You are on page 1of 4

NASKAH SOAL

A. PILIHAN GANDA

1. Hubungan dua buah komputer atau lebih beserta kelengkapannya dan memungkinkan untuk
bertukar data atau informasi disebut .....
a. Internet
b. Protokol Jaringan
c. Topologi Jaingan
d. Jaringan Komputer
e. Komputer

2. Berikut ini adalah manfaat yang didapat dalam jaringan komputer, kecuali .....
a. Media Komunikasi
b. Media Transmisi
c. Keamanan Data
d. Berbagi Data
e. Integrasi Data

3. Jaringan yang biasa diimplikasikan hanya di dalam sebuah gedung adalah .....
a. Wide Area Network
b. Metropolitan Area Network
c. Lokal Area Network
d. Time Sharing System
e. Distribussing Prosses

4. Topologi yang memiliki komputer pusat sebagai pengatur dan pengendali komuikasi data disebut
.....
a. Topologi Bus
b. Topologi Mesh
c. Topologi Ring
d. Topologi Star
e. Topologi Tree

5. Jenis IP Address untuk jaringan berukuran kecil atau Local Area Network adalah .....
a. Kelas A
b. Kelas B
c. Kelas C
d. Kelas A dan B
e. Kelas B dan C

6. Jika IP Address sebuah komputer diberikan 191.168.0.100, maka IP Address ini termasuk
dalam .....
a. Kelas A
b. Kelas B
c. Kelas C
d. Kelas D
e. Kelas E

7. Proses pemakaian bersama perangkat komputer disebut .....


a. Client
b. Network
c. Proxy
d. Server
e. Sharing

8. Pada tab Sharing Printer, untuk melakukan Sharing Printer harus dipilih perintah .....
a. Share This Computer
b. Do Not Share This Folder
c. Share This Folder
d. Do Not Share This Printer
e. Share This Printer

9. Keuntungan dari System Sharing Computer yaitu.....


a. Kerahasian lebih terjamin
b. Hasil pekerjaan lebih berkualitas
c. Dapat mengoptimalkan penggunaan peralatan secara bersama
d. Mudah dalam melakukan pekerjaan
e. Lebih cepat dalam melakukan tugas dan pekerjaan

10. Shortcut untuk mencari atau mengambil data dari komputer lain pada jaringan yaitu ..
a. Network Neighborhood
b. Windows Explorer
c. Control Panel
d. Internet Explorer
e. My Document

11. Gambar yang muncul pada saat kita berhasil men-share folder adalah .....
a. Tangan
b. My Computer
c. Folder
d. File
e. Kaki

12. Berdasarkan data yang diolahnya, komputer terdiri atas komputer analog, digital dan hibrid.
Berikut ini merupakan jenis-jenis komputer berdasarkan bentuknya, kecuali ..
a. Mainframe
b. Dekstop
c. Personal Komputer
d. Mini Komputer
e. Super Komputer

13. Komputer yang terhubung ke internet dengan fasilitas telepon rumah tangga disebut :
a. Permanen
b. Real Time
c. Home conneted
d. Dial Up
e. Leased Line

14. Jenis kabel yang sering digunakan pada Topologi Star yaitu .....
a. Kabel Data
b. STP
c. UTP
d. Coaxial
e. Fiber Optic

15. Pemasangan kabel UTP Straight-Over digunakan untuk menghubungkan .....


a. PC dengan PC
b. Switch dengan Hub
c. PC dengan Hub
d. PC dengan Router
e. Switch dengan Router

16. Perusahaan penyedia layanan internet adalah.....


a. Arpa
b. Internet Service Provider
c. Internet Protocol
d. Website
e. Search Engine

17. Penyebab menurunnya performa jaringan LAN adalah .....


a. Adanya kerusakan salah satu NIC pada jaringan tersebut
b. Adanya paket ICMP yang menuju ke salah satu alamat IP
c. Virus yang melakukan port scanner ke salah satu alamat IP
d. Virus yang melakukan flooding pada IP Broadcast
e. Virus yang melakukan flooding pada IP Network

18. Tool yang digunakan untuk menguji kabel jaringan adalah .....
a. Hub
b. Konektor RJ-45
c. Crimping Tool
d. Network Kabel Tester
e. Kabel UTP

19. Perintah yang digunakan untuk melihat sebuah IP Address pada Command Prompt adalah .....
a. cmd
b. cls
c. ipconfig
d. ifconfig
e. Ping

20. Utilitas “Ping” adalah perintah dalam jaingan yang berfungsi untuk .....
a. Menguji konektivitas jaringan
b. Mengetahui nomor port jaringan yang sedang aktif
c. Menghapus history perintah dalam jaringan
d. Merubah MAC Address menjadi IP Address
e. Mentransfer file antar komputer dalam jaringan

B. ESSAY

1. Tuliskan jenis-jenis jaringan komputer berdasarkan jarak area kerjanya ?


a. Local Area Network (LAN)
b. Metropolitan Area Network (MAN)
c. Wide Area Network (WAN)
d. Personal Area Network (PAN)
e. Internet
f. Wireless

2. Jelaskan dua bagian IP Address !


IP Address terdiri dari dua bagian yaitu Network (Net ID) dan Host (Host ID).
Network (Net ID) berperan dalam identifikasi suatu network dari network yang lain, sedangkan
Host ID berperan untuk identifikasi host dalam suatu network. Jadi Net ID menentukan alamat
jaringan komputer, sedangkan Host ID menentukan alamat Host (komputer, router, switch)
3. Tuliskan kepanjangan OSI serta model 7 (tujuh) layer.OSI ?
OSI yaitu Open System Interconnection
a. Aplikasi
b. Persentasi
c. Sesion
d. Transpot
e. Network
f. Data
g. Physic

4. Jelaskan kegunaan penyambungan kabel UTP Cross-Over dan Kabel UTP Straight-Over!
 Kabel UTP Cross-Over digunakan untuk menghubungkan PC dengan PC, Hub dengan Hub,
Switch dengan Switch Router dengan Router, Switch dengan Hub, dan PC dengan Router.
 Kabel UTP Straight-Over digunakan untuk menghubungkan PC dengan Hub/Swicht, PC
dengan LAN pada modem kabel DSL, Router dengan LAN pada model kabel DSL, Swicth ke
Router, dan Hub ke Router.

5. Tuliskan langkah-langkah pemeriksaan hasil perbqaikan konektivitas jaringan ?


a. Periksa apakah komputer memiliki IP Address.
b. Telah memebrikan alamat gateway.
c. Semua kabel jaringan telah terpasang dengan baik.
d. Pastikan lampu switch LAN on.
e. Atur firewall dengan benar dan gunakan perintah PING untuk cek konektivitas.

You might also like