d. me matikan lawan dengan
(kok) melambung didepan atas kepala.
melempar pelari
Jawab: b
21. Seorang pemain dinyatakan
Pembahasan: menang dalam satu set
Berikut ini cara mematikan regu pemukul. permainan bulu tangkis apabila
a. Me matikan law an deng an telah mencapai angka ....
cara melempar pelari. a. 15
b. Menangkap langsung bola b. 20
yang dipukul.
c. 21
c. Membakar ruang bebas jika
ruang bebas kosong. d. 25
Jadi, mematikan lawandengan Jawab: c
melempar pelambung bukan mer Pembahasan:
upakan cara mematikan regu Seorang pemain dinyatakan
pemukul. menangdalam satu set permainan bulu
tangkis apabila telah mencapai angka
18. Memukul shuttlecock dengan 21.
ayunan dari sam ping badan 22. Suatu gerakan melangkahkan
termasuk gerakandasar ....
kaki ke segalaarah yang dapat
a. lokomotor dilakukan olehsiapasajadisebut
b. nonlokomotor ....
c. manipulatif a. melempar
d. nonmanipulatif
b. berjalan
Jawab: c
c. melompat
Pembahasan:
Memukul shuttlecock dengan ayunan d. menangkap
dari samping badan termasuk gerakan Jawab: c
dasar manipulatif. Pembahasan:
19. Gerakan melangkah dan Gerakan lokomoto r merupakan
suatu gerakan yang ditandai dengan
meloncat dalam permainan adanya perpindahan tempat, seperti
bulu tangkis termasuk jalan, lari, melompat, dan mengguling.
gerakdasar .... 23. Jalan termasuk dalam gerakan
a. lokomotor ....
b. nonlokomotor a. nonlokomotor
c. manipulatif b. manipulatif
d. nonmanipulatif
c. lokomotor
Jawab: a
d. non manipulatif
Pembahasan:
Jawab: c
Gerakan melangkah dan meloncat
dalam permainan bulu tangkis Pembahasan:
termasuk gerak dasar lokomotor. Gerakan berjalan maju dan
48 mundur dilakukandengan posisi awal
berdiritegak.

Modul Pembelajaran
Jawab: b a. kedua lutut ditekuk dan
Pembahasan: kedua lengandisamping
Pada saat melakukan awalan, lari
kepala
dengan kece patan tinggi agar
menghasilkan lompatan lebih jauh. b. satu lutut ditekuk, satu
lengan di samping kepala
24. Gerakan berjalan majudan
c. kedua lutut ditekuk,
mundur dilakukandengan posisi
awal .... kedua lengandiatas kepala
a. berdiri membungkuk d. satu lutut ditekuk, satu
lengan diatas kepala
b. berdiri jongkok
Jawab: a
c. berdiritegak
Pembahasan:
d. duduk Pada gerakan lompat jauh saat
Jawab: c melayang adalah kedua lutut ditekuk
Pembahasan: dan kedua lengandisamping kepala.
Gerakan berjalan maju dan 28. Gerakan melempar menggunakan
mundur dilakukandengan posisi awal
kekuatan ....
berdiritegak.
a. kaki
25. Pada saat melakukan awalan,
b. lutut
lari dengankecepatan tinggi
c. tangan
bertujuan menghasilkan
lompatan .... d. siku
Jawab: c
a. pendek
Pembahasan:
b. lebih jauh Gerakan melempar dilakukan
c. sedang dengan menggunakan kekuatan
d. tinggi tangandan lengan.
Jawab: b 29. Gerak lempar roket sama
Pembahasan: dengan gerak ....
Pada saat melakukan awalan, lari a. tolak peluru
dengan kece patan tinggi agar b. lempar lembing
menghasilkan lompatan lebih jauh.
c. lemparcakram
26. Suatu gerakan mengangkat d. tangkap bola
tubuh darisatutitikketitik lain Jawab: b
yang lebih jauh atau tinggi Pembahasan:
dengan menumpu padasatu Gerak lempar roket sama dengan
kakidisebut .... gerak lempar lembing.
a. lompat 30. Posisi tangan kanan ketika
b. lari akan melakukan lempar bola ayun
c. lempar berada di ....
d. jalan a. depandada
Jawab: a b. belakang telinga
Pembahasan: c. bawah
Lompat adalahsuatu gerakan d. atas kepala
mengangkat tubuh darisatutitikketitik Jawab: b
lain yang lebih jauh atau tinggi dengan Pembahasan:
ancang-ancang lari cepatatau lambat Ketika akan melakukan lempar bola
dengan menumpu satu kaki dan ayun posisi tangan kanan berada di
mendarat dengan kaki/anggota belakang telinga dan sikuditekuk.
tubuhlainnya dengan
keseimbanganyang baik.
27. Pada gerakan lompat jauh
saat melayangadalah ....

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


49
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!


1. Sebutkan variasi gerak dasar manipulatif dalam permainan bola basket!
Jawab: Berikut merupakanvariasigerak dasar manipulatif dalam permainan bola basket.
a. Menangkap dan melempar bola.
b. Menggiring dan menembak bola.
c. Mengoper dan menembak bola.
2. Sebutkan variasi gerak dasar nonlokomotordalam permainan bola
voli! Jawab: Variasigerak dasar nonlokomotor permainan bola volisebagai
berikut.
a. Menekuk kakidan mengayun lengan.
b. Menekuk kakidan mengayun lengan atas.
3. Apa sajavariasigerak lokomotor pada permainan bulutangkis?
Jawab: Berikut beberapa variasigerak lokomotor pada permainan
bulutangkis. a. Variasigeraklangkah kaki.
b. Variasigerak dasar melangkah dan meloncat.
4. Sebutkan gerak dasardalamolahraga atletik!
Jawab: Gerakan dasardalam atletik terdiridarigerakan berjalan, berlari, melompat, dan melempar.
5. Bagaimana cara agar pelompat dapat bersikap melayang ketika melakukan
lompat raih danjauh?
Jawab: Melayangataupunsikap badandiudarapadalompatraih danjauh
sendiriadalahsikap saat pelompat ini menumpu pada balok tumpuan, dan badan
pun akan terangkat di udara dengan sikap menggantung.

50
Modul Pembelajaran
Gerak Dasar Lokomotor dan Nonlokomotor Pencak

4
1. Menerima, menjalankan, dan menghargaiajaran 3.4 Menerapkan gerak dasar lokomotor dan
agama yang dianutnya. nonlokomotor untuk membentuk gerak dasarseni
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung beladiri.
jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam 4.4 Mempraktikkangerak dasarlokomotor
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan dannonlokomotor untuk membentuk gerak dasarseni
tetangga. beladiri.
3. Memahami pengetahuan faktualdengan cara
mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainyadirumah, di sekolah dan tempat bermain. Setelah mempelajari materi ini,siswadiharapkan mampu:
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa 1. menjelaskan d an me mp raktikkan per main
yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang an pembentukan sikap dangerak dasar beladiri;
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak 2. menjelaskandan mempraktikkangerak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan dasarlokomotor seni beladiri dengan baik; serta
perilaku anak berimandan berakhlakmulia. 3. menjelaskan d an me mpraktikkan gerak d
asar nonlokomotorseni beladiri dengan baik.

Alokasi Waktu : (16 Jam Pelajaran/8 × Pertemuan)

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


51
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

meliputi

Loko motor

Sikap Kuda-Kuda

Sikap Tegak
meliputi

Materi
Kompetensi Dasar: 3.4 dan 4.4
Pertemuan ke-15 s.dke-18

A. Gerak Dasar Lokomotor dalam Pencak Silat

Gerak lokomotormerupakangerakmemindahkan Sikapyang PerluDimiliki


bagian tubuh dari satu tempat ke tempat lain. Mandiri
Gerak lokomotor dalam pencak silat dilihat dari Pencak silat merupakan salah satu
gerakan langkah. Gerak langkah merupakan teknik bentuk olahraga yang melatihkemandirian. Gerak-gerak dalampen
berpindah disertai dengan kewaspadaan yang
bertujuan mendekati atau menjauhi lawan untuk
gerak serangan ataubelaan yang dilakukan secara
taktis.
1. Arah dalam Pencak Silat
Sebelum melakukan penyerangan atau teknik bertahan dalam pencak
silat, terlebih dahulu harus menguasai teknik melangkah. Arah pada
pencak silat digunakan untuk mempermudah melakukan serangan dan
pembelaan. Arah yang harus dipahamidalampencak silatadalaharah delapan
penjuru mataangin dalam pengertian gerak diantaranya:

52 Modul Pembelajaran
Semeste
a. arah belakang;
b. serong kiri belakang;
c. samping kiri;
d. serong kiri depan;
e. depan;
f. serong kanan depan;
g. samping kanan; dan
h. serong kanan belakang. Arah dalampencaksilat
2. Pola Gerak Langkah dalam Pencak Silat
a. Bentuk pola gerak langkah
Bentuk pola gerak langkah
dalam
pencaksilatmeliputipolalangkahlurus
, pola langkah segi empat, pola
langkah U, pola langkah berkelok-
kelok (zig-zag), pola langkah S, pola
langkah segitiga, dan pola langkah
segi empatsilang. Pola geraklangkah dalampencaksilat
b. Macam-macam polagerak langkah
Pola gerak langkah dalam
pencak silat, sebagai berikut.
1) Geseran
Geseran adalah salah satu teknik
pencak silat untuk mendekati sasaran
atau menghindariserangandengan cara
menggeserkan telapak kaki ke segala
arah. Cara melakukan geseran sebagai
berikut.
a) Geser salah satu kaki,ujung jari kaki
Gerakan geseran
atau tumit masih menyentuhlantai.
b) Letakkan kaki sesuaiarah tujuan.
2) Lompatan
Salah satu teknik geraklangkahuntuk
mendekati sasaran atau menghindari
serangan lawandengan cara melompat
(kedua kaki berpindah) ke segala arah.
Cara melakukan lom patan sebagai
berikut.
a) Salah satu kaki melakukantolakan Gerakan lompatan

disusul kaki lainnya.


b) Kaki yang satu mendarat, diletakkan sesuai arah yang dituju
disusul kaki lainnya.
c) Kedua kaki mendarat bersama-sama.
3) Angkatan
Melangkah dengan cara angkatan dapat dilakukandalam dua
bentuk, yaitu angkatan tinggi danangkatan rendah. Berikut cara
melakukannya.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

53
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

a) Angkatan rendah
Berikut cara melakukan angkatan rendah.
(1) Angkat biasa salah satu kaki.
(2) Letakkan kaki tersebut ditempattertentu sesuaiarah tujuan.
b) Angkatan tinggi
Berikut cara melakukanangkatan tinggi.
(1) Angkat tinggi salah satu kaki hingga posisi pahadatar.
(2) Letakkan kakiditempattertentusesuaiarah tujuan.
4) Ingsutan
Cara melakukan gerakan ingsutan
sebagai berikut.
a) Geserlah telapakkakitanpadiangkat
dari lantai dengan gerakan tumit,
sementara telapak kaki ke luar dan
ke dalam.
b) Gerakan ini dapat pula dilakukan Gerakan ingsutan

dengangerakan tumit, yaitu dengan


telapak kaki sejajar atausearah, kedua lutut dibengkokkan.

AyoBerlatih Nilai

 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!


Carilah informasi dari berbagaisumber tentangsejarah perkembangan
pencaksilat di Indonesia! Tuliskanaliran-aliran pencaksilat yang adadi Indonesia!
Kerjakan tugas
tersebut dalam selembar kertas!
Jawab:
Sejarah Perkembangan Pencak Silat di Indonesia
Penyebaran pencak silatlebih mengandalkan pada praktiklangsung dan ceritake cerita sehingga
tidak banyaksumber sejarah yang ditemukan. Namun adabeberapa legenda yang bercerita
tentang pencak silat di beberapa daerah di Indonesia. Salah satunya adalah cerita legenda dari
daerah Minangkabau yang menceritakan bahwasilat diciptakanoleh seorang yang berasaldari Tanah
Datar, Pariangan pada abad ke-11 yang bernama Datuk Suri Diraja. Dari tanah Minang, silat
kemudian menyebar ke wilayah Asia Tenggara melalui para perantau asal Minang.
Padaabad ke-14 pencaksilat mulai didokumentasikan melalui catatan-catatandi zaman itu.
Pada masa itu, penyebaran pencaksilat bersamaandengan penyebaran agama Islam yang dibawa
oleh para penyebaragama Islam. Saatitusilat menjadi bagian latihan spiritual yang dilakukandi
pesantren–pesantren.
Silat kemudian berkembanglebih luaslagitidakhanyasekedarilmu beladiri dan latihan
spiritual atauseni rakyat, namun juga menjadi bagiandari upaya perlawananterhadap
penjajahan. Beberapa pahlawannasionaltercatat memilikikemampuan pencaksilat.
Merekadiantaranya adalah Sultan Agung, Teuku Cik Di Tiro, Imam Bonjol, dan Cut Nyak Dhien.
Menyadari arti penting pencak silat bagi budaya Melayu di kawasan Asia Tenggara utamanya
di Indonesia sendiri,akhirnya munculide untuk semakin menegaskan keberadaan pencaksilat.
Mulailah dibentuk organisasi yang mewadahi pencak silat. Organisasi pencak silat yang pertama
kali adalah Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) yang dibentuk pada 18 Mei 1948.
Keinginan untuk mengembangkan pencaksilatternyatatidak berhenti diskalanasional saja.
Pada tanggal 11 Maret 1980, ataside dari Eddie M. Nalapraya didirikanlah Persatuan PencakSilat
Antarbangsa (Persilat). Keempat negara yaitu Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia, dan
54 Singapura ditetapkan sebagai founding father Persilat.

Modul Pembelajaran
Beberapa negara di kawasan ASEAN pun tidak tinggal diam. Mereka turut
mengembangkan pencaksilatdi wilayahnyamasing–masing dengan mendirikan organisasi serupa.
Malaysia mendirikan Persekutuan Silat Kebangsaan Malaysia (PESAKA), sementara Singapura
memiliki Persekutuan Silat Singapore (PERSIS), dan Brunei Darussalam dengan Persekutuan Silat
Brunei (PERSIB).

Ayo Bekerja Sama


Nilai

 Perhatikangambar berikut!
Identifikasilah jenis gerakan yang dilakukan pada gambar!
Gerakan tersebut merupakan gerak lokomotor atau
nonlokomotor? Apa kegunaan dari gerakan tersebut?
Kemudian praktikkan gerakan tersebut
bersamadengantemanmu!
Jawab: Gambar tersebut adalahcontoh gerak dasarlokomotor pencaksilat,
yaitu lompatan. Gerakan tersebut merupakan salah satu teknik gerak
langkah untuk mendekati sasaran atau menghindari serangan
lawandengan cara melompat (kedua kaki berpindah) ke segalaarah.

Kompetensi Dasar: 3.4 dan 4.4 Pertemuan ke-19 s.d 22

B. Gerak Dasar Nonlokomotor Pencak Silat

Selain gerak lokomotor, dalam pencak silat juga terdapat gerak


nonlokomotor. Gerak nonlokomotor adalah gerak dasar yang tidak berpindah
tempat. Berikut ini merupakangerak nonlokomotordalam pencaksilat.
1. Sikap Kuda-Kuda
Kuda-kudamerupakan posisi menapak kaki yang bertujuandalam
memperkokoh posisitubuh. Kuda-kudayang kokohdan kuat sangat pentingguna
mempertahankan posisi tubuh supaya tidak mudah untuk dijatuhkan. Kuda-
kuda penting dalam menahan dorongan serta menjadidasar titik tolak dari
sebuah serangan (tendangan atau pukulan). Berikut beberapa kuda-
kudadalam beladiri.
a. Kuda-kudadepan
Berikut cara melakukangerakan kuda-kudadepan. KiniKutahu
1) Salah satu kaki didepan.
2) Berat badanditopang oleh kaki depan.
3) Posisi kedua telapak kaki membentuk
sudut 30 derajat.
b. Kuda-kuda belakang
Berikut cara melakukan gerakan kuda-
kuda belakang
1) Salah satu kaki berada didepan.
2) Berat badanditopang oleh kaki belakang.
3) Telapak kaki depan lurus dan telapak
kaki belakang membentuk sudut 60 derajat.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

55
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

2. Sikap
Cara melakukannya sebagai berikut.
a. Arah pandangan lurus kedepan.
b. Kaki dibuka agak lebar, salah satu kaki di depan
dan kedua lututditekuk.
c. Berat badan terletakpada kaki belakang.
d. Posisikeduatangan melakukan sikappasang
Sikappasa
3. Sikap
Berdiri merupakan salah satu gerakan yang sering
kita lakukan. Gerakan berdiri juga termasuk gerak
dasar pencak silat. Dalam pencak silat, gerak berdiri
dilakukan dalam posisitegak. Gerak inidisebut
dengan sikapberdiritegak. Cara melakukan sikap
berdiritegak sebagai berikut.
a. Badan tegak lurus, pandangan ke depan, bahu,
dada, dan perutwajar, rileks.
b. Tumit rapat, telapak kaki membuat sudut 90 Sikapberdiriteg
derajat.
4. Gerak Dasar Serangan
Gerak dasar serangan dalampencaksilatdapat dilakukandengandua
teknik, yaitu tekniktendangandan pukulan.
a. Tekniktendangan
Teknik tendangan dalam pencak silat ada beberapa jenis, di
antaranya tendangan lurus dan tendanganjejak.
1) Tendangan lurus
Berikut cara melakukantendangan lurus.
a) Posisi awal berdiridengan salah satu kaki
sebagai tumpuan.
b) Kaki laindiangkat dengan lutut ditekuk,
kemudian tungkai bawahdiluruskan kearah
sasaran.
c) Salah satu tangan ditekuk, sedangkan
tangan yang lain menutup tubuh bagian atas
dan bawah.
2) Tendanganjejak Tendanganlurus
Berikut cara melakukantendanganjejak.
a) Posisi awal berdiridengan salah satu kaki sebagaitumpuan.
b) Salah satu kaki yang laindiangkat dengan lutut sedikitditekuk.
c) Gerakankakitendangdijepitkan kearah lawandikenakanpadatelapak kaki.
d) Posisi keduatangan menutup tubuh bagian atasdan bawah.
b. Teknik pukulan
Pukulanadalahsuatu teknik seranganyang dilakukandengan
mempergunakan tangan sebagai komponennya. Pukulan dalam pencak
silat dapat dilakukan dengan posisitelapak tanganterbukaatau mengepal.
Teknik pukulandalam pencaksilatsebagai berikut.

