You are on page 1of 24

Vendor Agreement

No. 010/LGL/BML-HO/IV/2023

PT BERDIRI MATAHARI LOGISTIK

And

PT KADEUDEUH IBU RAMA

Identifier : Trucking Service Agreement

PT BERDIRI MATAHARI LOGISTIK


International Freight Forwarding

1
PERJANJIAN JASA PENYEDIA TRANSPORTASI
TRANSPORTATION SERVICE PROVIDER AGREEMENT
No: 010/LGL/BML-HO/IV/2023

Perjanjian ini dibuat dan ditandatangani pada hari This agreement is made and signed on Friday Date
Jumat tanggal dua puluh delapan bulan April tahun twenty eight Month April Year two thousand and
dua ribu dua puluh tiga (28/04/2023) di Jakarta, twenty three (28/04/2023) in Jakarta, by and
oleh dan antara : between :

I. PT BERDIRI MATAHARI LOGISTIK, sebuah I. PT BERDIRI MATAHARI LOGISTIK, a limited


perseroan terbatas yang didirikan berdasarkan liability company established under Indonesian
hukum Indonesia dan berdomisili di Graha law and domiciled at Graha Mustika Ratu Floor,
Mustika Ratu Floor, Jl. Gatot Subroto Kav. 74- Jl. Gatot Subroto Kav. 74-75, South Jakarta
75, Jakarta Selatan 12870, Indonesia, diwakili 12870, Indonesia, legally represented by
secara sah oleh MR. YUJI TAKAHASHI selaku MR.YUJI TAKAHASHI as PRESIDENT
PRESIDEN DIREKTUR, mewakili Direksi DIRECTOR, representing the Board of
(selanjutnya disebut sebagai “PIHAK Directors (hereinafter referred to as the “FIRST
PERTAMA”). PARTY”).

II. PT KADEUDEUH IBU RAMA sebuah II. PT KADEUDEUH IBU RAMA a limited liability
perseroan terbatas yang didirikan berdasarkan company established under the laws of
hukum Indonesia dan berdomisili di Komplek Indonesia and domiciled in Komplek Bumi
Bumi Adipura, Jalan Adiflora Nomor 11, Kel. Adipura, Jalan Adiflora Nomor 11, Kel.
Rancabolang, Kec. Gedebage, Kota Bandung, Rancabolang, Kec. Gedebage, Kota Bandung,
Jawa Barat, diwakili secara sah oleh YOSEP Jawa Barat,legally represented by MR. YOSEP
MAULANA selaku DIREKTUR, mewakili Direksi MAULANA of Directors (hereinafter referred to
(selanjutnya disebut sebagai “PIHAK as the “SECOND PARTY”); and
KEDUA”); dan

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA selanjutnya The FIRST PARTY and the SECOND PARTY
secara bersama sama disebut sebagai “PARA are hereinafter collectively referred to as the
PIHAK” dan sendiri-sendiri disebut sebagai “PARTIES” and individually referred to as the
“PIHAK”. “PARTY”.

PARA PIHAK dengan ini terlebih dahulu THE PARTIES hereby first explain the following
menerangkan hal-hal sebagai berikut: matters :

A. Bahwa PIHAK PERTAMA adalah perusahaan A. Whereas the FIRST PARTY is a


jasa pengurusan transportasi yang memiliki transportation management service company
kompetensi yang meliputi penyimpanan, that has competence which includes storage,
pengiriman barang-barang yang dimiliki, dan delivery of owned goods, and other work that
pekerjaan lain yang menyertainya, dan PIHAK accompanies it, and the FIRST PARTY
PERTAMA bermaksud untuk mencari mitra, intends to seek partners, for/for the benefit of
guna/untuk kepentingan kerja sama cooperation in the provision of Transportation
penyediaan Jasa Transportasi. Services.

2
B. Bahwa PIHAK KEDUA merupakan suatu B. Whereas the SECOND PARTY is a legal
perusahaan berbadan hukum yang bergerak di entity company engaged in providing
bidang penyedia jasa transportasi dan transportation services and has the same
mempunyai kepentingan yang sama untuk interest in cooperation in providing
kerjasama penyediaan Jasa Transportasi Transportation Services to the FIRST
kepada PIHAK PERTAMA. PARTY.

C. Bahwa wakil-wakil PARA PIHAK telah bertemu, C. That the representatives of the PARTIES
berunding dan mencapai persetujuan have met, negotiated and reached an
berkenaan dengan penyediaan transportasi agreement regarding the provision of
yang dirincikan kelengkapan sebagaimana transportation which is detailed in the
tersebut dalam Lampiran A PERJANJIAN ini. completeness as stated in Attachment A to
this AGREEMENT.

Berdasarkan hal-hal tersebut di atas PARA PIHAK Based on the foregoing, the PARTIES agree to bind
setuju untuk saling mengikatkan diri dalam themselves in this Transportation Provision
Perjanjian Penyediaan Transportasi ini Agreement (hereinafter referred to as the
(selanjutnya disebut sebagai “PERJANJIAN”) “AGREEMENT”) with the following terms and
dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut: conditions:

Pasal 1 Article 1
Persetujuan Agreement

1. PIHAK PERTAMA bersedia untuk memberikan 1. The FIRST PARTY is willing to provide work to
pekerjaan kepada PIHAK KEDUA untuk the SECOND PARTY for cooperation in the
kerjasama dalam penyediaan transportasi , dan provision of transportation, and the SECOND
PIHAK KEDUA menyatakan bersedia atau PARTY states that it is willing or agrees to carry
setuju untuk melakukan pekerjaan penyediaan out the work of providing transportation to the
transportasi kepada PIHAK PERTAMA. FIRST PARTY

2. PARA PIHAK sepakat akan melaksanakan 2. The PARTIES agree to carry out the work in
pekerjaan dalam perjanjian ini dengan itikad this agreement in good faith for and full of
baik dan penuh rasa tanggungjawab, guna responsibility, for the common interest and
kepentingan dan keuntungan bersama. benefit.

Pasal 2 Article 2
Lingkup Pekerjaan Scope of work

1. Lingkup pekerjaan adalah pekerjaan yang 1. The scope of work is the work specified in the
ditetapkan dalam perjanjian-perjanjian antara agreements between the PARTIES, including
PARA PIHAK, termasuk namun tidak terbatas but not limited to attachments made separately
pada lampiran-lampiran yang dibuat secara from this AGREEMENT.
terpisah dari PERJANJIAN ini.

2. Lingkup tanggung jawab PIHAK KEDUA 2. The scope of the SECOND PARTY's
terhadap pekerjaan adalah dimulai dari responsibilities for the work is starting from

3
menyediakan sarana transportasi darat providing land transportation facilities according
menurut syarat dan ketentuan PIHAK to the FIRST PARTY's terms and conditions
PERTAMA yang di dalamnya meliputi syarat which include the technical requirements of the
teknis unit kendaraan, hingga semua aspek vehicle unit, to all aspects of vehicles related to
dari kendaraan yang terkait dengan K3 OHS (Occupational Health and Safety).
(Kesehatan dan Keselamatan Kerja).

