You are on page 1of 7

Pedoman dalam melakukan kegiatan ekonomi bagi produsen, konsumen, dan distributor disebut …

Prinsip ekonomi

Motif social

Motif ekonomi

Motif ekonomi produsen

Prinsip ekonomi produsen

Ketika berbelanja, ibu Ani selalu membeli barang-barang yang memang ia butuhkan sehingga
pengeluaran yang ia keluarkan tidak berlebihan. Ilustrasi di atas menggambarkan bahwa Ibu Ani sesuai
dengan prinsip ekonomi, yaitu …

Efektif

Efisien

Motif ekonomi

Motif social

Prinsip ekonomi

Perusahaan Y yang bergerak di bidang industri rokok setiap bulannya membuat perencanaan mengenai
target penjualan. Ilustrasi di atas menggambarkan bahwa perusahaan Y sesuai dengan prinsip ekonomi,
yaitu …

Efektif

Efisien

Motif ekonomi

Prinsip ekonomi

Dibawah ini merupakan penerapan prinsip ekonomi:

i. Menggunakan tenaga kerja yang terampil


ii. Meningkatkan mutu pelayanan
iii. Menempatkan perusahaan diantara produsen dan konsumen
iv. Membeli barang yang sudah di rencanakan
v. Memilih barang yang berkualitas bagus
vi. Memakai bahan mentah atau bahan baku dengan mutu yang baik

Berdasarkan penerapan-penerapan tersebut, tergolong penerapan prinsip ekonomi di bidang distribusi


adalah…

a. (i), (iii), dan (v)


b. (ii), (iv), dan (vi)
c. (i) dan (v)
d. (ii) dan (iii)
e. (i), (iii), dan (ii)

Penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan distribusi antara lain sebagai berikut, kecuali…

Menempatkan perusahaan diantara produsen dan konsumen

Membeli barang dari produsen yang tepat

Menggunakan tenaga kerja yang terampil

Penyaluran brang harus tepat sasaran, waktu dan tempat

Menggunakan jalur distribusi yang terencana

Mencari tambahan penghasilan, merupakan salah satu aktivitas yang menggunakan prinsip ekonomi
dalam kegiatan …

Distribusi

Produksi

Kewirausahaan

Konsusmi

Social

Berikut ini merupakan bentuk penerapan prinsip ekonomi dalam kegiatan produksi, kecuali…

Memakai bahan mentah atau bahan baku dengan mutu yang baik

Membeli barang yang sudah di rencanakan


Mendirikan tempat usaha dekat dengan bahan baku/mentah

Memakai mesin yang produktif, modern dan harga tidak mahal

Menggunakan barang dengan efektif dan efisien

Penerapan prinsip ekonomi berlaku untuk…

Seluruh tindakan ekonomi

Kegiatan produksi

Kegiatan produksi dan distribusi

Kegiatan konsumsi

Konsumsi dan distribusi

Dalam dunia usaha, prinsip ekonomi berhubungan dengan istilah…

Praktis dan efektif

Fleksibel dan akurat

Aktif dan dinamis

Efisien dan efektifitas

Efektif dan efisien

Di bawah ini merupakan prinsip ekonomi produsen, kecuali…

Menggunakan bahan baku dengan mutu baik

Hemat dalam hal tenagakerja

Memakai mesin yang modern

Penyaluran barang harus tepat sasaran

Menggunakan tenaga kerja terampil


Pemerintah menetapkan harga eceran terendah. Kebijakan tersebut ditujukan kepada

Konsumen

Pedagang

Konsumen dan pedagang

Produsen

Konsumsi dan produsen

Perhatikan table dibawah ini!

Harga Jual (Rp) A B


4000 20 10
5000 40 30
6000 60 50
7000 80 70
8000 100 110

Berturut-turut jumlah penwaran pasar (market supply) dari table di atas adalah …

10, 10, 10, 10, 10

30, 70, 110, 150, 210

20, 40, 60, 80, 100

10, 20, 50, 70, 110

200, 1.200, 3.000, 5.600, 11.000

Kenaikan penawaran berarti …

Jumlah barang atau jasa yang dijual menjadi lebih banyak

Produsen rugi

Produsen dalam keadaan break event point

Jumlah barang atau jasa yang diminta menjadi lebih banyak

Produsen menutup usahanya


Berikut ini merupakan faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran, kecuali…

Teknologi yang digunakan

Harapan harga di masa yang akan dating

Tingkat peradaban masyarakat

Biaya produksi yang bersangkutan

Kebutuhan akan uang tunai

Bila harga (P) naik 1% menyebabkan Q (jumlah) permintaan turunlebih dari 1%, maka kurva
permintaannya adalah…

Elastis

Inelastis

Unitary elastis

Elastis sempurna

Inelastis sempurna

Suatu kurva dikatakan mempunyai permintaan inealstis sempurna jika …

Horizontal

Vertical

Bergerak dari kiri atas ke kanan bawah

Bergerak dari kiri bawah ke kanan atas

Berimpit dengan garis Q

Pasar yang harganya ditentukan oleh mekanisme permintaan dan penawaran, barang yang
diperdagangkan homogeny, serta produsen dan pembeli tidak dapat memengaruhi harga disebut …

Pasar monopolistic

Pasar persaingan oligopoly


Pasar persaingan monopoli

Pasar monopsony

Pasar persaingan sempurna

Pasar yang paling ideal dalam ilmu ekonomi pasar …

Oligopli

Monopoli

Persaingan sempurna

Duopoly

Persaingan monopolistic

Berikut harga dan permintaan suatu barang di Pasar Bringharjo Yogyakarta:

Harga (Rp) Permintaan (Rp)


2.500 4.000
2.750 3.500
Besarnya elastisitas permintaan barang tersebut adalah…

1. 1,00
2. 1,25
3. 1,50
4. 1,75
5. 2,00

Dibawah ini merupakan ciri-ciri pasar.

Jumlah penjual dan pembeli banyak

Tidak ada campur tangan pemerintah

Harga di tentukan menurut keinginan produsen

Pasar hanya dikuasai oleh penjual

Berikut yang merupakan ciri pasar persaingan sempurna adalah…


1 Dan 2

3 Dan 3

2 Dan 3

2 Dan 4

3 Dan 4

Berikut adalah salah satu factor yang mempengaruhi terjadinya pasar monopoli, yaitu…

Persaingan yang terjadi sangat ketat

Harga jual yang rendah

Adaya perlindungan secara hokum terhadap hak cipta atau karya seseorang

Munculnya produsen baru

Organisasi perusahaan yang kuat sehingga mampu menghasilkan keuntungan yang besar

Suatu pasar dimana pembelinya banyak dan barang yang di jual mempunyai perbedaan sehingga
dibutuhkan promosi yang aktif merupakan ciri …

Pasar persaingan sempurna

Pasar monopoli

Pasar oligopoly

Pasar duopoly

Pasar persaingan monopoli

You might also like