You are on page 1of 13

PENILAIAN AKHIR TAHUN

TAHUN PELAJARAN 2022/2023


Hari/Tanggal : Senin, 05 Juni 2023 Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia
Kelas : VII (Tujuh) Waktu : 90 Menit

PETUNJUK KHUSUS
I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat A, B, C atau D pada jawaban yang
tersedia !
1. Puisi rakyat dianggap milik bersama karena ….
A. Tidak diketahui nama pengarangnya
B. Tidak tersusun dalam buku
C. Tidak berisi Pendidikan
D. Pengarangnya malu menuliskan namanya
2. Mantra juga disebut puisi lama karena ….
A. Mengandung kekuatan gaib
B. Hasil karya nenek moyang kita
C. Tidak diketahui nama pengarangnya
D. Terikat oleh sajak dan jumlah baris tiap bait
3. Tiap bait terdiri atas 4 baris; bersajak silang; ada sampiran dan ada isi. Pernyataan
tersebut merupakan ciri ….
A. Pantun
B. Syair
C. Gurindam
D. Pantun dan syair
4. Tiap bait terdiri atas 4 baris; sajaknya sama; tiap baris mengandung isi. Pernyataan
tersebut merupakan ciri ….
A. Pantun
B. Syair
C. Gurindam
D. Mantra
5. Tiap bait terdiri atas 2 baris; bersajak sama; berisi nasihat; ada sebab dan ada akibat.
Pernyataan tersebut merupakan ciri ….
A. Mantra
B. Gurindam
C. Syair
D. Pantun
6. Sebelum berbicara pikir dahulu.
Agar tak melukai hati temanmu.
Puisi tersebut termasuk jenis ….
A. Syair
B. Pantun
C. Gurindam
D. Mantra
7. Cermati teks berikut untuk menjawab soal nomor 7, 8, 9, dan 10!
Pada suatu hari si Rusa berjalan-jalan di pinggir danau. Ia bertemu dengan Kura-kura yang
terlihat hanya mondar-mandir saja.
"Kura-kura, apa yang sedang engkau lakukan di sini?" tanya si Rusa.
"Aku sedang mencari sumber penghidupan," jawab si Kura-kura.
"Jangan berlagak engkau, hei Kura-kura! Engkau hanya mondar-mandir saja namun berlagak
tengah mencari sumber penghidupan!"
Si Kura-kura berusaha menjelaskan, namun si Rusa tetap marah. Bahkan, si Rusa mengancam
akan menginjak tubuh si Kura-kura. Si Kura-kura yang jengkel akhirnya menantang untuk
mengadu kekuatan betis kaki. Si Rusa sangat marah mendengar tantangan si Kura-kura untuk
mengadu betis. Ia pun meminta agar si Kura-kura menendang betisnya terlebih dahulu.
"Tendanglah sekeras-kerasnya, semampu yang engkau bisa lakukan!" tantang si Rusa. "Jika
aku menendang betismu, engkau akan jatuh dan tidak bisa membalas menendangku," balas si
Kura-kura. Si Rusa kian marah mendengar ucapan si Kura-kura. Ia pun menendang dengan kaki
depannya sekuat-kuatnya ....
Si kura-kura bersiaga dan mengambil ancang-ancang di tempat tinggi. Ia lalu
menggelindingkan tubuhnya. Ketika hampir tiba di dekat tubuh si Rusa, ia pun menaikkan
tubuhnya hingga tubuhnya melayang. Si Kura-kura mengincar hidung si rusa. Begitu kerasnya
tempurung si kura-kura mengena hingga hidung si Rusa putus.
Alasan yang tepat bahwa teks tersebut termasuk fabel adalah ....
A. berlatar tempat perkotaan
B. tidak menggunakan kalimat langsung
C. Tokoh-tokohnya merupakan binatang
D. hanya bertujuan menghibur pembaca
8. Peristiwa yang menunjukkan konflik pada kutipan fabel tersebut adalah ...
A. Si Rusa dan si Kura-kura terlibat pertarungan mengadu betis.
B. Si Rusa marah karena tersinggung dengan jawaban si Kura-kura.
C. Si Kura-kura tidak mau melayani tantangan si Rusa.
D. Si Kura-kura berhasil mematahkan hidung si Rusa.
9. Peristiwa yang menunjukkan penyebab terjadi konflik pada kutipan fabel tersebut adalah ...
a. Si Rusa dan si Kura-kura terlibat pertarungan mengadu betis.
b. Si Rusa marah karena tersinggung dengan jawaban si Kura-kura.
c. Si Kura-kura tidak mau melayani tantangan si Rusa.
d. Si Kura-kura berhasil mematahkan hidung si Rusa.
10. Peristiwa yang menunjukkan akibat terjadi konflik pada kutipan fabel tersebut adalah ...
a. Si Rusa dan si Kura-kura terlibat pertarungan mengadu betis.
b. Si Rusa marah karena tersinggung dengan jawaban si Kura-kura.
c. Si Kura-kura tidak mau melayani tantangan si Rusa.
d. Si Kura-kura berhasil mematahkan hidung si Rusa.
11. Cermati teks berikut!
....
Rencananya, liburan aku akan main ke Indramayu dan berharap kita bisa bermain bersama
dengan teman-teman sekelas. Aku juga sudah kangen masakan ibumu, pindang gombyang.
Oh ya, sekian dulu surat dariku. Aku sangat berharap balasan darimu. Terima kasih dan
sampai jumpa…
Teks tersebut termasuk cuplikan surat pribadi karena ....
A. berkaitan dengan masalah kedinasan
B. berkaitan dengan keperluan yang bersifat resmi
C. melibatkan instansi tertentu
D. ditulis oleh seseorang atas nama individu
12.Cermati teks berikut!
Kepada
Yth. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Indramayu

