You are on page 1of 26

TUGAS FITOTERAPI B 2017: SISTEM NAPAS

Theresia Shinta W (17/408854/FA/11304)

Tanaman yang​ ​tidak​ memiliki khasiat untuk meningkatkan aktivitas silia mukosa dengan refleks
stimulasi dinding mukosa bagian atas adalah…
A. ​Saponaria ​(soapwort)
B. ​Polygala senega​ (akar ular)
C. ​Primula veris​ (cowslip)
D.​ Allium sativum​ (bawang putih)
E. ​Lobelia inflata (​lobelia)

Menurur Lewis (1960), yang ​bukan​ merupakan fungsi dari ekspektoran adalah... meningkatkan
sekresi saluran pernafasan dan
A. Meningkatkan sekresi saluran pernafasan
B. Mengurangi viskositas mukus
C. Melegakan saluran nafas
D. Memiliki aksi sebagai demulsen
E. Membantu mengurangi rasa sakit dan melelahkan pada batuk produktif

Tsania Andaya Rodiata (17/408855/FA/11305)

​ .
DIbawah ini merupakan kontraindikasi dari penggunaan ekspektoran, ​kecuali…
A. anak-anak
B. asma
C. paru- paru teriritasi
D. paru-paru kering
E. pengiritasi lambung

Yang ​bukan​ termasuk indikasi utama dari penggunaan pelega rongga pernapasan adalah….
A. batuk pada anak
B. gejala asma
C. penyembuhan saluran pencernaan
D. batuk produktif
E. batuk kering
Vigha Ilmanafi Arifka (17/408856/FA/11306)

Berikut ini yang benar mengenai ekspektoran, kecuali :


A. Meningkatkan pengeluaran lendir dengan batuk atau dengan meludah
B. Dapat diindikasikan pada penyakit bronkhitis tanpa pengawasan yang ketat
C. Membuat lendir menjadi lebih encer sehingga mudah dikeluarkan
D. Dapat diindikasikan pada penyakit asma tanpa pengawasan yang ketat
E. Cocok digunakan untuk terapi batuk produktif

Berikut ini yang kurang tepat mengenai pelega rongga pernapasan dan spasmolitik :
A. Tanaman obat yang dapat digunakan sebagai pelega rongga pernapasan dapat juga
diindikasikan untuk penyakit pada saluran cerna sebagai musilago
B. Tanaman obat yang dapat digunakan sebagai pelega rongga pernapasan yaitu Glycyrrhiza
(licorice)
C. Tanaman obat yang disebutkan pada poin B dapat digunakan juga sebagai spasmolitik
D. Tanaman obat solonaceae dapat digunakan jangka panjang karena merupakan obat
herbal
E. Pelega rongga pernapasan dan spasmolitik dapat diindikasikan pada batuk nonproduktif

Yafi Surya Permana (17/408858/FA/11308)

Polygala senega,​ atau dikenal sebagai akar ular, merupakan tanaman asli Amerika Utara.
Tanaman ini dicirikan dengan adanya batang keras menyebar secara horizontal yang ditumbuhi
batang dengan daun berbentuk tombak. Profil fitokimianya yang berupa kandungan senegin,
senegenin, asam poligalat, dan berbagai kandungan lain menjadikan tanaman ini sering
dimanfaatkan sebagai agen fitoterapi dengan aksi
A. Spasmolitik
B. Bronkodilator
C. Stimulan Ekspektoran
D. Mukolitik
E. Antikatarrh

Genus tanaman herbal di bawah ini yang ​tidak ​dapat diindikasikan untuk mengobati asma
adalah
A. ​Glycyrriza
B. ​Althaea
C. ​Ephedra
D. ​Cetraria
E. ​Allium
Yustinus Lukito (17/408859/FA/11309)
Penggunaan pengstimulus ekspektoran harus dilakukan pengawasan ketat pada kondisi:
A. Asma
B. Paru paru kering dan teriritasi
C. Anak kecil
D. ​Diare
E. Kekurangan pepsin

Indikasi penggunaan agen pelega rongga pernafasan adalah, kecuali


A. Pada batuk kering
B. batuk pada anak
C. gejala asma
D. sebagai musilago penyembuh saluran pernafasan
E.​ ​tenggorokan gatal

Zanahtya Rustika (17/408860/FA/11310)

Berikut adalah beberapa mekanisme aksi fitoterapi untuk jalur pernapasan, ​kecuali...
A. Spasmolitik
B. Mukolitik
C. Ekspektoran
D. Antitusif
E. Anti-Arritmia

Berikut ini yang ​tidak ​termasuk indikasi untuk penggunaan ekspektoran adalah...
A. Gejala Asma
B. Batuk dengan kongesti bronkus
C. Bronkhitis
D. Emfisema
E. Emtikum pada dosis gathering

Zuhra Nur Jauza Ozura (17/408861/FA/11311)

Secara umum, ekspektoran merupakan senyawa atau bahan yang memudahkan pembersihan
atau penghilangan mukosa atau cairan pada saluran udara melalui batuk. Tanaman yang
berpotensi sebagai ekspektoran adalah …
A. Bawang putih
B. Jahe
C. Akar ular
D. Rumput jimson
E. Ceri liar

