You are on page 1of 2

KURIKULUM 2013

PROGRAM TAHUNAN ( PROTA )

PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN DAN BUDI PEKERTI

Nama Sekolah : SDN SUKAPURA 01


Kelas / Semester : VI ( Enam ) / 1

Nama Guru : DAVID SOCIA


NIP / NIK : 1069110420000031001
PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti


Satuan Pendidikan : SDN
Kelas / Semester : VI
Tahun Pelajaran : 2022/2023

Kompetensi Inti:
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru
KI 3 : Memahami, pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca]dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah
KI 4 : Memahami menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis,dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anasehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

N
KOMPETENSI DASAR ALOKASI WAKTU
O
1.1 Meyakini ibadah yang berkenan kepada Allah
2.1 Mengembangkan sikap beribadah yang berkenan kepada Allah
1 32 JP
3.1 Memahami makna ibadah yang berkenan kepada Allah
4.1 Menyajikan contoh ibadah yang berkenan kepada Allah
1.2 Mengakui pentingnya menjalin hubungan akrab dengan Allah
sebagai wujud ibadah
2.2 Memiliki hubungan akrab dengan Allah sebagai wujud ibadah
2 3.2 Memahami pentingnya menjalin hubungan akrab dengan Allah 36 JP
sebagai wujud ibadah
4.2 Mempraktikkan kesetiaan beribadah, berdoa, dan membaca
Alkitab.

Jakarta, 13 September 2022


Mengetahui
Kepala SDN Guru Mata Pelajaran

SRI HARYATI.SPD DAVID SOCIA


NIP/NRK. NIP/NRK.

You might also like