You are on page 1of 4

KOMPONEN PENGGUNAAN DANA BOS REGULER

PADA SDN …………………………..KEC……..……


TAHUN 2023

NO URAIAN KOMPONEN ANGGARAN REALISASI KET

A KOMPONEN DALAM RKAS


1 PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU

2 PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN

3 PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN EKSTRAKURIKULER

4 PELAKSANAAN KEGIATAN ASESMEN DAN EVALUASI PEMBELAJARAN

5 PELAKSANAAN ADMINISTRASI KEGIATAN SEKOLAH

6 PENGEMBANGAN PROFESI GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

7 PEMBIAYAAN LANGGANAN DAYA DAN JASA

8 PEMELIHARAAN SARANA DAN PRASARANA SEKOLAH

9 PENYEDIAAN ALAT MULTIMEDIA PEMBELAJARAN

10 PENYELENGGARAAN KEGIATAN PENINGKATAN KOMPETENSI KEAHLIAN

11 PENYELENGGARAAN KEGIATAN DALAM MENDUKUNG KETERSERAPAN LULUSAN

12 PEMBAYARAN HONOR ( MAX 50%)

JUMLAH BOS REGULER - -


B JUMLAH SISWA SESUAI DAPODIK
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022 (PER 31 AGUSTUS 2022)
C SALDO BANK

SALDO REKENING PER 31 DESEMBER 2022

D PENERIMAAN PAJAK PENGGUNAAN DANA BOS

JENIS PAJAK PEMUNGUTAN SETOR BELUM SETOR

1 PPN -
2 PPh Psl 21 -
3 PPh Psl 23 -
4 Pajak Daerah -
JUMLAH - - -

Indramayu, Januari 2023

Mengetahui,
Kepala SDN……………………………..
Kecamatan …………………………….

………………………………………………
NIP……………………………………..
KOESIONER MONITORING PERENCANAAN DANA BOS REGULER
TAHAP I, II DAN III TAHUN ANGGARAN 2022
PADA : SDN…………………………KECAMATAN

NO URAIAN SUDAH BELUM KET

1 Aspek Manajemen BOS di Sekolah


1 Tim BOS Sekolah mengisi dan memutakhirkan data sekolah
secara lengkap dan valid ke dalam Dapodik sesuai dengan
kondisi riil di sekolah

2 Tim BOS Sekolah bertanggung jawab mutlak terhadap hasil


isian data sekolah yang masuk dalam Dapodik

3 Tim BOS Sekolah dalam melakukan perencanaan


penganggaran (RKAS) BOS Reguler mengacu kepada hasil
evaluasi diri sekolah

4 Tim BOS Sekolah dalam menyusun RKAS mengacu pada


prinsip-prinsip efektivitas, efisiensi, akuntabilitas, dan
transparansi pengelolaan Dana BOS Reguler

5 Tim BOS Sekolah melakukan input RKAS pada sistem yang


telah disediakan oleh Kementerian

6 Dalam penyusunan RKAS terdapat volume satuan yang jelas


dan terukur sehingga efektif terhadap akuntabilitas dan
transparansi dalam perencanaan

7 Penyusunan RKAS oleh Tim BOS Sekolah disahkan oleh


Dinas Pendidikan Kab/Kota

2 Aspek Tugas dan Tanggung Jawab Tim BOS di Sekolah


1 Tim BOS Sekolah mempublikasikan semua pelaporan baik
penerimaan dan penggunaan Dana BOS Reguler kepada
masyarakat secara terbuka

2 Tim BOS Sekolah melakukan rekapitulasi realisasi


penggunaan Dana BOS reguler yaitu melakukan rekapitulasi
penggunaan Dana BOS Reguler berdasarkan standar
pengembangan sekolah dan komponen pembiayaan Dana
BOS Reguler terutama pada sekolah swasta

