You are on page 1of 3

Institute of Mathematic’s And Science Olympiad

IMASO INDONESIA
Kantor Pusat: Kompleks Balikpapan Baru Cluster Kyoto Blok BD 1
Balikpapan – Kalimantan Timur
Email: imaso.indonesia@gmail.com Hot Line: 081347139209 / WA: 085649711311

Nama : ............................ Nilai : ..............................


Next Level 5
Kelas : ............................ Sekolah : ..............................

Kerjakan dengan sebaik-baiknya.

1. Bilangan A adalah bilangan asli terkecil yang merupakan hasil kali dari 3 bilangan prima terkecil pertama.
Sebutkan dua buah bilangan antara 200 dan 300 yang mempunyai faktor prima yang sama dengan bilangan A.
2. Jadwal latihan tiga tim bola voli untuk bermain di lapangan yang sama adalah tim pertama 4 hari sekali, tim
kedua 5 hari sekali, dan tim ketiga 6 hari sekali. Jika tanggal 1 Januari 2016 ketiga tim mengadakan latihan
bersama maka tanggal berapa mereka kembali latihan bersama
3. Dari 40 siswa, ada 25 orang yang mendapat nilai tidak kurang dari 64, tetapi tidak lebih dari 88. Jika nilai yang
bisa diraih adalah bilangan bulat dari 0 sampai 100, tentukan rata-rata terkecil dan terbesar dari ke-40 siswa
tersebut.
2 5
4. Tentukan anggota bilangan antara dan ?
3 6
5. Dalam sebuah turnamen, jika menang mendapat nilai 3, kalah -2 dan seri nilai 1. Sebuah regu mengikuti
turnamen tersebut dan telah bertanding 40 kali dengan hasil menang 27 kali dan kalah 5 kali. Nilai yang
diperoleh regu tersebut adalah ....
2
1−
4
3−
6. Hitung nilai dari 6 = ...
5−
8
7−
9
7. Seorang pedagang menjual sepeda dengan harga Rp 210.000,00. Dari hasil penjualan itu, dia memperoleh
untung 20%. Tentukan harga pembelian sepeda itu.
8. Amir mengisi bak air berkapasitas x liter. Pengisian pertama 10 liter, pengisian kedua 30 liter, pengisian ketiga
90 liter, dan seterusnya. Jika bak baru penuh pada pengisian ke-6, tentukan nilai x yang tebesar.
9. Pada suatu pemilihan pengurus koperasi Imaso Indonesia, terdapat 3 orang calon, yaitu Pak Cece, Pak Agus
dan Pak Budi. Anggota koperasi yang memilih Pak Cece sebanyak 30 orang, sedangkan yang memilih Pak
Budi 36% dari anggota yang memilih, Pak Agus 40% dari anggota yang memilih dan tidak ada anggota yang
tidak memilih, berapa banyak anggota koperasi yang memilih Pak Agus?
10. Sebuah taman berbentuk lingkaran berdiameter 24 meter. Di dalam tama terdapat sebuah kolam berbentuk
persegi panjang berukuran 9 meter x 6 meter. Bagian taman di luar kolam ditanami rumput dengan harga Rp
60.000,00/m2. Jika biaya penanaman rumput Rp 40.000,00/m2, berapa total biaya yang dibutuhkan?
11. Seutas tali dipotong menjadi 7 bagian dan panjang masing-masing potongan membentuk barisan geometri.
Jika panjang potongan tali terpendek sama dengan 6 cm dan panjang potongan tali terpanjang sama dengan
384 cm, hitung panjang keseluruhan tali tersebut.
12. Hitung luas daerah yang diarsir pada gambar di bawah ini.

13. Jika luas persegi panjang pada gambar di bawah adalah 28 cm2, tentukan luas daerah yang yang diarsir.

14. Diketahui ∆ ABC siku-siku di B. Titik D dan E pada BC dengan panjang AB = BD, AD = CE, dan AE = EC.
Jika panjang AB = 1 cm, hitung panjang AC.

15. Di tahun lalu, gaji per bulan 5 orang karyawan sebagai berikut Rp 480.000,00, Rp 360.000,00, Rp 650.000,00,
Rp 700.000,00 dan Rp 260.000,00. Tahun ini gaji mereka naik 15% bagi yang sebelumnya bergaji kurang dari
Rp 500.000,00 dan 10% bagi yang sebelumnya bergaji lebih dari Rp 500.000,00. Hitung rata-rata besarnya
kenaikan gaji mereka per bulan.
16. Karena terjadi kesalahan pengukuran, tanah Pak Doni yang berbentuk persegi panjang, lebarnya bertambah
5% dan panjangnya berkurang 5%. Hitung perbandingan luas tanah Pak Doni sebelum dan sesudah dilakukan
pengukuran ulang.
3
2+
3
17. Hitung nilai dari 2+
3
2+
2+…
18. Perbandingan umur A dengan umur B sekarang adalah 5 : 6. Delapan tahun yang lalu, perbandingannya adalah
3 : 4. Tentukan perbandingan umur mereka 4 tahun yang akan datang.
2
19. Jumlah dua bilangan positif adalah 32. Jika jumlah dri kebalikan setiap bilangan tersebut adalah , tentukan
15
selisih dari bilangan terbesar dan terkecil.
20. Selembar kertas dipotong menjadi 2 bagian, tiap bagian dipotong 2 lagi, dan seterusnya. Hitung jumlah
potongan kertas setelah potongan yang kelima.
1 1 1
+ +
21. Diketahui abc = 1, hitunglah nilai 1 1 1
1+ a+ 1+b+ 1+ c+
b c a
22. 113 + 123 + 133 + ... +1003 = ...
23. OB adalah jari-ari dari lingkaran besar. Tentukan perbandingan jari-jari lingkaran besar dan lingkaran kecil.

24. Hitung nilai dari


√ √
1
1
3
1 1

+ 3 3 + 3 3 3 + …+ 3 3 3
1 +2 1 +2 +3
1
1 +2 +3 +…+2017
3

25. A, B, C dan D adalah titik pusat lingkaran seperti pada gambar. Buktikan bahwa ∠SPQ + ∠SRQ = 1800

Eksplorasi

26. Adi berangkat dari kota P pukul 07.00 dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam. Pada saat yang sama, Wira
berangkat dari kota Q menuju kota P dengan kecepatan rata-rata 40 km/jam. Jarak P dan Q adalah 360 km.
Pukul berapa Adi dan Wira akan bertemu?
27. Tujuh buah pipa berdiameter 14 cm diikat oleh sebuah tali seperti terlihat pada gambar di bawah. Tentukan
panjang tali yang mengikat ke tujuh pipa tersebut.

28. Masukkan angka 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 ke dalam kotak sehingga memperoleh hasil perkalian yang terbesar.

You might also like