Dengan hormat,
Kami beritahukan bahwa dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, SMP Wiralodra
menyelenggarakan lomba futsal tingkat SD se-Kabupaten Indramayu. Kegiatan tersebut akan
dilaksanakan pada …
Teks tersebut termasuk cuplikan surat dinas karena ....
A. Berkaitan dengan masalah kedinasan
B. Berkaitan dengan keperluan yang bersifat pribadi
C. Menggunakan bahasa yang akrab
D. Ditulis oleh seseorang atas nama individu
13. Fungsi utama surat pribadi adalah ….
A. Sebagai dokumen
B. Sebagai arsip
C. Sarana komunikasi
D. Untuk menawarkan
14. Bahasa yang digunakan dalam surat pribadi kepada teman adalah ….
A. Bahasa baku
B. Bahasa resmi
C. Sesuai kaidah bahasa
D. Komunikatif
15. Perbedaan surat pribadi dengan surat dinas antara lain ….
A. Surat pribadi ada kepala surat
B. Surat dinas ada kepala surat
C. Surat pribadi ada nomor surat
D. Surat pribadi ada lampiran surat
16. Cermati pantun di bawah ini!
Pakai payung di kala hujan
Kena baju pastilah basah
Kalau ingin lulus ujian
Rajin belajar pantang menyerah
Informasi yang terdapat pada pantun diatas adalah …..
A. Kalau ingin lulus ujian kita harus rajin belajar.
B. Kita harus memakai paying di kala hujan.
C. Baju pastilah basah jika terkena air hujan.
D. Kita harus semangat menggapai mimpi.
17. Puisi rakyat dianggap milik Bersama karena …
A. Tidak diketahui nama pengarangnya
B. Tidak tersusun dalam buku
C. Tidak berisi Pendidikan
D. Pengarangnya malu menuliskan Namanya
18. Cermati syair di bawah ini !
Dengan ilmu engkau terjaga
Dari suramnya waktu dan masa
Cemerlang akan senatiasa
Menyinari dirimu di masa dewasa
Informasi yang tidak terdapat pada syair di atas adalah ….
A. Apabila memiliki ilmu, kita tidak akan ketinggalan zaman.
B. Dengan ilmu kita bisa menentukan arah kehidupan.
C. Keinginan untuk tidak menyesal.
D. Kita harus selalu menuntut ilmu.
19. Perhatikan gurindam berikut !
Dengan ibu hendaklah hormat
Agar kelak badan selamat
Informasi yang terdapat pada gurindam diatas adalah ….
A. Ilmu tidak bisa digunakan dalam kehidupan.
B. Kita harus hormat, taat, dan patuh kepada Ibu.
C. Orang yang tidak sembahyang diibaratkan rumah tanpa tiang.
D. Rumah tanpa tiang tidak akan pernah kokoh.
20. Perhatikan pantun berikut!
Ada papaya ada mentimun
Ada mangga ada salak
Daripada duduk mlelamun
Mari kita membaca sejenak
Sajak yang terdapat pada pantun diatas adalah ….
A. A-A-B-B
B. A-A-A-A
C. A-B-A-B
D. A-B-A-A
21.Berikut yang merupakan ciri-ciri puisi rakyat adalah …
A. Puisi rakyat tidak diketahui pengarangnya.
B. Puisi rakyat tidak terikat berbagai aturan.
C. Menggunakan majas atau gaya bahasa tetap dan klise.
D. Disebut juga dengan sastra tulis.
22. Cermatilah syair di bawah ini!
Dengarlah wahai anak anda
Rajinlah belajar sepanjang masa
Ilmu tiada pernah habis dieja
Sebagai bekal sepanjang usia
Informasi yang terdapat pada puisi tersebut adalah …
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Kita harus selalu menuntu ilmu