56
Modul Pembelajaran
1)
Pukulan depan dapat dilakukan dengan
cara sebagai berikut.
a) Posisi awal, berdirilah dengan sikap kuda-
kuda, salah satu kaki di depan dan kaki
yang lain di belakang lurus.
b) Salah satu tangan mengepal diluruskan ke
arah sasaran, tangan yang lain ditekuk di Pukulan depan
depan dada dengan jari-jarirapat.
2) Pukulan samping
Pukulan samping dapat dilakukan dengan cara
sebagai berikut.
a) Kedua kaki dibukaselebar bahu.
b) Keduatelapak tangan mengepaldi
depandada dengan posisi menyilang.
c) Ayunkan tangan ke samping
menggunakan punggung tangandiarahkan ke
sasaran (lawan).
5. Gerak Dasar Belaan Pukulan
Gerak dasar belaandalam pencaksilatdapat dilakukan
dengan teknik tangkisandan elakan.
a. Teknik tangkisan
Teknik tangkisandalampencaksilatdigunakan untuk menggagalkan
atau menahanserangan lawan. Jenis tangkisanada beberapa macam,
diantaranya tangkisan kelit dan tangkisansiku.
1) Tangkisan kelit
Berikut cara melakukan tangkisankelit sebagai berikut.
a) Tangkisan menggunakan salah satu
tangandengan posisi keduatelapak
tangandibuka.
b) Serangan lawanditangkis dengandikenakan
pada telapak tangan luar.
c) Arah gerakan tangkisan dari dalam ke luar atau
sebaliknya. Tangkisankelit

2)
Cara melakukannya sebagai berikut.
a) Tangkisan dilakukan menggunakan siku salah
satu tangan.
b) Serangan lawan ditangkis dengan siku
yang ditekuk/ditarik kearah dada.
b. Teknikelakan
Teknik elakan dalam pencak silat bertujuan untuk
menghindari serangan tanpa berpindah tempat. Pada Tangkisansiku
pencak silat, setiap gerak elakan memiliki tujuan yang
berbeda-beda. Teknik elakan antara lain elakan belakang berputar,
elakan bawah, elakanatas, danelakan samping. Berikut merupakan salah
satu cara melakukanelakan (elakanatas).
1) Sikap kuda-kudadepan.
2) Angkat kedua kaki dengan sikap tungkaiditekuk.
3) Sikap tangantetap waspada.
4) Mendarat dengan kedua kakisaling menyusul.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk 57
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Ayo Lakukan Nilai

 Lakukan kegiatan berikutsesuai perintahnya!


1. Praktikkanlah teknik pukulan dan teknik tendangan. Mulai dari pukulan
depan dan pukulan samping, sertatendangan lurus dan tendanganjejak.
2. Praktikkandidepan kelas secara bergantian.
Jawab: Siswa melakukanteknik pukulandantekniktendangan mulaidaripukulan
depandanpukulan samping, sertatendanganlurus, dan tendanganjejak sesuaidengan
materi yang telahdipelajari dan dengan pengawasan guru.

Ayo Bekerja Sama Nilai

 Lakukan kegiatan berikutsesuai perintahnya!


1. Bersama teman semejamu praktikkanlah gerakan pukulandan tangkisan.
2. Kamu mempraktikkan gerakan pukulan, sementara temanmu
mempraktikkan gerakan tangkisan.
3. Lakukan secara bergantian.
Jawab: Siswa melakukan gerakan pencak silat dengan gerak pukulan dan tangkisan sesuai
dengan materi yang telahdipelajari dan dengan pengawasan guru.

Apayang Kamu PerolehSetelah Mempelajari Babini?

Glosarium
Elakan : teknik menghindari serangan tanpa berpindah tempat.
Kuda-kuda: posisi menapak kaki yang bertujuandalam
memperkokohposisitubuh.
Pukulan : suatu teknik seranganyang dilakukandengan mempergunakan
tangan sebagai komponennya.
Tangkisan : teknik yang digunakan untuk menggagalkan atau menahan
serangan lawandengan tangan.

58 Modul Pembelajaran
I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!

1. Pencak silat merupakan Prinsip-prinsip bela diri


cabang olahraga … . pencaksilatsebagai berikut.
a. atletik a. Seorang pesilat tidak berbuat hal-
hal yang dapat
b. beladiri mencelakaidirisendiri.
c. permainan b. Tidak memancing kericuhan.
d. renang c. Pembelaan diri merupakan
Jawab: b prinsip utamadalam pencaksilat.
Pembahasan: d. Tidak mencari musuh.
Pencak silat merupakan cabang
5. Sikap yang harus dimiliki
olahraga beladiri.
oleh seorang pesilatadalah … .
2. Berikut ini yang tidak termasuk
a. menunjukkan
ciri- ciri pencaksilat, yaitu ....
kemampuannya didepan
a. berfungsi melindungidiri
umum
b. banyak variandalam b. bersikap mengalahwalaudipukul
langkah c. lebih bersifat
c. bersikap masa bodoh
pertahanan
terhadap orang lain
d. kekuatan penuh
d. bersikap kesatria dan
Jawab: d
Pembahasan: bersikap se perti ilmu padi
Kekuatan penuhtidak termasuk Jawab: d
dalamciri- ciri pencaksilat. Pembahasan:
Sikap yang harus dimiliki oleh
3. Pencak silatdapat digunakan seorang pesilat adalah bersikap
sebagai sarana pembinaan kesatria dan bersikapseperti ilmu padi.
aspek-aspek berikut,kecuali … . 6. Arah pandangan
a. olahraga matasaatmelakukan sikap berdoa
b. seni dalam pencak silat adalah … .
c. religius a. ke atas c. ke depan
d. politik b. ke bawah d. ke kanan/kiri
Jawab: d Jawab: b
Pembahasan: Pembahasan:
Pencak silat digunakan sebagai Saat melakukan sikap berdoa, arah
sarana pembinaan aspek olahraga,seni, pan- dangan menunduk ke bawah.
beladiri, dan religius. 7. Teknik berpindah atau
4. Berikut ini yang termasuk mengubah posisidisertaidengan
prinsip- prinsip bela kewaspadaan yang bertujuan
diripencaksilatadalah mendekati atau menjauhi
…. lawanuntukkepentingan serangan
a. mencari musuh ataubelaanyang dilaksana- kan
b. memancing kericuhan secara taktis disebut … .
c. a. kuda-kuda
membahayakandirisendiri d. b. langkah
pembelaandiri c. geseran
Jawab: d d. putaran
Pembahasan: Jawab: b

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

59
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Pembahasan: b. sikap kuda-kuda


Gerak langkah adalah teknik
c. sikap salam
berpindah atau mengubah posisi
disertai dengan kewaspadaan yang
d. gerakmelangkah
bertujuan mendekati atau menjauhi Jawab: b
lawan untuk kepentingan serangan Pembahasan:
atau belaan yang dilaksanakan secara Kuda-kuda adala h suatu tek nik
taktis. yang memperlihatkan kakidalam
keadaan statis.
8. Fungsidarigerakan langkah
dalam pencaksilatadalah . … 12. Berikutini termasuk sikapkuda-
a. sebagaidasartumpuan kuda, kecuali … .
b. sebagai tangkisan a. depan c. tengah
c. untuk mengatur gaya b. belakang d. bawah
Jawab: d
d. untuk serangan lawan Pembahasan:
Jawab: a Sikap kuda-kuda dibedakan
Pembahasan: menjadi beberapa macam, antara lain
Fungsidarigerakan langkah kuda-kuda depan, kuda-kuda belakang,
dalampencak kuda-kuda tengah, dan kuda-kuda
silatadalahsebagaidasartumpuan. samping.
9. Faktor utamadalam 13. Gerakan kuda-kuda
melaksanakan olahraga pencak bergunauntuk memperkuatotot
silat agar meng- hasilkan teknik ….
yang tinggi adalah pembentukan a. tangan c. punggung
…. b. kaki d. pinggang
a. sikap dangerak Jawab: b
b. teknik dan taktik Pembahasan:
Gerakan kuda-kuda bermanfaat
c. strategidan teknik untuk memperkuatotot kaki.
d. taktik dan strategi
14. Dalam pencak silat, berdiri
Jawab: a
Pembahasan:
tegak dan kaki ra pat dengan
Faktorutamadalammelaksanakanolahrag kedua tangan mengepalberadadi
a pencaksilat agar menghasilkan teknik samping pinggang disebut sikap
yang tinggi adalah pembentukan sikap ....
dan gerak. a. salam c. tegak
10. Berikut ini termasuk gerak b. syukur d. pasang
dasar nonlokomotor dalam Jawab: d
pencak silat, kecuali … . Pembahasan:
a. sikap berdiritegak Dalam pencak silat berdiri tegak dan
kaki rapat dengan kedua tangan
b. sikap istirahat mengepal berada di samping pinggang
c. geraklangkah disebut sikap pasang.
d. sikap kuda-kuda 15. Arah pandangan saat
Jawab: c melakukan sikap berdiritegak,
Pembahasan:
Gerak non lokomoto r adalah yaitu … .
gerakan yang dilakukan tanpa a. ke atas
berpindah tempat, contohnya sikap b. ke depan
berdiri tegak, salam, berdiri kangkang, c. ke bawah
kuda-kuda, istirahat, dan pasang.
d. kesamping kanan/kiri
11. Suatu teknik yang
Jawab: b
60 memperlihatkan kakidalam Pembahasan:
keadaan statis disebut .... a. Saat melakukan sikap berdiri tegak,
sikap berdiritegak arah pandangan lurus kedepan.

Modul Pembelajaran
16. Arah pandangan saat a. pukulan c.
melakukan sikap pasang adalah tangkisan b. serangan d.
…. langkah Jawab: c
a. lurus kedepan Pembahasan:
b. kesamping kanan Teknik tangkisan da lam penca k
c. kesamping kiri silat digunakan untuk menggagalkan
d. menunduk ke bawah atau menahan serangan lawan.
Jawab: a 21. Arah gerakan tangkisankelit, yaitu
Pembahasan: .... a. dariataskebawah
Saat melakukan sikap pasang, a atausebaliknya b. dari depan ke
rah pandangan mata lurus kedepan.
belakang atau
17. Berikut ini yang termasuk jenis sebaliknya
pu- kulandalam pencaksilat, yaitu … c. daridalam keluar atau
. sebaliknya d. darikananke kiri
a. pukulan atasdan bawah atausebaliknya Jawab: c
b. pukulandepandan samping Pembahasan:
c. pukulan lurus dan samping Arah gerakan tangkisan kelit adalah
d. pukulandepandan dari dalam ke luaratausebaliknya.

belakang Jawab: b 22. Tangkisan yang dilakukan


Pembahasan: dengan menggunakan siku
Pukulanadalahsuatu teknik tangan disebut tangkisan ....
seranganyang dilakukandengan
a. kelit c. pojok
mempergunakan tangan sebagai
komponennya. Pukulan dalam pencak b. siku d. tebas
silat dibedakan menjadi pukulan Jawab: b
depandan samping. Pembahasan:
Tangkisan siku dilakukan dengan
18. Serangan pen ca k silat mengguna- kan salah satu siku tangan.
yang menggunakan kaki u
23. Posisiawalsaat
mum nya disebut ....
a. elakan melakukantendangan lurusadalah
b. pukulan ….
c. sikuan a. berdiri c. duduk selonjor
d. tendangan b. jongkok d. sikap istirahat
Jawab: d Jawab: a
Pembahasan: Pembahasan:
Serangan pencaksilat yang Cara melakukan tendangan lurus
menggunakan kaki umumnya disebut sebagai berikut.
tendangan. a. Posisi awal berdiri dengan salah
satu kaki sebagaitumpuan.
19. Tujuan dari gerak menangkis, yaitu b. Kaki lain diangkat dengan
.... lutut ditekuk, kemudian tungkai
a. membendung setiap bawah diluruskan kearah sasaran.
pukulan dantendangan c. Salah satu tangan ditekuk,
sedang- kan tangan yang lain
b. menghindari pukulan lawan
menutup tubuh bagian atasdan
c. menghindaritebasan lawan bawah.
d. menghindari tendangan
24. Menghindari dari teknik
lawan Jawab: a
Pembahasan: serangan lawandisebut ....
Tujuan dari gerakmenangkis a. elakan
dalampencak silat adalah membendung b. lepasan
setiap pukulan dantendangan. c. menangkis
20. Untuk menahan serangan d. tendangan
lawan digunakan teknik … .
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
61
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: a a. elakanatas
Pembahasan:
b. elakan bawah
Menghindari dari teknik serangan
c. elakan belakang
lawan disebut elakan.
d. elakan mundur
25. Di bawah ini yang bukan Jawab: d
merupakan teknik elakan dalam Pembahasan:
pencak silat adalah … .. Elakan mundur bukan merupakan
teknik elakandalam pencaksilat.

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!


1. Apa fungsiarah dalam pencaksilat?
Jawab: Arah padapencaksilatdigunakanuntukmempermudah melakukan serangan dan
pem- belaan. Arah yang harus dipahamidalampencak silatadalaharah delapan
penjuru mata angin.
2. Sebutkan bentuk dari melangkah dengan cara angkatan!
Jawab: Bentuk dari melangkah dengan cara angkatan dilakukan dengan cara angkatan
tinggi danangkatan rendah.
3. Bagaimana cara melakukan kuda-kudadepan?
Jawab: Cara melakukankuda-kudadepan yaitusebagai berikut.
a. Salah satu kaki didepan.
b. Berat badanditopang oleh kaki depan.
c. Posisi keduatelapak kaki membentuk sudut 30 derajat.
4. Apatujuandari gerakanelakandalam pencaksilat?
Jawab: Teknikelakan dalam pencak silat bertujuan untuk menghindari serangan tanpa
berpin- dah tempat.
5. Bagaimana cara melakukangerakan tangkisansiku?
Jawab: Berikut cara melakukan gerakan tangkisansiku.
a. Kedua kaki melakukantolakan secara bersama-sama.
b. Kedua kaki kemudian mendarat, diletakkan bersamaditempatsesuaiarah yang
dituju. c. Salah satu kaki mendaratdisusul kaki lainnya.
Catatan Guru
Nilai
Paraf
A A A
Berla Lakuk Bekerjasa PenilaianB

Nilai

R emedi
 Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan macam-macam polagerakan langkah dalam pencaksilat!
Jawab: Pola langkah, antara lain lurus pola langkah gergaji/zig-zag, pola langkah ladam
atau huruf U, segitiga,segi empat, dan huruf S.
2. Jelaskan cara melakukangerakan loncatandalam pencaksilat!
Jawab: Berikut cara melakukangerakan loncatandalam pencaksilat.

62 Modul Pembelajaran
a. Badan tegak lurus, pandangan ke depan, bahu, dada, dan perutwajar,
relaks. b. Tumit rapat, telapak kaki membuat sudut 90 derajat.
c. Berat badan pada kedua kaki.
d. Bernapas wajar, melalui hidung.
3. Apa yang dimaksuddengan sikap kuda-kudadalam pencaksilat?
Jawab: Kuda-kuda merupakan posisi menapak kaki yang bertujuandalam memperkokoh
posisi tubuh. Kuda-kuda yang kokoh dan kuat sangat penting guna
mempertahankan posisi tubuh supaya tidak mudahuntuk dijatuhkan.
4. Jelaskan yang dimaksud pukulandalam pencaksilat!
Jawab: Pukulan adalahsuatu teknik serangan yang dilakukandengan mempergunakan
tangan sebagai komponennya.
5. Apakah yang dimaksuddengan tangkisandalam pencaksilat?
Jawab: Tangkisan dalam pencak silat merupakan gerakan menangkis dengan
menggunakan tangan untuk menghindari serangan dari musuh.