Sebuah perusahaan farmasi herbal ingin memproduksi suatu produk yang dapat mengurangi
viskositas sputum pada batuk progresif. Maka diperlukan bahan alam yang dapat menjadi
mukolitik seperti …
A. Bawang merah
B. Cinnamon
C. Akar ular
D. Rumput jimson
E. Ceri liar

Astari Aghati Putri (17/411283/FA/11312)

Salah satu tanaman obat yang dapat memberikan fungsi sebagai pereda dahak dan mukolitik
adalah..
A. ​Pimpinella anisum
B. ​Lobelia inflata
C. ​Polygala senega
D. ​Primula veris
​ ellis
E.​ B

Salah satu tanaman obat yang dapat memberikan fungsi sebagai stimulan ekspektoran
adalah...
A. ​Lobelia inflata
B. ​Pimpinella anisum
C. Zingiber
D. ​Angelica archangelica
E. Foeniculum

Augna Sherina Chandra (17/411284/FA/11313)

Kunci untuk pertahanan tubuh terletak pada ...


A. Penguatan Organ
B. Penyerangan terhadap Organisme Asing
C. Perbanyak Produksi Enzim
D. Penguatan Otot dan Tulang
E. Pengaturan Nafas
Contoh tanaman obat yang merupakan stimulan ekspektoran, kecuali :
A. Cephaelis (ipecacuanha)
B. Lobelia inflata (lobelia)
C. Urginea (squills)
D. Primula veris (cowslip)
E. Ephedra (ma huang)

Mutia Nadhifasari (17/411286/FA/1131


Di bawah ini merupakan stimulan ekspektoran, kecuali...
A. ​Cephaelis​ (ipecacuanha)
B. ​Allium sativum​ (bawang putih)
C. ​Saponaria​ (soapwort)
D. ​Glycyrrhiza​ (licorice)
E. ​Polygala senega​ (akar ular)

Tanaman Obat ​Zingiber​ (jahe) memiliki fungsi untuk meredakan dahak dan mukolitik tetapi
memiliki kontraindikasi yang dapat menyebabkan..
A. Hipertensi
B. Hipokalemia
C. Asam Lambung
D. Refluks Gastroesofagus
E. Gastroenteritis

Natania Ayu S. (17/411287/FA/11316)

Dibawah ini merupakan pernyataan yang benar terkait ekspektoran, kecuali...


A. Mempromosikan pengeluaran lendir
B. Mengurangi viskositas mukus
C. Meningkatkan pengeluaran cairan demulsen
D. Mengurangi jumlah cairan mukus
E. Memfasilitasi penghilangan sekresi dari saluran udara

Hydrastis atau golden seal dapat berfungsi sebagai...


A. Troporestoratif mukosa membrane.
B. Demulsen
C. Stimulan
D. Antiinflamasi
E. Penambah imunitas
Abdullah Thohir (17/411888/FA/11317)

Dibawah ini pernyataan yang benar mengenai spasmolitik adalah...


A. Penggunaan obat digunakan kapan saja ketika dibutuhkan efek sustained release
B. Kontra indikasi pada kasus glaukoma
C. Obat tidak menyebabkan kontra indikasi
D. Digunakan untuk indikasi batuk pada anak
E. Berfungsi sebagai musilago untuk penyembuhan saluran pencernaan

Dibawah ini yang merupakan tanaman yang memiliki aktivitas spasmolitik adalah...
A. Grindellia camporum
B. Tussilago
C. Pimpinella anisum
D. Chondrus
E. Polygala senega

Adhi Nafianti (17/411889/FA/11318)

Dalam gangguan pernafasan dikenal istilah ekpektoran. Dibawah ini termasuk definisi
ekspektoran, kecuali…
A. Mempromosikan pengeluaran lendir dengan batuk atau meludah
B. Substansi yang meningkatkan pengeluaran cairan demulsen saluran pernafasan
C. Substansi yang meningkatkan sekresi saluran pernafasan dan juga mengurangi viskositas
mucus
D. Pengobatan yang memfasilitasi penghilangan sekresi dari saluran udara
E. Suatu mekanisme untuk menghambat pengeluaran lender

Suatu hari Suga merasakan sesak, susah bernafas, dan batuk tidak produktif, dan gejala-gejala
asma, temannya yang bernama Jimin menyarankan Suga menggunakan tanaman tradisional
atau fitoterapi untuk meredakan gejala tersebut, tanaman apakah yang dapat mengobati gejala
yang dirasakan Suga…
A.​ ​Ephedra (ma huang)
B. Pimpinella anisum
C. Cinnamomum zeylanicum
D. Allium sativum
E. Angelica archangelica
Afivah Dewi Anggraeni (17/411890/FA/11319)

Glycyrrhiza (licorice) merupakan salah satu herbal yang bermanfaat sebagai…..


