You are on page 1of 8

MAKALAH

CARA PENGOPRASIAN MESIN GENSET

Oleh :

NAMA : Syahrul Ramadhani

NIM : 2221401011

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN

POLITEKNIK KOTABARU

2022
KATA PENGANTAR

Assalamualaikun Wr.Wb puji syukur atas kehadiran Allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga Makalah yang saya buat ini bertujuan untuk
menjadi bahan pembelajaran dan sebagai salah satu tugas saya pada mata kuliah “Praktek
Dasar Komputer”. Yang berjudul “Cara Pengoprasian Mesin Genset”. Oleh karna itu, penulis
berharap makalah ini dapat membantu banyak orang dan memenuhi tuntutan tugas yang di
berikaan oleh Dosen yang bersangkutan.

Saya mengucapkan terima kasih kepada Bapak Andriansyah., S.Kom berkat tugas
yang di berikan ini saya dapat menambah wawasan saya berkaitan dengan yang di berikan.
Saya juga mengucapkan terima kasih yang sebesar besarnya kepada pihak yang membantu
saya dalam proses penyusunan makalah saya ini.

Saya menyadari bahwa dalam penyusunan makalah ini masih melakukan banyak
kesalahan. Oleh karena itu apabila terdapat kesalahan pengetikan yang di sengaja maupun
tidak disengaja saya ucapkan mohon maaf atas kesalahan dan ketidak sempurnaan yang di
temukan oleh pembaca dalam makalah yang saya buat ini.

Wassalamualaikum Wr.Wb.

Kotabaru,14 Desember 2022

Penulis

Syahrul Ramadhani

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................................................. i

DAFTAR ISI................................................................................................................................. ii

BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................. 1

A. Latar Belakang.................................................................................................................. 1
B. Rumusan Masalah............................................................................................................. 2
C. Tujuan............................................................................................................................... 2

BAB II PEMBAHASAN.............................................................................................................. 3

A. Mesin Genset..................................................................................................................... 3
B. Sistem Kerja...................................................................................................................... 3

BAB III PENUTUP...................................................................................................................... 4

A. Kesimpulan....................................................................................................................... 4
B. Saran – saran..................................................................................................................... 4

DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................... 5

ii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam kehidupan yang semakin maju saat ini, pembangunan gedung, pabrik,
pusat perbelanjaan, dan sebagainya memerlukan pasokan listrik yang cukup besar.
Perusahaan yang bergerak di bidang kelistrikan seperti PT. PLN, memasok listrik ke
tempat tersebut juga besar. Perkembangan industri merupakan sesuatu yang tak
terhindarkan begitupun kehidupan yang bergulir cepat menuntut pemenuhan akan
kebutuhan yang terus meningkat. Peningkatan pembangunan sarana dan prasarana
yang semakin modern dan canggih, tentunya memerlukan dukungan keahlian dan
teknologi yang memadai serta penerangan yang cukup besar dalam menunjang
kegiatan tersebut. PT. PLN (PERSERO) Wilayah Suluttenggo Cabang Gorontalo
PLTD Telaga merupakan perusahaan listrik negara yang memasok listrik
kemasyarakat. Untuk menjaga pemasokan listrik kemasyarakat berjalan dengan baik,
maka PT. PLN perlu melakukan antisipasi kerusakan sarana dan prasarananya.
Apabila dalam aktivitas tersebut terjadi penurunan tegangan arus listrik dapat
mengakibatkan kerusakan-kerusakan pada alat yang menggunakan arus listrik.
Genset atau mesin diesel listrik pada PLTD Telaga, menyuplai listrik yang
begitu besar. Manfaat yang diberikan genset atau mesin diesel listrik ini tentunya alat
tersebut perlu dibarengi dengan perawatan, sehingga alat tersebut dapat dipergunakan
dalam jangka waktu yang panjang. Sistem pemeliharaan elektrik pada mesin genset
dilakukan dengan tujuan untuk menghindari terjadinya arus pendek (korsleting) serta
kerusakan 2 komponen pada mesin genset.
Menurut pihak maintanance PLTD Telaga mengatakan komponen yang sering
mengalami kerusakan adalah: valve (klep) dan cylinder head. Penyebab kerusakan
pada valve karena faktor bocor kompresi dan kejut beban sedangkan penyebab
kerusakan pada cylinder head karena faktor over heating, kondisi pendingin yang
tidak berfungsi dengan baik dan faktor umur. Dari uraian di atas maka penulis
melakukan penelitian tentang perawatan komponen valve (klep) dan cylinder head
pada mesin Genset Pada PT. PLN (Persero) Cabang Gorontalo Wilayah Suluttenggo
Cabang Gorontalo PLTD Telaga tersebut. Oleh karena itu pada penelitian ini
bermaksud membahas tentang perencanaan waktu penggantian komponen-komponen

1
mesin Genset dalam mengantisipasi terjadinya corrective maintenance pada mesin
Genset pada PT. PLN (Persero) Cab. Gorontalo.