3. PARA PIHAK sepakat bahwa ketentuan dalam 3. The PARTIES agree that the provisions in the
lampiran-lampiran PERJANJIAN ini (jika ada), attachments to this AGREEMENT (if any), are
adalah berlaku sama dengan PERJANJIAN the same as the AGREEMENT and are binding
dan mengikat PARA PIHAK. on the PARTIES.

Pasal 3 Article 3
Tagihan dan Pembayaran Billing and Payment

1. PIHAK KEDUA harus memberikan laporan 1. The SECOND PARTY must provide periodic
tagihan secara berkala setiap minggu sesuai invoice reports every week in accordance with
dengan jumlah Transportasi yang diminta oleh the amount of Transportation requested by the
PIHAK PERTAMA, dan wajib mengirimkan FIRST PARTY, and must send Shipping
dokumen surat jalan beserta lampiran lainnya documents along with other necessary
yang diperlukan, melalui email. attachments, via email

2. PIHAK KEDUA wajib menyerahkan laporan 2. The SECOND PARTY is obliged to submit a
total tagihan dan seluruh dokumen yang terkait report on the total bill and all related and
dan diperlukan harus sudah dikirimkan paling necessary documents that must have been
lambat tanggal 27 di bulan tersebut, lengkap sent no later than the 27th of the month,
dengan invoice dan bukti surat jalannya yang complete with invoice and proof of Shipping
telah ditandatangani dan dicap oleh penerima documents that have been signed and
barang. stamped by the consignee.

3. Pembayaran dilakukan oleh PIHAK PERTAMA 3. Payment is made by the FIRST PARTY to the
kepada PIHAK KEDUA dalam waktu 30 (tiga SECOND PARTY within 30 (thirty) working
puluh) hari kerja setelah tanggal penerimaan days after the date of receipt of a complete and
invoice yang lengkap dan benar sesuai dengan correct invoice in accordance with the
prosedur yang ditetapkan oleh PIHAK procedure determined by the FIRST PARTY.
PERTAMA.

4. Harga, imbalan, biaya dll. yang terkait atas 4. Prices, remuneration, fees etc. related to the
pekerjaan yang diatur dalam PERJANJIAN ini, work stipulated in this AGREEMENT, are set
ditetapkan dalam Lampiran. out in the Appendix

4
Pasal 4 Article 4
Biaya dan Pajak Costs and Taxes

1. Biaya atas penyewaan dan pelaksanaan 1. The costs for the rental and performance of the
pekerjaan dalam PERJANJIAN ini, akan work under this AGREEMENT, will be
ditentukan dalam Lampiran. determined in the Appendix.

2. Kewajiban Pajak yang timbul dalam Perjanjian


2. Tax obligations arising in this Agreement will be
ini akan di tanggung oleh masing-masing
borne by each PARTY, in accordance with the
PIHAK, sesuai dengan ketentuan yang diatur
provisions stipulated in the Tax Regulations
dalam Peraturan Perpajakan yang berlaku di
applicable in Indonesia.
Indonesia.

Pasal 5 Article 5
Kewajiban Menjaga Rahasia Obligation of Keeping Secrets

1. Yang dimaksud Informasi Rahasia dalam 1. Confidential Information means in this


PERJANJIAN ini adalah data-data atau AGREEMENT is the following data or
informasi-informasi sebagai berikut (untuk information (hereinafter referred to as
selanjutnya disebut sebagai “Informasi “Confidential Information”):
Rahasia”) :

a. Data dan/atau informasi PARA PIHAK a. Data and/or information of the PARTIES
yang berkaitan dengan finansial maupun relating to financial and non-financial matters;
non finansial;
b. Data dan/atau informasi yang diberikan b. Data and/or information provided by the FIRST
oleh PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA PARTY and SECOND PARTY and vice versa,
dan sebaliknya, sehubungan dengan in relation to the object of the AGREEMENT as
obyek PERJANJIAN sebagaimana diatur regulated in this AGREEMENT;
dalam PERJANJIAN ini;
c. Data dan/atau informasi mengenai salah c. Data and/or information regarding any of the
satu PIHAK yang dapat memberikan PARTY that may provide commercial benefits
manfaat komersial atau keuntungan dalam or advantages in business competition for said
kompetisi bisnis bagi PIHAK tersebut atau PARTY or the opportunity to obtain benefits or
kesempatan untuk memperoleh manfaat advantages that may harm the interests of the
atau keuntungan yang dapat merugikan PARTY that provides it;or
kepentingan PIHAK yang memberikannya
tersebut; atau
d. Data dan/atau informasi yang d. Data and/or information notified in writing by
diberitahukan secara tertulis oleh salah one of the PARTY to the other PARTY as
satu PIHAK kepada PIHAK lainnya sebagai Confidential Information
Informasi Rahasia.

5
2. Masing-masing PIHAK sepakat untuk tidak 2. Each PARTY agrees not to disclose, use, make
mengungkapkan, menggunakan, membuat copies, or transfer any Confidential Information
salinan, atau mengalihkan Informasi Rahasia to any other PARTY or any entity other than as
apapun kepada PIHAK lain atau badan necessary in carrying out its duties, roles and
manapun selain daripada yang diperlukan functions as regulated in this AGREEMENT,
dalam melaksanakan tugas, peran, dan without first obtaining approval from the other
fungsinya yang diatur dalam PERJANJIAN ini, PARTY.
tanpa terlebih dahulu memperoleh persetujuan
dari PIHAK lainnya.

Pasal 6 Article 6
Asuransi Insurance

1. PIHAK KEDUA diwajibkan menyediakan 1. The SECOND PARTY is required to provide


asuransi pertanggungan atas barang-barang insurance coverage for the FIRST PARTY's
milik PIHAK PERTAMA dari risiko kerusakan property from the risk of damage due to traffic
karena kecelakaan lalu lintas, air/banjir, accidents,fire, water/flood, heat/direct sunlight
kebakaran, panas/sinar matahari langsung or possible damage caused by the SECOND
atau kemungkinan kerusakan yang PARTY.
disebabkan oleh PIHAK KEDUA.

2. Dalam hal PIHAK KEDUA tidak menyediakan 2. In the event that the SECOND PARTY does not
asuransi pertanggungan atas barang-barang provide insurance coverage for the property of
milik PIHAK PERTAMA dari risiko kerusakan the FIRST PARTY from the risk of damage due
karena kecelakaan lalu lintas, air/banjir, to traffic accidents, fire, water/flood, heat/direct
kebakaran, panas/sinar matahari langsung sunlight or possible damage caused by the
atau kemungkinan kerusakan yang SECOND PARTY, then all risks that occur will
disebabkan oleh PIHAK KEDUA, maka segala be the responsibility of the SECOND PARTY
resiko yang terjadi menjadi tanggungjawab fully. And the SECOND PARTY in this matter
PIHAK KEDUA sepenuhnya. Dan PIHAK agreed.
KEDUA dalam hal ini menyanggupinya.