A. anti-inflamasi dan antivira​l
B. anti-inflamasi dan antitusif
C. antiviral dan mengobati diabetes
D. anti-inflamasi dan mengobati hipertensi
E. antivirus dan anti-mual

Bronkitis akut adalah inflamasi akut trakea dan bronkus yang disebabkan oleh bakteri. Dalam
pengobatan herbal salah satu aspek yang dapat membantu terapi adalah dengan memberikan
tanaman diantoforetik selama fase demam, herbal tersebut adalah…..
A. Lobelia inflata
B. Glycyrrhiza
C. Allium sativum
D. Althaea glycetract
E. Aclepias tuberosa (pleurisy root)

Ahmad Jatikudus (17/411891/FA/11320)

Yang termasuk tanaman obat yang berkhasiat sebagai ekspektoran, kecuali..


A. ​Lobelia inflata
B. Prim rose
C. A​ zadirachta indica
D. ​Glycyrrhiza
E. Akar ular

Kontraindikasi pada kasus tanaman ​solanaceae k​ ecuali...


A. penyakit hepar berat
B. paralisis ileum
C. keguguran
D. gangguan intestinal
E. retensi urin

Ahmad Naufal (17/411892/FA/11321)

Zat aktif yang bekerja dengan mengurangi kekentalan dahak sehingga mudah dikeluarkan
disebut juga dengan
A. antitusif
B. ​mukolitik
C. ekspektoran
D. bronkodilator
E. antidepresan

Zat aktif yang bekerja dengan merangsang pengeluaran cairan dari saluran napas dan
mempermudah keluarnya dahak kental disebut juga dengan
A. antitusif
B. mukolitik
C. ​ekspektoran
D. bronkodilator
E. antidepresan

Aisyah (17/411893/FA/11322)

Salah satu tanaman obat untuk menstimulasi ekspektoran adalah..


A. ​Marsilea crenata
B. ​Piper nigrum
C. ​Andrographis paniculata
D. ​Lobelia inflata
E. ​Citrus hystrix

Penggunaan jangka panjang tanaman obat spasmolitik dapat diterima selama masih dalam
penggunaan yang normal, kecuali...
A. ​Hyssopus
B. ​Ephedra
C. ​Thymus vulgaris
D. ​Euphobia hirta
E. ​Lobelia inflata

Amanda Rumondang (17/411894/FA/11323)


Berikut adalah tanaman yang memiliki efek spasmolitik, kecuali...
A. Grindellia camporum
B. Solanum dulcamara
​ aphanus sativus
C. R
D. Lobelia inflata
E. Datura stramonium

Tanaman obat yang memiliki efek pelega rongga pernapasan sekaligus memiliki efek
spasmolitik adalah...
A. Urginea (squills)
B. Glycyrrhiza (licorice)
C. Primula veris (cowslip)
D. Bellis (daisy)
E. Verbascum (mullein)

Angela Hermanto (17/411895/FA/11324)

Stimulasi ekspektoran adalah obat yang meningkatkan aktivitas silia mukosa dengan refleks
stimulasi dinding mukosa bagian atas. Sedangkan ekspektoran itu sendiri memiliki definisi
sebagai berikut, kecuali :
A. Mempromosikan pengeluaran lendir dengan batuk atau meludah
B. Meningkatkan pengeluaran cairan demulsen saluran pernapasan
C. Menyumbat saluran pernapasan dengan menumpuk cairan mukus
D. Meningkatkan sekresi saluran pernapasan dan mengurangi viskositas mukus
E. Memfasilitasi penghilangan sekresi dari saluran udara

Dalam penggunaan fitomedisin pada gangguan sistem pernapasan, dapat digunakan senyawa
dalam tanaman yang bersifat antikataral. Selain ​Plantago lanceleolata​, tanaman obat berikut
dapat berperan sebagai antikataral (antimukus anbormal), kecuali :
A. ​Euphrasia​ spp.
B. ​Sambucus nigra
C​. Solidago virgaurea
D​. Verbascum thapsis
E. ​Digitalis purpurea

Angela Judhia Arkandhi (17/411896/FA/11325)


Berikut adalah tanaman obat yang dapat digunakan sebagai agen spasmolitik. Pasangan nama
obat yang benar adalah kecuali :
A. ​Atropa belladona​ - deadly nightshade
B.​ Lobelia inflata​ - lobak putih
C. ​Marrubium vulgare -​ horehound
D. ​Ephedra ​- ma huang
E. ​Coleus forskhlii​ - Indian coleus

Berikut adalah tanaman yang dapat digunakan sebagai mukolitik, kecuali :


A. ​Allium sativum​ - bawang putih
B. ​Zingiber officinale ​- jahe
C. ​Pimpinella anisum​- Anise
D. ​Glycyrrhiza​ - licorice
E. Cinnamomum zeylanicum​ -​ Cinnamon

Annisa Firda Sukmana (17/411897/FA/11326)

Tanaman yang dapat digunakan untuk meredakan dahak yaitu..


A. Lobelia
B. Daisy
C. ​Jahe
D. Akar ular
E. Lirorice

Berikut ini merupakan pernyataan yang benar mengenai spasmolitik, kecuali...


