You are on page 1of 3

Demonstrasi

Kontekstual
Pemahaman CP Mata Pelajaran yang Diampu
(15 menit)
Membuat dan mengunggah sebuah peta pikiran/bagan yang menunjukkan
pemahaman, keterampilan dan konten inti yang perlu dituju di mata pelajaran yang
diampu :

• Pilih dan tuliskan satu elemen pada CP mata pelajaran yang diampu:
https://drive.google.com/drive/folders/1gPAx_A5AexKroFAwHbu5Gg4Xx1D9jGRL?usp=sharing

• Buat contoh bentuk pemahaman dalam CP tersebut dengan menggunakan


minimal 2 dari 6 Aspek/Facet Pemahaman (lihat contoh).
Nama: Mur Irrahmah
Mata Pelajaran/Fase/Elemen CP : Informatika/ D (SMP)/ Teknologi Informasi dan Komunikasi

Pengenalan Bukti pemahaman yang dapat diterima


Elemen CP Mapel/Fase (Salin tempel elemen di sini) diri

Mata Pelajaran : Informatika Interpretasi Menerapkan praktik baik penggunaan aplikasi surel
Elemen :Teknologi Informasi dan Komunikasi/ Fase D
untuk berkomunikasi

Peserta didik mampu menerapkan praktik baik dalam Penjelasan Menganalisis aplikasi surel untuk berkomunikasi,
memanfaatkan aplikasi surel untuk berkomunikasi, aplikasi aplikasi peramban untuk pencarian informasi di internet
peramban untuk pencarian informasi di internet, content
management system (CMS) untuk pengelolaan konten Aplikasi Menggunakan perkakas TIK untuk pembuatan laporan
digital, dan memanfaatkan perkakas TIK untuk mendukung dan presentasi.
pembuatan laporan, presentasi serta analisis dan
interpretasi data. Perspektif Menganalisis content management system (CMS)
untuk pengelolaan konten digital

Empati Merencanakan bagaimana membuat laporan,


presentasi yang menarik.

You might also like