Pengayaan
Nilai

 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!


Carilah informasi dari berbagai sumber tentang atlet pencak silat Indonesia
yang berprestasitingkat nasional maupun internasional! Tuliskan pada
bukutugasmu!
Jawab:
Atlet pencak silat asal Indonesia yang berprestasi tingkat nasional dan
internasional, salah satunya sebagai berikut.
Pria kelahiran 12 Mei 1996 merupakan artis pencaksilat Indonesia. Iqbal
Chandra Pratama mengharumkan nama Indonesia ketikamendapatkan emas
saat ASIAN GAMES 2018 pada kelas 60-65 kg putra.
Berikut torehan prestasi Iqbal Chandra Pratama.
a. Medali Emas POMNAS tahun 2015 di Aceh
b. Medali Emas ASEAN University Games 2016
c. Medali Perak PON 2016 di Jawa Barat
d. Medali Perak Kejuaraan Dunia 2016 di Bali
e. Medali Emas Belgia Open 2018
f. Medali Emas Invitation Tournament Asian Games 2018.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

63
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

5 Aktivitas Kebugaran
4.5 Mempraktikkan berbagai aktivitas kebugaran jasmani melalui berbagai ben

Setelah mempelajari materi ini,siswadiharapkan mampu:


1. menjelaskan dan mempraktikkan bentuk latihan daya tahandengan benar,
2. menjelaskandan mempraktikkan bentuk latihankekuatan dengan benar,
3. menjelaskan dan me mpraktikkan bentuk latihan kecepatan dengan be
4. menjelaskan dan me mpraktikkan bentuk latihan kelincahan dengan be

Alokasi Waktu : (16 Jam Pelajaran/8 × Pertemuan)

Kebugaran jasmani merupakan suatu


kebutuhan yang harus dipenuhi agar kita
dapat menjalankan aktivitas kehidupan
sehari-hari dengan baik, seefektif dan
seefisien mungkin, hingga pada akhirnya
akan mampu menciptakan kehidupan
yang berkualitas sebagai seorang manusia.
Kebugaran jasmani adalahkemampuan dan
dayatahan fisikatautubuh seseorang dalam
melakukan berbagai aktivitas kehidupan
sehari-hari, tanpa mengalamikelelahanyang
berarti. Bentuk latihankebugaran jasmani,
antara lain latihan kekuatan, kelenturan, kecepatan, kelincahan, dan daya tahan.
Pada bab iniakandipelajari tentang latihan untuk meningkatan kebugaran jasmani. Untuk menge

64 Modul Pembelajaran
PetaKonsep
Latihan Kekuatan

Latihan Kelenturan

Akt iv Bentuk- Latihan Kecepatan


Ke Bentuk
mempelaj Jasmani mellip
Jas
Latihan kelincahan

Latihan Daya Tahan

• Disiplin

Materi
Kompetensi Dasar: 3.5 dan 4.5
Pertemuan ke-23 dan

A. Latihan Kekuatan

Kekuatanadalahsuatukondisidi mana penggunaan otot untuk


memaksimalkan tenaga saat melakukan suatu kegiatan fisik. Berikut
merupakan beberapa contoh latihan untuk meningkatkan kekuatan.
1. Latihan Kekuatan Otot Tungkai
Latihan kekuatanotot tungkai dengan melakukan
beberapagerakanseperti jongkok berdiri, naik turun bangku, dan half squat
jump.
a Half squat jump
Latihan half squat jump bertujuan untuk melatih kekuatanotot
tungkai. Cara melakukan latihan half squat jumpsebagai berikut.
1) Sikap awal berdiri. Kedua kaki masih
tetap berada di lantai dan posisi tangan
berada di tengkuk.
2) Kemudian, meloncatlah dengan kedua lutut
mengeper.
3) Lakukan gerakan tersebut secara
berulang- ulang. Latihan half squat jump
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

65
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

b. Naik turun bangku


Melakukan gerak naik turun bangku membutuhkan bangku
dengan ketinggian 30 cm. Cara melakukannya sebagai berikut.
a) Setelah bangku diletakkan, berdirilahdi depan
bangku tersebut.
b Mulai dengan naik ke atas bangku
kembali.
c Lakukan gerak tersebut secara berulang-
selama 2 menit.
Jongkok berdiri N turun
c
Gerakan ini apabiladilakukandengan benardapat melatih ot
kekuatan pahadan tungkaimu.Cara melakukannya sebagai berikut.
1) Sikapawalberdiritegak, pandangan ke depan
dengan kedua kaki rapat.
2) Kedua tangan lurus ke depan.
3) Kemudian, tekuklah lututmu sampai
posisi jongkok dengan badantetap tegak.
4) Berdiri kembali sepertisemula.
5) Lakukan kegiatan ini berulang-ulang. Sikapjongkok
2. Latihan Kekuatan Otot Perut
Kekuatan otot adalah tenaga yang dihasilkan oleh otot atau
sekelompok otot padasuatukontraksidengan beban maksimal. Bentuk-
bentuk latihan untuk meningkatkan kekuatanotot perutsebagai berikut.
a . Sit up
Latihansit up bertujuan untuk melatih kekuatan
otot perut. Cara melakukannya sebagai berikut.
1) Sikap awal berbaring telentang dengan
kaki lurus dan rapat.
2 Letakkan tangandi belakang kepalamu.
3) Pergelangan kaki dipegang oleh temanmu.
4) Angkatlah badanmu menuju lutut, Latihansit
kemudian kembali lagi ke awal.
5) Lakukan latihan ini secara berulang-ulang.
b. Menekuk kaki ke arah dada
Gerak menekuk kaki kearah dada berguna untuk melatih
kekuatanotot perut. Cara melakukangerakan inisebagai berikut.
1) Tidur dengan posisitelentang dan kaki lurus.
2) Angkatlah kaki kearah dada. Posisikakiditekuk dan lutut mendekat ke dada.
3) Lakukanlah gerakan tersebut secara berulang-ulang.
3. Latihan Kekuatan Otot Lengan, Bahu, dan Dada
Bentuk-bentuk latihan kekuatan otot lengan, bahu, dan dada
ditunjukkan oleh kegiatansebagai berikut.

66 Modul Pembelajaran
Semeste
a. Push up (latihanotot lengan)
Gerakan push up bertujuan mengembangkan kekuatanotot
lengandan otot bahu. Cara melakukannya sebagai berikut.
1) Berbaring telungkup ke lantai, bertumpu pada telapak tangan dan
jari kaki. Bagi perempuan, tumpuan pada lutut bukan jari kaki.
2) Posisitanganselebar bahu.
3) Putarlah sedikit tanganmusehinggasikut kearah keluar.
4) Angkatlah badanmudanusahakan lurusantara kepalasampai kaki.
5) Lakukanlah berulang-ulang.
b. Pull up
Latihan pull up merupakan bentuk latihan untuk

meningkatkan kekuatan otot lengan, bahu, dan


dada. Cara melakukan pull up sebagai berikut.
1) Pegang bar pull up dengan telapak
tangan menghadap ke depan.
2) Tarik berat badan keatassampaidagusedikit
Latihan pull
berada di atas bar.
3) Turunkan badan sampai tangan hampir lurus secara penuh.
4) Lakukan gerakan tersebut secara berulang-ulang.
4. Latihan Kekuatan Otot Punggung
Melatih kekuatanotot punggung dilakukandengan melakukan latihan
back up. Gerakan ini berguna sebagai pemanasan sebelumolahragadan
pendinginan setelah olahraga. Cara melakukangerakan ini adalahsebagai
berikut.
1) Sikap awal tidur telungkup, kaki rapat, dan kedua tangan berpegangan
di belakang kepala.
2) Angkatlah badandandada keatas menjauh dari lantai.
3) Posisi kakitetap masih menyentuh lantai agar kedua kaki tidak bergerak.
4) Pergelangan kaki bisadipegang oleh temandandapat pula tidak dipegang.
5) Lakukanlah gerakan ini secara berulang-ulang selama 15 sampai 30 detik.

Latihan back up
Kompetensi Dasar: 3.5 dan 4.5 Pertemuan ke-25 dan 26

B. Latihan Kelenturan

Kelenturan adalah suatu keadaan dengan adanya keleluasaan pada otot-


otot tubuh terutama padabagian persendian. Berikut merupakan beberapa
contohlatihan untuk meningkatkan kelenturan.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


67
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

1. Kelenturan Lutut
Adapungerakanuntukmelenturkan lutut sebagai
berikut.
a. Sikapawaladalah berdiritegak.
b. Kemudian, tekuk salah satu kaki ke depan, kaki kanan
atau kaki kiri terlebih dahulu.
c. Tarikhinggatumit menyentuhpahadantahangerakan
inihinggasepuluhhitungan.
d. Gantigerakan dengan posisikakiditekuk ke belakang
dantahangerakan inihinggasepuluhhitungan. Latihan kelenturan

2. Kelenturan Pergelangan Tangan dengan

Adapun cara melakukan latihan kelenturan pergelangan tangan


sebagai berikut.
a. Sikapawal berdiridengan kedua kaki dibukaselebar bahu.
b. Kedua tangan berpegang dengan posisi jari merapat di antara jari
tangan kanandan kiri.
c. Putar pegangan jari-jari tangan hinggakedua telapak tangan
menghadapke atas kepala.
d. Tahan hingga beberapasaat.
3. Kelenturan Persendian Punggung, Lengan, dan Leher
Latihan kelenturan inibiasamenggunakan bola dandilakukan bersama-
sama dengantemansekelompok. Cara melakukannya sebagai berikut.
a. Bersama dengantemanmu membentuk barisan ke belakang.
b. Teman yang berada di depan memberikan bola ke teman yang berada
di belakangdaribawah (antara dua kaki). Lakukan sampaike temanyang
berada paling belakang.
c. Setelah sampai di teman yang berada paling belakang, bawa bola
tersebut kembali ke depan melalui atas kepala.
d. Lakukanlah dengan penuh konsentrasi.
Kompetensi Dasar: 3.5 dan 4.5 Pertemuan ke-27

C. Latihan Kecepatan

Kecepatan adalah suatukemampuan untuk melakukan suatu gerakan dalam


kurun waktu yang singkat. Berikut merupakan beberapa contohlatihan untuk
meningkatkan kecepatan.
1 . Lari Cepat
Latihan laricepat bertujuan untuk melatih kecepatan, koordinasigerak,
dan daya reaksi. Cara melakukannya sebagai berikut.
a. Sikapawal berdiritegak.
b. Ketika mendengaraba-aba, berlarilahdi tempat.
c. Ketikamendengaraba-abauntuk berlari, berlarilah secepat
mungkindengan jarak yang sudahditentukan.

68 Modul Pembelajaran
Semeste
2. Lari Melompati Palang
Berikut cara melakukan lari melompati palang.
a Posisiawal adalah berlari.
b Ketika mendekati palang, meloncatseperti berjalan
diudara. c Saat mendarat, kedua lututditekuk.

Lari melompatipalang
Kompetensi Dasar: 3.5 dan 4.5 Pertemuan ke-28

D. Latihan Kelincahan

Kelincahanadalahsebuahkemampuan untuk menyesuaikangerakan dari


posisisatu keposisi yang lainnyaseperti dari posisikananke kiri, ataudaridepan ke
belakang dan sebagainya. Berikut merupakan beberapa contohlatihan untuk
meningkatkan kelicahan.
1. Lari Berkelok-kelok
Gerak lari berkelok-kelokinidapat dilakukan menggunakanalat
ataupuntidak. Alat yang digunakan hanyasebatas agar dapat lari berkelok-
kelok. Gerakannnya dapat dilakukandengan cara sebagai berikut.
a. Posisi awal adalah tubuhsiapuntuk berlari.
b. Ketikamendengaraba-aba dari guru, segera lakukangeraklarisecepat
mungkin dengan arah berkelok-kelok (zig-zag).
c. Peserta yang paling cepat larinyadan mencapai garis finislebih dahulu
adalah pemenangnya.

Lari berkelok-kelok (zig-zag)

2. Lari Bolak-balik
Lari bolak-balik (shuttle run) sebanyak 6-
8 kali dilakukan dengan secepat-cepatnya.
Lari ini biasa dilakukan secara cepat dan
bolak- balik sejauh 4-5 meter. Untuk
melakukan gerak ini divariasikan dengan
lari bolak-balik memindahkan benda
dalam bentuk lomba. Tentang banyaknya
perpindahan bolak-balik serta Lari bolak-balik
jaraknyadisesuaikan dengan usia atlet
ataupun tujuan dari latihan itusendiri.
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

69
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Kompetensi Dasar: 3.5 dan 4.5 Pertemuan ke-29 dan 30

E. Latihan Daya Tahan Tubuh


Dayatahan tubuhadalah sebuahkeadaan di mana
seseorang dapat menggerakkan semua bagian tubuh Sikapyang
dalam tempo yang berbeda secara efisien danefektif Kerja Keras
tanpa merasakan rasa lelah dan juga sakit yang Untuk mendapatkan ke
berarti. Berikut merupakan beberapa contohlatihan bugaran jasmani yang prima
dibutuhkan kerjakeras dalam
untuk meningkatkandayatahan tubuh. melakukan latihan. Jika kamukerja
keras dalam melakukannya maka
1. Lari Pelan (Joging) hasil yangakankamudapatkanakan
Laripelan biasa disebut dengan joging. Lari maksimal. Lain hal nya jika kamu
pelandilakukandengan relaks. Latihan lari pelan melakukannya dengan sembarangan
ini bertujuan untuk melatih dayatahan tubuh.
2. Lari Cepat Memutari Lapangan
Laricepat memutarilapangan biasadilakukan untuk menunjukkan latihan
daya tahantubuh. Berikut cara mengelilingi lapangandilakukan secara
berkelompok. a. Satu kelompok berdiri di belakang
garis start, setelah terdengaraba-aba
dari guru, seorang anak berlari
mengelilingi garis segi empat.
b. Aturan main nya masing-masing
sisi lapangan memiliki aturan yang
berbeda. Garis A adalah garis lari
cepat, garis B adalah garis untuk lari
pelan (joging), garis C adalah garis
laricepat, sedangkangaris D adalah
garisuntuk jalan. Lari cepat
3. Latihan Sirkuit
Latihan sirkuit adalah latihan melakukan
beberapa gerakan (misalnya lari, jalan, dan KiniKutahu
seorang dapat diukur dengan loncat) secara
sebuah tes. berurutandalam
Salah satu satu
tes kebugaran, yaitu bleeprangkaian
test. Dari tes ini, dapat diklasifi kasikan tingkat kebugaran
yang dibagi dalam pos-pos. Manfaat yang seseorang antara rendah, sedang, atau- puntinggi.
diperoleh melalui latihan sirkuit adalah untuk
melatih kekuatan dayatahan, kecepatan, dan
kelentukan. Lari sirkuit meliputi laricepat (pos
1), gerakan laripelan (joging) (pos 2), gerak lari
cepat (pos 3), dangerak jalan (pos 4). Berikut ini cara melakukan latihan sirkuit.
a. Berlari ke pos 1 untuk melakukan laricepat.
b. Dari pos 1 berlari menuju pos 2,
c. Biasanyaberbentuk latihan-latihan kondisi fisik sepertikekuatan,
kelincahan, kecepatan, dayatahan, dansebagainya.
d. Latihandapat dilakukantanpa ataudengan menggunakan bobotataubeban.
e. Bentuk-bentuk latihan pada setiap pos adalah lari zig-zag, pull up,
lempar bola medicine, squat jump, naik turun tambang, press, squat
thrust, rowing, dan lari 200 metersecepatnya.

70 Modul Pembelajaran
AyoBerlatih Nilai

 Lakukan latihan berikutsesuai perintahnya!