A. Digunakan sebagai relaksan
B. Dapat menyebabkan glaukoma
C. Dapat menyebabkan keguguran
D. Dapat menggunakan tanaman bittersweet
E. ​Obat memiliki t ½ yang lama

Arief Putra Ananda (17/411898/FA/11327)

Berikut merupakan contoh tanaman obat yang berkhasiat sebagai ekspektoran, ​kecuali ​….
A. ​Lobelia inflata
B. ​Primula veris
C. ​Polygala senega
D. ​Pimpinella anisum
E. ​Glycyrrhiza

Pernyataan yang tepat mengenai pengobatan herbal untuk sistem pernapasan yaitu ….
A. Ekspektoran sangat baik digunakan melalui infusa hangat atau sebagai tingtur
B. Mukolitik lebih baik digunakan segera setelah makan
C. Tanaman efedra dapat digunakan jangka panjang sebagai spasmolitik
D. Terapi jangka panjang dengan ekspektoran dapat selalu diterima dan aman
E. Mukolitik sangat efektif gigunakan bersama infusa panas
Assyifa Rifqokh Oktaviani (17/411899/FA/11328)

Manakah tanaman dibawah ini yang memiliki khasiat sebagai ekspektoran?


A. Allium sativum
B. Ephedra
C. ​Glycyrrhiza
D. Thymus vulgaris
E. Zingiber

Obat manakah yang sangat baik digunakan melalui infusa hangat, tingtur atau ekstrak cair?
A. ​Ekspektoran
B. Mukolitik
C. Pelega rongga pernafasan
D. Spasmolitik
E. Antitusif

Azalea Kusuma Hayu (17/411900/FA/11329)


Di bawah ini yang bukan merupakan tanaman obat stimulan ekspektoran adalah ...
A. ​Lobelia inflata​ (lobelia)
B. ​Primula veris​ (cowslip)
C. Bellis (daisy)
D. Urginea (squills)
E. ​Allium sativum

Di bawah ini yang bukan merupakan faktor penyebab sinusitis kronis adalah ...
A. Adenoids
B. Paparan debu
C. Asap rokok
D. Efek samping obat
E. Polusi

Carolin Shania Kumara (17/411901/FA/11330)

Berikut ini merupakan tanaman obat yang berkhasiat untuk meredakan dahak dan mukolitik,
kecuali...
A. Zingiber (jahe)
B. Cinnamomum zeylanicum (cinnamon)
C. Foeniculum (adasl)
D. Glycyrrhiza glabra L.(Akar liquiritiae)
E. Allium sativum (bawang putih)

Tanaman Datura stramonium (rumput jimson) dalam penggunaannya bekhasiat sebagai...


A. Antikatarrh
B. Antitusif
C. Eskpektoran
D. Antiinflamasi
E. Spasmolitik

Cininta Melati Ayunina (17/411902/FA/11331)

Berikut merupakan pernyataan yang benar mengenai ekspektoran, kecuali...


A. Mempromosikan pengeluaran lendir dengan batuk
B. Meningkatkan pengeluaran cairan demulsen saluran pernapasan
C. Meningkatkan viskositas mukus
D. Menghasilkan batuk produktif
E. Memfasilitasi penghilangan sekresi dari saluran pernapasan

Pelega rongga pernapasan diindikasikan untuk kondisi di bawah ini, kecuali...


A. Batuk kering non produktif
B. Emfisema
C. Batuk pada anak
D. Gejala asma dan lanjutan
E. Efek pengeringan pada sistem respirasi

Dara Pandyadewidhiswara (17/411903/FA/11332)

Cinnamomum zeylanicum b ​ ermanfaat dalam mengobati beberapa penyakit di bawah ini,


kecuali...
A. Meredakan dahak
B. Bronkitis
C. Inflamasi
D. Batuk produktif disertai demam
E.​ Expentoran

Tanaman yang memiliki kandungan glikosida sianogenik yang tinggi adalah...


A. ​Prunus serotina (c ​ eri liar)
B. ​Euphrasia spp
C. ​Foeniculum (​ adas)
D. ​Lobelia inflata ​(lobelia)
E. ​Cinnamomum zeylanicum

Dhefi Martha Anggoro (17/411904/FA/11333)

Di bawah ini termasuk tanaman yang memiliki efek ekspektoran, kecuali...


A. ​Lobelia inflata
B. ​Primula veris
C. Glycyrrhiza
D. ​Allium sativum
E. ​Polygala senega

Obat pelega rongga pernafasan diindikasikan untuk kondisi berikut, kecuali...


A. Batuk pada anak
B. Gejala asma dan lanjutan
C. Efek pengeringan sistem respiratori
D. Batuk kering, produktif, dan mengiritasi
E. Batuk yang berhubungan dengan kongesti mukus

Diana Sekar Piningit (17/411905/FA/11334)

Berikut yang merupakan indikasi untuk menstimulasi ekspektoran, kecuali...