Pasal 7 Article 7
KODE ETIK REKANAN / ETIKA BISNIS BUSSINES ETIC / CODE OF CONDUCT

Dengan berpedoman pada Refer to


1. Kode Etik PIHAK PERTAMA 1. FIRST PARTY’S Code of Conduct
2. Undang-Undang Nomor 11 TAHUN 1980 2. Indonesian Law No. 11 of 1980 about
tentang tindak pidana suap Bribery crime.
Rekanan PIHAK PERTAMA diwajibkan untuk FIRST PARTY Partners are required to meet the
memenuhi standar etika bisnis yang dijelaskan business ethics standards described in Appendix C
dalam Lampiran C (Kode Etik Rekanan) (Code of Conduct Partners)
PIHAK KEDUA setuju untuk memberi salinan SECOND PARTY agrees to provide with a copy of
Kode Etik Rekanan kepada masing-masing the Associate Code of Conduct to each of their

6
karyawannya, yang melaksanakan layanan atas employees who performs services on behalf of
nama PIHAK PERTAMA. PIHAK KEDUA akan FIRST PARTY. SECOND PARTY will ensure
memastikan kepatuhan terhadap Kode oleh compliance with the Code by all of SECOND
semua karyawan PIHAK KEDUA. PARTY employees.
Pelanggaran akan segera diberitahukan secara Violations will be immediately notified in writing to
tertulis kepada perwakilan PIHAK PERTAMA yang the undersigned FIRST PARTY representative.
bertandatangan di bawah ini.

Jaminan Kepatuhan dan Anti Suap Compliance warranty and anti-bribery

PARA PIHAK dalam Perjanjian, dengan ini The PARTIES in this agreement, hereby declare,
menyatakan, menjamin kepatuhan dan komitmen guarantee compliance and anti-bribery
anti suap sebagai berikut : commitments as follows :
1. Baik Pihak dalam Kontrak maupun pemilik, 1. Neither the Contracting Party nor any of its
direktur, pejabat, karyawan, dan agennya tidak owners, directors, officers, employees and
pernah berjanji untuk memberikan, atau akan agents has promised to provide, or will promise
berjanji untuk menyediakan, atau akan to provide, or will cause to be provided, in
menyebabkan, sehubungan dengan Perjanjian connection with this Agreement, anything of
ini, sesuatu yang berharga kepada pejabat value to any government official or any other
pemerintah atau pihak mana pun. orang lain person to obtain or keep business or to secure
untuk mendapatkan atau mempertahankan some other improper advantage.
bisnis atau untuk mendapatkan keuntungan All parties acknowledge that, for purposes of
lain yang tidak pantas. this clause, a “government official” may include
Para Pihak pada Perjanjian ini mengakui an employee or official of a commercial entity in
bahwa, untuk tujuan klausul ini, “pejabat which a government body has an ownership
pemerintah” dapat mencakup pegawai atau interest or exerts control over such entity, as
pejabat dari suatu entitas komersial di mana well as officials, representatives and employees
suatu badan pemerintah memiliki kepentingan of public international organizations;
kepemilikan atau menjalankan kendali atas
entitas tersebut, serta pejabat, perwakilan dan
karyawan organisasi internasional publik;

2. Tak satu pun dari pemilik, direktur, pejabat, 2. None of the Contracting Party’s owners,
mitra, karyawan, agen, dan anggota keluarga directors, officers, partners, employees, agents
dekat Pihak dalam Kontrak, yaitu pasangan, and close family members thereof, i.e.,
anak-anak, orang tua dan saudara kandung, spouses, children, parents and siblings, is
saat ini (atau telah dalam satu tahun terakhir) presently (or has been within the last year) a
pejabat pemerintah, perwakilan atau karyawan government official, representative or employee
partai politik, pemegang jabatan publik, atau of any political party, holder of public office, or
calon pejabat publik. Pihak dalam Kontrak a candidate for public office. The Contracting
berjanji akan segera memberi tahu Party covenants that it will inform the Company
Perusahaan secara tertulis, jika ada orang promptly in writing, if any such person assumes
yang mengambil posisi tersebut sementara such a position while at the same time
pada saat yang sama tetap menjadi salah satu remaining one of the Contracting Party’s
pemilik, direktur, pejabat, mitra, karyawan, owners, directors, officers, partners, employees
atau agen Pihak dalam Kontrak; or agents;
7
3. Semua informasi yang telah disampaikan oleh 3. All information which has been submitted by the
Pihak pada perjanjian ini adalah lengkap, all parties in this agreement is complete, truthful
benar dan akurat. Pihak dalam Perjanjian tidak and accurate. The Contracting Party will not
akan menyiapkan, menyetujui atau prepare, approve or execute any agreement or
melaksanakan perjanjian atau dokumen lain other document or make any record that the
atau membuat catatan apapun yang diketahui Contracting Party knows or has reason to know
atau memiliki alasan untuk diketahui oleh is false, inaccurate or incomplete;
Pihak tersebut adalah palsu, tidak akurat atau
tidak lengkap;

4. PARA PIHAK dalam Perjanjian ini diatur untuk 4. The PARTIES in this agreement is organized
tujuan bisnis yang sah dan bukan untuk tujuan for legitimate business purposes and not for
yang melanggar hukum, dan hanya memiliki any unlawful purpose, and has only lawful
sumber pendanaan yang sah; sources of funding;

5. PARA PIHAK dalam Perjanjian sepenuhnya 5. The PARTIES in this agreement are fully
memenuhi syarat untuk membantu PARA qualified to assist the PARTIES under the laws,
PIHAK berdasarkan undang-undang, regulations, rules, decrees and other directives
peraturan, aturan, keputusan, dan arahan lain applicable to it, and to the extent required by
yang berlaku untuknya, dan sejauh yang applicable regulations, rules, decrees and other
disyaratkan oleh peraturan, aturan, keputusan, directives. The Contracting Party has obtained
dan arahan lain yang berlaku. Pihak dalam licenses or completed such registrations as
Kontrak telah memperoleh lisensi atau may be necessary or required to perform its
menyelesaikan pendaftaran yang mungkin duties as set forth in this Agreement; and
diperlukan atau diperlukan untuk
melaksanakan tugasnya sebagaimana diatur
dalam Perjanjian ini; dan

6. Baik Pihak, maupun pemilik, direktur, pejabat, 6. Neither the Contracting Party, nor any of its
karyawan, atau agennya tidak pernah dihukum owners, directors, officers, employees or
atau mengaku bersalah atas pelanggaran agents has been convicted of or pleaded guilty
yang melibatkan penipuan, korupsi, atau to an offense involving fraud, corruption, or
pelanggaran moral, dan orang tersebut juga moral turpitude, nor has any such person been
tidak terdaftar oleh lembaga pemerintah listed by any government agency as debarred,
sebagai orang yang dilarang. , ditangguhkan, suspended, proposed for suspension or
diusulkan untuk ditangguhkan atau dicekal, debarment, or otherwise ineligible for
atau tidak memenuhi syarat untuk program government procurement programs.
pengadaan pemerintah.

