You are on page 1of 3

YAYASAN PONDOK PESANTREN NU ABHARIYAH

“SMA ISLAM ABHARIYAH”


Jln. Rengganis Raya Jerneng Terong Tawah Kec. Labuapi – Lombok Barat
Telpon. ( 0370 ) 5590858 Nusa Tenggara Barat ( 83351)

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Kelas : X (Sepuluh)

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Hari/Tanggal : Kamis, 01 Juni 2023 Waktu : 16.15 -17.15

A. Berilah tanda silang (X) pada huruf a,b,c,d atau e yang dianggap sebagai jawaban yang paling benar!
1. Tugas dari seorang sutradara adalah sebagai berikut kecuali.., kecuali …

a. Memilih Naskah yang tepat d. Membuat setting sesuai dengan naskah


b. Menafsirkan watak para tokoh cerita e. Melatih dan Membimbing pemain
c. Memilih pemain yang sesuai naskah

2. Pengaturan posisi pemain di atas panggung sehingga akting bisa dinikmati oleh penonton dengan baik
disebut …

a. Akting d. Vokal
b. Gesture
c. Blocking Mimi

3. kUrutan kejadian dalam suatu drama disebut dengan …

a. Penokohan d. Alur
b. Tema e. Naskah
c. Perwatakan

4. Orang yang memeragakan cerita disebut …

a. Produser d. Penonton
b. Pengarah
c. Sutradara Pemai

5. nBagian awal dari naskah drama yang berisi keterangan dan pendapat pengarang tentang yang disajikan
merupakan bagian dari naskah yang disebut …

a. Prolog d. Petunjuk Pengarang


b. Dialog
c. Epilog Monolo

6. gBerikut ini yang termasuk teater tradisional, kecuali ...

a. Wayang d. Cinderella
b. Lenong e. Ketoprak
c. Longser

7. Tujuan dari tata busana dalam pertunjukan teater adalah ….

a. Untuk aksesoris tanpa c. Membedakan peran satu e. Hanya menjadi


maksud dengan yang lain pelengkapan saat
b. Untuk hanya memperindah d. Mempersulit gerak tokoh pementasan
tiada arti saat pertunjukan teater

8. Pada suatu pertunjukan atau pementasan teater terdapat perlengkapan yang digunakan untuk mendukung
suatu pertunjukan disebut …

a. Aksesoris d. Properti
b. Tata busana e. Tata dekorasi
c. Tata cahaya
9. Pada pertunjukan teater memiliki beberapa unsur, unsur pertama dalam sebuah pertunjukan teater adalah..

a. Pemain d. Publikasi
b. Panggung
c. Naskah Stagemanage

10. rTeater Ketoprak merupakan jenis teater tradisional yang paling populer dan berasal dari daerah…

a. Sumatera Barat c. Yogyakarta Jawa Bara


b. Kalimantan Selatan d. Betawi

11. tBentuk teater ini disajikan dengan mengutamakan dialog yang hanya bisa dinikmati dengan indra
pendengaran. Bentuk teater yang dimaksud adalah …

a. Teater boneka c. Teater modern e. Teater kontemporer


b. Teater tutur d. Teater catur

12.

13. Pertunjukan teater ini dilakukan di arena. Penyajiannya dengan dialog yang disampaikan dengan dendang
atau gurindam. Para pemain bergerak di dalam lingkaran sambil menyampaikan cerita dalam bentuk
nyanyian secara bergantian. Ciri teater tersebut merujuk kepada teater…

a. Ludruk d. Randai
b. Longser
c. Ketoprak Mamand

14. aSuatu amanat utama yang disampaikan oleh pengarang atau penulis melalui karangannya. Unsur
naskah lakon ini disebut dengan. …

a. Setting d. Alur
b. Karakter e. Interpretasi
c. Tema

15. Komunikasi yang dilakukan melalui media atau perantara alat elektronik, disebut..

a. Komunikasi seni d. Komunikasi intens


b. Komunikasi tidak langsung
c. Komunikasi kreatif Komunikasi langsun

16. gPenonton ini merupakan penikmat seni dengan kecenderungan kurang atau tidak dibekali dengan
pengetahuan dan pengalaman seni. Penonton yang dimaksud adalah …

a. Penonton ahli c. Penonton kritis Penonton awa


b. Penonton kreatif d. Penonton tanggap

17. mNilai dapat bersifat subjektif dan objektif. Nilai yang bersifat objektif adalah …

a. Nilai estetis d. Nilai makna


b. Nilai pesan
c. Nilai isi Nilai seni

18. Kehadiran seninya dapat dimaknai sebagai simbol adat atau budaya masyarakat dengan Sang Pencipta,
merupakan simbol dari teater tradisional …

a. Daerah d. Keraton
b. Tradisi
c. Kontemporer Rakya

19. tPanitia adalah sekelompok orang-orang yang membentuk suatu organisasi untuk mencapai tujuan
tertentu. Panitia non-artistik atau penggiat seni dipimpin oleh seorang …

a. Sutradara d. Kepala sekolah


b. Ketua kelas
c. Pimpinan produksi Pembina teate
20. rKejelasan kata atau pengucapan kata sangat penting dalam pertunjukan seni teater supaya terdengar
jelas oleh penonton. Istilah tersebut dinamakan …

a. Imajinasi d. Artikulasi
b. Intonasi
c. Power Notas

21. iTugas dari seorang sutradara adalah sebagai berikut kecuali …


a. Memilih naskah yang tepat
b. Menafsirkan watak para tokoh cerita
c. Menmilih pemain yang sesuai naskah
d. Membuat setting sesuai dengan naskah
e. Meelatih dan membimbing pemain
22. Panitia adalah sekelompok orang-orang yang membentuk suatu organisasi untuk mencapai tujuan
tertentu. Panitia non-artistik atau penggiat seni dipimpin oleh seorang …

a. Sutradara d. Kepala sekolah


b. Ketua kelas
c. Pimpinan produksi Pembina teate

23. rKejelasan kata atau pengucapan kata sangat penting dalam pertunjukan seni teater supaya terdengar
jelas oleh penonton. Istilah tersebut dinamakan …

a. Imajinasi d. Artikulasi
b. Intonasi
c. Power Notas

24. iTeater manakah yang berasal dari Sumatera Selatan..

a. Ludruk d. Dul muluk


b. Lenong
c. Makyong Randa

25. iPertunjukkan seni dengan pemain berasal dari daerah setempat yang terkondisi dengan adat istiadat
setempat, keadaan sosial, dan struktur geografis daerah disebut …

a. Teater jawa d. Teater setempat


b. Teater rakyat
c. Teater modern Teater tradisiona

26. lKetoprak merupakan teater rakyat yang paling populer, terutama di daerah …

a. Medan d. Padang
b. Jakarta
c. Yogyakarta Cirebo

n
B. Jawablah soal-soal berikut dengan benar!
1. Sebutkan tiga macam penokohan dalam teater ?
2. Sebutkan cirri-ciri teater modern dan tradisional masing-masing 3 ?
3. Uraikan pengertian seni peran?
4. Sebutkan apa saja fungsi dari seni teater?
5. Jelaskan konsep-konsep seni peran!

Selamat Bekerja
Kejujuran dan kesetiaan adalah kuncinya

You might also like