A. Asma
B. Batuk yang dihubungkan dengan kongesti bronkus
C. Bronkhitis
D. Emphysema
E. Berperan sebagai emtikum pada dosis tinggi

Berikut yang merupakan tanaman obat yang meredakan dahak dan mukolitik adalah...
A. ​Bellis
B. ​Cephaelis
C. ​Urginea
D. ​Pimpinella anisum
E. ​Lobelia inflata

Dira Ayu M. (17/411906/FA/11335)


Kontraindikasi pada penggunaan ekpektoran adalah...
A. kondisi paru-paru kering dan teriritasi, asma, anak kecil
B. batuk, flu, demam
C. sesak nafas, batuk berdahak
D. gangguan ginjal, demam, flu
E. anak kecil, kondisi kekurangan pepsin, batuk kering

Antitusif sering digunakan terutama untuk batuk dan dalam pengobatan herbal digunakan obat
yang memiliki kandungan glikosida sianogenik yang cukup tinggi. Contoh tanamannya adalah...
A. Pimpinella anisum
B. Gingko biloba
C. Prunus serotina dan Lactuca
D. Cinnamomun zeylanicum
E. Angelica archangelica

Dwi Ratih C (17/411907/FA/11336)

Berikut merupakan faktor yang mempengaruhi terjadinya sinusitis kronik adalah benar,
kecuali...
A. Paparan asap rokok
B. Paparan bahan kimiawi
C. Adenoid
D. Udara lembab
E. Masalah pada gigi

Bronkhitis akut ​adalah inflamasi akut trakhea dan bronkhi yang disebabkan oleh bakteri.
Berikut salah satu aspek yang membantu meringankan gejala penyakit ini yaitu…
A. Memberikan Ephedra untuk bronkodilatasi
B. Memberikan Propolis sebgai antiseptik
C. Memberikan ​Solidago virgaurea​ sebagai antimukus.
D. Memberikan bawang putih saat terjadi infeksi.
E. Memberikan Myrrh untuk menginduksi leukositositosis lokal.

Eri Prasetyo Nugroho(17/411908/FA/11337)

Anti Katarrh memiliki berbagai tanaman obat, yang bukan merupakan tanaman obat untuk anti
katarrh adalah ...
A. ​Plantago lanceleolata​ (ribwort)
B. ​Sambucus nigra​ (elder)
C. ​Prunus serotina​ (ceri liar)
D. ​Solidago virgaurea​ (golden rod)
E. ​Verbascum thapsis​ (bunga mullein)

Berikut ini merupakan hal yang benar mengenai anti katarrh kecuali adalah...
A. Secara umum aman sehingga tidak kontraindikasi
B. Sebaiknya digunakan sebelum makan
C. Penggunaan jangka panjang masih bisa ditoleransi
D. Salah satu tanaman obatnya adalah ​Thymus vulgaris
E. Indikasi untuk penggunaan area kerja dari kongesti katarrh sampai kepada tipe
hipersensitivitas mukosa seperti demam dan rhinitis alergik

Eunice Dwininta Bangun (17/411909/FA/11338)

Berikut ini merupakan salah satu contoh agen fitoterapi pada penyakit sinusitis akut, kecuali….
A. ​Echinaceae -​mensuport sistem imun
B. ​Euphrasia spp ​- anti katarrh
C. ​Ephedra ​- Dekongestan
D. ​Hawthorn -​ dukungan sirkulasi jantung
E. ​Allium sativum -​ Mukolitik

Berikut ini pasangan yang tepat sebagai aksi/efek dari ​Verbascum thapsis​ dan ​Prunus serotina
adalah ….
A. Antitusif dan spasmolitik
B. ​Anti Katarrh dan antitusif
C. Anti katarrh dan spasmolitik
D. Anti katarrh dan demulsen
E. Antitusif dan demulsen

Faiz Helmi Irsyadi (17/411910/FA/11339)


Berikut ini adalah senyawa herbal yang dapat digunakan untuk mengurangi sinusitis akut, yang
bekerja dengan meningkatkan sistem imun yaitu…..
A​. Echinaceae, Abdrograpis, Pichorriza
B. Lactura, Echinaceae, Pichorriza
C. Abdrograpis, Prunus serotina, Lactuca
D. Sambus nigra, Abdrografis, Picorriza
E. Echinaceae, Abdrograpis, Hydrastis cancadensis

Tanama Allium sativa selain memiliki efek antiseptik juga memiliki khasiat pada pernafasan
yaitu...
A. Flu
B. ​Meredakan dahak dan mukolitik
C. Sinusitis
D. Spasmolitik
E. Anti katarrh

Farah Fadhila Khairunnisa (17/411911/FA/11340)

Berikut adalah indikasi dari anti katarrh atau anti mukus abnormal, ​kecuali​…..
A. Kondisi kataral, terutama pada bagian saluran pernapasan atas
B. Otitis pada tempatnya
C. Sinusitis pada tempatnya
D. Rinitis alergika
E. Toleransi jangka panjang penggunaan antikatarrh

Pernyataan di bawah ini yang ​bukan​ pegobatan sinusitis akut yaitu ….