1. Lakukan bersamadengantemanmugerakan back lift.
2. Tidurlah telungkup, kaki rapat dankedua tangan berpegangandi belakang
kepala.
3. Setelah itu, angkatlah badandengandadatidak menyentuh ke lantai.
4. Posisikakitetap masih menyentuhlantai agar kedua kaki tidak bergerak.
Mintalah temanmu untuk memegang pergelangan kaki.
5. Gerakan inidilakukan secara berulang-ulang selama 15 sampai 30 detik.
Jawab: Siswa melakukan gerakan back lift bersama dengan teman sesuai dengan materi yang
telah dipelajari dan dengan pengawasan guru.
Ayo Lakukan
Nilai

 Perhatikangambar berikut!

a b c d
Tentukanaktivitaskebugaran jasmanipada gambardi atas yang dapat melatih
kekuatanotot tungkai! Berikan alasan atas jawabanmu! Tuliskan cara melakukan
latihan gerakan tersebut! Jawab: Latihan kekuatanotot tungkaidapat
dilakukandengangerakansepertigambar b, yaitugerakan jongkok berdiri.
Nilai
Ayo Bekerja Sama
 Lakukan kegiatan berikutsesuai perintahnya!
1. Bersama teman semejamu, lakukanlah lari berkelok-kelok (zig-zag).
2. Siapkan peralatan yang digunakanterlebih dahulu.
3. Mintalah temanmu yang lainnyauntuk memberi aba-aba.
Jawab: Siswa melakukan gerakan teknik lari zig-zag sesuai dengan materi yang telah dipelajari
dan dengan pengawasan guru.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


71
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Glosarium
Dayataha : kemampuan seseorang melaksanakangerak denganseluruh
n tubuhnya dalamwaktu yang cukup lama serta dengan tempo
sedang sampai cepat, tanpa mengalami rasa sakitdan
kelelahan berat.
: kemampuan untuk melakukan gerakan-gerakan yang sejenis
atau kemampuan untuk melakukangerakan-gerakan secara
Kekuatan berturut-turut dalamwaktu yang singkat.
: kemampuan tubuhuntuk melakukan penyesuaian
Kelincaha terhadapbeban suatu pekerjaan yang dilakukan.
: kemampuan untuk mengubah arah atauposisitubuh

I. Pilihlah salah satu jawabanyang paling benar!

1. Ke ma mpuan dan daya a. memiliki kulit yang bersih


tahan fisik seseorang dalam b. memiliki penam pilan
melakukan berbagaiaktivitas yang menarik
kehidupansehari- hari tanpa c. mampu melakukan
mengalami kelelahan yang berbagai aktivitas
berartidisebut .... hariandengan lancar
a. kebugaran jasmani d. mampu melakukan
b. kekuatan jasmani berbagai aktivitas yang berat
c. kesehatan jasmani Jawab: c
d. ketahanan jasmani Pembahasan:
Jawab: a Seseorang dengan kebugaran jasmani
Pembahasan: yang baik mampu melakukan
Kebugaran berbagaiaktivitas hariandengan lancar.
jasmaniadalahkemampuandan dayatahan 4. Melatih kebugaran tubuh
fisik atau tubuh seseorang dalam
melakukan berbagai aktivitas sangat baik biladilakukan secara
kehidupan sehari-hari, tanpa ....
mengalami kelelahan yang berarti. a. berkala
2. Kebugaran jasmani yang baik b. bertahap
sangat pentingdimiliki oleh … . c. rutin danteratur
a. anakkecil d. jarang
b. orang sakit Jawab: c
Pembahasan:
c. orang tua Melatih kebugarantubuh sangat baik
d. semua orang bila dilakukan secara rutin danteratur.
Jawab: d
Pembahasan:
5. Kemampuan tubuhuntuk
Kebugaran jasmani yang baik sangat melakukan penyesuaian
penting dimiliki oleh semua orang. terhadapbebansuatu
3. Manfaat memilikikebugaran pekerjaanyang dilakukandisebut …
jasmani yang baikadalah … . . a. dayatahan c. kecepatan
72 b. kekuatan d.
kelincahan Jawab: b
Pembahasan:

Modul Pembelajaran
Kekuatanadalahkemampuan a. tangan
tubuhuntuk melakukan penyesuaian
terhadap beban suatu pekerjaan yang
b. kaki
dilakukan. c. bahu
6. Manfaat melakukan d. perut
Jawab: d
latihankekuatan ototadalah … . Pembahasan:
a. membuat tubuhtegap Sit up bertujuan untuk melatih
b. menurunkan berat badan kekuatan otot perut.
c. meningkatkan massa 11. Latihan half squat jump
tubuh d. menjaga bermanfaat untuk meningkatkan
kebugarantubuh Jawab: d kekuatanotot
Pembahasan: ....
Latihan kekuatan otot yang a. perut c. tungkai
dilakukan secara teratur bermanfaat b. lengan d. kaki
untuk menjaga kebugaran tubuh.
Jawab: c
7. Gerakan pushup bermanfaat Pembahasan:
untuk meningkatkan Latihan half squat jump bermanfaat
kekuatanotot … . untuk meningkatkan kekuatanotot
a. bahu tungkai.
b. lengan 12. Otot-otot tungkai perludilenturkan
c. perut supaya ....
d. kaki a. cedera
Jawab: b b. kram
Pembahasan: c. tidak kaku
Gerakan push up bermanfaat
untuk meningkatkan kekuatanotot
d. sakit
Jawab: c
lengan.
Pembahasan:
8. Manfaat dari latihan pull up Otot-otot tungkai
adalah meningkatkan beberapa perludilenturkansupaya tidak kaku.
kekuatan otot,kecuali .... 13. Suatu keadaan di mana
a. lengan c. dada adanya keleluasaan pada otot-
b. bahu d. kaki otot tubuh terutama pada
Jawab: d bagian persendian disebut ....
Pembahasan: a. dayatahan
Latihan pull up merupakan bentuk
latihan untuk meningkatkan kekuatan b. kecepatan
otot lengan, bahu, dandada. c. kelenturan
9. Gerakan backupdapat d. kekuatan
Jawab: c
meningkatkan kekuatanotot ....
Pembahasan:
a. kaki Suatukeadaan di mana adanya
b. tangan keleluasaan padaotot-otottubuh
c. punggung terutama padabagian persendiandisebut
kelenturan.
d. leher
Jawab: c 14. Memutarkan lengan
Pembahasan: merupakan contoh latihan ....
Gerakan back up dapat a. kelenturan sendi bahu
meningkatkan kekuatanotot punggung.
b. kekuatanotot lengan
10. Sit up bertujuan untuk c. kekuatanotot dada
melatih kekuatanotot .... d. kelenturan siku

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


73
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: a a. dayatahan c.
Pembahasan:
kecepatan b. kekuatan d.
Memutarkan lengan merupakan
contoh latihan kelenturan sendi bahu. kelincahan Jawab: d
Pembahasan:
15. Latihan kelenturan Kelincahan (agility) adalah
menyebabkan otot menjadi .... kemampuan tubuh untuk
a. elastis mengubaharah secara tepat tanpa
b. lunak adanya gangguan keseimbangan atau
kehilangan keseimbangan.
c. membesar
d. mengecil 19. Manfaat melakukan latihan
Jawab: a lari bolak-balikadalah ....
Pembahasan: a. meningkatkan kelincahan
Latihan kelenturan menyebabkan b.
otot menjadielastis. meningkatkandayatahan c.
16. Kemampuan untuk melakukan meningkatkan kekuatan
ge- rakan sejenis secara d. meningkatkan
berturut-turut dalamwaktu yang keseimbangan Jawab: a
singkat disebut Pembahasan:
.... Manfaat melakukan latihan lari bolak-
a. kelenturan balik adalahuntuk meningkatkan
kelincahan.
b. kecepatan
c. kekuatan 20. Gerak melewatipalang
d. ketahanan merupakan gerakuntuk melatih
Jawab: b ....
Pembahasan: a. kelincahan c. kelenturan
Kece pata n adalah kema mpuan b. kecepatan d. kekuatanotot
untuk melakukangerakansejenis secara Jawab: a
berturut- turutdalam waktu yang Pembahasan:
singkat. Gerak melewati palang merupakan
17. Berikutini yang termasuk gerak untuk melatih kelincahan.
latihanyang bermanfaat untuk 21. Berikut ini yang merupakan
meningkatkan kecepatanadalah bentuk latihan untuk men
…. ingkatkan kelincahanadalah ....
a. sit up a. lari bolak-balik
b. loncat-loncat ke depan b. push up
c. lari bolak-balik sambil c. lari rintangan
memin- dahkan bola tenis d. lari jarak pendek
d. latihan mengubah gerak Jawab: c
Pembahasan:
tubuh arah lurus
Jawab: c Latihan untuk meningkatkan
kelincahan antara lain lari rintang dan
Pembahasan:
lari zig-zag.
Latihanyang bermanfaat untuk
meningkat- kan kece patan, yaitu 22. Kemampuan seseorang untuk
lari di tempat dilanjutkan berlari cepat bekerja atau berlatih dalam waktu
dan lari bolak-balik sambil memindahkan yang lama tanpa
bola tenis. mengalamikelelahandisebut.... a.
18. Kemampuan tubuhuntuk dayatahan c. kelincahan
mengubah arah secara tepat b. kekuatan d.
74 tanpa adanya gangguan kecepatan Jawab: a
keseimbangan atau kehilangan Pembahasan:
keseimbangan disebut Daya tahan mer upakan ke ma
mpuan seseorang untuk bekerja atau
.... berlatih dalamwaktu yang lamatanpa
mengalami kelelahan.
Modul Pembelajaran
23. Latihan berikut yang a. Memulai laridengan langkah biasa.
bermanfaat untuk meningkatkan b. Latihan ini boleh diselingi jalan
jika tidak mampu.
daya tahan adalah … .
a. push up c. Lakukan latihan iniselama 2–6 menit.
b. lari jarak pendek 25. Latihan kebug aran j as
c. lariditempat dilanjutkan mani yang dila kukan secara
berlari cepat teratur
a an m e m ban u m e nguran
d. lari berkelok-kelok (zig-
zag) Jawab: b k mungkin anterj dinya penyakit…
gi
Pembahasan:
Daya tahan dapat ditingkatkan
dengan melakukan latihan lari jarak a. ginjal
pendek dan naik turun bangku. b. jantung
24. Jika tidak mampu, latihan lari c. liver
jarak pendek dapatdiselingi d. paru-paru
dengan … . a. jalan c. Jawab: b
jongkok Pembahasan:
Latihan kebugaran jasmani yang
b. duduk d. tiduran
Jawab: a dilakukan secara teraturakan membantu
mengurangi
Pembahasan:
kemungkinanterjadinyapenyakit
Lari jarak pendek dilakukan dengan
jantung.
me- lakukan latihan berikut.

II. Jawablah perta ny aan -perta n yaandibawah ini dengan benar!


1. Apa yang dimaksuddengan kebugaran jasmani?
Jawab: Kebugaran jasmani merupakan kemampuandandayatahan fisikatautubuh
seseorang dalam melakukan berbagai aktivitas sehari-hari dengan baik, seefektif
dan seefisien mungkin, hingga padaakhirnya mampu menciptakan kehidupanyang
berkualitas sebagai seorang manusia.
2. Apa manfaat melakukan gerakan back lift?
Jawab: Gerakan back lift bertujuan untuk melatih kekuatanotot punggung dan perut.
3. Sebutkan sikapawal ketika melakuka backup!
Jawab: Bentuk-bentuk latihan untuk melatih kecepatan antara lain lari melompati palang
dan laricepat.
4. Apa yang dimaksuddengan latihan sirkuit?
Jawab: Cara melakukan lari berkelok-kelok (zig-zag) sebagai berikut.
a. Posisitubuhsiapuntuk berlari.
b. Ketika mendengaraba-abadari guru, segera lakukangerakan larisecepat
mungkin dengan arah berkelok-kelok/zig-zag.
c. Peserta paling cepat larinyadan mencapaigaris finis terlebih dahulu akan menang.
5. Jelaskan yang dimaksuddengan dayatahan!
Jawab: Daya tahan adalah kemampuan untuk melakukan gerak dalam jangka waktu
tertentu danterus-menerus.
Catatan Guru
Nilai
Paraf
A A A
Berla Lakuk Bekerjasa PenilaianB

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


75
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

R Nilai

emedi
 Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Sebutkan bentuk-bentuk latihan untuk meningkatkan kebugaran jasmani!
Jawab: Bentuk latihan kebugaran jasmaniantara lain latihandayatahan, kekuatan,
kecepatan, dan kelincahan.
2. Apa yang dapat dilakukan untuk mengembangkan kekuatanotot
lengan? Jawab: Cara mengembangkan kekuatanotot lengandengan cara
melakukan push up.
3. Sebutkan sikapawal ketika melakukan back up!
Jawab: Sikapawal back up adalahtidur telungkup, kaki rapat, dan kedua tangan
berpegangan di belakang kepala.
4. Apa yang dimaksuddengan latihan sirkuit?
Jawab: Latihan sirkuit adalah latihan melakukan beberapa gerakan (misalnya lari, jalan,
dan loncat) secara berurutandalam satu rangkaian yang dibagidalam pos-pos.
5. Apakah kegunaan lariditempat dilanjutkan berlaricepat?
Jawab: Latihan ini bertujuan untuk melatih kecepatan, koordinasigerak, dan daya reaksi.

Pengayaan
Nilai

 Kerjakan tugas di bawah inisesuaidengan perintahnya!


1. Lakukanlah lari jarak pendek setiappagi. Lakukanselama 2–6 menitselamasatuminggu.
2. Apakah perbedaan yang kamu rasakan setelah rutin melakukan lari jarak pendek?
3. Tuliskan perubahan-perubahanyang kamurasakan tersebut dalambentuk
karangan sederhana. Kumpulkan kepada guru!
Jawab:
Lari Jarak Pendek
Untuk melakukan lari jarak pendek sebaiknya dilakukan secara berkala, misalnya lari jarak
pendek setiap pagi dan dilakukan sekitar 2-6 menit. Kita melakukan secara rutin lari jarak
pendek adalah untuk mendapatkan kebugaran tubuh dengan kecepatan. Perbedaan ketika kita
melakukan lari jarak pendek secara rutinadalahbadanterasa ringan, meningkatkan kekuatanotot,
membakar lemak tubuh, meredakan stres,dan membuat tubuhlebih sehat.

76
Modul Pembelajaran
Tanggal Nilai ParafGuru ParafOrangTua

I. Pilihlah salah satu jawabanyang laing benar!


1. Berikut ini yang merupakan c. manipulatif
gerak dasar permainansepak bola, d. nonmanipulatif
yaitu .... a. smash c. Jawab: c
menggiring Pembahasan:
b. servis d. blocking Mengoper dan menembak bola
Jawab: c merupakan teknik dasargerak
Pembahasan: manipulatif.
Gerak dasar permainan sepak bola 5. Gerak dasar permainan bola
antara lain sebagai berikut. voli dibagi menjadi ....
a. Menendang c. Menyundul a. kelincahan, keseimbangan,
b. Menggiring d. Menghentikan bola
dan kecerdasan
2. Menekuk dan mengayunkan b. lokomotor, nonlokomotor,
kaki pada permainansepak bola dan manipulatif
termasuk gerakdasar .... c. kecepatan,kekuatan, dan
a. lokomotor kele- mahan
b. nonlokomotor d. dayatahan,kekuatan, dankoor-
c. manipulatif dinasi
d. nonmanipulatif Jawab: b
Jawab: b Pembahasan:
Pembahasan: Gerak dasar permainan bola voli
Menekuk dan mengayunkan kaki dibagi menjadi lokomotor,
pada permainan sepak bola termasuk nonlokomotor, dan manipulatif.
gerakdasar nonlokomotor. 6. Passing bawah pada bola
3. Berikut yang tidak termasuk voli merupakan teknik yang
ke- gunaan menggiring bola dapat digunakan untuk ....
pada permainan bola basket, a. membendung sasaran
yaitu .... lawan b. menerima servis
a. mengendalikan permainan c. mengembalikanserangan
b. mengatur tempo permainan lawan d. mengo perkan bola
c. menerobos pertahanan lawan ke pada
d. menguasai bola dalam teman seregu
permainan Jawab: c Jawab: b
Pembahasan: Pembahasan:
Kegunaan menggiring bola pada Manfaat passing bawah antara lain
permainan bola basket, yait u mene- rimaservis, menahan smash, dan
mengendalikan permainan, mengatur meman- tulkan bola.
tempo permainan, dan menguasai bola 7. Di bawah ini adalah
dalam permainan.
perlengkapan permainan kasti
4. Mengoper dan menembak bola adalah … .
pada permainan bola basket a. pemukul dan bola kasti
merupakan teknik dasargerak ....
b. bola dan gawang
a. lokomotor
c. raketdan shuttlechock
b. nonlokomotor d. raketdan bola tenis

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


11
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: a b. nonlokomotor
Pembahasan: c. manipulatif
Permainan kasti menggunakan d. nonmanipulatif
lapangan yang luas dan beberapa
Jawab: c
peralatan, seperti pemukul yang
terbuatdarikayu (slag), bola kasti, nomor Pembahasan:
dadadan punggung, tempat hinggap Memukul shuttlecock dengan ayunan
(base), garis pembatas lapangan, serta dari bawah badan termasuk gerakan
ruang perhentian. dasar manipulatif.

