You are on page 1of 5

TEKS MC PEMBUKAAN HAFLAH AKHIRUSSANAH

(PAGI)
Bismillahirohmanirrohim Alhamdulillahi robbil ‘aalamiin, washolaatu wassalaamu’
alaa asyyidina muhammadin, wa’ala alihi wa’ashabihi aj’ma’’iin, amma ba’du.

Kpd Yth :

 Romo KH. Aminuddin Ihsan, Lc., MA Selaku Pengasuh Pondok Pesantren Mahasiswa
Darussalam
 Bapak Dr. Zainul Abbas, M.Ag. selaku Pimpinan Pondok Pesantren Mahasiswa
Darussalam
 Para Asatidz Asatidzah Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam
 Bapak ibu wali santri Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam
 Dan tak lupa santriwan dan santriwati Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam
yang saya sayangi

Pada kesempatan yang bahagia ini, marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Allah Swt,
yang telah memberikan rahmat dan berkahnya sehingga kita dapat berkumpul di majlis yang
insyaallah penuh barokah ini.

Lantunan sholawat kepada nabi Allahumma Sholli ‘ala Sayyidina Muhammad semoga tetap
terabadikan kepada junjungan kita nabi agung Muhammad SAW, karena berkat suri tauladannya
kita bisa membedakan mana barang yang hak dan mana barang yang bathil. Dengan ajarannya
‘ala dinul Islam.

Disini kami selaku pembawa acara akan membacakan sususan acara pada pagi hari ini

Acara yang pertama pembukaan


Acara yang ke-2 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan Yalal Wathon
Acara yang ke-3 lantunan ayat-ayat suci Al-quran
Acara yang ke-4 sambutan-sambutan
Acara yang ke-5 penampilan -penampilan
Acara yang ke-6 Prosesi wisuda santriwati Angkatan 2018 Pondok Pesantren Mahasiswa
Darussalam
Acara yang ke-7 Mauidhoh hasanah
Acara yang ke-8 Doa
Acara yang terakhir penutup
Memasuki acara yang pertama, yakni pembukaan marilah kita buka acara dengan bacaan
ummul qur’an dengan harapan acara demi acara pada pagi hari ini berjalan dengan lancar,
aamiin..

(Illahadrotin Nabiyyil musthofa Muhammadin SAW sai’ulillahilahumul fatikhah )


Dilanjutkan dengan acara kedua yakni lantunan ayat ayat suci al-qur’an, yang akan
dilantunkan oleh saudari iswatun Khasanah, Kepadanya persilahkan.

‫ميظعلا للهاقدص‬...... (Shodaqallahul ‘azdim) Maha benar Allah dengan segala firmannya. Terima
kasih disampaikan.

Dilanjutkan dengan acara ketiga yakni menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Yalal
Wathon yang akan dipimpin oleh saudari Dinda, kepadanya dipersilahkan.

Dilanjut dengan acara selanjutnya yakni sambutan-sambutan.

Sambutan yang pertama akan dibawakan oleh ketua panitia Haflah Akhirusanah, kepada
saudari Arindya Iriana, kepadanya dipersilahkan. Terimakasih disampaikan.

Sambutan yang kedua akan dibawakan oleh Pimpinan Pondok Pesantren


Mahasiswa Darussalam, kepada Bapak Dr. Zainul Abbas, M.Ag, kepadannya dipersilahkan.
Terimakasih disampaikan.

Sambutan yang ketiga akan dibawakan oleh wali santri Pondok Pesantren Mahasiswa
Darusalam kepada ………………………………, kepadannya dipersilahkan.

Acara selanjutnya penampilan-penampilan:

Penampilan yang pertama adalah pembacaan Amtsilati Tashrifiyah yang akan di


bawakn oleh kelas Ula 1.

Penampilan yang ke-2 adalah lantunan syair Tuhfatul Athfal yang akan dibawakan oleh
kelas Ula 2.

Penampilan yang ke-3 akan dibawakan oleh Asrama Darussalam pembacaan jurumiyah
kepadanya kami persilahkan.

Penampilan yang ke-4 Pembacaan Juz Amma Surat At-Takasur s/d An- Nas yang akan di
bawakan oleh santri putra kepadanya kami persilahkan

Penampilan yang ke-5 Lantunan syair Jurumiyah yang akan dibawakan oleh kelas Ulya 1.

Penampilan yang ke-6 lantunan syair al-imrithi yang akan dibawakan oleh kelas Ulya 2

Penampilan yang terakhir adalah Pembacaan Kitab Tafsir Jalalain, Kitab Abi Jamroh dan
Al Misbah Fi Ahkami Nikah yang akan di bacakan oleh santri putra, kepadanya kami persilahkan.

Acara selanjutnya prosesi wisuda santriwati Angkatan 2018 Pondok Pesantren


Mahasiswa Darussalam.