7. Hak Pengakhiran Khusus PARA PIHAK. 7. Special Termination Rights for the PARTIES.
Dengan mengacu pada ketentuan pasal ini, With reference to the provisions of this article,
PARA PIHAK mempunyai hak untuk the PARTIES have the right to a special
pengakhiran khusus Di mana : termination. Which if :
a). Jika terjadi pelanggaran terhadap a). In the event of a breach of any of the
pernyataan, jaminan, atau perjanjian apa representations, warranties or covenants in
pun dalam Bagian ini, PARA PIHAK dapat,
this Section, the PARTIES may, in its sole
atas kebijakannya sendiri dan sebagai
8
tambahan dari upaya hukum lain yang discretion and in addition to any other
mungkin dimiliki berdasarkan hukum atau remedies it may have under law or this
Perjanjian ini, mengakhiri Perjanjian ini Agreement, terminate this Agreement
tanpa pemberitahuan.
without notice.
b). Setiap klaim pembayaran oleh PIHAK
KEDUA sehubungan dengan transaksi b). Any claims for payment by the SECOND
dimana pelanggaran tersebut telah terjadi, PARTY with regard to transaction for which
termasuk klaim atas layanan yang such breach has occurred, including claims
dilakukan sebelumnya, akan secara for services previously performed, shall be
otomatis dihentikan dan dibatalkan dan automatically terminated and cancelled and
semua pembayaran yang telah all payments previously paid shall be
dibayarkan sebelumnya akan
refunded to the FIRST PARTY.
dikembalikan kepada PIHAK PERTAMA
c). PIHAK KEDUA selanjutnya akan c). The SECOND PARTY shall further
mengganti kerugian dan membebaskan indemnify and hold the FIRST PARTY
PIHAK PERTAMA dari setiap dan semua harmless against any and all claims, losses
klaim, kerugian atau kerusakan yang or damages arising from or related to such
timbul dari atau terkait dengan breach and/or termination of this
pelanggaran dan/atau pengakhiran Agreement.
Perjanjian ini.

8. Hak Audit Khusus 8. Special Audit Rights


Untuk memastikan dijalankannya komitmen To ensure the implementation of this
Kepatuhan dan jaminan anti suap ini, PIHAK Compliance commitment and anti-bribery
KEDUA memberikan hak kepada PIHAK guarantee, the SECOND PARTY grants the
PERTAMA untuk melakukan AUDIT KHUSUS. FIRST PARTY the right to conduct a SPECIAL
Selama jangka waktu Persetujuan ini dan AUDIT, During the term of this Agreement and
untuk jangka waktu dua (2) tahun sesudahnya, for a period of two (2) years thereafter, the
PIHAK PERTAMA berhak, atas biayanya FIRST PARTY shall have the right, at its
sendiri, untuk mengaudit pembukuan dan expense, to audit the books and records of the
catatan Pihak terkait dengan kegiatannya atas SECOND PARTY related to its activities on
nama atau sehubungan dengan Perusahaan, behalf of or in connection with the Company,
termasuk semua biaya yang dibuat dan including all charges made and services
layanan yang dilakukan oleh PIHAK KEDUA performed by the SECOND PARTY pursuant to
berdasarkan Perjanjian ini dan pembayaran this Agreement and payments (whether in kind
(baik dalam bentuk barang atau tunai) yang or in cash) made by the SECOND PARTY for
dilakukan oleh PIHAK KEDUA untuk atau atas or on behalf of the FIRST PARTY.
nama PIHAK PERTAMA.

9. Kepatuhan terhadap Hukum dan Kebijakan 9. Compliance with applicable Laws and Policies
yang berlaku di perusahaan milik PIHAK in the FIRST PARTY's company.
PERTAMA.
a). Pihak Pihak dalam Kontrak setuju bahwa a). The Contracting Party agrees that in the
dalam pelaksanaan tugasnya berdasarkan performance of its duties under this
Perjanjian ini, Pihak tersebut akan Agreement it will comply with all laws,
mematuhi semua undang-undang, regulations, rules, decrees and other
peraturan, aturan, keputusan, dan arahan directives applicable to it. The
lain yang berlaku untuknya. Pihak dalam Contracting Party acknowledges that in
Kontrak mengakui bahwa dalam keadaan no event shall the Company be obligated

9
apa pun Perusahaan tidak diwajibkan under this Agreement to take any action
berdasarkan Perjanjian ini untuk that the Company believes, in good faith,
mengambil tindakan apa pun yang diyakini would cause it to be in violation of any
Perusahaan, dengan itikad baik, akan laws, regulations, rules, decrees or
menyebabkannya melanggar undang- directives applicable to the Company or
undang, peraturan, aturan, keputusan, the Contracting Party.
atau arahan apa pun yang berlaku untuk
Perusahaan atau Pihak dalam Kontrak.

b). Pihak dalam Kontrak dengan ini mengakui b). The Contracting Party hereby
telah menerima salinan Kebijakan acknowledges receipt of a copy of the
Kepatuhan Antikorupsi Perusahaan. Pihak Company’s Anti-Corruption Compliance
dalam Kontrak menyatakan bahwa Policy. The Contracting Party certifies that
pihaknya sepenuhnya memahami it fully understands the Anti-Corruption
Kebijakan Antikorupsi dan undang-undang Policy and the applicable anti-bribery laws
antisuap yang berlaku (secara bersama- (collectively, the “Anti-Bribery Laws”)
sama disebut “Undang-Undang Antisuap”) described therein and will ensure that it, its
yang diuraikan di dalamnya dan akan officers, directors, and employees perform
memastikan bahwa Pihak, pejabat, the services under this Agreement in
direktur, dan karyawannya melakukan compliance with the Anti-Bribery Laws and
layanan berdasarkan Perjanjian ini sesuai the Anti-Corruption Policy
dengan Undang-Undang Antisuap dan
Kebijakan Antikorupsi

c). Pihak dalam Kontrak setuju untuk c). The Contracting Party agrees to give
memberikan pemberitahuan segera secara prompt notice in writing to the Company in
tertulis kepada perusahaan jika sewaktu- the event that at any time during the term
waktu selama jangka waktu Perjanjian ini, of this Agreement, the Contracting Party
Pihak dalam Kontrak melanggar jaminan breaches any warranties and
dan pernyataan apa pun atau gagal representations or fails to comply with any
mematuhi perjanjian apa pun berdasarkan covenants under this Section.
Bagian ini.

d). Pihak dalam Kontrak selanjutnya setuju d). The Contracting Party further agrees to
untuk memberikan pemberitahuan segera give prompt notice in writing to the
secara tertulis kepada perusahaan tentang Company about any potential violation of
potensi pelanggaran terhadap jaminan, the warranties, representations and
pernyataan dan perjanjian yang diperoleh covenants hereunder of which it obtains
atau diketahuinya, atau memiliki alasan knowledge or becomes aware or has
yang masuk akal untuk diyakini telah reasonable grounds to believe has
terjadi. occurred.

e). Pihak dalam Kontrak setuju untuk bekerja e). The Contracting Party agrees to cooperate
sama dengan itikad baik dengan in good faith with the Company and its
Perusahaan dan perwakilannya dalam hal representatives in the event of actual or
terjadi pelanggaran aktual atau potensial potential violation of the Anti-Bribery Laws
10
terhadap Undang-Undang Anti-Suap dan and any warranties, representations and
setiap jaminan, representasi dan perjanjian covenants hereunder by it, its officers,
di bawah ini olehnya, pejabat, direktur, dan directors, and employees, including
karyawannya, termasuk menyediakan providing access to its owners, directors,
akses ke pemilik, direktur, pejabat, officers, employees and agents for
karyawan, dan agennya untuk wawancara. interviews.