8. Salah satu teknik dasar dalam 12. Gerakan kaki yang berfungsi
per- mainan kasti adalah .... sebagai penyangga tubuh
a. menggiring bola untuk men empatkan bad an
b. melempar bola dalam posisi yang
c. menendang bola memungkinkan untuk melakukan
d. menyundul bola gerakan pukulan yang
Jawab: b efektif disebut … .
Pembahasan: a. backwork c.
Salah satu teknik dasar dalam homework b. footwork d.
permainan kasti adalah melempar bola. morework
9. Posisi badan ketikamenangkap Jawab: b
bola datardariarah depanadalah Gerakan kaki yang berfungsi
… . a. berdiritegak sebagai penyangga tubuh untuk
menempatkan badan dalam posisi yang
b. agak membungkuk memungkinkan untuk melakukan
c. agak jinjit gerakan pukulan yang efektif disebut
d. jongkok footwork.
Jawab: c 13. Olahraga seperti jalan, lari,
Pembahasan: lempar, dan lompat termasuk jenis
Posisi badan ketikamenangkap bola olahraga.... a. atletik c.
datar dariarah depanadalahagak jinjit.
renang
10. Olahraga raket yang
b. beladiri d. senam
dimainkanoleh dua orang (untuk Jawab: a
tunggal) atau dua pasangan Pembahasan:
(untuk ganda) yang saling Olahraga jalan, lari, lempar, dan
berlawanandan menggunakan lompat termasuk olahraga atletik.
kaki disebut .... 14. Gerakan berjalan majudan
a. basket mundur dilakukandengan posisi
b. bulutangkis awal ....
c. sepak bola a. berdiri membungkuk
d. voli b. berdiri jongkok
Jawab: b c. berdiritegak
Pembahasan:
Olahraga raket yang dimainkan oleh d. duduk
dua orang (untuk tunggal) atau dua Jawab: c
pasangan (untuk ganda) yang saling Pembahasan:
berlawanan disebut bulutangkis. Gerakan berjalan maju dan
mundur dilakukandengan posisi awal
11. Memukul shuttlecock dengan berdiritegak.
ayunan daribawah badan
15. Suatu gerakan melangkahkan
termasuk gerakan dasar ....
kaki lebih cepat dari
a. lokomotor
78 berjalandisebut .... a. berjalan
c. melompat
b. berlari d. mengguling
Jawab: b
Pembahasan:
Berlari merupakan perkembangan dari
Modul Pembelajaran
gerakan berjalan. Perbedaannya Jawab: b
terletak padairama ayunan langkah. Pembahasan:
Padagerakan lari iramanya lebih cepat. Pencak silat termasuk salah satu
16. Suatu gerakan mengangkat cabang bela diri. Seni bela diri
tubuh darisatutitikketitik lain digunakan untuk melindungidiridari
bahaya.
yang lebih jauh dengan
menumpupada satu kaki disebut 20. Seorang pesilat harus bersikap …
.... . a.
a. berjalan c. melompat sombongataumenonjolkandiri b.
b. berlari d. mengguling suka meremehkan orang lain c.
Jawab: c suka menolong orang lain
Pembahasan: d. suka berselisih
Lompat adalahsuatu gerakan Jawab: c
mengangkat tubuh darisatutitikketitik
Pembahasan:
lain yang lebih jauh atau tinggi dengan
Seorang pesilat har us bersikap
ancang-ancang lari cepatatau lambat
suka menolong orang lain. Pesilat
dengan menumpu satu kaki dan
tidak boleh sombong, meremehkan
mendarat dengan kaki/anggota
orang lain, atau berselisihdengan orang
tubuhlainnya dengan
lain.
keseimbanganyang baik.
17. Pada saat melakukan lompat 21. Dalam pencak silat, fungsi
jauh, tumpuan menggunakan .... dari gerakan langkah, yaitu . …
a. kaki kanan a. sebagai pengantar
b. kaki kiri teknik b.
c. kaki yang terkuat sebagaidasartumpuan c.
d. kedua kaki untuk mengatur gaya
Jawab: c d. untuk serangan lawan
Pembahasan: Jawab: b
Padasaat melakukan lompat jauh, Pembahasan:
tumpuan menggunakan kaki yang Fungsidarigerakan langkah
terkuat. dalampencak
18. Maksuddarilatihan lompat taliialah silatyaitusebagaidasartumpuan.
agar … . 22. Suatu teknik yang
a. koordinasi kaki dan memperlihatkan kakidalam keadaan
tangan menjadi baik statis disebut … .
b. terhindardaricedera a. sikap berdiritegak
c. mempersiapkan latihan b. sikap kuda-kuda
berikut- nya c. sikap salam
d. melatihotot lengan d. gerakmelangkah
Jawab: a Jawab: b
Pembahasan: Pembahasan:
Manfaat dari latihan dengan lompat Suatu teknik yang memperlihatkan
tali adalah agar koordinasi kaki dan kaki dalam keadaan statis disebut sikap
tangan menjadi baik. kuda- kuda.
19. Pencak silat merupakan 23. Posisi kaki tertentu sebagai
cabang olahraga … . dasar tumpuan untuk
a. permainan melakukan sikap dan gerakan
b. beladiri bela-serang disebut sikap ....
c. atletik a. berdiri kuda-kuda
d. renang b. berdiritegak
c. duduk
d. jongkok
PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI
79
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Jawab: a a. push up c. lari zig-zag


Posisi kaki b. sit up d. back lift
tertentusebagaidasartumpuan untuk Jawab: c
melakukan sikap dan gerakan bela-
Pembahasan:
serang disebut sikap berdiri kuda-kuda.
Kekuatanototdapat ditingkatkan
24. Tujuan dari gerak menangkis, yaitu dengan melakukan beberapa latihan,
… a. membendung setiap antara lain push up, sit up, back lift,
pukulan dan loncat-loncat ke depan.
dantendangan 28. Kemampuan tubuhuntuk
b. menghindari pukulan lawan melakukan penyesuaian
c. menghindaritebasan lawan terhadapbebansuatu pekerjaan
d. menghindari tendangan yang dilakukan disebut
lawan Jawab: a ….
Pembahasan: a. dayatahan c.
Tujuan dari gerakmenangkis kecepatan b. kekuatan d.
dalampencak silat adalah membendung kelincahan Jawab: b
setiap pukulan dantendangan. Pembahasan:
25. Seseorangyang Kekuatanadalahkemampuan
memilikikebugaran tubuh yang prima tubuhuntuk melakukan penyesuaian
memiliki ciri … . terhadap beban suatu pekerjaan yang
dilakukan.
a. suka bermalas-malasan
b. mudah menyerah 29. Gerak melompati palang
c. percaya diri dan optimis merupakan gerakuntuk melatih
....
d. bersikap pasif
Jawab: c a. kelincahan
Pembahasan: b. kecepatan
Orang yang memiliki kebugaran c. kelenturan
jasmani yang baik, biasanya memiliki ciri d. kekuatanotot
berikut: a. Kemampuan kerjanya Jawab: b
bertambah. Pembahasan:
b. Rasa percaya diri bertambah. Gerak melompati palang merupakan
c. Ketahanandalam kemampuan bekerja. gerak untuk melatih kecepatan.
d. Lebih progresif dancenderung
30. Latihan berikut yang bermanfaat
memiliki sikapoptimis.
e. Pantang menyerah dan
untuk meningkatkandayatahanadalah
menghargai aturan. ….
a. push up
26. Manfaat melakukan
latihankekuatan ototadalah … . b. lari pelan
a. membuat tubuhtegap c. lariditempat dilanjutkan
b. menurunkan berat badan berlari cepat
c. meningkatkan massa d. lari berbelok-belok (zig-
tubuh d. menjaga zag) Jawab: b
Pembahasan:
kebugarantubuh Jawab: d
Daya tahan dapat ditingkatkan
Pembahasan:
dengan melakukan latihan lari pelan
Latihan kekuatan otot yang
dan latihan sirkuit.
dilakukan secara teratur bermanfaat
untuk menjaga kebugaran tubuh.
27. Berikut ini yang bukan
80 termasuk latihan untuk
meningkatkan ke-
kuatanototadalah … .
Modul Pembelajaran
Semeste
II. Jawablah pertanyaan-pertanyaandibawah ini dengan benar!
1. Apa sajagerak nonlokomotor pada permainansepak bola?
Jawab: Gerak nonlokomotor pada permainan sepak bola antara lain seperti menekuk
dan mengayunkankaki; berdiri, menekukkakidan menarik kaki; meliukkan badan ke
belakang dan mengayunkan badan; serta berdiridan mengayunkan lengan.
2. Sebutkan gerak dasar lokomotor pada permainan kasti!
Jawab: Gerak dasarlokomotor dalam permainan bola kasti antara lain berjalandan berlari,
berlari dan melompat, serta berlari lurus cepat dan lari berkelok-kelok.
3. Apa sajagerakandasar dalamolahraga atletik?
Jawab: Gerakandasardalam atletik terdiridarigerakan berjalan, berlari, melompat, dan melempar.
4. Jelaskan yang dimaksuddengangerakan langkah dalam pencaksilat!
Jawab: Gerak langkahadalah teknik berpindahataumengubah posisidisertaidengan
kewaspadaan yang bertujuan mendekatiatau menjauhi lawanuntukkepentingan
serangan ataubelaan yang dilaksanakan secara taktis.
5. Apa yang kamu ketahui tentang kebugaran jasmani?
Jawab: Kebugaran jasmani merupakan kemampuan seseorang untuk melakukan aktivitas
tanpa mengalami kelelahan yang berlebihan. Maksudnya, masih mempunyaitenaga
cadangan danselalu bersemangat untuk melakukanaktivitas yang lainnya.

DaftarPustaka

BiodataPenyusun Biodata Editor


Biodata
Nama Lengkap : Fuad Fitriyadi, S.Pd.
Nama Lengkap : Bella Ristiana Putri, S.Pd. Bidang Kea
Bidang Keahlian : Penyusun buku teks dan
dan nonteks
nonteks
Judul Buku : 1. Buku Teks PJOK untuk
Judul Buku : 1. Buku Teks PJOK untuk
SD/MI.
SD/MI.
2. Buku Teks Tematik untuk SD/MI.
2. Buku Teks Tematik untuk SD/MI.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI


81
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

PROGRAM TAHUNAN (PROTA)

Sekolah : SD/MI ..................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas : IV

Alokasi
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Ket
Waktu
1. Menerima, menjalankan, Pembelajaran 1 Pembelajaran 1
dan menghargaiajaran 3.1 Memahami variasi gerak 1. Variasi gerakdasar
agama yang dianutnya. dasar lokomotor, non- lokomotor
2. Menunjukkan perilaku lokomotor, dan manipulatif permainan sepak
jujur, disiplin, tanggung sesuaidengan konsep tubuh, bola (melangkah
jawab, santun, peduli, ruang, usaha, dan
dan berlari, serta
dan percaya diri dalam keterhubungan dalam
berinteraksi dengan berlari zig-zag).
permainan bola besar
keluarga, teman, guru, sederhana dan atau 2. Variasi gerakdasar
dan tetangga. tradisional. nonlokomotor
3. Memahami pengetahuan 4.1 Mempraktikkan variasi permainan sepak
fa ktua lde ngan c ar a gerak dasar lokomotor, non- bola (berlari,
mengamati dan menanya lokomotor, dan manipulatif menekuk, dan
berdasarkan rasa ingin sesuaidengan konsep tubuh,
tahu tentang dirinya, menarik kaki;
ruang, usaha, dan
makhluk ciptaan Tuhan keterhubungan dalam meliukkan badan
dan kegiatannya, dan permainan bola besar ke belakang dan
benda-benda yang sederhana dan atau mengayunkan
dijumpainya di rumah, tradisional. badan; serta
di sekolah dan tempat menekuk dan
bermain. mengayunkan
4. Menyajikan
pengetahuan faktual kaki).
dalam bahasa yang jelas, 3. Variasi gerakdasar
sistematis dan logis, manipulatif
dalam karya yang permainan sepak
estetis, dalam gerakan bola
yang mencerminkan
(menggelindigkan
anak sehat, dan dalam
dan menendang
tindakan yang
mencerminkan perilaku bola, menggiring
anak beriman dan dan menendang
berakhlak mulia. bola, menghentikan
dan menendang
bola).
4. Aturan-aturan
dalam permainan
sepak bola.
5. Aturan-aturan
dalam permainan
sepak bola.
6. Variasi gerakdasar
lokomotor
permainan bola
voli (melangkah ke
kanan dan kiri,
berjalandan
melangkah ke
depan, berjalandan

82 Modul Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Alokasi Ket
Waktu
melangkah
mundur).
7. Variasi gerakdasar
nonlokomotor
permainan bola
voli (menekukkaki
dan mengayunkan
lengan, menekuk
kaki dan mengayun
lengan ke atas).
8. Variasi gerakdasar
manipulatif
permainan bola
voli
(melambungkan
dan memvoli bola
ke atas,
melambungkan dan
memvoli volake
bawah,
melambungkan dan
memukul bola).
9. Sejarah
perkembangan
permainan bola
volidi indonesia.
10. Variasi gerakdasar
lokomotor
permainan bola
basket (berjalan
dan berlari,
berjalandan
meloncat, berlari
dan melompat).
11. Variasi gerakdasar
nonlokomotor
permainan bola
basket (berdiridan
mengayunkan
lengan, menarik
dan mengayunkan
lengan).
12. Variasi gerakdasar
manipulatif
permainan bola
basket (menangkap
dan melempar bola,
menggiring dan
menembak bola,
mengoper dan
menembak bola).
13. Sejarah permainan
bola basket.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

83
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Alokasi Ket


Waktu
Pembelajaran 2
3.2 Memahami variasi gerak Pembelajaran 2
dasar lokomotor, 1. Variasi gerakdasar
nonlokomotor, dan lokomotor permainan
manipulatif sesuaidengan kasti (berlaridan
konsep tubuh, ruang, usaha,
melompat, berlari
dan keterhubungan dalam
permainan bolakecil
lurus cepat dan lari
sederhana dan atau berkelok-kelok).
tradisional. 2. Variasi gerakdasar
4.2 Mempraktikkan variasi nonlokomotor
gerak dasar lokomotor, non- permainan kasti
lokomotor, dan manipulatif (menekukkakidan
sesuaidengan konsep tubuh,
ruang, usaha, dan tangan, memutar
keterhubungan dalam badan dan
permainan bolakecil
mengayunkan
sederhana dan atau tangan).
tradisional. 3. Variasi gerakdasar
manipulatif
permainan kasti
(melempar bola
melambung,
mendatar, dan
bawah; menangkap
bola mendatar,
emlambung, dan
menggelinding;
memukul bola
mendatar dan
melambung).
4. Sejarah permainan
kasti.

Pembelajaran 3
3.3 Memahami variasi gerak Pembelajaran 3
dasar jalan, lari, lompat, dan 1. Variasi gerakdasar
lempar melalui permainan/ berjalan (Jalan maju
olahraga yang dimodifikasi dan mundur, jalan ke
dan atau olahraga
samping dan
tradisional.
4.3 Mempraktikkan variasi pola berkelok-kelok,
dasar jalan, lari, lompat, dan langkah biasa dan
lempar melalui permainan/ langkah tegak,
olahraga yang dimodifikasi langkah rapat dan
dan atau olahraga langkah cepat).
tradisional.
2. Variasi gerakdasar
berjalan
(melangkahkan
kaki).
3. Variasi gerakdasar
berlari (lari pelandan
lari cepat, lari
menyamping dan lari
berkelok-kelok, lari
melompati rintangan

84 Modul Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Alokasi Ket
Waktu
dan lari langkah
kuda).
4. Variasi gerakdasar
lompat dan loncat
(lompat talidan
loncat katak, loncat
ke atas dan loncat
jauh, lompat raihdan
lompat jauh).
5. Variasi gerakdasar
melempar (lempar
roket dan lempar
bola ayun).
Pembelajaran 4
3.4 Menerapkan gerak dasar
lokomotor dan non- Pembelajaran 4
lokomotor untuk 1. Pengertian
membentuk gerak dasar seni Pencak Silat
beladiri. 2. Gerak dasar
4.4 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor pencak silat
lokomotor dan non
(geseran, putaran,
lokomotor untuk
angkatan,
membentuk gerak dasar seni
lompatan, ingsutan).
beladiri.
3. Sejarah
perkembangan dan
aliran-aliran
pencak silat.
4. Gerakdasar
nonlokomotor pencak
silat (sikap tegak,
sikap kuda-kuda, sikap
pasang, gerakdasar
serangan, dan gerak
Pembelajaran 5 dasar belaan).
3.5 Memahami berbagai bentuk
aktivitaskebugaran jasmani
melalui berbagailatihan;
daya tahan, kekuatan, Pembelajaran 5
1. Latihan daya tahan
kecepatan, dan kelincahan
untuk mencapai berat badan tubuh (lari pelan,
ideal. latihan sirkuit, dan
4.5 Mempraktikkan berbagai lari cepat memutari
aktivitaskebugaran jasmani lapangan).
melalui berbagai bentuk 2. Latihan kekuatan
latihan; daya tahan,
(naik turun bangku,
kekuatan, kecepatan, dan
jongkok berdiri, half
kelincahan untuk mencapai
squat jump, push
berat badan ideal.
up,
pull up, sit up,
menekukkakike
arah dada, dan back
up).
3. Manfaat melakukan
latihan kekuatan otot
perut dan punggung
(sit up, menekukkaki

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

85
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Alokasi Ket
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Waktu
ke arah dada, dan
back up).
4. Latihan kelenturan
(kelenturan
persendian
punggung, lengan,
dan leher; kelenturan
lutut; kelenturan
pergelangan tangan).
5. Latihan kecepatan
dan kelincahan (lari
melompati palang,
lari cepat, lari bolak-
balik, dan lari
berkelok-kelok).