B. Menuntut ilmu tidak ada Batasan
C. Ilmu itu akan berguna dalam kehidupan yang akan dijalani
D. Ilmu bisa menentukan arah kehidupan
23. Berikut struktur fabel/legenda.
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Orientasi
B. Resolusi
C. Identifikasi
D. Deskripsi bagian
24. Kaidah kebahasaan cerita fabel/legenda yaitu ,
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Sinonim
B. Antonim
C. Kalimat langsung
D. Bahasa baku
25. Berikut termasuk kata depan pada kaidah kebahasaan cerita fabel/legenda.
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. di-
B. pada
C. adalah
D. merupakan
26.Hal-hal yang harus diperhatikan dalam memerankan fabel atau legenda!
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Keruntutan isi
B. Kostum pemain
C. Kejelasan lafal
D. Penentuan jenis kelamin
27.Di bawah ini yang bukan termasuk ciri surat pribadi yaitu,
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Bahasa santai
B. Bahasa resmi/baku
C. Memiliki kop surat
D. Tidak ada nomor surat
28. Unsur-unsur surat pribadi sebagai berikut…
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Tempat dan tanggal pembuatan surat
B. Sapaan dan alamat yang dituju
C. Nomor surat
D. Lampiran surat
29. Di bawah ini yang termasuk contoh karangan fiksi adalah …
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Dongeng
B. Biografi
C. Artikel
D. Cerpen
30. Di bawah ini yang termasuk contoh karangan non fiksi adalah …
Pilihlah dua jawaban yang benar!
A. Novel
B. Buku ilmu pengetahuan
C. Laporan
D. Cerita rakyat
II. BENAR SALAH
31. Cermatilah pantun berikut.
Kucing manis berbulu legam
Lebih hitam dari jelaga
Budaya kita sungguh beragam
Mari kita Bersama jaga
Informasi pada pantun adalah jika kita ingin lulus ujian , maka kita harus rajin belajar.
TRUE
32. Cermatilah pantun berikut.
Kucing manis berbulu legam
Lebih hitam dari jelaga
Budaya kita sungguh beragam
Mari kita Bersama jaga
Pantun di atas menggunakan bahasa sehari-hari. FALSE
33. Pantun adalah salah satu jenis puisi rakyat yang sampai sekarang masih sering digunakan
atau ditulis. Menulis pantun harus berpedoman pada ciri-ciri pantun, yaitu tiap bait 4
baris, bersajak silang, ada sampiran dan ada isi, jumlah suku kata tiap baris 8-12 suku
kata. Pantun satu-satunya jenis puisi rakyat. FALSE
34. Pantun adalah salah satu jenis puisi rakyat yang sampai sekarang masih sering digunakan
atau ditulis. Menulis pantun harus berpedoman pada ciri-ciri pantun, yaitu tiap bait 4
baris, bersajak silang, ada sampiran dan ada isi, jumlah suku kata tiap baris 8-12 suku
kata. Menulis pantun harus berpedoman pada ciri-cri pantun. TRUE
35. Ulu, seekor katak hijau, sedang berdiri di pinggir kolam. Hari itu langit sangat gelap dan
hari seperti itulah yang Ulu sukai. Tidak lama kemudian, air mulai menetes perlahan-
lahan dari angkasa. “Hujan telah tiba!” Ulu berteriak dengan girang. Ulu pun mulai
bersenandung sambil melompat-lompat mengitari kolam. Ia melihat semut yang kecil