A. Pemberian herbal yang berfungsi meningkatkan sistem imun
B. Penggunaan herbal sebagai antiplatelet
C. Penggunaan herbal sebagai agen antimikroba
D. Penggunaan herbal antikattarhal
E. Penggunaan herbal mukolitik

Fatihah Ramadhani (17/411912/FA/11341)

Prunus serotina (ceri liar) adalah obat yang memiliki efek……….


A. ​Antitusif
B. Ekspektoran
C. Mukolitik
D. Spasmolitik
E. Antiseptik

Tanaman yang dapat mengobati bronchitis akut di bawah ini, kecuali……


A. ​Inula helenium
B. ​Althaea glycetract
C. ​Allium sativum
D. ​Plantago lanceleolata
E. ​Aclepias tuberos
Fina Anjani (17/411913/FA/11342)

Berikut ini yang merupakan contoh tanaman antiseptic, yaitu:


A. ​Althea glycetract
B. ​Inula helenium
C. ​Aclepias tuberosa
D. Coleus
E. ​Ginkgo biloba

Berikut ini yang BUKAN merupakan contoh tanaman obat untuk menstimulasi (refleks)
ekspektoran, yaitu:
A. Cephaelis
B. ​Lobelia inflata
C. ​Polygala senega
D. ​Ginkgo biloba
E. ​Primula veris

Galih Titisari Kharismawati (17/411914/FA/11343)


Indikasi kondisi kataral terletak pada...
A. Saluran pernapasan atas
B. ​Saluran pencernaan atas
C. Saluran pernapasan bawah
D. Saluran pencernaan bawah
E. Di luar tubuh

Tanaman obat yang dapat digunakan sebagai anti katar adalah, kecuali…
A. ​Euphrasia spp
B. ​Plantago lanceleolata
C. ​Ginko biloba
D. ​Solidago virgaurea
E. ​Sambucus nigra

Gigih Mukti Leksono (17/411915/FA/11344)

Dextromethorphan adalah salah satu obat batuk yang sering digunakan untuk terapi batuk tak
berdahak. Tanaman yang memiliki mekanisme serupa adalah ….
A. Elder (Sambucus nigra)
B. Ceri liar (​Prunus serotina​)
C. Rumput jimson (​Datura stramonium​)
D. Thime (​Thymus vulgaris​)
E. Licorice (​Glycyrrhiza)​

Agen anestesi sudah sangat lama digunakan dalam dunia pengobatan. Dari tanaman berikut ini
yang memiliki potensi sebagai agen anestesi adalah.…
A. Lobelia
B. Thime
C. Kayu manis
D. Jahe
E. Kava-kava

Ginanjar Dwi M. (17/411916/FA/11345)

Virus influenza yang menyebabkan penyakit flu burung dan flu babi adalah jenis dari influenza
tipe ….
A. E
B. C
C. D
D. B
E. ​A

Factor pemicu timbulnya tonsilitas kronik adalah, kecuali….


A. Kebiasaan merokok
B. Faktor cuaca
C. Kebersihan mulut yang tidak terjaga
D​. Flu yang berkepanjangan
E. Kekebalan tubuh yang lemah

Hadfina Faizatun Nafisah (17/411917/FA/11346)

Pengobatan lokal seperti semprotan tenggorokan atau tablet hisap menggunakan herbal seperti
Glycyrrhiza (licorice) berfungsi untuk:
A. antiseptic
B. penambah imunitas
C. anestesik
D. antivira​l
E. demulcent

Herbal yang berfungsi untuk demulcent adalah


A. kava
B. Athae
C. Myrrh
D. capsicum
E. propolis

Hafsah Fatimah (17/411918/FA/11347)


Dibawah ini faktor yang mempengaruhi sinusitis kronis, kecuali...
A. Polusi
B. Paparan debu
C. Alergi
D. Flu
E. Gigitan Serangga

Dibawah ini merupakan bahan herbal yang biasa dipakai sebagai antitusif, yaitu....
A. Prunus serotina (ceri liar)
B. Bawang putih
C. Kumis kucing
D. Kava
E. Echinacea

Hanina Zharfani (17/411919/FA/11348)

Pada kasus bronkitis akut digunakan tanaman Crataegus dan Ginkgo yang ditujukan untuk.….
A. meredakan inflamasi
B. menginduksi refleks batuk
C. menekan refleks batuk secara khusus
D. menghambat pembekuan darah dan penutupan luka
E. mendukung sirkulasi darah di jantung dan tubuh

Inhalasi minyak esensial yang berasal dari tea tree, pinus, maupun minyak bunga chamomile
pada kasus sinusitis akut ditujukan untuk memperoleh efek….
A. antimikroba dan antiinflamasi
B. antimikroba dan anticatarrhal
C. mukolitik dan antitusif
D. dekongestan
E. antipiretik
Hasty Aliyah (17/411920/FA/11349)

Glycyrrhiza (Licorice) sebagai ekspektoran ​tepat​ digunakan pada kondisi...


