You are on page 1of 6

Arsitektur dan OrganisasiKomputer

Perakitan Satu Unit Komputer (Personal Komputer)

Disusun oleh :

RITA THERESIA SITOHANG

2257201068

Dosenpengampu :

Walhidayat, S.KOM., M.KOM

SISTEM INFORMASI

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS LANCANG KUNING

2022/2023
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI................................................................................................

KOMPONEN PERAKITAN KOMPUTER................................................

1. PROSESOR.....................................................................................
2. MEMORY........................................................................................
3. HARDISK / SSD............................................................................
4. GRAPHIC CARD............................................................................
5. MOTHERBOARD...........................................................................
6. CASING...........................................................................................
7. MONITOR LED DISPLAY............................................................
Komponen Perakitan Komputer

1. Prosesor

Processor adalahotakdarisebuahkomputer, secararincipengertian processor


adalahsebuahkomponen IC yang dapatmengontrolsemua proses yang berjalan pada
sebuahsistemkomputer dan dapatdigunakansebagaipusatatauotak dan
dapatmelakukanperhitungan dan menjalankantugas.

Posisi processor pada komputeradalahterletak di socket motherboard, kita juga


dapatmengganti, upgrade maupun downgrade asalkan socker yang ada di motherboard sesuai.
Jenis dan kapasitas processor
mempengaruhikecepatandarisebuahkomputerdalammenjalankanaplikasiatau program.

FungsiProssesor :

 Memastikan computer bekerja dengan baik.


 Menjalankan proses informasi pada computer.
 Memberikan perintah kepada tiap komponen computer.
 Menjaga performa computer.
 Menunjang kegiatans pesifik computer.
 Mengolah perhitngan algoritma
 Menjaga stabilitas komponen computer.
 Mendukung kebutuhan computer.

2. Memory

Memori komputer adalah perangkat keras (hardware) yang digunakan untuk menyimpan
data berupainformasiatauinstruksi yang bersifatsementaramaupunpermanen.
Memorimerupakankumpulandari storage units yang menyimpan data binary dalambentuk bit.
Setiapblokmemoriterdiridarisejumlahkecilkomponen, bagian-bagiankecilinidisebut sel.

FungsiMemory :
 Menyimpan data dariperangkat input hinggadikirimkanke arithmetic and logic
unit (ALU).
 Menyimpaninstruksidarisebagianbesarperangkat input.
 Sebagai media penyimpananberkaspenting yang berhubungandengan operating
system.
 Menyimpan data semuaaplikasi dan cache.
 Dapatdigunakanuntukmembackup data.
 Menyimpan data multimedia.
3. HARDISK/SSD
Hardisk adalahkomponenperangkatkeras yang menyimpansemuakonten digital.
Dokumen,  foto, musik, video, program, preferensiaplikasi, dan sistemoperasimaupunkonten
digital  tersimpan di hardisk. Hardisk juga dapatberupaeksternal dan juga berupa internal.
Selainitu  Hard Disk Drive yang sering juga disebutdengan hard drive, hardisk dan HDD
iniadalah  perangkatpenyimpanan data non-volatile.

FungsiHarddisk :
1. Menyimpan data software 
2. Backup data 
3. Tempatpenyimpanan database 
4. Menyimpan data dari Operating System (OS) 
5. Menyimpanberbagai file pengguna 

4. I
VGA adalah Video Graphics Accelerator yang memilikifungsisebagaicarauntukmengolah
data graphisuntukbisamenampilkanlayar monitor. Selainitu VGA Card juga memilikibagian
yang prossesor yang biasanyadisebutdengan GPU atauGrapivs Processing Unit dan
membutuhkansejumlah memory.

VGA juga merupakanstandargrafistrakhir yang sebenarnyaseringdiikuti oleh


mayoritaspabrik yang membutkartygrafis pada komputer. Untuktampilan windows
hinggasaatinimasihmenggunakan modus dengan VGA karenamasihmendapatkandukungan
oleh banyaksekaliprodusen monitoring dan juga kartugrafis.

Dan biasanyaistilahdari VGA juga sangat sering kali digunakanuntukbisamengacu pada


sebuahresolusilayar yang berukuransekitar 640 x 480. KartuVgasendiri juga
seringdigunakanuntukmenerjemahkankeluarankomputermenujuke monitor. Untuk proses
desaingrafissendirimemangdperlukan oleh grafis yang berdayalebihtinggi.

Berikutnerupakanfungsi Graphic Card/ VGA :

 Tampilanmenjadilebihhalus, tajam dan nyata


 Membuatgambarataudesaingrafik
 Membuattampilan game lebihberkualitas
 Melakukanpengaturan pada Graphics option di Windows
 Membuatkombinasiwarna yang lebihtajam
 Membuatgambarmaupun video terlihatterang dan tajam
 Menghubungkankomputer, PC maupun laptop denganbantuan HDMI ke TV
 Memprosesberbagaigrafis yang akanditampilkan pada monitor
 Menerjemahkan output denganlebihbaikdariperangkatke monitor
  Menyimpan data yang berasaldarihardisk

5. NJJ
Motherboard adalahpapansirkuit yang ada di dalamsebuah casing
komputerdimanasemuakomponenkomputerterhubung. Motherboard
menyediakankonektivitasantarakomponenperangkatkeraskomputer, seperti prosesor (CPU),
memori (RAM), hard drive, dan kartu video.

Berikutmerupakanfungsimotherboard :

 Mentransfer data kesemuakomponenkomputer.


 Menyediakan tata letakterbaikuntuksemuakomponen yang ada di komputer.
 Menghubungkankomponenseperti CPU, RAM, dan video card melalui Hub
Komponen.
 Menyebarkandayauntukbagiankomputersesuaidengankebutuhansetiapbagian.
 Menghubungkanberbagaikomponen interface komputerlangsungatautidaklangsung. 

6. JI
Casing komputeradalahrumahatauwadahbagi hardware (perangkatkeras)
komputerseperti motherboard, processor, video card, power supply, hardisk, optical drive,
kipaspendingin.
Fungsi casing adalahsebagaisebuahwadahbagiperangkatkeraskomputer, juga
bergunauntukmelindungiperangkatkomputerdaridebu dan kotoran yang
mungkinbisamerusak hardware komputertersebut. 

7. HI
Monitor adalahperangkatkeraskomputer yang berfungsiuntukmenampilkanhasil
proses darikomputerdalambentukteks, gambar, ataupun video secara
visual. Dalamhalini monitor berperansebagaiperangkat output
penyusunsebuahkomputer dan
sebuahkomputertakkanbisadigunakanjikamonitornyatidakada.
Monitor berfungsi dan berperanuntukmenampilkansemua data hasil proses
baikituteks, gambar, atau video yang berasaladarihasil proses
8.

You might also like