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Kelas

__________________________ __________________________
NIP NIP

86 Modul Pembelajaran
PROGRAM SEMESTER (PROMES)

Sekolah : SD/MI ....................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I

Kompetensi Inti :
dikan Jasmani, Olah raga, dan
KI 1 Kesehatan 4 menjalankan,
: Menerima, unt uk dan menghargaiajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin , tanggung jawab, santun , peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga , teman , guru, dan tetangga .
KI 3 : Memahami pengetahuan faktualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktualdalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.

Juli Agustus September Oktober November Desember


No Kompetensi Dasar AW
1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1. 3.1 Memahami variasi gerak dasar lokomotor, non-
lokomotor , dan manipula t if sesuaidengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam
permainan bola besar sederhana dan atau tradisional.
4.1 Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam
permainan bola besar sederhana dan atau tradisional.
2. Penilaian Pembelajaran 1
3. Remedial/Pengayaan
4. 3.2 Memahami variasi gerak dasar lokomotor,
nonlokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam
permainan bolakecil sederhana da n atau tradisional.
4.2 Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-
lokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam
permainan bolakecil sederhana da n atau tradisional.
5. Penilaian Pembelajaran 2
6. Remedial/Pengayaan
7. 3.3 Memahami variasi gerak dasar jalan, lari, lompat, dan
lempar melalui permainan/ olahraga yang dimodifikasi
dan atau olahraga tradisional.

Semester
1

87
88 No Kompetensi Dasar AW
1 2
Juli
3 4 5
Agustus
1 2 3 4 5
September
1 2 3 4 5
Oktober
1 2 3 4 5
November
1 2 3 4 5
Desember
1 2 3 4 5
4.3 Mempraktikkan variasi poladasar jalan, lari,
Kurikulum 2013 Edisi
Modul Pembelajaran lompat, dan lempar melalui permainan/ olahraga Revisi
yang
dimodifikasidan atau olahraga tradi sional.
8. Penilaian Pembelajaran 3
9. Remedial/Pengayaan
10. Penilaian Tengah Semester
11. 3.4 Menerapkan gerak dasar lokomotor dan non-
lokomotor untuk membentuk gerak dasar seni bela
diri.
4.4 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan non-
lokomotor untuk membentuk gerak dasar seni bela
diri.
12. Penilaian Pembelajaran 4
13. Remedial/Pengayaan
14. 3. 5 Memaham i berbagai bentuk aktivi taskebugaran
jasmani melalu i berbagail atihan; daya tahan,
kekuatan, kecepatan, dan kelincahan untuk mencapai
berat badan ideal.
4.5 Mempraktikkan berbagaiaktivitaskebugaran jasmani
melalui berbagai bentuk latihan; daya tahan, kekuatan,
kecepatan, dan kelincahan untuk mencapai berat
badan ideal.
15. Penilaian Pembelajaran 5
16. Remedial/Pengayaan
17. Penilaian Akhir Semester

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP
NIP
SILABUS

Satuan Pendidikan : SD/MI


Kelas : IV
Mata Pelajaran : Penjasorkes

dikan Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan


Kompetensi Inti: 4 unt uk
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga serta cinta tanah
air. KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingintahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan
dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan
anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
3.1 Memahami 1. Variasi gerakdasar 1. Menjelaskan variasi 1. Siswa menyimak . Aspek sikap: …. JP . Buku paket
variasi gerak lokomotor permainan gerakdasar informasidan - Observasi . Modul
dasar lokomotor, sepak bola lokomotor, peragaan materi - Penilaiandiri Pembelajaran
nonlokomotor, (melangkah dan nonlokomotor, dan tentang variasi gerak . Buku
- Penilaian antar
dan manipulatif berlari, serta berlari manipulatif dasar lokomotor teman referensilain
sesuaidengan zig-zag). permainan sepak bola. permainan sepak bola - Jurnal catatan guru yang relevan
konsep tubuh, 2. Variasi gerakdasar 2. Mempraktikkan (melangkah dan . Aspek Pengetahuan: . Informasi
ruang, dan nonlokomotor variasi gerakdasar berlari, serta berlari - Tes tertulis dari media
keterhubungan permainan sepak lokomotor, non- zig-zag). - Tes lisan dan internet
dalam bola (berlari, lokomotor, dan 2. Sisw a menyimak
- Observasi
permainan bola menekuk, dan manipulatif informasidan peragaan terhadap diskusi
besar sederhana menarik kaki; permainan sepak bola. materi tentang variasi - Tanya jawab
dan atau meliukkan badan ke 3. Menjelaskan gerakdasar - Penugasan
tradisional. belakang dan variasi gerakdasar nonlokomotor
. Aspek
4.1 Mempraktikkan amngayunkan badan; lokomotor, non- permainan sepak bola Keterampilan:
variasi gerak serta menekuk dan Lokomotor, dan (berlari, menekuk, dan - Unjuk kerja/
dasar lokomotor, mengayunkan kaki). manipulatif menarik kaki; praktik
nonlokomotor, 3. Variasi gerakdasar permainan bola voli. meliukkan badan ke
- Proyek
dan manipulatif manipulatif 4. Mempraktikkan belakang dan
- Produk
sesuaidengan permainan sepak variasi gerakdasar amngayunkan badan;
- Portofolio
konsep tubuh, bola lokomotor, non- serta menekuk dan
ruang, usaha, (menggelindigkan mengayunkan kaki).
dan dan menendang bola,
Semester
1

89
90 Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
keterhubungan menggiring dan Lokomotor, dan 3 .S i s w a m e n y i m a k
Kurikulum 2013 Edisi
Modul Pembelajaran dalam menendang bola, manipulatif informasidan peragaan Revisi
permainan bola menghentikan dan permainan bola voli, materi tentang variasi
besar sederhana menendang bola). 5. Menjelaskan variasi gerakdasar manipulatif
dan atau 4.Aturan-aturan dalam gerakdasar permainan sepak bola
tradisional. permainan sepak lokomotor, (menggelindigkan dan
bola. Nonlokomotor, dan menendang bola,
5.Aturan-aturan dalam manipulatif menggiring dan
permainan sepak permainan bola menendang bola,
bola. Basket, menghentikan dan
6. Variasi gerakdasar 6. Mempraktikkan menendang bola).
lokomotor permainan variasi gerakdasar 4.S is wa me la kuka n
bola voli (melangkah lokomotor, permainan sepak bola
ke kanan dan kiri, Nonlokomotor, dan secara kelompok.
berjalandan manipulatif 5.Si sw a me ne ntuk an
melangkah ke depan, permainan bola variasi gerakdasar
berjalandan Basket. permainan sepak bola
melangkah mundur). berdasarkan ilustrasi
7. Variasi gerakdasar cerita.
nonlokomotor 6. Siswa mendiskusikan
permainan bola voli aturan-aturan dalam
(menekukkakidan permainan sepak bola.
mengayunkan 7. S i s w a m e n y i m a k
lengan, menekuk informasidan peragaan
kaki dan mengayun materi tentang variasi
lengan ke atas). gerak dasar lokomotor
8. Variasi gerakdasar permainan bola voli
manipulatif (melangkah ke kanan
permainan bola voli dan kiri, berjalandan
(melambungkan dan melangkah ke depan,
memvoli bolake berjalandan melangkah
atas, melambungkan mundur).
dan memvoli volake 8.Si sw a m eny im ak
bawah, informasidan peragaan
melambungkan dan materi tentang variasi
memukul bola). gerakdasar
9. Sejarah nonlokomotor
perkembangan permainan bola voli
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
permainan bola voli (menekukkakidan
di indonesia. mengayunkan lengan,
10. Variasi gerak menekukkakidan
dasar lokomotor mengayun lengan ke
permainan bola atas).
dikan Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan 4 unt uk basket (berjalandan 9 .S i s w a m e n y i m a k
berlari, berjalandan informasidan peragaan
meloncat, berlaridan materi tentang variasi
melompat). gerakdasar manipulatif
11. Variasi gerak permainan bola voli
dasar nonlokomotor (melambungkan dan
permainan bola memvoli bolake atas,
basket (berdiridan melambungkan dan
mengayunkan memvoli volake bawah,
lengan, menarik dan melambungkan dan
mengayunkan memukul bola).
lengan). 10. Siswa
12. Variasi gerak memperagakan hasil
dasar manipulatif belajar tentang variasi
permainan bola pola gerakdasar
basket (menangkap lokomotor, non-
dan melempar bola, lokomotor, dan
menggiring dan manipulatif permainan
menembak bola, bola volidalambentuk
mengoper dan permainan sederhana.
menembak bola). 11. Siswa
13. Sejarah mendiskusikan sejarah
permainan bola perkembangan
basket. permainan bola volidi
Indonesia.
12 . Siswa menyimak
informasidan peragaan
materi tentang variasi
gerak dasar lokomotor
permainan bola basket
(berjalandan berlari,
berjalandan meloncat, Semester
berlaridan melompat). 1

91
92 Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
13. Siswa menyimak
Kurikulum 2013 Edisi
Modul Pembelajaran informasidan peragaan Revisi
materi tentang variasi
gerakdasar
nonlokomotor
permainan bola basket
(berdiridan
mengayunkan lengan,
menarik dan
mengayunkan lengan).
14. Siswa menyimak
informasidan peragaan
materi tentang variasi
gerakdasar manipulatif
permainan bola basket
(menangkap dan
melempar bola,
menggiring dan
menembak bola,
mengoper dan
m en em ba k bol a) .
15. Siswa melakukan
latihan gerakan
mengoper dan
menembak bola basket.
16. Siswa
mendiskusikan tentang
sejarah permainan bola
basket.
17. Hasil belajar
siswa dinilai selama
proses dan di akhir
pembelajaran.
3.2 Memahami 1. Variasi gerak 1. Menjelaskan variasi 1. Siswa menyimak . Aspek sikap: …. JP . Buku paket
variasi gerak dasar lokomotor gerakdasar informasidan - Observasi . Modul
dasar lokomotor, permainan kasti lokomotor, non- peragaan materi - Penilaiandiri Pembelajaran
non lokomotor, (berlaridan Lokomotor, dan tentang variasi gerak - Penilaian antar
dan manipulatif melompat, berlari dasar lokomotor teman
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
sesuaidengan lurus cepat dan manipulatif permainan kasti - Jurnal catatan guru . Buku
konsep tubuh, lari berkelok- permainan kasti, (berlaridan melompat, . Aspek Pengetahuan: referensilain
ruang, dan kelok). 2. Mempraktikkan berlarilurus cepat dan - Tes tertulis yang relevan
keterbuhungan 2. Variasi gerakdasar variasi gerakdasar lari berkelok-kelok). - Tes lisan . Informasi
dalam bolakecil nonlokomotor lokomotor, non- 2.Siswa menjawab - Observasi dari media
dikan Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan 4 unt uk permainan kasti
sederhana dan Lokomotor, dan pertanyaan tentang terhadap diskusi dan internet
atau tradisional. (menekukkakidan manipulatif variasi gerakdasar - Tanya jawab
4.2 Mempraktikkan tangan, memutar permainan kasti lokomotor dalam - Penugasan
variasi gerak badan dan dengan baik dan permainan kasti. . Aspek
dasar lokomotor, mengayunkan benar. 3 .S i s w a m e n y i m a k
Keterampilan:
nonlokomotor, tangan). informasidan peragaan - Unjuk kerja/
dan manipulatif 3. Variasi gerakdasar materi tentang variasi praktik
sesuaidengan manipulatif gerakdasar - Proyek
konsep tubuh, permainan kasti nonlokomotor
- Produk
ruang, usaha, (melempar bola permainan kasti
- Portofolio
dan me la mb ung, (menekukkakidan
keterhubungan mendatar, dan tangan, memutar badan
dalam bawah; menangkap dan mengayunkan
permainan bola bola mendatar, tangan).
kecilsederhana emlambung, dan 4. S i s w a m e n c ob a
dan atau menggelinding; melakukan variasi gerak
tradisional. memukul bola dasar nonlokomotor
mendatar dan dalam permainan kasti
me la mb ung) . ( mene kukka kidan
4. Sejarah tangan, memutar badan
permainan kasti. dan mengayunkan
tangan).
5. S i s w a m e n y i m a k
informasidan peragaan
materi tentang variasi
gerakdasar manipulatif
permainan kasti
(melempar bola
melambung, mendatar,
dan bawah; menangkap
bola mendatar,
emlambung, dan Semester
menggelinding; 1

93
94 Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
Kurikulum 2013 Edisi
memukul bola mendatar
Modul Pembelajaran dan melambung). Revisi
6. Siswa
mempraktikkan
variasi gerakdasar
melempar bola
(mendatar, melambung,
dan menyusur tanah).
7.Siswa menentukan
jenis variasi gerakdasar
melempar bola
berdasarkan ilustrasi
cerita.
8. Siswa mendiskusikan
Hasi permainan kasti.
sejarah
9. be a ar
pro
dinil i s ldimakhir
ses dan
pembelajaran.
3.3 Memahami 1. Variasi gerakdasar 1. Menjelaskan variasi 1. Siswa menyimak . Aspek sikap: …. JP . Buku paket
variasi gerak berjalan (Jalan maju gerakdasar jalan. informasidan - Observasi . Modul
dasar jalan, dan mundur, jalan 2. Mempraktikkan peragaan materi - Penilaiandiri Pembelajaran
lari, lompat, ke samping dan variasi gerakdasar tentang variasi gerak - Penilaian antar . Buku
dan berkelok-kelok, jalan dengan benar. dasar berjalan (Jalan teman referensilain
lempar melalui langkah biasa dan 3. Menjelaskan maju dan mundur, - Jurnal catatan guru yang relevan
permainan/ langkah tegak, variasi gerakdasar jalan ke samping dan . Aspek Pengetahuan: . Informasi
olahraga yang langkah rapat dan lari. berkelok-kelok, - Tes tertulis dari media
dimodifikasidan langkah cepat). 4. Mempraktikkan langkah biasa dan
- Tes lisan dan internet
atau olahraga 2. Variasi variasi gerakdasar langkah tegak, langkah - Observasi
tradisional. gerakdasar lari dengan benar. rapat dan langkah terhadap diskusi
4.3 Mempraktikkan berjalan 5. Menjelaskan cepat).
- Tanya jawab
variasi pola (melangkahkan variasi gerakdasar 2.Siswa mencoba
- Penugasan
dasar jalan, kaki). lompat. melakukan variasi gerak
6. Mempraktikkan . Aspek
lari, lompat dan 3. Variasi gerakdasar dasar berjalan
Keterampilan:
lempar melalui berlari (lari pelandan variasi gerakdasar (melangkahkan kaki).
- Unjuk kerja/
permainan/ lari cepat, lari lompat dengan benar. 3.Siswa menyimak
praktik
olahraga yang menyamping dan lari 7. Menjelaskan informasidan peragaan
variasi gerakdasar - Proyek
dimodifikasidan berkelok-kelok, lari materi tentang variasi
atau olahraga lempar. - Produk
melompati rintangan gerak dasar berlari (lari
8. Mempraktikkan - Portofolio
tradisional.
variasi gerakdasar
lempar dengan benar.
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
dan lari langkah pelandan lari cepat, lari
kuda). menyamping dan lari
4. Variasi berkelok-kelok, lari
gerakdasar lompat melompati rintangan
dan loncat dan lari langkah kuda).
dikan Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan 4 unt uk (lompat talidan 4.Siswa mencoba
loncat katak, loncat melakukan variasi gerak
ke atas dan loncat dasar berlari (laripelan
jauh, lompat raihdan dan lari cepat).
lompat jauh). 5.Siswa mengevaluasi
5. Variasi gerakan lari pelandan
gerakdasar lari cepat temannya.
melempar (lempar 6.Siswa menyimak
roket dan lempar informasidan peragaan
bola ayun). materi tentang variasi
gerakdasar lompat dan
loncat (lompat talidan
loncat katak, loncat ke
atas dan loncat jauh,
lompat raihdan lompat
jauh).
7.Siswa mencoba
melakukan variasi gerak
dasar lompat (lompat
jauh gaya jongkok).
8.Siswa menyimak
informasidan peragaan
materi tentang variasi
gerak dasar melempar
(lempar roket dan
lempar bola ayun).
9.Siswa mencoba
melakukan variasi gerak
dasar melempar (lempar
bola berpasangan).
10. Siswa Semester
mengidentifikasi
permainan-permainan 1

