You are on page 1of 6

D E S A IN

SET NET
KELOMPOK 8 :
AULIA RAHMAN : 2211103010053
MUZAKIR : 2211103010052
SILAWATI : 2211103010026
WARNIATI : 2211103010056
PENGERTIAN
Set net adalah alat penangkap ikan yang dipasang secara menetap
pada suatu daerah penangkapan ikan tertentu. Prinsip utama
penangkapan ikan dengan set net adalah menghadang pergerakan ikan
dan menggiring memasuki kantong.
BAHAN & MATERIAL
Set net umumnya terdiri 4 elemen yang menyusun
keseluruhan badan alat tangkap. Keempat elemen
itu terdiri : jaring, pelampung, tali temali,
pemberat. Bahan yang paling dominan yang
menyusun alat tangkap ini adalah jaring.
DESAIN SET NET
KETERANGAN :
1. Penaju
2. Daun pintu
3. Serambi
4. Jaring menaik
5. Kantong
6. Kantong tambahan
7. Pelampung
8. Pemberat
T H A N K
YOU

You might also like