You are on page 1of 3

JUKNIS LOMBA ADZAN TK YPI PULOGADUNG

DALAM RANGKA GEBYAR RAMADHAN

1. Syarat Umum Peserta


a. Peserta lomba merupakan siswa TK YPI PULOGADUNG
b. Peserta lomba di bagi menjadi 2 Kategori
 Kategori kelompok B
 Kategori kelompok A dan PG
c. Peserta lomba merupakan siswa laki-laki

2. Tata Tertib Lomba


1) Persiapan (sebelum) tampil :
a. Peserta Lomba sudah berada di ruang kelas 30 menit sebelum acara di mulai
b. Peserta lomba di panggil berdasarkan nomor peserta
c. Peserta lomba di wajibkan menggunakan pakaian yang rapi , sopan dan
islami
2) Ketika Tampil :
a. Peserta di perbolehkan mengucapkan salam baik di awal maupun di akhir
penampilan
b. Nada yang di pakai bebas sesuai dengan keinginan peserta lomba
c. Adzan yang di kumandangkan adalah adzan biasa (bukan adzan subuh)
d. Maksimal waktu tampil masing-masing peserta adalah 7 menit

3. Ketentuan Penilaian

ASPEK NILAI NILAI MINIMAL NILAI MAKSIMAL


Suara Lagu / Nada 20 35
Makhraj dan Tajwid 20 35
Penjiwaan dan penghayatan 15 15
Adab dan Kerapian Penampilan 5 15
JUMLAH TOTAL 60 100
FORMAT DAFTAR PESERTA DAN NILAI LOMBA ADZAN
KATEGORI KELOMPOK B

NO PESERTA NILAI NILAI NILAI NILAI JUMLAH KETERANGAN


SUARA TAJWI PENJIWAAN ADAB NILAI
D
FORMAT DAFTAR PESERTA DAN NILAI LOMBA ADZAN
KATEGORI KELOMPOK A DAN PG

NO PESERTA NILAI NILAI NILAI NILAI JUMLAH KETERANGAN


SUARA TAJWI PENJIWAAN ADAB NILAI
D

You might also like