A. kekurangan pepsin
B. paru-paru kering
C. batuk akibat asma
D. ​batuk akibat bronkhitis
E. batuk pada anak kecil

Bahan alam yang dapat digunakan dalam mengatasi radang amandel sebagai penambah
imunitas yaitu...
A. ​Echinacea
B. Propolis
C. Glycyrrhiza (licorice)
D. Althae (marshmallow root)
E. Salvia (sage)

Hidayani Zidni S.I (17/411921/FA/11350)

Tanaman yang diberikan kepada penderita bronkhitis pada fase demam dan biasanya
dikombinasikan dengan zingiber adalah….
A. Inula helenium
B. Thymus Vulgaris
C. Althaea glycetract
D. ​Adepias tuberosa
E. Allium sativum

Tanaman berikut yang digunakan untuk mengobati sinusitis akut dengan mekanisme sebagai
anticattarhal adalah….
A. Picorrhiza
B. Abdrogapis
C. Echinaceae
D. Chamomile
E. Euphrasia

Ihda Nur Qisthani (17/411922/FA/11351)


Herbal yang mengandung minyak-minyak esensial yang dapat mengobati sinusitis akut dengan
bekerja sebagai antimikroba dan antiinflamasi adalah..
A. Armoracia
B. Chamomile
C. Picrorrhiza.
D. Ephedra
E. Echinaceae

Pada pengobatan Bronkhitis Akut dengan bronkhodilatasi, Tanaman yang sebaiknya dihindari
untuk digunakan adalah..
A. Ephedra
B. Coleus
C. Grindelia
D. Crataegus
E. Rehmannia

Ika Nuraeni (17/411923/FA/11352)

Dibawah ini yang termasuk faktor yang mempengaruhi terjadinya sinusitis kronik, ​kecuali​….
A. Polusi
B. Virus
C. Masalah pada gigi
D. Flu
E. Udara lembab

Inflamasi akut trakhea dan bronkhi yang disebabkan oleh bakteri disebut ….
A. Sinusitis
B. Asma
C. Radang
D. Tonsilitas akut
E. Bronkhitis akut

Ikhlasul Iman (17/411924/FA/11353)

Pernyataan dibawah ini yang benar mengenai tanaman obat anti-katarrh, kecuali…
A. Anti katarrh secara umum aman digunakan
B. Indikasi anti katarrh yaitu kondisi kataral terutama pada saluran pencernaan atas
C.​ ​Anti katarrh sebaiknya digunakan sesudah makan
D. Indikasi anti katarrh yaitu alergi rhinitis dan kondisi hipersensitivitas lain
E. Penggunaan jangka panjang dapat ditoleransi
Factor lain yang dapat menyebabkan mudah terinfeksi bakteri penyebab bronchitis akut adalah,
kecuali…
A. Asap rokok
B. Debu
C. Hawa dingin
D. Kelembapan
E. ​Hawa Panas

Karinda Suryandaru (17/411925/FA/11354)

Berikut adalah tanaman obat yang memiliki efek anti katarrh atau anti mukus abnormal...
A. Cetraria (moss islandia)
B. Tussilago (coltsfoot)
C. Zingiber (jahe)
D. Euphrasia spp (eyebright)
E. Foeniculum (adasl)

Berikut yang bukan merupakan faktor yang mempengaruhi sinusitis kronik adalah...
A. Adenosis
B. Demam tinggi
C. Polusi
D. Masalah pada gigi
E. Flu

Koko Budianto (17/411926/FA/11355)


Penggunaan lokal seperti tablet hisap dan semprotan tenggorokanyang menggunakan herbal
untuk astringen adalah...
A. Kava
B. ​Salvia
C. Echinace
D. Capsicum
E. Propolis

Yang bukan merupakan penyebab sinusitis akut dan kronik adalah...


A. Polusi
B. Paparan debu
C. Asap rokok
D. ​Infeksi GI
E. Trauma

Kresentia Vandarina (17/411927/FA/11356)

Aspek utama dalam pengobatan herbal tonsilitas kronik dan radang tenggorokan kronik adalah,
kecuali….
A. Andrographis sebagai penambah imunitas
B. Propolis sebagai antiseptik
C. Hydrastis sebagai troporestoratif mukosa membran
D. Glycyrrhiza (licorice) sebagai antiinflamasi dan antiviral
E. carvon sebagai antioksidan

Berikut ini tanaman obat yang dapat mengobati Katarrh, kecuali….