95
96 Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
yang menerapkan
Kurikulum 2013 Edisi
Modul Pembelajaran variasi gerak dara jalan, Revisi
lari, lompat, dan lempar.
11. Hasil belajar
siswa dinilai selama
proses dan di akhir
pembelajaran.
3.4 Menerapkan 1. Pengertian Pencak 1. Menjelaskan 1. Siswa menyimak . Aspek sikap: …. JP . Buku paket
gerakdasar Silat permainan informasi tentang - Observasi . Modul
lokomotor dan 2. Gerakdasar pembentukan sikap pengertian pencak - Penilaiandiri Pembelajaran
nonlokomotor lokomotor pencak dan gerak dasar bela silat. - Penilaian antar . Buku
untuk silat (geseran, diri. 2 .S i s w a m e ny i m a k teman referensilain
m e m b e n t uk putaran, angkatan, 2. Mempraktikkan informasidan peragaan - Jurnal catatan guru yang relevan
gerak dasar seni lompatan, ingsutan). permainan materi tentang gerak . Aspek Pengetahuan: . Informasi
beladiri. 3. Sejarah pembentukan sikap dasar lokomotor pencak - Tes tertulis dari media
4.4 Mempraktikkan perkembangan dan dan gerak dasar bela silat (geseran, putaran, - Tes lisan dan internet
gerakdasar aliran-aliran pencak diri. angkatan, lompatan, - Observasi
lokomotor dan silat. 3. Menjelaskan gerak ingsutan).
terhadap diskusi
nonlokomotor 4. Gerakdasar dasar lokomotor seni 3.Siswa menulis sejarah
- Tanya jawab
untuk nonlokomotor beladiri dengan baik. perkembangan dan
- Penugasan
m e m b e n t uk pencak silat (sikap 4. Mempraktikkan aliran-aliran pencak
. Aspek
gerak dasar seni tegak, sikap kuda- gerak dasar silat.
Keterampilan:
beladiri. kuda, sikap pasang, lokomotor seni 4.Siswa mengidentifikasi - Unjuk kerja/
gerakdasar serangan, beladiri dengan baik. jenis gerakan pencak
praktik
dan gerak dasar 5. Menjelaskan gerak silat berdasarkan
ilustrasi gambar. - Proyek
belaan). dasar nonlokomotor
seni beladiri dengan 5. S i s w a m e ny i m a k - Produk
baik. - Portofolio
informasidan peragaan
6. Mempraktikkan materi tentang gerak
gerak dasar dasar nonlokomotor
nonlokomotor seni pencak silat (sikap
beladiri dengan tegak, sikap kuda-kuda,
baik. sikap pasang, gerak
dasar serangan, dan
gerak dasar belaan).
6. Siswa mempraktikkan
gerakdasar
nonlokomotor serangan
Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
(teknik pukulan dan
teknik tendangan)
pencak silat.
7. Siswa mempraktikkan
gerakdasar
dikan Jasmani, Olah raga, dan Kesehatan 4 unt uk nonlokomotor seranagn
dan belaan pencak silat
(gerakan pukulan dan
tangkisan).
8. Hasil belajar siswa
dinilai selama proses
dan di akhir
pembelajaran.
3.5 Memahami 1. Latihan daya tahan 1. Menjelaskan bentuk . Aspek sikap: …. JP . Buku paket
berbagai bentuk tubuh (lari pelan, latihan daya tahan 1. Siswa menyimak - Observasi . Modul
aktivitas latihan sirkuit, dan dengan benar informasidan - Penilaiandiri Pembelajaran
kebugaran lari cepat memutari 2. Mempraktikkan peragaan materi . Buku
- Penilaian antar
jasmani melalui lapangan). bentuk latihan daya latihan daya tahan teman referensilain
berbagailatihan; 2. Latihan kekuatan tahan dengan benar. tubuh (lari pelan, - Jurnal catatan guru yang relevan
daya tahan, (naik turun bangku, 3. Menjelaskan latihan sirkuit, dan lari . Aspek Pengetahuan: . Informasi
kekuatan, jongkok berdiri, half bentuk latihan cepat memutari - Tes tertulis dari media
kecepatan, dan squat jump, push kekuatan lapangan). - Tes lisan dan internet
kelincahan untuk up, dengan benar. 2 .S i s w a m e n y i m a k - Observasi
mencapai berat pull up, sit up, 4. Mempraktikkan informasidan peragaan terhadap diskusi
badan ideal. me ne kukka kike bentuk latihan materilatihan kekuatan - Tanya jawab
4.5 Mempraktikkan arah dada, dan back kekuatan dengan (naik turun bangku, - Penugasan
berbagai up). benar. jongkok berdiri, half
. Aspek
aktivitas 3. Manfaat melakukan 5. Menjelaskan squat jump, push up, Keterampilan:
kebugaran latihan kekuatan otot bentuk latihan pull up, sit up, menekuk - Praktik
jasmani melalui perut dan punggung kecepatan kaki ke arah dada, dan
- Proyek
berbagai bentuk (sit up, menekukkaki dengan benar. back up).
6.
- Produk
latihan; daya ke arah dada, dan 3. Siswa mendiskusikan
tahan, kekuatan, back up). Mempraktikkan - Portofolio
tentang manfaat
kecepatan, dan 4. Latihan bentuk latihan melakukan latihan
kelincahan untuk kelenturan kecepatan dengan kekuatan otot perut dan
mencapai berat (kelenturan benar. punggung (sit up,
badan ideal. persendian 7. Menjelaskan menekukkakike arah Semester
punggung, lengan, bentuk latihan dada, dan backup). 1
dan leher; kelenturan kelincahan dengan
benar.
8.
97 Mempraktikkan
bentuk latihan
98 Kompetensi Dasar Materi Pelajaran Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
lutut; kelenturan kelincahan dengan 4. Siswa menyimak
Kurikulum 2013 Edisi
Modul Pembelajaran pergelangan tangan). benar. informasidan peragaan Revisi
5. Latihan kecepatan materilatihan
dan kelincahan (lari kelenturan (kelenturan
melompati palang, persendian punggung,
lari cepat, lari bolak- lengan, dan leher;
balik, dan lari kelenturan lutut;
berkelok-kelok). kelenturan pergelangan
tangan).
5 .S i s w a m e ny i m a k
informasidan peragaan
materilatihan kecepatan
dan kelincahan (lari
melompati palang, lari
cepat, lari bolak-balik,
dan lari berkelok-
kelok).
6.Si sw a m en cob a
melakukan latihan
kekuatan otot punggung
(gerakan back up).
7.Siswa menentukan
aktivitaskebugaran
jasmani yang dapat
melatih kekuatan otot
tungkai berdasarkan
ilustrasi gambar.
8.S is wa me la kuka n
latihan kelincahan (lari
berkelok-kelok (zig-
zag) ).
9.Hasil belajar siswa
dinilai selama proses
dan di akhir
pembelajaran.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD/MI ...................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I
Alokasi Waktu : … . Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep tubuh, ruang,
dan keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana dan atau tradisional.
4.1 Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep tubuh,
ruang, usaha, dan keterhubungan dalam permainan bola besar sederhana dan atau tradisional
C. Indikator
1. Menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan sepak bola.
2. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan sepak bola.
3. Menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola voli.
4. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola voli.
5. Menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola basket.
6. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola basket.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan sepak bola.
2. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan
sepak bola.
3. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola voli.
4. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola voli.
5. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola basket.
6. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan
bola basket.
E. Materi Pembelajaran
1. Variasi gerak dasar lokomotor permainan sepak bola (melangkah dan berlari, serta berlari zig-zag).
2. Variasi gerakdasar nonlokomotor permainan sepak bola (berlari, menekuk, dan menarik kaki; meliukkan
badan ke belakang dan amngayunkan badan; serta menekuk dan mengayunkan kaki).
3. Variasi gerakdasar manipulatif permainan sepak bola (menggelindigkan dan menendang bola, menggiring
dan menendang bola, menghentikan dan menendang bola).
4. Aturan-aturan dalam permainan sepak bola.
5. Variasi gerakdasar lokomotor permainan bola voli (melangkah ke kanan dan kiri, berjalan dan melangkah
ke depan, berjalandan melangkah mundur).
6. Variasi gerak dasar nonlokomotor permainan bola voli (menekukkakidan mengayunkan lengan,
menekukkaki dan mengayun lengan ke atas).
7. Variasi gerak dasar manipulatif permainan bola voli (melambungkan dan memvoli bolake atas,
melambungkan dan memvoli volake bawah, melambungkan dan memukul bola).
8. Sejarah perkembangan permainan bola volidi indonesia.
9. Variasi gerak dasar lokomotor permainan bola basket (berjalandan berlari, berjalandan meloncat, berlaridan
melompat).
10. Variasi gerak dasar nonlokomotor permainan bola basket (berdiri dan mengayunkan lengan, menarik
dan mengayunkan lengan).

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

99
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

11. Variasi gerak dasar manipulatif permainan bola basket (menangkap dan melempar bola, menggiring dan
menembak bola, mengoper dan menembak bola).
12. Sejarah permainan bola basket.

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


1. Model pembelajaran : cooperative learning (STAD, Jigsaw, TAI, atau yang lainnya).
2. Pendekatan : scientific.
3. Strategi pembelajaran : kooperatif.
4. Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan.

G. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Tahap Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan . Pada awal pembelajaran guru memimpin doa bersama dilanjutkan dengan …. Menit
memeriksa daftar hadir, dan kesiapan belajar siswa.
. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai.
. Guru memberikan pertanyaan apersepsi untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa
terhadap pengetahuan yang akan disam paikan.
Inti . Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak …. Menit
dasar lokomotor permainan sepak bola (melangkah dan berlari, serta
berlari zig-zag).
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar nonlokomotor permainan sepak bola (berlari, menekuk, dan
menarik kaki; meliukkan badan ke belakang dan amngayunkan badan;
serta menekuk dan mengayunkan kaki).
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar manipulatif permainan sepak bola (menggelindingkan dan
menendang bola, menggiring dan menendang bola, menghentikan
dan menendang bola).
. Siswa melakukan permainan sepak bola secara kelompok.
. Siswa menentukan variasi gerak dasar permainan sepak
bola berdasarkan ilustrasi cerita.
. Siswa mendiskusikan aturan-aturan dalam permainan sepak bola.
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar lokomotor permainan bola voli (melangkah ke kanan dan kiri,
berjalandan melangkah ke depan, berjalandan melangkah mundur).
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar nonlokomotor permainan bola voli (menekukkakidan
mengayunkan lengan, menekukkakidan mengayun lengan ke atas).
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar manipulatif permainan bola voli (melambungkan dan memvoli
bolake atas, melambungkan dan memvoli volake bawah,
melambungkan dan memukul bola).
. Siswa memperagakan hasil belajar tentang variasi pola gerak dasar
lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan bola
volidalam bentuk permainan sederhana.
. Siswa mendiskusikan sejarah perkembangan permainan bola
volidi Indonesia.
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar lokomotor permainan bola basket (berjalandan berlari,
berjalan dan meloncat, berlaridan melompat).
. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar nonlokomotor permainan bola basket (berdiridan mengayunkan
lengan, menarik dan mengayunkan lengan).

100 Modul Pembelajaran


. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerak
dasar manipulatif permainan bola basket (menangkap dan melempar
bola, menggiring dan menembak bola, mengoper dan menembak bola).
. Siswa melakukan latihan gerakan mengoper dan menembak bola basket.
. Siswa mendiskusikan tentang sejarah permainan bola basket.
. Hasil belajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.

Penutup . Guru melakukan refleksi tentang kesulitan yang dihadapi dalam proses …. Menit
pembelajaran yang telahdilakukan.
. Guru memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang masih kurang
dimengerti.
. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudahdilakukan.
. Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan
yang akan datang.
. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Sikap
Sikap saat diskusi dan presentasidengan lembar pengamatan (peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai
pendapat, dan lain-lain).
2. Pengetahuan
Tes tertulis: menjawab soal yang berhubungan dengan materi.
3. Keterampilan
a. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan sepak
bola. b. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola
voli.
c. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan bola basket.
I. Sumber Belajar
1. Buku teks Penjasorkes Kemdikbud
2. Modul Pembelajaran Penjasorkes kelas IV SD
3. Buku penunjang lainnya
4. Internet
5. Lingkungan

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP NIP

J. Contoh soal

1. Salah satu gerakdasar permainan sepak bola yang paling dominan adalah ....
a. menendang
b. menggiring
c. menyundul
d. mengontrol

2. Melempar bola pada permainan bola voli merupakan contoh gerak ....
a. lokomotor
b. nonlokomotor
c. dinamis
b. manipulatif

3. Menggiring bola pada permainan bola basket termasuk gerak … .


a. lokomotor
b. nonlokomotor

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

101
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

c. manipulatif
d. nonmanipulatif

4. Gerakan yang dilakukan dan ditandai tanpa adanya perpindahan tempat atau minim terjadinya perpindahan
tempat disebut .................................................

5. Sebutkan variasi gerakan lokomotor dalam permainan bola basket!

102 Modul Pembelajaran


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD/MI ...................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I
Alokasi Waktu : … . Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar
3.2 Memahami variasi gerak dasar lokomotor, non lokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep tubuh, ruang,
dan keterbuhungan dalam bolakecilsederhana dan atau tradisional.
4.2 Mempraktikkan variasigerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif sesuaidengan konsep tubuh,
ruang, usaha, dan keterhubungan dalam permainan bolakecil sederhana dan atau tradisional.
C. Indikator
1. Menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan kasti,
2. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan kasti dengan
baik dan benar.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan kasti,
2. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, non-lokomotor, dan manipulatif permainan
kasti dengan baik dan benar.
D. Materi Pembelajaran
1. Variasi gerak dasar lokomotor permainan kasti (berlaridan melompat, berlarilurus cepat dan lari berkelok-kelok).
2. Variasi gerak dasar nonlokomotor permainan kasti (menekukkakidan tangan, memutar badan dan
mengayunkan tangan).
3. Variasi gerak dasar manipulatif permainan kasti (melempar bola melambung, mendatar, dan bawah;
menangkap bola mendatar, emlambung, dan menggelinding; memukul bola mendatar dan melambung).
4. Sejarah permainan kasti.
E. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
1. Model pembelajaran : cooperative learning (STAD, Jigsaw, TAI, atau yg lainnya).
2. Pendekatan : scientific.
3. Strategi pembelajaran : kooperatif.
4. Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan.
F. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Tahap Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan . Pada awal pembelajaran guru memimpin doa bersama dilanjutkan dengan …. Menit
memeriksa daftar hadir, dan kesiapan belajar siswa.
. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai.
. Guru memberikan pertanyaan apersepsi untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa
terhadap Pengetahuan yang akan disampaik a n.
Inti 1. Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar …. Menit
lokomotor permainan kasti (berlaridan melompat, berlarilurus cepat dan
lari berkelok-kelok).
2.Siswa menjawab pertanyaan tentang variasi gerak dasar lokomotor
dalam permainan kasti.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

103
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

3.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar


nonlokomotor permainan kasti (menekukkakidan tangan, memutar badan dan
mengayunkan tangan).
4.Siswa mencoba melakukan variasi gerak dasar nonlokomotor dalam
permainan kasti (menekukkakidan tangan, memutar badan dan mengayunkan
tangan).
5.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar
manipulatif permainan kasti (melempar bola melambung, mendatar, dan
bawah; menangkap bola mendatar, emlambung, dan menggelinding;
memukul bola mendatar dan melambung).
6. Siswa mempraktikkan variasi gerak dasar melempar bola
(mendatar, melambung, dan menyusur tanah).
7.Siswa menentukan jenis variasi gerak dasar melempar bola
berdasarkan ilustrasi cerita.
8. Siswa mendiskusikan sejarah permainan kasti.
9. Hasil belajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.

Penutup . Guru melakukan refleksi tentang kesulitan yang dihadapi dalam proses …. Menit
pembelajaran yang telahdilakukan.

. Guru memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang masih kurang
dimengerti.
. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudahdilakukan.
. Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan
yang akan datang.
. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya.

G. Penilaian Hasil Belajar


1. Sikap
Sikap saat diskusi dan presentasidengan lembar pengamatan (peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai
pendapat, dan lain-lain).
2. Pengetahuan
Tes tertulis: menjawab soal yang berhubungan dengan materi
3. Keterampilan
a. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor, nonlokomotor, dan manipulatif permainan kasti dengan
baik dan benar.

