You are on page 1of 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Oleh:DIAN RAHMA LARAS ATI, S.Pd Satuan Pendidikan : SDN PEGANGSAAN DUA 05 Mata Pelajaran : Matematika Materi 2 Giri-ciri Bangun Ruang Kubus Kelas/Semester : (Lima) /2 Alokasi Waktu : 1x 40menit (1 Pertemuan 10menit) A. TUJUAN PEMBELAJARAN 1 Melalui pengamatan bangun ruang kubus, peserta didik dapat menjelaskan ciri-ciri dari kubus . Melalui percobaan dengan kerangka kubus, peserta didik dapat mengidentifikasi ciri-ciri kubus B. INDIKATOR PEMBELAJARAN 3.5.1 Menyebutkan ciri-ciri bangun ruang kubus 4.5.1 Mengidentifikasi masalah yang berkaitan dengan ciri-ciri bangun ruang kubus . LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN | Inti Kegiatan | Deskripsi Kegiatan Pondahuluan|= Guru mengekak posata Gk uniik bord | Alokasi Waktu F 2 menit sebelum dan setelah pelajaran. |= Guru mengabsen kehadiran peserta didik = Guru menjelaskan tujuan pembelajaran kepada | peserta didik tentang ciri-ciri bangun ruang kubus. |= Guru memberi peserta didik contoh dalam | kehidupan yang berkaitan dengan bangun | ruang kubus. Orientasi peserta didik pada masalah 6 menit + Peserta didik mengamati contoh kerangka kubus. (Gambar terlampir) —___1 J Deskripsi Kegiatan aoxas! Waktu Peserta didik dan guru bertanya jawab tentang | ciri-ciri kubus dari gambar yang sudah diamati | a. Apa bentuk sisi pada sebuah kubus? b. Berapa jumiah sisi pada kubus? + Siswa diminta untuk menyanyi tentang ciri-ciri | bangun ruang kubus. | | | Mengorganisasi peserta didik untuk belajar | * Peserta didik dibagi menjadi 16 kelompok beranggotakan 2 orang tiap kelompok. | * Peserta didik menerima LKPD untuk mengisi | table tentang cir-cin bangun ruang kubus Mengembangkan dan menyajikan hasil + Peserta didik bekerja sama dalam membuat gambar bangun ruang kubus. | | | = Penwakiian kelompok diminta | mempersentasikan ciri-ciri_ kubus dengan membawa gambar kubus atau kerangka kubus. Menganalisis dan mengevaluasi proses | pemecahan masalah | | = Guru membimbing dan memberikan penguatan | terhadap hasil diskusi siswa yang dipresentasi. | | + Guru memberikan reward terhadap hasil presentasi kelompok | Penutup | Guru merefieksikan hasil pembelajaran tentang| 2 menit | Cin-ciri bangun ruang kubus. | | © Guru melakukan evaluasi tentang Debit Air,| serta. menugaskan peserta didik untuk) | mempelajari materi selanjutnya = Guru menginformasikan materi selanjutnya, | yaitu Cara Menentukan Volume Pada Debit Air. | D. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN 1. Buku teks pelajaran Matematika SD/MI Kelas V tahun 2017 2. Kerangka bangun kubus —. PENILAIAN a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan 1) Tes Tertulis Es b. Penilaian Kompetensi Keterampilan - 2) Portofolio / unjuk kerja 3) Laporan tertulis individu/ kelompok Produk c. Penilaian Kompetensi Sikap Untuk menilai kompetensi yang dicapai dalam proses pembelajaran tentang ciri- ciri bangun ruang , guru dapat menilai berdasarkan aspek sebagai berikut Instrumen Penilaian Kegiatan 2.1 ~— Aspek yang Dinilai | | Aspek Sikap | Aspek | Aspek Kelerampilan | | Sosial__| Pengetahuan | Nama Disiplin Ketetapan _ No | Peserta dalam dalam | Didik Melakukan | Menyebutkan a cit Keterampilan dalam Menunjukkan ciri-ciri bagel Kegiatan | ciri-ciri kubus | anes | | } Tep | Tidak | Tidak | | Ya | Teak | or | Tepat | Terao | Terampil | Keterangan Diisi dengan tanda cek (v) Kategori penilaian aspek sikap sosial "Ya" diberi skor = 1, “Tidak’ diberi skor = 0. Kategori penilaian aspek pengetahuan “Tepat' diberi skor = 1, “Tidak Tepat’ diberi skor = 0. Kategori penilaian aspek keterampilan “Terampit’ diberi skor = 1, “Tidak Terampil’ diberi skor = 0. ‘Skor maksimal yang dapat diperoleh peserta didik adalah 3. Nilai = _Total skor _x 100 Skor maksimal Jakarta, 10 Januari 2023 Guru Kelas VB Dian Rahma Laras Ati,S.Pd NIP PPPK. 199504062022212009 LAMPIRAN SOAL EVALUASI 4. Buatlah gambar bangun ruang kubus! Lalu tentukan ciri-ciri kubus dibawah ini!

You might also like