f). Catatan dan Bukti Biaya yang dikeluarkan. f). Record and evidence of expense paid by
Pihak dalam Kontrak harus menyimpan all parties.
catatan yang lengkap dan akurat dari The Contracting Party shall keep complete
semua pengeluaran yang terkait dengan and accurate records of all expenses
pelaksanaan layanannya berdasarkan related to the performance of its services
Perjanjian ini, yang menunjukkan secara under this Agreement, indicating in
rinci tujuan dari setiap pengeluaran dan reasonable detail the purpose of each
orang (dan posisi serta jabatan orang expense and the person (and such
tersebut) untuk siapa pengeluaran itu person’s position and title) for whom it was
dilakukan atau untuk yang manfaatnya, made or for whose benefit, with such
dengan catatan tersebut akan tersedia atas records to be made available upon request
permintaan perusahaan. of the Company.

g). Tidak Ada Penugasan g). No assignments


Untuk melindungi Perusahaan dari layanan To protect the Company from services that
yang mungkin dilakukan oleh, atau may be performed by, or improper
pembayaran yang tidak patut yang payments that may be made through,
mungkin dilakukan melalui, penerima hak unauthorized assignees: No rights or
yang tidak berwenang: Tidak ada hak atau obligations of the Contracting Party under
kewajiban dari Pihak dalam Perjanjian ini, this Agreement, including but not limited to
termasuk namun tidak terbatas pada hak the right to receive payment, shall be
untuk menerima pembayaran, yang akan assigned, transferred or subcontracted to
dialihkan , dialihkan atau disubkontrakkan any third party without the prior written
ke pihak ketiga mana pun tanpa consent of the Company.
persetujuan tertulis sebelumnya dari
Perusahaan.

Pasal 8 Article 8
Ganti Rugi Indemnity

1. Bahwa PIHAK KEDUA wajib mengganti rugi 1. Whereas the SECOND PARTY is obliged to
yang setara dengan harga yang berlaku compensate the equivalent of the prevailing
apabila pada saat serah terima produk / barang price if at the time of handing over the
menyebabkan produk/barang menjadi : product/goods it causes the product/goods to
a. Cacat become:
b. Rusak/basah a. Disabled
c. Hilang b. Broken/wet
c. Is lost

11
2. Bahwa PIHAK KEDUA wajib mengirimkan 2. That the SECOND PARTY is obliged to deliver
produk tepat waktu sesuai dengan jangka the product on time according to the agreed
waktu yang telah disepakati. Apabila terjadi time period. If there is a delay in delivery, the
keterlambatan pengiriman, maka PIHAK FIRST PARTY will impose a penalty in this case
PERTAMA akan mengenakan pinalti dalam hal in the form of a reduction in
ini berupa pengurangan order TRANSPORTATION orders if there is no
TRANSPORTASI bilamana tidak ada improvement in delivery performance.
perbaikan dalam kinerja pengiriman.

3. Bilamana ditemukan kerusakan atau 3. If damage or shortage is found when


kekurangan jumlah pada saat TRANSPORTATION delivers the
TRANSPORTASI melakukan penyerahan product/goods at the recipient's warehouse, the
produk/barang di gudang penerima, PIHAK FIRST PARTY has the right to deduct the bill for
PERTAMA berhak melakukan pemotongan the amount of loss as determined by the FIRST
tagihan atas jumlah kerugian sesuai yang PARTY consumer as the owner of the goods. In
ditetapkan oleh konsumen PIHAK PERTAMA addition, if an excess quantity is found at the
selaku pemilik barang. Selain itu, bilamana time of delivery of the product/goods at the
ditemukan kelebihan jumlah pada saat recipient's warehouse, the SECOND PARTY
penyerahan produk/barang di gudang must return the excess goods or report it to the
penerima, PIHAK KEDUA wajib FIRST PARTY first.
mengembalikan barang lebih tersebut atau
melaporkan terlebih dahulu ke PIHAK
PERTAMA.

4. Bahwa PIHAK KEDUA pada saat melakukan 4. That the SECOND PARTY at the time of billing
penagihan wajib melampirkan surat jalan yang is required to attach a travel document of the
jenis barang dan jumlahnya sama dengan same type of goods and the same amount as
surat jalan yang diterima oleh supir PIHAK the travel document received by the driver of
KEDUA pada saat pemuatan barang. Dan, the SECOND PARTY at the time of loading the
bilamana surat jalan yang diterima ada goods. And, if the travel document received is
kekurangan jumlah/ketidaksesuaian barang, lacking in quantity/mismatch of goods, the
kurang, PIHAK PERTAMA berhak melakukan FIRST PARTY has the right to deduct the bill of
pemotongan tagihan sebesar 1.5 kali lipat dari 1.5 times the value of the less travel document
nilai surat jalan kurang tersebut sesuai dengan in accordance with applicable regulations.
ketentuan yang berlaku.

5. Bilamana PIHAK KEDUA melakukan 5. If the SECOND PARTY terminates the


pemutusan hubungan kerjasama dengan cooperation relationship with the FIRST
PIHAK PERTAMA, maka PIHAK KEDUA PARTY, the SECOND PARTY must give
harus memberikan pemberitahuan terlebih advance notice at least 30 (thirty) days in
dahulu sekurang-kurangnya 30 (tiga puluh) advance to obtain approval for the termination
hari sebelumnya untuk mendapatkan of cooperation from the FIRST PARTY. If the
persetujuan pengakhiran kerjasama dari SECOND PARTY terminates the cooperation
PIHAK PERTAMA. Apabila PIHAK KEDUA relationship without any prior notification and
memutuskan hubungan kerjasama tanpa ada approval from the FIRST PARTY at least 30
pemberitahuan awal dan persetujuan PIHAK (thirty) days before the termination of the

12
PERTAMA sekurang-kurangnya 30 (tiga cooperation, then the FIRST PARTY has the
puluh) hari sebelum pengakhiran kerjasama, right to postpone the payment of the bill and
maka PIHAK PERTAMA berhak melakukan impose a penalty of 3% deduction from the
penundaan pembayaran tagihan dan value of the invoice.
memberlakukan pinalti sebesar pemotongan
3% dari nilai tagihan tersebut.
6. Bilamana ada ketidaksesuaian barang dan 6. If there is a discrepancy in the goods and or a
atau ketidaksesuaian jumlah surat jalan yang discrepancy in the number of Shipping
dikirimkan oleh PIHAK KEDUA (tidak sama documents sent by the SECOND PARTY (not
atau kurang dari jumlah surat jalan yang equal to or less than the number of Shipping
seharusnya), PIHAK KEDUA wajib documents that should have been), the
mengirimkan kembali surat jalan yang benar SECOND PARTY is obliged to send back the
dan atau melengkapi kekurangan surat jalan correct Shipping documents and or complete
yang kurang atau salah tersebut , dalam waktu the missing or incorrect Shipping documents
paling lama 2 (dua) minggu setelah barang within a certain time. no later than 2 (two) weeks
dibongkar dan diterima oleh pihak penerima after the goods are unloaded and received by
barang. Bilamana hal tersebut dilakukan / tidak the consignee. If this is done/not done beyond
dilakukan melebihi batas waktu tersebut yang the stipulated time limit, the FIRST PARTY has
ditetapkan, PIHAK PERTAMA berhak the right to postpone the bill payment process
melakukan penundaan proses pembayaran in the month concerned, until there is an
tagihan di bulan bersangkutan, sampai ada explanation and or until the lack of the travel
penjelasan dan atau sampai dengan document is completed.
dilengkapinya kekurangan surat jalan tersebut.