B. Rumusan Masalah

1. Apa yang dimaksud dengan mesin Genset ?


2. Bagaimana cara penggunaan/pengoprasian Mesin Genset ?

C. Tujuan

1. Untuk mengetahui apa apa yang maksud dengan mesin Genset


2. Untuk mengengetahui dan mengerti cara penggunan/pengoprasian dari mesin
Genset

2
BAB II

PEMBAHASAN

A. Mesin Genset

Genset (generator set) adalah sebuah perangkat yang berfungsi menghasilkan


daya listrik. Disebut sebagai generator set dengan pengertian adalah satu set peralatan
gabungan dari dua perangkat berbeda yaitu engine dan generator atau alternator.
Engine sebagai perangkat pemutar sedangkan generator atau alternator sebagai
perangkat pembangkit. Pada sebuah sistem generator set, penggerak atau engine
sangat berpengaruh terhadapan sistem kerja generator tersebut. Karena pada
perputaran generator yang stabil dapat menjadikan output generator tersebut menjadi
maksimal.

B. Sistem Kerja

Generator Set terdiri atas Mesin Engine (Motor Penggerak) dan juga
Generator / Alternator, seperti yang telah di jelaskan sebelumnya. Mesin Engine yang
satu ini menggunakan bahan bakar berupa Solar (Mesin Diesel) atau dapat juga
menggunakan Bensin, sedangkan untuk Generatornya sendiri merupakan sebuah
gulungan kawat yang di buat dari tembaga yang terdiri atas kumparan statis atau
stator dan di lengkapi pula dengan kumparan berputar atau rotor. Dalam proses
kerjanya, menurut ilmu fisika, Engine memutar Rotor dalam sebuah Generator yang
selanjutnya hal ini menimbulkan adanya Medan Magnet pada bagian kumparan
Generator. Selanjutnya Medan Magnet ini kemudian akan melakukan interaksi
dengan Rotor yang kemudian akan berputar dan akan menghasilkan sebuah arus
listrik dimana hal ini sesuai dengan hukum Lorentz.

3
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Mesin Genset adalah teknologi yang membantu manusia ketika terjadi


pemadaman listrik di perkotaan, perusahaan, warnet, rumah sakit, rumah, dll.
Manfaatnya sangat besar sebagai alternatif listrik sehingga tidak akan menghambat
aktivitas atau usaha seseorang dan juga bermanfaat untuk kehidupan sehari-hari
manusia. Genset ini terdiri dari komponen-komponen yang cukup rumit, sistem
kerjanya pun berperinsip dari arus medan magnet maka dari itu pengoprasiannya
harus benar agar dapat meminimalisir segala resiko penggunaannya. Penggunaan
mesin Genset ini juga memiliki dampak bagi kehidupan manusia dan lingkungannya.

B. Saran-saran

Saya ingin memberikan saran pada pihak yang bersangkutan diharapkan


melakukan pemerikasaan ulang sebelum melakukan pengoprasian mesin geset ini
yang dapat menyebabkan pada komponen-komponen yang ada di mesin Genset,
sehingga hasil yang ditimbulkan oleh mesin Genset ini tidak omptimal dan stabil dan
hasil yang berikan tidak cukup memuaskan.

4
DAFTAR PUSTAKA

Arifin, S. (2020). Jenis Genset Dan Pengertiannya. Yokyakarta: STMIK


Amikom Yogyakarta. Axel Dewo Sujono, A. (2020). Kontrol Suhu Pada Generator
Set Dengan Enggunakan Mikrokontroler. Jurnal Maestro Universitas Budi Luhur.
Jakarta , 3. Didik Aribowo, A. R. (2013). Sistem Pendingin Generator PT Indonesia
Power UPB Suralaya Menggunakan Hidrogen . Universitas Sultan Ageng Tirtayasa,
2. Giashinta, P. (2018). Pengatur Suhu Kelembaban Dan Monitoring Masa Panen
Pada Budidaya Jamur Tiram Berbasis Arduino Uno. Fakultas Teknik Universitas
Negeri Yogyakarta, 94.

You might also like