1. NurLaili Hidayati binti Sabardi (Sragen)


2. Melliyana Febri binti Aji Sriyanto (Cilacap)
3. Erika Dewi Prastika binti kanto (Grobogan)
4. Anita Puspitasari binti Romli (Purworejo)
5. Tsanya Muamariah binti Subandri (Ngawi)
6. Barokah Nur Azizah binti Suparmin (Ngawi)
7. Roihatul Maulidiyyah binti Ali Mahmud (Jepara)
8. Ghoni Miatin binti Asymuni (Blora)
9. Nurul Hidayah binti Ngatno (Karanganyar)
10. Fadhila Rizqi Maulida binti Moh. Fathur (Blora)
11. Arindya Iryana Putri binti Tri Cahyono (Ngawi)
12. Awita Nur Arifah binti Priyanto (Magelang)
13. Indah Apriyanti binti Suyono (Ngawi)
14. Lulu il Fikria binti alm. Munawir (Brebes)
15. Laila Shofia Nazah binti Muslihudin (Lampung)
16. Khusni Syayidatun Nisaa' binti Mashuri (Demak)
17. Emma Sofia Muallifah binti alm. Abu Sofyan (Ngawi)
18. Arifatul Fauziyah binti Subadi (Blora)
Acara selanjutnya Mauidhoh hasanah yang akan disampaikan oleh Romo KH. Aminuddin
Ihsan, Lc., MA kepadanya kami persilahkan

Acara selanjutnya Doa yang akan dipimpin oleh Romo KH. Aminuddin Ihsan, Lc., MA
kepada kami persilahkan

Terima kasih disampaikan.

Acara demi acara telah kita lalui dan tibalah kita di penghujung acara. Marilah kita tutup
acara pada malamhari ini dengan membaca hamdalah bersma. Alhamdulillahirobbil’alamin.

Kami selaku pembawa acara memohon maaf yang sebesar besarnya apabila terdapat
kesalahan dalam membawakan acara pada hari ini.

Akhirul kalam waallahumuwafiq ila aqwamithoriq , summasalamualaikum wr wb.


TEKS MC PENGAJIAN DAN HAFLAH AKHIRUSSANAH PPM DARUSSALAM

(MALAM)

Assalamualaikum wr wb

Bismillahirohmanirrohim Alhamdulillahi robbil ‘aalamiin, washolaatu wassalaamu’ alaa


asyyidina muhammadin, wa’ala alihi wa’ashabihi aj’ma’’iin, amma ba’du.

Yang terhormat Romo KH. Aminuddin Ihsan, Lc., MA. Selaku Pengasuh Pondok Pesantren
Mahasiswa Darussalam

Yang kami hormati Bapak Dr. Zainul Abbas, M. Ag. selaku Pimpinan Pondok Pesantren
Mahasiswa Darussalam

Yang kami hormati para asatidz Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam

Yang kami hormati Bapak ibu wali santri Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam

Yang kami hormati para tamu undangan

Dan tak lupa santriwan dan santriwati Pondok Pesantren Mahasiswa Darussalam yangkami
sayangi dan kami banggakan

Pada kesempatan yang bahagia ini, marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat allah Swt,
yang telah memberikan rahmat dan berkahnya sehingga kita dapat berkumpul di majlis yang
insyaallah penuh barokah ini.

Lantunan sholawat nabi Allahumma Sholli ‘ala Sayyidina Muhammad semoga tetap
terabadikan kepada junjungan kita nabi agung Muhammad SAW, karena berkat suri tauladannya
kita bisa membedakan mana barang yang hak dan mana barang yang bathil. Dengan ajarannya
‘ala dinul islam.

Dan disini kami selaku pembawa acara akan membacakan sususan acara pada malam hari ini

Acara yang pertama pembukaan

Acara yang ke-2 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan Yalal Wathon

Acara yang ke-3 pembacaan lantunan ayat suci Al-quran

Acara yang ke-4 tahlil singkat

Acara yang ke-5 penampilan dari ulya 2

Acara yang ke-6 Sambutan-sambutan

Acara yang ke-7 Mauidhoh hasanah dan sholawat

Acara yang ke-8 Doa

Acara yang terakhir penutup


Memasuki acara yang pertama pembukaan yakni pembukaan marilah kita buka acara
dengan bacaan ummul qur’an dengan harapan acara demi acara pada pagi hari ini berjalan
dengan lancar, aamiin..

(Illahadrotin Nabiyyil musthofa Muhammadin SAW sai’ulillahilahumul fatikhah …)

Dilanjutkan dengan acara ketiga yakni menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Yalal
Wathon yang akan dipimpin oleh saudari dinda, kepadanya dipersilahkan.

Dilanjutkan dengan acara kedua yakni lantunan ayat ayat suci al-qur’an, yang akan
dilantunkan oleh saudara Sukmadi, kepadanya persilahkan.

‫ميظعلا للهاقدص‬...... (Shodaqallahul ‘azdim) Maha benar Allah dengan segala firmannya. Terima kasih
disampaikan.

Dilanjutkan dengan acara selanjutnya yakni tahlil yang akan dipimpin oleh …………..
kepadanya persilahkan

Dilanjutkan dengan acara selanjutnya yakni penampilan dari ulya 2 pondok pesantren
mahasiswa Darussalam. Kepadanya dipersilahkan.

Dilanjutkan dengan acara selanjutnya yakni sambutan-sambutan

Sambutan yang pertama akan disampaikan oleh pimpinan Pondok Pesantren Mahasiswa
Darussalam kepada Bapak Dr. Zainul Abbas, M.Ag. Dipersilahkan
Terimakasih disampaikan.

Sambutan selanjutnya akan disampaikan oleh kepala desa Pucangan. Kepada Bapak
…………………………………... Dipersilahkan

Terimakasih disampaikan.

Acara selanjutnya sholawat bersama Habib Zaidan Yahya.

……………….

(Acara selanjutnya yakni doa)

Acara demi acara telah kita lalui dan tibalah kita di penghujung acara. Marilah kita tutup
acara pada malamhari ini dengan membaca hamdalah bersma. Alhamdulillahirobbil’alamin.

Kami selaku pembawa acara meminta maaf atas segala khilaf dan salah.

Akhirul kalam waallahumuwafiq ila aqwamithoriq, summasalamualaikum wr wb.

You might also like