7. Untuk selanjutnya, PIHAK KEDUA diberikan 7. Henceforth, the SECOND PARTY is given a
masa tenggang waktu 2 (dua) minggu sejak grace period of 2 (two) weeks from the time the
barang dibongkar dan diterima oleh pihak goods are unloaded and received by the
penerima barang untuk melengkapi dan consignee to complete and send the Shipping
mengirimkan surat jalan tersebut di atas. documents as mentioned above. If the 2 (two)
Bilamana melewati masa tenggang waktu 2 weeks grace period passes, the FIRST PARTY
(dua) minggu tersebut, maka PIHAK has the right to cancel the bill payment of 1.5
PERTAMA berhak untuk membatalkan times the value of the goods stated in the travel
pembayaran tagihan senilai 1.5 kali dari nilai document, where the calculation will be carried
barang yang tertera di surat jalan tersebut, out by the FIRST PARTY.
dimana perhitungan akan dilakukan oleh
PIHAK PERTAMA.
Article 9
Pasal 9 Accident Report
Laporan Kecelakaan

1. PIHAK KEDUA diwajibkan untuk segera 1. The SECOND PARTY is obliged to


melaporkan kepada PIHAK PERTAMA, immediately report to the FIRST PARTY, in
apabila terjadi kecelakaan TRANSPORTASI the event of a TRANSPORTATION
yang dapat menyebabkan kerusakan, kerugian accident that may cause damage, loss or
atau keterlambatan pengiriman. delay in delivery.

13
2. Setelah menerima laporan tersebut maka
PIHAK PERTAMA akan memberikan instruksi 2. After receiving the report, the FIRST
lebih lanjut kepada PIHAK KEDUA dalam hal PARTY will provide further instructions to
penanganan atas produk/barang yang telah the SECOND PARTY in terms of handling
diserah terimakan oleh PIHAK PERTAMA. the products/goods that have been handed
over by the FIRST PARTY.
3. Setiap kerusakan, kerugian atau
keterlambatan pengiriman tersebut akan 3. Any damage, loss or delay in delivery will be
dirundingkan PARA PIHAK sebagaimana yang negotiated by the PARTIES as referred to in
dimaksud pada pasal 7. article 7

4. PIHAK KEDUA wajib untuk melaporkan BAP 4. The SECOND PARTY is obliged to report
(Berita Acara Pemeriksaan) maksimal 1 x 24 BAP (Investigation report) maximum 1 x 24
jam setelah kejadian. hours after the incident.

Pasal 10 Article 10
Masa Berlaku Validity period

1. Masa berlaku PERJANJIAN ini, adalah sejak 2 1. The validity period of this AGREEMENT is from
Mei 2023 sampai dengan 1 Mei 2024 (“Masa May 2nd, 2023 until May 1st, 2024 (“Validity
Berlaku”), dan dapat diperpanjang dengan Period”), and may be extended with a written
adanya pembaruan tertulis dari salah satu dan update from one and or the PARTIES, at least
atau PARA PIHAK, sekurang-kurangnya 1 1 (one) month prior to the expiration of the
(satu) bulan sebelum berakhirnya perjanjian. agreement.

2. Namun demikian, apabila tidak ada 2. However, if there is no renewal with written
pembaruan dengan dokumen tertulis dari documents from one of the parties and or from
salah satu dan atau dari para pihak sampai the parties up to 1 (one) month prior to the
dengan 1 (satu) bulan sebelum berakhirnya expiration of the validity period of the
masa berlaku PERJANJIAN, maka AGREEMENT, then this AGREEMENT is
PERJANJIAN ini dinyatakan diperpanjang/ declared to be extended/continued
berlanjut secara otomatis tiap tahunnya. automatically every year.

Pasal 11 Article 11
Keadaan Kahar Force Majeure

Sejauh kegagalan pelaksanaan kewajiban dari To the extent that the failure to perform the
PERJANJIAN ini oleh bencana alam, perang atau obligations of this AGREEMENT by natural
konsekuensi perang, dinyatakan ataupun tidak disaster, war or consequences of war, declared or
diumumkan, permintaan atau ancaman unannounced, request or threat of demand, or
permintaan, atau tindakan atau arahan lain dari other action or direction of any government or
pemerintah atau otoritas atau lembaga pemerintah government authority or agency, fire explosion,
manapun, ledakan api, pembajakan, perampokan piracy, robbery or other matters in beyond
atau hal lain di luar kendali wajar (selanjutnya reasonable control (hereinafter referred to as
disebut "Keadaan Kahar"), PIHAK yang terkena "Force Majeure"), the PARTY affected by the Force
akibat Keadaan kahar tidak bertanggung jawab Majeure shall not be liable to the other PARTY for

14
kepada PIHAK lainnya atas keterlambatan atau the delay or performance of its obligations under
kinerja dari kewajibannya berdasarkan this AGREEMENT, provided that regardless of the
PERJANJIAN ini, dengan syarat bahwa circumstances, the affected PARTY will notify the
bagaimanapun keadaannya, maka PIHAK yang other PARTY an immediate notification of the Force
terkena tersebut akan menyampaikan kepada Majeure Event with sufficiently complete facts
PIHAK lainnya suatu pemberitahuan segera dari thereof.
Kejadian Kahar tersebut dengan fakta-fakta yang
cukup lengkap daripadanya.

Pasal 12 Article 12
Pengakhiran Perjanjian Termination of Agreement

1. Apabila terjadi hal tertulis di bawah ini pada 1. If the following occurs to either PARTY, the
salah satu PIHAK, maka PIHAK yang lain other PARTY may cancel this AGREEMENT,
dapat membatalkan PERJANJIAN ini, dan and in addition to this, the other PARTY may
sebagai tambahan dari hal tersebut, PIHAK also request or claim compensation for any
lain juga boleh meminta atau mengklaim harm or loss of profits within the Period caused
kompensasi dari kerugian atau kehilangan by such early termination.
keuntungan dalam Masa Waktu yang
disebabkan pengakhiran awal tersebut:
a. Apabila dikenakan hukuman atau putusan a. If subject to punishment or decision from
dari pengadilan mana saja yang any court that stops the business and
menghentikan bisnis dan mencabut Izin revokes its business license.
Usahanya.
b. Apabila dimohon pailit atau dalam keadaan
b. If requested for bankruptcy or in a state of
penundaan pembayaran ke pengadilan
delay in payment to the commercial court,
niaga, atau digugat wanprestasi atau
or sued for default or unlawful acts to the
perbuatan melawan hukum ke pengadilan
district court.
negeri.
c. Melanggar kewajiban PERJANJIAN ini, dan c. Violating the obligations of this
walaupun telah menerima pemberitahuan AGREEMENT, and despite receiving
tertulis yang melaporkan pelanggaran written notice reporting the violation from
tersebut dari para pihak yang melanggar, the violating parties, but not rectifying this
tetapi tidak memperbaiki hal ini dalam masa within the time period specified after
waktu yang ditetapkan setelah menerima receiving the notification.
pemberitahuan tersebut.