sedang berteduh di balik bunga matahari. Ulu, seekor katak hijau, sedang berdiri di
kolam. FALSE
36. Ulu, seekor katak hijau, sedang berdiri di pinggir kolam. Hari itu langit sangat gelap dan
hari seperti itulah yang Ulu sukai. Tidak lama kemudian, air mulai menetes perlahan-
lahan dari angkasa. “Hujan telah tiba!” Ulu berteriak dengan girang. Ulu pun mulai
bersenandung sambil melompat-lompat mengitari kolam. Ia melihat semut yang kecil
sedang berteduh di balik bunga matahari. Tidak lama kemudian, air mulai menetes
kencang dari angkasa. FALSE
37. Fabel pada dasarnya merupakan sebuah cerita yang memuat berbagai pesan moral
dengan menampilkan hewan yang hidup selayaknya manusia, mulai dari cara berbicara
hingga cara bertindak. Menurut Encyclopedia Britannica, istilah fabel pertama kali
muncul dari bahasa latin yakni fabula yang memiliki arti hampir sama dengan istilah
mitos dalam bahasa Yunani. Fabel merupakan sebuah cerita yang menampilkan hewan
sebagai tokohnya dan terdapat pesan moral di dalam cerita. TRUE
38. Fabel pada dasarnya merupakan sebuah cerita yang memuat berbagai pesan moral
dengan menampilkan hewan yang hidup selayaknya manusia, mulai dari cara berbicara
hingga cara bertindak. Menurut Encyclopedia Britannica, istilah fabel pertama kali
muncul dari bahasa latin yakni fabula yang memiliki arti hampir sama dengan istilah
mitos dalam bahasa Yunani. Istilah fabel pertama kali muncul dari bahasa latin fabula.
TRUE
39. Dalam menghayati penokohan sebuah fabel maka yang diperlukan adalah ekspresi, nada
suara yang lucu, serta gaya dapat mendukung penghayatan. Misalnya, pada cerita fabel
Kelinci dan Serigala, dimana suara kelinci harus agak imut karena sebagai tokoh dalam
cerita hewan ia dikenal lucu dan menggemaskan. Sedangkan suara Serigala harus agak
serak dan nadanya agak tinggi karena serigala pada umumnya sering mengaung dan
dikenal sebagai tokoh antagonis. Dalam menghayati penokohan sebuah fabel maka yang
diperlukan adalah ekspresi, nada suara yang lucu, serta gaya dapat mendukung
penghayatan. TRUE
40. Dalam menghayati penokohan sebuah fabel maka yang diperlukan adalah ekspresi, nada
suara yang lucu, serta gaya dapat mendukung penghayatan. Misalnya, pada cerita fabel
Kelinci dan Serigala, dimana suara kelinci harus agak imut karena sebagai tokoh dalam
cerita hewan ia dikenal lucu dan menggemaskan. Sedangkan suara Serigala harus agak
serak dan nadanya agak tinggi karena serigala pada umumnya sering mengaung dan
dikenal sebagai tokoh antagonis. Suara Serigala harus serak dan nadanya agak tinggi
karena serigala pada umumnya sering mengaung dan dikenal sebagai tokoh antagonis.
FALSE
III. MENJODOHKAN
41. Fabel merupakan cerita yang menggambarkan watak dan budi manusia yang pelakunya
diperankan oleh binatang. Dalam teks fabel terdapat empat struktur yaitu: Orientasi,
Komplikasi, Resolusi, dan koda. Jodohkanlah pernyataan berikut dengan jawaban
sebelah kiri!

