You are on page 1of 10

KELOMPOK 9

DRAMATISME :
DUNIA SEBAGAI
PANGGUNG SANDIWARA

TEORI KOMUNIKASI
Geulistya Syifa Marinda (154220059)

Ridho Ammar said ( 154220060)

Meet Our Team Lisa Afria Ningsih ( 154220061)

Nanda Ghefira ( 154220062)


Dramatisme ?
Penggagas teori dramatisme adalah Kenneth Burke yang
merupakan seorang kritikus amerika. Burke melihat hidup
tidak seperti sebuah drama tapi hidup adalah drama.
Menurut Burke, pemilihan kata dapat menjadi aksi atau
penyerangan. Komunikasi tidak hanya menerima pesan
tetapi juga adanya terlibat tindakan simbolis pada
tindakan tertentu.
Pentad
Dramatistic

Pentad Dramatisme merupakan metode


analisis untuk memahami dan mencermati
segala sesuatu melalui aktivitas simbolik.
Analisis ini digunakan untuk memahami
dan menganalisis dramatisme dalam
bahasa, komunikasi, dan peristiwa sosial.
Kenneth Burke
Burke membagi metodenya
menjadi 5 unsur yaitu:

Adegan tempat Tindakan (act)


kejadian ( Scene)

Aktor (agent) Agensi dan tujuan


Menurut Burke, kehidupan manusia adalah drama itu
sendiri. dalam drama kehidupan, terdapat gagasan
tindakan atau alasan melakukan suatu tindakan
dalam kehidupan, dan prinsip viktiminasi. Hal itu
berhubungan juga dengan penjelasan Burke mengenai
‘Guilt’ atau rasa bersalah. Menurut Burke, manusia
menafsirkan sesuatu menggunakan symbol. Sehingga
dalam pengertian suatu peristiwa akan muncul rasa
bersalah karena adanya unsur negative.
Dalam pembebasan dari rasa bersalah,
Burke menyatakan ada 2 cara yang dapat
dilakukan:

Mortification Victiminage

tindakan berusaha indakan ‘kambing hitam’ atau


mengembalikan sebuah kesalahan mencari orang lain/orang ke tiga
sehingga seperti tidak pernah sebagai pelaku dalam sebuah
terjadi dan juga usaha untuk kesalahan.
melepaskan diri dari rasa bersalah.
Penggunaan simbol dan bahasa dalam kehidupan
sebagai panggung sandiwara
Teori dramatisme terus mengalami perkembangan sebagai alat bantu untuk memahami
kompleksnya penggunaan simbol manusia. Asumsi Adapun asumsi dasar teori dramatisme
adalah sebagai berikut:

Manusia Hidup Simbol dan


adalah hewan adalah sistem bahasa
yang drama merupakan
menggunakan penyaring
simbol dimana individu
mengalami
kehidupan
Analisis Kasus Dalam
Teori Dramatisme

Tri Rismaharini adalah mantan


Wali Kota Surabaya selama 2
periode

Gaya kepemimpinan Risma yang tegas khas gaya arek


suroboyo dan apa adanya selalu menjadi sensasi yang
mengundang pembicaraan. Masyarakat Indonesia
mengenal ciri khas Risma yang bahkan dirinya sendiri
mengakui apabila ia “suka” marah-marah
KESIMPULAN
Teori Dramatisme menyatakan bahwa sebagaimana
dalam sebuah kaya teatrikal, kehidupan
membutuhkan adanya seorang aktorm sebuah
adegan, beberapa alat untuk terjadi sebuah adegan
dan tujuan.
pendekatan ini digunakan untuk memahami
penggunaan simbol-simbol dalam dunia sosial.
Pendekatan ini sangat penting bagi teori komunikasi
karena penggunaan simbol-simbol yang utama
terjadi melalui bahasa sebagai alat komunikasi.
Dalam pandangan Burke, bahasa lebih dari sekedar
alat.

You might also like