H. Sumber Belajar
1. Buku teks Penjasorkes Kemdikbud
2. Modul Pembelajaran Penjasorkes Kelas IV SD
3. Buku penunjang lainnya
4. Internet
5. Lingkungan

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP NIP

104 Modul Pembelajaran


J. Contoh soal

1. Teknik dasar permainan bola kasti adalah


.... a. menendang, menyundul, meng
giring b. menendang, menyundul, meng
giring c. menendang, menyundul, meng
giring d. melempar, menangkap,
memukul

2. Gerak nonlokomotor ketika menekukkakidan tangan posisi tangan yang memegang bola ditekuk ke ....
a. lutut
b. bahu
c. tangan
b . lengan

3. Gerakberlarilurus cepat dan lari berkelok-kelok merupakan salah satu gerakdasar ....
a. manipulatif
b. nonmanipulatif
c. lokomotor
d. nonlokomotor

4. Gerak dasar yang harus dikuasaidalam permainan kasti, yaitu ...........................


5. Sebutkan beberapa teknik yang digunakan pada permainan bola kasti!

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

105
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD/MI ...................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I
Alokasi Waktu : … . Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar
3.3 Memahami variasi gerak dasar jalan, lari, lompat, dan lempar melalui permainan/olahraga yang
dimodifikasi dan atau olahraga tradisional.
4.3 Mempraktikkan variasi poladasar jalan, lari, lompat dan lempar melalui permainan/olahraga
yang dimodifikasidan atau olahraga tradisional.
C. Indikator
1. Menjelaskan variasi gerak dasar jalan.
2. Mempraktikkan variasi gerak dasar jalan dengan benar.
3. Menjelaskan variasi gerak dasar lari.
4. Mempraktikkan variasi gerak dasar lari dengan benar.
5. Menjelaskan variasi gerak dasar lompat.
6. Mempraktikkan variasi gerak dasar lompat dengan benar.
7. Menjelaskan variasi gerak dasar lempar.
8. Mempraktikkan variasi gerak dasar lempar dengan benar.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar jalan.
2. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar jalan dengan benar.
3. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lari.
4. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lari dengan benar.
5. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lompat.
6. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lompat dengan benar.
7. Siswa dapat menjelaskan variasi gerak dasar lempar.
8. Siswa dapat mempraktikkan variasi gerak dasar lempar dengan benar.
D. Materi Pembelajaran
1. Variasi gerak dasar berjalan (Jalan maju dan mundur, jalan ke samping dan berkelok-kelok, langkah biasa
dan langkah tegak, langkah rapat dan langkah cepat).
2. Variasi gerak dasar berjalan (melangkahkan kaki).
3. Variasi gerak dasar berlari (lari pelandan lari cepat, lari menyamping dan lari berkelok-kelok, lari
melompati rintangan dan lari langkah kuda).
4. Variasi gerak dasar lompat dan loncat (lompat talidan loncat katak, loncat ke atas dan loncat jauh, lompat
raih dan lompat jauh).
5. Variasi gerak dasar melempar (lempar roket dan lempar bola ayun).
E. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
1. Model pembelajaran : cooperative learning (STAD, Jigsaw, TAI, atau yg lainnya).
2. Pendekatan : scientific.
3. Strategi pembelajaran : kooperatif.
4. Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan.

106 Modul Pembelajaran


F. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Tahap Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan . Pada awal pembelajaran guru memimpin doa bersama dilanjutkan dengan …. Menit
memeriksa daftar hadir, dan kesiapan belajar siswa.
. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai.
. Guru memberikan pertanyaan apersepsi untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa
terhadap pengetahuan yang akan disampaikan.
Inti 1.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar …. Menit
berjalan (Jalan maju dan mundur, jalan ke samping dan berkelok-kelok,
langkah biasa dan langkah tegak, langkah rapat dan langkah cepat).
2.Siswa mencoba melakukan variasi gerak dasar berjalan ( melangkahkan kaki).
3.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar
berlari (lari pelandan lari cepat, lari menyamping dan lari berkelok-kelok,
lari melompati rintangan dan lari langkah kuda).
4.Siswa mencoba melakukan variasi gerak dasar berlari (lari pelan dan lari cepat).
5.Siswa mengevaluasi gerakan lari pelandan lari cepat temannya.
6.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar
lompat dan loncat (lompat talidan loncat katak, loncat ke atas dan loncat
jauh, lompat raihdan lompat jauh).
7.Siswa mencoba melakukan variasi gerak dasar lompat (lompat jauh
gaya jongkok).
8.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang variasi gerakdasar
melempar (lempar roket dan lempar bola ayun).
9.Siswa mencoba melakukan variasi gerak dasar melempar (lempar
bola berpasangan).
10. Siswa mengidentifikasi permainan-permainan yang menerapkan
variasi gerak dara jalan, lari, lompat, dan lempar.
11. Hasil belajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.

Penutup . Guru melakukan refleksi tentang kesulitan yang dihadapi dalam proses …. Menit
pembelajaran yang telahdilakukan.
. Guru memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang masih kurang
dimengerti.
. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudahdilakukan.
. Guru menyampaikan informasi tentang topikpembelajaran untuk pertemuan yang
akan datang.
. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya.

G. Penilaian Hasil Belajar


1. Sikap
Sikap saat diskusi dan presentasidengan lembar pengamatan (peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai
pendapat, dan lain-lain).
2. Pengetahuan
Tes tertulis: menjawab soal yang berhubungan dengan materi
3. Keterampilan
a. Mempraktikkan variasi gerak dasar jalan dengan benar.
b. Mempraktikkan variasi gerak dasar lari dengan benar.
c. Mempraktikkan variasi gerak dasar lompat dengan benar.
d. Mempraktikkan variasi gerak dasar lempar dengan benar.
H. Sumber Belajar
1. Buku teks Penjasorkes Kemdikbud
2. Modul Pembelajaran Penjasorkes Kelas IV SD
3. Buku penunjang lainnya
4. Internet
5. Lingkungan

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

101
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP NIP

J. Contoh soal

1. Berikut ini yang bukan variasidalam gerakdasar jalan adalah ....


a. maju mundur
b. kanan kiri
c. ke samping dan berkelok-kelok
d. rapat dan cepat

2. Saat berlari bernapas dengan pelandan berbarengan dengan langkah kaki adalah gerakan lari ....
a. di tempat
b. pelan
c. cepat
b. sedang

3. Suatu gerakan mengangkat tubuh dari satu titikke titik lain yang lebih jauh atau tinggi dengan menumpu
pada satu kaki disebut ....
a. lari
b. lompat
c. lempar
d. jalan

4. Gerakan mengarahkan satu benda yang dipegang dengan cara mengayunkan tangan ke arah tertentu disebut
5. Bagaimana cara melakukan awalan lari melompati rintangan dan lari langkah kuda?

108 Modul Pembelajaran


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD/MI ...................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I
Alokasi Waktu : … . Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar
3.4 Menerapkan gerak dasar lokomotor dan nonlokomotor untuk membentuk gerak dasar seni beladiri.
4.4 Mempraktikkan gerak dasar lokomotor dan nonlokomotor untuk membentuk gerak dasar seni beladiri.
C. Indikator
1. Menjelaskan permainan pembentukan sikap dan gerak dasar beladiri.
2. Mempraktikkan permainan pembentukan sikap dan gerak dasar beladiri.
3. Menjelaskan gerak dasar lokomotor seni beladiri dengan baik.
4. Mempraktikkan gerak dasar lokomotor seni beladiri dengan baik.
5. Menjelaskan gerak dasar nonlokomotor seni beladiri dengan baik.
6. Mempraktikkan gerak dasar nonlokomotor seni beladiri dengan baik.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan permainan pembentukan sikap dan gerak dasar beladiri.
2. Siswa dapat mempraktikkan permainan pembentukan sikap dan gerak dasar beladiri.
3. Siswa dapat menjelaskan gerak dasar lokomotor seni beladiri dengan baik.
4. Siswa dapat mempraktikkan gerak dasar lokomotor seni beladiri dengan baik.
5. Siswa dapat menjelaskan gerak dasar nonlokomotor seni beladiri dengan baik.
6. Siswa dapat mempraktikkan gerak dasar nonlokomotor seni beladiri dengan baik.
E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Pencak Silat
2. Gerak dasar lokomotor pencak silat (geseran, putaran, angkatan, lompatan, ingsutan) .
3. Sejarah perkembangan dan aliran-aliran pencak silat.
4. Gerak dasar nonlokomotor pencak silat (sikap tegak, sikap kuda-kuda, sikap pasang, gerak dasar serangan,
dan gerak dasar belaan).
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
1. Model pembelajaran : cooperative learning (STAD, Jigsaw, TAI, atau yg lainnya).
2. Pendekatan : scientific.
3. Strategi pembelajaran : kooperatif.
4. Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Tahap Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan . Pada awal pembelajaran guru memimpin doa bersama dilanjutkan dengan …. Menit
memeriksa daftar hadir, dan kesiapan belajar siswa.
. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai.
. Guru memberikan pertanyaan apersepsi untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa
terhadap pengetahuan yang akan disampaikan.
Inti 1. Siswa menyimakinformasi tentang pengertian pencak silat. …. Menit
2.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang gerakdasar
lokomotor pencak silat (geseran, putaran, angkatan, lompatan, ingsutan) .
3.Siswa menulis sejarah perkembangan dan aliran-aliran pencak silat.

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

109
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

4.Siswa mengidentifikasi jenis gerakan pencak silat berdasarkan


ilustrasi gambar.
5.Siswa menyimakinformasidan peragaan materi tentang gerakdasar
nonlokomotor pencak silat (sikap tegak, sikap kuda-kuda, sikap pasang,
gerak dasar serangan, dan gerak dasar belaan).
6. Siswa mempraktikkan gerak dasar nonlokomotor serangan (teknik
pukulan dan teknik tendangan) pencak silat.
7. Siswa mempraktikkan gerak dasar nonlokomotor seranagn dan belaan
pencak silat (gerakan pukulan dan tangkisan).
8. Hasil belajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.

Penutup . Guru melakukan refleksi tentang kesulitan yang dihadapi dalam proses …. Menit
pembelajaran yang telahdilakukan.
. Guru memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang masih kurang
dimengerti.
. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudahdilakukan.
. Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan
yang akan datang.
. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Sikap
Sikap saat diskusi dan presentasidengan lembar pengamatan (peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai
pendapat, dan lain-lain).
2. Pengetahuan
Tes tertulis: menjawab soal yang berhubungan dengan materi
3. Keterampilan
a. Mempraktikkan permainan pembentukan sikap dan gerak dasar beladiri.
b. Mempraktikkan gerak dasar lokomotor seni beladiri dengan baik.
c. Mempraktikkan gerak dasar nonlokomotor seni beladiri dengan baik.
I. Sumber Belajar
1. Buku teks Penjasorkes Kemdikbud
2. Modul Pembelajaran Penjasorkes Kelas IV SD
3. Buku penunjang lainnya
4. Internet
5. Lingkungan

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP NIP

J. Contoh soal

1. Berikut ini termasuk gerak dasar nonlokomotor dalam pencak silat, kecuali … .
a. sikap berdiri tegak
b. sikap istirahat
c. geraklangkah
d. sikap kuda-kuda
2. Posisi kaki tertentu sebagaidasar tumpuan untuk melakukan sikap dan gerakan bela-serang disebut sikap ....
a. berdirikuda-kuda
b. duduk
c. berdiri tegak
b. jongkok

110 Modul Pembelajaran


3. Berikut ini yang termasuk jenis pukulan dalam pencak silat, yaitu … .
a. pukulan atas dan bawah
b. pukulan depan dan samping
c. pukulan lurus dan samping
d. pukulandepan dan belakang
4. Sikap dasar untuk melangkah dan kuda-kuda, yaitu ..........................................
5. Apa maksud gerak lokomotor dari pencak silat?

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

111
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SD/MI ...................


Mata Pelajaran : Penjasorkes
Kelas/Semester : IV/I
Alokasi Waktu : … . Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilakujujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi
dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dan konseptualdengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dan konseptualdalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anakberiman dan berakhlak mulia.
B. Kompetensi Dasar
3.5 Memahami berbagai bentuk aktivitas kebugaran jasmani melalui berbagai latihan; daya tahan,
kekuatan, kecepatan, dan kelincahan untuk mencapai berat badan ideal.
4.5 Mempraktikkan berbagaiaktivitaskebugaran jasmani melalui berbagai bentuk latihan; daya tahan,
kekuatan, kecepatan, dan kelincahan untuk mencapai berat badan ideal.
C. Indikator
1. Menjelaskan bentuk latihan daya tahan dengan benar
2. Mempraktikkan bentuk latihan daya tahan dengan benar.
3. Menjelaskan bentuk latihan kekuatan dengan benar.
4. Mempraktikkan bentuk latihan kekuatan dengan benar.
5. Menjelaskan bentuk latihan kecepatan dengan benar.
6. Mempraktikkan bentuk latihan kecepatan dengan benar.
7. Menjelaskan bentuk latihan kelincahan dengan benar.
8. Mempraktikkan bentuk latihan kelincahan dengan benar.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan bentuk latihan daya tahan dengan benar
2. Siswa dapat mempraktikkan bentuk latihan daya tahan dengan benar.
3. Siswa dapat menjelaskan bentuk latihan kekuatan dengan benar.
4. Siswa dapat mempraktikkan bentuk latihan kekuatan dengan benar.
5. Siswa dapat menjelaskan bentuk latihan kecepatan dengan benar.
6. Siswa dapat mempraktikkan bentuk latihan kecepatan dengan benar.
7. Siswa dapat menjelaskan bentuk latihan kelincahan dengan benar.
8. Siswa dapat mempraktikkan bentuk latihan kelincahan dengan benar.
E. Materi Pembelajaran
1. Latihan daya tahan tubuh (lari pelan, latihan sirkuit, dan lari cepat memutarilapangan).
2. Latihan kekuatan (naik turun bangku, jongkok berdiri, half squat jump, push up, pull up, sit up,
menekukkaki ke arah dada, dan back up).
3. Manfaat melakukan latihan kekuatan otot perut dan punggung (sit up, menekukkakike arah dada, dan
back up).
4. Latihan kelenturan (kelenturan persendian punggung, lengan, dan leher; kelenturan lutut;
kelenturan pergelangan tangan).
5. Latihan kecepatan dan kelincahan (lari melompati palang, lari cepat, lari bolak-balik, dan lari berkelok-kelok).
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
1. Model pembelajaran : cooperative learning (STAD, Jigsaw, TAI, atau yg lainnya).
2. Pendekatan : scientific.
3. Strategi pembelajaran : kooperatif.
4. Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan.

112 Modul Pembelajaran


G. Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Tahap Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan . Pada awal pembelajaran guru memimpin doa bersama dilanjutkan dengan …. Menit
memeriksa daftar hadir, dan kesiapan belajar siswa.
. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai.
. Guru memberikan pertanyaan apersepsi untuk menstimulus rasa ingin tahu siswa
terhadap pengetahuan yang akan disampaikan.
Inti 1. Siswa menyimakinformasidan peragaan materilatihan daya tahan tubuh …. Menit
(lari pelan, latihan sirkuit, dan lari cepat memutarilapangan).
2.Siswa menyimakinformasidan peragaan materilatihan kekuatan (naik turun
bangku, jongkok berdiri, half squat jump, push up, pull up, sit up, menekuk
kaki ke arah dada, dan back up).
3. Siswa mendiskusikan tentang manfaat melakukan latihan kekuatan otot
perut dan punggung (sit up, menekukkakike arah dada, dan backup).
4. Siswa menyimakinformasidan peragaan materilatihan kelenturan
(kelenturan persendian punggung, lengan, dan leher; kelenturan
lutut; kelenturan pergelangan tangan).
5.Siswa menyimakinformasidan peragaan materilatihan kecepatan dan
kelincahan (lari melompati palang, lari cepat, lari bolak-balik, dan lari
berkelok-kelok).
6.Siswa mencoba melakukan latihan kekuatan otot punggung (gerakan back up).
7.Siswa menentukan aktivitaskebugaran jasmani yang dapat melatih
kekuatan otot tungkai berdasarkan ilustrasi gambar.
8.Siswa melakukan latihan kelincahan (lari berkelok-kelok (zig-zag) ).
. Hasil belajar siswa dinilai selama proses dan di akhir pembelajaran.
Penutup . Guru melakukan refleksi tentang kesulitan yang dihadapi dalam proses …. Menit
pembelajaran yang telahdilakukan.
. Guru memberi penjelasan pada siswa tentang materi yang masih kurang
dimengerti.
. Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudahdilakukan.
. Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan
yang akan datang.
. Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
selanjutnya.
H. Penilaian Hasil Belajar
1. Sikap
Sikap saat diskusi dan presentasidengan lembar pengamatan (peduli, berani, rasa ingin tahu, menghargai
pendapat, dan lain-lain).
2. Pengetahuan
Tes tertulis: menjawab soal yang berhubungan dengan materi
3. Keterampilan
a. Mempraktikkan bentuk latihan daya tahan dengan benar.
b. Mempraktikkan bentuk latihan kekuatan dengan benar.
c. Mempraktikkan bentuk latihan kecepatan dengan benar.
d. Mempraktikkan bentuk latihan kelincahan dengan benar.
I. Sumber Belajar
1. Buku teks Penjasorkes Kemdikbud
2. Modul Pembelajaran Penjasorkes Kelas IV SD
3. Buku penunjang lainnya
4. Internet
5. Lingkungan

PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

113
Kurikulum 2013 Edisi Revisi

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
J. Contoh soal

1. Kemampuan tubuh untuk melakukan penyesuaian terhadap beban suatu pekerjaan yang dilakukan disebut … .
a. daya tahan
b. kekuatan
c. kecepatan
d. kelincahan

2. Gerakan push up bermanfaat untuk meningkatkan kekuatan otot … .


a. bahu
b. lengan
c. perut
d. kak

3. Berikut ini yang termasuk latihan yang bermanfaat untuk meningkatkan kecepatan adalah …
. a. sit up
b. loncat-loncat ke depan
c. lari bolak-balik sambil memindahkan bola tenis
b. latihan mengubah gerak tubuh arahlurus

4. Dalam pelaksanaan lari berkelok-kelok (zig-zag), hal yang harus dilakukan ketika mendengar aba-aba dari
guru adalah ...............................................................

5. Bagaimanakah cara melakukan kegiatan naik turun bangku?

114 Modul Pembelajaran


PG Pend idikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan 4 untuk SD/MI

115
Kurikulum2013 Edisi Revisi

116 Modul Pembelajaran

You might also like