Pernyataan Struktur

1. "Selamat siang, Nyonya Gagak yang cantik,"


serunya. "Betapa mempesonanya
penampilanmu hari ini. Matamu tampak cerah,
paruhmu bersih dan bulumu berkilau."
Mendengar pujian itu, Gagak menoleh ke
bawah. Senang sekali ia mendapati Rubah ◻ ◻ A. ORIENTASI
sedang mengaguminya di sana. Melihat reaksi
Gagak, Rubah melanjutkan rencananya. Ia
memuji Gagak lebih jauh lagi.

2. Suatu hari, di dalam hutan, ada seekor rubah


yang melihat seekor gagak sedang terbang
dengan sepotong daging di paruhnya. Sang ◻ ◻ B. KOMPLIKASI
Gagak lantas bertengger di dahan pohon. Rubah
yang sejak pagi belum makan, ingin sekali
mendapatkan daging tersebut. Ia pun berjalan
hingga ke bawah pohon yang dihinggapi Gagak
tadi.

3. Ketika ia selesai bernyanyi dan Rubah sudah


jauh pergi, Gagak baru menyadari apa yang
◻ ◻ C. RESOLUSI
telah terjadi. Ia menyesal, sudah lengah hanya
karena dipuji.

4. "Melihat penampilanmu yang luar biasa, aku


yakin suaramu pasti melebihi suara burung lain di
hutan ini. Biarkanlah aku mendengar satu lagu
darimu, Nyonya Gagak. Tentu akan terdengar
sangat merdu!" ujar Rubah.

Merasa tersanjung, Gagak mengangkat kepalanya ◻ ◻ D. KODA


dan bersiap membuka suara. Ia lupa, ada daging di
paruhnya. Potongan daging yang jatuh ke tanah
segera diambil oleh rubah, sementara Gagak terus
saja bernyanyi.

42. Surat merupakan media komunikasi tertulis antara seseorang atau Lembaga dengan
seseorang atau Lembaga lainnya. Sebagai media komunikasi tulis, surat memiliki kelebihan,
yakni memberikan kesempatan yang lebih leluasa untuk berpikir dan merenungkan hal-hal
yang akan disampaikan kepada orang lain. Dalam sarana komunikasi tertulis, surat dibagi
menjadi dua yaitu surat pribadi dan surat dinas. Berikut contoh surat dinas beserta unsur-
unsurnya. Jodohkanlah pernyataan di bawah ini dengan unsur jawaban sebelah kanan!

Bagian Surat Unsur

1. SMP NEGERI 1 CILACAP


ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH A. Alamat yang
(OSIS) ◻ ◻
dituju
Alamat: Jalan A. Yani 19 Cilacap (0222 999111)
2. Yth. Pengurus OSIS

SMP NEGERI 1 CILACAP


◻ ◻ B. Penutup surat
Di Tempat

3. Atas perhatian Saudara, kami mengucapkan


terima kasih. ◻ ◻ C. KEPALA SURAT

4.Mengharap dengan hormat kehadiran saudara


pengurus OSIS SMP Negeri 1 Cilacap pada :
Tanggal : 13 Oktober 2019
Pukul : 13.30 WIB ◻ ◻ D. Isi Surat
Tempat : SMP Negeri 1 Cilacap
Keperluan : Rapat koordinasi pengurus

43. Puisi rakyat adalah puisi milik rakyat karena tidak dikethaui pengarangnya. Berikut macam
puisi rakyat . Jodohkanlah pernyataan berikut dengan puisi rakyat sebelah kiri!

Pernyataan Puisi Rakyat

1. Sebuah ucapan yang masih dianggap


memiliki sebuah kekuatan gaib. ◻ ◻ A. Seloka

2. Salah satu puisi lama yang mempunyai ciri


bersajak a-b-a-b, tiap baris terdiri atas 8 hingga ◻ ◻ B. Talibun
12 suku kata.
3.pantun genap yang tiap bait terdiri dari
bilangan genap seperti 6,8 ataupun 10 baris. ◻ ◻ C. Mantra

4. Pantun yang berkait ◻ ◻ D. Pantun

44. Fabel merupakan cerita yang menggambarkan watak dan budi manusia yang pelakunya
diperankan oleh binatang. Fabel memiliki empat bagian struktur, jodohkanlah struktur
tersebut dengan pernyataan sebelah kanan!
Pernyataan Puisi Rakyat

1. Permasalahan yang dihadapi tokoh mulai ◻ ◻ A. Orientasi


ada penyelesaian
2. munculnya permasalahan ◻ ◻ B. Resolusi

3. simpulan cerita ◻ ◻ C. Komplikasi

4.Awal cerita yang berisi pengenalan tokoh ◻ ◻ D. Koda


dengan lingkungannya.

45. Dalam teks fabel/legenda terdapat beberapa kaidah kebahasaan teks. Jodohkan pernyataan
sebelah kanan dengan kaidah kebahasaan teks fabel/legenda sebelah kiri!

Pernyataan Kaidah Kebahasaan

1. ‘’Sekali-kali kamu harus diberi pelajaran,’’ ◻ ◻ A. Kata Depan


kata Gajah.
2. Gajah mengatakan bahwa sekali-sekali saya ◻ ◻ B. Kata Sandang
harus diberi pelajaran.
3. Pada suatu hari, hiduplah sebuah keluarga di C. Kalimat tidak
pesisir pantai wilayah Sumatera. ◻ ◻
langsung

4.Tempat tinggal si Kancil, Gajah, dan lainnya ◻ ◻ D. Kalimat langsung


seakan terbakar.

