You are on page 1of 2
UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA www.wui.ac.id 7 nem KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA Nomor : /SK-UUI/VII2022 ‘TENTANG PENETAPAN TIM PENGELOLA PENYELENGGARAAN REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU TIPE A UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA ‘TAHUN AKADEMIK 2022/2023 REKTOR UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA Menimbang bahwa Rekognisi Pembelajaran Lampau Tipe A (RPL Tipe A) yaitu pengakuan capaian pembelajaran yang diperoleh dari pendidikan nonformal, informal atau pelatinan- Pelatinan terkait dengan pekerjaannya maupun dilakukan secara otodidek melalui asesmen Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) untuk memperoleh pengakuan kredit akademik (satuan Kredit semester/SKS) dalam rangka melanjutkan pendidikan ke pendidikan formal pada jenjang pendiaikan tringgi bahwa nama-nama yang tersebut dalam surat keputusan ini dipandang cakap dan mampu serta memenuhi syarat untuk ditunjuk sebagai Tim Pengelola RPL Tipe A Universitas Ubudiyah Indonesia Tahun Akademik 2022/2023; bahwa untuk keperiuan sebagaimana dimaksud pada butir a dan b pertu ditetapkan Keputusan Rektor Universitas Ubudiyah Indonesia. Mengingat » Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; Undang-undang Republik indonesia Nomor 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan; |. Peraturan Menteri Pendidikan dan kebudayaan Republik Indonesia Nomor 73 Tahun 2013 tentang Penerapan Kerangka Kualifikasi Nasional indonesia Bidang pendidikan Tinggi; Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2012 tentang Kerangka Kualifkasi Nasional Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 41 Tahun 2021 tentang Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL); Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 375/E/0/2014 tentang Perubahan Universitas Ubudiyah di Kota Banda Aceh Provinsi ‘Aceh Yang Diselenggarakan Oleh Yayasen U’budiyah Indonesia di Kola Banda Aceh Provinsi Aceh Menjadi Universitas U'budiyah Indonesia di Kota Banda Aceh Provinsi Aceh Yang diselenggarakan Oleh Yayasan U'budiyah Indonesia di Kota Banda Aceh Provinsi Aceh; INDONESIA www.uui.ac.id rah UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA. www.uui.ac.id ee MEMUTUSKAN MENETAPKAN PERTAMA : Tim Pengelola Program Bantuan Pemerintah Penyelenggaraan Rekognisi Pembelajaran Lampau Tipe A (PBPP_RPL. Tipe A) Universitas Ubudiyah Indonesia Tahun Akademik 2022/2023 adalah Sebagai Berikut: Penanggung jawab Dr. Mamiati, SE, M.Kes Pengarah Drs. Alfian brahim, MS Dr. Hafasnuddin, M.BA Koordinator RPL Eva Rosdiana, S.ST., KM Ketua Tim (Pengelola) RPL Fauziah Andika, SKM., M.Kes ‘Anggota Dr. Arlayda, S.KM,, M.Ph M.Bayu Wibawa, S.Kom., MMSI Sahbainur Rezeki, S.S.T., MKM Rulia Melina, S.Farm., MSi Mahendar Dwi Payana, S.ST., M.T Herawati, S Pdl., S.Pd., MA Penjaminan Mutu Nuzulul Rahmi, S.ST., M.Kes KEDUA 2 Kepada yang tersebut namanya di atas waiib melaksanekan tugas dan tanggungiwabnya sebai-baiknya sesuai dengan ketentuan yang bertaku. KETIGA Kepada yang tersebut namanya di atas dalam Surat Keputusan ini bertanggung jawab kepada Rektor Universitas Ubudiyah Indonesia KEEMPAT Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini maka akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagaimana mestinya. ‘TEMBUSAN : 4. Kelua Yayasan Ubudiyah Indonesia 2. yang bersangkuian 3. Wakl Rektor UU! ‘ 4. Pertingga that Pe ao ee INDONESIA WWW.UUi.ac.id —_Frierpreneurship

You might also like