A. Euphrasia spp (eyebright)
B. Plantago lanceleolata (ribwort)
C. Piper retrofractum
D. Nepeta hederacea (ground ivy)
E. sambucus nigra (elder)

Lulu Nur Azizah (17/411928/FA/11357)


Anti katarrh (anti mukus abnormal) diindikasikan untuk, kecuali…..
A. Kondisi kataral, terutama di saluran pencernaan atas
B. Sinusitis, otitis pada tempatnya
C. Alergi rinitis
D. Kondisi hipersensitivitas lain
E. Secara umum aman digunakan

Dibawah ini merupakan faktor yang mempengaruhi terjadinya sinusitis kronis, kecuali….
A. Polusi udara yang disebabkan kendaraan bermotor
B. Adenoids
C. Udara lembab
D. Kurangmya istirahat yang cukup
E. Alergi rhinitis (terutama pada anak)
Lutfia Nadiatuz Zakiyah (17/411929/FA/11358)

Faktor yang mempengaruhi terjadinya sinusitis kronik adalah, kecuali…


A. Adenoid
B. Rhiniti
C. Trauma dan penerbangan
D. Hipotensi
E. Masalah pada gigi

Yang memiliki aktivitas antimikroba, anticattarhal, sekaligus troporestorative adalah…


A. Hydrastis
B. Euphracia
C. Horsedish
D. Ephedra
E. Echibaceae

Luthfiah Eka Sulistyaningrum (17/411930/FA/11359)


Berikut cara penggunaan ekspektoran yang tepat kecuali
A. Sangat baik digunakan dalam bentuk infusa hangat
B. Boleh digunakan oleh pasien yang memiliki riwayat maag akut
C. Sebaiknya diminum sebelum makan
D. Boleh diberikan dalam bentuk tingtur
E. Sangat baik jika diminum dalam bentuk ekstrak cair

Penggunaan Ephedra sebagai agen spasmolitik perlu diperhatikan efek samping nya yaitu
A. Keguguran
B. Paralisis ileum
C. Retensi urin
D. Hilang nafsu makan
E. Gangguan intestinal

Maria Novia P (17/411931/FA/11360)

Pernyataan dibawah ini merupakan definisi ekspektoran kecuali


A.Mempromosikan pengeluaran lendir dengan batuk atau meludah.
B.Substansi yang meningkatkan pengeluaran cairan demulsen saluran pernafasan.
C.Meningkatkan sekresi saluran pernapasan dan juga meningkatkan viskositas mukus.
D.Membuat batuk produktif yang lebih tidak sakit dan melelahkan pada pasien.
E.Pengobatan yang memfasilitasi penghilangan sekresi dari saluran udara.

Yang bukan merupakan tanaman obat untuk meredakan dahak dan mukolitik adalah
A.​Pimpinella anisum
B.​Cinnamomum zeylanicum
C.​Allium sativum
D.​Angelica archangelica
E.​Datura stramonium

Marina Elsaida Harianja (17/411932/FA/11361)


Tumbuhan ​Ephedra sinica (​ Ma Huang) merupakan tumbuhan yang memiliki efek farmakologi
sebagai..
A. Spasmolitik
B. Antiplatelet
C. Antipiretik
D. Antikoagulan
E. Menghambat HMG-CoA reductase

Tanaman diaforetik (​Asclepias tuberosa)​ pada penyakit bronkitits akut diberikan selama fase
demam dan biasanya untuk meningkatkan efektivitasnya dikombinasikan dengan tanaman...
A.​ Thymus vulgaris
B. ​Monascus purpureus
C. ​Nerium oleander
D. ​Zingiber
E. ​Digitalis purpurea

Maya Septiana (17/411933/FA/11362)


Tanaman yang dapat digunakan dalam semprotan tenggorokan atau tablet hisap dan dapat
menginduksi leukositosis lokal pada tonsilitas kronik dan radang tenggorokan kronik adalah
A. Myyrh
B. Echinacea
C. Althae
D. Propolis
E. Hydrastis (Golden seal)

Tanaman yang dapat diberikan selama fase demam pada bronkitis akut adalah….
A. Inula helenium
B. Aclepias tuberosa dan Zingiber
C. Thymus Vulgaris
D. Prunus serotina
E. Plantago lanceleolata

Mega Apriliana (17/411934/FA/11363)

Tumbuhan yang digunakan untuk pengobatan sinisitis akut yang berfungsi sebagai herbal
mukolitik adalah
A. Picrorrhiza
B. Abdographis
C. Golden-seal
D. Euphrasia
E. ​Alium sativum

Tonsilitas kronik dan radang tenggorokan kronik, dapat diobati dengan dengan beberapa
tumbuhan herbal. Di bawah ini yang tidak memiliki fungsi sebagai antiseptik adalah
A. ​Echinacea
B. Salvia
C. Propolis
D. Capsicum
E. Hydrastis

Meutia Faza Meitrika (17/411935/FA/11364)

Salah satu penyakit pada sistem pernafasan adalah radang tenggorokan kronis. Tanaman yang
dapat berfungsi sebagai antiviral topikal pada radang tenggorokan kronik adalah :
A. Althae
B. Capsicum
C. Kava
D. ​Licorice
E. Propolis

Penyakit bronkitis akut terjadi akibat adanya peradangan pada bronkus paru-paru dan dapat
diberi demulsen untuk menanganinya. Manakah cara penggunaan demulsen yang benar:
A. Digunakan selama infeksi
B. Diberikan selama fase demam
C. ​Diberikan saat batuk kering
D. Diberikan saat batuk berdahak
E. Digunakan saat infeksi hingga 7 hari setelah sembuh.

You might also like