46. Dalam teks fabel/legenda terdapat beberapa kaidah kebahasaan teks. Jodohkan pernyataan
sebelah kanan dengan kaidah kebahasaan teks fabel/legenda sebelah kiri!

Kata Sinonim

1. Menyusuri ◻ ◻ A. Mendatangi

2. Mendapatkan ◻ ◻ B. Melewati

3. Mengunjungi ◻ ◻ C. Mempunyai

4.Memiliki ◻ ◻ D.Memperoleh
47. Surat pribadi adalah surat yang digunakan untuk kepentingan pribadi. Surat pribadi juga
memiliki beberapa unsur di dalamnya. Jodohkanlah pernyataan di bawah ini dengan kolom
jawaban sebelah kanan!

Pernyataan Unsur surat

1. Denpasar, 3 Oktober 2018 ◻ ◻ A. Isi surat

2. Buat sahabatku tercinta, Mahesa di Jakarta ◻ ◻ B. Penutup surat

3.Mahesa, aku sangat kangen denganmu.


C. Sapaan dan alamat
Kalau ada waktu, main dong ke tempatku, ◻ ◻
sepertinya kamu sibuk sekali sampai-sampai yang dituju
tidak pernah mengunjungi aku lagi.
4.sudah dulu ya, lain waktu kita sambung D. Tempat dan tanggal
◻ ◻
kembali surat

48. Puisi merupakan suatu bentuk karya sastra yang mengungkapkan pikiran serta perasaan
dari penulis. Jodohkanlah contoh puisi rakyat dengan pernyataan di sebelah kiri!

Pernyataan Jenis puisi rakyat

1. Dengan ibu hendaklah hormat ◻ ◻ A.Pantun


Agar kelak badan selamat
2. Kucing manis berbulu legam
Lebih hitam dari jelaga ◻ ◻ B.Syair
Budaya kita sungguh beragam
Mari kita bersama jaga
3. Dengan ilmu engkau terjaga
Dari suramnya waktu dan masa ◻ ◻ C.Gurindam
Cemerlang akan senantiasa
Menyinari dirimu di masa dewasa
4. Kakek tua dipanggil abah, Sikap ◻ ◻ D.Karmina
serakah bawa musibah.

49. Karangan fiksi adalah karangan yang berisi khayalan atau rekaan. Sedangkan karangan
non-fiksi adalah karangan yang bersifat ilmiah. Dalam karangan fiksi dan nonfiksi juga
terdapat unsur-unsur yang dapat dikomentari. Jodohkanlah pernyataan dengan jawaban
sebelah kiri!
Pernyataan Unsur yang dapat
dikomentari

1. Buku ini berisi tentang perjuangan seorang


anak yang ingin bersekolah dan ◻ ◻ A. Cover buku
mewujudkan cita-citanya.
2. Buku ini disertai gambar yang menarik dan B.Bahasa yang
◻ ◻
dapat mempengaruhi minat pembaca. digunakan

3. Sampul yang menarik, dengan kombinasi C.Cara menyajikan isi


warna yang estetik, serta gambar sesuai ◻ ◻
buku
dengan judul.
4. Bahasa yang digunakan mudah dipahami,
dan juga komunikatif ,membuat para ◻ ◻ D.Isi buku
pembaca mudah memahami isinya.

50. Karangan fiksi adalah karangan yang berisi khayalan atau rekaan. Sedangkan karangan
non-fiksi adalah karangan yang bersifat ilmiah. Dalam karangan fiksi dan nonfiksi juga
terdapat contoh judul buku. Jodohkanlah pernyataan dengan jawaban sebelah kiri!

Pernyataan Unsur yang dapat


dikomentari

1. Artikel A. Kupu-kupu
◻ ◻
Berhati Mulia

2. Legenda B.Tips Menjadi


◻ ◻
Wirausaha yang Kreatif

3. Fabel ◻ ◻ C.Ir. Soekarno

4. Biografi D.Gunung Tangkuban


◻ ◻
Perahu

Pedoman Penskoran

1. Pilihan Ganda : 20 x 1 = 20
2. Kompleks : 10 x 2 = 20
3. Benar Salah : 10 x 2 = 20
4. Menjodohkan : 10 x 4 = 40
TOTAL 100

You might also like