3 Tim BOS Sekolah membuat laporan tiap tahap dan


ditandatangani oleh Bendahara, Kepala Sekolah, dan Komite
Sekolah serta disimpan di sekolah

4 Pengadministrasian dan pencatatan keuangan dan pelaporan


bukti belanja oleh Tim BOS Sekolah memadai

5 Tim BOS memahami juknis pengelolaan Dana BOS Tahun


2021
NO URAIAN SUDAH BELUM KET
6 Koordinasi Tim BOS Sekolah dengan Dinas Pendidikan
Kab/Kota dalam pengelolaan Dana BOS Reguler sudah
efektif

3 Aspek Penggunaan dan Pemanfaatan Dana BOS di Sekolah

1 Penggunaan dana BOS Reguler didasarkan pada hasil


kesepakatan dan keputusan bersama antara Tim BOS
sekolah, guru, dan komite yang tertuang dalam berita acara
rapat dan ditandatangani

2 Penggunaan Dana BOS Reguler sesuai dengan prioritas


kebutuhan sekolah dengan memperhatikan prinsip-prinsip
pengelolaan Dana BOS Reguler

3 Penggunaan Dana BOS Reguler memenuhi ketentuan


efektivitas, efisiensi, akuntabilitas dan transparansi dalam
pengelolaan dan penggunaan Dana BOS Reguler

4 Pengeluaran atas penggunaan dana BOS didukung dengan


bukti yang relevan, kompeten, cukup, dan memadai/lengkap

5 Pengeluaran atas penggunaan dana BOS sesuai dengan


jenis belanja yang diperbolehkan dalam juknis BOS

6 Prosedur pencairan dana BOS Reguler sesuai dengan


ketentuan (tidak dicairkan sekaligus)
7 Penerimaan dan Penggunaan dana BOS Reguler dilaporkan
secara terbuka melalui papan pengumuman sekolah dan
dapat diakses oleh masyarakat.
8 Sekolah memanfaatkan aplikasi SIP-Lah pada pengadaan
barang dan jasa di sekolah
9 9) Sekolah melakukan konfirmasi dana sudah diterima
melalui laman bos.kemdikbud.go.id

4 Aspek Pertanggungjawaban Keuangan

1 Pertanggungjawaban keuangan dana BOS Reguler didukung


bukti yang valid
2 Sekolah melaksanakan pemungutan dan penyetoran pajak
atas penggunaan dana BOS Reguler sesuai dengan
ketentuan yang berlaku

3 Sekolah menyusun administrasi pencatatan pada buku kas


umum, buku pembantu bank, buku pembantu pajak, buku
pembantu kas tunai, dan dokumen lain sesuai dengan
ketentuan

4 Sekolah membuat laporan pertanggungjawaban penggunaan


Dana BOS Reguler setiap tahap secara lengkap

5 Sekolah menyampaikan laporan penggunaan Dana BOS


Reguler tiap tahap kepada Dinas Pendidikan Kab/Kota dan
Kemendikbudristek sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan

NO URAIAN Sesuai Tidak KET


NO URAIAN SUDAH BELUM KET
5 Aspek Ketepatan Jumlah, Sasaran, dan Waktu

1 Jumlah bantuan yang diterima di rekening sekolah dengan


SK Penerima BOS;
2 Jumlah siswa riil/fisik dengan jumlah siswa dalam SK Alokasi
Penerima BOS

3 Jumlah bantuan yang diterima dengan jumlah siswa riil x


(dikalikan) unit cost/rupiah per siswa pertahun sesuai buku
Juknis BOS Tahun 2022

4 Sekolah penerima dana BOS Reguler kriteria

5 Jumlah bantuan yang diterima di rekening sekolah waktu


penerimaannya setiap tahap

Mohon disi dengan tanda (√) pada kolom tabel sesuai dengan kondisi riil.

Indramayu, Januari 2023

Kepala SDN …………………….


Kecamatan ………………………….

………………………………..
NIP. ……………………………………

You might also like