2. Pengakhiran PERJANJIAN tersebut 2. Termination of the said AGREEMENT pursuant


berdasarkan ayat 1 di atas dilakukan dengan to paragraph 1 above shall be made by written
pemberitahuan tertulis 10 (sepuluh) hari notification 10 (ten) days prior to the date of
sebelum tanggal pengakhiran, terhitung sejak termination, as from the date of receipt of such
tanggal penerimaan pemberitahuan tersebut notification by the terminated PARTY.
oleh PIHAK yang diakhiri.

15
Pasal 13 Article 13
Addendum Addendum

1. Hal lain, termasuk perubahan, penambahan 1. Other matters, including changes, additions
dan/atau Subkontrak, yang perlu ditambahkan and/or Subcontracts, which need to be added
pada PERJANJIAN wajib dilakukan dalam to the AGREEMENT must be made in writing
bentuk tertulis dan ditandatangani oleh PARA and signed by the PARTIES.
PIHAK.

2. Penambahan, perubahan atau Subkontrak 2. Such additions, changes or Subcontracts, are


tersebut, adalah merupakan bagian yang tidak an integral part of this AGREEMENT.
terpisahkan dari PERJANJIAN ini.

3. Untuk menghilangkan keraguan, Subkontrak di 3. For the dispelling of doubt, the Subcontract in
dalam PERJANJIAN ini adalah Penawaran this AGREEMENT is an Offer issued by the
yang diterbitkan oleh PIHAK PERTAMA yang FIRST PARTY which is also signed by the
juga ditandatangani oleh PIHAK KEDUA SECOND PARTY as approval.
sebagai persetujuan.

Pasal 14 Article 14
Penyelesaian Sengketa Dispute resolution

1. PARA PIHAK sepakat bahwa Perjanjian ini 1. The PARTIES agree that this Agreement will be
akan tunduk pada, dan ditafsirkan berdasarkan subject to, and construed in accordance with
pada ketentuan Hukum yang berlaku di the provisions of the Law in force in the
Negara Republik Indonesia. Republic of Indonesia

2. Setiap sengketa dan konflik yang timbul 2. Any disputes and conflicts that arise in
sehubungan dengan pelaksanaan Perjanjian connection with the implementation of this
ini akan diselesaikan secara musyawarah Agreement will be resolved by deliberation and
mufakat oleh PARA PIHAK. consensus by the PARTIES.

3. In the event that the PARTIES are unable to


3. Dalam hal PARA PIHAK tidak dapat
resolve the dispute or conflict that arises in
menyelesaikan sengketa atau konflik yang
connection with this AGREEMENT within 60
timbul sehubungan dengan PERJANJIAN ini
(sixty) calendar days from the date of the
dalam waktu 60 (enam puluh) hari kalender
dispute which is notified in writing by one of the
sejak tanggal sengketa yang diberitahukan
PARTY to the other PARTY, then one PARTY
secara tertulis oleh salah satu PIHAK ke
has the right to submit a settlement of the
PIHAK lainnya, maka satu PIHAK berhak
dispute to the Court South Jakarta State.
mengajukan penyelesaian sengketa tersebut
ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

16
Pasal 15 Article 15
Korespondensi Correspondence

Setiap pemberitahuan, permintaan, tuntutan dan Any notices, requests, demands and others related
lain-lain berkaitan dengan Perjanjian ini harus to this Agreement must be made in writing and
dibuat secara tertulis dan harus dikirim ke alamat must be sent to the address below by registered
di bawah ini dengan surat tercatat dan/atau kurir mail and/or courier and/or submitted in person by
dan/atau diserahkan secara langsung dengan receiving a receipt and/or by facsimile.
mendapat tanda terima dan/atau melalui faksimili.

PT Berdiri Matahari Logistik PT Berdiri Matahari Logistik


Alamat : Graha Mustika Ratu 4th Floor, Jl. Alamat : Graha Mustika Ratu 4th Floor, Jl. Gatot
Gatot Subroto Kav.74-75,Jakarta Selatan 12870 Subroto Kav.74-75,South Jakarta State 12870
Telephone : 021–8306590 Telephone : 021–8306590
PIC : Ricky F. Pardosi (0856-1437-543) PIC : Ricky F. Pardosi (0856-1437-543)
Hennie Nurlely (0818-0776-9379) Hennie Nurlely (0818-0776-9379)
Email : ricky.pardosi@logisteed.com Email : ricky.pardosi@logisteed.com
hennie.nurlely@logisteed.com hennie.nurlely@logisteed.com

PT KADEUDEUH IBU RAMA PT KADEUDEUH IBU RAMA


Alamat : Komplek Bumi Adipura, Jalan Adiflora Address : : Komplek Bumi Adipura, Jalan Adiflora
Raya Nomor 11, Kel. Rancabolang, Kec. Raya Nomor 11, Kel. Rancabolang, Kec.
Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat
Telepon : 022 - 87313272 Telephone : 022 - 87313272
PIC : Yosep Maulana (Director) PIC : Yosep Maulana (Director)
Ici Supardi (General Manager) Ici Supardi (General Manager)
Email : yosepmaulana5r@gmail.com Email : yosepmaulana5r@gmail.com

Pasal 16 Article 16
Lain-lain Miscellaneous

1. PERJANJIAN ini dibuat dalam Bahasa 1. This AGREEMENT is made in Indonesian and
Indonesia dan Bahasa Inggris. Bilamana English. If there is a discrepancy between the
terdapat ketidaksesuaian antara kedua Bahasa two languages, then the Indonesian text which
tersebut, maka teks bahasa Indonesia yang is declared applies.
dinyatakan berlaku.

2. Lampiran-lampiran dari PERJANJIAN adalah 2. The attachments to this AGREEMENT are an


merupakan bagian yang menjadi satu kesatuan integral part of this AGREEMENT. In the event
yang tak terpisahkan dari PERJANJIAN ini. that there are differences in the requirements in
Dalam hal terdapat perbedaan persyaratan the Attachments and the Articles in the
dalam Lampiran dan Pasal-pasal dalam AGREEMENT, the provisions in the Articles of
PERJANJIAN maka berlaku ketentuan dalam the Agreement shall apply.
Pasal-pasal Perjanjian.
3. With regard to the termination of the
3. Berkaitan dengan pengakhiran PERJANJIAN
AGREEMENT as regulated in Article 10 of this
sebagaimana diatur dalam Pasal 10
17
LAMPIRAN A
APPENDIX

OBYEK SEWA
LEASE OBJECT

A. PERSYARATAN A. REQUIREMENTS

1. TRANPORTASI yang akan digunakan 1. TRANPORTATION that will be used by


oleh PIHAK KEDUA harus memenuhi the SECOND PARTY must meet the
persyaratan atau kualifikasi yang requirements or qualifications set out in
ditetapkan dalam Petunjuk dan the Guidelines and Implementation of
Pelaksanaan Perjanjian ini. this Agreement.
2. Bahwa PIHAK KEDUA akan memenuhi 2. That the SECOND PARTY will fulfill the
kebutuhan TRANSPORTASI yang TRANSPORTATION requirements
diminta oleh PIHAK PERTAMA sesuai requested by the FIRST PARTY in
dengan kualifikasi yang ditetapkan dalam accordance with the qualifications
jangka waktu paling lambat 12 (dua belas) stipulated within a maximum period of
jam setelah order dikonfirmasikan. 12 (twelve) hours after the order is
confirmed.
3. PIHAK KEDUA wajib mematuhi jadwal 3. The SECOND PARTY must comply with
pengiriman yang berlaku 24 (dua puluh the delivery schedule which is valid 24
empat) jam dari hari senin sampai dengan (twenty-four) hours from Monday to
hari minggu. Sunday.
4. Bahwa PIHAK KEDUA akan memberikan 4. That the SECOND PARTY will provide a
penawaran harga untuk price quote for the TRANSPORTATION
TRANSPORTASI yang akan digunakan that will be used by the FIRST PARTY.
oleh PIHAK PERTAMA. Harga yang The price submitted does not include
diajukan tidak termasuk Pph 23. Withholding Tax 23. The amount of tax
Besarnya pajak sesuai dengan peraturan is in accordance with government
pemerintah. Apabila terjadi perubahan regulations. If a price change occurs, the
harga, PIHAK KEDUA berkewajiban SECOND PARTY is obliged to submit it
menyampaikannya kepada PIHAK to the FIRST PARTY in writing to get
PERTAMA secara tertulis, untuk approval. The price changes apply to
mendapatkan persetujuan. Adapun the next TRANSPORTATION request
perubahan harga diberlakukan untuk and are not retroactive.
permintaan TRANSPORTASI berikutnya
dan tidak berlaku surut.

19
B. TATA CARA SERAH TERIMA BARANG B. PROCEDURES FOR DELIVERY AND
KEDALAM TRANSPORTASI RECEIVES OF GOODS TO THE
TRANSPORTATION

1. PIHAK PERTAMA akan menyerahkan 1. The FIRST PARTY will deliver the product /
produk/barang kepada PIHAK KEDUA item to the SECOND PARTY to be loaded
untuk dimuat ke dalam TRANSPORTASI into TRANSPORTATION in accordance
sesuai dengan permintaan PIHAK with the request from the FIRST PARTY.
PERTAMA.
2. Produk/barang yang diserahkan adalah 2. Products/goods delivered are In
Sesuai dengan permintaan dari PIHAK accordance with the request from the
PERTAMA yang tertuang dalam surat FIRST PARTY as stated in the Shipping
jalan dan atau quotation yang disetujui documents and/or quotation approved by
oleh kedua belah pihak. both parties.
3. PIHAK KEDUA memeriksa dan 3. The SECOND PARTY checks make sure
memastikan bahwa kondisi produk/barang that the condition of the product/goods
yang diterima pada saat pemuatan received at the time of loading is in good
adalah dalam kondisi baik dan dalam condition and in the amount according to
jumlah yang sesuai dengan dokumen the delivery document.
penyerahan.
4. Apabila PIHAK KEDUA menemukan 4. If the SECOND PARTY finds a defect,
cacat, kerusakan di produk/barang dan/ damage to the product/goods and/or
atau menemukan perbedaan jumlah discovers the difference in the amount
yang dimuat dibandingkan dengan yang loaded compared to the written document,
tertulis dalam dokumen penyerahan, the SECOND PARTY is obliged to report to
PIHAK KEDUA berkewajiban melaporkan the FIRST PARTY and make a replacement
kepada PIHAK PERTAMA dan for product / goods damage or deficiency as
melakukan penggantian atas kerusakan reported by the SECOND PARTY.
produk/barang atau kekurangan sesuai
dengan yang telah dilaporkan oleh PIHAK
KEDUA.
5. PIHAK PERTAMA menjamin bahwa 5. The FIRST PARTY guarantees that the
produk/barang yang diserahkan kepada products/goods delivered to the SECOND
PIHAK KEDUA adalah produk yang tidak PARTY are products that are not prohibited
dilarang oleh Pemerintah atau barang by the Government or dangerous goods
berbahaya yang tercakup di dalamnya; covered therein; explosives, toxic materials,
bahan peledak, bahan beracun, produk non-durable products, magnets,
yang tidak tahan lama, magnet, bahan combustible materials, radioactive
mudah terbakar, bahan radioaktif, bahan materials, infectious materials.
yang menular.
6. Bilamana PIHAK PERTAMA menemukan 6. When the FIRST PARTY finds a defect.
cacat, Kerusakan, maupun Damage, as well as the difference in the
perbedaaan/ketidaksesuaian antara number of products/goods loaded
jumlah produk/barang yang dimuat compared to those written in the document,
dibandingkan dengan yang tertulis dalam the SECOND PARTY has the right to
dokumen, PIHAK KEDUA berhak request inspection and re-disclosure of the

20
meminta dilakukan pemeriksaan dan contents and number of products/goods, as
pembongkaran ulang isi dan jumlah long as the TRANSPORTATION has not
produk/barang, selama TRANSPORTASI left the factory, otherwise the
belum meninggalkan pabrik tersebut, TRANSPORTATION has left the factory or
sebaliknya bilamana TRANSPORTASI arrived at the place the purpose of
sudah meninggalkan pabrik atau tiba di unloading, the SECOND PARTY must be
tempat tujuan bongkar, PIHAK KEDUA responsible and make changes to
wajib bertanggung jawab dan melakukan defective, damaged goods or products.
penggantian atas barang/produk yang
cacat, rusak maupun kurang jumlahnya.
7. PIHAK KEDUA akan menerima dan 7. The SECOND PARTY will receive and
mengirimkan produ/barang ke tujuan deliver products/goods to the destination
yang telah ditetapkan oleh PIHAK set by the FIRST PARTY.
PERTAMA.
8. PIHAK KEDUA berkewajiban 8. The SECOND PARTY is obliged to send
mengirimkan produk langsung menuju the product directly to its intended
tujuan yang telah ditetapkan tanpa destination without the dismantling or
adanya pembongkaran atau pemindahan transfer of the product to other types of
produk ke jenis TRANSPORTASI lainnya TRANSPORTATION without the
tanpa sepengetahuan PIHAK PERTAMA. knowledge of the FIRST PARTY.
9. PIHAK KEDUA berkewajiban menjaga 9. The SECOND PARTY is obliged to
kondisi produk/barang tetap baik dan maintain the condition of the product/item to
bagus hingga tiba di tempat tujuan yang be good and good until it arrives at the
telah ditetapkan dan sesuai dengan designated destination and in accordance
jumlah yang telah disepakati pada saat with the agreed amount at the time of
serah terima produk/barang. product/goods handover.
10. PIHAK KEDUA berkewajiban meminta 10. The SECOND PARTY is obliged to request
bukti penerimaan produk / barang dengan proof of receipt of the product/item by
cara penandatanganan dokumen Surat signing the Road Document by the recipient
Jalan oleh penerima di tempat tujuan dan at the destination and submitting proof of
menyerahkan bukti penerimaan kepada receipt to the FIRST PARTY.
PIHAK PERTAMA.
11. PIHAK KEDUA berkewajiban untuk 11. The SECOND PARTY is obliged to report
melaporkan kepada PIHAK PERTAMA to the FIRST PARTY the progress of the
atas progress pengiriman selama dalam shipment during the trip until arriving and
perjalanan sampai tiba dan dilakukan disassembly at the Distributor.
pembongkaran di Distributor.

21
LAMPIRAN B
APPENDIX

RINCIAN HARGA
PRICE DETAILS

22
23
24

You might also like